SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Pengantar
ENTERPRISE RESOURCE
PLANNING
RUANG LINGKUP MATAKULIAH
 Materi
 Pengantar ERP
 Sistem dan Rekayasa ERP
 Pemetaan Proses
 Siklus ERP
 ERP: Sales, Marketing & CRM
 ERP: Akuntansi, Keuangan
 ERP: Produksi, Rantai Pasok
 ERP: SDM dalam Sistem Enterprise
 ERP dan Risiko
 Auditing ERP
 ERP dan Business Intelligence
 Performance Management & Balance Scorecard
 Knowledge Management dalam Sistem Enterprise
PUSTAKA
 Brady, Monk, Wagner (2001), Concepts in
Enterprise Resource Planning, Course
Technology, Thomson Learning
 Wawan, Falahah (2007), Enterpise Resource
Planning: Menyelaraskan Teknologi Informasi
dengan Strategi Bisnis, Informatika, Bandung
TUJUAN MATAKULIAH
 Setelah menyelesaikan matakuliah ini:
 Mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan konsep ERP
secara teknis maupun manajerial
 Mahasiswa diharapkan dapat mengenal dan memiliki
wawasan tentang penerapan ERP dan Software-nya
dalam organisasi
 Teknik Pembelajaran
 Pemaparan Konsep
 Diskusi & Tanya Jawab
 Praktikum (Penyelesaian kasus-kasus dan presentasi
tugas)
ENTERPRISE RESOURCE PLANNING
00-Pengantar ERP
PENGANTAR ERP
 ERP adalah merupakan Sistem Informasi untuk
mengidentifikasi dan merencanakan sisi sumber
daya yang dibutuhkan perusahaan untuk
digunakan, dibuat, dikirim dan dihitung secara
efisien dan dapat merespom kebutuhan pelanggan
dengan lebih baik.
 Konsep ERP dapat dijalankan dengan baik, jika
didukung aplikasi dan infrastruktur komputer baik
HW/SW sehingga pengolahan dapat dilakukan
dengan mudah
 Sistem ERP adalah Sekumpulan paket Sistem
Informasi yang dibangun dan diimplementasikan
sebagai fasilitator terwujudnya konsep ERP di
suatu organisasi
 Sistem ERP mengintegrasikan semua sistem yang
ada di suatu organisasi baik sistem informasi
finansial maupun non finansial.
DEFINISI LAIN DARI ERP
 ERP terdiri atas paket software komersial yang
menjamin integrasi yang mulus atas semua aliran
informasi di perusahaan, meliputi keuangan,
akuntansi, SDM, rantai pasok, dan informasi
konsumen
 Paket Sistem Informasi yang dapat dikonfigurasi
dan mengintegrasikan informasi serta proses yang
berbasis informasi didalam, dan lintas fungsional
dalam sebuah organisasi
 Satu basis data, satu aplikasi dan satu kesatuan
antarmuka di seluruh enterprise
ENTERPRISE
 Makna Enterprise tidak bisa diwakili oleh
Organisasi atau Perusahaan, tetapi
 Enterprise digunakan untuk menggambarkan
situasi bisnis secara umum dalam satu entitas
korporat dalam berbagai ukuran, mulai dari bisnis
ukuran kecil hingga bisnis raksasa
 Dalam sudut pandang Enterpise: keseluruhan
organisasi dianggap sebagai sebuah sistem dan
departemen adalah subsistem, dimana informasi
mengenai semua aspek organisasi disimpan dan
dikelola secara terpusat dan adanya transparansi
informasi
RESOURCE
 Secara singkat dapat diartikan menjadi Sumber
Daya
 Dalam kaitannya dengan Enterprise, resource
dapat berupa aset perusahaan yang meliputi aset
keuangan, SDM, konsumen, supplier, order,
teknologi, dan juga strategi
 Sumber daya dalam organisasi akan menjadi
tanggung jawab dan tantangan manajemen untuk
dikelola agar dapat menghasilkan keuntungan
DESKRIPSI ERP
 ERP dapat dideskripsikan sebagai sebuah konsep
untuk merencanakan dan mengelola sumber daya
organisasi agar dapat dimanfaatkan secara optimal
untuk menghasilkan nilai tambah bagi seluruh pihak
yang berkepentingan (stake holder) atas organisasi
tersebut
TUJUAN DAN PERANANNYA DALAM
ORGANISASI
 Tujuan sistem ERP adalah untuk
mengkoordinasikan bisnis organisasi secara
keseluruhan
 ERP merupakan software yang ada dalam
organisasi/perusahaan untuk:
 Otomatisasi dan integrasi banyak proses bisnis
 Membagi database yang umum dan praktek bisnis
melalui enterprise
 Menghasilkan informasi yang real-time
 Memungkinkan perpaduan proses transaksi dan
kegiatan perencanaan
KONSEP DASAR ERP
EVOLUSI SISTEM ERP
TAHAPAN EVOLUSI ERP
 Tahap I : Material Requirement Planning (MRP)
Merupakan cikal bakal dari ERP, dengan konsep perencanaan kebutuhan
material
 Tahap II: Close-Loop MRP
Merupakan sederetan fungsi dan tidak hanya terbatas pada MRP, terdiri
atas alat bantu penyelesaian masalah prioritas dan adanya rencana yang
dapat diubah atau diganti jika diperlukan
 Tahap III: Manufakturing Resource Planning (MRP II)
Merupakan pengembangan dari close-loop MRP yang ditambahkan 3
elemen yaitu: perencanaan penjualan dan operasi, antarmuka keuangan
dan simulasi analisis dari kebutuhan yang diperlukan
 Tahap IV: Enterprise Resource Planning
Merupakan perluasan dari MRP II yaitu perluasan pada beberapa proses
bisnis diantaranya integrasi keuangan, rantai pasok dan meliputi lintas
batas fungsi organisasi dan juga perusahaan dengan dilakukan secara
mudah
 Tahap V: Extended ERP (ERP II)
Merupakan perkembangan dari ERP yang diluncurkan tahun 2000, serta
lebih konflek dari ERP sebelumnya.
PERBANDINGAN RUANG LINGKUP ERP VS
ERP II
Aspek ERP ERP II
Peranan Optimasi Enterprise Partisipasi elemen-elemen pada rantai
bisnis proses perusahaan, dukungan
penuh pada e-commerce
Domain Manufaktur dan distribusi Semua segmen dan sektor pada
perusahaan
Fungsi Produksi, penjualan, distribusi,
dan proses finansial
Lintas industri, sektor industri tertentu,
proses industri spesifik
Proses Menangani proses internal,
tertutup terhadap proses
eksternal
Terhubung dengan mitra bisnis
Arsitektur Dukungan pada web, tertutup,
arsitektur bersifat monolitik
Berbasis web, terbuka, fleksibel
terhadap integrasi dengan sistem lain,
dan berbasis komponen
Data Dihasilkan dan dikonsumsi oleh
internal perusahaan
Dihasilkan dan dikonsumsi oleh pihak
internal dan eksternal dan hasilnya
dipublikasi
INTEGRASI ERP DALAM ORGANISASI
CORE AND EXTENDED ERP COMPONENT
ACCOUNTING AND FINANCE
 Accounting and finance ERP component –
manages accounting data and financial processes
within the enterprise with functions such as general
ledger, accounts payable, accounts receivable,
budgeting, and asset management
PRODUCTION AND MATERIALS
MANAGEMENT ERP COMPONENTS
Production and materials
management ERP component –
handles the various aspects of
production planning and
execution such as demand
forecasting, production
scheduling, job cost
accounting, and quality control
HUMAN RESOURCE
 Human resource ERP component – tracks
employee information including payroll, benefits,
compensation, performance assessment, and
assumes compliance with the legal requirements of
multiple jurisdictions and tax authorities
EXTENDED ERP COMPONENTS
 Business intelligence
 Customer relationship management
 Supply chain management
 E-business
E BUSINESS COMPONENT
 E-business components include e-logistics and e-
procurement
 E-logistics – manages the transportation and storage
of goods
 E-procurement – the business-to-business (B2B)
purchase and sale of supplies and services over the
Internet
MANFAAT SISTEM ERP
 Menawarkan sistem terintegrasi didalam
perusahaan, sehingga proses dan pengambilan
keputusan dapat dilakukan secara lebih efektif dan
efisien
 Memungkinkan melakukan integrasi secara global
 Menghilangkan kebutuhan pemutakhiran dan
koreksi data seperti yang terjadi pada sistem yang
terpisah
 Memungkinkan manajemen mengelola operasi dan
tidak memonitor saja dan lebih mampu menjawab
semua pertanyaan yang ada
 Membantu melancarkan pelaksanaan manajemen
rantai pasok serta memadukannya
 Memfasilitasi hubungan komunikasi secara internal
dan eksternal dalam dan luar organisasi
 Dapat menurunkan kesenjangan antara
pemrograman dengan cara perawatan sistem yang
syah
 Dapat menurunkan kompleksitas aplikasi dan
teknologi
MANFAAT ERP DAN CARA MENDAPATKANNYA
Manfaat Cara Mendapatkannya
Akses informasi yang handal DBMS yang fleksibel, data yang konsisten dan
akurat, sistem pelaporan yang lebih baik
Menghindari duplikasi data dan
operasi
Modul-modul yang mengakses daya dari satu
database terpusat sehingga menghindari duplikasi
Mempercepat waktu pemrosesan
data
Menimalisasi waktu pengambilan data dan
pembuatan laporan
Mengurangi biaya Menghemat waktu dalam pengambilan keputusan
organisasi karena analisis yang dilakukan didalamnya
Kemudahan adaptasi Perubahan pada proses bisnis dapat diadaptasi
dengan mudah
Meningkatkan skalabilitas Struktur sistem yang bersifat modular dan mudah
dikostumisasi
Kemudahan pemeliharaan Dukungan purnajual sistem berjangka panjang
Pengembangan global Ekstensi modul hingga meliputi SCM dan CRM
E-Commerce Bisnis internet dan kultur kolaborasi
THE CONNECTED CORPORATION
Q/A

More Related Content

Similar to Pengantar_ERP.ppt

SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...
SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...
SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...Nurli Hardianto
 
Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...
Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...
Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...RizkytaSalsabila
 
Perkembangan erp (enterprise resource planning)
Perkembangan erp (enterprise resource planning)Perkembangan erp (enterprise resource planning)
Perkembangan erp (enterprise resource planning)Annisa Shabrina
 
Sistem informasi dalam organisasi
Sistem informasi dalam organisasiSistem informasi dalam organisasi
Sistem informasi dalam organisasiNurin Syifa
 
Sistem informasi akuntansi penerapan sumber daya perusahaan ( erp )
Sistem informasi akuntansi   penerapan sumber daya perusahaan ( erp )Sistem informasi akuntansi   penerapan sumber daya perusahaan ( erp )
Sistem informasi akuntansi penerapan sumber daya perusahaan ( erp )Ulmi_Kalsum
 
10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan
10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan
10 Perencanaan Sumber Daya PerusahaanAinul Yaqin
 
E businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasiE businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasiSamsuri14
 
Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...
Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...
Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...CELINEDANARIS
 
Tugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansiTugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansiMUHAMADANGGORO1
 
Oss_It
Oss_ItOss_It
Oss_Itillie
 
01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan
01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan
01 sistem perencanaan sumber daya perusahaanHeruzulkifli Heruzulkifli
 
ERP 2015 modul 1 - Introduction
ERP 2015 modul 1 - IntroductionERP 2015 modul 1 - Introduction
ERP 2015 modul 1 - IntroductionWuwuh Hartiningsih
 
Tugas iii sia (rian 43219110213)
Tugas iii sia (rian 43219110213)Tugas iii sia (rian 43219110213)
Tugas iii sia (rian 43219110213)rian rian
 
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...fannyfbrn18
 

Similar to Pengantar_ERP.ppt (20)

SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...
SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...
SIM, Nurli Hardianto, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem Informasi Manaje...
 
ERP
ERPERP
ERP
 
Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...
Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...
Tugas sistem informasi akuntansi perencanaan sumber daya perusahaaan (enterpr...
 
Perkembangan erp (enterprise resource planning)
Perkembangan erp (enterprise resource planning)Perkembangan erp (enterprise resource planning)
Perkembangan erp (enterprise resource planning)
 
Sistem informasi dalam organisasi
Sistem informasi dalam organisasiSistem informasi dalam organisasi
Sistem informasi dalam organisasi
 
Sistem informasi akuntansi penerapan sumber daya perusahaan ( erp )
Sistem informasi akuntansi   penerapan sumber daya perusahaan ( erp )Sistem informasi akuntansi   penerapan sumber daya perusahaan ( erp )
Sistem informasi akuntansi penerapan sumber daya perusahaan ( erp )
 
10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan
10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan
10 Perencanaan Sumber Daya Perusahaan
 
E businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasiE businnes global dalam organisasi
E businnes global dalam organisasi
 
power point enterprise
power point enterprisepower point enterprise
power point enterprise
 
Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...
Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...
Tugas 3, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, perencanaan su...
 
Tugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansiTugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansi
 
Oss_It
Oss_ItOss_It
Oss_It
 
01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan
01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan
01 sistem perencanaan sumber daya perusahaan
 
ERP 2015 modul 1 - Introduction
ERP 2015 modul 1 - IntroductionERP 2015 modul 1 - Introduction
ERP 2015 modul 1 - Introduction
 
Erp pertemuan-1
Erp pertemuan-1Erp pertemuan-1
Erp pertemuan-1
 
Tugas mandir1 erp
Tugas mandir1 erpTugas mandir1 erp
Tugas mandir1 erp
 
Erp
ErpErp
Erp
 
Tugas iii sia (rian 43219110213)
Tugas iii sia (rian 43219110213)Tugas iii sia (rian 43219110213)
Tugas iii sia (rian 43219110213)
 
Enterprise Resource Planning
Enterprise Resource PlanningEnterprise Resource Planning
Enterprise Resource Planning
 
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
 

Recently uploaded

Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptatiakirana1
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelAdhiliaMegaC1
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfNizeAckerman
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 

Recently uploaded (17)

Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 

Pengantar_ERP.ppt

  • 2. RUANG LINGKUP MATAKULIAH  Materi  Pengantar ERP  Sistem dan Rekayasa ERP  Pemetaan Proses  Siklus ERP  ERP: Sales, Marketing & CRM  ERP: Akuntansi, Keuangan  ERP: Produksi, Rantai Pasok  ERP: SDM dalam Sistem Enterprise  ERP dan Risiko  Auditing ERP  ERP dan Business Intelligence  Performance Management & Balance Scorecard  Knowledge Management dalam Sistem Enterprise
  • 3. PUSTAKA  Brady, Monk, Wagner (2001), Concepts in Enterprise Resource Planning, Course Technology, Thomson Learning  Wawan, Falahah (2007), Enterpise Resource Planning: Menyelaraskan Teknologi Informasi dengan Strategi Bisnis, Informatika, Bandung
  • 4. TUJUAN MATAKULIAH  Setelah menyelesaikan matakuliah ini:  Mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan konsep ERP secara teknis maupun manajerial  Mahasiswa diharapkan dapat mengenal dan memiliki wawasan tentang penerapan ERP dan Software-nya dalam organisasi  Teknik Pembelajaran  Pemaparan Konsep  Diskusi & Tanya Jawab  Praktikum (Penyelesaian kasus-kasus dan presentasi tugas)
  • 6. PENGANTAR ERP  ERP adalah merupakan Sistem Informasi untuk mengidentifikasi dan merencanakan sisi sumber daya yang dibutuhkan perusahaan untuk digunakan, dibuat, dikirim dan dihitung secara efisien dan dapat merespom kebutuhan pelanggan dengan lebih baik.  Konsep ERP dapat dijalankan dengan baik, jika didukung aplikasi dan infrastruktur komputer baik HW/SW sehingga pengolahan dapat dilakukan dengan mudah
  • 7.  Sistem ERP adalah Sekumpulan paket Sistem Informasi yang dibangun dan diimplementasikan sebagai fasilitator terwujudnya konsep ERP di suatu organisasi  Sistem ERP mengintegrasikan semua sistem yang ada di suatu organisasi baik sistem informasi finansial maupun non finansial.
  • 8. DEFINISI LAIN DARI ERP  ERP terdiri atas paket software komersial yang menjamin integrasi yang mulus atas semua aliran informasi di perusahaan, meliputi keuangan, akuntansi, SDM, rantai pasok, dan informasi konsumen  Paket Sistem Informasi yang dapat dikonfigurasi dan mengintegrasikan informasi serta proses yang berbasis informasi didalam, dan lintas fungsional dalam sebuah organisasi  Satu basis data, satu aplikasi dan satu kesatuan antarmuka di seluruh enterprise
  • 9. ENTERPRISE  Makna Enterprise tidak bisa diwakili oleh Organisasi atau Perusahaan, tetapi  Enterprise digunakan untuk menggambarkan situasi bisnis secara umum dalam satu entitas korporat dalam berbagai ukuran, mulai dari bisnis ukuran kecil hingga bisnis raksasa  Dalam sudut pandang Enterpise: keseluruhan organisasi dianggap sebagai sebuah sistem dan departemen adalah subsistem, dimana informasi mengenai semua aspek organisasi disimpan dan dikelola secara terpusat dan adanya transparansi informasi
  • 10. RESOURCE  Secara singkat dapat diartikan menjadi Sumber Daya  Dalam kaitannya dengan Enterprise, resource dapat berupa aset perusahaan yang meliputi aset keuangan, SDM, konsumen, supplier, order, teknologi, dan juga strategi  Sumber daya dalam organisasi akan menjadi tanggung jawab dan tantangan manajemen untuk dikelola agar dapat menghasilkan keuntungan
  • 11. DESKRIPSI ERP  ERP dapat dideskripsikan sebagai sebuah konsep untuk merencanakan dan mengelola sumber daya organisasi agar dapat dimanfaatkan secara optimal untuk menghasilkan nilai tambah bagi seluruh pihak yang berkepentingan (stake holder) atas organisasi tersebut
  • 12. TUJUAN DAN PERANANNYA DALAM ORGANISASI  Tujuan sistem ERP adalah untuk mengkoordinasikan bisnis organisasi secara keseluruhan  ERP merupakan software yang ada dalam organisasi/perusahaan untuk:  Otomatisasi dan integrasi banyak proses bisnis  Membagi database yang umum dan praktek bisnis melalui enterprise  Menghasilkan informasi yang real-time  Memungkinkan perpaduan proses transaksi dan kegiatan perencanaan
  • 15. TAHAPAN EVOLUSI ERP  Tahap I : Material Requirement Planning (MRP) Merupakan cikal bakal dari ERP, dengan konsep perencanaan kebutuhan material  Tahap II: Close-Loop MRP Merupakan sederetan fungsi dan tidak hanya terbatas pada MRP, terdiri atas alat bantu penyelesaian masalah prioritas dan adanya rencana yang dapat diubah atau diganti jika diperlukan  Tahap III: Manufakturing Resource Planning (MRP II) Merupakan pengembangan dari close-loop MRP yang ditambahkan 3 elemen yaitu: perencanaan penjualan dan operasi, antarmuka keuangan dan simulasi analisis dari kebutuhan yang diperlukan  Tahap IV: Enterprise Resource Planning Merupakan perluasan dari MRP II yaitu perluasan pada beberapa proses bisnis diantaranya integrasi keuangan, rantai pasok dan meliputi lintas batas fungsi organisasi dan juga perusahaan dengan dilakukan secara mudah  Tahap V: Extended ERP (ERP II) Merupakan perkembangan dari ERP yang diluncurkan tahun 2000, serta lebih konflek dari ERP sebelumnya.
  • 16. PERBANDINGAN RUANG LINGKUP ERP VS ERP II Aspek ERP ERP II Peranan Optimasi Enterprise Partisipasi elemen-elemen pada rantai bisnis proses perusahaan, dukungan penuh pada e-commerce Domain Manufaktur dan distribusi Semua segmen dan sektor pada perusahaan Fungsi Produksi, penjualan, distribusi, dan proses finansial Lintas industri, sektor industri tertentu, proses industri spesifik Proses Menangani proses internal, tertutup terhadap proses eksternal Terhubung dengan mitra bisnis Arsitektur Dukungan pada web, tertutup, arsitektur bersifat monolitik Berbasis web, terbuka, fleksibel terhadap integrasi dengan sistem lain, dan berbasis komponen Data Dihasilkan dan dikonsumsi oleh internal perusahaan Dihasilkan dan dikonsumsi oleh pihak internal dan eksternal dan hasilnya dipublikasi
  • 17. INTEGRASI ERP DALAM ORGANISASI
  • 18. CORE AND EXTENDED ERP COMPONENT
  • 19. ACCOUNTING AND FINANCE  Accounting and finance ERP component – manages accounting data and financial processes within the enterprise with functions such as general ledger, accounts payable, accounts receivable, budgeting, and asset management
  • 20. PRODUCTION AND MATERIALS MANAGEMENT ERP COMPONENTS Production and materials management ERP component – handles the various aspects of production planning and execution such as demand forecasting, production scheduling, job cost accounting, and quality control
  • 21. HUMAN RESOURCE  Human resource ERP component – tracks employee information including payroll, benefits, compensation, performance assessment, and assumes compliance with the legal requirements of multiple jurisdictions and tax authorities
  • 22. EXTENDED ERP COMPONENTS  Business intelligence  Customer relationship management  Supply chain management  E-business
  • 23. E BUSINESS COMPONENT  E-business components include e-logistics and e- procurement  E-logistics – manages the transportation and storage of goods  E-procurement – the business-to-business (B2B) purchase and sale of supplies and services over the Internet
  • 24. MANFAAT SISTEM ERP  Menawarkan sistem terintegrasi didalam perusahaan, sehingga proses dan pengambilan keputusan dapat dilakukan secara lebih efektif dan efisien  Memungkinkan melakukan integrasi secara global  Menghilangkan kebutuhan pemutakhiran dan koreksi data seperti yang terjadi pada sistem yang terpisah  Memungkinkan manajemen mengelola operasi dan tidak memonitor saja dan lebih mampu menjawab semua pertanyaan yang ada
  • 25.  Membantu melancarkan pelaksanaan manajemen rantai pasok serta memadukannya  Memfasilitasi hubungan komunikasi secara internal dan eksternal dalam dan luar organisasi  Dapat menurunkan kesenjangan antara pemrograman dengan cara perawatan sistem yang syah  Dapat menurunkan kompleksitas aplikasi dan teknologi
  • 26. MANFAAT ERP DAN CARA MENDAPATKANNYA Manfaat Cara Mendapatkannya Akses informasi yang handal DBMS yang fleksibel, data yang konsisten dan akurat, sistem pelaporan yang lebih baik Menghindari duplikasi data dan operasi Modul-modul yang mengakses daya dari satu database terpusat sehingga menghindari duplikasi Mempercepat waktu pemrosesan data Menimalisasi waktu pengambilan data dan pembuatan laporan Mengurangi biaya Menghemat waktu dalam pengambilan keputusan organisasi karena analisis yang dilakukan didalamnya Kemudahan adaptasi Perubahan pada proses bisnis dapat diadaptasi dengan mudah Meningkatkan skalabilitas Struktur sistem yang bersifat modular dan mudah dikostumisasi Kemudahan pemeliharaan Dukungan purnajual sistem berjangka panjang Pengembangan global Ekstensi modul hingga meliputi SCM dan CRM E-Commerce Bisnis internet dan kultur kolaborasi
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31. Q/A