SlideShare a Scribd company logo
PERSIAPAN HEMODIALISIS
Abdul Rahman
2206095180
Fasilitator
dr. Aida Lidya, SpPD, KGH, Ph.D
Divisi Ginjal Hipertensi
Departemen Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia
RSUPN Cipto Mangunkusumo
2023
OUTLINE
PRINSIP HEMODIALISIS DAN PERBEDAAN MODALITAS TERAPI LAIN
CARA MENDAPATKAN ASKES VASKULER UNTUK HEMODIALISIS
WAKTU YANG TEPAT UNTUK MEMULAI HEMODIALISIS
PERSIAPAN FISIK DAN PSIKOLOGIS PASIEN UNTUK HEMODIALISIS
1913 : John Abel ->
Mengembangkan ginjal
buatan
1966 : James Cimino
(Brescia) ->
mengembangkan
internalAV fistula
1948 : Kolff-
Brighaam -> mesin
dialysis digunakan
pada perang korea
1861 :
Thomas Graham (pertama kali
menggambarkan proses difusi
1943 : Willem Kolff ->
Mesin dialysis berbentuk
drum
1924 : George Haas -> manusia
pertama yang di dialysis
SEJARAH
DIALISIS
PRINSIP HEMODIALISIS DAN PERBEDAAN
MODALITAS TERAPI LAIN
Peritoneal
Dialisis
TPG
Transplantasi Ginjal
Hemodialisis
DIFUSI
Perpindahan solut dari
larutan konsentrasi
tinggi ke konsentrasi
rendah melalui
membran
semipermeabel
ULTRAFILTRASI
Perpindahan solvent dari
larutan dgn tekanan
tinggi ke tekanan yang
lebih rendah melalui
membran
semipermeabel
KONVEKS
I
Perpindahan solut
bersama solvent
karena perbedaan
tekanan
ADSORPSI
Adhesi molekul
terhadap permukaan
dalam membran
DKD
D
OPTION
HD
Remove accumulated metabolic waste products and
To correct blood electrolyte composition by means of
an exchange between patient's blood and a
dialysate fluid Across a semi-permeable
membrane in a countercurrent mechanism .
To remove excess fluids by means of ultrafiltration
HD
HD
SOLUT :
SOLVENT:
KEPEKATAN:
Solut : zat
terlarut
INORGANIK : elektrolit (dapat
menyebabkan efek akut dan mengancam
hidup seperti hiperkalemia)
Organik dengan berat molekul
(BM) rendah (low molecular
weight):
- substansi organik: BM < 300
Dalton
- ureum, kreatinin, amin, fenol,
indol
Organik dengan berat molekul
(BM) besar : BM 2000 – 50.000
Dalton
- polipeptida, β2 mikroglobulin
dan lisosim
- bentuk lebih kompleks:
Albumin BM 68.000,
Hemoglobin BM 68.800 yang
seharusnya tidak boleh
melewati membran
Organik dengan berat
molekul (BM) menengah
(mid molecular weight) -
substansi organik: BM 300
– 2000 dalton
DIFUSI
• Proses perpindahan/transpor SPONTAN dan
PASIF dari molekul terlarut atau SOLUT dari satu
larutan ke larutan yang lain melalui suatu
membran semipermeable
• Dari larutan dengan konsentrasi TINGGI ke
RENDAH
• Kecepatan difusi Molekul BM rendah >> daripada
BM tinggi
• Diffusion is Bi-directional,
From Blood to Dialysate = Diffusion or Clearance
From Dialysate to Blood = Back-Diffusion
Luo J. J of Membrane Sci. 2011
Kecepatan difusi tergantung kepada :
• Koefisien difusi dari solut darah, membrane dan dialisat
• Perbedaan konsentrasi sepanjang membrane
• surface area dari membran
ULTRAFILTRASI - KONVEKSI
 Proses transpor SIMULTAN solvent dan
solute dari satu larutan ke larutan yang lain
melalui suatu membran semipermeabel
 Terjadi dari larutan dengan tekanan tinggi
ke tekanan rendah
 Kecepatan transport konveksi tergantung :
permeablitas, konsentrasi solute dalam
darah, sieving coefficient dari solute.
Canaud B. Nephrold Dial Transplan.1999
ADSORPSI
• Adhesi molekul terhadap permukaan
membran
• Beberapa solute seperti albumin,
fibrin, B2-macroglobulin mengalami
absorpsi ke dalam membrane dializer
• Sebagian solute akan dieliminasi dari
darah
• Proses absorbs terganyung sifat
hidrofobik membrane
Aucella F. Blood Purif 2013
OSMOSIS
 Proses transpor SIMULTAN
solvent dari satu larutan ke
larutan yang lain melalui suatu
membran semipermeable
 Terjadi dari larutan dengan
konsentrasi RENDAH ke TINGGI
Golper TA. AJKD 2014
Golper TA. AJKD 2014
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
Urea 30
Urea 0
Urea 15
Hemodialysis utilizes counter current flow, where the
dialysate is flowing in the opposite direction to blood flow
in the extracorporeal circuit. Counter-current flow
maintains the concentration gradient across the
membrane at a maximum and increases the efficiency of
dialysis
The counter-current approach is used for intermittent
haemodialysis to provide maximum diffusive gradient as
fresh dialysate fluid is continuously exposed to solute-
laden blood
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
QB KADAR UREUM DI OUTLET EXTRACTION RATIO
*KD (ER X QB)
50 1 99 5000
200 12 88 17600
400 40 60 24000
500 48 52 26000
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
*KD = DIALYZER CLEARANCE
Misal :kadar ureum masuk inlet 100
Rasio dari konsentrasi solute yang terfiltrasi berbanding dengan konsentrasi
solute dalam plasma
S = 1: artinya solute akan bisa melewati filter
S = 0 : artinya solute tidak dapat melewati filter
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
Jumlah per mililiter cairan yang bisa melewati membran per mililiter tekanan merkuri
Menggambarkan permeabilitas membran dialisis terhadap air (tergantung kepada ketebalan
membran dan ukuran pori)
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
Setiap ada tekanan 1 mmHg
pada salah satu sisi membran,
maka dalam 1 jam akan dapat
memindahkan 70 ml air
Ukuran efisiensi dialyzer dalam
membersihkan urea dan solut lain yang
memiliki berat molekul serupa.
Penjumlahan dari 2 poin:
1. Koefisien permeabilitas dari membran
terhadap solut
2. total area permukaan membran
Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
CARA MENDAPATKAN AKSES VASKULER
UNTUK HEMODIALISIS
Dapat menjamin terapi dialisis
yang aman dan efektif dengan
mengalirkan dan
mengembalikan darah melalui
sirkuit ekstrakorporeal
Mudah digunakan, konsisten
dan dengan risiko yang
minimal terhadap pasien yang
menjalani hemodialisis
Mulai diedukasi kepada Pasien
saat eGFR <30 ml/min/1.73 m2
Santoro D, et al. Int J Nephrol Renovasc Dis. 2014
1. Arteriovenous fistula
2. Arteriovenous graft
3. Tunneled/non tunneled catheter
4. Non-tunneled catheter
1. Permanen
2. Temporer
• Diletakkan subcutaneous antara arteri dan vena
• Keuntungan : kekuatan terjamin, komplikasi kurang
Clark EG, et al. Temporary hemodialysis catheters: recent advances. Kidney International . 2014
KDOQI. Vascular access. 2020
KDOQI. Vascular access. 2020
KDOQI. Vascular access. 2020
KDOQI. Vascular access. 2020
KDOQI. Vascular access. 2020
WAKTU YANG TEPAT UNTUK MEMULAI
HEMODIALISIS
Mortality rate for CKD 5 :
20 per 100 pts-years
1st 3 mo  50 per 100 pts-years
Hospitalizationj rates in the 1st 3 mo
after start dialysis therapy > 30 days
per pts-year
KDIGO 2012 Clinical Practice Guideline for the Evaluation and Management of Chronic Kidney Disease
Chan CT, et al. Kidney International 2019.
• Semua pasien PGK Stadium 5 dengan pertimbangan :
- Umumnya jika eGFR<5 ml/min/1.73 m2 (walaupun tanpa
gejala uremikum (letargi, anoreksia, mual, muntah)
- jika eGFR<10 ml/min/1.73 m2 dengan gejala uremikum
atau malnutrisi
• Kondisi khusus jika ada tanda sebagai berikut:
• Edema paru,
• Hiperkalemia refrakter
• Nefropai DM dengan eLFG < 15 ml/min/1.73 m2
• Asidosis metablik refrakter
• Hiperfosfatemia refrakter
• Anemia refrakter
• Hipertensi tak terkontrol karena overload cairan
Indikasi dialisis pada GnGA:
• Overload cairan
• Anuria / oligouria
• Hiperkalemia (Plasma {Potassoium 6.5 meq/L
• Metabolik Asidosis (pH , 7.1 )
• Tanda uremia : pericarditis, neuropati, penurunan
status mental
• Perburukan fungsi ginjal
• Indikasi akut : (intoksikasi obat, hipotermi
hiperkalsemia
Daugirdas. Handbook of dialysis. 2015
Tidak didapatkan akses vaskuler
pada HD atau terdapat gangguan di
rongga peritoneum
Instabilitas hemodinamik
Koagulopati
Penyakit Alzheimer
Demensial multi infark
Sindrome hepatorenal
Sirosis hati lanjut denghan
ensefalopati
Keganasan Lanjut
PERSIAPAN FISIK DAN PSIKOLOGIS PASIEN
UNTUK HEMODIALISIS
Saggi SJ, et al. Considerations n the optimal preparation of patients for dialysis. Nat Rev Nephrol 2021
Saggi SJ, et al. Considerations n the optimal preparation of patients for dialysis. Nat Rev Nephrol 2021
Saggi SJ, et al. Considerations n the optimal preparation of patients for dialysis. Nat Rev Nephrol 2021
CREDITS: This presentation template was created
by Slidesgo, including icons by Flaticon, and
infographics & images by Freepik
THANKS!

More Related Content

Similar to Persiapan Hemodialisis.pptx

Persiapan klien untuk tindakan hemodialisis
Persiapan klien untuk tindakan hemodialisisPersiapan klien untuk tindakan hemodialisis
Persiapan klien untuk tindakan hemodialisis
Christian Paomey
 
Asuhan keperawatan hemodialisa
Asuhan keperawatan hemodialisaAsuhan keperawatan hemodialisa
Asuhan keperawatan hemodialisa
Wilva Latifah
 
Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...
Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...
Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...
Warnet Raha
 
Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2
pdspatologikliniksby
 
C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009
C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009
C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009Agustinus Wiyarno
 
3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf
3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf
3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf
ValdisaWaraWiri
 
Lp hemodialisa
Lp hemodialisaLp hemodialisa
Lp hemodialisa
Yabniel Lit Jingga
 
Hemodialisa ak
Hemodialisa akHemodialisa ak
Hemodialisa ak
Rofi Irman
 
4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt
4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt
4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt
TATI101677
 
Anestesia pd operasi laparoscopy
Anestesia pd operasi laparoscopyAnestesia pd operasi laparoscopy
Anestesia pd operasi laparoscopy
Nur Hajriya
 
fisiologi ginjal.ppt
fisiologi ginjal.pptfisiologi ginjal.ppt
fisiologi ginjal.ppt
ZuhalDarwis1
 
Presentasi metode clotting time hub aptt
Presentasi metode clotting time hub apttPresentasi metode clotting time hub aptt
Presentasi metode clotting time hub apttDiana Arwati
 
SN PRESENTASI.pptx
SN PRESENTASI.pptxSN PRESENTASI.pptx
SN PRESENTASI.pptx
NovitaApramadha1
 
Henny analisis cairan pleura
Henny analisis cairan pleuraHenny analisis cairan pleura
Henny analisis cairan pleurapdspatklinsby
 

Similar to Persiapan Hemodialisis.pptx (20)

Persiapan klien untuk tindakan hemodialisis
Persiapan klien untuk tindakan hemodialisisPersiapan klien untuk tindakan hemodialisis
Persiapan klien untuk tindakan hemodialisis
 
Asuhan keperawatan hemodialisa
Asuhan keperawatan hemodialisaAsuhan keperawatan hemodialisa
Asuhan keperawatan hemodialisa
 
Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...
Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...
Makalah penggunaan hemodialisis pada bidang kesehatan yang memakai prinsip il...
 
Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2
 
Hemodialisa
HemodialisaHemodialisa
Hemodialisa
 
Hemodialisa
HemodialisaHemodialisa
Hemodialisa
 
Tips blackberry
Tips blackberryTips blackberry
Tips blackberry
 
Aksinomikosissss
AksinomikosissssAksinomikosissss
Aksinomikosissss
 
C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009
C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009
C9b206a457bc234d3457b91f5dffc06ff0dc9009
 
3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf
3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf
3 MATERI HD UNTUK MAHASISWA.pdf
 
Lp hemodialisa
Lp hemodialisaLp hemodialisa
Lp hemodialisa
 
Hemodialisa ak
Hemodialisa akHemodialisa ak
Hemodialisa ak
 
4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt
4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt
4.-Materi-dr.-Bagyo-1.ppt
 
Anestesia pd operasi laparoscopy
Anestesia pd operasi laparoscopyAnestesia pd operasi laparoscopy
Anestesia pd operasi laparoscopy
 
fisiologi ginjal.ppt
fisiologi ginjal.pptfisiologi ginjal.ppt
fisiologi ginjal.ppt
 
Presentasi metode clotting time hub aptt
Presentasi metode clotting time hub apttPresentasi metode clotting time hub aptt
Presentasi metode clotting time hub aptt
 
Hemodialisis
HemodialisisHemodialisis
Hemodialisis
 
389922378-Dic.pptx
389922378-Dic.pptx389922378-Dic.pptx
389922378-Dic.pptx
 
SN PRESENTASI.pptx
SN PRESENTASI.pptxSN PRESENTASI.pptx
SN PRESENTASI.pptx
 
Henny analisis cairan pleura
Henny analisis cairan pleuraHenny analisis cairan pleura
Henny analisis cairan pleura
 

More from YuyunRasulong1

materi modul intervensi biopsi ginj.pptx
materi modul intervensi biopsi ginj.pptxmateri modul intervensi biopsi ginj.pptx
materi modul intervensi biopsi ginj.pptx
YuyunRasulong1
 
modul diskusi topik proteinuria 2022pptx
modul diskusi topik proteinuria 2022pptxmodul diskusi topik proteinuria 2022pptx
modul diskusi topik proteinuria 2022pptx
YuyunRasulong1
 
Kasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptx
Kasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptxKasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptx
Kasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptx
YuyunRasulong1
 
9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx
9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx
9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx
YuyunRasulong1
 
Laporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptx
Laporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptxLaporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptx
Laporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptx
YuyunRasulong1
 
Tugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdf
Tugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdfTugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdf
Tugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdf
YuyunRasulong1
 
Diskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptx
Diskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptxDiskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptx
Diskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptx
YuyunRasulong1
 
dr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptx
dr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptxdr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptx
dr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptx
YuyunRasulong1
 
MPDU_Basic Life Support.pdf
MPDU_Basic Life Support.pdfMPDU_Basic Life Support.pdf
MPDU_Basic Life Support.pdf
YuyunRasulong1
 
Anemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.ppt
Anemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.pptAnemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.ppt
Anemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.ppt
YuyunRasulong1
 
PTM Cilegon 2021.pptx
PTM Cilegon 2021.pptxPTM Cilegon 2021.pptx
PTM Cilegon 2021.pptx
YuyunRasulong1
 
10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx
10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx
10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx
YuyunRasulong1
 
Laporan Jaga CRBSI.pptx
Laporan Jaga CRBSI.pptxLaporan Jaga CRBSI.pptx
Laporan Jaga CRBSI.pptx
YuyunRasulong1
 
gangguan elektrolit.pptx
gangguan elektrolit.pptxgangguan elektrolit.pptx
gangguan elektrolit.pptx
YuyunRasulong1
 
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptxKesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
YuyunRasulong1
 
lupus-nephritis.ppt
lupus-nephritis.pptlupus-nephritis.ppt
lupus-nephritis.ppt
YuyunRasulong1
 
Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...
Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...
Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...
YuyunRasulong1
 
CAPD 3 Abdul Rahman .pptx
CAPD 3 Abdul Rahman .pptxCAPD 3 Abdul Rahman .pptx
CAPD 3 Abdul Rahman .pptx
YuyunRasulong1
 
Journal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptx
Journal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptxJournal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptx
Journal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptx
YuyunRasulong1
 
Jurnal Abdul Rahman.pptx
Jurnal Abdul Rahman.pptxJurnal Abdul Rahman.pptx
Jurnal Abdul Rahman.pptx
YuyunRasulong1
 

More from YuyunRasulong1 (20)

materi modul intervensi biopsi ginj.pptx
materi modul intervensi biopsi ginj.pptxmateri modul intervensi biopsi ginj.pptx
materi modul intervensi biopsi ginj.pptx
 
modul diskusi topik proteinuria 2022pptx
modul diskusi topik proteinuria 2022pptxmodul diskusi topik proteinuria 2022pptx
modul diskusi topik proteinuria 2022pptx
 
Kasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptx
Kasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptxKasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptx
Kasus - Dialisis Kehamilan terbaru .pptx
 
9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx
9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx
9. Diskusi Topik - Obstruksi dan Batu Saluran Kemih (dr Hafiz).pptx
 
Laporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptx
Laporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptxLaporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptx
Laporan HD IGD RSCM (6 - 12 Des 2023) pptx.pptx
 
Tugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdf
Tugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdfTugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdf
Tugas PICO Sp2 (Abdul Rahman, Cut Meina.pdf
 
Diskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptx
Diskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptxDiskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptx
Diskusi CAPD - dr Ivan Virnanda Amu.pptx
 
dr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptx
dr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptxdr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptx
dr Aida Lydia - Practical Approach in CLomerular Disease (1).pptx
 
MPDU_Basic Life Support.pdf
MPDU_Basic Life Support.pdfMPDU_Basic Life Support.pdf
MPDU_Basic Life Support.pdf
 
Anemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.ppt
Anemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.pptAnemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.ppt
Anemia-Pada-Gagal-Ginjal-Kronik.ppt
 
PTM Cilegon 2021.pptx
PTM Cilegon 2021.pptxPTM Cilegon 2021.pptx
PTM Cilegon 2021.pptx
 
10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx
10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx
10_Prof. Parlindungan_Sp2_2019_ASAM BASA ELEKTROLIT.pptx
 
Laporan Jaga CRBSI.pptx
Laporan Jaga CRBSI.pptxLaporan Jaga CRBSI.pptx
Laporan Jaga CRBSI.pptx
 
gangguan elektrolit.pptx
gangguan elektrolit.pptxgangguan elektrolit.pptx
gangguan elektrolit.pptx
 
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptxKesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
 
lupus-nephritis.ppt
lupus-nephritis.pptlupus-nephritis.ppt
lupus-nephritis.ppt
 
Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...
Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...
Penilaian Adekuasi, Kegagalan Membran, Penanganan Peritonitis pada CAPD, Sert...
 
CAPD 3 Abdul Rahman .pptx
CAPD 3 Abdul Rahman .pptxCAPD 3 Abdul Rahman .pptx
CAPD 3 Abdul Rahman .pptx
 
Journal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptx
Journal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptxJournal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptx
Journal Reading dr. Jeremia, SpPD.pptx
 
Jurnal Abdul Rahman.pptx
Jurnal Abdul Rahman.pptxJurnal Abdul Rahman.pptx
Jurnal Abdul Rahman.pptx
 

Recently uploaded

Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
ResidenUrologiRSCM
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
rrherningputriganisw
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 

Recently uploaded (20)

Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 

Persiapan Hemodialisis.pptx

  • 1. PERSIAPAN HEMODIALISIS Abdul Rahman 2206095180 Fasilitator dr. Aida Lidya, SpPD, KGH, Ph.D Divisi Ginjal Hipertensi Departemen Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia RSUPN Cipto Mangunkusumo 2023
  • 2. OUTLINE PRINSIP HEMODIALISIS DAN PERBEDAAN MODALITAS TERAPI LAIN CARA MENDAPATKAN ASKES VASKULER UNTUK HEMODIALISIS WAKTU YANG TEPAT UNTUK MEMULAI HEMODIALISIS PERSIAPAN FISIK DAN PSIKOLOGIS PASIEN UNTUK HEMODIALISIS
  • 3. 1913 : John Abel -> Mengembangkan ginjal buatan 1966 : James Cimino (Brescia) -> mengembangkan internalAV fistula 1948 : Kolff- Brighaam -> mesin dialysis digunakan pada perang korea 1861 : Thomas Graham (pertama kali menggambarkan proses difusi 1943 : Willem Kolff -> Mesin dialysis berbentuk drum 1924 : George Haas -> manusia pertama yang di dialysis SEJARAH DIALISIS
  • 4.
  • 5.
  • 6. PRINSIP HEMODIALISIS DAN PERBEDAAN MODALITAS TERAPI LAIN
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11. DIFUSI Perpindahan solut dari larutan konsentrasi tinggi ke konsentrasi rendah melalui membran semipermeabel ULTRAFILTRASI Perpindahan solvent dari larutan dgn tekanan tinggi ke tekanan yang lebih rendah melalui membran semipermeabel KONVEKS I Perpindahan solut bersama solvent karena perbedaan tekanan ADSORPSI Adhesi molekul terhadap permukaan dalam membran
  • 12. DKD D OPTION HD Remove accumulated metabolic waste products and To correct blood electrolyte composition by means of an exchange between patient's blood and a dialysate fluid Across a semi-permeable membrane in a countercurrent mechanism . To remove excess fluids by means of ultrafiltration HD HD
  • 14. Solut : zat terlarut INORGANIK : elektrolit (dapat menyebabkan efek akut dan mengancam hidup seperti hiperkalemia) Organik dengan berat molekul (BM) rendah (low molecular weight): - substansi organik: BM < 300 Dalton - ureum, kreatinin, amin, fenol, indol Organik dengan berat molekul (BM) besar : BM 2000 – 50.000 Dalton - polipeptida, β2 mikroglobulin dan lisosim - bentuk lebih kompleks: Albumin BM 68.000, Hemoglobin BM 68.800 yang seharusnya tidak boleh melewati membran Organik dengan berat molekul (BM) menengah (mid molecular weight) - substansi organik: BM 300 – 2000 dalton
  • 15. DIFUSI • Proses perpindahan/transpor SPONTAN dan PASIF dari molekul terlarut atau SOLUT dari satu larutan ke larutan yang lain melalui suatu membran semipermeable • Dari larutan dengan konsentrasi TINGGI ke RENDAH • Kecepatan difusi Molekul BM rendah >> daripada BM tinggi • Diffusion is Bi-directional, From Blood to Dialysate = Diffusion or Clearance From Dialysate to Blood = Back-Diffusion Luo J. J of Membrane Sci. 2011 Kecepatan difusi tergantung kepada : • Koefisien difusi dari solut darah, membrane dan dialisat • Perbedaan konsentrasi sepanjang membrane • surface area dari membran
  • 16. ULTRAFILTRASI - KONVEKSI  Proses transpor SIMULTAN solvent dan solute dari satu larutan ke larutan yang lain melalui suatu membran semipermeabel  Terjadi dari larutan dengan tekanan tinggi ke tekanan rendah  Kecepatan transport konveksi tergantung : permeablitas, konsentrasi solute dalam darah, sieving coefficient dari solute. Canaud B. Nephrold Dial Transplan.1999
  • 17. ADSORPSI • Adhesi molekul terhadap permukaan membran • Beberapa solute seperti albumin, fibrin, B2-macroglobulin mengalami absorpsi ke dalam membrane dializer • Sebagian solute akan dieliminasi dari darah • Proses absorbs terganyung sifat hidrofobik membrane Aucella F. Blood Purif 2013
  • 18. OSMOSIS  Proses transpor SIMULTAN solvent dari satu larutan ke larutan yang lain melalui suatu membran semipermeable  Terjadi dari larutan dengan konsentrasi RENDAH ke TINGGI Golper TA. AJKD 2014
  • 20.
  • 21. Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015. Urea 30 Urea 0 Urea 15 Hemodialysis utilizes counter current flow, where the dialysate is flowing in the opposite direction to blood flow in the extracorporeal circuit. Counter-current flow maintains the concentration gradient across the membrane at a maximum and increases the efficiency of dialysis The counter-current approach is used for intermittent haemodialysis to provide maximum diffusive gradient as fresh dialysate fluid is continuously exposed to solute- laden blood
  • 22.
  • 23. Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
  • 24. Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
  • 25. QB KADAR UREUM DI OUTLET EXTRACTION RATIO *KD (ER X QB) 50 1 99 5000 200 12 88 17600 400 40 60 24000 500 48 52 26000 Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015. *KD = DIALYZER CLEARANCE Misal :kadar ureum masuk inlet 100
  • 26.
  • 27. Rasio dari konsentrasi solute yang terfiltrasi berbanding dengan konsentrasi solute dalam plasma S = 1: artinya solute akan bisa melewati filter S = 0 : artinya solute tidak dapat melewati filter Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
  • 28.
  • 29. Jumlah per mililiter cairan yang bisa melewati membran per mililiter tekanan merkuri Menggambarkan permeabilitas membran dialisis terhadap air (tergantung kepada ketebalan membran dan ukuran pori) Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
  • 30. Setiap ada tekanan 1 mmHg pada salah satu sisi membran, maka dalam 1 jam akan dapat memindahkan 70 ml air
  • 31.
  • 32. Ukuran efisiensi dialyzer dalam membersihkan urea dan solut lain yang memiliki berat molekul serupa. Penjumlahan dari 2 poin: 1. Koefisien permeabilitas dari membran terhadap solut 2. total area permukaan membran Daugirdas JT. Handbook of Dialysis, 2015.
  • 33. CARA MENDAPATKAN AKSES VASKULER UNTUK HEMODIALISIS
  • 34. Dapat menjamin terapi dialisis yang aman dan efektif dengan mengalirkan dan mengembalikan darah melalui sirkuit ekstrakorporeal Mudah digunakan, konsisten dan dengan risiko yang minimal terhadap pasien yang menjalani hemodialisis Mulai diedukasi kepada Pasien saat eGFR <30 ml/min/1.73 m2 Santoro D, et al. Int J Nephrol Renovasc Dis. 2014
  • 35.
  • 36. 1. Arteriovenous fistula 2. Arteriovenous graft 3. Tunneled/non tunneled catheter 4. Non-tunneled catheter 1. Permanen 2. Temporer • Diletakkan subcutaneous antara arteri dan vena • Keuntungan : kekuatan terjamin, komplikasi kurang
  • 37. Clark EG, et al. Temporary hemodialysis catheters: recent advances. Kidney International . 2014
  • 43. WAKTU YANG TEPAT UNTUK MEMULAI HEMODIALISIS
  • 44.
  • 45. Mortality rate for CKD 5 : 20 per 100 pts-years 1st 3 mo  50 per 100 pts-years Hospitalizationj rates in the 1st 3 mo after start dialysis therapy > 30 days per pts-year
  • 46. KDIGO 2012 Clinical Practice Guideline for the Evaluation and Management of Chronic Kidney Disease
  • 47. Chan CT, et al. Kidney International 2019.
  • 48. • Semua pasien PGK Stadium 5 dengan pertimbangan : - Umumnya jika eGFR<5 ml/min/1.73 m2 (walaupun tanpa gejala uremikum (letargi, anoreksia, mual, muntah) - jika eGFR<10 ml/min/1.73 m2 dengan gejala uremikum atau malnutrisi • Kondisi khusus jika ada tanda sebagai berikut: • Edema paru, • Hiperkalemia refrakter • Nefropai DM dengan eLFG < 15 ml/min/1.73 m2 • Asidosis metablik refrakter • Hiperfosfatemia refrakter • Anemia refrakter • Hipertensi tak terkontrol karena overload cairan Indikasi dialisis pada GnGA: • Overload cairan • Anuria / oligouria • Hiperkalemia (Plasma {Potassoium 6.5 meq/L • Metabolik Asidosis (pH , 7.1 ) • Tanda uremia : pericarditis, neuropati, penurunan status mental • Perburukan fungsi ginjal • Indikasi akut : (intoksikasi obat, hipotermi hiperkalsemia Daugirdas. Handbook of dialysis. 2015
  • 49. Tidak didapatkan akses vaskuler pada HD atau terdapat gangguan di rongga peritoneum Instabilitas hemodinamik Koagulopati Penyakit Alzheimer Demensial multi infark Sindrome hepatorenal Sirosis hati lanjut denghan ensefalopati Keganasan Lanjut
  • 50. PERSIAPAN FISIK DAN PSIKOLOGIS PASIEN UNTUK HEMODIALISIS
  • 51.
  • 52.
  • 53.
  • 54. Saggi SJ, et al. Considerations n the optimal preparation of patients for dialysis. Nat Rev Nephrol 2021
  • 55. Saggi SJ, et al. Considerations n the optimal preparation of patients for dialysis. Nat Rev Nephrol 2021
  • 56. Saggi SJ, et al. Considerations n the optimal preparation of patients for dialysis. Nat Rev Nephrol 2021
  • 57.
  • 58.
  • 59. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik THANKS!