SlideShare a Scribd company logo
Modul Sel dan Genetika 
SEMESTER II 
Universitas Baiturrahmah 
Fakultas Kedokteran 
Padang 
2014
OLEH: 
TUTORIAL IV 
Fasilitator : dr.Djusmaini ismail 
Ketua : Sasti Astika 
Sekretaris : Diza Lorenza 
Anggota : Reni Anggraini 
Atika Arifah 
Mohd. Ilham Fat-thur R 
Lolyta Sucihara 
Elza Efmy 
Lucky Nurdiansyah 
Salfida Agustia 
Anggita Sifli Pakas 
Ilham Maulana 
•
Trigger I : SEL 
Tuhan telah menciptakan berbagai jenis 
makhluk hidup di bumi ini. Setiap makhluk hidup 
terdiri dari sel, mulai dari uniseluler, eukariot 
dan prokariot, tergantung jenis makhluk 
hidupnya. Sel memiliki ultrastruktur organel 
yang dapat dilihat dengan mikroskop elektron. 
Untuk kelangsungan hidupnya. Sel akan 
mengalami “cycle cell” secara terus menerus. 
Didalam proses mitosis dan miosis untuk 
regenerasinya. Sebagai ciri makhluk hidup, sel 
juga akan melakukan pergerakan aktif atau 
pasif.
Step I: Clarify Unfamilliar term 
1. Sel : satuan fungsional terkecil dari makhluk 
hidup 
2. Uniseluler : Makhluk hidup yang memiliki 
satu sel 
3. Multiseluler : Makhluk hidup yang memiliki 
banyak sel 
4. Eukariot : Sel yang memiliki inti 
5. Prokariot : Sel yang tidak memiliki inti
6. Ultrasruktur organel : organel yang memiliki 
sasunan terkecil 
7.Cycle sel : Siklus hidup sel 
8. miosis : Proses pembelahan yang adanya 
pengurangan jumlah kromosom,setengah dari 
kromosom induk 
9.Mitosis : Proses pembelahan sel tanpa adanya 
pengurangan jumlah kromosom dari induk sel
10. Pergerakan aktif : Pergerakan sel yang dapat 
berpindh tempat dan nyata 
11. Pergerakan pasif : Pergerakan sel yang 
tidak dapat berpindah tempat dan abstrak
Step II : Define the problems 
1. Jelaskan siklus hidup sel secara rinci 
2. Sebutkan perbedaan proses pembelahan mitosis dan miosis 
3. Sebutkan fungsi dari sel 
4. sebutkan bagian-bagian dari sel 
5. Jelaskan perbedaan secara spesifik antara 
Uniseluler,Multiseluler,Eukariotik,Prokariotik 
6. Sebutkan masing-masing contoh dari 
Uniseluler,Multiseluler,Eukariotik,Prokariotik 
7. Jelaskan proses pergerakan aktif dan pasif pada sel 
8. Bagaimana bentuk Ultrastuktur organel sel
STEP III: Brainstrom Possible Hypothesis 
1. Siklus Hidup Sel 
Diawali dengan pembentukan kromosom  
terjadi replikasi DNA  yang terdiri dari 2 
komponen: Protein & Sitoplasma  melalui 2 
pembelahan sel: 
Mitosis  Pembelahan sel secara langsung 
melalui beberapa fase: Profase – Metafase – 
Anafase – Telofase 
Tujuan: Uniselular: Berkembangbiak 
Multiselular: Regenerasi, tumbuh
Miosis  Reduksi, terjadinya pengurangan 
jumlah kromosom dari 2n menjadi n. 
Tujuan: - Untuk pembentukan sel 
kelamin 
- Untuk mempertahankan 
jumlah kromosom sebuah 
organisme dari generasi ke 
generasi. 
Miosis 1 
Miosis 2
2. Perbedaan Miosis dan Mitosis 
 Jumlah kromosom 
 Kalau miosis setengah dari sel induk, 
sedangkan mitosis jumlah kromosomnya 
sama dengan sel induk. 
 Pembelahan miosis biasanya dilakukan oleh 
sel gamet/sel kelamin. 
 Mitosis biasanya dilakukan oleh sel 
somatik/sel tubuh
3. Fungsi Sel 
a. Untuk aktifitas dan bergerak (sel otot) 
b. Sebagai penghubung (sel saraf) 
c. Sebagai sintesis dan akumulasi mukosa 
d. Sebagai sintesis dan akumulasi protein (sel-sel 
pangkreas) 
e. Sebagai transportasi ion (sel-sel ginjal) 
f. Sebagai sintesis dan akumulasi steroid 
(kelenjar adrenalin) 
g. Sebagai transformasi ransangan fisik dan 
kimia melalui impuls saraf (sel-sel sensorik) 
h. Sebagai penyerapan metabolisme (sel-sel 
usus)
4. Bagian-Bagian Sel 
SEL TUMBUHAN SEL HEWAN 
Dinding sel Nukleus 
Vakuola Nukleolus 
Mitokondria Mitokondria 
Ribosom Ribosom 
Sitoplasma Sitoplasma 
Nukleus Membran sel 
Retikulum Endoplasma Retikulum Endoplasma 
Plastida Lisosom 
Kloroplas Sentriol 
Badan Golgi Badan Golgi 
Nukleus
5. Perbedaan Uniseluler, Multiseluler, 
Prokariotik, dan Eukariotik 
UNISELULER MULTISELULER 
Bersel satu Bersel banyak 
Diklarifikasikan sebagai 
prokariotik 
Diklarifikasikan sebagai 
eukariotik 
Bersifat kompleks Bersifat tidak kompleks 
Tidak dapat berdiri sendiri Dapat berdiri sendiri 
PROKARIOTIK EUKARIOTIK 
Tidak memiliki membran inti Telah memiliki membran inti 
Tidak memiliki batas khusus 
Memiliki batas khusus antar 
antar organel sel 
organel sel
6. Contoh Uniseluler 
 Amoeba 
 Paramecium 
 Bakteri 
Contoh Multiseluler 
 Manusia 
 Hewan 
 Tumbuhan 
7. Pending 
8. Pending
Step IV : Arrange Explanation Into a Tentative 
Solution 
MH 
sel 
multiseluler uniseluler 
Pergerakan: 
-aktif 
-pasif 
Proses 
pembelahan : 
-miosis 
-mitosis 
Berdasarkan 
membran inti: 
-eukariot 
-prokariot
STEP V : DEFINE LEARNING OBJECTIVE 
4M: 
• Definisi sel 
• Komponen sel 
• Fungsi sel 
• Siklus hidup sel 
• Proses pergerakan aktif dan pasif beserta 
contohnya 
• Bentuk dari ultrastruktur sel 
• Perbedaan uniseluler, multiseluler, eukariot, dan 
prokariot 
• Perbedaan miosis dan mitosis
STEP VII : Share the result of information 
gathering and private study 
1. Sel adalah satuan dasar minimum suatu jasad 
hidup yang mampu melakukan perbanyakan diri (self 
duplication). Satuan dasar tersebut menentukan 
struktur maupun fungsi semua jasad hidup, baik 
jasad rendah maupun jasad tinggi
2. Komponen sel 
Semua sel tersusun atas komponen-komponen 
kimiawi utama yaitu : protein, asam nukleat, 
lemak dan polisakarida. 
Pada dasarnya sel hewan dan tumbuhan 
memiliki 3 bagian utama : 
a. Inti sel (nukleus) 
Berfungsi sebagai pengatur aktifitas sel
b. Sitoplasma (cairan di luar inti) 
Sitoplasma atau plasma sel adalah cairan kental yang 
mengisi ruangan antara membran sel dan inti sel. 
Di dalam sitoplasma terdapat organel-organel sel,yaitu: 
• Mitokondria 
• Lisosom 
• Ribosom 
• Retikulum endoplasma 
• Badan golgi 
• Plastida 
• Vakuola 
• Peroksisom 
• Sentriol / sentrosoma 
• Membran sel 
• Tersusun atas lemak dan protein (lipoprotein) sehingga 
bersifat permeabel (selektif permeabel). Fungsinya 
mengatur peredaran zat dari dan ke dalam sel.
3. Fungsi sel : 
Utama : 
a. Sebagai piranti yang menyimpan kode-kode informasi biologis 
yang akan diturunkan ke dalam anaknya 
b. Sebagai piranti kimiawi yang melakukan proses metabolisme 
Khusus : 
a. Untuk aktivitas / bergerak (sel otot) 
b. Sebagai penghubung (sel saraf) 
c. Sintesis dan akumulasi protein (sel-sel pankreas) 
d. Sintesis dan akumulasi mukosa (sel-sel kelenjar mukosa) 
e. Sintesis dan akumulasi steroid (beberapa sel-sel kelenjar 
adrenalin {testis dan ovarium}) 
f. Sebagai transportasi ion (sel ginjal dan saluran kelenjar saliva) 
g. Pencernaan intraseluler (makrofag dan beberapa sel darah 
putih) 
i. Transformasi ransangan fisik dan kimia melalui impuls saraf 
(sel-sel sensorik) 
j. Penyerapan metabolisme (sel-sel pada usus halus, ginjal, dll.
4. Siklus hidup sel
5. Proses pergerakan aktif dan pergerakan pasif 
Pergerakan aktif adalah gerak yang dapat 
berpindah tempat, gerak nyata yang dapat dilihat. 
Pergerakan pasif adalah gerak yang tidak dapat 
berpindah tempat. 
Contoh alat pergerakan aktif : 
• Silia 
• Flagela 
• Pseudopodia
6. Ultrastruktur organel sel 
a. membran plasma
b. Retikulum Endoplasma
c. Alat golgi
d. Lisosom
e. Mitokondria
f. Plastid
g. Sentriol
h. Mikrotubulus
i. Mikrofilamen
j. Peroksisom
k. Inti (nukleus)
7. Perbedaan prokariot dengan eukariot : 
struktur prokariot eukariot 
Macam-macam mikroba Bakteri dan Sianobacteria 
(alga hijau-biru) 
Algae umumnya, fungi, 
prozoa, plantae, animalia 
Ukuran sel Diameter sel 1-10 
mikrometer 
Susunan selnya sekunder 
Diameter sel 10-100 
mikrometer 
Susunan selnya linear 
Struktur genetik : 
Membran inti 
Jumlah kromosom 
Mitosis 
DNA inti 
DNA organel 
Tidak ada 
1 (Siklis) 
Tidak ada 
Tidak terikat histon 
Tidak ada 
Membran selnya tersusun 
dalam peptidoglikan 
Ada 
>1 
Ada 
Terikat histon 
Ada 
Membran selnya tersusun 
dalam fosfolipid 
Struktur dalam sitoplasma : 
Mitokondria 
Kloroplas 
Ribosom plasma 
Ribosom organel 
Retikulum endoplasmik 
Fagositosis 
Pinositosis 
Tidak ada 
Tidak ada 
70 
Tidak ada 
Tidak ada 
Tidak ada 
Tidak ada 
Ada 
Ada/tidak ada 
80 
Ada 
Ada 
Ada/tidak ada 
Ada/tidak ada
8. Perbedaan mitosis dengan meiosis : 
• Mitosis bertujuan untuk perbanyakan sel untuk proses 
pertumbuhan, sedangkan meiosis membentuk sel gamet (pada 
hewan dan tumbuhan berbiji) dan spora pada tumbuhan berspora 
dan berfungsi mengurangi jumlah kromosom agar keturunan 
mempunyai kromosom yang sama dari generasi ke generasi 
• Mitosis terjadi di jaringan meristem (pada tumbuhan ujung akar 
dan batang), sedangkan meiosis terjadi di dalam organ kelamin 
jantan dan betina 
• Mitosis berlangsung melalui tahapan : profase - metafase-anafase 
– telofase, diselingi oleh interfase. Sedangan meiosis 
berlangsung melalui tahapan : profase I – metafase I - anafase I 
– telofase I – profase II – metafase II – anafase II – telofase 
II tanpa interfase 
• Pada mitosis I sel induk akan menghasilkan 2 sel anak yang 
memiliki jumlah kromosom sama dengan jumlah kromosom sel 
induk, sedangkan pada meiosis I sel induk akan menghasilkan 4 
sel anak dengan jumlah kromosom separuh dari jumlah kromosom 
sel induk
TUTOR IV

More Related Content

What's hot

PPT Fisiologi SEL
PPT Fisiologi  SELPPT Fisiologi  SEL
PPT Fisiologi SEL05011995
 
Struktur dan fungsi sel christian 1
Struktur dan fungsi sel christian 1Struktur dan fungsi sel christian 1
Struktur dan fungsi sel christian 1
Christian Dr
 
Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1
Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1
Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1
Krisdiana 1911
 
Cell (Sel)
Cell (Sel)Cell (Sel)
Cell (Sel)
Wulung Gono
 
Struktur sel
Struktur  selStruktur  sel
Struktur sel
hecomes
 
Struktur dan jenis sel
Struktur dan jenis selStruktur dan jenis sel
Struktur dan jenis sel
PatriciaGitaNaully
 
Unsur-unsur Sel dan Perngertiannya
Unsur-unsur Sel dan PerngertiannyaUnsur-unsur Sel dan Perngertiannya
Unsur-unsur Sel dan Perngertiannya
Fêlîx TÃñèväñ
 
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanStruktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanvhyaocta
 
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]Amir Muwahid
 
Struktur sel (organel)
Struktur sel (organel)Struktur sel (organel)
Struktur sel (organel)
Fais Ainurrofiq
 
Kuliah 3 struktur dan fungsi sel
Kuliah 3 struktur dan fungsi selKuliah 3 struktur dan fungsi sel
Kuliah 3 struktur dan fungsi sel
zaldevi
 
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeletonsentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
Putri Aisyah
 
Sel
SelSel
Kuliah 1 biologi sel
Kuliah 1 biologi selKuliah 1 biologi sel
Kuliah 1 biologi selyulianarika20
 
Makalah pembelahan sel
Makalah pembelahan selMakalah pembelahan sel
Makalah pembelahan sel
Sentra Komputer dan Foto Copy
 
Tipe Sel dan Struktur Sel # Biologi
Tipe Sel dan Struktur Sel # BiologiTipe Sel dan Struktur Sel # Biologi
Tipe Sel dan Struktur Sel # Biologi
Fajri Irin
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
metahandesti
 
Biologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XIBiologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XIRahmaniarNia
 

What's hot (20)

PPT Fisiologi SEL
PPT Fisiologi  SELPPT Fisiologi  SEL
PPT Fisiologi SEL
 
Struktur dan fungsi sel christian 1
Struktur dan fungsi sel christian 1Struktur dan fungsi sel christian 1
Struktur dan fungsi sel christian 1
 
Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1
Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1
Biologi - SEL (hewan dan tumbuhan) Bab 1
 
Cell (Sel)
Cell (Sel)Cell (Sel)
Cell (Sel)
 
Struktur sel
Struktur  selStruktur  sel
Struktur sel
 
Struktur dan jenis sel
Struktur dan jenis selStruktur dan jenis sel
Struktur dan jenis sel
 
Unsur-unsur Sel dan Perngertiannya
Unsur-unsur Sel dan PerngertiannyaUnsur-unsur Sel dan Perngertiannya
Unsur-unsur Sel dan Perngertiannya
 
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanStruktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
 
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
Struktur, fungsi, dan teori sel [incomplete]
 
Struktur sel (organel)
Struktur sel (organel)Struktur sel (organel)
Struktur sel (organel)
 
Kuliah 3 struktur dan fungsi sel
Kuliah 3 struktur dan fungsi selKuliah 3 struktur dan fungsi sel
Kuliah 3 struktur dan fungsi sel
 
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeletonsentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
 
Sel
SelSel
Sel
 
Bab 1 sel
Bab 1 selBab 1 sel
Bab 1 sel
 
Kuliah 1 biologi sel
Kuliah 1 biologi selKuliah 1 biologi sel
Kuliah 1 biologi sel
 
Makalah pembelahan sel
Makalah pembelahan selMakalah pembelahan sel
Makalah pembelahan sel
 
Makalah azan patologi AKPER PEMKAB MUNA
Makalah azan patologi AKPER PEMKAB MUNA Makalah azan patologi AKPER PEMKAB MUNA
Makalah azan patologi AKPER PEMKAB MUNA
 
Tipe Sel dan Struktur Sel # Biologi
Tipe Sel dan Struktur Sel # BiologiTipe Sel dan Struktur Sel # Biologi
Tipe Sel dan Struktur Sel # Biologi
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
 
Biologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XIBiologi bab 1 SMA kelas XI
Biologi bab 1 SMA kelas XI
 

Viewers also liked

Proliferasi (modul sel dan genetika)
Proliferasi (modul sel dan genetika)Proliferasi (modul sel dan genetika)
Proliferasi (modul sel dan genetika)
fikri asyura
 
Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)
Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)
Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)
fikri asyura
 
Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...
Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...
Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...
angelyngracea
 
Pendahuluan biologi-sel
Pendahuluan biologi-selPendahuluan biologi-sel
Pendahuluan biologi-sel
hayui
 
Genetika kedokteran
Genetika kedokteranGenetika kedokteran
Genetika kedokteran
Fachrur Rozi
 
Komunikasi antar sel
Komunikasi antar selKomunikasi antar sel
Komunikasi antar sel
immawan_mansur
 
Sel dan genetika i
Sel dan genetika iSel dan genetika i
Sel dan genetika i
riandadwiputra
 
Flagella
FlagellaFlagella
Rekayasa genetika (By DianaSM).ppt
Rekayasa genetika (By DianaSM).pptRekayasa genetika (By DianaSM).ppt
Rekayasa genetika (By DianaSM).pptDiana Muliadi
 
genetika
genetikagenetika
genetika
Metha Azha
 
Biokimia Darah
Biokimia DarahBiokimia Darah
Biokimia Darah
PT Witchy Shop
 
Komunikasi Sel
Komunikasi SelKomunikasi Sel
Komunikasi Sel
Rian Hari Suharto
 
Ppt materi genetika
Ppt materi genetikaPpt materi genetika
Ppt materi genetika
mauliza Ahmad
 

Viewers also liked (15)

Proliferasi (modul sel dan genetika)
Proliferasi (modul sel dan genetika)Proliferasi (modul sel dan genetika)
Proliferasi (modul sel dan genetika)
 
Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)
Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)
Pendahuluan histologi (modul sel dan genetika)
 
Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...
Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...
Kepadatan Penduduk (Ciri Penduduk Indonesia berdasarkan Luas Wilayah dan Kepa...
 
Pendahuluan biologi-sel
Pendahuluan biologi-selPendahuluan biologi-sel
Pendahuluan biologi-sel
 
Genetika kedokteran
Genetika kedokteranGenetika kedokteran
Genetika kedokteran
 
Komunikasi sel show
Komunikasi sel showKomunikasi sel show
Komunikasi sel show
 
Komunikasi sel
Komunikasi selKomunikasi sel
Komunikasi sel
 
Komunikasi antar sel
Komunikasi antar selKomunikasi antar sel
Komunikasi antar sel
 
Sel dan genetika i
Sel dan genetika iSel dan genetika i
Sel dan genetika i
 
Flagella
FlagellaFlagella
Flagella
 
Rekayasa genetika (By DianaSM).ppt
Rekayasa genetika (By DianaSM).pptRekayasa genetika (By DianaSM).ppt
Rekayasa genetika (By DianaSM).ppt
 
genetika
genetikagenetika
genetika
 
Biokimia Darah
Biokimia DarahBiokimia Darah
Biokimia Darah
 
Komunikasi Sel
Komunikasi SelKomunikasi Sel
Komunikasi Sel
 
Ppt materi genetika
Ppt materi genetikaPpt materi genetika
Ppt materi genetika
 

Similar to Modul sel dan genetika

Unit 1 sel
Unit 1 selUnit 1 sel
Unit 1 sel
SMA
 
ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2
ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2
ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2
SitiRohani125372
 
Biomedik Dasar
Biomedik DasarBiomedik Dasar
Biomedik Dasar
Deni Jumartin
 
Biomedik dasar
Biomedik dasarBiomedik dasar
Biomedik dasar
Deni Jumartin
 
BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....
BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....
BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....
Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
 
PPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptx
PPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptxPPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptx
PPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptx
FeliaSF
 
Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel) Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel)
Rika Bedoo
 
jumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips anggajumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips angga
RiyanAdita
 
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdf
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdfPPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdf
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdf
LulukMalik
 
K 2 sd k - 4 organisasi sel - copy
K   2 sd k - 4 organisasi sel - copyK   2 sd k - 4 organisasi sel - copy
K 2 sd k - 4 organisasi sel - copy
Tan Fransisca Dian
 
Materi biologi x bab 1 sel
Materi biologi x bab 1 selMateri biologi x bab 1 sel
Materi biologi x bab 1 sel
eli priyatna laidan
 
BAB 1 Sel.pptx
BAB 1 Sel.pptxBAB 1 Sel.pptx
BAB 1 Sel.pptx
HariLazy
 
Bab 1 Sel
Bab 1 SelBab 1 Sel
Bab 1 Sel
Salma Maulida
 
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptxPPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
ppdbsmahangtuah21
 
Bab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptxBab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptx
Nardi25
 
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptxPPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
WELLYANAPREISA
 
Anatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yati
Anatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yatiAnatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yati
Anatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yati
yatikebidanan
 
Makalah sel 3
Makalah sel 3Makalah sel 3
Makalah sel 3
Septian Muna Barakati
 

Similar to Modul sel dan genetika (20)

Unit 1 sel
Unit 1 selUnit 1 sel
Unit 1 sel
 
ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2
ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2
ppt biologi.pptx pendidikan matematika semester 2
 
sel
selsel
sel
 
Biomedik Dasar
Biomedik DasarBiomedik Dasar
Biomedik Dasar
 
Biomedik dasar
Biomedik dasarBiomedik dasar
Biomedik dasar
 
BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....
BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....
BIOLOGI SEL_KELOMPOK 1_KELAS 1J_TUGAS PPT_Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik....
 
PPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptx
PPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptxPPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptx
PPT BIOLOGI KELOMPOK 2 11 IPA 1.pptx
 
Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel) Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel)
 
jumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips anggajumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips angga
 
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdf
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdfPPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdf
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx.pdf
 
K 2 sd k - 4 organisasi sel - copy
K   2 sd k - 4 organisasi sel - copyK   2 sd k - 4 organisasi sel - copy
K 2 sd k - 4 organisasi sel - copy
 
Materi biologi x bab 1 sel
Materi biologi x bab 1 selMateri biologi x bab 1 sel
Materi biologi x bab 1 sel
 
BAB 1 Sel.pptx
BAB 1 Sel.pptxBAB 1 Sel.pptx
BAB 1 Sel.pptx
 
Bab 1 Sel
Bab 1 SelBab 1 Sel
Bab 1 Sel
 
Sel prokariotik
Sel prokariotikSel prokariotik
Sel prokariotik
 
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptxPPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
 
Bab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptxBab 1 Sel.pptx
Bab 1 Sel.pptx
 
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptxPPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
PPT Bab 1 Biologi Kelas XI Kur-Merdeka.pptx
 
Anatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yati
Anatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yatiAnatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yati
Anatomi fisiologi sel_&_fungsinya_yati
 
Makalah sel 3
Makalah sel 3Makalah sel 3
Makalah sel 3
 

More from Lolyta Sucihara

Pengaturan pernafasan
Pengaturan pernafasanPengaturan pernafasan
Pengaturan pernafasan
Lolyta Sucihara
 
Status gizi pasien rawat inap
Status gizi pasien rawat inapStatus gizi pasien rawat inap
Status gizi pasien rawat inap
Lolyta Sucihara
 
Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiriSasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
Lolyta Sucihara
 
Ppt trigger 4
Ppt trigger 4Ppt trigger 4
Ppt trigger 4
Lolyta Sucihara
 
Penggunaan food table
Penggunaan food tablePenggunaan food table
Penggunaan food table
Lolyta Sucihara
 
Mengukur kadar kolesterol serum
Mengukur kadar kolesterol serumMengukur kadar kolesterol serum
Mengukur kadar kolesterol serum
Lolyta Sucihara
 
Memperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat gizi
Memperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat giziMemperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat gizi
Memperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat gizi
Lolyta Sucihara
 
Komunikasi efektif.sp
Komunikasi efektif.spKomunikasi efektif.sp
Komunikasi efektif.sp
Lolyta Sucihara
 
Git trigger 1 sistem pencernaan atas
Git trigger 1 sistem pencernaan atasGit trigger 1 sistem pencernaan atas
Git trigger 1 sistem pencernaan atas
Lolyta Sucihara
 
Akhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinya
Akhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinyaAkhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinya
Akhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinya
Lolyta Sucihara
 
24 hrs recall
24 hrs recall24 hrs recall
24 hrs recall
Lolyta Sucihara
 
Agama
AgamaAgama

More from Lolyta Sucihara (12)

Pengaturan pernafasan
Pengaturan pernafasanPengaturan pernafasan
Pengaturan pernafasan
 
Status gizi pasien rawat inap
Status gizi pasien rawat inapStatus gizi pasien rawat inap
Status gizi pasien rawat inap
 
Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiriSasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
 
Ppt trigger 4
Ppt trigger 4Ppt trigger 4
Ppt trigger 4
 
Penggunaan food table
Penggunaan food tablePenggunaan food table
Penggunaan food table
 
Mengukur kadar kolesterol serum
Mengukur kadar kolesterol serumMengukur kadar kolesterol serum
Mengukur kadar kolesterol serum
 
Memperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat gizi
Memperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat giziMemperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat gizi
Memperkirakan kecukupan gizi dengan menghitung nilai zat gizi
 
Komunikasi efektif.sp
Komunikasi efektif.spKomunikasi efektif.sp
Komunikasi efektif.sp
 
Git trigger 1 sistem pencernaan atas
Git trigger 1 sistem pencernaan atasGit trigger 1 sistem pencernaan atas
Git trigger 1 sistem pencernaan atas
 
Akhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinya
Akhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinyaAkhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinya
Akhlak dokter muslim terhadap kehormatan dirinya
 
24 hrs recall
24 hrs recall24 hrs recall
24 hrs recall
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 

Modul sel dan genetika

  • 1. Modul Sel dan Genetika SEMESTER II Universitas Baiturrahmah Fakultas Kedokteran Padang 2014
  • 2. OLEH: TUTORIAL IV Fasilitator : dr.Djusmaini ismail Ketua : Sasti Astika Sekretaris : Diza Lorenza Anggota : Reni Anggraini Atika Arifah Mohd. Ilham Fat-thur R Lolyta Sucihara Elza Efmy Lucky Nurdiansyah Salfida Agustia Anggita Sifli Pakas Ilham Maulana •
  • 3. Trigger I : SEL Tuhan telah menciptakan berbagai jenis makhluk hidup di bumi ini. Setiap makhluk hidup terdiri dari sel, mulai dari uniseluler, eukariot dan prokariot, tergantung jenis makhluk hidupnya. Sel memiliki ultrastruktur organel yang dapat dilihat dengan mikroskop elektron. Untuk kelangsungan hidupnya. Sel akan mengalami “cycle cell” secara terus menerus. Didalam proses mitosis dan miosis untuk regenerasinya. Sebagai ciri makhluk hidup, sel juga akan melakukan pergerakan aktif atau pasif.
  • 4. Step I: Clarify Unfamilliar term 1. Sel : satuan fungsional terkecil dari makhluk hidup 2. Uniseluler : Makhluk hidup yang memiliki satu sel 3. Multiseluler : Makhluk hidup yang memiliki banyak sel 4. Eukariot : Sel yang memiliki inti 5. Prokariot : Sel yang tidak memiliki inti
  • 5. 6. Ultrasruktur organel : organel yang memiliki sasunan terkecil 7.Cycle sel : Siklus hidup sel 8. miosis : Proses pembelahan yang adanya pengurangan jumlah kromosom,setengah dari kromosom induk 9.Mitosis : Proses pembelahan sel tanpa adanya pengurangan jumlah kromosom dari induk sel
  • 6. 10. Pergerakan aktif : Pergerakan sel yang dapat berpindh tempat dan nyata 11. Pergerakan pasif : Pergerakan sel yang tidak dapat berpindah tempat dan abstrak
  • 7. Step II : Define the problems 1. Jelaskan siklus hidup sel secara rinci 2. Sebutkan perbedaan proses pembelahan mitosis dan miosis 3. Sebutkan fungsi dari sel 4. sebutkan bagian-bagian dari sel 5. Jelaskan perbedaan secara spesifik antara Uniseluler,Multiseluler,Eukariotik,Prokariotik 6. Sebutkan masing-masing contoh dari Uniseluler,Multiseluler,Eukariotik,Prokariotik 7. Jelaskan proses pergerakan aktif dan pasif pada sel 8. Bagaimana bentuk Ultrastuktur organel sel
  • 8. STEP III: Brainstrom Possible Hypothesis 1. Siklus Hidup Sel Diawali dengan pembentukan kromosom  terjadi replikasi DNA  yang terdiri dari 2 komponen: Protein & Sitoplasma  melalui 2 pembelahan sel: Mitosis  Pembelahan sel secara langsung melalui beberapa fase: Profase – Metafase – Anafase – Telofase Tujuan: Uniselular: Berkembangbiak Multiselular: Regenerasi, tumbuh
  • 9. Miosis  Reduksi, terjadinya pengurangan jumlah kromosom dari 2n menjadi n. Tujuan: - Untuk pembentukan sel kelamin - Untuk mempertahankan jumlah kromosom sebuah organisme dari generasi ke generasi. Miosis 1 Miosis 2
  • 10. 2. Perbedaan Miosis dan Mitosis  Jumlah kromosom  Kalau miosis setengah dari sel induk, sedangkan mitosis jumlah kromosomnya sama dengan sel induk.  Pembelahan miosis biasanya dilakukan oleh sel gamet/sel kelamin.  Mitosis biasanya dilakukan oleh sel somatik/sel tubuh
  • 11. 3. Fungsi Sel a. Untuk aktifitas dan bergerak (sel otot) b. Sebagai penghubung (sel saraf) c. Sebagai sintesis dan akumulasi mukosa d. Sebagai sintesis dan akumulasi protein (sel-sel pangkreas) e. Sebagai transportasi ion (sel-sel ginjal) f. Sebagai sintesis dan akumulasi steroid (kelenjar adrenalin) g. Sebagai transformasi ransangan fisik dan kimia melalui impuls saraf (sel-sel sensorik) h. Sebagai penyerapan metabolisme (sel-sel usus)
  • 12. 4. Bagian-Bagian Sel SEL TUMBUHAN SEL HEWAN Dinding sel Nukleus Vakuola Nukleolus Mitokondria Mitokondria Ribosom Ribosom Sitoplasma Sitoplasma Nukleus Membran sel Retikulum Endoplasma Retikulum Endoplasma Plastida Lisosom Kloroplas Sentriol Badan Golgi Badan Golgi Nukleus
  • 13. 5. Perbedaan Uniseluler, Multiseluler, Prokariotik, dan Eukariotik UNISELULER MULTISELULER Bersel satu Bersel banyak Diklarifikasikan sebagai prokariotik Diklarifikasikan sebagai eukariotik Bersifat kompleks Bersifat tidak kompleks Tidak dapat berdiri sendiri Dapat berdiri sendiri PROKARIOTIK EUKARIOTIK Tidak memiliki membran inti Telah memiliki membran inti Tidak memiliki batas khusus Memiliki batas khusus antar antar organel sel organel sel
  • 14. 6. Contoh Uniseluler  Amoeba  Paramecium  Bakteri Contoh Multiseluler  Manusia  Hewan  Tumbuhan 7. Pending 8. Pending
  • 15. Step IV : Arrange Explanation Into a Tentative Solution MH sel multiseluler uniseluler Pergerakan: -aktif -pasif Proses pembelahan : -miosis -mitosis Berdasarkan membran inti: -eukariot -prokariot
  • 16. STEP V : DEFINE LEARNING OBJECTIVE 4M: • Definisi sel • Komponen sel • Fungsi sel • Siklus hidup sel • Proses pergerakan aktif dan pasif beserta contohnya • Bentuk dari ultrastruktur sel • Perbedaan uniseluler, multiseluler, eukariot, dan prokariot • Perbedaan miosis dan mitosis
  • 17. STEP VII : Share the result of information gathering and private study 1. Sel adalah satuan dasar minimum suatu jasad hidup yang mampu melakukan perbanyakan diri (self duplication). Satuan dasar tersebut menentukan struktur maupun fungsi semua jasad hidup, baik jasad rendah maupun jasad tinggi
  • 18. 2. Komponen sel Semua sel tersusun atas komponen-komponen kimiawi utama yaitu : protein, asam nukleat, lemak dan polisakarida. Pada dasarnya sel hewan dan tumbuhan memiliki 3 bagian utama : a. Inti sel (nukleus) Berfungsi sebagai pengatur aktifitas sel
  • 19. b. Sitoplasma (cairan di luar inti) Sitoplasma atau plasma sel adalah cairan kental yang mengisi ruangan antara membran sel dan inti sel. Di dalam sitoplasma terdapat organel-organel sel,yaitu: • Mitokondria • Lisosom • Ribosom • Retikulum endoplasma • Badan golgi • Plastida • Vakuola • Peroksisom • Sentriol / sentrosoma • Membran sel • Tersusun atas lemak dan protein (lipoprotein) sehingga bersifat permeabel (selektif permeabel). Fungsinya mengatur peredaran zat dari dan ke dalam sel.
  • 20. 3. Fungsi sel : Utama : a. Sebagai piranti yang menyimpan kode-kode informasi biologis yang akan diturunkan ke dalam anaknya b. Sebagai piranti kimiawi yang melakukan proses metabolisme Khusus : a. Untuk aktivitas / bergerak (sel otot) b. Sebagai penghubung (sel saraf) c. Sintesis dan akumulasi protein (sel-sel pankreas) d. Sintesis dan akumulasi mukosa (sel-sel kelenjar mukosa) e. Sintesis dan akumulasi steroid (beberapa sel-sel kelenjar adrenalin {testis dan ovarium}) f. Sebagai transportasi ion (sel ginjal dan saluran kelenjar saliva) g. Pencernaan intraseluler (makrofag dan beberapa sel darah putih) i. Transformasi ransangan fisik dan kimia melalui impuls saraf (sel-sel sensorik) j. Penyerapan metabolisme (sel-sel pada usus halus, ginjal, dll.
  • 22. 5. Proses pergerakan aktif dan pergerakan pasif Pergerakan aktif adalah gerak yang dapat berpindah tempat, gerak nyata yang dapat dilihat. Pergerakan pasif adalah gerak yang tidak dapat berpindah tempat. Contoh alat pergerakan aktif : • Silia • Flagela • Pseudopodia
  • 23. 6. Ultrastruktur organel sel a. membran plasma
  • 32.
  • 35. 7. Perbedaan prokariot dengan eukariot : struktur prokariot eukariot Macam-macam mikroba Bakteri dan Sianobacteria (alga hijau-biru) Algae umumnya, fungi, prozoa, plantae, animalia Ukuran sel Diameter sel 1-10 mikrometer Susunan selnya sekunder Diameter sel 10-100 mikrometer Susunan selnya linear Struktur genetik : Membran inti Jumlah kromosom Mitosis DNA inti DNA organel Tidak ada 1 (Siklis) Tidak ada Tidak terikat histon Tidak ada Membran selnya tersusun dalam peptidoglikan Ada >1 Ada Terikat histon Ada Membran selnya tersusun dalam fosfolipid Struktur dalam sitoplasma : Mitokondria Kloroplas Ribosom plasma Ribosom organel Retikulum endoplasmik Fagositosis Pinositosis Tidak ada Tidak ada 70 Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada Ada Ada/tidak ada 80 Ada Ada Ada/tidak ada Ada/tidak ada
  • 36. 8. Perbedaan mitosis dengan meiosis : • Mitosis bertujuan untuk perbanyakan sel untuk proses pertumbuhan, sedangkan meiosis membentuk sel gamet (pada hewan dan tumbuhan berbiji) dan spora pada tumbuhan berspora dan berfungsi mengurangi jumlah kromosom agar keturunan mempunyai kromosom yang sama dari generasi ke generasi • Mitosis terjadi di jaringan meristem (pada tumbuhan ujung akar dan batang), sedangkan meiosis terjadi di dalam organ kelamin jantan dan betina • Mitosis berlangsung melalui tahapan : profase - metafase-anafase – telofase, diselingi oleh interfase. Sedangan meiosis berlangsung melalui tahapan : profase I – metafase I - anafase I – telofase I – profase II – metafase II – anafase II – telofase II tanpa interfase • Pada mitosis I sel induk akan menghasilkan 2 sel anak yang memiliki jumlah kromosom sama dengan jumlah kromosom sel induk, sedangkan pada meiosis I sel induk akan menghasilkan 4 sel anak dengan jumlah kromosom separuh dari jumlah kromosom sel induk