SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
1
BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH
2
1. UU No. 5 Tahun 2014 tentang ASN
2. PP No. 53 Tahun 2010 tentang Disiplin PNS
3. Peraturan Kepala BKN No. 21 Tahun 2010
tentang Pelaksanaan PP No. 53 Thn 2010
4. PP No. 10 Thn 1983 jo PP No. 45 Thn 1990
tentang Izin Perkawinan & Perceraian PNS
5. PP No. 37 Tahun 2004 tentang Larangan
PNS Menjadi Anggota Parpol
REKAP PENYELESAIAN PELANGGARAN DISIPLIN PNS PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
BERDASARKAN JENIS HUKUMAN TAHUN 2018
No Jenis Hukuman
BULAN
JML
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des
RINGAN
1 Teguran Lisan 1 1 1 1 4
2 Teguran Tertulis 0
3 Pernyataan Tidak Puas Secara Tertulis 1 1
SEDANG
4 Penundaan Gaji Berkala 1 2 1 1 5
5 Penundaan Kenaikan Pangkat 1 2 1 4
6 Penurunan Pangkat 1th 3 1 4
BERAT
7 Penurunan Pangkat 3th 15 1 5 21
8 Penurunan Jabatan 0
9 Pembebasan jabatan 1 1
10 Pemberhentian dengan Hormat Sebagai PNS 7 5 12
11 Pemberhentian Tidak dengan Hormat Sebagai PNS 3 3
Jumlah 2 29 1 5 1 7 1 6 2 1 55
REKAP PENYELESAIAN PELANGGARAN DISIPLIN PNS PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
BERDASARKAN JENIS PELANGGARAN TAHUN 2018
No Jenis Pelanggaran
BULAN
JML
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des
1 Asusila 8 2 1 3 14
2 Perkawinan/Perceraian 10 3 1 1 1 16
3 Mangkir 1 3 2 1 2 1 2 1 13
4 Anggota Parpol 0
5 Pidana Umum 4 1 5
6 Pidana Korupsi 1 1
7 Penyalahgunaan Wewenang 1 1
8 Lain-lain 3 1 1 5
Jumlah 2 29 1 5 1 7 1 6 2 1 55
5
PELANGGARAN
DISIPLIN
KAWIN / CERAI
ANGG PARPOL
PERAT DISIPLIN PP 53/2010
PP 10/1983
PP 37/2004
PIDANA
JABATAN
PIDANA NON
JABATAN
(VONIS LBH 2TH)
BUKAN
PIDANA
TINDAK
PIDANA
JENIS – JENIS PELANGGARAN DISIPLIN
HUDIS
TDK DGN
SENGAJA
DENGAN
BERENCANA
PBHNTIAN
TDH
PBHNTIAN TDH
PBHNTIAN DH
/ HUDIS
PBHNTIAN
DH / TDH
6
PELANGGARAN
DISIPLIN
TINDAKAN
FINAL
TINDAKAN
PEMBINAAN
DASAR PENINDAKAN PELANGGARAN DISIPLIN
PP 4/1966 ttg
Pemberhentian
Sementara PNS
PP 37/2004
tentang Larangan
PNS menjadi
Anggota Parpol
UU 5/2014 ttg ASN
PP 53/2010
PP 10/1983 jo
PP 45/1990 ttg
Ijin Kawin / Cerai
PNS
B
E
R
E
H
N
T
I
HUKUMAN
DISIPLIN
7
Disiplin PNS
adalah kesanggupan
PNS
untuk menaati kewajiban
menghindari larangan
yang ditentukan dalam
peraturan perundang-undangan dan/atau
peraturan kedinasan
dan
apabila tidak ditaati atau
dilanggar.
dijatuhi hukuman disiplin
Pelanggaran disiplin
setiap ucapan,
tulisan,
atau
perbuatan PNS
yang tidak menaati
kewajiban
dan/atau melanggar
larangan ketentuan
disiplin
PNS,
baik yang dilakukan
di dalam maupun di luar
jam kerja
9
Ucapan
dapat didengar oleh orang lain,
setiap kata-kata yang diucapkan dihadapan
seperti dalam rapat, ceramah, diskusi,
melalui telepon, radio, televisi,
rekaman, atau alat komunikasi lainnya.
atau
Tulisan adalah
perasaan
pernyataan pikiran
baik dalam bentuk tulisan
maupun
dalam bentuk gambar,
karikatur, coretan, dan
lain-lain yang serupa
dengan itu.
secara
tertulis
dan/atau
11
Perbuatan adalah
setiap tingkah laku,
sikap
tindakan
yang dilakukan oleh PNS
atau tidak melakukan
sesuatu yang seharusnya
dilakukan sesuai peraturan
perundang-undangan
12
Pelanggaran disiplin
setiap ucapan,
tulisan,
atau
perbuatan PNS
yang tidak menaati
kewajiban
dan/atau melanggar
larangan ketentuan
disiplin
PNS,
baik yang dilakukan di
dalam maupun di luar
jam kerja
13
1. MELANGGAR PERATURAN DISIPLIN PNS
• DASAR PENINDAKAN : PP 53/2010
• KETENTUAN :
Kewajiban & Larangan PNS
• SANKSI :
Hukuman Disiplin (Ringan, Sedang, Berat)
tergantung kesalahan
PELANGGARAN DISIPLIN
BUKAN TINDAK PIDANA
14
2. PERKAWINAN / PERCERAIAN
• DASAR PENINDAKAN : PP 10/1983 Jo PP 45/1990
• KETENTUAN :
a. PNS wajib lapor perkawinan pertama kpd Pejabat ybw
b. PNS yg akan melakukan perceraian wajib izin Pejabat ybw
c. PNS pria yg akan beristri lbh dr 1 wajib izin Pejabat ybw
d. PNS dilarang hidup bersama tanpa ikatan perkawinan sah
e. PNS wanita dilarang mjd istri II, III dst.
• SANKSI :
- melanggar huruf a,b,c,d  salah satu hukuman disiplin berat
- melanggar huruf e  pemberhentian TDH sbg PNS
PELANGGARAN DISIPLIN
BUKAN TINDAK PIDANA
15
3. MENJADI ANGGOTA PARPOL
• DASAR PENINDAKAN : PP 37/2004
• KETENTUAN :
- PNS yg sebelum menjadi anggota parpol telah
mengundurkan diri, diberhentikan DH sbg PNS
- PNS yg sebelum menjadi anggota parpol tidak
mengundurkan diri, diberhentikan TDH sbg PNS
PELANGGARAN DISIPLIN
BUKAN TINDAK PIDANA
16
PELANGGARAN DISIPLIN
TINDAK PIDANA
1. TINDAK PIDANA JABATAN
• DASAR PENINDAKAN :
- UU No. 5/2014 Ps 87ayat (4) huruf b
- PP Nomor 11 Tahun 2017 Pasal 250
• KETENTUAN :
PNS diberhentikan TDH sebagai PNS apabila
dipidana karena melakukan tindak pidana
kejahatan jabatan atau ada hub dgn jabatan.
(Tipikor, Suap, Gratifikasi, dsb.)
17
2. TINDAK PIDANA BUKAN JABATAN
• DASAR PENINDAKAN :
- UU No. 5/2014 Ps 87 ayat (2) dan ayat (4) huruf d
• KETENTUAN :
 PNS dapat diberhentikan dengan hormat atau tidak diberhentikan
karena dihukum penjara / kurungan berdasarkan putusan pengadilan
yang telah memiliki kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak
pidana dengan hukuman pidana penjara paling singkat 2 (dua) tahun
dengan tidak berencana.
 PNS diberhentikan tidak dengan hormat karena dihukum penjara
berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki kekuatan hukum
tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara paling
singkat 2 (dua) tahun dan pidana yang dilakukan dengan berencana
PELANGGARAN DISIPLIN
TINDAK PIDANA
18
 Peraturan Disiplin PNS
 Daftar Hadir
 Apel Pagi
 Inspeksi mendadak (SIDAK)
 Penilaian Prestasi Kerja
 Pengawasan Atasan
 Tambahan Penghasilan Pegawai
DASAR PEMERIKSAAN
 Laporan / Pengaduan ;
 Pengamatan langsung ;
 Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP)
Aparat pengawas Fungsional
19
20
Disiplin PNS
17 Kewajiban
15 larangan
4. menaati segala ketentuan peraturan
perundangundangan;
6. menjunjung tinggi kehormatan negara, Pemerintah,
dan martabat PNS;
11. Masuk kerja dan mentaati jam kerja
21
Ketentuan Isi Hukuman
Pasal 4
angka 14
Setiap PNS dilarang
memberikan dukungan
kepada calon anggota
Dewan Perwakilan Daerah
atau calon Kepala
Daerah/Wakil Kepala
Daerah dengan cara
memberikan surat
dukungan disertai foto
kopi KTP atau Surat
Keterangan Tanda
Penduduk
Hukuman
disiplin
tingkat sedang
(Pasal 12
angka 8)
22
Ketentuan Isi Hukuman
Pasal 4
angka 15
Setiap PNS dilarang
memberikan dukungan
kepada Calon Kepala
Daerah/Wakil Kepala
Daerah, dengan cara :
a. terlibat dalam kegiatan
kampanye untuk
mendukung calon Kepala
Daerah/Wakil Kepala
Daerah;
Hukuman
disiplin
tingkat sedang
(Pasal 12
angka 9)
b. menggunakan fasilitas
yang terkait dengan jabatan
dalam kegiatan kampanye;
Hukuman
disiplin
tingkat berat
(Pasal 13
angka 13)
23
Ketentua
n
Isi Hukuman
Pasal 4
angka 15
c. membuat keputusan dan/atau
tindakan yang menguntungkan atau
merugikan salah satu pasangan
calon selama masa kampanye;
dan/atau
Hukuman
disiplin tingkat
berat(Pasal 13
angka 13)
d. mengadakan kegiatan yang
mengarah kepada keberpihakan
terhadap pasangan calon yang
menjadi peserta pemilu sebelum,
selama, dan sesudah masa
kampanye meliputi pertemuan,
ajakan, himbauan, seruan, atau
pemberian barang kepada PNS
dalam lingkungan unit kerjanya,
anggota keluarga, dan masyarakat.
Hukuman
disiplin tingkat
sedang (Pasal 12
angka 9)
24
TINGKAT DAN JENIS HUKUMAN DISIPLIN
( Pasal 7 )
Jenis hukuman disiplin tingkat ringan :
a. tegoran lisan;
b. tegoran tertulis; dan
c. pernyataan tidak puas secara tertulis.
Jenis hukuman disiplin tingkat sedang :
a. penundaan kenaikan gaji berkala untuk selama 1 (satu) tahun;
b. penundaan kenaikan pangkat untuk selama 1 (satu) tahun ;
c. penurunan pangkat pada pangkat yang setingkat lebih rendah
selama 1 (satu) tahun.
Jenis hukuman disiplin tingkat berat :
a. penurunan pangkat pada pangkat yang setingkat lebih rendah
selama 3 (tiga) tahun;
b. Pemindahan dalam rangka penurunan jabatan setingkat lebih
rendah ;
c. pembebasan dari jabatan;
d. pemberhentian dengan hormat tidak atas permintaan sendiri
sebagai PNS;
25
SANKSI HUKUMAN DISIPLIN
TIDAK MASUK KERJA
 5 sd. 15 hari kerja : hukm. disiplin tk ringan
 16 sd. 30 hari kerja : hukm. disiplin tk sedang
 31 sd. 45 hari kerja : hukm. disiplin tk berat
 46 hari kerja atau lebih : pemberhentian PNS
26
 Setiap PNS wajib datang, pulang dan
melaksanakan tugas sesuai ketentuan
jam kerja.
 Keterlambatan dan pulang awal akan
dihitung secara kumulatif dan dikonversi
1 hari kerja sama dengan 7 ½ jam.
SANKSI HUKUMAN DISIPLIN
TIDAK MEMENUHI
KETENTUAN JAM KERJA
27
PERTIMBANGAN DALAM MENJATUHKAN
HUKUMAN DISIPLIN
Hukuman disiplin ringan, sedang atau berat
tergantung pada :
a.latar belakang dilakukannya pelanggaran
(sengaja / tdk sengaja) ;
b.dampak dari pelanggaran yang dilakukan
(terhadap unit kerja, instansi ybs, atau
pemerintah / negara);
c.Capaian target kinerja yang ditetapkan
oleh instansi;
28
KEWAJIBAN PEJABAT YANG
BERWENANG MENGHUKUM
(Pasal 21)
• Pejabat yang berwenang menghukum wajib
menjatuhkan hukuman disiplin kepada
bawahannya yang melanggar disiplin.
• Apabila tidak menjatuhkan hukuman disiplin,
maka pejabat tersebut dijatuhi hukuman
disiplin oleh atasannya.
• Hukuman yang dijatuhkan adalah sama
dengan yang seharusnya dia jatuhkan kepada
bawahannya.
29
konsep
perubahan/pengganti
PP No. 53/2010
(terkait dengan
mangkir)
bahwa PNS dijatuhi hukuman berupa
pemberhentian dengan hormat apabila:
- tidak masuk kerja selama 23 (akumulasi);
- 10 hari kerja tidak masuk secara berturut-turut.
31
LAPORAN PERKAWINAN paling lambat 1 tahun
PERCERAIAN wajib memperoleh
izin tertulis
Penggugat PPK Gol. III/
Gol. IV
Ka. BKD Gol. II/
Gol. I
Tergugat Ka. BKD Semua gol.
6 hari relaas
Lap. Tertulis
atasaan langsung
1. Salah satu pihak berbuat zinah
2. Salah satu pihak menjadi pemabuk, pemadat,
atau penjudi yang sukar disembuhkan
3. Salah satu pihak meninggalkan pihak lain
selama 2 (dua) tahun berturut-turut tanpa ijin
pihak lain
4. Salah satu pihak mendapat hukuman penjara 5
(lima) tahun atau hukuman yang lebih berat
5. Salah satu pihak melakukan kekejaman atau
penganiayaan berat
6. perselisihan dan pertengkaran dan tidak ada
harapan untuk hidup rukun lagi
32
Akibat
Perceraian
Menyerahkan sebagian gajinya untuk
penghidupan mantan istri dan anak-anak
surat pernyataan
Ada anak
Tanpa anak
½ bagian
1/3 bagian
• Bekas istri kawin lagi
• Anak telah berusia 21 tahun atau 25
tahun, apabila anak tersebut masih
sekolah, telah / pernah kawin atau
telah punya penghasilan sendiri/
33
Bendaharawan gaji
bagian gaji mantan
istri dan anak-anaknya
sebagai akibat
perceraian
wajib menyerahkan secara langsung
tanpa menunggu lebih dahulu pengambilan gaji
oleh PNS bekas suaminya
mantan istri Hak didahulukan
34
Mantan istri dapat
mengambil secara
langsung atau dengan
surat kuasa atau
meminta dikirimkan
kepadanya
bagian gaji yang menjadi haknya
bendaharawan gaji
Hak atas bagian gaji untuk bekas istri:
tidak diberikan
apabila perceraian
terjadi karena istri
terbukti
tetap diberikan
apabila alasan istri
mengajukan gugatan cerai
karena dimadu atau suami
terbukti
• telah berzinah
• melakukan penganiayaan berat baik lahir / batin
• penjudi yang sukar disembuhkan
• meninggalkan 2 th berturut-turut tanpa izin & alasan sah
• hal lain di luar kemampuannya
36
1. Salah satu hukuman disiplin tingkat berat :
a. PNS tidak melaporkan perkawinan kpd Pejabat ybw
b. PNS melakukan perceraian tanpa izin / surat
keterangan
c. PNS pria beristri lbh dr 1 tanpa izin Pejabat ybw
d. PNS hidup bersama tanpa ikatan perkawinan sah
e. Pejabat tidak melakukan pemeriksaan thd PNS yg
hidup bersama di luar ikatan perkawinan yang sah
f. PNS menolak pembagian gaji akibat perceraian
2. Hukuman disiplin pemberhentian TDh sebagai PNS :
PNS wanita menjadi istri II,III,dst.
SANKSI
37

More Related Content

Similar to Pembinaan Disiplin Pegawai Negeri Sipil.pptx

PPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptx
PPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptxPPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptx
PPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptxKecamatanBonang
 
SOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptx
SOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptxSOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptx
SOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptxderlan1
 
Materi Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxc
Materi Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxcMateri Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxc
Materi Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxcrizkyaditama29
 
DISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptx
DISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptxDISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptx
DISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptxNurmalita11
 
DIISIPLIN PNS DAN PERKA BKN
DIISIPLIN PNS DAN PERKA BKNDIISIPLIN PNS DAN PERKA BKN
DIISIPLIN PNS DAN PERKA BKNDr. Zar Rdj
 
PPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdf
PPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdfPPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdf
PPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdfMAPBappenasUnsri
 
Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...
Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...
Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...Isme Thian
 
Disiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppDisiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppata bik
 
Pp53 th2010ttgdisiplinpns
Pp53 th2010ttgdisiplinpnsPp53 th2010ttgdisiplinpns
Pp53 th2010ttgdisiplinpnsdwi_indryani
 
Disiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppDisiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppNandang Sukmara
 
PP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNS
PP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNSPP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNS
PP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNSTrust Tour And Travel
 
Disiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppDisiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppNandang Sukmara
 
Disiplin pns
Disiplin pnsDisiplin pns
Disiplin pnswidi25
 
tri widodo DISIPLIN ASN.pptx
tri widodo DISIPLIN ASN.pptxtri widodo DISIPLIN ASN.pptx
tri widodo DISIPLIN ASN.pptxTri Widodo
 
Pp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeri
Pp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeriPp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeri
Pp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeriwawan sahib
 
Pp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawai
Pp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawaiPp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawai
Pp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawaiKutsiyatinMSi
 
Slide pp nomor_94_tahun_2021_e
Slide pp nomor_94_tahun_2021_eSlide pp nomor_94_tahun_2021_e
Slide pp nomor_94_tahun_2021_eKutsiyatinMSi
 

Similar to Pembinaan Disiplin Pegawai Negeri Sipil.pptx (20)

PPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptx
PPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptxPPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptx
PPT PP 94 Tahun 2021 Disiplin PNS NEW PAK DONO FIX.pptx
 
SOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptx
SOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptxSOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptx
SOSIALISASI BID KDPA BAGI PPPK.pptx
 
Materi Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxc
Materi Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxcMateri Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxc
Materi Pak Nura.pdfzxcvzxsvzgvzxcvzxcvzxcvzvzxc
 
DISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptx
DISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptxDISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptx
DISIPLIN BAGI PNS PP 94 THN 2021 NEW.pptx
 
Slide pp 94 2021-kumham
Slide pp 94 2021-kumhamSlide pp 94 2021-kumham
Slide pp 94 2021-kumham
 
DIISIPLIN PNS DAN PERKA BKN
DIISIPLIN PNS DAN PERKA BKNDIISIPLIN PNS DAN PERKA BKN
DIISIPLIN PNS DAN PERKA BKN
 
PPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdf
PPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdfPPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdf
PPT Peraturan BKN no 6 Tahun 2022 Bkn Bps 140622 n.pdf
 
Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...
Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...
Bap pp 53 tata cara pemeriksaan penjatuhandan penyampaian keputusan hukuman d...
 
Disiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppDisiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. pp
 
Pp53 2010 disiplin pns
Pp53 2010 disiplin pnsPp53 2010 disiplin pns
Pp53 2010 disiplin pns
 
Pp53 th2010ttgdisiplinpns
Pp53 th2010ttgdisiplinpnsPp53 th2010ttgdisiplinpns
Pp53 th2010ttgdisiplinpns
 
Disiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppDisiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. pp
 
PP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNS
PP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNSPP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNS
PP 53 TAHUN 2010, PERATURAN DISIPLIN PNS
 
Disiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. ppDisiplin pns 2010.53. pp
Disiplin pns 2010.53. pp
 
Disiplin pns
Disiplin pnsDisiplin pns
Disiplin pns
 
tri widodo DISIPLIN ASN.pptx
tri widodo DISIPLIN ASN.pptxtri widodo DISIPLIN ASN.pptx
tri widodo DISIPLIN ASN.pptx
 
Pp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeri
Pp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeriPp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeri
Pp nomor 94 tahun 2021 disiplin pegawai negeri
 
Pp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawai
Pp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawaiPp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawai
Pp 94-tahun-2021-tentang-disiplin-pegawai
 
PP Disiplin Pegawai.pdf
PP Disiplin Pegawai.pdfPP Disiplin Pegawai.pdf
PP Disiplin Pegawai.pdf
 
Slide pp nomor_94_tahun_2021_e
Slide pp nomor_94_tahun_2021_eSlide pp nomor_94_tahun_2021_e
Slide pp nomor_94_tahun_2021_e
 

Recently uploaded

Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxDashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxPututJokoWibowo
 
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangpermendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangAli saepudin
 
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi PetaniKebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi PetaniTiaSofiani
 
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMateri Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMbahSantowaanCikeruh
 
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratMasterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratRyadhi EthniCitizen
 
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...gulieglue
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikTri Widodo W. UTOMO
 
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPerencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahVinaDawatulAropah
 
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di IndonesiaPerbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesiaanissaputriaulia07
 
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggiBahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi290165
 

Recently uploaded (10)

Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxDashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
 
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangpermendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
 
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi PetaniKebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
 
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMateri Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
 
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratMasterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
 
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
 
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPerencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
 
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di IndonesiaPerbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
 
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggiBahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
 

Pembinaan Disiplin Pegawai Negeri Sipil.pptx

  • 1. 1 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH
  • 2. 2 1. UU No. 5 Tahun 2014 tentang ASN 2. PP No. 53 Tahun 2010 tentang Disiplin PNS 3. Peraturan Kepala BKN No. 21 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan PP No. 53 Thn 2010 4. PP No. 10 Thn 1983 jo PP No. 45 Thn 1990 tentang Izin Perkawinan & Perceraian PNS 5. PP No. 37 Tahun 2004 tentang Larangan PNS Menjadi Anggota Parpol
  • 3. REKAP PENYELESAIAN PELANGGARAN DISIPLIN PNS PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH BERDASARKAN JENIS HUKUMAN TAHUN 2018 No Jenis Hukuman BULAN JML Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des RINGAN 1 Teguran Lisan 1 1 1 1 4 2 Teguran Tertulis 0 3 Pernyataan Tidak Puas Secara Tertulis 1 1 SEDANG 4 Penundaan Gaji Berkala 1 2 1 1 5 5 Penundaan Kenaikan Pangkat 1 2 1 4 6 Penurunan Pangkat 1th 3 1 4 BERAT 7 Penurunan Pangkat 3th 15 1 5 21 8 Penurunan Jabatan 0 9 Pembebasan jabatan 1 1 10 Pemberhentian dengan Hormat Sebagai PNS 7 5 12 11 Pemberhentian Tidak dengan Hormat Sebagai PNS 3 3 Jumlah 2 29 1 5 1 7 1 6 2 1 55
  • 4. REKAP PENYELESAIAN PELANGGARAN DISIPLIN PNS PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH BERDASARKAN JENIS PELANGGARAN TAHUN 2018 No Jenis Pelanggaran BULAN JML Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des 1 Asusila 8 2 1 3 14 2 Perkawinan/Perceraian 10 3 1 1 1 16 3 Mangkir 1 3 2 1 2 1 2 1 13 4 Anggota Parpol 0 5 Pidana Umum 4 1 5 6 Pidana Korupsi 1 1 7 Penyalahgunaan Wewenang 1 1 8 Lain-lain 3 1 1 5 Jumlah 2 29 1 5 1 7 1 6 2 1 55
  • 5. 5 PELANGGARAN DISIPLIN KAWIN / CERAI ANGG PARPOL PERAT DISIPLIN PP 53/2010 PP 10/1983 PP 37/2004 PIDANA JABATAN PIDANA NON JABATAN (VONIS LBH 2TH) BUKAN PIDANA TINDAK PIDANA JENIS – JENIS PELANGGARAN DISIPLIN HUDIS TDK DGN SENGAJA DENGAN BERENCANA PBHNTIAN TDH PBHNTIAN TDH PBHNTIAN DH / HUDIS PBHNTIAN DH / TDH
  • 6. 6 PELANGGARAN DISIPLIN TINDAKAN FINAL TINDAKAN PEMBINAAN DASAR PENINDAKAN PELANGGARAN DISIPLIN PP 4/1966 ttg Pemberhentian Sementara PNS PP 37/2004 tentang Larangan PNS menjadi Anggota Parpol UU 5/2014 ttg ASN PP 53/2010 PP 10/1983 jo PP 45/1990 ttg Ijin Kawin / Cerai PNS B E R E H N T I HUKUMAN DISIPLIN
  • 7. 7 Disiplin PNS adalah kesanggupan PNS untuk menaati kewajiban menghindari larangan yang ditentukan dalam peraturan perundang-undangan dan/atau peraturan kedinasan dan apabila tidak ditaati atau dilanggar. dijatuhi hukuman disiplin
  • 8. Pelanggaran disiplin setiap ucapan, tulisan, atau perbuatan PNS yang tidak menaati kewajiban dan/atau melanggar larangan ketentuan disiplin PNS, baik yang dilakukan di dalam maupun di luar jam kerja
  • 9. 9 Ucapan dapat didengar oleh orang lain, setiap kata-kata yang diucapkan dihadapan seperti dalam rapat, ceramah, diskusi, melalui telepon, radio, televisi, rekaman, atau alat komunikasi lainnya. atau
  • 10. Tulisan adalah perasaan pernyataan pikiran baik dalam bentuk tulisan maupun dalam bentuk gambar, karikatur, coretan, dan lain-lain yang serupa dengan itu. secara tertulis dan/atau
  • 11. 11 Perbuatan adalah setiap tingkah laku, sikap tindakan yang dilakukan oleh PNS atau tidak melakukan sesuatu yang seharusnya dilakukan sesuai peraturan perundang-undangan
  • 12. 12 Pelanggaran disiplin setiap ucapan, tulisan, atau perbuatan PNS yang tidak menaati kewajiban dan/atau melanggar larangan ketentuan disiplin PNS, baik yang dilakukan di dalam maupun di luar jam kerja
  • 13. 13 1. MELANGGAR PERATURAN DISIPLIN PNS • DASAR PENINDAKAN : PP 53/2010 • KETENTUAN : Kewajiban & Larangan PNS • SANKSI : Hukuman Disiplin (Ringan, Sedang, Berat) tergantung kesalahan PELANGGARAN DISIPLIN BUKAN TINDAK PIDANA
  • 14. 14 2. PERKAWINAN / PERCERAIAN • DASAR PENINDAKAN : PP 10/1983 Jo PP 45/1990 • KETENTUAN : a. PNS wajib lapor perkawinan pertama kpd Pejabat ybw b. PNS yg akan melakukan perceraian wajib izin Pejabat ybw c. PNS pria yg akan beristri lbh dr 1 wajib izin Pejabat ybw d. PNS dilarang hidup bersama tanpa ikatan perkawinan sah e. PNS wanita dilarang mjd istri II, III dst. • SANKSI : - melanggar huruf a,b,c,d  salah satu hukuman disiplin berat - melanggar huruf e  pemberhentian TDH sbg PNS PELANGGARAN DISIPLIN BUKAN TINDAK PIDANA
  • 15. 15 3. MENJADI ANGGOTA PARPOL • DASAR PENINDAKAN : PP 37/2004 • KETENTUAN : - PNS yg sebelum menjadi anggota parpol telah mengundurkan diri, diberhentikan DH sbg PNS - PNS yg sebelum menjadi anggota parpol tidak mengundurkan diri, diberhentikan TDH sbg PNS PELANGGARAN DISIPLIN BUKAN TINDAK PIDANA
  • 16. 16 PELANGGARAN DISIPLIN TINDAK PIDANA 1. TINDAK PIDANA JABATAN • DASAR PENINDAKAN : - UU No. 5/2014 Ps 87ayat (4) huruf b - PP Nomor 11 Tahun 2017 Pasal 250 • KETENTUAN : PNS diberhentikan TDH sebagai PNS apabila dipidana karena melakukan tindak pidana kejahatan jabatan atau ada hub dgn jabatan. (Tipikor, Suap, Gratifikasi, dsb.)
  • 17. 17 2. TINDAK PIDANA BUKAN JABATAN • DASAR PENINDAKAN : - UU No. 5/2014 Ps 87 ayat (2) dan ayat (4) huruf d • KETENTUAN :  PNS dapat diberhentikan dengan hormat atau tidak diberhentikan karena dihukum penjara / kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan hukuman pidana penjara paling singkat 2 (dua) tahun dengan tidak berencana.  PNS diberhentikan tidak dengan hormat karena dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara paling singkat 2 (dua) tahun dan pidana yang dilakukan dengan berencana PELANGGARAN DISIPLIN TINDAK PIDANA
  • 18. 18  Peraturan Disiplin PNS  Daftar Hadir  Apel Pagi  Inspeksi mendadak (SIDAK)  Penilaian Prestasi Kerja  Pengawasan Atasan  Tambahan Penghasilan Pegawai
  • 19. DASAR PEMERIKSAAN  Laporan / Pengaduan ;  Pengamatan langsung ;  Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Aparat pengawas Fungsional 19
  • 20. 20 Disiplin PNS 17 Kewajiban 15 larangan 4. menaati segala ketentuan peraturan perundangundangan; 6. menjunjung tinggi kehormatan negara, Pemerintah, dan martabat PNS; 11. Masuk kerja dan mentaati jam kerja
  • 21. 21 Ketentuan Isi Hukuman Pasal 4 angka 14 Setiap PNS dilarang memberikan dukungan kepada calon anggota Dewan Perwakilan Daerah atau calon Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah dengan cara memberikan surat dukungan disertai foto kopi KTP atau Surat Keterangan Tanda Penduduk Hukuman disiplin tingkat sedang (Pasal 12 angka 8)
  • 22. 22 Ketentuan Isi Hukuman Pasal 4 angka 15 Setiap PNS dilarang memberikan dukungan kepada Calon Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah, dengan cara : a. terlibat dalam kegiatan kampanye untuk mendukung calon Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah; Hukuman disiplin tingkat sedang (Pasal 12 angka 9) b. menggunakan fasilitas yang terkait dengan jabatan dalam kegiatan kampanye; Hukuman disiplin tingkat berat (Pasal 13 angka 13)
  • 23. 23 Ketentua n Isi Hukuman Pasal 4 angka 15 c. membuat keputusan dan/atau tindakan yang menguntungkan atau merugikan salah satu pasangan calon selama masa kampanye; dan/atau Hukuman disiplin tingkat berat(Pasal 13 angka 13) d. mengadakan kegiatan yang mengarah kepada keberpihakan terhadap pasangan calon yang menjadi peserta pemilu sebelum, selama, dan sesudah masa kampanye meliputi pertemuan, ajakan, himbauan, seruan, atau pemberian barang kepada PNS dalam lingkungan unit kerjanya, anggota keluarga, dan masyarakat. Hukuman disiplin tingkat sedang (Pasal 12 angka 9)
  • 24. 24 TINGKAT DAN JENIS HUKUMAN DISIPLIN ( Pasal 7 ) Jenis hukuman disiplin tingkat ringan : a. tegoran lisan; b. tegoran tertulis; dan c. pernyataan tidak puas secara tertulis. Jenis hukuman disiplin tingkat sedang : a. penundaan kenaikan gaji berkala untuk selama 1 (satu) tahun; b. penundaan kenaikan pangkat untuk selama 1 (satu) tahun ; c. penurunan pangkat pada pangkat yang setingkat lebih rendah selama 1 (satu) tahun. Jenis hukuman disiplin tingkat berat : a. penurunan pangkat pada pangkat yang setingkat lebih rendah selama 3 (tiga) tahun; b. Pemindahan dalam rangka penurunan jabatan setingkat lebih rendah ; c. pembebasan dari jabatan; d. pemberhentian dengan hormat tidak atas permintaan sendiri sebagai PNS;
  • 25. 25 SANKSI HUKUMAN DISIPLIN TIDAK MASUK KERJA  5 sd. 15 hari kerja : hukm. disiplin tk ringan  16 sd. 30 hari kerja : hukm. disiplin tk sedang  31 sd. 45 hari kerja : hukm. disiplin tk berat  46 hari kerja atau lebih : pemberhentian PNS
  • 26. 26  Setiap PNS wajib datang, pulang dan melaksanakan tugas sesuai ketentuan jam kerja.  Keterlambatan dan pulang awal akan dihitung secara kumulatif dan dikonversi 1 hari kerja sama dengan 7 ½ jam. SANKSI HUKUMAN DISIPLIN TIDAK MEMENUHI KETENTUAN JAM KERJA
  • 27. 27 PERTIMBANGAN DALAM MENJATUHKAN HUKUMAN DISIPLIN Hukuman disiplin ringan, sedang atau berat tergantung pada : a.latar belakang dilakukannya pelanggaran (sengaja / tdk sengaja) ; b.dampak dari pelanggaran yang dilakukan (terhadap unit kerja, instansi ybs, atau pemerintah / negara); c.Capaian target kinerja yang ditetapkan oleh instansi;
  • 28. 28 KEWAJIBAN PEJABAT YANG BERWENANG MENGHUKUM (Pasal 21) • Pejabat yang berwenang menghukum wajib menjatuhkan hukuman disiplin kepada bawahannya yang melanggar disiplin. • Apabila tidak menjatuhkan hukuman disiplin, maka pejabat tersebut dijatuhi hukuman disiplin oleh atasannya. • Hukuman yang dijatuhkan adalah sama dengan yang seharusnya dia jatuhkan kepada bawahannya.
  • 29. 29 konsep perubahan/pengganti PP No. 53/2010 (terkait dengan mangkir) bahwa PNS dijatuhi hukuman berupa pemberhentian dengan hormat apabila: - tidak masuk kerja selama 23 (akumulasi); - 10 hari kerja tidak masuk secara berturut-turut.
  • 30.
  • 31. 31 LAPORAN PERKAWINAN paling lambat 1 tahun PERCERAIAN wajib memperoleh izin tertulis Penggugat PPK Gol. III/ Gol. IV Ka. BKD Gol. II/ Gol. I Tergugat Ka. BKD Semua gol. 6 hari relaas Lap. Tertulis atasaan langsung 1. Salah satu pihak berbuat zinah 2. Salah satu pihak menjadi pemabuk, pemadat, atau penjudi yang sukar disembuhkan 3. Salah satu pihak meninggalkan pihak lain selama 2 (dua) tahun berturut-turut tanpa ijin pihak lain 4. Salah satu pihak mendapat hukuman penjara 5 (lima) tahun atau hukuman yang lebih berat 5. Salah satu pihak melakukan kekejaman atau penganiayaan berat 6. perselisihan dan pertengkaran dan tidak ada harapan untuk hidup rukun lagi
  • 32. 32 Akibat Perceraian Menyerahkan sebagian gajinya untuk penghidupan mantan istri dan anak-anak surat pernyataan Ada anak Tanpa anak ½ bagian 1/3 bagian • Bekas istri kawin lagi • Anak telah berusia 21 tahun atau 25 tahun, apabila anak tersebut masih sekolah, telah / pernah kawin atau telah punya penghasilan sendiri/
  • 33. 33 Bendaharawan gaji bagian gaji mantan istri dan anak-anaknya sebagai akibat perceraian wajib menyerahkan secara langsung tanpa menunggu lebih dahulu pengambilan gaji oleh PNS bekas suaminya mantan istri Hak didahulukan
  • 34. 34 Mantan istri dapat mengambil secara langsung atau dengan surat kuasa atau meminta dikirimkan kepadanya bagian gaji yang menjadi haknya bendaharawan gaji
  • 35. Hak atas bagian gaji untuk bekas istri: tidak diberikan apabila perceraian terjadi karena istri terbukti tetap diberikan apabila alasan istri mengajukan gugatan cerai karena dimadu atau suami terbukti • telah berzinah • melakukan penganiayaan berat baik lahir / batin • penjudi yang sukar disembuhkan • meninggalkan 2 th berturut-turut tanpa izin & alasan sah • hal lain di luar kemampuannya
  • 36. 36 1. Salah satu hukuman disiplin tingkat berat : a. PNS tidak melaporkan perkawinan kpd Pejabat ybw b. PNS melakukan perceraian tanpa izin / surat keterangan c. PNS pria beristri lbh dr 1 tanpa izin Pejabat ybw d. PNS hidup bersama tanpa ikatan perkawinan sah e. Pejabat tidak melakukan pemeriksaan thd PNS yg hidup bersama di luar ikatan perkawinan yang sah f. PNS menolak pembagian gaji akibat perceraian 2. Hukuman disiplin pemberhentian TDh sebagai PNS : PNS wanita menjadi istri II,III,dst. SANKSI
  • 37. 37