SlideShare a Scribd company logo
RESPIRATORY FAILUR dt
PNEUMONI CAP dd COVID 19
DISCARDED CASE + POST ROSC
+ DOC dt SYOCK SEPTIC +
ENCHEPALOPATHY
Oleh: kelompok 5
COVID 19 ?
- Adalah penyakit menular yang disebabkan
oleh Severe Acute Respiratory Syndrome
Coronavirus 2 (SARS-CoV-2)
- SARS-CoV-2 merupakan coronavirus jenis
baru yang belum pernah diidentifikasi
sebelumnya pada manusia
- Masa inkubasi rata-rata 5-6 hari dengan
masa inkubasi terpanjang 14 hari
Terdapat 4 genus yaitu
alphacoronavirus,
betacoronavirus,
gammacoronavirus, dan
deltacoronavirus.
Sebelum adanya COVID-19, ada 6 jenis
coronavirus yang dapat menginfeksi manusia,
yaitu HCoV-229E (alphacoronavirus), HCoV-OC43
(betacoronavirus), HCoVNL63 (alphacoronavirus)
HCoV-HKU1 (betacoronavirus), SARS-CoV
(betacoronavirus), dan MERS-CoV
(betacoronavirus) (Kemenkes, 2020).
TRANSMISI
- Manusia vs manusia
- Via Droplet (Batuk, bersin)
- Kontak dekat personal (sentuhan, jabat
tangan)
- Menyentuh benda yang terdapat virus,
kemudian menyentuh hidung sebelum
mencuci tangan
- Kontaminasi feces
- Penelitian masih terus berlanjut……
Manifestasi Klinis
Demam (suhu >380C),
Batuk
Kesulitan bernapas.
Sesak memberat,
Fatigue
Mialgia
Diare
Patofisiologi
1.Virus masuk kesaluran nafas
2.Terjdi proses peradangan leukosit meningkat
3.Penurunan respon pernafasan tubuh berespon dengan
hipertermi
4.Gagal nafas/ARDS
5.Gangguan difusi dan retensi CO2
6.Terjadi gangguan pada jantung,paru2 dan otak
7.Sehingga akan terjadi beberapa masalah keperawatan
diantaranya:
Pada jantung: penuruna curah jantung dan intoleransi aktivitas,
Pada paru2: gagal nafas, bersihan jalan nafas tidak efektif, dan
gangguan pertukaran gas
Pada otak akan terjadi resiko perfusi cerebral menurun dan
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
1.RT- PCR
2.TES DARAH
3.RONGENT DADA
4.CT SCAN
KOMPLIKASI
1.PNEUMONI
2.ACUTE RESPIRATORY DISTRESS
SYNDROME ( ARDS )
3.GANGGUAN PADA SALURAN CERNA
4.GANGGUAN HATI
5.GANGGUAN GINJAL
6.GANGGUAN NEUROLOGIS
■ Penatalaksanaan
■ Bagi pasien dengan Gejala berat :
■ • Isolasi di ruang isolasi rumah sakit rujukan
■ • Diberikan obat-obatan rejimen COVID-19 : ¸ Klorokuin fosfat 2 x
500 mg perhari (hari ke 1 - 3) dilanjutkan 2 x 250 mg (hari ke 4 -
10) ATAU Hidroksiklorokuin 1 x 400 mg untuk 5 hari ¸ Azitromisin 1
x 500 mg untuk 3 hari ¸ Oseltamivir 2 x 75 mg ATAU Favipiravir
(Avigan) loading dose 2 x 1600 mg hari ke-1 dan selanjutnya 2 x
600 mg hari ke 2 - 5 ¸ Vitamin C intravena
■ • Diberikan obat suportif lainnya
■ • Pengobatan komorbid yang ada
■ • Monitor yang ketat agar tidak jatuh ke gagal napas yang
memerlukan ventilator mekanik
PENGKAJIAN
A. BIODATA
NAMA: TN. Y
USIA : 52TH
JENIS KELAMIN : LAKI LAKI
STATUS PERNIKAHAN : DUDA
AGAMA : ISLAM
PENDIDIKAN : SMA
PEKERJAAN: TIDAK BEKERJA
ALAMAT : DUKUH ZAMRUD R4/2 01/12 MUSTIKA JAYA
BEKASI
TANGGAL MRS : 28 JUNI 2022 JAM 08.00
TANGGAL PENGKAJIAN : 13 JULI 2022 16.00
■ 1.Keluhan utama
■ Pasien tidak bisa lepas dari ventilator.
■ 2. Riwayat kesehatan saat ini
■ Pasien datang ke UGD tgl 28 juni 2022 jam 08.00 dengan keluhan
sesak, pasien masih sadar, sebelumnya pasien sakit panas dan
batuk. Dx masuk UGD dengan pneumonia dan desaturasi.
Setelah dari ugd, Pasien dipindah ke ruang HCU Dahlia tanggal
29/6. Pasien mengalami penurunan kesadaran, GCS 433,
saturasi 94% dengan NRBM 10 lpm. Pasien mengalami
penurunan kondisi lalu pindah ke icu melati dan dilakukan intubasi,
pasien sempat arrest tapi ROSC 2x . Tgl 3 juli px pindah ke icu
kapuas on ventilator mode P SIMV PEEP 10 RR 16x/mnt Psupp 8
P insp 8 FiO2 70%. Trigger 2 dan I;E 1: 2
■ Diagnosa medis. Respiratory failur dt Pneumoni CAP dd COVID
19 Discharge Case + Post Rosc + Doc Dt Syock Septic +
Enchepalopathy
■ B1. BREATHING
■ Inspeksi
■ Terpasang ETT no. 7,5 kedalaman 22cm, terpasang sejak tgl 29 juni 2022, terfiksasi menyilang
diujung bibir sebelah kanan , cuff 25cmH2O, mayo (-), dyspneu (+), pergerakan dada simetris,
penggunaan otot dada (+) , sputum warna kuning kental dan banyak., reflek batuk lemah.
■ Hasil bacaan thorak 11/7/202 masih terdapat pneumoni dan efusi pleura pada paru sebelah kiri,
sedang nilai CTRnya masih di bawah 0,5 cm jadi kesimpulannya tidak cardiomigali
■ Kesimpulan hasil BGA pada tgl 13/7/22 asidosis respiratorik terkompensasi sebagian
■ Palpasi
■ Tidak teraba benjolan di daerah leher,tidak ada pembesaran kelenjar tiroid, tenggorokan lurus. Tidak
ada krepitasi, tidak ada emfisema subkutis.
■ Perkusi
■ Pada pemeriksaan perkusi didapat suara dada sonor
■ Aauskultasi
■ Ada ronchi pada semua lapang paru, tidak ada wheezing
■ Hasil swab PCR tgl 29/6/22 PCR SAR CoV negative
■ Hasil foto thorax tgl 11/7/22
■ Pneumonia relatif tetap, effusi pleura kiri beerkurang, emfisema pulmonum.
■ CTR 0,45
PEMERIKSAAN PENUNJANG
■ Ventilator mode PC SIMV
■ Setting alat respon pasien
■ Frek : 20 x/ menit RR 22-24x/mnt
■ Pinsp 17cmH2o Tvi/Tve 429-470
■ PEEP 7cmH2o mVe 8-9 L/mnt
■ FiO2 100% SpO2 96-97%
■ Ti 1:2 Ppeak 24 cmH2o
■ Psupp : 7 cmH2o
■ Trigger : 2 l/i
Analisa gas darah : tgl 13-7-202
Jenis
pemeriksaan
Hasil Satuan Nilai rujukan
pH
pCO2
pO2
HCO3
BE
SaO2
7,29
80,3
86,1
39
12,2
96,5
mmHg
mmHg
mmol/L
mmol/L
%
7,35 – 7,45
35 – 45
80 – 100
21 – 28
(-3) – (+3)
> 95
Kesimpulan hasil BGA pada tgl 13/7/22 asidosis respiratorik
terkompensasi sebagian
■ B2 BLOOD
■ Inspeksi
■ Tidak ada distensi vena jugularis
■ Tensi: 122/63 mmHg, MAP 82mmHg , CVP 5-6mmHg
■ Nadi 96-104x/menit, kulit pucat (+)
■ Terpasang CVC pada vena jugularis dekstra sejak tgl 3 juli 2022. Rekaman EKG tidak
terkaji.
■ Palpasi
■ Nadi perifer teraba lemah(+), akral dingin(+), terdapat oedema pada extremitas atas
dengan nilai pitting edema +3 dan bawah dengan nilai pitting edema +1. CRT > 3 detik.
Suhu 35,8oC, iktus cordis (+)
■ Perkusi
■ Pada pemeriksaan perkusi didaerah dada terdengar suara sonor
■ Auskultasi
■ Terdengar S1/ S2 tunggal lup-dup dan teratur, tidak ada suara tambahan seperti murmur,
gallop
Darah Lengkap :tgl 11-7-2022
Jenis
pemeriksaan
Hasil satuan Nilai rujukan
WBC
HB
HCT
PLT
GDA
21,63
9,5
36,40
233,00
133
103 / mm3
g/dl
%
103 / mm3
gr/dl
4,79 – 11,34
10,85 - 14,90
34,00 – 45,10
216,0 – 451,0
< 200
Faal hati :
Albumin 2,57 g/dl 3,5 – 5,5
Immunoserologi :
Serum Elektrolit : tgl 13-7-2022
Natrium
Kalium
Chlorida
148
4,45
113
mmol/L
mmol/L
mmol/L
136 – 145
3,5 – 5,0
98 – 106
Kebutuhan Cairan dan Elektrolit
Keb. Cairan
tubuh
Natrium
Kalium
: ( 30-40 ml/kgbb/hr )
: ( 2-4 meq/kgbb/hr )
: ( 1-2 meg/kgbb/hr )
: 1800-2400
ml/hr
: 120 -240
meq/hr
: 60 – 120
meq/hr
■ TERAPI
■ Inf. Ringer Fundin 20cc/j
■ Dobutamin 5mcg/kgbb/mnt
■ NE 0,1 mcg/kgbb/mnt
■ Midazolam 3mg/jam
■ Fentanyl 50mcg/jam
■ Inj. Meropenem 3x1 gr
■ Inj. Paracetamol 3x1gr
■ Inj. OMZ 1x40mg
■ Nebulizer pulmicort 3x1
■ NAC 3x200mg
■ Lyters 6x1 ODS
■ Tobromicin 6x1 ODS
■ B3 BRAIN
■ Inspeksi
Kesadaran koma dengan sedasi midazolam 3Mg/jam. Pupil isokor diameter
2mm/2mm reflek cahaya +/+, skor CPOT 1/8 (alarm bunyi dan mati sendiri)
dengan syringpump fentanyl 50 Mcg/jam, skor RASS -4 ( deep sedation = tidak ada
responterhadap suara, tetapi ada gerakan denga stimulus fisik) , reflek batuk (+)
■ B4 BLADDER
■ Inspeksi
Pasien terpasang kateter no.16 sejak tgl 6/7 cuff 20cc. Prod urin pasien 40
cc/jam. warna urine kuning jernih, kateter terawatt bersih (+) dan fiksasi kuat (+).
■ Palpasi.
Tidak ada distensi pada kandung kencing
■ B5 BOWL
■ Inspeksi
Pasien terpasang NGT no. 16 kedalaman
55cm sejak tgl 3/7/22. Mual (-) muntah (-) saat
aspirasi tidak ada residu. Diit NPC 6x200cc masuk,
membran mukosa pucat.
■ Palpasi
abdomen supel, BAB (-) ,turgor baik
■ Perkusi
Tidak ada kembung
■ Auskultasi
Bising usus 15x/mnt
Jenis cairan volume karbohidrat lemak protein
NPC 200 1200cc 31,1x4x6
=746kkal
8,4x9x6
=453kkal
12,4x6x4
=297 kkal
RF 480cc
Total 1680 Kurang 4kkal memenuhi memenuhi
Pasien mendapatkan nutrisi enteral
NPC 6x200cc per hari, residu(-).
kebutuhan nutrisi 25-30kkal/kgbb/hari. BB 60kg
1500-1800 kkal/hr.
Kebutuhan Karbohidrat 50-70% dari kalori
750-1260kkal/hr
Kebutuhan Lemak 30-50% dari kalori
450-900kkal/hr
Protein 1,2-2 gr/kgbb/hr
72 gr – 120 gr saa denga n 288 – 480 kkal/hr
■ B6 BONE
■ Inspeksi
pasien bedrest dengan posisi semifowler. Tidak ada luka dekubitus,
■ Palpasi kekuatan otot : Pada semua ekstermitas kekuatan ototnya 0
ada oedma pada extremitas.
ANALISA DATA
NO DATA PENUNJANG ETIOLOGI MASALAH KEPERAWATAN
1 S : -
O :
- dyspneu
- reflek batuk lemah
- terpasang alat bantu nafas buatan berupa ETT no. 7,5
- Sputum kuning kental dan banyak
- ronchi +/+
-Sekresi yang tertahan
-Adanya alat bantu napas
buatan
-Proses infeksi
Bersihan jalan nafas tidak
efektif
2 S :-
O :
- - dyspneu
- - Hasil BGA Ph 7,29 Po2 86,1
PCO2 80,3 HCO3 39
Po2 O3 39BE 12,2 SpO2 96,5%
- - Kesadaran menurun
- - nadi 96-104x/mnt
- - ronchi +/+
Penurunan membran alveolar
kapiler
Gangguan pertukaran gas
3 S ; -
O :
Penggunaan otot bantu napas(+)
RR 22-24X/mnt
Nilai BGA abnornal
pH 7,29 pO2 86,1
pCO2 80,3 HCO3 39
Po2 O3 39BE 12,2 SpO2 96,5%
Nadi 96-104x/mnt
Kesadaran menurun
Hipersekresi jalan nafas
Hambatan upaya nafas
Riwayat ketergantungan
ventilator lebih dari 4 hari
Gangguan penyapihan
ventilator
4
S : -
O :
Tensi 122/63 mmHg
Nadi 96-104x/mnt
Nadi perifer teraba lemah
Suhu 35,8
Akral dingin, pucat
CRT > 3 detik
CVP 5-6
edema pada semua ekstremitas
Perubahan afterload
Perubahan pre load
Penurunan curah jantung
NO Diagnosa keperawatan
1
2
3
4
Bersihan jalan nafas tidak efektif berhubungan dengan sekresi tertahan d.d reflek batuk lemah, sputum
banyak, pengunaan alat bantu napas buatan, dyspneu, dan ronchi.
Gangguan pertukaran gas berhubungan dengan penurunan membran alveolus kapiler d.d dyspneu,
kesdaran menurun, nadi meningkat, Ph menurun, Pco2 meningkat.
Gangguan penyapihan ventilator brhubungan dengan hipersekresi jalan nafas d.d frekuensi nafas
meningkat, penggunaan otot bantu napas, BGA abnormal, kesdaran menurun.
Penurunan curah jantung berhubungan dengan perubahan afterload d.d nadi meningkat, nadi perifer
teraba lemah, pucat, crt >3 dtk, edema.
PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to ppt kel 5 covid.ppt

paket 11 151-200
paket 11 151-200  paket 11 151-200
paket 11 151-200
Bayu Setyo Nugroho
 
Webinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdf
Webinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdfWebinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdf
Webinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdf
MbakRocker
 
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptxPPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
WildaKurniawati2
 
pertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potx
pertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potxpertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potx
pertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potx
AnnisaHidayati22
 
MR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptx
MR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptxMR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptx
MR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptx
Geriko1
 
Laporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptx
Laporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptxLaporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptx
Laporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptx
AdeliaPutri706077
 
laporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke tim
laporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke timlaporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke tim
laporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke tim
AdeliaPutri706077
 
CHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasien
CHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasienCHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasien
CHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasien
danangandi
 
PPT case kematian - ID.pptx
PPT case kematian - ID.pptxPPT case kematian - ID.pptx
PPT case kematian - ID.pptx
indah107935
 
BAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docx
BAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docxBAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docx
BAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docx
abdulrazak928000
 
Laporan Jaga 2 Juni 2022.pptx
Laporan Jaga 2 Juni 2022.pptxLaporan Jaga 2 Juni 2022.pptx
Laporan Jaga 2 Juni 2022.pptx
EmergencyDepartment4
 
Laporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptx
Laporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptxLaporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptx
Laporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptx
PutriNahrisaNst
 
216781903 case-anestesi
216781903 case-anestesi216781903 case-anestesi
216781903 case-anestesi
homeworkping8
 
case ujian tahap anestesi.pptx
case ujian tahap anestesi.pptxcase ujian tahap anestesi.pptx
case ujian tahap anestesi.pptx
ssuser49be04
 
Kasmen Suta 23 Agustus 2022.pptx
Kasmen Suta 23 Agustus 2022.pptxKasmen Suta 23 Agustus 2022.pptx
Kasmen Suta 23 Agustus 2022.pptx
DeaSasmitaPralambari
 
Tn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptx
Tn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptxTn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptx
Tn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptx
ivand15
 
slide ujian ed.pptx
slide ujian ed.pptxslide ujian ed.pptx
slide ujian ed.pptx
SebastianChandra3
 
BST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptx
BST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptxBST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptx
BST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptx
BalqisAlKhansa1
 
Lapsus DBD Onewood dr. Mira.pptx
Lapsus DBD Onewood dr. Mira.pptxLapsus DBD Onewood dr. Mira.pptx
Lapsus DBD Onewood dr. Mira.pptx
RizkyIshakPridata2
 
MR_021122_Abednego Hematothoraks.pptx
MR_021122_Abednego Hematothoraks.pptxMR_021122_Abednego Hematothoraks.pptx
MR_021122_Abednego Hematothoraks.pptx
FendryKolondam2
 

Similar to ppt kel 5 covid.ppt (20)

paket 11 151-200
paket 11 151-200  paket 11 151-200
paket 11 151-200
 
Webinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdf
Webinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdfWebinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdf
Webinar PDPI 11 June - Dr Amira - COPD Management in COVID-19-era.pdf
 
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptxPPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
 
pertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potx
pertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potxpertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potx
pertemuan ginjal lupus nefritis 2024 .potx
 
MR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptx
MR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptxMR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptx
MR Stase OK IBS IGD 21-11-2022.pptx
 
Laporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptx
Laporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptxLaporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptx
Laporan ICU Barat Jumat, 02 Februari 2024.pptx
 
laporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke tim
laporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke timlaporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke tim
laporan tugas terkini yang akan ditugaskan ke tim
 
CHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasien
CHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasienCHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasien
CHEST MEETING Tn.Hains.pptx bagaimana tata laksana selanjutnya pada pasien
 
PPT case kematian - ID.pptx
PPT case kematian - ID.pptxPPT case kematian - ID.pptx
PPT case kematian - ID.pptx
 
BAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docx
BAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docxBAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docx
BAB II CH 2 Jongga print (AutoRecovered).docx
 
Laporan Jaga 2 Juni 2022.pptx
Laporan Jaga 2 Juni 2022.pptxLaporan Jaga 2 Juni 2022.pptx
Laporan Jaga 2 Juni 2022.pptx
 
Laporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptx
Laporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptxLaporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptx
Laporan IGD Minggu Malam 08 Oktober 2023.pptx
 
216781903 case-anestesi
216781903 case-anestesi216781903 case-anestesi
216781903 case-anestesi
 
case ujian tahap anestesi.pptx
case ujian tahap anestesi.pptxcase ujian tahap anestesi.pptx
case ujian tahap anestesi.pptx
 
Kasmen Suta 23 Agustus 2022.pptx
Kasmen Suta 23 Agustus 2022.pptxKasmen Suta 23 Agustus 2022.pptx
Kasmen Suta 23 Agustus 2022.pptx
 
Tn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptx
Tn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptxTn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptx
Tn. AM, Masa paru kanan (wecompress.com).pptx
 
slide ujian ed.pptx
slide ujian ed.pptxslide ujian ed.pptx
slide ujian ed.pptx
 
BST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptx
BST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptxBST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptx
BST1 DF_BALQIS AL KHANSA.pptx
 
Lapsus DBD Onewood dr. Mira.pptx
Lapsus DBD Onewood dr. Mira.pptxLapsus DBD Onewood dr. Mira.pptx
Lapsus DBD Onewood dr. Mira.pptx
 
MR_021122_Abednego Hematothoraks.pptx
MR_021122_Abednego Hematothoraks.pptxMR_021122_Abednego Hematothoraks.pptx
MR_021122_Abednego Hematothoraks.pptx
 

Recently uploaded

PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
ResidenUrologiRSCM
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 

Recently uploaded (20)

PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 

ppt kel 5 covid.ppt

  • 1. RESPIRATORY FAILUR dt PNEUMONI CAP dd COVID 19 DISCARDED CASE + POST ROSC + DOC dt SYOCK SEPTIC + ENCHEPALOPATHY Oleh: kelompok 5
  • 2. COVID 19 ? - Adalah penyakit menular yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-CoV-2) - SARS-CoV-2 merupakan coronavirus jenis baru yang belum pernah diidentifikasi sebelumnya pada manusia - Masa inkubasi rata-rata 5-6 hari dengan masa inkubasi terpanjang 14 hari
  • 3. Terdapat 4 genus yaitu alphacoronavirus, betacoronavirus, gammacoronavirus, dan deltacoronavirus. Sebelum adanya COVID-19, ada 6 jenis coronavirus yang dapat menginfeksi manusia, yaitu HCoV-229E (alphacoronavirus), HCoV-OC43 (betacoronavirus), HCoVNL63 (alphacoronavirus) HCoV-HKU1 (betacoronavirus), SARS-CoV (betacoronavirus), dan MERS-CoV (betacoronavirus) (Kemenkes, 2020).
  • 4. TRANSMISI - Manusia vs manusia - Via Droplet (Batuk, bersin) - Kontak dekat personal (sentuhan, jabat tangan) - Menyentuh benda yang terdapat virus, kemudian menyentuh hidung sebelum mencuci tangan - Kontaminasi feces - Penelitian masih terus berlanjut……
  • 5. Manifestasi Klinis Demam (suhu >380C), Batuk Kesulitan bernapas. Sesak memberat, Fatigue Mialgia Diare
  • 6. Patofisiologi 1.Virus masuk kesaluran nafas 2.Terjdi proses peradangan leukosit meningkat 3.Penurunan respon pernafasan tubuh berespon dengan hipertermi 4.Gagal nafas/ARDS 5.Gangguan difusi dan retensi CO2 6.Terjadi gangguan pada jantung,paru2 dan otak 7.Sehingga akan terjadi beberapa masalah keperawatan diantaranya: Pada jantung: penuruna curah jantung dan intoleransi aktivitas, Pada paru2: gagal nafas, bersihan jalan nafas tidak efektif, dan gangguan pertukaran gas Pada otak akan terjadi resiko perfusi cerebral menurun dan
  • 8. KOMPLIKASI 1.PNEUMONI 2.ACUTE RESPIRATORY DISTRESS SYNDROME ( ARDS ) 3.GANGGUAN PADA SALURAN CERNA 4.GANGGUAN HATI 5.GANGGUAN GINJAL 6.GANGGUAN NEUROLOGIS
  • 9. ■ Penatalaksanaan ■ Bagi pasien dengan Gejala berat : ■ • Isolasi di ruang isolasi rumah sakit rujukan ■ • Diberikan obat-obatan rejimen COVID-19 : ¸ Klorokuin fosfat 2 x 500 mg perhari (hari ke 1 - 3) dilanjutkan 2 x 250 mg (hari ke 4 - 10) ATAU Hidroksiklorokuin 1 x 400 mg untuk 5 hari ¸ Azitromisin 1 x 500 mg untuk 3 hari ¸ Oseltamivir 2 x 75 mg ATAU Favipiravir (Avigan) loading dose 2 x 1600 mg hari ke-1 dan selanjutnya 2 x 600 mg hari ke 2 - 5 ¸ Vitamin C intravena ■ • Diberikan obat suportif lainnya ■ • Pengobatan komorbid yang ada ■ • Monitor yang ketat agar tidak jatuh ke gagal napas yang memerlukan ventilator mekanik
  • 10.
  • 11. PENGKAJIAN A. BIODATA NAMA: TN. Y USIA : 52TH JENIS KELAMIN : LAKI LAKI STATUS PERNIKAHAN : DUDA AGAMA : ISLAM PENDIDIKAN : SMA PEKERJAAN: TIDAK BEKERJA ALAMAT : DUKUH ZAMRUD R4/2 01/12 MUSTIKA JAYA BEKASI TANGGAL MRS : 28 JUNI 2022 JAM 08.00 TANGGAL PENGKAJIAN : 13 JULI 2022 16.00
  • 12. ■ 1.Keluhan utama ■ Pasien tidak bisa lepas dari ventilator. ■ 2. Riwayat kesehatan saat ini ■ Pasien datang ke UGD tgl 28 juni 2022 jam 08.00 dengan keluhan sesak, pasien masih sadar, sebelumnya pasien sakit panas dan batuk. Dx masuk UGD dengan pneumonia dan desaturasi. Setelah dari ugd, Pasien dipindah ke ruang HCU Dahlia tanggal 29/6. Pasien mengalami penurunan kesadaran, GCS 433, saturasi 94% dengan NRBM 10 lpm. Pasien mengalami penurunan kondisi lalu pindah ke icu melati dan dilakukan intubasi, pasien sempat arrest tapi ROSC 2x . Tgl 3 juli px pindah ke icu kapuas on ventilator mode P SIMV PEEP 10 RR 16x/mnt Psupp 8 P insp 8 FiO2 70%. Trigger 2 dan I;E 1: 2 ■ Diagnosa medis. Respiratory failur dt Pneumoni CAP dd COVID 19 Discharge Case + Post Rosc + Doc Dt Syock Septic + Enchepalopathy
  • 13. ■ B1. BREATHING ■ Inspeksi ■ Terpasang ETT no. 7,5 kedalaman 22cm, terpasang sejak tgl 29 juni 2022, terfiksasi menyilang diujung bibir sebelah kanan , cuff 25cmH2O, mayo (-), dyspneu (+), pergerakan dada simetris, penggunaan otot dada (+) , sputum warna kuning kental dan banyak., reflek batuk lemah. ■ Hasil bacaan thorak 11/7/202 masih terdapat pneumoni dan efusi pleura pada paru sebelah kiri, sedang nilai CTRnya masih di bawah 0,5 cm jadi kesimpulannya tidak cardiomigali ■ Kesimpulan hasil BGA pada tgl 13/7/22 asidosis respiratorik terkompensasi sebagian ■ Palpasi ■ Tidak teraba benjolan di daerah leher,tidak ada pembesaran kelenjar tiroid, tenggorokan lurus. Tidak ada krepitasi, tidak ada emfisema subkutis. ■ Perkusi ■ Pada pemeriksaan perkusi didapat suara dada sonor ■ Aauskultasi ■ Ada ronchi pada semua lapang paru, tidak ada wheezing ■ Hasil swab PCR tgl 29/6/22 PCR SAR CoV negative ■ Hasil foto thorax tgl 11/7/22 ■ Pneumonia relatif tetap, effusi pleura kiri beerkurang, emfisema pulmonum. ■ CTR 0,45
  • 14. PEMERIKSAAN PENUNJANG ■ Ventilator mode PC SIMV ■ Setting alat respon pasien ■ Frek : 20 x/ menit RR 22-24x/mnt ■ Pinsp 17cmH2o Tvi/Tve 429-470 ■ PEEP 7cmH2o mVe 8-9 L/mnt ■ FiO2 100% SpO2 96-97% ■ Ti 1:2 Ppeak 24 cmH2o ■ Psupp : 7 cmH2o ■ Trigger : 2 l/i Analisa gas darah : tgl 13-7-202 Jenis pemeriksaan Hasil Satuan Nilai rujukan pH pCO2 pO2 HCO3 BE SaO2 7,29 80,3 86,1 39 12,2 96,5 mmHg mmHg mmol/L mmol/L % 7,35 – 7,45 35 – 45 80 – 100 21 – 28 (-3) – (+3) > 95 Kesimpulan hasil BGA pada tgl 13/7/22 asidosis respiratorik terkompensasi sebagian
  • 15. ■ B2 BLOOD ■ Inspeksi ■ Tidak ada distensi vena jugularis ■ Tensi: 122/63 mmHg, MAP 82mmHg , CVP 5-6mmHg ■ Nadi 96-104x/menit, kulit pucat (+) ■ Terpasang CVC pada vena jugularis dekstra sejak tgl 3 juli 2022. Rekaman EKG tidak terkaji. ■ Palpasi ■ Nadi perifer teraba lemah(+), akral dingin(+), terdapat oedema pada extremitas atas dengan nilai pitting edema +3 dan bawah dengan nilai pitting edema +1. CRT > 3 detik. Suhu 35,8oC, iktus cordis (+) ■ Perkusi ■ Pada pemeriksaan perkusi didaerah dada terdengar suara sonor ■ Auskultasi ■ Terdengar S1/ S2 tunggal lup-dup dan teratur, tidak ada suara tambahan seperti murmur, gallop
  • 16. Darah Lengkap :tgl 11-7-2022 Jenis pemeriksaan Hasil satuan Nilai rujukan WBC HB HCT PLT GDA 21,63 9,5 36,40 233,00 133 103 / mm3 g/dl % 103 / mm3 gr/dl 4,79 – 11,34 10,85 - 14,90 34,00 – 45,10 216,0 – 451,0 < 200 Faal hati : Albumin 2,57 g/dl 3,5 – 5,5 Immunoserologi : Serum Elektrolit : tgl 13-7-2022 Natrium Kalium Chlorida 148 4,45 113 mmol/L mmol/L mmol/L 136 – 145 3,5 – 5,0 98 – 106 Kebutuhan Cairan dan Elektrolit Keb. Cairan tubuh Natrium Kalium : ( 30-40 ml/kgbb/hr ) : ( 2-4 meq/kgbb/hr ) : ( 1-2 meg/kgbb/hr ) : 1800-2400 ml/hr : 120 -240 meq/hr : 60 – 120 meq/hr ■ TERAPI ■ Inf. Ringer Fundin 20cc/j ■ Dobutamin 5mcg/kgbb/mnt ■ NE 0,1 mcg/kgbb/mnt ■ Midazolam 3mg/jam ■ Fentanyl 50mcg/jam ■ Inj. Meropenem 3x1 gr ■ Inj. Paracetamol 3x1gr ■ Inj. OMZ 1x40mg ■ Nebulizer pulmicort 3x1 ■ NAC 3x200mg ■ Lyters 6x1 ODS ■ Tobromicin 6x1 ODS
  • 17. ■ B3 BRAIN ■ Inspeksi Kesadaran koma dengan sedasi midazolam 3Mg/jam. Pupil isokor diameter 2mm/2mm reflek cahaya +/+, skor CPOT 1/8 (alarm bunyi dan mati sendiri) dengan syringpump fentanyl 50 Mcg/jam, skor RASS -4 ( deep sedation = tidak ada responterhadap suara, tetapi ada gerakan denga stimulus fisik) , reflek batuk (+) ■ B4 BLADDER ■ Inspeksi Pasien terpasang kateter no.16 sejak tgl 6/7 cuff 20cc. Prod urin pasien 40 cc/jam. warna urine kuning jernih, kateter terawatt bersih (+) dan fiksasi kuat (+). ■ Palpasi. Tidak ada distensi pada kandung kencing
  • 18. ■ B5 BOWL ■ Inspeksi Pasien terpasang NGT no. 16 kedalaman 55cm sejak tgl 3/7/22. Mual (-) muntah (-) saat aspirasi tidak ada residu. Diit NPC 6x200cc masuk, membran mukosa pucat. ■ Palpasi abdomen supel, BAB (-) ,turgor baik ■ Perkusi Tidak ada kembung ■ Auskultasi Bising usus 15x/mnt Jenis cairan volume karbohidrat lemak protein NPC 200 1200cc 31,1x4x6 =746kkal 8,4x9x6 =453kkal 12,4x6x4 =297 kkal RF 480cc Total 1680 Kurang 4kkal memenuhi memenuhi Pasien mendapatkan nutrisi enteral NPC 6x200cc per hari, residu(-). kebutuhan nutrisi 25-30kkal/kgbb/hari. BB 60kg 1500-1800 kkal/hr. Kebutuhan Karbohidrat 50-70% dari kalori 750-1260kkal/hr Kebutuhan Lemak 30-50% dari kalori 450-900kkal/hr Protein 1,2-2 gr/kgbb/hr 72 gr – 120 gr saa denga n 288 – 480 kkal/hr
  • 19. ■ B6 BONE ■ Inspeksi pasien bedrest dengan posisi semifowler. Tidak ada luka dekubitus, ■ Palpasi kekuatan otot : Pada semua ekstermitas kekuatan ototnya 0 ada oedma pada extremitas.
  • 20. ANALISA DATA NO DATA PENUNJANG ETIOLOGI MASALAH KEPERAWATAN 1 S : - O : - dyspneu - reflek batuk lemah - terpasang alat bantu nafas buatan berupa ETT no. 7,5 - Sputum kuning kental dan banyak - ronchi +/+ -Sekresi yang tertahan -Adanya alat bantu napas buatan -Proses infeksi Bersihan jalan nafas tidak efektif 2 S :- O : - - dyspneu - - Hasil BGA Ph 7,29 Po2 86,1 PCO2 80,3 HCO3 39 Po2 O3 39BE 12,2 SpO2 96,5% - - Kesadaran menurun - - nadi 96-104x/mnt - - ronchi +/+ Penurunan membran alveolar kapiler Gangguan pertukaran gas 3 S ; - O : Penggunaan otot bantu napas(+) RR 22-24X/mnt Nilai BGA abnornal pH 7,29 pO2 86,1 pCO2 80,3 HCO3 39 Po2 O3 39BE 12,2 SpO2 96,5% Nadi 96-104x/mnt Kesadaran menurun Hipersekresi jalan nafas Hambatan upaya nafas Riwayat ketergantungan ventilator lebih dari 4 hari Gangguan penyapihan ventilator 4 S : - O : Tensi 122/63 mmHg Nadi 96-104x/mnt Nadi perifer teraba lemah Suhu 35,8 Akral dingin, pucat CRT > 3 detik CVP 5-6 edema pada semua ekstremitas Perubahan afterload Perubahan pre load Penurunan curah jantung
  • 21. NO Diagnosa keperawatan 1 2 3 4 Bersihan jalan nafas tidak efektif berhubungan dengan sekresi tertahan d.d reflek batuk lemah, sputum banyak, pengunaan alat bantu napas buatan, dyspneu, dan ronchi. Gangguan pertukaran gas berhubungan dengan penurunan membran alveolus kapiler d.d dyspneu, kesdaran menurun, nadi meningkat, Ph menurun, Pco2 meningkat. Gangguan penyapihan ventilator brhubungan dengan hipersekresi jalan nafas d.d frekuensi nafas meningkat, penggunaan otot bantu napas, BGA abnormal, kesdaran menurun. Penurunan curah jantung berhubungan dengan perubahan afterload d.d nadi meningkat, nadi perifer teraba lemah, pucat, crt >3 dtk, edema. PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.