SlideShare a Scribd company logo
Oleh

DEWI JUMLIANA ML
   60600108021
Opsi tipe Amerika belum terdapat solusi
analitik sehingga dalam penentuan harga
opsi tipe ini digunakan pendekatan
numerik.

Salah satu pendekatan numerik yang
biasa digunakan untuk menentukan nilai
suatu derivatif adalah Metode Pohon
Binomial.
   Bagaimana penentuan harga opsi put
    Amerika menggunakan metode
    binomial.
   Bagaimana menentukan algoritma untuk
    menentukan harga opsi put Amerika.
   Bagaimana mengimplementasikan
    metode binomial pada put Amerika
    dengan aplikasi Matlab.
   Menentukan harga opsi put Amerika
    menggunakan metode binomial.
   Mensimulasikan penggunaan
    metode binomial pada aplikasi
    Matlab.
   Opsi yang dimaksudkan mempunyai
    payoff yang bergantung pada nilai satu
    aset pokok saja.
   Aset pokok adalah saham.
   Opsi yang ditinjau adalah opsi put
    Amerika.
   Pengimplementasian metode yang
    digunakan adalah software Matlab 7.0.4.
   Manfaat penelitian secara teoritis adalah
    memperkaya dan memperluas
    pengetahuan mengenai metode yang bisa
    digunakan untuk menentukan harga
    opsi/saham. Selain itu, penelitian ini
    juga dapat menjadi sarana evaluasi
    terhadap kemampuan dalam
    mengaplikasikan teori-teori
    investasi, matematika pasar modal dan
    berbagai mata kuliah yang relevan.
   Manfaat penelitian ini secara praktis
    adalah sebagai bahan pertimbangan dan
    masukan bagi pihak yang
    berkepentingan, selain itu penelitian ini
    juga dapat dijadikan sebagai salah satu
    sumber informasi pendukung bagi
    penilaian opsi di pasar modal.
Pengertian Pohon Binomial
Metode pohon binomial adalah metode yang
dapat digunakan untuk menentukan harga opsi.
Metode ini didasarkan pada asumsi bahwa harga
saham pokok (the underlying asset price) hanya
dapat naik atau turun saja. Pada waktu
t=0, harga saham adalah S, setelah waktu
∆t, harga saham dapat naik menjadi menjadi Su
dengan kemungkinan p atau turun menjadi Sd
dengan kemungkinan q=1-p , dimana u>1 dan
0<d<1 . Atau secara sederhana dapat
digambarkan sebagai berikut.
Metode pohon binomial mengubah T yang
 kontinu menjadi waktu t yang mengandung
 unsur diskrit i
0 t0 t1 t2 ... tM T sehingga    ti i t
 dengan t T
               M
 Sedangkan harga aset dasar pada saat ti
 dengan i=0, 1, 2, …M.
   Dalam selang waktu t , harga saham S dapat
    naik menjadi Su atau turun menjadi Sd dengan
    0<d<1<u
   Peluang harga saham naik p dan peluang harga
    saham turun 1-p.
    Ekspektasi return harga saham dengan tingkat
    bunga bebas resiko (risk-free interest rate) r
    adalah E[Si+1 ]=Sier t
Persamaan pertama diperoleh dengan
menggunakan ekspektasi model binomial
dengan model diskrit sehingga diperoleh
    E(Si 1 )      pSiu (1 p)Si d
       er    t
                  pu (1 p)d
                 er   t
                           u
         p
                  u       d
Persamaan kedua diperoleh dengan
menyamakan varians model binomial dan
model kontinu

           t
 u    e           d    e     t
Untuk menentukan estimasi, akan diadakan
studi literatur yang membahas tentang opsi
tipe Amerika, payoff dari opsi tipe
Amerika, rumusan metode pohon
binomial, dan penggunaan rumusan tersebut
untuk menentukan payoff dari opsi tipe
Amerika.
Lalu divisualisasikan penyusunan pohon
binomial untuk pergerakan harga saham dan
opsi sehingga diperoleh harga saham di semua
titik.
ASSALAMU ALAIKUM
      WR.WB

More Related Content

What's hot

Portofolio investasi-bab-11-penilaian-saham
Portofolio investasi-bab-11-penilaian-sahamPortofolio investasi-bab-11-penilaian-saham
Portofolio investasi-bab-11-penilaian-saham
Judianto Nugroho
 
Diskriminasi harga monopoli
Diskriminasi harga monopoliDiskriminasi harga monopoli
Diskriminasi harga monopoli
Davy Hendri
 
Surplus konsumen dan produsen pengaruh pajak
Surplus konsumen dan produsen pengaruh pajakSurplus konsumen dan produsen pengaruh pajak
Surplus konsumen dan produsen pengaruh pajak
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
BAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT
BAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRITBAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT
BAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT
Cabii
 
Model mundell flemming dan Rezim Kurs
Model mundell flemming dan Rezim KursModel mundell flemming dan Rezim Kurs
Model mundell flemming dan Rezim Kurs
Untari Febrian Ramadhani
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
Asep suryadi
 
Keseimbangan pasar (market equilibrium)
Keseimbangan pasar (market equilibrium)Keseimbangan pasar (market equilibrium)
Keseimbangan pasar (market equilibrium)
msahuleka
 
Regresi dummy
Regresi dummyRegresi dummy
Regresi dummy
deni123456789
 
Portofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolio
Portofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolioPortofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolio
Portofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolio
Judianto Nugroho
 
Pengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIK
Pengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIKPengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIK
Pengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIK
stephaniejessey
 
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan AplikasinyaPertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Aditya Panim
 
Pemilihan Portofolio
Pemilihan PortofolioPemilihan Portofolio
Pemilihan Portofolio
Banodwi
 
Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news
Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news
Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news
Haidar Bashofi
 
Portofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangka
Portofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangkaPortofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangka
Portofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangka
Judianto Nugroho
 
Akt 2-tabel-mortalitas
Akt 2-tabel-mortalitasAkt 2-tabel-mortalitas
Akt 2-tabel-mortalitas
Faisyal Rufenclonndrecturr
 
Matek topik 12_13_14_joel
Matek topik 12_13_14_joelMatek topik 12_13_14_joel
Matek topik 12_13_14_joel
hartantoahock
 
Kontrak Opsi Saham
Kontrak Opsi SahamKontrak Opsi Saham
Kontrak Opsi Saham
Trisnadi Wijaya
 
DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1
DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1
DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1muliajayaabadi
 
Distribusi binomial dan poisson baru
Distribusi binomial dan poisson baruDistribusi binomial dan poisson baru
Distribusi binomial dan poisson baru
ratuilma
 
Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05Lia Ivvana
 

What's hot (20)

Portofolio investasi-bab-11-penilaian-saham
Portofolio investasi-bab-11-penilaian-sahamPortofolio investasi-bab-11-penilaian-saham
Portofolio investasi-bab-11-penilaian-saham
 
Diskriminasi harga monopoli
Diskriminasi harga monopoliDiskriminasi harga monopoli
Diskriminasi harga monopoli
 
Surplus konsumen dan produsen pengaruh pajak
Surplus konsumen dan produsen pengaruh pajakSurplus konsumen dan produsen pengaruh pajak
Surplus konsumen dan produsen pengaruh pajak
 
BAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT
BAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRITBAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT
BAB 4. PROBABILITAS DASAR dan DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT
 
Model mundell flemming dan Rezim Kurs
Model mundell flemming dan Rezim KursModel mundell flemming dan Rezim Kurs
Model mundell flemming dan Rezim Kurs
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
 
Keseimbangan pasar (market equilibrium)
Keseimbangan pasar (market equilibrium)Keseimbangan pasar (market equilibrium)
Keseimbangan pasar (market equilibrium)
 
Regresi dummy
Regresi dummyRegresi dummy
Regresi dummy
 
Portofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolio
Portofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolioPortofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolio
Portofolio investasi-bab-5-pemilhan-portofolio
 
Pengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIK
Pengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIKPengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIK
Pengantar ekonomi PERUSAHAAN MONOPOLISTIK
 
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan AplikasinyaPertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
 
Pemilihan Portofolio
Pemilihan PortofolioPemilihan Portofolio
Pemilihan Portofolio
 
Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news
Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news
Integral bab-14-kuliah-matematika-ekonomi.news
 
Portofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangka
Portofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangkaPortofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangka
Portofolio investasi-bab-18-analisis-kontrak-berjangka
 
Akt 2-tabel-mortalitas
Akt 2-tabel-mortalitasAkt 2-tabel-mortalitas
Akt 2-tabel-mortalitas
 
Matek topik 12_13_14_joel
Matek topik 12_13_14_joelMatek topik 12_13_14_joel
Matek topik 12_13_14_joel
 
Kontrak Opsi Saham
Kontrak Opsi SahamKontrak Opsi Saham
Kontrak Opsi Saham
 
DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1
DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1
DIFERENSIAL PARSIAL/3/EKOMA/1
 
Distribusi binomial dan poisson baru
Distribusi binomial dan poisson baruDistribusi binomial dan poisson baru
Distribusi binomial dan poisson baru
 
Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05
 

Recently uploaded

ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 

Recently uploaded (13)

ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 

METODE POHON BINOMIAL

  • 1.
  • 2. Oleh DEWI JUMLIANA ML 60600108021
  • 3. Opsi tipe Amerika belum terdapat solusi analitik sehingga dalam penentuan harga opsi tipe ini digunakan pendekatan numerik. Salah satu pendekatan numerik yang biasa digunakan untuk menentukan nilai suatu derivatif adalah Metode Pohon Binomial.
  • 4. Bagaimana penentuan harga opsi put Amerika menggunakan metode binomial.  Bagaimana menentukan algoritma untuk menentukan harga opsi put Amerika.  Bagaimana mengimplementasikan metode binomial pada put Amerika dengan aplikasi Matlab.
  • 5. Menentukan harga opsi put Amerika menggunakan metode binomial.  Mensimulasikan penggunaan metode binomial pada aplikasi Matlab.
  • 6. Opsi yang dimaksudkan mempunyai payoff yang bergantung pada nilai satu aset pokok saja.  Aset pokok adalah saham.  Opsi yang ditinjau adalah opsi put Amerika.  Pengimplementasian metode yang digunakan adalah software Matlab 7.0.4.
  • 7. Manfaat penelitian secara teoritis adalah memperkaya dan memperluas pengetahuan mengenai metode yang bisa digunakan untuk menentukan harga opsi/saham. Selain itu, penelitian ini juga dapat menjadi sarana evaluasi terhadap kemampuan dalam mengaplikasikan teori-teori investasi, matematika pasar modal dan berbagai mata kuliah yang relevan.
  • 8. Manfaat penelitian ini secara praktis adalah sebagai bahan pertimbangan dan masukan bagi pihak yang berkepentingan, selain itu penelitian ini juga dapat dijadikan sebagai salah satu sumber informasi pendukung bagi penilaian opsi di pasar modal.
  • 9. Pengertian Pohon Binomial Metode pohon binomial adalah metode yang dapat digunakan untuk menentukan harga opsi. Metode ini didasarkan pada asumsi bahwa harga saham pokok (the underlying asset price) hanya dapat naik atau turun saja. Pada waktu t=0, harga saham adalah S, setelah waktu ∆t, harga saham dapat naik menjadi menjadi Su dengan kemungkinan p atau turun menjadi Sd dengan kemungkinan q=1-p , dimana u>1 dan 0<d<1 . Atau secara sederhana dapat digambarkan sebagai berikut.
  • 10.
  • 11. Metode pohon binomial mengubah T yang kontinu menjadi waktu t yang mengandung unsur diskrit i 0 t0 t1 t2 ... tM T sehingga ti i t dengan t T M Sedangkan harga aset dasar pada saat ti dengan i=0, 1, 2, …M.
  • 12. Dalam selang waktu t , harga saham S dapat naik menjadi Su atau turun menjadi Sd dengan 0<d<1<u  Peluang harga saham naik p dan peluang harga saham turun 1-p.  Ekspektasi return harga saham dengan tingkat bunga bebas resiko (risk-free interest rate) r adalah E[Si+1 ]=Sier t
  • 13. Persamaan pertama diperoleh dengan menggunakan ekspektasi model binomial dengan model diskrit sehingga diperoleh E(Si 1 ) pSiu (1 p)Si d er t pu (1 p)d er t u p u d
  • 14. Persamaan kedua diperoleh dengan menyamakan varians model binomial dan model kontinu t u e d e t
  • 15.
  • 16.
  • 17. Untuk menentukan estimasi, akan diadakan studi literatur yang membahas tentang opsi tipe Amerika, payoff dari opsi tipe Amerika, rumusan metode pohon binomial, dan penggunaan rumusan tersebut untuk menentukan payoff dari opsi tipe Amerika. Lalu divisualisasikan penyusunan pohon binomial untuk pergerakan harga saham dan opsi sehingga diperoleh harga saham di semua titik.