SlideShare a Scribd company logo
1 of 35
SEMINAR PKK FISIOLOGI I
ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU
LAHIR

KELOMPOK IV
KELOMPOK IV
1. RSIA SITTI KHADIJAH III, MAKASSAR
2. RSIA SITTI KHADIJAH I, MAKASSAR
3. PKM BARA-BARAYYA, MAKASSAR
4. PKM KASSI-KASSI, MAKASSAR
5. BPS RISMAWATI, MAROS
6. BPS RAHMAWATI, MAROS
7. PKM LABAKKANG, PANGKEP
LATAR BELAKANG
Saat lahir banyak perubahan yang akan dialami oleh
bayi yang semula berada pada lingkungan interna ke
lingkungan eksterna.
Saat itu bayi harus mendapat oksigen melalui sstem
sirkulasi pernafasannya sendiri, mendapat nutrisi
oral, mengatur suhu dan melawan setiap penyakit (
Rukiyah 2011 hal 10 ).
RUANG LINGKUP PERMASALAHAN
Asuhan Kebidanan Bayi Baru Lahir Fisiologi pada
bayi Ny. “M“ dengan BCB/SMK/PBK. Yang
berlangsung tanggal 21 Maret 2012 (dengan
menggunakan pendekatan manajemen kebidanan )
di Rumah Sakit Khadijah III Makassar tahun 2012.
TUJUAN
Tujuan Umum
Agar bayi baru lahir berjalan dengan normal tanpa
ada masalah/komplikasi.
Tujuan khusus
Agar mahasiswi mengetahui dan memahami
tentang tata cara dalam memberikan asuhan
kebidanan pada bayi baru lahir fisiologi.
MANFAAT
Bagi Mahasiswi
Mahasiswi dapat memahami tentang tata cara
dalam memberikan Asuhan Kebidanan pada bayi
baru lahir fisiologi.
 Bagi Institusi
Lebih meningkatkan perawatan pada bayi baru
lahir.
o Bagi Pendidik

DEFINISI

Bayi Baru Lahir Normal adalah bayi
yang lahir dalam presentasi belakang
kepala melalui vagina tanpa memakai
alat, pada usia kehamilan genap 37 –
42 minggu, bengan berat badan lahir
2500-4000 gram, nilai apgar > 7 dan
tanpa cacat bawaan.
 Bayi

baru lahir ialah bayi yang baru
lahir mengalami proses kelahiran
dan harus menyesuaikan diri dari
kehidupan intrauterine ke
ekstrauterine. Beralih dari
ketergantungan mutlak pada Ibu
menuju kemandirian fisiologi
TANDA-TANDA BAHAYA BAYI BARU LAHIR
NORMAL
 Appereance

color ( warna kulit )
seluruh tubuh kemerah-merahan.
 Pulse ( Heart rate ) atau frekuensi
jantung > 100 x/menit.
 Grimace ( reaksi terhadap rangsangan
), menangis, batuk atau bersin.
 Activity ( tonus otot ). Gerakan aktif.
 Respiration ( usaha nafas ).
PENAMPILAN PADA BAYI BARU LAHIR
 Kesadaran

dan reaksi terhadap

sekeliling
 Keaktifan, bayi normal melakukan
gerakan – gerakan tangan yang
simetris pada waktu bangun.
 Simetris Keaktifan
 Muka/wajah bayi tampak ekspresi
 Mulut
PENAMPILAN PADA BAYI BARU LAHIR
 Leher,

dada, abdomen : melihat adanya
cedera akibat persalinan
 Punggung
 Kulit dan kuku
 Kelancaran menghisap dan pencernaan
 Reflex rooting, bayi menoleh kearah benda
yang menyentuh pipi.
 Berat badan sebaiknya tiap hari dipantai
penurunannya
MANAJEMEN BAYI BARU LAHIR
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

9.
10.

Pengaturan Suhu
Resusitasi bayi baru lahir
Inisiasi menyusui dini (IMD)
Pengikatan dan Pemotongan tali Pusat
Perawatan tali pusat
Profilaksis Mata
Pemberian Vitamin K
Pengukuran berat dan panjang lahir
Memandikan Bayi
Pemberian Imunisasi Hepatitis B
ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR FISIOLOGI
PADA BAYI NY. “M” DENGAN BCB/SMK/ SPT PBK
DI RSIA SITTI KHADIJAH III MAKASSAR
TANGGAL 21 MARET 2012
No. Register
 Tanggal Lahir
 Jam
 Tanggal Pengkajian
 Jam
 Nama Pengkaji


:
:
:
:
:
:

00.01.16
21 Maret 2012
08.16 WITA
21 Maret 2012
08.16 WITA
Kelompok IV
A. IDENTITAS
1. Identitas Bayi
 Nama
 Tempat Lahir
Jenis Kelamin
 Anak Ke
 Umur


: By Ny “M”
: RSIA Sitti Khadijah III
Makassar
:♀
: III
: 0 hari
2. IDENTITAS ORANG TUA ( IBU DAN AYAH )
Nama
: Ny “M” / Tn”B”
 Umur
: 31 tahun / 34 tahun
 Nikah
: ± 5 tahun
 Suku
: Makassar / Makassar
 Agama
: Islam/ Islam
 Pendidikan : SMA / SMA
 Pekerjaan
: IRT / Pedagang
 Alamat
: JL. Kumala Raya No 3
Makassar

RIWAYAT KEHAMILAN




HPHT tanggal 26 Juni11
HTP tanggal 02 APRIL 2012
Pemeriksaan kehamilan ( ANC ) sebanyak 4 kali di RSIA
Sitti Khadijah III :


1 kali trimester I
 1 kali trimester II
 1 kali trimester III





Imunisasi TT sebanyak 1 kali di RSIA Sitti Khadijah III
selama kehamilannya
Pada tanggal 06 September 2011
Ibu mengatakan selama hamil rajin mengkonsumsi
tablet Fe dan vitamin yang diberikan bidan .
Ibu mengatakan tidak pernah mengalami salah satu dari
9 tanda bahaya dalam kehamilan.
RIWAYAT PERSALINAN SEKARANG
Gestasi 38 minggu 3 hari
 Ibu mengatakan melahirkan tanggal 21 Maret 2012
jam 08.16 WITA
 Jenis persalinan spontan pervaginam dengan PBK,
segera menangis.
 Persalinan di tolong oleh bidan
 Tidak ada penyulit dalam persalinan.
 Perlangsungan :




Kala I
 Kala II
 Kala III
 Kala IV

: ± 6 Jam (Mulai jam 03.00 WITA)
: ± 16 Menit
: ± 15 Menit
: ± 2 Jam
DATA OBJEKTIF














Bayi lahir tanggal : 21 Maret 2012
jam : 08.16 WITA
Bayi lahir dengan :
BBL
: 3300 Gram
PBL
: 47 Cm
LK
: 35 Cm
LD
: 32 Cm
LP
: 31 Cm
LILA
: 10 Cm
JK
: ♀
APGAR SCORE
: 8/10
ASSESSMENT
A. IDENTIFIKASI DIAGNOSA/ MASALAH AKTUAL
: Bayi Ny. “M” dengan
BCB/SMK/SPT PBK



. Diagnosa



DS :
1. HPHT tanggal 26 Juni 2011
2. Ibu mengatakan melahirkan tanggal 21
Maret 2012
3. Ibu mengatakan melahirkan normal
 DO

:
HTP tanggal 02 April 2012
Gestasi 38 minggu 3 hari
Bayi lahir spontan, segera menagis.
BBL : 3300 gram
PBL : 47 cm
TTV :
 Nadi
: 150x/ menit
 Pernapasan
: 42x/ meniit
 Suhu
: 36,4
B. ANTISIPASI DIAGNOSA/ MASALAH
POTENSIAL
 Masalah

Potensial : Antisipasi
terjadinya infeksi tali pusat
 DS : Ibu mengatakan melahirkan
tanggal 21 Maret 2012 jam 08.16
WITA
 DO: Tampak talipusat masih basah,
terbungkus kassa steril.
C. RENCANA TINDAKAN EMERGENCY/
KOLABORASI
Tidak

ada data dan indikasi
perlunya tindakan segera/
kolaborasi.
IV. PLANNING
A. RENCANA TINDAKAN/ INTERVENSI
 Diagnosa Aktual
 Masalah

: BCB/ SMK/ SPT PBK

Aktual :  Masalah Potensial
: Tujuan
:
Tidak terjadi infeksi tali pusat.
 Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan
lingkungan dari intra uterine ke ekstra
uterine.


Kritria:

Keadaan umum bayi baik
 TTV dalam batas normal
 Nadi
: 120-160 x/menit
 Pernafasan
: 30-60 x/menit
 Suhu
:36,5 - 37,5
 Bayi tidak mengalami gangguan
metabolisme
 Tidak terdapat tanda-tanda infeksi tali pusat,
yaitu tali pusat merah, bengkak, nyeri, dan
keluar cairan berbau busuk (pus) atau
berdarah

B. IMPLEMENTASI
Tanggal
: 21 Maret 2012 jam 08.30 WITA
 Mencuci tangan sebelum dan sesudah merawat
bayi
Hasil : Petugas dan klien terhindar dari infeksi
nosokomial
 Mengobservasi TTV pada bayi setiap hari.
Hasil :




Nadi
 Pernafasan
 Suhu

: 150 x/ menit
: 42 x/menit
: 36,4
Menimbang BB setiap hari selama bayi dirawat di
RSIA Sitti Khadijah III
Hasil : 3300 gram
 Memandikan bayi setiap hari
Hasil : Bayi merasa nyaman
 Melakukan perawatan tali pusat setiap hari


Hasil : Tali pusat masih basah dan belum puput, tidak ada
infeksi


Menjaga kehangatan bayi dengan tekhnik bedong
Hasil : Suhu bayi 36,4
Memberikan imunisasi HB 0,5 ml dipaha
anterolateral kanan
 Hasil : Bayi telah mendapatkan imunisasi HB 0
 Memberi HE pada ibu tentang :
 Cara menyusui yang benar
 Pemberian ASI eksklusif
 Perawatan bayi
 Imunisasi
 Hasil : Ibu mengerti penjelasan yang diberikan dan
bersedia melakukannya.

Menimbang BB setiap hari selama bayi dirawat di
RSIA Sitti Khadijah III
Hasil : 3300 gram
 Memandikan bayi setiap hari
Hasil : Bayi merasa nyaman
 Melakukan perawatan tali pusat setiap hari
Hasil : Tali pusat masih basah dan belum puput,
tidak ada infeksi
 Menjaga kehangatan bayi dengan tekhnik bedong
Hasil : Suhu bayi 36,4 „‟C

Memberikan imunisasi HB 0,5 ml dipaha
anterolateral kanan
Hasil : Bayi telah mendapatkan imunisasi HB 0
 Memberi HE pada ibu tentang :
 Cara menyusui yang benar
 Pemberian ASI eksklusif
 Perawatan bayi
 Imunisasi
Hasil : Ibu mengerti penjelasan yang diberikan dan
bersedia melakukannya

C. EVALUASI


Tanggal : 21 Maret 2012 jam 08.50 WITA

1.Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan
lingkungan dari intra uterine ke lingkungan ekstra
uterine, ditandai dengan :
 Keadaan umum baik
 TTV dalam batas normal :
 Nadi
: 150 x/menit
 Pernafasan rate
: 42 x/ menit
 Suhu
: 36,4 „‟C


Bayi tidak mengalami gangguan metabolisme

Bayi sudah BAB : mekonium frekuensi 1 kali
 Bayi sudah BAK : frekuensi 3 kali


2. Tali pusat masih basah dan tidak terlihat
adanya tanda-tanda infeksi, seperti
bengkak, merah, nyeri, dan mengeluarkan
pus/ berdarah pada tali pusat.
KESIMPULAN
Adanya kemungkinan terjadi infeksi tali pusat pada
bai Ny. “M “disebabkan karena tali pusat masih
basah dan adanya pemotongann tali pusat yang
mengakibatkan terbukanya jaringan disekitar tali
pusat.
 Setelah diadakan pengkajian, tidak ditemukan
tanda-tanda infeksi disertai dengan keadaan umum
bayi baik dan tanda-tanda vital dalam batas normal





Pada pelaksanaan asuhan kebidanan bayi baru lahir
pada bayi Ny. “ M “mulai dari pengkajian, dirumuskan
diagnosa / masalah aktual, dirumskan diagnosa /
masalah potensial, tindakan segera atau kolaborasi,
rencana asuhan kebidanan, implementasi asuhan
kebidanan sampai pada tahap akhir mengevaluasi hasil
tindakan tidak ditemukan adanya hambatan karena
adanya kerjasama antara klien dan petugas keehatan
sehingga semua tindakan dapat terlaksana dengan
baik.
Pendokumentasian sangat penting dlaksanakan pada
setiap tahap dari proses manajemen kebidanann karena
hal ini merupakan bukti pertangung jawaan bidan
terhadap asuhan kebidanan yang telah diberikan
terhadap klien.
Power point seminar BBL

More Related Content

What's hot

Respon orangtua terhadap bayi baru lahir,ppt
Respon orangtua terhadap bayi baru lahir,pptRespon orangtua terhadap bayi baru lahir,ppt
Respon orangtua terhadap bayi baru lahir,pptmartaagustinasirait
 
(Fix)budaya pada masa nifas
(Fix)budaya pada masa nifas(Fix)budaya pada masa nifas
(Fix)budaya pada masa nifasyusria izza
 
Kie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaKie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaMonica Fermanda
 
Adaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahir
Adaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahirAdaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahir
Adaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahiratikaindri
 
Bayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normalBayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normalAsih Astuti
 
Perubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifasPerubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifasowik15
 
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahirPemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahirChaicha Ceria
 
Perubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifasPerubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifasFebrian Dini
 
Proses persalinan normal
Proses persalinan normalProses persalinan normal
Proses persalinan normalelisa novi
 
Pemeriksaan Kunjungan Ulang Kehamilan
Pemeriksaan Kunjungan Ulang KehamilanPemeriksaan Kunjungan Ulang Kehamilan
Pemeriksaan Kunjungan Ulang KehamilanMelly anti
 
Komplikasi kehamilan
Komplikasi kehamilanKomplikasi kehamilan
Komplikasi kehamilanHetty Astri
 
Ruang lingkup asuhan neonatus, bayi & balita
Ruang lingkup asuhan neonatus, bayi & balitaRuang lingkup asuhan neonatus, bayi & balita
Ruang lingkup asuhan neonatus, bayi & balitaAsih Astuti
 
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilHetty Astri
 

What's hot (20)

INFEKSI NIFAS
INFEKSI NIFASINFEKSI NIFAS
INFEKSI NIFAS
 
Respon orangtua terhadap bayi baru lahir,ppt
Respon orangtua terhadap bayi baru lahir,pptRespon orangtua terhadap bayi baru lahir,ppt
Respon orangtua terhadap bayi baru lahir,ppt
 
(Fix)budaya pada masa nifas
(Fix)budaya pada masa nifas(Fix)budaya pada masa nifas
(Fix)budaya pada masa nifas
 
ASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMALASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMAL
 
Kie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaKie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tua
 
Adaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahir
Adaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahirAdaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahir
Adaptasi fisiologis dan_psikologis_bayi_baru_lahir
 
Bayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normalBayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normal
 
Perubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifasPerubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifas
 
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahirPemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
 
askeb Bayi Baru Lahir NORMAL
askeb Bayi Baru Lahir NORMALaskeb Bayi Baru Lahir NORMAL
askeb Bayi Baru Lahir NORMAL
 
Perubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifasPerubahan fisiologis masa nifas
Perubahan fisiologis masa nifas
 
Proses persalinan normal
Proses persalinan normalProses persalinan normal
Proses persalinan normal
 
Pemeriksaan Kunjungan Ulang Kehamilan
Pemeriksaan Kunjungan Ulang KehamilanPemeriksaan Kunjungan Ulang Kehamilan
Pemeriksaan Kunjungan Ulang Kehamilan
 
Komplikasi kehamilan
Komplikasi kehamilanKomplikasi kehamilan
Komplikasi kehamilan
 
Ruang lingkup asuhan neonatus, bayi & balita
Ruang lingkup asuhan neonatus, bayi & balitaRuang lingkup asuhan neonatus, bayi & balita
Ruang lingkup asuhan neonatus, bayi & balita
 
Kunjungan ulang hamil
Kunjungan ulang hamilKunjungan ulang hamil
Kunjungan ulang hamil
 
Persiapan persalinan
Persiapan persalinanPersiapan persalinan
Persiapan persalinan
 
LP BBLR
LP BBLRLP BBLR
LP BBLR
 
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
 
Konsep dasar nifas
Konsep dasar nifasKonsep dasar nifas
Konsep dasar nifas
 

Similar to Power point seminar BBL

ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docx
ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docxASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docx
ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docxFarhaVidia
 
Askeb bbl azalea
Askeb bbl azaleaAskeb bbl azalea
Askeb bbl azaleaKikifw
 
ppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptxppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptxDaviSundari2
 
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologis
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologisManajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologis
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologisOperator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID PARAMATA RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensialBuku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensialAi Barney
 
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1Ridho Pramuditha
 
ASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.ppt
ASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.pptASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.ppt
ASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.pptArdhienkLaode
 

Similar to Power point seminar BBL (20)

ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docx
ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docxASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docx
ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KEL 4.docx
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA RAHA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA RAHA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA RAHA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA RAHA
 
Askeb bbl azalea
Askeb bbl azaleaAskeb bbl azalea
Askeb bbl azalea
 
Bayi ikha
Bayi ikhaBayi ikha
Bayi ikha
 
ppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptxppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptx
 
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologis
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologisManajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologis
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir fisiologis
 
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan bayi baru lahir komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Contoh soap bayi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
akbid paramata muna Bayi yana
akbid paramata muna Bayi yanaakbid paramata muna Bayi yana
akbid paramata muna Bayi yana
 
Post partum hikmat
Post partum hikmatPost partum hikmat
Post partum hikmat
 
Post partum hikmat
Post partum hikmatPost partum hikmat
Post partum hikmat
 
Post partum hikmat
Post partum hikmatPost partum hikmat
Post partum hikmat
 
Tugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu ritaTugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu rita
 
Tugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu ritaTugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu rita
 
akbid paramata muna Bayi
akbid paramata muna Bayiakbid paramata muna Bayi
akbid paramata muna Bayi
 
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensialBuku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial
 
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1
Buku saku-pelayanan-kesehatan-neonatal-esensial-1
 
ASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.ppt
ASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.pptASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.ppt
ASUHAN_BAYI_BARU_LAHIR_ppt.ppt
 

Power point seminar BBL

  • 1. SEMINAR PKK FISIOLOGI I ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR KELOMPOK IV
  • 2. KELOMPOK IV 1. RSIA SITTI KHADIJAH III, MAKASSAR 2. RSIA SITTI KHADIJAH I, MAKASSAR 3. PKM BARA-BARAYYA, MAKASSAR 4. PKM KASSI-KASSI, MAKASSAR 5. BPS RISMAWATI, MAROS 6. BPS RAHMAWATI, MAROS 7. PKM LABAKKANG, PANGKEP
  • 3. LATAR BELAKANG Saat lahir banyak perubahan yang akan dialami oleh bayi yang semula berada pada lingkungan interna ke lingkungan eksterna. Saat itu bayi harus mendapat oksigen melalui sstem sirkulasi pernafasannya sendiri, mendapat nutrisi oral, mengatur suhu dan melawan setiap penyakit ( Rukiyah 2011 hal 10 ).
  • 4. RUANG LINGKUP PERMASALAHAN Asuhan Kebidanan Bayi Baru Lahir Fisiologi pada bayi Ny. “M“ dengan BCB/SMK/PBK. Yang berlangsung tanggal 21 Maret 2012 (dengan menggunakan pendekatan manajemen kebidanan ) di Rumah Sakit Khadijah III Makassar tahun 2012.
  • 5. TUJUAN Tujuan Umum Agar bayi baru lahir berjalan dengan normal tanpa ada masalah/komplikasi. Tujuan khusus Agar mahasiswi mengetahui dan memahami tentang tata cara dalam memberikan asuhan kebidanan pada bayi baru lahir fisiologi.
  • 6. MANFAAT Bagi Mahasiswi Mahasiswi dapat memahami tentang tata cara dalam memberikan Asuhan Kebidanan pada bayi baru lahir fisiologi.  Bagi Institusi Lebih meningkatkan perawatan pada bayi baru lahir. o Bagi Pendidik 
  • 7. DEFINISI Bayi Baru Lahir Normal adalah bayi yang lahir dalam presentasi belakang kepala melalui vagina tanpa memakai alat, pada usia kehamilan genap 37 – 42 minggu, bengan berat badan lahir 2500-4000 gram, nilai apgar > 7 dan tanpa cacat bawaan.
  • 8.  Bayi baru lahir ialah bayi yang baru lahir mengalami proses kelahiran dan harus menyesuaikan diri dari kehidupan intrauterine ke ekstrauterine. Beralih dari ketergantungan mutlak pada Ibu menuju kemandirian fisiologi
  • 9. TANDA-TANDA BAHAYA BAYI BARU LAHIR NORMAL  Appereance color ( warna kulit ) seluruh tubuh kemerah-merahan.  Pulse ( Heart rate ) atau frekuensi jantung > 100 x/menit.  Grimace ( reaksi terhadap rangsangan ), menangis, batuk atau bersin.  Activity ( tonus otot ). Gerakan aktif.  Respiration ( usaha nafas ).
  • 10. PENAMPILAN PADA BAYI BARU LAHIR  Kesadaran dan reaksi terhadap sekeliling  Keaktifan, bayi normal melakukan gerakan – gerakan tangan yang simetris pada waktu bangun.  Simetris Keaktifan  Muka/wajah bayi tampak ekspresi  Mulut
  • 11. PENAMPILAN PADA BAYI BARU LAHIR  Leher, dada, abdomen : melihat adanya cedera akibat persalinan  Punggung  Kulit dan kuku  Kelancaran menghisap dan pencernaan  Reflex rooting, bayi menoleh kearah benda yang menyentuh pipi.  Berat badan sebaiknya tiap hari dipantai penurunannya
  • 12. MANAJEMEN BAYI BARU LAHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Pengaturan Suhu Resusitasi bayi baru lahir Inisiasi menyusui dini (IMD) Pengikatan dan Pemotongan tali Pusat Perawatan tali pusat Profilaksis Mata Pemberian Vitamin K Pengukuran berat dan panjang lahir Memandikan Bayi Pemberian Imunisasi Hepatitis B
  • 13. ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR FISIOLOGI PADA BAYI NY. “M” DENGAN BCB/SMK/ SPT PBK DI RSIA SITTI KHADIJAH III MAKASSAR TANGGAL 21 MARET 2012
  • 14. No. Register  Tanggal Lahir  Jam  Tanggal Pengkajian  Jam  Nama Pengkaji  : : : : : : 00.01.16 21 Maret 2012 08.16 WITA 21 Maret 2012 08.16 WITA Kelompok IV
  • 15. A. IDENTITAS 1. Identitas Bayi  Nama  Tempat Lahir Jenis Kelamin  Anak Ke  Umur  : By Ny “M” : RSIA Sitti Khadijah III Makassar :♀ : III : 0 hari
  • 16. 2. IDENTITAS ORANG TUA ( IBU DAN AYAH ) Nama : Ny “M” / Tn”B”  Umur : 31 tahun / 34 tahun  Nikah : ± 5 tahun  Suku : Makassar / Makassar  Agama : Islam/ Islam  Pendidikan : SMA / SMA  Pekerjaan : IRT / Pedagang  Alamat : JL. Kumala Raya No 3 Makassar 
  • 17. RIWAYAT KEHAMILAN    HPHT tanggal 26 Juni11 HTP tanggal 02 APRIL 2012 Pemeriksaan kehamilan ( ANC ) sebanyak 4 kali di RSIA Sitti Khadijah III :  1 kali trimester I  1 kali trimester II  1 kali trimester III     Imunisasi TT sebanyak 1 kali di RSIA Sitti Khadijah III selama kehamilannya Pada tanggal 06 September 2011 Ibu mengatakan selama hamil rajin mengkonsumsi tablet Fe dan vitamin yang diberikan bidan . Ibu mengatakan tidak pernah mengalami salah satu dari 9 tanda bahaya dalam kehamilan.
  • 18. RIWAYAT PERSALINAN SEKARANG Gestasi 38 minggu 3 hari  Ibu mengatakan melahirkan tanggal 21 Maret 2012 jam 08.16 WITA  Jenis persalinan spontan pervaginam dengan PBK, segera menangis.  Persalinan di tolong oleh bidan  Tidak ada penyulit dalam persalinan.  Perlangsungan :   Kala I  Kala II  Kala III  Kala IV : ± 6 Jam (Mulai jam 03.00 WITA) : ± 16 Menit : ± 15 Menit : ± 2 Jam
  • 19. DATA OBJEKTIF           Bayi lahir tanggal : 21 Maret 2012 jam : 08.16 WITA Bayi lahir dengan : BBL : 3300 Gram PBL : 47 Cm LK : 35 Cm LD : 32 Cm LP : 31 Cm LILA : 10 Cm JK : ♀ APGAR SCORE : 8/10
  • 20. ASSESSMENT A. IDENTIFIKASI DIAGNOSA/ MASALAH AKTUAL : Bayi Ny. “M” dengan BCB/SMK/SPT PBK  . Diagnosa  DS : 1. HPHT tanggal 26 Juni 2011 2. Ibu mengatakan melahirkan tanggal 21 Maret 2012 3. Ibu mengatakan melahirkan normal
  • 21.  DO : HTP tanggal 02 April 2012 Gestasi 38 minggu 3 hari Bayi lahir spontan, segera menagis. BBL : 3300 gram PBL : 47 cm TTV :  Nadi : 150x/ menit  Pernapasan : 42x/ meniit  Suhu : 36,4
  • 22. B. ANTISIPASI DIAGNOSA/ MASALAH POTENSIAL  Masalah Potensial : Antisipasi terjadinya infeksi tali pusat  DS : Ibu mengatakan melahirkan tanggal 21 Maret 2012 jam 08.16 WITA  DO: Tampak talipusat masih basah, terbungkus kassa steril.
  • 23. C. RENCANA TINDAKAN EMERGENCY/ KOLABORASI Tidak ada data dan indikasi perlunya tindakan segera/ kolaborasi.
  • 24. IV. PLANNING A. RENCANA TINDAKAN/ INTERVENSI  Diagnosa Aktual  Masalah : BCB/ SMK/ SPT PBK Aktual :  Masalah Potensial : Tujuan : Tidak terjadi infeksi tali pusat.  Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan dari intra uterine ke ekstra uterine.
  • 25.  Kritria: Keadaan umum bayi baik  TTV dalam batas normal  Nadi : 120-160 x/menit  Pernafasan : 30-60 x/menit  Suhu :36,5 - 37,5  Bayi tidak mengalami gangguan metabolisme  Tidak terdapat tanda-tanda infeksi tali pusat, yaitu tali pusat merah, bengkak, nyeri, dan keluar cairan berbau busuk (pus) atau berdarah 
  • 26. B. IMPLEMENTASI Tanggal : 21 Maret 2012 jam 08.30 WITA  Mencuci tangan sebelum dan sesudah merawat bayi Hasil : Petugas dan klien terhindar dari infeksi nosokomial  Mengobservasi TTV pada bayi setiap hari. Hasil :   Nadi  Pernafasan  Suhu : 150 x/ menit : 42 x/menit : 36,4
  • 27. Menimbang BB setiap hari selama bayi dirawat di RSIA Sitti Khadijah III Hasil : 3300 gram  Memandikan bayi setiap hari Hasil : Bayi merasa nyaman  Melakukan perawatan tali pusat setiap hari  Hasil : Tali pusat masih basah dan belum puput, tidak ada infeksi  Menjaga kehangatan bayi dengan tekhnik bedong Hasil : Suhu bayi 36,4
  • 28. Memberikan imunisasi HB 0,5 ml dipaha anterolateral kanan  Hasil : Bayi telah mendapatkan imunisasi HB 0  Memberi HE pada ibu tentang :  Cara menyusui yang benar  Pemberian ASI eksklusif  Perawatan bayi  Imunisasi  Hasil : Ibu mengerti penjelasan yang diberikan dan bersedia melakukannya. 
  • 29. Menimbang BB setiap hari selama bayi dirawat di RSIA Sitti Khadijah III Hasil : 3300 gram  Memandikan bayi setiap hari Hasil : Bayi merasa nyaman  Melakukan perawatan tali pusat setiap hari Hasil : Tali pusat masih basah dan belum puput, tidak ada infeksi  Menjaga kehangatan bayi dengan tekhnik bedong Hasil : Suhu bayi 36,4 „‟C 
  • 30. Memberikan imunisasi HB 0,5 ml dipaha anterolateral kanan Hasil : Bayi telah mendapatkan imunisasi HB 0  Memberi HE pada ibu tentang :  Cara menyusui yang benar  Pemberian ASI eksklusif  Perawatan bayi  Imunisasi Hasil : Ibu mengerti penjelasan yang diberikan dan bersedia melakukannya 
  • 31. C. EVALUASI  Tanggal : 21 Maret 2012 jam 08.50 WITA 1.Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan dari intra uterine ke lingkungan ekstra uterine, ditandai dengan :  Keadaan umum baik  TTV dalam batas normal :  Nadi : 150 x/menit  Pernafasan rate : 42 x/ menit  Suhu : 36,4 „‟C
  • 32.  Bayi tidak mengalami gangguan metabolisme Bayi sudah BAB : mekonium frekuensi 1 kali  Bayi sudah BAK : frekuensi 3 kali  2. Tali pusat masih basah dan tidak terlihat adanya tanda-tanda infeksi, seperti bengkak, merah, nyeri, dan mengeluarkan pus/ berdarah pada tali pusat.
  • 33. KESIMPULAN Adanya kemungkinan terjadi infeksi tali pusat pada bai Ny. “M “disebabkan karena tali pusat masih basah dan adanya pemotongann tali pusat yang mengakibatkan terbukanya jaringan disekitar tali pusat.  Setelah diadakan pengkajian, tidak ditemukan tanda-tanda infeksi disertai dengan keadaan umum bayi baik dan tanda-tanda vital dalam batas normal 
  • 34.   Pada pelaksanaan asuhan kebidanan bayi baru lahir pada bayi Ny. “ M “mulai dari pengkajian, dirumuskan diagnosa / masalah aktual, dirumskan diagnosa / masalah potensial, tindakan segera atau kolaborasi, rencana asuhan kebidanan, implementasi asuhan kebidanan sampai pada tahap akhir mengevaluasi hasil tindakan tidak ditemukan adanya hambatan karena adanya kerjasama antara klien dan petugas keehatan sehingga semua tindakan dapat terlaksana dengan baik. Pendokumentasian sangat penting dlaksanakan pada setiap tahap dari proses manajemen kebidanann karena hal ini merupakan bukti pertangung jawaan bidan terhadap asuhan kebidanan yang telah diberikan terhadap klien.