SlideShare a Scribd company logo
PERADABAN VIETNAM
KUNO
PERADABAN
VIETNAM KUNO
•PERKEMBANGAN PERADABAN
HOA BINH DAN BACSON
•PERKEMBANGAN PERADABAN
DONGSON
•PERKEMBANGAN PERADABAN
SA - HUYNH - KALANAY
Istilah nama peradaban ini digunakan oleh arkeleog
dari Prancis bernama Madeleine Colani tahun 1920an.
Di Lembah Sungai Mekong, terdapat dua
pusat kebudayaan yaitu Bacson – Hoabinh
dan Dongson. Bacson berada di daerah
pegunungan, sedangkan Hoabinh berada di
daerah dataran rendah. Keduanya berada
di sekitar Teluk Tonkin.
Peradaban ini berkembang dari kurun waktu 18.000-
3.000 SM. Ciri khas peradaban Bacson-Hoabinh
adalah penyerpihan pada satu atau dua sisi
permukaan batu kali yang berukuran satu
kepalantangan.
Kapak Persegi Kapak Lonjong
Hasil penyerpihan menunjukan berbagai
bentuk lonjong, segi empat, dan segi
tiga.
Penyebaran kapak persegi, melalui Muangthai,
Semenanjung Malaka, kemudian Indonesia
bagian barat dengan manusia pendukungnya
Melayu Austronesia
Peta penyebaran kapak lonjong, yang
menyebar melalui Taiwan, Philipina kemudian
Indonesia bagian timur dengan manusia
pendukungnya Melanesoide
Dongson, satu wilayah di Indocina (Vietnam), menjadi asal
ditemukannya alat-alat perunggu yang berkembang di Asia
Tenggara, sehingga kebudayaan perunggu tersebut disebut
kebudayaan Dongson. Ditemukan oleh Payot tahun 1924.
Pendukung kebudayaan ini adalah Deutro Melayu (Melayu
Muda) menyebar ke Indonesia sekitar 2000 - 500 SM.
PERKEMBANGAN KEBUDAYAAN DONGSON
Budaya Dongson berkembang pada sekitar 3000 – 2000 SM.
Ciri utama hasil selalu diberi hiasan dengan bentuk geometri,
jalinan, arsir dan spiral. Karya utama Dongson adalah nekara,
yang bila dilihat dari bentuknya menunjukan adanya pengaruh
kuat dari kebudayaan Cina.
Nekara di Indonesia ditemukan tersebar di wilayah Sumatera, Jawa, Nusa
tenggara, kalimantan, sulawesi sampai ke papua. Ragamnya jenis nekara
di teliti oleh Heger.
Nekara merupakan symbol kuat terhadap
adanya kepercayaan spiritual, karena
dibuat untuk kepentingan ritual, seperti
memanggil hujan, genderang perang,
pengiring upaca kematian.
Gambar perahu, detail hiasan Nekara Ngoc Lu, Tonkin
Nekara ini asli buatan Bali, diperkirakan dibuat pada abad
pertama tarikh masehi. Ciri khasnya, melebar melebihi nekara,
diantara ke empat pegangan nekara terdapat hiasan topeng
manusia melambangkan konsep Bali tentang jagat raya yang
disebut Nawasanga, yang berhubungan dengan dewa.
Nekara Bulan dari Pejeng, Bali
Simbol-simbol dalam hiasannya berkaitan erat dengan kegiatan pertanian seperti gambar
matahari, sungai, katak.
Kebudayaan Sa-huynh – Kalanay adalah pengembang tradisi gerabah di Indonesia (750 SM –
200 M). Sa-huynh adalah sebuah tempat kecil di pantai Vietnam, sedangkan Kalanay terletak di
Philipina. Di Indonesia gerabah sudah dikenal sejak masa bercocok tanam atau Neolithikum.
PERKEMBANGAN KEBUDAYAAN SA - HUYNH - KALANAY
Situs-situs gerabah masa
prasejarah di Indonesia
Gerabah sebagai bekal kubur, sejenis pasu (large
bawl) yang diletakan tepat diatas mayat pada
penguburan prasejarah di situs Plawangan
Periuk dengan hiasan tekan
kuku (nail impressed) juga
sebagai bekal kubur di situs
Plawangan
Periuk dengan hiasan berupa
gerigi-gerigi pada bagian atas.
Ditemukan sebagai bekal kubur di
situs Plawangan
Cawan berkaki Situs Cipari
Kendi tanpa cerat, Situs
Gilimanuk
Kendi tanpa cerat, Situs
Melolo (Sumba)
Gerabah banyak ditemukan di situs-situs arkeologi prasejarah di Indonesia. Di antara situs-situs
prasejarah yang mengandung gerabah tersebut, ada yang termasuk situs neolitik dan sebagian
besar masuk situs perundagian (paleometalic).
INDONESIA
Situs Perundagian yang
banyak mengandung gerabah
 Situs Kalumpang dan Minanga Sipakka
(Sulawesi Selatan)
 Situs bekas Danau Bandung dan Serpong
(Jawa Barat)
 Kendeng Lembu (Jawa Timur)
 Situs Kelapa Dua (DKI)
 Situs Pejaten dan sepanjang sungai Ciliwung
 Situs Anyer, Pasir Angin, Bumi Cipari (Jawa
Barat)
 Situs Plawangan, Gunung Wingko (Jawa
Tengah)
 Situs Gilimanuk (Bali)
 Situs Melolo dan Lambanapa (Sumba)
 Situs Liang Bua (Flores)
Situs Neolithikum yang
banyak mengandung gerabah

More Related Content

What's hot

PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang AksaraPPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
UNESA
 
Sejarah kerajaan sriwijaya
Sejarah kerajaan sriwijayaSejarah kerajaan sriwijaya
Sejarah kerajaan sriwijaya
Bhetari Widya
 
Budaya Bugis, Toraja, Makassar, Mandar
Budaya Bugis, Toraja, Makassar, MandarBudaya Bugis, Toraja, Makassar, Mandar
Budaya Bugis, Toraja, Makassar, Mandar
Khrisna Ariyudha
 
Perkembangan Agama Hindu-Budha
Perkembangan Agama Hindu-BudhaPerkembangan Agama Hindu-Budha
Perkembangan Agama Hindu-Budha
amirapp
 
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Muhamad Tsani Farhan
 
strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5
 strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5 strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5
strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5
Stefanus Raditya
 
Kerajaan pontianak kelas X
Kerajaan pontianak kelas X Kerajaan pontianak kelas X
Kerajaan pontianak kelas X
ttanitaaprilia
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Stella Bakti Lakka
 
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budhaTeori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
aswansetiawan
 
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan BantenPPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
Doris Agusnita
 
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraPowerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Chintya Koestri
 
Kerajaan Kalingga
Kerajaan KalinggaKerajaan Kalingga
Kerajaan Kalingga
Nur Baiti Salma
 
kesultanan banjar
kesultanan banjarkesultanan banjar
kesultanan banjar
AlvianNurAzqy
 
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiKerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
FitriHastuti2
 
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di NusantaraAkulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
Fanny Fayu Laksono
 
Kerajaan Kutai dan Tarumanegara
Kerajaan Kutai dan TarumanegaraKerajaan Kutai dan Tarumanegara
Kerajaan Kutai dan Tarumanegara
Nadia Eva
 
Ppt sejarah bab 4 sma x wajib
Ppt sejarah bab 4 sma x wajibPpt sejarah bab 4 sma x wajib
Ppt sejarah bab 4 sma x wajib
eli priyatna laidan
 
Kerajaan Islam di Kalimantan
Kerajaan Islam di KalimantanKerajaan Islam di Kalimantan
Kerajaan Islam di Kalimantan
hariri lail
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiafakhriza99
 

What's hot (20)

PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang AksaraPPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
 
Sejarah kerajaan sriwijaya
Sejarah kerajaan sriwijayaSejarah kerajaan sriwijaya
Sejarah kerajaan sriwijaya
 
Budaya Bugis, Toraja, Makassar, Mandar
Budaya Bugis, Toraja, Makassar, MandarBudaya Bugis, Toraja, Makassar, Mandar
Budaya Bugis, Toraja, Makassar, Mandar
 
Perkembangan Agama Hindu-Budha
Perkembangan Agama Hindu-BudhaPerkembangan Agama Hindu-Budha
Perkembangan Agama Hindu-Budha
 
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
 
strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5
 strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5 strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5
strategi pergerakan nasional di indonesia pada masa awal kelompok 5
 
Kerajaan pontianak kelas X
Kerajaan pontianak kelas X Kerajaan pontianak kelas X
Kerajaan pontianak kelas X
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
 
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budhaTeori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
 
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan BantenPPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
 
Kerajaan tarumanegara
Kerajaan tarumanegaraKerajaan tarumanegara
Kerajaan tarumanegara
 
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraPowerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
 
Kerajaan Kalingga
Kerajaan KalinggaKerajaan Kalingga
Kerajaan Kalingga
 
kesultanan banjar
kesultanan banjarkesultanan banjar
kesultanan banjar
 
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiKerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
 
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di NusantaraAkulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
 
Kerajaan Kutai dan Tarumanegara
Kerajaan Kutai dan TarumanegaraKerajaan Kutai dan Tarumanegara
Kerajaan Kutai dan Tarumanegara
 
Ppt sejarah bab 4 sma x wajib
Ppt sejarah bab 4 sma x wajibPpt sejarah bab 4 sma x wajib
Ppt sejarah bab 4 sma x wajib
 
Kerajaan Islam di Kalimantan
Kerajaan Islam di KalimantanKerajaan Islam di Kalimantan
Kerajaan Islam di Kalimantan
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
 

Viewers also liked

Presentasi Sejarah Vietnam Kuno
Presentasi Sejarah Vietnam KunoPresentasi Sejarah Vietnam Kuno
Presentasi Sejarah Vietnam KunoDeden Deden
 
Sejarah china
Sejarah chinaSejarah china
Sejarah china
Deden Deden
 
Zaman logam awal dan perkembangan industri
Zaman logam awal dan perkembangan industriZaman logam awal dan perkembangan industri
Zaman logam awal dan perkembangan industri
Adib Abidin
 
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
Deli Maulana Jabet
 
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah HyunPower Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Farah Farhana
 
Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (
Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (
Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (Kurnia Wati
 
kebudayaan dongson
kebudayaan dongsonkebudayaan dongson
kebudayaan dongson
Shoanna94
 
Peradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesiaPeradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesia
Vick Maulana
 
Peradaban lembah sungai di india
Peradaban lembah sungai di indiaPeradaban lembah sungai di india
Peradaban lembah sungai di india
aswansetiawan
 
PERADABAN BESAR DUNIA
PERADABAN BESAR DUNIAPERADABAN BESAR DUNIA
PERADABAN BESAR DUNIA
aswansetiawan
 
Tugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruan
Tugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruanTugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruan
Tugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruan
Bimaaaaa Mahendraaa
 
Peradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cinaPeradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cina
Ammara Fathina
 
Peradaban Mesir kuno
Peradaban Mesir kunoPeradaban Mesir kuno
Peradaban Mesir kuno
advent17
 
Bacson-Hoabinh & Dongson Culture in Indonesia
Bacson-Hoabinh & Dongson Culture in IndonesiaBacson-Hoabinh & Dongson Culture in Indonesia
Bacson-Hoabinh & Dongson Culture in Indonesia
Edbert Prathama
 
PPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina Kuno
PPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina KunoPPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina Kuno
PPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina KunoDewi_Sejarah
 
Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2
Suci Mairoza Sya
 
Makalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban CinaMakalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban Cina
Vita Mustika
 
Peradaban Cina Kuno
Peradaban Cina KunoPeradaban Cina Kuno
Peradaban Cina Kuno
Ade Uswatun Hasanah
 
Peradaban Lembah Sungai Huang Ho
Peradaban Lembah Sungai Huang HoPeradaban Lembah Sungai Huang Ho
Peradaban Lembah Sungai Huang Ho
yasti99
 

Viewers also liked (20)

Presentasi Sejarah Vietnam Kuno
Presentasi Sejarah Vietnam KunoPresentasi Sejarah Vietnam Kuno
Presentasi Sejarah Vietnam Kuno
 
Sejarah china
Sejarah chinaSejarah china
Sejarah china
 
Zaman logam awal dan perkembangan industri
Zaman logam awal dan perkembangan industriZaman logam awal dan perkembangan industri
Zaman logam awal dan perkembangan industri
 
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
 
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah HyunPower Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
 
Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (
Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (
Peradaban bacson hoabinh di lembah sungai mekong (
 
kebudayaan dongson
kebudayaan dongsonkebudayaan dongson
kebudayaan dongson
 
Peradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesiaPeradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesia
 
Peradaban lembah sungai di india
Peradaban lembah sungai di indiaPeradaban lembah sungai di india
Peradaban lembah sungai di india
 
PERADABAN BESAR DUNIA
PERADABAN BESAR DUNIAPERADABAN BESAR DUNIA
PERADABAN BESAR DUNIA
 
Peradaban bagian 2
Peradaban bagian 2Peradaban bagian 2
Peradaban bagian 2
 
Tugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruan
Tugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruanTugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruan
Tugas awal munculnya orde baru SMAN1KEJAYAN_KabPasuruan
 
Peradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cinaPeradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cina
 
Peradaban Mesir kuno
Peradaban Mesir kunoPeradaban Mesir kuno
Peradaban Mesir kuno
 
Bacson-Hoabinh & Dongson Culture in Indonesia
Bacson-Hoabinh & Dongson Culture in IndonesiaBacson-Hoabinh & Dongson Culture in Indonesia
Bacson-Hoabinh & Dongson Culture in Indonesia
 
PPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina Kuno
PPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina KunoPPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina Kuno
PPT Sejarah Politik Peradaban India dan Cina Kuno
 
Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2
 
Makalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban CinaMakalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban Cina
 
Peradaban Cina Kuno
Peradaban Cina KunoPeradaban Cina Kuno
Peradaban Cina Kuno
 
Peradaban Lembah Sungai Huang Ho
Peradaban Lembah Sungai Huang HoPeradaban Lembah Sungai Huang Ho
Peradaban Lembah Sungai Huang Ho
 

Similar to Peradaban Vietnam kuno

Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaPeradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaNurul F
 
Asal usul nenek moyang
Asal usul nenek moyangAsal usul nenek moyang
Asal usul nenek moyang
Yasirecin Yasir
 
Kebudayaan Pada Masa Prasejarah Indonesia
Kebudayaan Pada Masa Prasejarah IndonesiaKebudayaan Pada Masa Prasejarah Indonesia
Kebudayaan Pada Masa Prasejarah Indonesia
nandasyifaf
 
MASA PRAAKSARA KELAS X.pdf
MASA PRAAKSARA KELAS X.pdfMASA PRAAKSARA KELAS X.pdf
MASA PRAAKSARA KELAS X.pdf
RETASITIUTAMI1
 
MODUL 1 KB 4.pptx
MODUL 1 KB 4.pptxMODUL 1 KB 4.pptx
MODUL 1 KB 4.pptx
ArbiPutraMona
 
Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_
Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_
Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_deden98
 
BAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptx
BAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptxBAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptx
BAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptx
MeliaKhasanah1
 
ZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS X
ZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS XZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS X
ZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS X
Awanda Gita
 
Zaman megalitikum
Zaman megalitikumZaman megalitikum
Zaman megalitikum
Agung Prastiyo
 
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesiaHasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
X-MIA5 SMANCIL
 
Praaksara yey.pptx
Praaksara yey.pptxPraaksara yey.pptx
Praaksara yey.pptx
salmairmasuryani1203
 
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesiaHasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
hanif dwi satria
 
Sejarah mesolithikum
Sejarah mesolithikumSejarah mesolithikum
Sejarah mesolithikumBagas Kara
 
Zaman megalithikum
Zaman megalithikum Zaman megalithikum
Zaman megalithikum
mrsflamingchoi
 
PERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptx
PERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptxPERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptx
PERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptx
SolihinShaqiqcalonsa
 
kehidupan_awal_di_indonesia.ppt
kehidupan_awal_di_indonesia.pptkehidupan_awal_di_indonesia.ppt
kehidupan_awal_di_indonesia.ppt
IrpanAnsyari1
 
Rivaldy arief & shaquel
Rivaldy arief & shaquelRivaldy arief & shaquel
Rivaldy arief & shaquel
X-MIA5 SMANCIL
 
Perkembangan teknologi pada zaman pra aksara
Perkembangan teknologi pada zaman pra aksaraPerkembangan teknologi pada zaman pra aksara
Perkembangan teknologi pada zaman pra aksara
Farhan Fattah
 
Ciri Zaman Megalitikum Berserta Gambarnya
Ciri Zaman Megalitikum Berserta GambarnyaCiri Zaman Megalitikum Berserta Gambarnya
Ciri Zaman Megalitikum Berserta GambarnyaFirdika Arini
 
Pembabakan masa pra aksara
Pembabakan masa pra aksaraPembabakan masa pra aksara
Pembabakan masa pra aksara
Gungun Misbah Gunawan
 

Similar to Peradaban Vietnam kuno (20)

Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaPeradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
 
Asal usul nenek moyang
Asal usul nenek moyangAsal usul nenek moyang
Asal usul nenek moyang
 
Kebudayaan Pada Masa Prasejarah Indonesia
Kebudayaan Pada Masa Prasejarah IndonesiaKebudayaan Pada Masa Prasejarah Indonesia
Kebudayaan Pada Masa Prasejarah Indonesia
 
MASA PRAAKSARA KELAS X.pdf
MASA PRAAKSARA KELAS X.pdfMASA PRAAKSARA KELAS X.pdf
MASA PRAAKSARA KELAS X.pdf
 
MODUL 1 KB 4.pptx
MODUL 1 KB 4.pptxMODUL 1 KB 4.pptx
MODUL 1 KB 4.pptx
 
Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_
Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_
Periodisasi jaman prasejarah smt2 2.11,2.1.2_
 
BAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptx
BAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptxBAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptx
BAHAN-TAYANG-SEJARAH-INDONESIA-KELAS-X-KD-3.4-dan-4.4 (1).pptx
 
ZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS X
ZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS XZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS X
ZAMAN PRAAKSARA MEGHALITHIKUM SEJARAH KELAS X
 
Zaman megalitikum
Zaman megalitikumZaman megalitikum
Zaman megalitikum
 
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesiaHasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
 
Praaksara yey.pptx
Praaksara yey.pptxPraaksara yey.pptx
Praaksara yey.pptx
 
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesiaHasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
Hasil budaya masyarakat praaksara di indonesia
 
Sejarah mesolithikum
Sejarah mesolithikumSejarah mesolithikum
Sejarah mesolithikum
 
Zaman megalithikum
Zaman megalithikum Zaman megalithikum
Zaman megalithikum
 
PERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptx
PERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptxPERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptx
PERKEMBANGAN_TEKNOLOGI.pptx
 
kehidupan_awal_di_indonesia.ppt
kehidupan_awal_di_indonesia.pptkehidupan_awal_di_indonesia.ppt
kehidupan_awal_di_indonesia.ppt
 
Rivaldy arief & shaquel
Rivaldy arief & shaquelRivaldy arief & shaquel
Rivaldy arief & shaquel
 
Perkembangan teknologi pada zaman pra aksara
Perkembangan teknologi pada zaman pra aksaraPerkembangan teknologi pada zaman pra aksara
Perkembangan teknologi pada zaman pra aksara
 
Ciri Zaman Megalitikum Berserta Gambarnya
Ciri Zaman Megalitikum Berserta GambarnyaCiri Zaman Megalitikum Berserta Gambarnya
Ciri Zaman Megalitikum Berserta Gambarnya
 
Pembabakan masa pra aksara
Pembabakan masa pra aksaraPembabakan masa pra aksara
Pembabakan masa pra aksara
 

More from aswansetiawan

Peradaban Yunani Kuno
Peradaban Yunani KunoPeradaban Yunani Kuno
Peradaban Yunani Kuno
aswansetiawan
 
Perkembangan Historiografi Indonesia
Perkembangan Historiografi IndonesiaPerkembangan Historiografi Indonesia
Perkembangan Historiografi Indonesia
aswansetiawan
 
Peristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasiPeristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasi
aswansetiawan
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
aswansetiawan
 
PERADABAN CINA KUNO
PERADABAN CINA KUNOPERADABAN CINA KUNO
PERADABAN CINA KUNO
aswansetiawan
 
Revolusi Rusia
Revolusi RusiaRevolusi Rusia
Revolusi Rusia
aswansetiawan
 
Revolusi Perancis
Revolusi PerancisRevolusi Perancis
Revolusi Perancis
aswansetiawan
 
Gerakan nasionalisme mesir
Gerakan nasionalisme mesirGerakan nasionalisme mesir
Gerakan nasionalisme mesir
aswansetiawan
 
Indonesia era Reformasi part 2
Indonesia era Reformasi part 2Indonesia era Reformasi part 2
Indonesia era Reformasi part 2
aswansetiawan
 
Indonesia era Reformasi part 1
Indonesia era Reformasi part 1Indonesia era Reformasi part 1
Indonesia era Reformasi part 1
aswansetiawan
 
Gerakan nasionalisme Mesir
Gerakan nasionalisme MesirGerakan nasionalisme Mesir
Gerakan nasionalisme Mesir
aswansetiawan
 
Gerakan nasionalisme Philipina
Gerakan nasionalisme PhilipinaGerakan nasionalisme Philipina
Gerakan nasionalisme Philipina
aswansetiawan
 
kerangka penelitian sejarah
kerangka penelitian sejarahkerangka penelitian sejarah
kerangka penelitian sejarah
aswansetiawan
 
Gerakan nasionalisme India
Gerakan nasionalisme IndiaGerakan nasionalisme India
Gerakan nasionalisme India
aswansetiawan
 
Gerakan nasionalisme Turki
Gerakan nasionalisme TurkiGerakan nasionalisme Turki
Gerakan nasionalisme Turki
aswansetiawan
 
Gerakan nasionalisme india
Gerakan nasionalisme indiaGerakan nasionalisme india
Gerakan nasionalisme indiaaswansetiawan
 
perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...
perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...
perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...
aswansetiawan
 
Proses perkembangan budaya dan agama hindu budha di india
Proses perkembangan budaya dan agama hindu budha di indiaProses perkembangan budaya dan agama hindu budha di india
Proses perkembangan budaya dan agama hindu budha di india
aswansetiawan
 
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasiPerkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
aswansetiawan
 
Perkembangan masy indonesia masa reformasi
Perkembangan masy indonesia masa reformasiPerkembangan masy indonesia masa reformasi
Perkembangan masy indonesia masa reformasi
aswansetiawan
 

More from aswansetiawan (20)

Peradaban Yunani Kuno
Peradaban Yunani KunoPeradaban Yunani Kuno
Peradaban Yunani Kuno
 
Perkembangan Historiografi Indonesia
Perkembangan Historiografi IndonesiaPerkembangan Historiografi Indonesia
Perkembangan Historiografi Indonesia
 
Peristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasiPeristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasi
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
 
PERADABAN CINA KUNO
PERADABAN CINA KUNOPERADABAN CINA KUNO
PERADABAN CINA KUNO
 
Revolusi Rusia
Revolusi RusiaRevolusi Rusia
Revolusi Rusia
 
Revolusi Perancis
Revolusi PerancisRevolusi Perancis
Revolusi Perancis
 
Gerakan nasionalisme mesir
Gerakan nasionalisme mesirGerakan nasionalisme mesir
Gerakan nasionalisme mesir
 
Indonesia era Reformasi part 2
Indonesia era Reformasi part 2Indonesia era Reformasi part 2
Indonesia era Reformasi part 2
 
Indonesia era Reformasi part 1
Indonesia era Reformasi part 1Indonesia era Reformasi part 1
Indonesia era Reformasi part 1
 
Gerakan nasionalisme Mesir
Gerakan nasionalisme MesirGerakan nasionalisme Mesir
Gerakan nasionalisme Mesir
 
Gerakan nasionalisme Philipina
Gerakan nasionalisme PhilipinaGerakan nasionalisme Philipina
Gerakan nasionalisme Philipina
 
kerangka penelitian sejarah
kerangka penelitian sejarahkerangka penelitian sejarah
kerangka penelitian sejarah
 
Gerakan nasionalisme India
Gerakan nasionalisme IndiaGerakan nasionalisme India
Gerakan nasionalisme India
 
Gerakan nasionalisme Turki
Gerakan nasionalisme TurkiGerakan nasionalisme Turki
Gerakan nasionalisme Turki
 
Gerakan nasionalisme india
Gerakan nasionalisme indiaGerakan nasionalisme india
Gerakan nasionalisme india
 
perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...
perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...
perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan af...
 
Proses perkembangan budaya dan agama hindu budha di india
Proses perkembangan budaya dan agama hindu budha di indiaProses perkembangan budaya dan agama hindu budha di india
Proses perkembangan budaya dan agama hindu budha di india
 
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasiPerkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
Perkembangan masyarakat indonesia menjelang reformasi
 
Perkembangan masy indonesia masa reformasi
Perkembangan masy indonesia masa reformasiPerkembangan masy indonesia masa reformasi
Perkembangan masy indonesia masa reformasi
 

Recently uploaded

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 

Peradaban Vietnam kuno

  • 2. •PERKEMBANGAN PERADABAN HOA BINH DAN BACSON •PERKEMBANGAN PERADABAN DONGSON •PERKEMBANGAN PERADABAN SA - HUYNH - KALANAY
  • 3. Istilah nama peradaban ini digunakan oleh arkeleog dari Prancis bernama Madeleine Colani tahun 1920an. Di Lembah Sungai Mekong, terdapat dua pusat kebudayaan yaitu Bacson – Hoabinh dan Dongson. Bacson berada di daerah pegunungan, sedangkan Hoabinh berada di daerah dataran rendah. Keduanya berada di sekitar Teluk Tonkin. Peradaban ini berkembang dari kurun waktu 18.000- 3.000 SM. Ciri khas peradaban Bacson-Hoabinh adalah penyerpihan pada satu atau dua sisi permukaan batu kali yang berukuran satu kepalantangan.
  • 4. Kapak Persegi Kapak Lonjong Hasil penyerpihan menunjukan berbagai bentuk lonjong, segi empat, dan segi tiga. Penyebaran kapak persegi, melalui Muangthai, Semenanjung Malaka, kemudian Indonesia bagian barat dengan manusia pendukungnya Melayu Austronesia Peta penyebaran kapak lonjong, yang menyebar melalui Taiwan, Philipina kemudian Indonesia bagian timur dengan manusia pendukungnya Melanesoide
  • 5. Dongson, satu wilayah di Indocina (Vietnam), menjadi asal ditemukannya alat-alat perunggu yang berkembang di Asia Tenggara, sehingga kebudayaan perunggu tersebut disebut kebudayaan Dongson. Ditemukan oleh Payot tahun 1924. Pendukung kebudayaan ini adalah Deutro Melayu (Melayu Muda) menyebar ke Indonesia sekitar 2000 - 500 SM. PERKEMBANGAN KEBUDAYAAN DONGSON Budaya Dongson berkembang pada sekitar 3000 – 2000 SM. Ciri utama hasil selalu diberi hiasan dengan bentuk geometri, jalinan, arsir dan spiral. Karya utama Dongson adalah nekara, yang bila dilihat dari bentuknya menunjukan adanya pengaruh kuat dari kebudayaan Cina.
  • 6. Nekara di Indonesia ditemukan tersebar di wilayah Sumatera, Jawa, Nusa tenggara, kalimantan, sulawesi sampai ke papua. Ragamnya jenis nekara di teliti oleh Heger. Nekara merupakan symbol kuat terhadap adanya kepercayaan spiritual, karena dibuat untuk kepentingan ritual, seperti memanggil hujan, genderang perang, pengiring upaca kematian. Gambar perahu, detail hiasan Nekara Ngoc Lu, Tonkin Nekara ini asli buatan Bali, diperkirakan dibuat pada abad pertama tarikh masehi. Ciri khasnya, melebar melebihi nekara, diantara ke empat pegangan nekara terdapat hiasan topeng manusia melambangkan konsep Bali tentang jagat raya yang disebut Nawasanga, yang berhubungan dengan dewa. Nekara Bulan dari Pejeng, Bali Simbol-simbol dalam hiasannya berkaitan erat dengan kegiatan pertanian seperti gambar matahari, sungai, katak.
  • 7. Kebudayaan Sa-huynh – Kalanay adalah pengembang tradisi gerabah di Indonesia (750 SM – 200 M). Sa-huynh adalah sebuah tempat kecil di pantai Vietnam, sedangkan Kalanay terletak di Philipina. Di Indonesia gerabah sudah dikenal sejak masa bercocok tanam atau Neolithikum. PERKEMBANGAN KEBUDAYAAN SA - HUYNH - KALANAY Situs-situs gerabah masa prasejarah di Indonesia Gerabah sebagai bekal kubur, sejenis pasu (large bawl) yang diletakan tepat diatas mayat pada penguburan prasejarah di situs Plawangan
  • 8. Periuk dengan hiasan tekan kuku (nail impressed) juga sebagai bekal kubur di situs Plawangan Periuk dengan hiasan berupa gerigi-gerigi pada bagian atas. Ditemukan sebagai bekal kubur di situs Plawangan Cawan berkaki Situs Cipari Kendi tanpa cerat, Situs Gilimanuk Kendi tanpa cerat, Situs Melolo (Sumba)
  • 9. Gerabah banyak ditemukan di situs-situs arkeologi prasejarah di Indonesia. Di antara situs-situs prasejarah yang mengandung gerabah tersebut, ada yang termasuk situs neolitik dan sebagian besar masuk situs perundagian (paleometalic). INDONESIA Situs Perundagian yang banyak mengandung gerabah  Situs Kalumpang dan Minanga Sipakka (Sulawesi Selatan)  Situs bekas Danau Bandung dan Serpong (Jawa Barat)  Kendeng Lembu (Jawa Timur)  Situs Kelapa Dua (DKI)  Situs Pejaten dan sepanjang sungai Ciliwung  Situs Anyer, Pasir Angin, Bumi Cipari (Jawa Barat)  Situs Plawangan, Gunung Wingko (Jawa Tengah)  Situs Gilimanuk (Bali)  Situs Melolo dan Lambanapa (Sumba)  Situs Liang Bua (Flores) Situs Neolithikum yang banyak mengandung gerabah