SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
NILAI-NILAI MULIA ASMAUL
HUSNA
AL GHAFFAR
1. Pengertianal Ghaffar
Al Ghaffar berasal dari akar kata ghafara yang artinya taghtiyah dan sitr yaitu
menutupi atau merahasiakan. Al Ghaffar bisa juga diterjemahkan berasal dari kata al
maghfiroh dan al ghufron yang artinya pengampunan. Jika al Ghafar disandarkan pada
Allah maka berarti Allah adalah dzat yang Maha mengampuni. Al Ghaffar dapat
diterjemahkan juga sebagai dzat yang menampakkan kebaikan dan menutupi kejelekan di
dunia dan memaafkan hukumannya di akhirat. Dapat kita terjemahkan bahwa maghfiroh
dari Allah yaitu dirahasiakan dan diampuni-Nya dosa-dosa adalah dengan karunia dan
rahmat-Nya bukan karena tobat seorang hamba atau taatnya.
Meneladani Allah dengan
sifat al Ghaffar
 Memaafkan kesalahan orang lain
 Menghilangkan perasaan dendam
 Mengingat kebaikan dan melupakan
keburukan orang lain
AL RAZZAQ
Pengertian al Razzaq
Al Razzaq berasal dari kata razaqo atau rizq artinya
rezeki. Ar Razzaq adalah Allah yang memberi banyak rizki
kepada makhluknya dan secara berulang-ulang. Imam Al
Ghazali menjelaskan arti ar Razzaq adalah Dia yang
menciptakan rezeki dan menciptakan yang mencari rezeki,
serta Dia yang mengantarkan kepada mereka dan
menciptakan sebab-sebab sehingga mereka dapat
menikmatinya.
Meneladani Allah dengan sifat al Razzaq
 Berkeyakinan bahwa Allah adalah
penjamin rizki secara mutlak
 Berusaha maksimal dan qona’ah
 Memanfaatkan rizki ke jalan yang
benar
AL MALIK
Pengertian al Malik
Al Malik diartikan dengan raja atau penguasa. Al Malik
berarti raja penguasa atas seluruh makhluk-Nya.
Secara umum Al Malik diartikan Raja atau Penguasa,
kata Malik terdiri dari huruf Mim Laam Kaaf yang
rangkaiannya mengandung makna kekuatan dan Keshahihan.
Al Malik mengandung arti penguasaan terhadap sesuatu
disebabkan oleh kekuatan pengendalian dan keshahihanya.
Meneladani Allah dengan sifat al Malik
 Tidak terlena dengan jabatan atau
tahta
 Dapat mengendalikan hawa nafsu
 Menjadi hamba yang bersyukur
 Selalu mengharap pertolongan Allah
AL HASIB
Pengertianal Hasib
Al Hasib secara bahasa artinya menghitung (mengira),
mencukupkan, melindungi dan menolong. Menurut Imam al
Ghazali, al Hasib bermakna dia yang mencukupi siapa yang
mengandalkan-Nya. Sifat ini hanya dimiliki oleh Allah, karena
hanya Allah saja yang Maha mencukupi semua makhluk-Nya
dan diandalkan oleh seluruh makhluk-Nya.
Meneladani Allah dengan sifat al Hasib
 Meyakini bahwa penciptaan alam raya
dalam perhitungan yang akurat.
 Pandai melakukan introspeksi terhadap
diri sendiri.
 Bersemangat dalam melakukan kebaikan
 Merasa tentram dan merasa cukup
dengan segala rizki dari Allah
Meneladani Allah dengan sifat al
Hadi
 Berharap terus mendapat petunjuk
 Secara konsisten dalam menjaga aneka
petunjuk yang telah diberikan Allah
 Memberi petunjuk yang benar dengan penuh
amanah
AL KHALIQ
Pengertian al Khaliq
Al Khaliq secara bahasa berasal dari kata khalq atau
khalaqa yang berarti mengukur atau memperhalus. Al-Khaliq secara
bahasa berasal dari kata khalq atau khalaqa yang berarti
mengukur atau memperhalus. Kemudian, makna ini berkembang
dengan arti menciptakan tanpa contoh sebelumnya. Kata khalaqa
dalam berbagai bentuknya memberikan penekanan tentang
kehebatan dan kebesaran Allah dalam ciptaan-Nya.
Meneladani Allah dengan sifat al Hadi
 Bersikap kreatif dan berfikir kritis
 Melakukan aneka amal kebaikan
 Memanfaatkan sumber daya alam
 Melestarikan lingkungan hidup
AL HAKIM
Pengertian al Hakim
Al-Hakim artinya yang memiliki hikmah, sifat, perbuatan dan
pengetahuan yang paling utama. Dengan hikmah-Nya, Allah menebarkan
kemaslahatan, kemanfaatan dan kemudahan yang lebih besar atau lebih baik.
Dengan hikmah-Nya pula menghalangi atau menghindarkan terjadinya
kemudharatan dan kesulitan yang lebih besar bagi makhluk-Nya. Tidak ada
keraguan dan kebimbangan dalam segala perintah dan larangan-Nya, dan
tak satu pun makhluk yang dapat menghalangi terlaksananya kebijaksanaan
atau hikmah-Nya
Meneladani Allah dengan sifat
al Hakim
 Berilmu pengetahuan
 Berfikir untuk kemanfaatan dan kemaslahatan
 Bersikap adil
 Bertindak profesional
AL HADI
Pengertian al Hadi
Secara bahasa al hadi dapat diartikan dengan tampil
kedepan memberi petunjuk dan menyampaikan dengan lemah
lembut. Al Hadi dapat diartikan juga pemberi petunjuk,
maksudnya adalah Allah swt yang menganugrahkan petunjuk
atau hidayah kepada hamba-hamba yang dikehendaki-Nya,
sesuai dengan peranan makhluk dan sesuai
dengan tingkatannya.

More Related Content

What's hot

PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul kiatbelajar95
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1dayat7
 
Akhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointAkhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointsknramadhaniah
 
Power Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMA
Power Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMAPower Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMA
Power Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMASigit Dwi Juliarto
 
Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10
Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10
Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10taufikur rohman
 
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliaPpt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliayukbelajar
 
PPT Makiyah dan Madaniyah
PPT Makiyah dan MadaniyahPPT Makiyah dan Madaniyah
PPT Makiyah dan Madaniyahrismariszki
 
Ppt sumber hukum islam
Ppt sumber hukum islamPpt sumber hukum islam
Ppt sumber hukum islamkhumairoh
 
Syirik dan bahaya bagi manusia
Syirik dan bahaya bagi manusiaSyirik dan bahaya bagi manusia
Syirik dan bahaya bagi manusiafeggyernes
 
Ppt asmaul husna
Ppt asmaul husnaPpt asmaul husna
Ppt asmaul husnamateriumat
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul haditsMoh Yakub
 

What's hot (20)

PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
 
Akhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointAkhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power point
 
Power Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMA
Power Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMAPower Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMA
Power Point Beriman Kepada Nabi dan Rasul Kelas 11 SMA
 
Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10
Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10
Bab 1. aku selalu dekat dengan allah swt kelas 10
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Aqidah ppt
Aqidah pptAqidah ppt
Aqidah ppt
 
Surat at tin
Surat at tinSurat at tin
Surat at tin
 
Materi Dakwah
Materi DakwahMateri Dakwah
Materi Dakwah
 
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliaPpt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
 
PPT Masa Bani umayyah
PPT Masa Bani umayyahPPT Masa Bani umayyah
PPT Masa Bani umayyah
 
Bab 2 asmaul husna
Bab 2 asmaul husnaBab 2 asmaul husna
Bab 2 asmaul husna
 
PPT Makiyah dan Madaniyah
PPT Makiyah dan MadaniyahPPT Makiyah dan Madaniyah
PPT Makiyah dan Madaniyah
 
Syirik ppt
Syirik pptSyirik ppt
Syirik ppt
 
Ppt sumber hukum islam
Ppt sumber hukum islamPpt sumber hukum islam
Ppt sumber hukum islam
 
Syirik dan bahaya bagi manusia
Syirik dan bahaya bagi manusiaSyirik dan bahaya bagi manusia
Syirik dan bahaya bagi manusia
 
Ppt asmaul husna
Ppt asmaul husnaPpt asmaul husna
Ppt asmaul husna
 
Presentasi Tauhid
Presentasi TauhidPresentasi Tauhid
Presentasi Tauhid
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
 

Similar to Nilai-Nilai asmaul husna

Tugas kelompok agama islam bab 3 ii
Tugas kelompok agama islam bab 3 iiTugas kelompok agama islam bab 3 ii
Tugas kelompok agama islam bab 3 iiAhadia Rosalina
 
AKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docx
AKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docxAKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docx
AKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docxyandra helira
 
‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan
‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan
‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan RintanganWan Mohd
 
Materi asmaul-husna
Materi asmaul-husnaMateri asmaul-husna
Materi asmaul-husnawiki_tuwi23
 
Materi asmaul-husna
Materi asmaul-husnaMateri asmaul-husna
Materi asmaul-husnawiki_tuwi23
 
RESUME KB 1 AKIDAH.pdf
RESUME KB 1 AKIDAH.pdfRESUME KB 1 AKIDAH.pdf
RESUME KB 1 AKIDAH.pdfAsepSyaban
 
Iman kepada allah dan asmaul husna
Iman kepada allah dan asmaul husnaIman kepada allah dan asmaul husna
Iman kepada allah dan asmaul husnaZhafirah Yumna
 
Wiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husna
Wiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husnaWiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husna
Wiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husnawiki_tuwi23
 
Wiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husna
Wiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husnaWiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husna
Wiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husnaYunie Octavia
 
dokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptx
dokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptxdokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptx
dokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptxElma52
 
Ppt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husnaPpt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husnaagyana_nadian
 
Ppt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husnaPpt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husnaDewwii Casono
 
Ppt bab asmaul husna
Ppt bab asmaul husnaPpt bab asmaul husna
Ppt bab asmaul husnawiki_tuwi23
 

Similar to Nilai-Nilai asmaul husna (20)

Tugas kelompok agama islam bab 3 ii
Tugas kelompok agama islam bab 3 iiTugas kelompok agama islam bab 3 ii
Tugas kelompok agama islam bab 3 ii
 
Terjemah Kitab Tijanu al Darori
Terjemah Kitab Tijanu al DaroriTerjemah Kitab Tijanu al Darori
Terjemah Kitab Tijanu al Darori
 
AKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docx
AKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docxAKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docx
AKIDAH AKHLAK RESUME KB 2.docx
 
‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan
‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan
‘AQABAH KEEMPAT Aqabah Gangguan Rintangan
 
Materi asmaul-husna
Materi asmaul-husnaMateri asmaul-husna
Materi asmaul-husna
 
Materi asmaul-husna
Materi asmaul-husnaMateri asmaul-husna
Materi asmaul-husna
 
Asmaul Husna
Asmaul HusnaAsmaul Husna
Asmaul Husna
 
materi-asmaul-husna
materi-asmaul-husnamateri-asmaul-husna
materi-asmaul-husna
 
PENGERTIAN TAUHIT
PENGERTIAN TAUHITPENGERTIAN TAUHIT
PENGERTIAN TAUHIT
 
Allahu akbar
Allahu akbarAllahu akbar
Allahu akbar
 
Rian
RianRian
Rian
 
RESUME KB 1 AKIDAH.pdf
RESUME KB 1 AKIDAH.pdfRESUME KB 1 AKIDAH.pdf
RESUME KB 1 AKIDAH.pdf
 
Iman kepada allah dan asmaul husna
Iman kepada allah dan asmaul husnaIman kepada allah dan asmaul husna
Iman kepada allah dan asmaul husna
 
Wiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husna
Wiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husnaWiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husna
Wiki tuwi a. 2021113191 materi asmaul husna
 
Wiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husna
Wiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husnaWiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husna
Wiki tuwi-a.-2021113191-materi-asmaul-husna
 
Materi Asmaul Husna
Materi Asmaul HusnaMateri Asmaul Husna
Materi Asmaul Husna
 
dokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptx
dokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptxdokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptx
dokumen.tips_ppt-akhlak-moral-dan-etika.pptx
 
Ppt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husnaPpt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husna
 
Ppt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husnaPpt bab-asmaul-husna
Ppt bab-asmaul-husna
 
Ppt bab asmaul husna
Ppt bab asmaul husnaPpt bab asmaul husna
Ppt bab asmaul husna
 

Recently uploaded

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

Nilai-Nilai asmaul husna

  • 1. NILAI-NILAI MULIA ASMAUL HUSNA AL GHAFFAR 1. Pengertianal Ghaffar Al Ghaffar berasal dari akar kata ghafara yang artinya taghtiyah dan sitr yaitu menutupi atau merahasiakan. Al Ghaffar bisa juga diterjemahkan berasal dari kata al maghfiroh dan al ghufron yang artinya pengampunan. Jika al Ghafar disandarkan pada Allah maka berarti Allah adalah dzat yang Maha mengampuni. Al Ghaffar dapat diterjemahkan juga sebagai dzat yang menampakkan kebaikan dan menutupi kejelekan di dunia dan memaafkan hukumannya di akhirat. Dapat kita terjemahkan bahwa maghfiroh dari Allah yaitu dirahasiakan dan diampuni-Nya dosa-dosa adalah dengan karunia dan rahmat-Nya bukan karena tobat seorang hamba atau taatnya.
  • 2. Meneladani Allah dengan sifat al Ghaffar  Memaafkan kesalahan orang lain  Menghilangkan perasaan dendam  Mengingat kebaikan dan melupakan keburukan orang lain
  • 3. AL RAZZAQ Pengertian al Razzaq Al Razzaq berasal dari kata razaqo atau rizq artinya rezeki. Ar Razzaq adalah Allah yang memberi banyak rizki kepada makhluknya dan secara berulang-ulang. Imam Al Ghazali menjelaskan arti ar Razzaq adalah Dia yang menciptakan rezeki dan menciptakan yang mencari rezeki, serta Dia yang mengantarkan kepada mereka dan menciptakan sebab-sebab sehingga mereka dapat menikmatinya.
  • 4. Meneladani Allah dengan sifat al Razzaq  Berkeyakinan bahwa Allah adalah penjamin rizki secara mutlak  Berusaha maksimal dan qona’ah  Memanfaatkan rizki ke jalan yang benar
  • 5. AL MALIK Pengertian al Malik Al Malik diartikan dengan raja atau penguasa. Al Malik berarti raja penguasa atas seluruh makhluk-Nya. Secara umum Al Malik diartikan Raja atau Penguasa, kata Malik terdiri dari huruf Mim Laam Kaaf yang rangkaiannya mengandung makna kekuatan dan Keshahihan. Al Malik mengandung arti penguasaan terhadap sesuatu disebabkan oleh kekuatan pengendalian dan keshahihanya.
  • 6. Meneladani Allah dengan sifat al Malik  Tidak terlena dengan jabatan atau tahta  Dapat mengendalikan hawa nafsu  Menjadi hamba yang bersyukur  Selalu mengharap pertolongan Allah
  • 7. AL HASIB Pengertianal Hasib Al Hasib secara bahasa artinya menghitung (mengira), mencukupkan, melindungi dan menolong. Menurut Imam al Ghazali, al Hasib bermakna dia yang mencukupi siapa yang mengandalkan-Nya. Sifat ini hanya dimiliki oleh Allah, karena hanya Allah saja yang Maha mencukupi semua makhluk-Nya dan diandalkan oleh seluruh makhluk-Nya.
  • 8. Meneladani Allah dengan sifat al Hasib  Meyakini bahwa penciptaan alam raya dalam perhitungan yang akurat.  Pandai melakukan introspeksi terhadap diri sendiri.  Bersemangat dalam melakukan kebaikan  Merasa tentram dan merasa cukup dengan segala rizki dari Allah
  • 9. Meneladani Allah dengan sifat al Hadi  Berharap terus mendapat petunjuk  Secara konsisten dalam menjaga aneka petunjuk yang telah diberikan Allah  Memberi petunjuk yang benar dengan penuh amanah
  • 10. AL KHALIQ Pengertian al Khaliq Al Khaliq secara bahasa berasal dari kata khalq atau khalaqa yang berarti mengukur atau memperhalus. Al-Khaliq secara bahasa berasal dari kata khalq atau khalaqa yang berarti mengukur atau memperhalus. Kemudian, makna ini berkembang dengan arti menciptakan tanpa contoh sebelumnya. Kata khalaqa dalam berbagai bentuknya memberikan penekanan tentang kehebatan dan kebesaran Allah dalam ciptaan-Nya.
  • 11. Meneladani Allah dengan sifat al Hadi  Bersikap kreatif dan berfikir kritis  Melakukan aneka amal kebaikan  Memanfaatkan sumber daya alam  Melestarikan lingkungan hidup
  • 12. AL HAKIM Pengertian al Hakim Al-Hakim artinya yang memiliki hikmah, sifat, perbuatan dan pengetahuan yang paling utama. Dengan hikmah-Nya, Allah menebarkan kemaslahatan, kemanfaatan dan kemudahan yang lebih besar atau lebih baik. Dengan hikmah-Nya pula menghalangi atau menghindarkan terjadinya kemudharatan dan kesulitan yang lebih besar bagi makhluk-Nya. Tidak ada keraguan dan kebimbangan dalam segala perintah dan larangan-Nya, dan tak satu pun makhluk yang dapat menghalangi terlaksananya kebijaksanaan atau hikmah-Nya
  • 13. Meneladani Allah dengan sifat al Hakim  Berilmu pengetahuan  Berfikir untuk kemanfaatan dan kemaslahatan  Bersikap adil  Bertindak profesional
  • 14. AL HADI Pengertian al Hadi Secara bahasa al hadi dapat diartikan dengan tampil kedepan memberi petunjuk dan menyampaikan dengan lemah lembut. Al Hadi dapat diartikan juga pemberi petunjuk, maksudnya adalah Allah swt yang menganugrahkan petunjuk atau hidayah kepada hamba-hamba yang dikehendaki-Nya, sesuai dengan peranan makhluk dan sesuai dengan tingkatannya.