SlideShare a Scribd company logo
PENDAPAT GURU TERHADAP
PENERAPAN KURIKULUM 2013

OLEH:
ELCE PURWANDARI
Pendahuluan
 Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003

tentang Sisdiknas pasal 35 dan 36 yang
menekankan perlunya peningkatan standar
nasional pendidikan sebagai acuan kurikulum
secara berencana dan berskala dalam rangka
mewujudkan tujuan pendidikan nasional.
Lanjutan

 Kurikulum yang terahir diterapkan di sekolah

adalah Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan
(KTSP) sebagai pengganti dari Kurikulum
Berbasis Kompetensi. Dan kini tahun ajaran
2013 giliran KTSP diperbaharui dengan
kurikulum baru yang dikenal dengan
Kurikulum 2013 yang siap diimplementasikan
(Muzamiroh, 2013)
 Rumusan Masalah
 Berdasarkan latar belakang yang peneliti paparkan







maka yang menjadi rumusan masalah dalam
penelitian ini adalah “bagaimana pendapat guru
terhadap penerapan kurikulum 2013?”
Tujuan
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk
mengetahui pendapat guru terhadap penerapan
kurikulum 2013.
Manfaat
Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi
semua guru agar dapat menambah wawasan,
pengetahuan dan pemahaman tentang kurikulum
2013, sehingga dapat mempersiapkan diri secara
matang dalam penerapannya.
Kurikulum
 Kurikulum berasal dari bahasa Yunani, yaitu

dari kata curir artinya pelari, kata curere
artinya tempat berpacu. (Muzamiroh, 2013).
Jadi Curiculum diartikan jarak yang ditempuh
oleh seorang pelari. Pada saat itu kurikulum
diartikan sejumlah mata pelajaran yang harus
ditempuh oleh siswa atau murid untuk
mencapai suatu gelar atau ijazah (Nasution,
2003).
Lanjutan

 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang
Sistem Pendidikan Nasional
 “Kurikulum adalah seperangkat rencana dan
pengaturan mengenai tujuan, isi dan bahan
pelajaran serta cara yang digunakan sebagai
pedoman penyelenggaraan kegiatan

pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan
tertentu”. Definisi tersebut menegaskan bahwa
kurikulum dipakai sebagai pedoman dalam
menyelenggarakan pembelajaran bukan buku
teks yang sebenarnya lebih berperan sebagai
salah satu sumber pembelajaran.
Urgensi Kurikulum
 Kurikulum harus disusun dan disempurnakan sesuai

dengan perkembangan zaman. Oleh sebab itu, sejalan
dengan perkembangan zaman pendidikan akan semakin
banyak menghadapi tantangan. Lebih-lebih menghadapi
pasar bebas atau era globalisasi.
 Menurut Mohammad Nuh sebagai menteri pendidikan
menegaskan bahwa kurikulum 2013 dirancang sebagai
upaya mempersiapkan generasi Indonesia 2045 yaitu
tepatnya 100 tahun Indonesia merdeka, sekaligus
memanfaatkan populasi usia produktif yang jumlahnya
sangat melimpah agar menjadi bonus demografi dan
tidak menjadi bencana demografi (Muzamiroh, 2013)
Karakteristik Kurikulum 2013
 Karakteristik kurikulum 2013 memang

mengalami bnyak sekali perubahan, baik itu
jenjang SD sampai dengan SMA, beberapa
mata pelajaran akan dipangkas atau
ditiadakan. Mulai tahun ajaran ini
(2013/2014), kurikulum SD/SMP/SMA/SMK
mengalami perubahan-perubahan antara lain
mengenai proses pembelajaran, jumlah mata
pelajaran.
Metode Penelitian
 Desain Penelitian
 Metode Kualitatif
 Skala Likert
 Populasi

Guru yang mengajar di sekolah yang sudah
menerapkan kurikulum 2013, baik SD, SMP, dan
SMA/ SMK yang ada di kecamatan Seberang Ulu II.
 Sampel
 nonprobability sampling.
 Teknik penentuan sampling yang digunakan adalah
sampling insidental
Hasil Penelitian dan
Pembahasan
 Dari hasil kuesioner tersebut maka akan

diperoleh persentase pendapat guru
terhadap kurikulum 2013. Adapun hasil
persentase survei dapat dilihat melalui tabel
berikut ini:
 Pertanyaan No.1
 Setujukah Anda dengan kebijakan
pemerintah diterapkannya kurikulum 2013?
 Tabel 1

Tabel 3

Alternatif Jawaban

Persentase

Alternatif Jawaban

Persentase

Sangat Setuju
Setuju
Tidak Setuju

4, 55 %
95, 45 %
0

Ya
Mungkin
Tidak

77, 27 %
18, 18 %
4, 55 %

 Tabel 2

Tabel 4

Alternatif Jawaban

Persentase

Siap
Belum Siap
Tidak Siap

45, 45 %
50 %
4, 55 %

Alternatif Jawaban

Persentase

Sudah

100 %

Belum

0
 Tabel 5
Alternatif Jawaban
Sangat Baik
Baik
Cukup Baik
Buruk
Buruk Sekali

Persentase
13, 64 %
50 %
36, 36 %
0
0

 Berdasarkan hasil survey di atas, maka dapat
di katakan sebagian guru berpendapat positif
terhadap kurikulum 2013. Kurikulum 2013

sangat bagus diterapkan dalam pendidikan di
Indonesia.
Kesimpulan
 Mengingat pentingnya kurikulum dalam
pendidikan dan kehidupan manusia, maka
penyusunan kurikulum tidak dapat dilakukan

secara sembarangan. Penyusunan kurikulum
membutuhkan landasan-landasan yang kuat,
yang didasarkan pada hasil-hasil pemikiran dan
penelitian yang mendalam. Penyusunan
kurikulum yang tidak didasarkan pada landasan
yang kuat dapat berakibat fatal terhadap
kegagalan pendidikan itu sendiri. Dengan
sendirinya, akan berkibat pula terhadap
kegagalan proses pengembangan manusia.
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Contoh proposal-skripsi
Contoh proposal-skripsiContoh proposal-skripsi
Contoh proposal-skripsi
Wira Sudewa
 
Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3
Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3
Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3
YunawatiSele2
 
Ulasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suziana
Ulasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suzianaUlasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suziana
Ulasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suzianaSuziana Kamaruddin
 
Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013
Kaharuddin Adam
 
Artikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesia
Artikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesiaArtikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesia
Artikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesia
Dominika Susanti
 
Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)
Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)
Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)
Denny Kodrat
 
Refleksi
RefleksiRefleksi
Refleksi
Maria Ting
 
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
eka noviana
 
Observasi pendidikan
Observasi pendidikanObservasi pendidikan
Observasi pendidikan
santika12
 
Proposal tesis eksperimen
Proposal tesis eksperimenProposal tesis eksperimen
Proposal tesis eksperimen
Fuad Flamboyan
 
Fakta Guru di Indonesia
Fakta Guru di IndonesiaFakta Guru di Indonesia
Fakta Guru di Indonesia
Lutfi Koto
 
Pemerataan dan Profesionalisme Guru di Indonesia
Pemerataan dan Profesionalisme Guru di IndonesiaPemerataan dan Profesionalisme Guru di Indonesia
Pemerataan dan Profesionalisme Guru di Indonesia
puteriaprilianti
 
Tosi julyanda putra
Tosi julyanda putraTosi julyanda putra
Tosi julyanda putra
Riki Renaldo
 
Templet hbef3503 t1 a4 faudzi
Templet hbef3503 t1 a4 faudziTemplet hbef3503 t1 a4 faudzi
Templet hbef3503 t1 a4 faudzi
Zauhari Hussein
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasar
audiasls
 
Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1
agitanova
 
Proposal kualitatif
Proposal kualitatifProposal kualitatif
Proposal kualitatif
Dewi
 
Skripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalah
Skripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalahSkripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalah
Skripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalahPoetra Chebhungsu
 
Bab i pendahuluan penelitian eksperimen murni
Bab i pendahuluan penelitian eksperimen murniBab i pendahuluan penelitian eksperimen murni
Bab i pendahuluan penelitian eksperimen murni
safran hasibuan
 

What's hot (20)

Contoh proposal-skripsi
Contoh proposal-skripsiContoh proposal-skripsi
Contoh proposal-skripsi
 
Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3
Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3
Sele, et al, jurnal pengabdian sinta 3
 
Ulasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suziana
Ulasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suzianaUlasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suziana
Ulasan jurnal komitmen guru terhadap pendidikan inklusif suziana
 
Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013
 
Artikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesia
Artikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesiaArtikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesia
Artikel%20 model%20pembelajaran%20yang%20inovatif%20di%20indonesia
 
Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)
Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)
Proposal: Efektivitas Pelaksanaan Manajemen Pendidikan Karakter (Mixed Method)
 
Refleksi
RefleksiRefleksi
Refleksi
 
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
 
Observasi pendidikan
Observasi pendidikanObservasi pendidikan
Observasi pendidikan
 
Proposal tesis eksperimen
Proposal tesis eksperimenProposal tesis eksperimen
Proposal tesis eksperimen
 
Fakta Guru di Indonesia
Fakta Guru di IndonesiaFakta Guru di Indonesia
Fakta Guru di Indonesia
 
Pemerataan dan Profesionalisme Guru di Indonesia
Pemerataan dan Profesionalisme Guru di IndonesiaPemerataan dan Profesionalisme Guru di Indonesia
Pemerataan dan Profesionalisme Guru di Indonesia
 
Tosi julyanda putra
Tosi julyanda putraTosi julyanda putra
Tosi julyanda putra
 
Templet hbef3503 t1 a4 faudzi
Templet hbef3503 t1 a4 faudziTemplet hbef3503 t1 a4 faudzi
Templet hbef3503 t1 a4 faudzi
 
Bk2
Bk2Bk2
Bk2
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasar
 
Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1
 
Proposal kualitatif
Proposal kualitatifProposal kualitatif
Proposal kualitatif
 
Skripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalah
Skripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalahSkripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalah
Skripsi pendidikan penggunaan metode pembelajaran berdasarkan masalah
 
Bab i pendahuluan penelitian eksperimen murni
Bab i pendahuluan penelitian eksperimen murniBab i pendahuluan penelitian eksperimen murni
Bab i pendahuluan penelitian eksperimen murni
 

Similar to Pendapat guru terhadap penerapan kurikulum 2013

Kegalauan kurikulum 2013
Kegalauan kurikulum 2013Kegalauan kurikulum 2013
Kegalauan kurikulum 2013
Suyanto Suyanto
 
Juknis pndmpngan kur '13
Juknis pndmpngan kur '13Juknis pndmpngan kur '13
Juknis pndmpngan kur '13
purdiyanto -
 
Guru pendamping kurikulum 2013 kompas
Guru pendamping kurikulum 2013 kompasGuru pendamping kurikulum 2013 kompas
Guru pendamping kurikulum 2013 kompasSuyanto Suyanto
 
Pedoman pendampingan sekolah
Pedoman pendampingan sekolahPedoman pendampingan sekolah
Pedoman pendampingan sekolah
Iwan Falahuddin
 
5. pedoman pendampingan
5. pedoman pendampingan5. pedoman pendampingan
5. pedoman pendampingan
Otto Ono Gallery
 
Pedoman pendampingan _oleh_guru_inti-libre
Pedoman pendampingan _oleh_guru_inti-librePedoman pendampingan _oleh_guru_inti-libre
Pedoman pendampingan _oleh_guru_inti-libre
purdiyanto -
 
Edit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libre
Edit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libreEdit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libre
Edit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libre
purdiyanto -
 
Pedoman pendampingan-ks-ps
Pedoman pendampingan-ks-psPedoman pendampingan-ks-ps
Pedoman pendampingan-ks-ps
purdiyanto -
 
Kecemasan kurikulum 2013
Kecemasan kurikulum 2013Kecemasan kurikulum 2013
Kecemasan kurikulum 2013
Suyanto Suyanto
 
Juknis pendampingan smk
Juknis pendampingan smkJuknis pendampingan smk
Juknis pendampingan smk
Fajru Sidqi
 
Kurikulum 2013
Kurikulum 2013Kurikulum 2013
Kurikulum 2013
koswara88
 
Artikel pendidikan
Artikel pendidikanArtikel pendidikan
Artikel pendidikan
CySmart Na
 
Efektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaran
Efektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaranEfektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaran
Efektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaran
EdiYuversa
 
Buku panduan pendampingan kur 2013
Buku panduan pendampingan kur 2013Buku panduan pendampingan kur 2013
Buku panduan pendampingan kur 2013purdiyanto -
 
Kontroversi kurikulum 2013
Kontroversi kurikulum 2013Kontroversi kurikulum 2013
Kontroversi kurikulum 2013
Nurul Huda
 
Juknis pendampingan (versi ms)
Juknis pendampingan (versi ms)Juknis pendampingan (versi ms)
Juknis pendampingan (versi ms)
Dede Irawan
 
Naskah Model-model Pembelajaran
Naskah Model-model PembelajaranNaskah Model-model Pembelajaran
Naskah Model-model Pembelajaran
Edy Eko Santoso
 
01. naskah model model pembelajaran-1
01. naskah model model pembelajaran-101. naskah model model pembelajaran-1
01. naskah model model pembelajaran-1
FadliMohamad
 
Diktat Model Model Pembelajaran di Sekolah
Diktat Model Model Pembelajaran di SekolahDiktat Model Model Pembelajaran di Sekolah
Diktat Model Model Pembelajaran di Sekolah
Andy Saiful Musthofa
 

Similar to Pendapat guru terhadap penerapan kurikulum 2013 (20)

Kegalauan kurikulum 2013
Kegalauan kurikulum 2013Kegalauan kurikulum 2013
Kegalauan kurikulum 2013
 
Juknis pndmpngan kur '13
Juknis pndmpngan kur '13Juknis pndmpngan kur '13
Juknis pndmpngan kur '13
 
Guru pendamping kurikulum 2013 kompas
Guru pendamping kurikulum 2013 kompasGuru pendamping kurikulum 2013 kompas
Guru pendamping kurikulum 2013 kompas
 
Struktur kurikulum 2013
Struktur kurikulum 2013Struktur kurikulum 2013
Struktur kurikulum 2013
 
Pedoman pendampingan sekolah
Pedoman pendampingan sekolahPedoman pendampingan sekolah
Pedoman pendampingan sekolah
 
5. pedoman pendampingan
5. pedoman pendampingan5. pedoman pendampingan
5. pedoman pendampingan
 
Pedoman pendampingan _oleh_guru_inti-libre
Pedoman pendampingan _oleh_guru_inti-librePedoman pendampingan _oleh_guru_inti-libre
Pedoman pendampingan _oleh_guru_inti-libre
 
Edit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libre
Edit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libreEdit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libre
Edit 07-pedoman-pendampingan-ks-ps-jadi-25-6-2013-libre
 
Pedoman pendampingan-ks-ps
Pedoman pendampingan-ks-psPedoman pendampingan-ks-ps
Pedoman pendampingan-ks-ps
 
Kecemasan kurikulum 2013
Kecemasan kurikulum 2013Kecemasan kurikulum 2013
Kecemasan kurikulum 2013
 
Juknis pendampingan smk
Juknis pendampingan smkJuknis pendampingan smk
Juknis pendampingan smk
 
Kurikulum 2013
Kurikulum 2013Kurikulum 2013
Kurikulum 2013
 
Artikel pendidikan
Artikel pendidikanArtikel pendidikan
Artikel pendidikan
 
Efektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaran
Efektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaranEfektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaran
Efektivitas kurikulum 2013 terhadap proses pembelajaran
 
Buku panduan pendampingan kur 2013
Buku panduan pendampingan kur 2013Buku panduan pendampingan kur 2013
Buku panduan pendampingan kur 2013
 
Kontroversi kurikulum 2013
Kontroversi kurikulum 2013Kontroversi kurikulum 2013
Kontroversi kurikulum 2013
 
Juknis pendampingan (versi ms)
Juknis pendampingan (versi ms)Juknis pendampingan (versi ms)
Juknis pendampingan (versi ms)
 
Naskah Model-model Pembelajaran
Naskah Model-model PembelajaranNaskah Model-model Pembelajaran
Naskah Model-model Pembelajaran
 
01. naskah model model pembelajaran-1
01. naskah model model pembelajaran-101. naskah model model pembelajaran-1
01. naskah model model pembelajaran-1
 
Diktat Model Model Pembelajaran di Sekolah
Diktat Model Model Pembelajaran di SekolahDiktat Model Model Pembelajaran di Sekolah
Diktat Model Model Pembelajaran di Sekolah
 

More from ELce PurWandarie

Model model psb
Model model psbModel model psb
Model model psb
ELce PurWandarie
 
Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013
Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013
Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013
ELce PurWandarie
 
Inovasi dalam organisasi
Inovasi dalam organisasiInovasi dalam organisasi
Inovasi dalam organisasi
ELce PurWandarie
 
Pembelajaran Mastery Learning
Pembelajaran Mastery LearningPembelajaran Mastery Learning
Pembelajaran Mastery LearningELce PurWandarie
 
Model induktif kata bergambar
Model induktif kata bergambarModel induktif kata bergambar
Model induktif kata bergambarELce PurWandarie
 
Proses keputusan inovasi
Proses keputusan inovasiProses keputusan inovasi
Proses keputusan inovasi
ELce PurWandarie
 
Analisis karakteristik peserta didik
Analisis karakteristik peserta didikAnalisis karakteristik peserta didik
Analisis karakteristik peserta didik
ELce PurWandarie
 
Analisis swot sma negeri jayaloka
Analisis swot sma negeri jayalokaAnalisis swot sma negeri jayaloka
Analisis swot sma negeri jayaloka
ELce PurWandarie
 
Eksistensialisme
EksistensialismeEksistensialisme
Eksistensialisme
ELce PurWandarie
 
Eksistensialisme
EksistensialismeEksistensialisme
Eksistensialisme
ELce PurWandarie
 
Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)
Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)
Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)
ELce PurWandarie
 
Kawasan teknologi pendidikan
Kawasan teknologi pendidikanKawasan teknologi pendidikan
Kawasan teknologi pendidikanELce PurWandarie
 
Landasan kebijakan pendidikan
Landasan kebijakan pendidikanLandasan kebijakan pendidikan
Landasan kebijakan pendidikan
ELce PurWandarie
 
Shortcut Microsoft Word Elce
Shortcut Microsoft Word ElceShortcut Microsoft Word Elce
Shortcut Microsoft Word ElceELce PurWandarie
 

More from ELce PurWandarie (16)

Model model psb
Model model psbModel model psb
Model model psb
 
Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013
Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013
Pengembangan Soft Skill dalam Kurikulum 2013
 
Inovasi dalam organisasi
Inovasi dalam organisasiInovasi dalam organisasi
Inovasi dalam organisasi
 
Pembelajaran Mastery Learning
Pembelajaran Mastery LearningPembelajaran Mastery Learning
Pembelajaran Mastery Learning
 
Model induktif kata bergambar
Model induktif kata bergambarModel induktif kata bergambar
Model induktif kata bergambar
 
Proses keputusan inovasi
Proses keputusan inovasiProses keputusan inovasi
Proses keputusan inovasi
 
Analisis karakteristik peserta didik
Analisis karakteristik peserta didikAnalisis karakteristik peserta didik
Analisis karakteristik peserta didik
 
Analisis swot sma negeri jayaloka
Analisis swot sma negeri jayalokaAnalisis swot sma negeri jayaloka
Analisis swot sma negeri jayaloka
 
Eksistensialisme
EksistensialismeEksistensialisme
Eksistensialisme
 
Eksistensialisme
EksistensialismeEksistensialisme
Eksistensialisme
 
Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)
Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)
Ontologi (Metafisika, Asumsi, dan Peluang)
 
Kawasan teknologi pendidikan
Kawasan teknologi pendidikanKawasan teknologi pendidikan
Kawasan teknologi pendidikan
 
Landasan kebijakan pendidikan
Landasan kebijakan pendidikanLandasan kebijakan pendidikan
Landasan kebijakan pendidikan
 
Peserta didik
Peserta didikPeserta didik
Peserta didik
 
Peran pendidik
Peran pendidikPeran pendidik
Peran pendidik
 
Shortcut Microsoft Word Elce
Shortcut Microsoft Word ElceShortcut Microsoft Word Elce
Shortcut Microsoft Word Elce
 

Recently uploaded

Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
tab2008
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 

Pendapat guru terhadap penerapan kurikulum 2013

  • 1. PENDAPAT GURU TERHADAP PENERAPAN KURIKULUM 2013 OLEH: ELCE PURWANDARI
  • 2. Pendahuluan  Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas pasal 35 dan 36 yang menekankan perlunya peningkatan standar nasional pendidikan sebagai acuan kurikulum secara berencana dan berskala dalam rangka mewujudkan tujuan pendidikan nasional.
  • 3. Lanjutan  Kurikulum yang terahir diterapkan di sekolah adalah Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) sebagai pengganti dari Kurikulum Berbasis Kompetensi. Dan kini tahun ajaran 2013 giliran KTSP diperbaharui dengan kurikulum baru yang dikenal dengan Kurikulum 2013 yang siap diimplementasikan (Muzamiroh, 2013)
  • 4.  Rumusan Masalah  Berdasarkan latar belakang yang peneliti paparkan     maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “bagaimana pendapat guru terhadap penerapan kurikulum 2013?” Tujuan Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pendapat guru terhadap penerapan kurikulum 2013. Manfaat Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi semua guru agar dapat menambah wawasan, pengetahuan dan pemahaman tentang kurikulum 2013, sehingga dapat mempersiapkan diri secara matang dalam penerapannya.
  • 5. Kurikulum  Kurikulum berasal dari bahasa Yunani, yaitu dari kata curir artinya pelari, kata curere artinya tempat berpacu. (Muzamiroh, 2013). Jadi Curiculum diartikan jarak yang ditempuh oleh seorang pelari. Pada saat itu kurikulum diartikan sejumlah mata pelajaran yang harus ditempuh oleh siswa atau murid untuk mencapai suatu gelar atau ijazah (Nasution, 2003).
  • 6. Lanjutan  Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional  “Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu”. Definisi tersebut menegaskan bahwa kurikulum dipakai sebagai pedoman dalam menyelenggarakan pembelajaran bukan buku teks yang sebenarnya lebih berperan sebagai salah satu sumber pembelajaran.
  • 7. Urgensi Kurikulum  Kurikulum harus disusun dan disempurnakan sesuai dengan perkembangan zaman. Oleh sebab itu, sejalan dengan perkembangan zaman pendidikan akan semakin banyak menghadapi tantangan. Lebih-lebih menghadapi pasar bebas atau era globalisasi.  Menurut Mohammad Nuh sebagai menteri pendidikan menegaskan bahwa kurikulum 2013 dirancang sebagai upaya mempersiapkan generasi Indonesia 2045 yaitu tepatnya 100 tahun Indonesia merdeka, sekaligus memanfaatkan populasi usia produktif yang jumlahnya sangat melimpah agar menjadi bonus demografi dan tidak menjadi bencana demografi (Muzamiroh, 2013)
  • 8. Karakteristik Kurikulum 2013  Karakteristik kurikulum 2013 memang mengalami bnyak sekali perubahan, baik itu jenjang SD sampai dengan SMA, beberapa mata pelajaran akan dipangkas atau ditiadakan. Mulai tahun ajaran ini (2013/2014), kurikulum SD/SMP/SMA/SMK mengalami perubahan-perubahan antara lain mengenai proses pembelajaran, jumlah mata pelajaran.
  • 9. Metode Penelitian  Desain Penelitian  Metode Kualitatif  Skala Likert  Populasi Guru yang mengajar di sekolah yang sudah menerapkan kurikulum 2013, baik SD, SMP, dan SMA/ SMK yang ada di kecamatan Seberang Ulu II.  Sampel  nonprobability sampling.  Teknik penentuan sampling yang digunakan adalah sampling insidental
  • 10. Hasil Penelitian dan Pembahasan  Dari hasil kuesioner tersebut maka akan diperoleh persentase pendapat guru terhadap kurikulum 2013. Adapun hasil persentase survei dapat dilihat melalui tabel berikut ini:  Pertanyaan No.1  Setujukah Anda dengan kebijakan pemerintah diterapkannya kurikulum 2013?
  • 11.  Tabel 1 Tabel 3 Alternatif Jawaban Persentase Alternatif Jawaban Persentase Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju 4, 55 % 95, 45 % 0 Ya Mungkin Tidak 77, 27 % 18, 18 % 4, 55 %  Tabel 2 Tabel 4 Alternatif Jawaban Persentase Siap Belum Siap Tidak Siap 45, 45 % 50 % 4, 55 % Alternatif Jawaban Persentase Sudah 100 % Belum 0
  • 12.  Tabel 5 Alternatif Jawaban Sangat Baik Baik Cukup Baik Buruk Buruk Sekali Persentase 13, 64 % 50 % 36, 36 % 0 0  Berdasarkan hasil survey di atas, maka dapat di katakan sebagian guru berpendapat positif terhadap kurikulum 2013. Kurikulum 2013 sangat bagus diterapkan dalam pendidikan di Indonesia.
  • 13. Kesimpulan  Mengingat pentingnya kurikulum dalam pendidikan dan kehidupan manusia, maka penyusunan kurikulum tidak dapat dilakukan secara sembarangan. Penyusunan kurikulum membutuhkan landasan-landasan yang kuat, yang didasarkan pada hasil-hasil pemikiran dan penelitian yang mendalam. Penyusunan kurikulum yang tidak didasarkan pada landasan yang kuat dapat berakibat fatal terhadap kegagalan pendidikan itu sendiri. Dengan sendirinya, akan berkibat pula terhadap kegagalan proses pengembangan manusia.