SlideShare a Scribd company logo
Salam dan bahagia!
Salam Guru Penggerak
Pada hari Jum’at, 3 Maret 2023 SD Negeri Kopo 01 kecamatan Cisarua - kabupaten Bogor kembali
mendapat kunjungan Bapak Jaenal Abidin,SE.SPd selaku Pendamping dan Pengajar Praktik Program
Pendidikan Guru Penggerak (PPGP) di Kabupaten Bogor. Kegiatan kunjungan tersebut dilaksanakan
oleh Pengajar Praktik (PP) / Pendamping dalam rangka pendampingan Individual ke-3 bagi saya,-
Nina Lilih Suryani, S.Pd.SD sebagai Calon Guru Penggerak (CGP) binaannya yang sedang mengikuti
Program Pendidikan Guru Penggerak (PPGP) angkatan ke-7.
Secara singkat kedatangan Beliau disambut baik oleh Ibu Hj.Papat, M.Pd selaku Kepala SD Negeri
Kopo 01 dan ketua Gugus 04 kecamatan Cisarua,- Bapak H.Wawan Sumarwan,S,Pd selaku guru dan
Ketua Kelompok Kerja Guru (KKG) Gugus 04 kecamatan Cisarua,- dan juga saya beserta rekan-rekan
guru SD Negeri Kopo 01 dan selanjutnya lebih banyak waktu digunakan oleh Beliau untuk melakukan
pemantauan dan mengevaluasi kinerja CGP melalui tanya-jawab, curah pendapat, dan diskusi
individual bersama saya selaku CGP binaannya.
Dari rangkaiam kegiatan yang dilakukan oleh Pendamping dalam Pendampingan individu – 3 ini saya
menyimpulkan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk memantau dan membantu membantu saya
sebagai CGP dalam menerapkan hasil pembelajaran daring dan lokakarya sehingga dharapkan saya
mampu mengembangkan diri sendiri dan juga guru lain dengan cara melakukan refleksi, berbagi,
dan kolaborasi; memiliki kematangan moral, emosional, dan spiritual untuk berperilaku sesuai kode
etik; merencanakan, menjalankan, merefleksikan, dan mengevaluasi pembelajaran yang berpusat
pada peserta didik dengan melibatkan orang tua, serta mantauan perubahan yang dilakukan CGP dan
rencana aksi selanjutnya yang akan dilakukan CGP untuk menciptakan sekolah yang berpihak pada
murid.
Di Pendampingan Individu ke-3 ini, PP bersama CGP focus pada Refleksi hasil survey dan Penialaian
Diri Sendiri tentang kompetensi guru penggerak; Diskusi rencana menerapkan pembelajaran sosial-
emosional; Diskusi hasil keterlaksanaan dari tahapan BAGJA , dan Refleksi CGP.
Banyak hal yang dibahas selama proses pendampingan individu ke-3 ini berlangsung.
Di bagian Awal Pendampingan meskipun beberapa saat setelah PP tiba di SDN Kopo 01 telah menyapa
saya dan semua yang ada di kantor SDN Kopo 01, ketika ditempatkan di ruang lain yang lebih nyaman
untuk melakukan pendampingan, kembali PP menyapa dan menanyakan kabar saya, dilanjutkan
dengan menjelaskan bahwa aktivitas pendampingan kali ini akan lebih fokus membahas tentang
kompetensi CGP dari hasil umpan balik, kemudian praktik baik di kelas dan di sekolah terkait dari
Modul 2.2. serta prakarsa perubahan dan visi sekolah.
Pada bagian inti pendampingan PP dan CGP berdiskusi dan merefleksi hasil survei dan asesmen
mandiri tentang kompetensi guru penggerak, PP menggali CGP untuk menyampaikan hasil analisis
dan refleksi dari umpan balik dan asesmen mandiri tentang kompetensi guru penggerak PP juga
memberikan pertanyaan lanjutan kepada CGP dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan pemantik
terlebih dahulu kepada CGP.
Di bawah ini adalah cuplikan dari kegiatan tanya-jawab awal
yang telah dilakukan :
Apa saja proses yang sudah Bu Nina jalankan
selama satu bulan terakhir, dan rencana
tindak lanjut dari pendampingan
sebelumnya, serta hal-hal yang dianggap
sebagai capaian selama satu bulan terakhir? Saya melaksanakan
pembelajaran berpihak
pada murid melalui
penganekaragaman media,
metode, dan evaluasi
pembelajaran,-
melaksanakan dan
mendiseminasikan Budaya
Positif dan Prakarsa
Perubahan Visi Sekolah.
Capaian selama satu bulan
terakhir adalah dalam
penerapan budaya positif
seperti 3S dan membaca
surah-surah pendek dalam
Juz Amma, bershalawat
Nabi, Shalawat Jibril
setelah berdoa sebelum
pelajaran dimulai.
Apakah Bu Nina
sudah
mempelajari
Modul 2.2?
Apa yang
dipelajari pada
modul
tersebut?
Sudah Pak!, Intinya tentang Pembelajaran Sosial dan Emosional yang
dilakukan secara kolaboratif di sekolah guna memperoleh dan
menerapkan pengetahuan, keterampilan dan sikap positif tentang
aspek sosial dan emosional. Tekhnik STOP juga saya coba terapkan
beberapa hari yang lalu untuk mengatasi anak yang menangis saat
sedang dilatih mendongeng untuk persiapan lomba yang
diselenggarakan oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan.
Apakah Bu Nina telah menerapkan metode
BAGJA untuk merencanakan perubahan?
Ya Pak, saya sudah menerapkannya. Bentuk inkuiri apresiatif
ini pertama saya gunakan untuk merancang visi dan misi
kelas di kelas yang saya ampu, dan setelah berdiskusi
dengan kepala sekolah langkah BAGJA ini diterapkan pula
dalam kegiatan prakasa perubahan visi sekolah
Demikian sedikit cuplikan dari sekian banyak tanya-jawab dan diskusi dalam kegiatan inti
pendampingan -3 ini.
Di bagian akhir pada pendampingan ini PP melakukan refleksi terhadap proses pendampingan
sekitar hal yang menarik, apa yang sudah baik dan perlu diperbaiki dari pendampingan selanjutnya.
Berdasarkan hasil feedback dan
asesmen mandiri tentang
kompetensi guru penggerak Bu
Nina,- menurut responden survey
, apa yang harus diperbaiki ?
Menurut Kepala sekolah dan rekan sejawat CGP hampir seluruhnya
menyatakan sudah baik, namun masih perlu pembunaan pembiasaan
agar diterapkan secara rutin di semua rombel kelas, dan perlu
ditularkan ke sekolah sekitar dengan diseminasi melalui KKG.
PP mengingatkan CGP tugas yang harus disiapkan oleh CGP adalah menyusun Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP) dengan unsur diferensiasi, kompetensi sosial emosional, dan budaya positif.
Alhamdulilah untuk RPP berdiferensiasi sudah saya susun dan saya unggah pula ke laman simpkb-
Guru Berbagi.
https://files1.simpkb.id/guruberbagi/rpp/3110-1676677172.pdf
PP akan melakukan observasi pelaksanaa pembelajaran berdasar RPP yang telah disusun CGP. PP
menginformasikan pula hal-hal yang akan menjadi unsur penilaian dalam praktik pelaksanaan RPP
tersebut. Penetapan Jadwal pelaksanaan observasi pembelajaran dengan CGP. Observasi
pembelajaran dilaksanakan mengikuti jadwal CGP atau jadwal yang disepakati bersama).
Terdapat kenyataan bahwa ada beberapa guru yang mengatakan bahwa dalam Kurikulum Merdeka
ada kemudahan bahwa guru tidak lagi perlu membuat RPP untuk melaksanakan pembelajaran
karena menurut mereka aplikasi Merdeka Mengajar akan menyediakan Modul Ajar sebagai RPP
untuk mereka gunakan. Dalam diskusi di bagian akhir pendampingan ini saya selaku CGP yang telah
mendapat ilmu tentang Pembelajaran diferensiasi dalam pelaksanaan Kurikulum Merdeka meminta
saran dan pendapat Bapak Jaenal selaku PP untuk menggerakan guru setidaknya di sekolah tempat
saya betugas untuk menanamkan urgensi penyusunan RPP berdiferesiasi guna memenuhi kebutuhan
belajar siswa yang beragam. Dari hasil diskusi ini PP menyarankan saya berusaha agar tetap
semangat bergerak dan menggerakan dengan didahului dengan penyusuna Rencana Tindak Lanjut
(RTL) yang didalamnya memuat agenda Diseminasi tentang Pembelajaran Berdiferensiasi. PP
mengemukakan kesediaannya jika perlu turun langsung mendampingi dan memfasilitasi
pelaksanaan dalam RTL tersebut. PP menyarankan saya berdiskusi dengan Kepala Sekolah dan rekan
guru untuk menyelenggarakan In House Trainning (IHT) guna menanamkan kesadaran guru untuk
dapat menyusun dan melaksanakan Pembelajaran Berdiferensiasi yang terintegrasi dengan
Pembelajaran Sosial-Emosional. Saya sangat antusias dengan saran ide beliau dan berharap
rencana ini dapat terlaksana dengan baik.
Rencana Tindak Lanjut (RTL) dibutuhkan sebagai implementasi kegiatan yang berkelanjutan. RTL
merupakan panduan untuk keberlangsungan dan keberlanjutan suatu program tak terkecuali
Program Pendidikan Guru Penggerak. Dengan adanya RTL akan memudahkan Pengajar Praktik dan
Calon Guru Penggerak dalam implementasi program ke depannya. Bukan saja terkait bentuk-bentuk
program lanjutan, melainkan juga bentuk-bentuk intervensi pihak lain untuk menyelenggarakan
program sejenis.
Di luar materi pendampingan, saya dengan PP sempat pula membahas betapa menyenagkannya saat
mengikuti kegiatan pembelajaran PPGP secara daring bersama sesama CGP, PP dan Fasilitator yang
hebat sehingga timbul kerinduan saya untuk dapat bertemu langsung. Sempat saat Lokakarya saya
mencari-cari ,ingin bertemu secara langsung dengan rekan yang biasa asyik berdiskusi sampai
melakukan presentasi dalam satu kelompok bersama namun mereka tidak tampak hadir di hadapan
saya ... O,ooohh setelah saya konfirmasi melalui pesan WhatsApp ternyata mereka mengatakan ” Di
Bandung lokaryanya besok!” ... ” Cianjur sudah !” .... Baru saya sadari kembali bahwa kami CGP
angkatan 7 dalam satu rombongan belajar (rombel) tidak semuanya berasal dari satu kabupaten
yang sama, bahkan ada yang mengajar di tingkat SMP, SMA, SMK ... berbaur akrab di pembelajaran
daring bersama saya yang mengajar di tingkat SD. Saya berharap suatu hari nanti dapat bertemu
langsung. Kepada Bapak Suhada, S.Pd, M.Pd pun saya dan Pak Jaenal merasa rindu ingin dapat
bertemu langsung.
Demikian Jurnal Kegiatan pendampingan – 3 Program Pendidikan Calon Guru Penggerak angkatan -
7 kabupaten Bogor ini saya laporkan.
Terima Kasih
Semoga bermanfaat.
Ingat,
Harus tetap
semangat!
Siap Pak !

More Related Content

Similar to Pendampingan 3 CGP 7 Kab. Bogor

learning for junior high school children
learning for junior high school childrenlearning for junior high school children
learning for junior high school children
nabenanderias7
 
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
Dian Sari
 
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdfJURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
WahyuSantosa18
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdf
IwanKurniawan456237
 
Lokakarya 3 CGP 7 Kab. Bogor
Lokakarya 3 CGP 7 Kab. BogorLokakarya 3 CGP 7 Kab. Bogor
Lokakarya 3 CGP 7 Kab. Bogor
NinaLilihSuryani
 
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdfJurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdf
enirusmini
 
648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx
648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx
648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx
TitinSolikhah2
 
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OKLA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
DeviIndriaMustikorin
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdf
RiyadlotusSadiyyah
 
LA-PI (2) KELOMPOK 4.docx
LA-PI (2) KELOMPOK 4.docxLA-PI (2) KELOMPOK 4.docx
LA-PI (2) KELOMPOK 4.docx
AnaRidwan2
 
ESAI GURU PENGGERAK.docx
ESAI GURU PENGGERAK.docxESAI GURU PENGGERAK.docx
ESAI GURU PENGGERAK.docx
ArtinaShoimariesta1
 
Analisis swot bigdocx
Analisis swot bigdocxAnalisis swot bigdocx
Analisis swot bigdocx
giap77
 
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdfRio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdf
RioYonatan
 
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
IndraWijayaKusuma5
 
Laporan pkm isi
Laporan pkm isiLaporan pkm isi
Laporan pkm isi
Dayat Spd
 
JURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdf
JURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdfJURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdf
JURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdf
rosmawinta
 
Program Guru Penggerak
Program Guru PenggerakProgram Guru Penggerak
Program Guru Penggerak
WahyudiHidayatSMKN1L
 
Analisis swot big
Analisis swot bigAnalisis swot big
Analisis swot big
Ibnu Azzorif
 
Laporan andi yusup pdf
Laporan andi  yusup pdfLaporan andi  yusup pdf
Laporan andi yusup pdf
Rahman Muhammad
 
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdfLA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
inceimeldasimamora
 

Similar to Pendampingan 3 CGP 7 Kab. Bogor (20)

learning for junior high school children
learning for junior high school childrenlearning for junior high school children
learning for junior high school children
 
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0
 
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdfJURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN IWAN(1).pdf
 
Lokakarya 3 CGP 7 Kab. Bogor
Lokakarya 3 CGP 7 Kab. BogorLokakarya 3 CGP 7 Kab. Bogor
Lokakarya 3 CGP 7 Kab. Bogor
 
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdfJurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.1 .pdf
 
648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx
648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx
648827988-3-3-a-3-Mulai-Dari-Diri-Modul-3-3.docx
 
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OKLA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN KE-1.pdf
 
LA-PI (2) KELOMPOK 4.docx
LA-PI (2) KELOMPOK 4.docxLA-PI (2) KELOMPOK 4.docx
LA-PI (2) KELOMPOK 4.docx
 
ESAI GURU PENGGERAK.docx
ESAI GURU PENGGERAK.docxESAI GURU PENGGERAK.docx
ESAI GURU PENGGERAK.docx
 
Analisis swot bigdocx
Analisis swot bigdocxAnalisis swot bigdocx
Analisis swot bigdocx
 
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdfRio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.3 dan 1.4.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
 
Laporan pkm isi
Laporan pkm isiLaporan pkm isi
Laporan pkm isi
 
JURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdf
JURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdfJURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdf
JURNAL REFLEKSI MODUL 1 .1 (1).pdf
 
Program Guru Penggerak
Program Guru PenggerakProgram Guru Penggerak
Program Guru Penggerak
 
Analisis swot big
Analisis swot bigAnalisis swot big
Analisis swot big
 
Laporan andi yusup pdf
Laporan andi  yusup pdfLaporan andi  yusup pdf
Laporan andi yusup pdf
 
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdfLA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 

Pendampingan 3 CGP 7 Kab. Bogor

  • 1. Salam dan bahagia! Salam Guru Penggerak
  • 2. Pada hari Jum’at, 3 Maret 2023 SD Negeri Kopo 01 kecamatan Cisarua - kabupaten Bogor kembali mendapat kunjungan Bapak Jaenal Abidin,SE.SPd selaku Pendamping dan Pengajar Praktik Program Pendidikan Guru Penggerak (PPGP) di Kabupaten Bogor. Kegiatan kunjungan tersebut dilaksanakan oleh Pengajar Praktik (PP) / Pendamping dalam rangka pendampingan Individual ke-3 bagi saya,- Nina Lilih Suryani, S.Pd.SD sebagai Calon Guru Penggerak (CGP) binaannya yang sedang mengikuti Program Pendidikan Guru Penggerak (PPGP) angkatan ke-7. Secara singkat kedatangan Beliau disambut baik oleh Ibu Hj.Papat, M.Pd selaku Kepala SD Negeri Kopo 01 dan ketua Gugus 04 kecamatan Cisarua,- Bapak H.Wawan Sumarwan,S,Pd selaku guru dan Ketua Kelompok Kerja Guru (KKG) Gugus 04 kecamatan Cisarua,- dan juga saya beserta rekan-rekan guru SD Negeri Kopo 01 dan selanjutnya lebih banyak waktu digunakan oleh Beliau untuk melakukan pemantauan dan mengevaluasi kinerja CGP melalui tanya-jawab, curah pendapat, dan diskusi individual bersama saya selaku CGP binaannya. Dari rangkaiam kegiatan yang dilakukan oleh Pendamping dalam Pendampingan individu – 3 ini saya menyimpulkan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk memantau dan membantu membantu saya sebagai CGP dalam menerapkan hasil pembelajaran daring dan lokakarya sehingga dharapkan saya mampu mengembangkan diri sendiri dan juga guru lain dengan cara melakukan refleksi, berbagi, dan kolaborasi; memiliki kematangan moral, emosional, dan spiritual untuk berperilaku sesuai kode etik; merencanakan, menjalankan, merefleksikan, dan mengevaluasi pembelajaran yang berpusat pada peserta didik dengan melibatkan orang tua, serta mantauan perubahan yang dilakukan CGP dan rencana aksi selanjutnya yang akan dilakukan CGP untuk menciptakan sekolah yang berpihak pada murid. Di Pendampingan Individu ke-3 ini, PP bersama CGP focus pada Refleksi hasil survey dan Penialaian Diri Sendiri tentang kompetensi guru penggerak; Diskusi rencana menerapkan pembelajaran sosial- emosional; Diskusi hasil keterlaksanaan dari tahapan BAGJA , dan Refleksi CGP.
  • 3. Banyak hal yang dibahas selama proses pendampingan individu ke-3 ini berlangsung. Di bagian Awal Pendampingan meskipun beberapa saat setelah PP tiba di SDN Kopo 01 telah menyapa saya dan semua yang ada di kantor SDN Kopo 01, ketika ditempatkan di ruang lain yang lebih nyaman untuk melakukan pendampingan, kembali PP menyapa dan menanyakan kabar saya, dilanjutkan dengan menjelaskan bahwa aktivitas pendampingan kali ini akan lebih fokus membahas tentang kompetensi CGP dari hasil umpan balik, kemudian praktik baik di kelas dan di sekolah terkait dari Modul 2.2. serta prakarsa perubahan dan visi sekolah. Pada bagian inti pendampingan PP dan CGP berdiskusi dan merefleksi hasil survei dan asesmen mandiri tentang kompetensi guru penggerak, PP menggali CGP untuk menyampaikan hasil analisis dan refleksi dari umpan balik dan asesmen mandiri tentang kompetensi guru penggerak PP juga memberikan pertanyaan lanjutan kepada CGP dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan pemantik terlebih dahulu kepada CGP. Di bawah ini adalah cuplikan dari kegiatan tanya-jawab awal yang telah dilakukan : Apa saja proses yang sudah Bu Nina jalankan selama satu bulan terakhir, dan rencana tindak lanjut dari pendampingan sebelumnya, serta hal-hal yang dianggap sebagai capaian selama satu bulan terakhir? Saya melaksanakan pembelajaran berpihak pada murid melalui penganekaragaman media, metode, dan evaluasi pembelajaran,- melaksanakan dan mendiseminasikan Budaya Positif dan Prakarsa Perubahan Visi Sekolah. Capaian selama satu bulan terakhir adalah dalam penerapan budaya positif seperti 3S dan membaca surah-surah pendek dalam Juz Amma, bershalawat Nabi, Shalawat Jibril setelah berdoa sebelum pelajaran dimulai.
  • 4. Apakah Bu Nina sudah mempelajari Modul 2.2? Apa yang dipelajari pada modul tersebut? Sudah Pak!, Intinya tentang Pembelajaran Sosial dan Emosional yang dilakukan secara kolaboratif di sekolah guna memperoleh dan menerapkan pengetahuan, keterampilan dan sikap positif tentang aspek sosial dan emosional. Tekhnik STOP juga saya coba terapkan beberapa hari yang lalu untuk mengatasi anak yang menangis saat sedang dilatih mendongeng untuk persiapan lomba yang diselenggarakan oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan. Apakah Bu Nina telah menerapkan metode BAGJA untuk merencanakan perubahan? Ya Pak, saya sudah menerapkannya. Bentuk inkuiri apresiatif ini pertama saya gunakan untuk merancang visi dan misi kelas di kelas yang saya ampu, dan setelah berdiskusi dengan kepala sekolah langkah BAGJA ini diterapkan pula dalam kegiatan prakasa perubahan visi sekolah
  • 5. Demikian sedikit cuplikan dari sekian banyak tanya-jawab dan diskusi dalam kegiatan inti pendampingan -3 ini. Di bagian akhir pada pendampingan ini PP melakukan refleksi terhadap proses pendampingan sekitar hal yang menarik, apa yang sudah baik dan perlu diperbaiki dari pendampingan selanjutnya. Berdasarkan hasil feedback dan asesmen mandiri tentang kompetensi guru penggerak Bu Nina,- menurut responden survey , apa yang harus diperbaiki ? Menurut Kepala sekolah dan rekan sejawat CGP hampir seluruhnya menyatakan sudah baik, namun masih perlu pembunaan pembiasaan agar diterapkan secara rutin di semua rombel kelas, dan perlu ditularkan ke sekolah sekitar dengan diseminasi melalui KKG.
  • 6. PP mengingatkan CGP tugas yang harus disiapkan oleh CGP adalah menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dengan unsur diferensiasi, kompetensi sosial emosional, dan budaya positif. Alhamdulilah untuk RPP berdiferensiasi sudah saya susun dan saya unggah pula ke laman simpkb- Guru Berbagi. https://files1.simpkb.id/guruberbagi/rpp/3110-1676677172.pdf
  • 7. PP akan melakukan observasi pelaksanaa pembelajaran berdasar RPP yang telah disusun CGP. PP menginformasikan pula hal-hal yang akan menjadi unsur penilaian dalam praktik pelaksanaan RPP tersebut. Penetapan Jadwal pelaksanaan observasi pembelajaran dengan CGP. Observasi pembelajaran dilaksanakan mengikuti jadwal CGP atau jadwal yang disepakati bersama). Terdapat kenyataan bahwa ada beberapa guru yang mengatakan bahwa dalam Kurikulum Merdeka ada kemudahan bahwa guru tidak lagi perlu membuat RPP untuk melaksanakan pembelajaran karena menurut mereka aplikasi Merdeka Mengajar akan menyediakan Modul Ajar sebagai RPP untuk mereka gunakan. Dalam diskusi di bagian akhir pendampingan ini saya selaku CGP yang telah mendapat ilmu tentang Pembelajaran diferensiasi dalam pelaksanaan Kurikulum Merdeka meminta saran dan pendapat Bapak Jaenal selaku PP untuk menggerakan guru setidaknya di sekolah tempat saya betugas untuk menanamkan urgensi penyusunan RPP berdiferesiasi guna memenuhi kebutuhan belajar siswa yang beragam. Dari hasil diskusi ini PP menyarankan saya berusaha agar tetap semangat bergerak dan menggerakan dengan didahului dengan penyusuna Rencana Tindak Lanjut (RTL) yang didalamnya memuat agenda Diseminasi tentang Pembelajaran Berdiferensiasi. PP mengemukakan kesediaannya jika perlu turun langsung mendampingi dan memfasilitasi pelaksanaan dalam RTL tersebut. PP menyarankan saya berdiskusi dengan Kepala Sekolah dan rekan guru untuk menyelenggarakan In House Trainning (IHT) guna menanamkan kesadaran guru untuk dapat menyusun dan melaksanakan Pembelajaran Berdiferensiasi yang terintegrasi dengan Pembelajaran Sosial-Emosional. Saya sangat antusias dengan saran ide beliau dan berharap rencana ini dapat terlaksana dengan baik.
  • 8. Rencana Tindak Lanjut (RTL) dibutuhkan sebagai implementasi kegiatan yang berkelanjutan. RTL merupakan panduan untuk keberlangsungan dan keberlanjutan suatu program tak terkecuali Program Pendidikan Guru Penggerak. Dengan adanya RTL akan memudahkan Pengajar Praktik dan Calon Guru Penggerak dalam implementasi program ke depannya. Bukan saja terkait bentuk-bentuk program lanjutan, melainkan juga bentuk-bentuk intervensi pihak lain untuk menyelenggarakan program sejenis. Di luar materi pendampingan, saya dengan PP sempat pula membahas betapa menyenagkannya saat mengikuti kegiatan pembelajaran PPGP secara daring bersama sesama CGP, PP dan Fasilitator yang hebat sehingga timbul kerinduan saya untuk dapat bertemu langsung. Sempat saat Lokakarya saya mencari-cari ,ingin bertemu secara langsung dengan rekan yang biasa asyik berdiskusi sampai melakukan presentasi dalam satu kelompok bersama namun mereka tidak tampak hadir di hadapan saya ... O,ooohh setelah saya konfirmasi melalui pesan WhatsApp ternyata mereka mengatakan ” Di Bandung lokaryanya besok!” ... ” Cianjur sudah !” .... Baru saya sadari kembali bahwa kami CGP angkatan 7 dalam satu rombongan belajar (rombel) tidak semuanya berasal dari satu kabupaten yang sama, bahkan ada yang mengajar di tingkat SMP, SMA, SMK ... berbaur akrab di pembelajaran daring bersama saya yang mengajar di tingkat SD. Saya berharap suatu hari nanti dapat bertemu langsung. Kepada Bapak Suhada, S.Pd, M.Pd pun saya dan Pak Jaenal merasa rindu ingin dapat bertemu langsung.
  • 9. Demikian Jurnal Kegiatan pendampingan – 3 Program Pendidikan Calon Guru Penggerak angkatan - 7 kabupaten Bogor ini saya laporkan. Terima Kasih Semoga bermanfaat. Ingat, Harus tetap semangat! Siap Pak !