SlideShare a Scribd company logo
Inspiring Innovation with Integrity
Komunikasi Pemasaran Terpadu:
Penjualan Pribadi dan
Pemasaran Langsung
Disiapkan oleh:
Jono M. Munandar, Edward H Siregar, Stevia Septiani
jonomu@apps.ipb.ac.id
08111104474
Sumber Materi: 1) Kotler P., Amstrong G. Prinsip-Prinsip Pemasaran (2008); 2)
Kotler P., Amstrong G., Opresnik M.O., Marketing an Introduction (2012)
Untuk video materi ini bisa diakses di link di bawah ini:
Personal Selling dan Pemasaran Terintegrasi Part 1 (Edward):
https://youtu.be/TTSM1Ib5f_A
Personal Selling dan Pemasaran Terintegrasi Part 2 (Edward):
https://youtu.be/LIEBdf7Brno
Personal Selling dan Pemasaran Terintegrasi Part 3 (Edward):
https://youtu.be/153fP6-0DaI
Direct Marketing dan Digital Marketing (Stevia):
https://youtu.be/QHHQ1A8E8uQ
Apakah yang Disebut dengan Penjualan Pribadi
• Umumnya tenaga penjual berpendidikan
baik, profesional yang dilatih secara baik dan
bekerja untuk membangun dan
mempertahankan hubungan jangka panjang
dengan para pelanggan
• Istilah tenaga penjual meliputi posisi
jangkauan yang luas:
Order taker (penerima pesanan):
Department store clerk
Order getter (pencari pesanan) : Menjual
secara kreatif dalam lingkungan berbeda
Peran Tenaga Penjual (TP)
• Tenaga penjual dibayar, promosi yang berbentuk pribadi
• Melibatkan komunikasi personal dua arah antara tenaga
penjual dan konsumen individu.
• Wiraniaga:
Mendorong pelanggan untuk memahami masalah
Menyesuaikan penawaran pemasaran agar sesuai dengan
kebutuhan khusus konsumen
Merundingkan transaksi jual beli
Membangun hubungan pribadi jangka panjang
Peran Tenaga Penjual (TP)
Tenaga Penjual merupakan penghubung penting
(critical link) antara perusahaan dan pelanggannya
TP mewakili perusahaan ke pelanggan
TP mewakili pelanggan ke perusahaan
Goal = Kepuasan pelanggan dan laba perusahaan
Tahapan Utama dalam Manajemen Tenaga Penjualan
Merancang
stuktur &
strategi TP
Merekrut &
menyeleksi TP
Pelatihan TP
Kompensasi TPMenyelia TP
Mengevaluasi
TP
Struktur Tenaga Penjualan
Territorial: TP ditugaskan di area eksklusif dan
menjual lini produk secara penuh
Product: TP hanya menjual lini produk tertentu
Customer: TP mengorganisasikan sepanjang lini
konsumen atau industri
Complex: Kombinasi dari beberapa tipe struktur
Tenaga Penjual dari dalam perusahaan
• Melakukan bisnis dari kantor melalui telepon atau
kunjungan dari perspekstif para pembeli
• Meliputi:
Pegawai pendukung teknis
Asisten penjual
Para pemasar jarak jauh (telemarketers)
Rekrutmen dan Seleksi Tenaga Penjual
Bakat utama Tenaga Penjual:
Motivasi dari dalam
Gaya kerja yang disiplin
Memiliki kemampuan untuk menjual
Memiliki kemampuan untuk membangun
hubungan jangka panjang dengan pelanggan
Rekrutmen TP diperoleh dari:
• Rekomendasi dari TP saat ini
• Agen ketenagakerjaan
• Iklan yang kredibel
• Website
• Pelajar/ Mahasiswa
• Dari perusahaan yang lain
Tujuan Pelatihan Tenaga Penjual
Belajar tentang dan identitas perusahaan
Belajar tentang produk perusahaan
Belajar tentang karakteristik pelanggan dan pesaing
Belajar tentang membuat presentasi yang efektif
Belajar tentang tanggung jawab dan prosedur di lapangan
Kompensasi untuk Penjual
• Fixed amount (jumlah tetap) : Gaji
• Variable amount (jumlah variable) :
Komisi atau bonus
• Pengeluaran : Diganti oleh perusahaan
terkait pekerjaan
• Kompensasi tambahan: Liburan, cuti sakit,
pensiun, dll.
Menyelia Tenaga Penjual
Menyelia secara langsung
Menolong TP mengidentifikasi pelanggan
Menyediakan waktu khusus untuk :
• Rencana telepon tahunan
• Time-and-duty analysis (Analisis waktu-dan-tugas)
• Sistem otomatisasi TP
Bagaimana Tenaga Penjual memanfaatkan waktunya?
panggilan
layanan,
12.70%
penjualan tatap
muka, 28.80%
menunggu /
bepergian,
17.40%
penjualan
telepon, 25.10%
Tugas
administratif,
16%
Menyelia Tenaga Penjual (Lanj)
Memotivasi TP
Iklim organisasi
Kuota penjualan
Insentif positif:
• Rapat penjualan
• Kontes penjualan
• Pengakuan dan penghargaan
• Hadiah tunai, perjalanan dan
pembagian keuntungan
Tahapan Utama dalam Penjualan yang Efektif
Pencarian calon
pembeli yang
memenuhi syarat
Sebelum
pendekatan
Pendekatan
presentasi dan
demonstrasi
menangani
keluhan
Penutupan
Follow-up Tindak
lanjut
Proses Penjualan Personal
Prospecting ( pencarian) : TP mengidentifikasi pelanggan yang potensial
Preapproach (Sebelum pendekatan) : TP belajar sebanyak mungkin
tentang pelanggan yang potensial sebelum melakukan kontak telepon
Approach (Pendekatan) : TP mengunjungi pelanggan untuk pertama
kali
Presentation (Presentasi) : TP bercerita tentang “kisah produk” kepada
para pembeli, mengungkap menfaat bagi pelanggan
Proses Penjualan Personal (Lanj)
Handling Objections (menangani keluhan) : TP
memperjelas, mengklarifikasi dan mengatasi penolakan
pembeli
Closing (Penutupan) : TP menanyakan kepada pelanggan
untuk memesan produk
Follow-up (Tindak lanjut) : TP menindaklanjuti penjualan
untuk memastikan kepuasan pelanggan agar
melakukan pembelian ulang
Direct & Digital Marketing
(Pemasaran Langsung & Digital)
Direct & Digital Marketing terdiri dari koneksi
langsung secara hati-hati dengan konsumen
individu yang ditargetkan agar mendapatkan
respon segera dan membangun hubungan
pelanggan jangka panjang.
Transformasi Direct Marketing (DM)
Early Direct Marketers
(Pemasar Langsung awal) :
• Perusahaan katalog, surat
langsung, dan telemarketer
• Mengumpulkan nama
pelanggan dan menjual
barang terutama melalui
surat dan telepon.
New Direct Marketing
(Pemasaran Langsung yang
Baru) :
• Dengan kemajuan pesat
dalam teknologi digital
dari smartphone, tablet,
dan perangkat digital
lainnya
• Pemasaran sosial dan
seluler online
Model baru Direct Marketing (DM)
Mulanya bagi beberapa
perusahaan DM model baru
hanya media tambahan.
Saat ini DM lebih dari sekedar media tambahan –
pada umumnya sekarang menggunakan model
lengkap untuk melakukan bisnis
Manfaat pemasaran Langsung
Manfaat bagi para pembeli:
• Kenyamanan
• Mudah digunakan
• Bersifat pribadi
• Mudah diakses untuk informasi produk
• Tanggapan segera dan interaktif
Manfaat pemasaran Langsung (Lanj)
Manfaat bagi para penjual:
• Alat yang sangat berguna untuk membangun hubungan
pelanggan
• Dapat menargetkan kelompok kecil atau individual
• Menyesuaikan penawaran dengan kebutuhan pelanggan
• Dapat mencapai prospek pada momen yang tepat
• Memberikan akses kepada pembeli yang tidak dapat dicapai
oleh saluran pemasaran lain
• Menawarkan biaya yang murah dan cara yang efisien untuk
mencapai pasar
Bentuk-bentuk Penjualan Langsung
Pemasaran
online
pemasaran
surat
langsung
Tele-
marketing
Penjualan
tatap muka
Pemasaran
kios
pemasaran
televisi dengan
respon
langsung
Pemasara
katalog
pelanggan
dan prospek
Pemasaran Via Telepone
• Menjangkau lebih dari 36% penjualan dari semua bentuk DM
• Digunakan baik pada pasar konsumen dan pasar bisnis (B2B)
• Bisa panggilan keluar atau masuk
Agung Id - blogger
Pemasaran Langsung Via Surat
• Pemasaran yang terjadi dengan mengirim
penawaran, pengumuman, pengingat, atau item
lainnya langsung kepada seseorang pada alamat
tertentu.
• Meliputi lebih dari 30% penjualan dari bentuk
DM.
• Menetapkan target pasar secara selektif.
• Bersifat personal dan fleksibel.
Pemasaran Melalui Katalog
• Pemasaran langsung melalui media cetak,
video, atau katalog digital yang dikirimkan ke
pelanggan, tersedia di toko, atau disajikan
online
• Perkembangan internet, semakin banyak
katalog online
• Katalog cetakan tetap merupakan medium
utama, karena sulit menarik pelanggan baru
melalui katalog internet Fliphtml5
Pemasaran Melalui Katalog
Hasil penelitian :
Sekitar 58 persen pembeli online
menelusuri katalog cetakan untuk
mendapatkan ide
31 persen dari konsumen memiliki
katalog cetakan ketika mereka
membuat pembelian online.
Fliphtml5
Pemasaran TV dengan Respon Langsung
Respon langsung periklanan
Infomercials
Saluran Belanja Peralatan Rumah
Pemasaran Kios
Mesin informasi
dan pemesanan
umumnya
ditemukan di toko-
toko, bandara, dan
lokasi lainnya.
Perkembangan Digitalisasi di Indonesia
Online, Media Sosial, & Pemasaran Gawai
• Saat ini, sulit untuk menemukan perusahaan yang tidak memiliki
keberadaan online yang substansial.
• Bahkan perusahaan yang secara tradisional mengoperasikan offline,
kini telah menciptakan pemasaran melalui jaringan digital.
• Anggaran rendah, dampak tinggi - pasar dengan cakupan luas
Pemasaran Online
Pemasaran melalui Internet menggunakan :
 situs web perusahaan
 promosi dan iklan online
 email
 video online
 blog
Bentuk-bentuk Pemasaran Online
Situs Web Pemasaran
Mesin pencari periklanan
Niagahoster
Bentuk-bentuk Pemasaran Online (Lanj)
Blog
E-mail
Pemasaran Sosial Media
Jejaring sosial online independen dan
komersial, di mana orang-orang berkumpul
untuk bersosialisasi dan berbagi pesan, opini,
gambar, video, ataupun konten lainnya.
BIG Market (Pasar Besar)
Communication Collaboration Entertainment and
Multimedia
Jaringan Sosial :
Facebook
LinkedIn
Google+
Blog:
Blogspot,
Wordpress
Mikroblog:
Twitter,
Tumblr
Manajemen Konten :
Wordpress
Navigasi Sosial :
Waze
Wikis:
Wikipedia
Wikimedia
Forum diskusi:
Reddit
Quora
Menandai :
Pinterest
Game Sharing
(game bersama):
Miniclip
Platform media
Youtube
Instagram
MySpace
Vimeo
Musik:
Spotify
Kategori
Media Sosial
Untuk masuk di
dunia digital
Terlihat
3 Poin Penting
Percakapan Keterikatan
Pemasaran melalui gawai
• Pesan pemasaran, promosi, dan konten pemasaran
lainnya dikirimkan ke konsumen on-the-go melalui
ponsel, smartphone, tablet, dan perangkat seluler
lainnya.
• Saat ini smartphone atau
tablet dapat menjadi teman
belanja yang praktis.
Memberikan informasi
produk, harga, dan ulasan
dari konsumen lain.
Kebijakan Publik dan Isu Etik dalam Pemasaran Langsung
Mengangggu konsumen
Mengambil keuntungan secara tidak adil dari
para pembeli yang impulsif atau lugu
Menyasar pembeli yang kecanduan belanja
melalui TV
Penipuan dan kecurangan
Menyerang hal-hal pribadi
Daftar Pustaka
• Kotler & Amstrong. 2017. Marketing in
Introduction 13th Edition. Pearson
• Prasodjo, A. 2018. Strategi Optimisasi Digital
Marketing Teknik Dalam Era Industri 4.0.
• Syifa, U. 2018. Advertising Management and New
Media Choices - Social Media.
• www.iejel.com
• https://youtu.be/9m45nVsvvEY
Terima kasih

More Related Content

What's hot

Merancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaranMerancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaran
Indra Diputra
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Judianto Nugroho
 
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasarBab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Judianto Nugroho
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produk
Judianto Nugroho
 
Bab 11 menghadapi persaingan
Bab 11 menghadapi persainganBab 11 menghadapi persaingan
Bab 11 menghadapi persaingan
Judianto Nugroho
 
STRATEGI DISTRIBUSI
STRATEGI DISTRIBUSISTRATEGI DISTRIBUSI
STRATEGI DISTRIBUSI
Dunia Pendidikan
 
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Tika Nafisah
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Shifa Khairunnisa
 
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumenBab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Judianto Nugroho
 
Bab 7 menganalisis pasar bisnis
Bab 7 menganalisis pasar bisnisBab 7 menganalisis pasar bisnis
Bab 7 menganalisis pasar bisnis
Judianto Nugroho
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
Sifa Siti Mukrimah
 
Ppt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaranPpt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaran
parulian
 
2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt
2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt
2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt
bayusoedargo1
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
Judianto Nugroho
 
Pertemuan v keseimbangan pasar
Pertemuan v keseimbangan pasarPertemuan v keseimbangan pasar
Pertemuan v keseimbangan pasar
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Saluran distribusi (marketing2)
Saluran distribusi (marketing2)Saluran distribusi (marketing2)
Saluran distribusi (marketing2)Indra Purba
 
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadiBab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
Judianto Nugroho
 

What's hot (20)

Merancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaranMerancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaran
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
 
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasarBab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produk
 
Bab 11 menghadapi persaingan
Bab 11 menghadapi persainganBab 11 menghadapi persaingan
Bab 11 menghadapi persaingan
 
Menganalisis pasar bisnis
Menganalisis pasar bisnisMenganalisis pasar bisnis
Menganalisis pasar bisnis
 
STRATEGI DISTRIBUSI
STRATEGI DISTRIBUSISTRATEGI DISTRIBUSI
STRATEGI DISTRIBUSI
 
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumenBab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
 
Bab 7 menganalisis pasar bisnis
Bab 7 menganalisis pasar bisnisBab 7 menganalisis pasar bisnis
Bab 7 menganalisis pasar bisnis
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
 
Ppt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaranPpt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaran
 
Nike
NikeNike
Nike
 
2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt
2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt
2.Perencanaan-strategi-pemasaran.ppt
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
 
Pertemuan v keseimbangan pasar
Pertemuan v keseimbangan pasarPertemuan v keseimbangan pasar
Pertemuan v keseimbangan pasar
 
Saluran distribusi (marketing2)
Saluran distribusi (marketing2)Saluran distribusi (marketing2)
Saluran distribusi (marketing2)
 
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadiBab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
 
Saluran distribusi
Saluran distribusiSaluran distribusi
Saluran distribusi
 

Similar to Menpas10 3T Prom3

Modul Digital Marketing.pdf
Modul Digital Marketing.pdfModul Digital Marketing.pdf
Modul Digital Marketing.pdf
Ervina Febriyanti
 
Ppt e marketing
Ppt e marketingPpt e marketing
Ppt e marketing
Mercu Buana University
 
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptxBagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Ekaseptiani24
 
Digital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds pptx
Digital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds  pptxDigital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds  pptx
Digital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds pptx
AliaTriUtami1
 
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Kanaidi ken
 
Strategi Pemasaran UMROH Menggunakan Media Sosial & Digital
Strategi Pemasaran  UMROH Menggunakan Media Sosial & DigitalStrategi Pemasaran  UMROH Menggunakan Media Sosial & Digital
Strategi Pemasaran UMROH Menggunakan Media Sosial & Digital
Kanaidi ken
 
01. Pengantar Digital Marketing.pptx
01. Pengantar Digital Marketing.pptx01. Pengantar Digital Marketing.pptx
01. Pengantar Digital Marketing.pptx
MMOTELKOMUNIVERSITY
 
PPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdf
PPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdfPPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdf
PPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdf
MuhammadSyarif100
 
06_ Komunikasi Global.pptx
06_ Komunikasi Global.pptx06_ Komunikasi Global.pptx
06_ Komunikasi Global.pptx
DeriAlanK
 
Penerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi Training
Penerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi TrainingPenerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi Training
Penerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi Training
Kanaidi ken
 
Presentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan Ajar
Presentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan AjarPresentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan Ajar
Presentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan Ajar
rudysandry2
 
Bab 1 Konsep Dasar Digital Marketing.pptx
Bab 1  Konsep Dasar Digital Marketing.pptxBab 1  Konsep Dasar Digital Marketing.pptx
Bab 1 Konsep Dasar Digital Marketing.pptx
firdausiqbal754
 
Strategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdf
Strategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdfStrategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdf
Strategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdf
AliaTriUtami1
 
Public Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLER
Public Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLERPublic Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLER
Public Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLER
Kanaidi ken
 
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
VinaViani1
 
Cpd 2.0
Cpd 2.0Cpd 2.0
Cpd 2.0
Zreen Ambiey
 
Digital Marketing M2.pptx
Digital Marketing M2.pptxDigital Marketing M2.pptx
Digital Marketing M2.pptx
ShaharudinSaad1
 
Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...
Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...
Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...
Kanaidi ken
 
Melek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptx
Melek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptxMelek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptx
Melek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptx
Nurudin Jauhari
 
Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0
Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0
Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0
Kanaidi ken
 

Similar to Menpas10 3T Prom3 (20)

Modul Digital Marketing.pdf
Modul Digital Marketing.pdfModul Digital Marketing.pdf
Modul Digital Marketing.pdf
 
Ppt e marketing
Ppt e marketingPpt e marketing
Ppt e marketing
 
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptxBagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
 
Digital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds pptx
Digital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds  pptxDigital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds  pptx
Digital Marketing Fundamental, STP, 4C Diamonds pptx
 
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
 
Strategi Pemasaran UMROH Menggunakan Media Sosial & Digital
Strategi Pemasaran  UMROH Menggunakan Media Sosial & DigitalStrategi Pemasaran  UMROH Menggunakan Media Sosial & Digital
Strategi Pemasaran UMROH Menggunakan Media Sosial & Digital
 
01. Pengantar Digital Marketing.pptx
01. Pengantar Digital Marketing.pptx01. Pengantar Digital Marketing.pptx
01. Pengantar Digital Marketing.pptx
 
PPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdf
PPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdfPPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdf
PPT KONSEP DIGITAL MARKETING - Kistiawan (1).pdf
 
06_ Komunikasi Global.pptx
06_ Komunikasi Global.pptx06_ Komunikasi Global.pptx
06_ Komunikasi Global.pptx
 
Penerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi Training
Penerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi TrainingPenerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi Training
Penerapan Digital Marketing di Indonesia _Materi Training
 
Presentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan Ajar
Presentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan AjarPresentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan Ajar
Presentasi Komunikasi Personal Sebagai Bahan Ajar
 
Bab 1 Konsep Dasar Digital Marketing.pptx
Bab 1  Konsep Dasar Digital Marketing.pptxBab 1  Konsep Dasar Digital Marketing.pptx
Bab 1 Konsep Dasar Digital Marketing.pptx
 
Strategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdf
Strategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdfStrategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdf
Strategi Promosi & Integrated Marketing Communication.pdf
 
Public Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLER
Public Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLERPublic Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLER
Public Relations-4.0 and Digital Marketing_ Training " PR and PROTOCOLER
 
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
 
Cpd 2.0
Cpd 2.0Cpd 2.0
Cpd 2.0
 
Digital Marketing M2.pptx
Digital Marketing M2.pptxDigital Marketing M2.pptx
Digital Marketing M2.pptx
 
Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...
Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...
Strategi Marketing Funding dalam Upaya Merangkul Nasabah Millennial _Pelatiha...
 
Melek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptx
Melek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptxMelek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptx
Melek Digital Marketing untuk Anak Gen Z - Jauhari.pptx
 
Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0
Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0
Pemanfaatan Digital Marketing & Media Sosial di Era Revolusi Industri 4.0
 

More from JonoMMunandar

Menpas08 3T Branding
Menpas08 3T BrandingMenpas08 3T Branding
Menpas08 3T Branding
JonoMMunandar
 
Menpas07 3T NPD
Menpas07 3T NPDMenpas07 3T NPD
Menpas07 3T NPD
JonoMMunandar
 
Menpas06 3T Product
Menpas06 3T ProductMenpas06 3T Product
Menpas06 3T Product
JonoMMunandar
 
Menpas05 3T DIF&POS
Menpas05 3T DIF&POSMenpas05 3T DIF&POS
Menpas05 3T DIF&POS
JonoMMunandar
 
Menpas04 3T SEG&TAR
Menpas04 3T SEG&TARMenpas04 3T SEG&TAR
Menpas04 3T SEG&TAR
JonoMMunandar
 
Menpas03 3T PERNC
Menpas03 3T PERNCMenpas03 3T PERNC
Menpas03 3T PERNC
JonoMMunandar
 
Menpas02 3T Perikon
Menpas02 3T PerikonMenpas02 3T Perikon
Menpas02 3T Perikon
JonoMMunandar
 

More from JonoMMunandar (7)

Menpas08 3T Branding
Menpas08 3T BrandingMenpas08 3T Branding
Menpas08 3T Branding
 
Menpas07 3T NPD
Menpas07 3T NPDMenpas07 3T NPD
Menpas07 3T NPD
 
Menpas06 3T Product
Menpas06 3T ProductMenpas06 3T Product
Menpas06 3T Product
 
Menpas05 3T DIF&POS
Menpas05 3T DIF&POSMenpas05 3T DIF&POS
Menpas05 3T DIF&POS
 
Menpas04 3T SEG&TAR
Menpas04 3T SEG&TARMenpas04 3T SEG&TAR
Menpas04 3T SEG&TAR
 
Menpas03 3T PERNC
Menpas03 3T PERNCMenpas03 3T PERNC
Menpas03 3T PERNC
 
Menpas02 3T Perikon
Menpas02 3T PerikonMenpas02 3T Perikon
Menpas02 3T Perikon
 

Menpas10 3T Prom3

  • 1. Inspiring Innovation with Integrity Komunikasi Pemasaran Terpadu: Penjualan Pribadi dan Pemasaran Langsung Disiapkan oleh: Jono M. Munandar, Edward H Siregar, Stevia Septiani jonomu@apps.ipb.ac.id 08111104474 Sumber Materi: 1) Kotler P., Amstrong G. Prinsip-Prinsip Pemasaran (2008); 2) Kotler P., Amstrong G., Opresnik M.O., Marketing an Introduction (2012)
  • 2. Untuk video materi ini bisa diakses di link di bawah ini: Personal Selling dan Pemasaran Terintegrasi Part 1 (Edward): https://youtu.be/TTSM1Ib5f_A Personal Selling dan Pemasaran Terintegrasi Part 2 (Edward): https://youtu.be/LIEBdf7Brno Personal Selling dan Pemasaran Terintegrasi Part 3 (Edward): https://youtu.be/153fP6-0DaI Direct Marketing dan Digital Marketing (Stevia): https://youtu.be/QHHQ1A8E8uQ
  • 3. Apakah yang Disebut dengan Penjualan Pribadi • Umumnya tenaga penjual berpendidikan baik, profesional yang dilatih secara baik dan bekerja untuk membangun dan mempertahankan hubungan jangka panjang dengan para pelanggan • Istilah tenaga penjual meliputi posisi jangkauan yang luas: Order taker (penerima pesanan): Department store clerk Order getter (pencari pesanan) : Menjual secara kreatif dalam lingkungan berbeda
  • 4. Peran Tenaga Penjual (TP) • Tenaga penjual dibayar, promosi yang berbentuk pribadi • Melibatkan komunikasi personal dua arah antara tenaga penjual dan konsumen individu. • Wiraniaga: Mendorong pelanggan untuk memahami masalah Menyesuaikan penawaran pemasaran agar sesuai dengan kebutuhan khusus konsumen Merundingkan transaksi jual beli Membangun hubungan pribadi jangka panjang
  • 5. Peran Tenaga Penjual (TP) Tenaga Penjual merupakan penghubung penting (critical link) antara perusahaan dan pelanggannya TP mewakili perusahaan ke pelanggan TP mewakili pelanggan ke perusahaan Goal = Kepuasan pelanggan dan laba perusahaan
  • 6. Tahapan Utama dalam Manajemen Tenaga Penjualan Merancang stuktur & strategi TP Merekrut & menyeleksi TP Pelatihan TP Kompensasi TPMenyelia TP Mengevaluasi TP
  • 7. Struktur Tenaga Penjualan Territorial: TP ditugaskan di area eksklusif dan menjual lini produk secara penuh Product: TP hanya menjual lini produk tertentu Customer: TP mengorganisasikan sepanjang lini konsumen atau industri Complex: Kombinasi dari beberapa tipe struktur
  • 8. Tenaga Penjual dari dalam perusahaan • Melakukan bisnis dari kantor melalui telepon atau kunjungan dari perspekstif para pembeli • Meliputi: Pegawai pendukung teknis Asisten penjual Para pemasar jarak jauh (telemarketers)
  • 9. Rekrutmen dan Seleksi Tenaga Penjual Bakat utama Tenaga Penjual: Motivasi dari dalam Gaya kerja yang disiplin Memiliki kemampuan untuk menjual Memiliki kemampuan untuk membangun hubungan jangka panjang dengan pelanggan
  • 10. Rekrutmen TP diperoleh dari: • Rekomendasi dari TP saat ini • Agen ketenagakerjaan • Iklan yang kredibel • Website • Pelajar/ Mahasiswa • Dari perusahaan yang lain
  • 11. Tujuan Pelatihan Tenaga Penjual Belajar tentang dan identitas perusahaan Belajar tentang produk perusahaan Belajar tentang karakteristik pelanggan dan pesaing Belajar tentang membuat presentasi yang efektif Belajar tentang tanggung jawab dan prosedur di lapangan
  • 12. Kompensasi untuk Penjual • Fixed amount (jumlah tetap) : Gaji • Variable amount (jumlah variable) : Komisi atau bonus • Pengeluaran : Diganti oleh perusahaan terkait pekerjaan • Kompensasi tambahan: Liburan, cuti sakit, pensiun, dll.
  • 13. Menyelia Tenaga Penjual Menyelia secara langsung Menolong TP mengidentifikasi pelanggan Menyediakan waktu khusus untuk : • Rencana telepon tahunan • Time-and-duty analysis (Analisis waktu-dan-tugas) • Sistem otomatisasi TP
  • 14. Bagaimana Tenaga Penjual memanfaatkan waktunya? panggilan layanan, 12.70% penjualan tatap muka, 28.80% menunggu / bepergian, 17.40% penjualan telepon, 25.10% Tugas administratif, 16%
  • 15. Menyelia Tenaga Penjual (Lanj) Memotivasi TP Iklim organisasi Kuota penjualan Insentif positif: • Rapat penjualan • Kontes penjualan • Pengakuan dan penghargaan • Hadiah tunai, perjalanan dan pembagian keuntungan
  • 16. Tahapan Utama dalam Penjualan yang Efektif Pencarian calon pembeli yang memenuhi syarat Sebelum pendekatan Pendekatan presentasi dan demonstrasi menangani keluhan Penutupan Follow-up Tindak lanjut
  • 17. Proses Penjualan Personal Prospecting ( pencarian) : TP mengidentifikasi pelanggan yang potensial Preapproach (Sebelum pendekatan) : TP belajar sebanyak mungkin tentang pelanggan yang potensial sebelum melakukan kontak telepon Approach (Pendekatan) : TP mengunjungi pelanggan untuk pertama kali Presentation (Presentasi) : TP bercerita tentang “kisah produk” kepada para pembeli, mengungkap menfaat bagi pelanggan
  • 18. Proses Penjualan Personal (Lanj) Handling Objections (menangani keluhan) : TP memperjelas, mengklarifikasi dan mengatasi penolakan pembeli Closing (Penutupan) : TP menanyakan kepada pelanggan untuk memesan produk Follow-up (Tindak lanjut) : TP menindaklanjuti penjualan untuk memastikan kepuasan pelanggan agar melakukan pembelian ulang
  • 19. Direct & Digital Marketing (Pemasaran Langsung & Digital) Direct & Digital Marketing terdiri dari koneksi langsung secara hati-hati dengan konsumen individu yang ditargetkan agar mendapatkan respon segera dan membangun hubungan pelanggan jangka panjang.
  • 20. Transformasi Direct Marketing (DM) Early Direct Marketers (Pemasar Langsung awal) : • Perusahaan katalog, surat langsung, dan telemarketer • Mengumpulkan nama pelanggan dan menjual barang terutama melalui surat dan telepon. New Direct Marketing (Pemasaran Langsung yang Baru) : • Dengan kemajuan pesat dalam teknologi digital dari smartphone, tablet, dan perangkat digital lainnya • Pemasaran sosial dan seluler online
  • 21. Model baru Direct Marketing (DM) Mulanya bagi beberapa perusahaan DM model baru hanya media tambahan. Saat ini DM lebih dari sekedar media tambahan – pada umumnya sekarang menggunakan model lengkap untuk melakukan bisnis
  • 22. Manfaat pemasaran Langsung Manfaat bagi para pembeli: • Kenyamanan • Mudah digunakan • Bersifat pribadi • Mudah diakses untuk informasi produk • Tanggapan segera dan interaktif
  • 23. Manfaat pemasaran Langsung (Lanj) Manfaat bagi para penjual: • Alat yang sangat berguna untuk membangun hubungan pelanggan • Dapat menargetkan kelompok kecil atau individual • Menyesuaikan penawaran dengan kebutuhan pelanggan • Dapat mencapai prospek pada momen yang tepat • Memberikan akses kepada pembeli yang tidak dapat dicapai oleh saluran pemasaran lain • Menawarkan biaya yang murah dan cara yang efisien untuk mencapai pasar
  • 24. Bentuk-bentuk Penjualan Langsung Pemasaran online pemasaran surat langsung Tele- marketing Penjualan tatap muka Pemasaran kios pemasaran televisi dengan respon langsung Pemasara katalog pelanggan dan prospek
  • 25. Pemasaran Via Telepone • Menjangkau lebih dari 36% penjualan dari semua bentuk DM • Digunakan baik pada pasar konsumen dan pasar bisnis (B2B) • Bisa panggilan keluar atau masuk Agung Id - blogger
  • 26. Pemasaran Langsung Via Surat • Pemasaran yang terjadi dengan mengirim penawaran, pengumuman, pengingat, atau item lainnya langsung kepada seseorang pada alamat tertentu. • Meliputi lebih dari 30% penjualan dari bentuk DM. • Menetapkan target pasar secara selektif. • Bersifat personal dan fleksibel.
  • 27. Pemasaran Melalui Katalog • Pemasaran langsung melalui media cetak, video, atau katalog digital yang dikirimkan ke pelanggan, tersedia di toko, atau disajikan online • Perkembangan internet, semakin banyak katalog online • Katalog cetakan tetap merupakan medium utama, karena sulit menarik pelanggan baru melalui katalog internet Fliphtml5
  • 28. Pemasaran Melalui Katalog Hasil penelitian : Sekitar 58 persen pembeli online menelusuri katalog cetakan untuk mendapatkan ide 31 persen dari konsumen memiliki katalog cetakan ketika mereka membuat pembelian online. Fliphtml5
  • 29. Pemasaran TV dengan Respon Langsung Respon langsung periklanan Infomercials Saluran Belanja Peralatan Rumah
  • 30. Pemasaran Kios Mesin informasi dan pemesanan umumnya ditemukan di toko- toko, bandara, dan lokasi lainnya.
  • 32. Online, Media Sosial, & Pemasaran Gawai • Saat ini, sulit untuk menemukan perusahaan yang tidak memiliki keberadaan online yang substansial. • Bahkan perusahaan yang secara tradisional mengoperasikan offline, kini telah menciptakan pemasaran melalui jaringan digital. • Anggaran rendah, dampak tinggi - pasar dengan cakupan luas
  • 33. Pemasaran Online Pemasaran melalui Internet menggunakan :  situs web perusahaan  promosi dan iklan online  email  video online  blog
  • 34. Bentuk-bentuk Pemasaran Online Situs Web Pemasaran Mesin pencari periklanan Niagahoster
  • 35. Bentuk-bentuk Pemasaran Online (Lanj) Blog E-mail
  • 36. Pemasaran Sosial Media Jejaring sosial online independen dan komersial, di mana orang-orang berkumpul untuk bersosialisasi dan berbagi pesan, opini, gambar, video, ataupun konten lainnya.
  • 38. Communication Collaboration Entertainment and Multimedia Jaringan Sosial : Facebook LinkedIn Google+ Blog: Blogspot, Wordpress Mikroblog: Twitter, Tumblr Manajemen Konten : Wordpress Navigasi Sosial : Waze Wikis: Wikipedia Wikimedia Forum diskusi: Reddit Quora Menandai : Pinterest Game Sharing (game bersama): Miniclip Platform media Youtube Instagram MySpace Vimeo Musik: Spotify Kategori Media Sosial
  • 39. Untuk masuk di dunia digital Terlihat 3 Poin Penting Percakapan Keterikatan
  • 40. Pemasaran melalui gawai • Pesan pemasaran, promosi, dan konten pemasaran lainnya dikirimkan ke konsumen on-the-go melalui ponsel, smartphone, tablet, dan perangkat seluler lainnya. • Saat ini smartphone atau tablet dapat menjadi teman belanja yang praktis. Memberikan informasi produk, harga, dan ulasan dari konsumen lain.
  • 41. Kebijakan Publik dan Isu Etik dalam Pemasaran Langsung Mengangggu konsumen Mengambil keuntungan secara tidak adil dari para pembeli yang impulsif atau lugu Menyasar pembeli yang kecanduan belanja melalui TV Penipuan dan kecurangan Menyerang hal-hal pribadi
  • 42. Daftar Pustaka • Kotler & Amstrong. 2017. Marketing in Introduction 13th Edition. Pearson • Prasodjo, A. 2018. Strategi Optimisasi Digital Marketing Teknik Dalam Era Industri 4.0. • Syifa, U. 2018. Advertising Management and New Media Choices - Social Media. • www.iejel.com • https://youtu.be/9m45nVsvvEY