SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
MENGIDENTIFIKASI MENU DAN IKON PENGOLAH KATA
A. Mengenal Tampilan Microsoft Office Word
Dari tampilan area kerja program Microsoft Office Word 2007 diatas kita akan menemukan
bagian-bagian Microsoft Word 2007 seperti Title Bar, Office Button, Quick Access Toolbar, Menu
Bar, Ribbon, Ruler, Status Bar, View Toolbar, Vertikal Scroll bar, dan Text Boundaris. Adapun
yang yang dimaksud dan penjelesannya adalah:
a. TITLE BAR : berisi nama file yang sedang Aktif (dikerjakan), serta tombol menampilkan
(Maximize), atau menyembunyikan jendela program (Minimize), dan menutup program (Close).
b. OFFICE BOTTON : berisi perintah-perintah yang berkaitan dengan pembuatan dokumen seperti
membuat dokumen baru (New), membuka dokumen (Open), menyimpan dokumen (Save),
mencetak dokumen (Print), dan sebagainya.
c. QUICK ACCESS TOOLBAR : berisi tombol-tombol yang berfungsi sebagai alternatif
penggunaan perintah yang sering digunakan. Sebagai contoh, tool Open dan Save.
d. MENU BAR : berisi serangkaian perintah yang didalamnya terdapat sub-sub perintah sesuai
kategorinya. Sebagai contoh, pada menu Home terdapat submenu Clipboard, Font, Paragraph,
Styles, dan Editing yang didalamnya berisi perintah-perintah sesuai kategorinya. Achmad Rizali |
Makalah Microsoft Office Word 6
B. Mengenal Fungsi Menu-Menu Microsoft Office Word
Anda pasti mengenal microsoft word. tapi belum tentu anda mengenal menu yang ada di dalamnnya,
karena ada banyak sekali seubmenu yang ada di microsoft word. langsung saja, berikut menu yang ada di
dalam microsoft word :
MENU FILE, SUB MENU FILE New : Membuka dockument baru yang masih
kosong Open : Membuka file dokumen yang telah
disimpan Close : Mrenutup dokumen Save : Menyimpan dokumen ke media
penyimpanan Save As : Menyimpan dokumen ke media
penyimpanan dalam format lain Save as Web page : Menyimpan dalam format
file web page Seacrh : Mencari teks tertentu dari suatu file Versions : Untuk mengetahui versi Ms. Word
Web page Preview : Melihat tampilan dokumen dalam format web page Page setup : Mengatur tampilan
halaman yang akan dicetak pada pada dokumen Print Preview : Melihat tampilan dari dokumen yang akan
di cetak Print : Mencetak dokumen dan mengatur kerja printer Send to : Mengirim dokumen melalui e-
mail Propertise : Mengetahu beberapa keterangan mengenai isi dokumen Exit : menutup program Ms.
word Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 10
FUNGSI TAB HOME
Tab Home terdiri dari lima Group yaitu, Clipboard, Font, Paragraph, Styles dan editing.Group Clipboard
terdiri dari sekumpulan menu yaitu: Paste : untuk menempelkan hasil copy atau cut. Cut : untuk memotong
teks/objek terpilih. Copy : untuk menggandakan teks/objek terpilih. Format Painter : digunakan untuk
meniru format halaman dokumen ke dalam dokumen
FUNGSI TAB INSERT
Tab Insert digunakan untuk menyisipkan objek ke dalam dokumen yang dikelola. Baik berupa objek
gambar, tabel, Shape, dan karakter spesial (Symbols). Bahkan dengan tab Insert tersebut, user bisa
menyisipkan link ke file yang berada di luar dokumen, bahkan ke internet.
Secara umum perintah yang terdapat di Ribbon Insert terdiri dari 7 Group perintah yang memiliki kesamaan
fungsi. Beberapa Group yang terdapat di tab ini adalah: Pages, Tables, Illustrations, Links, Header dan
Footer, Text, dan Symbol.
FUNGSI TAB PAGE LAYOUT
Icon perintah yang terdapat di Tab Page Layout digunakan untuk pengaturan tata letak halaman dokumen
Word. Tab ini terdiri dari 5 Group perintah, yaitu : Themes, Page Layout, Page Backround, Paragraph,
Arrange.
segmen yang benar-benar sebangun. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 11
FUNGSI TAB REFERENCES
Icon perintah yang terdapat di tab References secara umum digunakan untuk properti seputar rujukan atau
referensi yang berkaitan dengan dunia perbukuan. Sebuah perbukuan yang bahenol perlu dilengkapi dengan
atribut referensi yang lengkap, agar ide yang tertuang di dalamnya semakin gagah perkasa. Tampaknya tab
Reference ini juga kompatibel bagi pengguna dalam menggarap dokumen yang cukup kompleks. Misalnya
proposal, skripsi (dan saudara-saudaranya). Bagi teman-teman yang merasa calon sarjana mungkin perlu
mengakrabkan diri dengan tab Reference ini sebagai persiapan menyambut tugas akhir yang sangat dituntut
untuk melengkapinya dengan atribut referensi semisal footnote dan endnote.
Tab References terdiri dari 6 group: Table of Contens, Footnotes, Citation Bibliography, Captions,
Index, dan Table of Authorities.
FUNGSI TAB MAILINGS
Menu Mailings
Menu Mailings berfungsi misalnya untuk pembuatan penamaan pada amplop atau label (Mailings – Create),
pembuatan Mail Merge (Start Mail Merge), dll.
FUNGSI TAB REVIEW
Menu Review berfungsi misalnya untuk pengecekan Spelling Grammar, pemberian Comment pada halaman
penulisan, dll. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 12
FUNGSI TAB VIEW
Menu View untuk membantu pengecekan secara keseluruhan atau draft penulisan apakah sudah sesuai
seperti yang di-ingin-kan dengan bantuan fungsi menu Document Views; Format pengaturan dengan
bantuan Show/Hide (ada pilihan Ruler, Gridlines, Document map, Thumbnails, dan Message Bar);
pembesaran atau pengecilan dengan fungsi menu Zoom; Pengaturan penampilan secara Window dengan
bantuan menu Window (Arrange All, untuk menampilkan seluruh dokumen Ms-Word yang sedang aktif
dalam satu layar, agar tampilan kembali normal maka cukup klik Maximize) atau (Split, memotong layar
penulisan yang sedang aktif kemudian di bawah layar tersebut akan tampil layar seluruh penulisan dari judul
penulisan yang sama, biasanya berguna untuk pengecekan supaya tidak bolak-balik mencari-cari penulisan
yang hendak dibandingkan). Ada juga menu Macros apabila penulisan menggunakannya. Achmad Rizali |
Makalah Microsoft Office Word 13
Ctrl + A : select All
G. FUNGSI TOMBOL
Ctrl + B : bold
Ctrl + C : copy
Ctrl +D : font
Ctrl + E : rata tengah
Ctrl + F : find
Ctrl + G : Go to
Ctrl + H : replace
Ctrl + I : teks miring
Ctrl + J : justify alighment
Ctrl + K : insert hyperlink
Ctrl + L : rata kanan
Ctrl + M : hanging ident
Ctrl + N : new
Ctrl + O : open
Ctrl + P : print
Ctrl + Q : normal style
Ctrl +R : rata kiri
Ctrl + S : save/ save as
Ctrl + T : left ident
Ctrl + U : underline
Ctrl + V : paste
Ctrl + W : close
Ctrl + X : cut
Ctrl + Y : redo
Ctrl + Z : undo
Ctrl +1 : singgle spacing
Ctrl + 2 : double spacing
Ctrl + 5 : 1,5 lines
Ctrl + esc : star menu
F1 : menjalankan fungsi pertolongan
yang disediakan Ms. Word
F2 : memindahkan teks atau objek yang
dipilih
F3 : menjalankan perintah autotext
F4 : megulangi perintah sebelumnya
F5 : menjalankan perintah find
F6 : menjalankan perintah other pane
F7 : memeriksa kesalahan ketik dan
ejaan teks
F8 : awal perintah penyorotan
/pemilohan teks atau objel
F9 : mengupdate field
F10 : mengaktifkan menu
F11 : memasukkan field berikutnya
F12 : mengaktifkan dialog save as
Esc : membatalkan dialog /perintah
Enter : melaksanakan pilihan atau
mengakhiri suatu paragraf
Tab : Memindahkan teks sesuai
dengan tanda tab yang ada pada
ruler horizontal.
Windows : Mengaktifkan menu start.
Shortcut : Mengaktifkan shortcut
pada posisi kursor.
Delete : Menghapus 1 karakter di
sebelah kanan kursor.
Backspace : Menghapus 1 karakter di
sebelah kiri kursor.
Insert : Menyisip karakter di
posisi kursor.
Home : Memindahkan posisi
kursor ke awal baris.
End : Memindahkan posisi
kursor ke akhir baris.
Page Up : Menggulung layar ke
atas. Achmad Rizali | Makalah Microsoft
Office Word 14
Page Down : Menggulung layar ke
bawah.
Up : Memindahakan kursor 1
baris ke atas.
Down : Memindahkan kursor 1
baris ke bawah.
Left : Memindahkan kursor 1
karakter ke kiri.
Right : Memindahkan kursor 1
karakter ke kanan.
Num Lock On : Fungsi pengetikan angka-angka dan operator matematik aktif.
Num Lock Off : Fungsi tombol navigasi
aktif.
Shift + F10 : Membuka menu pintas, sama seperti mengklik kanan.
Alt : Penekanan tombol yang
tidak dikombinasikan
dengan tombol lain hanya
berfungsi untuk
mengaktifkan atau
memulai penggunaan menu
bar.
Shift + Delete : Menghapus item yang dipilih secara permanen tanpa menempatkan item dalam
Recyle Bin.
Ctrl + Right Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata berikutnya.
Ctrl + Left Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata sebelumnya.
Ctrl + Down Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf berikutnya.
Ctrl + Up Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf sebelumn
RIBBON : berisi perintah-perintah khusus yang merupakan sub menu dari Menu Bar yang terdiri
dari icon-icon perintah editing, formating dan lain-lain.
RULLER : merupakan kotak pengukuran yang diletakkan secara horizontal, yaitu di atas dokumen,
dan secara vertikal, yaitu di sebelah kiri dokumen. Ruler berfungsi untuk mempermudah melakukan
pengaturan letak halaman.
VERTIKAL SCROLL BAR : berfungsi untuk menggulung lembar kerja, bila Anda mengerjakan
dokumen lebih dari 1 halaman, vertikal scroll bar ini sangat membantu untuk berpindah dari satu
halaman ke halaman yang lain.
TEXT BOUNDARIS: adalah garis pembantu sebagai tanda batas pengetikan kiri kanan dan atas,
atau sering disebut margin (garis tepi).
STATUS BAR : baris horizontal yang menampilkan informasi jendela dokumen yang sedang
ditampilkan, Baik informasi halaman (page), Jumlah halaman, kata, huruf, (word).

More Related Content

What's hot

Analisis Data Kelas 8
Analisis Data Kelas 8Analisis Data Kelas 8
Analisis Data Kelas 8Farichah Riha
 
Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7Farichah Riha
 
bab 7 algoritma dan pemograman.pptx
bab 7  algoritma dan pemograman.pptxbab 7  algoritma dan pemograman.pptx
bab 7 algoritma dan pemograman.pptxNaeniPaccing
 
Sistem Komputer Kelas 9
Sistem Komputer Kelas 9Sistem Komputer Kelas 9
Sistem Komputer Kelas 9Farichah Riha
 
Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007
Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007
Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007AniRPI
 
Materi ms word kls x smt genap
Materi ms word kls x smt genapMateri ms word kls x smt genap
Materi ms word kls x smt genapsamrin khan
 
Informatika (BK).pptx
Informatika (BK).pptxInformatika (BK).pptx
Informatika (BK).pptxAcimMulyana2
 
Bab 6 analisis data.pptx
Bab 6 analisis data.pptxBab 6 analisis data.pptx
Bab 6 analisis data.pptxEDR20081
 
Pelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptxPelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptxTriEvelina1
 
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu barFungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu barFredi Sukses
 
Microsoft Word.ppt
Microsoft Word.pptMicrosoft Word.ppt
Microsoft Word.pptTriEvelina1
 
Microsoft Word
Microsoft WordMicrosoft Word
Microsoft WordAngelLika4
 
Sistem Komputer Kelas 8
Sistem Komputer Kelas 8Sistem Komputer Kelas 8
Sistem Komputer Kelas 8Farichah Riha
 
Materi kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiMateri kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiKhamandjana Orien
 
Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-
Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-
Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-Indah Wijayanti
 
Materi tik untuk sd
Materi tik untuk sd Materi tik untuk sd
Materi tik untuk sd yuliafauziah3
 

What's hot (20)

Analisis Data Kelas 8
Analisis Data Kelas 8Analisis Data Kelas 8
Analisis Data Kelas 8
 
Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7
 
bab 7 algoritma dan pemograman.pptx
bab 7  algoritma dan pemograman.pptxbab 7  algoritma dan pemograman.pptx
bab 7 algoritma dan pemograman.pptx
 
Sistem Komputer Kelas 9
Sistem Komputer Kelas 9Sistem Komputer Kelas 9
Sistem Komputer Kelas 9
 
Rpp tik kls 4 semester 1
Rpp tik kls 4 semester 1Rpp tik kls 4 semester 1
Rpp tik kls 4 semester 1
 
Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007
Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007
Fungsi dan Icon Menu Microsoft Word 2007
 
Materi ms word kls x smt genap
Materi ms word kls x smt genapMateri ms word kls x smt genap
Materi ms word kls x smt genap
 
icon icon power point
icon icon power pointicon icon power point
icon icon power point
 
Informatika (BK).pptx
Informatika (BK).pptxInformatika (BK).pptx
Informatika (BK).pptx
 
Bab 6 analisis data.pptx
Bab 6 analisis data.pptxBab 6 analisis data.pptx
Bab 6 analisis data.pptx
 
Lks tik 8 word 2007
Lks tik 8   word 2007Lks tik 8   word 2007
Lks tik 8 word 2007
 
Pelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptxPelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptx
 
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu barFungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
 
Microsoft Word.ppt
Microsoft Word.pptMicrosoft Word.ppt
Microsoft Word.ppt
 
Microsoft Word
Microsoft WordMicrosoft Word
Microsoft Word
 
Icon
IconIcon
Icon
 
Sistem Komputer Kelas 8
Sistem Komputer Kelas 8Sistem Komputer Kelas 8
Sistem Komputer Kelas 8
 
Materi kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiMateri kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasi
 
Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-
Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-
Kisi-kisi UTS TIK-Ganjil-
 
Materi tik untuk sd
Materi tik untuk sd Materi tik untuk sd
Materi tik untuk sd
 

Viewers also liked

Membuat dokumen pengolah angka/Micrososft Excell
Membuat dokumen pengolah angka/Micrososft ExcellMembuat dokumen pengolah angka/Micrososft Excell
Membuat dokumen pengolah angka/Micrososft ExcellRecky Aprialmi
 
Menu dan ikon pembuat presentasi
Menu dan ikon pembuat presentasiMenu dan ikon pembuat presentasi
Menu dan ikon pembuat presentasiRecky Aprialmi
 
Menu dan ikon microsoft excel 2007
Menu dan ikon microsoft excel 2007Menu dan ikon microsoft excel 2007
Menu dan ikon microsoft excel 2007danks lans
 
Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007nendi sofiandy
 
MENGIDENTIFIKASI MENU DAN IKON PADA PERANGKAT LUNAK PENGOLAH PRESENTASI
MENGIDENTIFIKASI 	MENU DAN IKON 	PADA PERANGKAT 	LUNAK PENGOLAH 	PRESENTASIMENGIDENTIFIKASI 	MENU DAN IKON 	PADA PERANGKAT 	LUNAK PENGOLAH 	PRESENTASI
MENGIDENTIFIKASI MENU DAN IKON PADA PERANGKAT LUNAK PENGOLAH PRESENTASIshefina
 
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007sintia lisdayanti
 
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007fauzan tamier
 
Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007
Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007
Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007Hadi Salam, S. Pd
 
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2eli priyatna laidan
 
Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007
Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007
Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007Rizkyah Erwanda
 
Membuat presentasi dengan template dan wizard template
Membuat presentasi dengan template dan wizard templateMembuat presentasi dengan template dan wizard template
Membuat presentasi dengan template dan wizard templateSurya Ardi
 
TIK SMA Kelas 11 Semester 1
TIK SMA Kelas 11 Semester 1TIK SMA Kelas 11 Semester 1
TIK SMA Kelas 11 Semester 1sekolah maya
 
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Yang Terluka
 
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & TricksHow to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & TricksSlideShare
 
Getting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShareGetting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShareSlideShare
 

Viewers also liked (15)

Membuat dokumen pengolah angka/Micrososft Excell
Membuat dokumen pengolah angka/Micrososft ExcellMembuat dokumen pengolah angka/Micrososft Excell
Membuat dokumen pengolah angka/Micrososft Excell
 
Menu dan ikon pembuat presentasi
Menu dan ikon pembuat presentasiMenu dan ikon pembuat presentasi
Menu dan ikon pembuat presentasi
 
Menu dan ikon microsoft excel 2007
Menu dan ikon microsoft excel 2007Menu dan ikon microsoft excel 2007
Menu dan ikon microsoft excel 2007
 
Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan icon pada microsoft excel 2007
 
MENGIDENTIFIKASI MENU DAN IKON PADA PERANGKAT LUNAK PENGOLAH PRESENTASI
MENGIDENTIFIKASI 	MENU DAN IKON 	PADA PERANGKAT 	LUNAK PENGOLAH 	PRESENTASIMENGIDENTIFIKASI 	MENU DAN IKON 	PADA PERANGKAT 	LUNAK PENGOLAH 	PRESENTASI
MENGIDENTIFIKASI MENU DAN IKON PADA PERANGKAT LUNAK PENGOLAH PRESENTASI
 
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
 
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
 
Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007
Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007
Perangkat lunak pengolah angka Excel 2007
 
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
 
Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007
Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007
Fungsi Menu dan Ikon pada Microsoft Word 2007
 
Membuat presentasi dengan template dan wizard template
Membuat presentasi dengan template dan wizard templateMembuat presentasi dengan template dan wizard template
Membuat presentasi dengan template dan wizard template
 
TIK SMA Kelas 11 Semester 1
TIK SMA Kelas 11 Semester 1TIK SMA Kelas 11 Semester 1
TIK SMA Kelas 11 Semester 1
 
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
 
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & TricksHow to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
 
Getting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShareGetting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShare
 

Similar to MENGENAL MENU DAN IKON

Presentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada iconPresentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada iconEko Pratomo
 
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................EfendiHakim1
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iNie Andini
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iNie Andini
 
Presentation tik 9e
Presentation tik 9ePresentation tik 9e
Presentation tik 9eZiyad Najib
 
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat LunakMengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunaktri winarsih
 
Tugas komputer (panduan) udh pake cover
Tugas komputer  (panduan) udh pake coverTugas komputer  (panduan) udh pake cover
Tugas komputer (panduan) udh pake covernaeltalahaturuson
 
INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptx
INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptxINTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptx
INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptxbudi594503
 
Tips & Trick Microsoft Word
Tips & Trick Microsoft WordTips & Trick Microsoft Word
Tips & Trick Microsoft Wordbayuaji2301
 
Shortcut ms word (1)
Shortcut ms word (1)Shortcut ms word (1)
Shortcut ms word (1)chaarmdhny
 
TIPS AND TRICK MICROSOFT WORD
TIPS AND TRICK MICROSOFT WORDTIPS AND TRICK MICROSOFT WORD
TIPS AND TRICK MICROSOFT WORDbayuaji2301
 
Mengenal Microsoft Word
Mengenal Microsoft WordMengenal Microsoft Word
Mengenal Microsoft WordAgus Ansori
 
Microsoft office word 2007
Microsoft office word 2007Microsoft office word 2007
Microsoft office word 2007Alan Sahlan
 

Similar to MENGENAL MENU DAN IKON (20)

Presentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada iconPresentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada icon
 
Modul word2007 Komputer Terapan
Modul word2007 Komputer TerapanModul word2007 Komputer Terapan
Modul word2007 Komputer Terapan
 
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab i
 
Teknologi informasi
Teknologi informasi Teknologi informasi
Teknologi informasi
 
Teknologi informasi
Teknologi informasi Teknologi informasi
Teknologi informasi
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab i
 
Presentation tik 9e
Presentation tik 9ePresentation tik 9e
Presentation tik 9e
 
Modul Microsoft Office
Modul Microsoft OfficeModul Microsoft Office
Modul Microsoft Office
 
Presentation TIK Kelas IX BAB 1
Presentation TIK Kelas IX BAB 1Presentation TIK Kelas IX BAB 1
Presentation TIK Kelas IX BAB 1
 
Menu bar
Menu barMenu bar
Menu bar
 
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat LunakMengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
 
Tugas komputer (panduan) udh pake cover
Tugas komputer  (panduan) udh pake coverTugas komputer  (panduan) udh pake cover
Tugas komputer (panduan) udh pake cover
 
INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptx
INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptxINTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptx
INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE.pptx
 
Tips & Trick Microsoft Word
Tips & Trick Microsoft WordTips & Trick Microsoft Word
Tips & Trick Microsoft Word
 
Shortcut ms word (1)
Shortcut ms word (1)Shortcut ms word (1)
Shortcut ms word (1)
 
Shortcut ms word (1)
Shortcut ms word (1)Shortcut ms word (1)
Shortcut ms word (1)
 
TIPS AND TRICK MICROSOFT WORD
TIPS AND TRICK MICROSOFT WORDTIPS AND TRICK MICROSOFT WORD
TIPS AND TRICK MICROSOFT WORD
 
Mengenal Microsoft Word
Mengenal Microsoft WordMengenal Microsoft Word
Mengenal Microsoft Word
 
Microsoft office word 2007
Microsoft office word 2007Microsoft office word 2007
Microsoft office word 2007
 

Recently uploaded

TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 

Recently uploaded (20)

TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 

MENGENAL MENU DAN IKON

  • 1. MENGIDENTIFIKASI MENU DAN IKON PENGOLAH KATA A. Mengenal Tampilan Microsoft Office Word Dari tampilan area kerja program Microsoft Office Word 2007 diatas kita akan menemukan bagian-bagian Microsoft Word 2007 seperti Title Bar, Office Button, Quick Access Toolbar, Menu Bar, Ribbon, Ruler, Status Bar, View Toolbar, Vertikal Scroll bar, dan Text Boundaris. Adapun yang yang dimaksud dan penjelesannya adalah: a. TITLE BAR : berisi nama file yang sedang Aktif (dikerjakan), serta tombol menampilkan (Maximize), atau menyembunyikan jendela program (Minimize), dan menutup program (Close). b. OFFICE BOTTON : berisi perintah-perintah yang berkaitan dengan pembuatan dokumen seperti membuat dokumen baru (New), membuka dokumen (Open), menyimpan dokumen (Save), mencetak dokumen (Print), dan sebagainya. c. QUICK ACCESS TOOLBAR : berisi tombol-tombol yang berfungsi sebagai alternatif penggunaan perintah yang sering digunakan. Sebagai contoh, tool Open dan Save. d. MENU BAR : berisi serangkaian perintah yang didalamnya terdapat sub-sub perintah sesuai kategorinya. Sebagai contoh, pada menu Home terdapat submenu Clipboard, Font, Paragraph,
  • 2. Styles, dan Editing yang didalamnya berisi perintah-perintah sesuai kategorinya. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 6 B. Mengenal Fungsi Menu-Menu Microsoft Office Word Anda pasti mengenal microsoft word. tapi belum tentu anda mengenal menu yang ada di dalamnnya, karena ada banyak sekali seubmenu yang ada di microsoft word. langsung saja, berikut menu yang ada di dalam microsoft word : MENU FILE, SUB MENU FILE New : Membuka dockument baru yang masih kosong Open : Membuka file dokumen yang telah disimpan Close : Mrenutup dokumen Save : Menyimpan dokumen ke media penyimpanan Save As : Menyimpan dokumen ke media penyimpanan dalam format lain Save as Web page : Menyimpan dalam format file web page Seacrh : Mencari teks tertentu dari suatu file Versions : Untuk mengetahui versi Ms. Word Web page Preview : Melihat tampilan dokumen dalam format web page Page setup : Mengatur tampilan halaman yang akan dicetak pada pada dokumen Print Preview : Melihat tampilan dari dokumen yang akan di cetak Print : Mencetak dokumen dan mengatur kerja printer Send to : Mengirim dokumen melalui e- mail Propertise : Mengetahu beberapa keterangan mengenai isi dokumen Exit : menutup program Ms. word Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 10
  • 3. FUNGSI TAB HOME Tab Home terdiri dari lima Group yaitu, Clipboard, Font, Paragraph, Styles dan editing.Group Clipboard terdiri dari sekumpulan menu yaitu: Paste : untuk menempelkan hasil copy atau cut. Cut : untuk memotong teks/objek terpilih. Copy : untuk menggandakan teks/objek terpilih. Format Painter : digunakan untuk meniru format halaman dokumen ke dalam dokumen FUNGSI TAB INSERT Tab Insert digunakan untuk menyisipkan objek ke dalam dokumen yang dikelola. Baik berupa objek gambar, tabel, Shape, dan karakter spesial (Symbols). Bahkan dengan tab Insert tersebut, user bisa menyisipkan link ke file yang berada di luar dokumen, bahkan ke internet. Secara umum perintah yang terdapat di Ribbon Insert terdiri dari 7 Group perintah yang memiliki kesamaan fungsi. Beberapa Group yang terdapat di tab ini adalah: Pages, Tables, Illustrations, Links, Header dan Footer, Text, dan Symbol. FUNGSI TAB PAGE LAYOUT Icon perintah yang terdapat di Tab Page Layout digunakan untuk pengaturan tata letak halaman dokumen Word. Tab ini terdiri dari 5 Group perintah, yaitu : Themes, Page Layout, Page Backround, Paragraph, Arrange. segmen yang benar-benar sebangun. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 11
  • 4. FUNGSI TAB REFERENCES Icon perintah yang terdapat di tab References secara umum digunakan untuk properti seputar rujukan atau referensi yang berkaitan dengan dunia perbukuan. Sebuah perbukuan yang bahenol perlu dilengkapi dengan atribut referensi yang lengkap, agar ide yang tertuang di dalamnya semakin gagah perkasa. Tampaknya tab Reference ini juga kompatibel bagi pengguna dalam menggarap dokumen yang cukup kompleks. Misalnya proposal, skripsi (dan saudara-saudaranya). Bagi teman-teman yang merasa calon sarjana mungkin perlu mengakrabkan diri dengan tab Reference ini sebagai persiapan menyambut tugas akhir yang sangat dituntut untuk melengkapinya dengan atribut referensi semisal footnote dan endnote. Tab References terdiri dari 6 group: Table of Contens, Footnotes, Citation Bibliography, Captions, Index, dan Table of Authorities. FUNGSI TAB MAILINGS Menu Mailings Menu Mailings berfungsi misalnya untuk pembuatan penamaan pada amplop atau label (Mailings – Create), pembuatan Mail Merge (Start Mail Merge), dll. FUNGSI TAB REVIEW Menu Review berfungsi misalnya untuk pengecekan Spelling Grammar, pemberian Comment pada halaman penulisan, dll. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 12
  • 5. FUNGSI TAB VIEW Menu View untuk membantu pengecekan secara keseluruhan atau draft penulisan apakah sudah sesuai seperti yang di-ingin-kan dengan bantuan fungsi menu Document Views; Format pengaturan dengan bantuan Show/Hide (ada pilihan Ruler, Gridlines, Document map, Thumbnails, dan Message Bar); pembesaran atau pengecilan dengan fungsi menu Zoom; Pengaturan penampilan secara Window dengan bantuan menu Window (Arrange All, untuk menampilkan seluruh dokumen Ms-Word yang sedang aktif dalam satu layar, agar tampilan kembali normal maka cukup klik Maximize) atau (Split, memotong layar penulisan yang sedang aktif kemudian di bawah layar tersebut akan tampil layar seluruh penulisan dari judul penulisan yang sama, biasanya berguna untuk pengecekan supaya tidak bolak-balik mencari-cari penulisan yang hendak dibandingkan). Ada juga menu Macros apabila penulisan menggunakannya. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 13
  • 6. Ctrl + A : select All G. FUNGSI TOMBOL Ctrl + B : bold Ctrl + C : copy Ctrl +D : font Ctrl + E : rata tengah Ctrl + F : find Ctrl + G : Go to Ctrl + H : replace Ctrl + I : teks miring Ctrl + J : justify alighment Ctrl + K : insert hyperlink Ctrl + L : rata kanan Ctrl + M : hanging ident Ctrl + N : new Ctrl + O : open Ctrl + P : print Ctrl + Q : normal style Ctrl +R : rata kiri Ctrl + S : save/ save as Ctrl + T : left ident Ctrl + U : underline Ctrl + V : paste Ctrl + W : close Ctrl + X : cut Ctrl + Y : redo Ctrl + Z : undo Ctrl +1 : singgle spacing Ctrl + 2 : double spacing Ctrl + 5 : 1,5 lines Ctrl + esc : star menu F1 : menjalankan fungsi pertolongan yang disediakan Ms. Word F2 : memindahkan teks atau objek yang dipilih F3 : menjalankan perintah autotext F4 : megulangi perintah sebelumnya F5 : menjalankan perintah find F6 : menjalankan perintah other pane F7 : memeriksa kesalahan ketik dan ejaan teks F8 : awal perintah penyorotan /pemilohan teks atau objel F9 : mengupdate field F10 : mengaktifkan menu F11 : memasukkan field berikutnya F12 : mengaktifkan dialog save as Esc : membatalkan dialog /perintah Enter : melaksanakan pilihan atau mengakhiri suatu paragraf Tab : Memindahkan teks sesuai dengan tanda tab yang ada pada ruler horizontal. Windows : Mengaktifkan menu start. Shortcut : Mengaktifkan shortcut pada posisi kursor. Delete : Menghapus 1 karakter di sebelah kanan kursor. Backspace : Menghapus 1 karakter di sebelah kiri kursor. Insert : Menyisip karakter di posisi kursor. Home : Memindahkan posisi kursor ke awal baris. End : Memindahkan posisi kursor ke akhir baris. Page Up : Menggulung layar ke atas. Achmad Rizali | Makalah Microsoft Office Word 14
  • 7. Page Down : Menggulung layar ke bawah. Up : Memindahakan kursor 1 baris ke atas. Down : Memindahkan kursor 1 baris ke bawah. Left : Memindahkan kursor 1 karakter ke kiri. Right : Memindahkan kursor 1 karakter ke kanan.
  • 8. Num Lock On : Fungsi pengetikan angka-angka dan operator matematik aktif. Num Lock Off : Fungsi tombol navigasi aktif. Shift + F10 : Membuka menu pintas, sama seperti mengklik kanan. Alt : Penekanan tombol yang tidak dikombinasikan dengan tombol lain hanya berfungsi untuk mengaktifkan atau memulai penggunaan menu bar. Shift + Delete : Menghapus item yang dipilih secara permanen tanpa menempatkan item dalam Recyle Bin. Ctrl + Right Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata berikutnya. Ctrl + Left Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata sebelumnya. Ctrl + Down Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf berikutnya. Ctrl + Up Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf sebelumn
  • 9. RIBBON : berisi perintah-perintah khusus yang merupakan sub menu dari Menu Bar yang terdiri dari icon-icon perintah editing, formating dan lain-lain. RULLER : merupakan kotak pengukuran yang diletakkan secara horizontal, yaitu di atas dokumen, dan secara vertikal, yaitu di sebelah kiri dokumen. Ruler berfungsi untuk mempermudah melakukan pengaturan letak halaman. VERTIKAL SCROLL BAR : berfungsi untuk menggulung lembar kerja, bila Anda mengerjakan dokumen lebih dari 1 halaman, vertikal scroll bar ini sangat membantu untuk berpindah dari satu halaman ke halaman yang lain. TEXT BOUNDARIS: adalah garis pembantu sebagai tanda batas pengetikan kiri kanan dan atas, atau sering disebut margin (garis tepi). STATUS BAR : baris horizontal yang menampilkan informasi jendela dokumen yang sedang ditampilkan, Baik informasi halaman (page), Jumlah halaman, kata, huruf, (word).