SlideShare a Scribd company logo
a. alasan menjadi murabbi
alasan apapun Anda mulai menjadi murabbi, tidak perlu
dipersoalkan . Anda tidak dituntut untuk untuk memiliki
alasan ideal, alasan yang layak dibanggakan. Itu bukan
syarat bagi anda untuk memulai usaha membina kelompok
baru.
0 Terpaksa
“… bagi saya, penolakan antum untuk menjadi murabbi
adalah keterputusan mata rantai dakwah!”
Surah at-Taubah ayat 41: infiruu khifaafan wa tsiqaalan.
Berangkatlah kalian (untuk berjihad) dalam keadaan ringan
ataupun berat.
Continue….
0 melanjutkan kelompok taklim

tampaknya, ini alternative mengawali diri jadi murabbi
dengan soft, karena didahului fase penyesuaian
0 ingin jadi murabbi
bagi anda yang belum memiliki binaan, jangan menutup diri
dari upaya-upaya memupuk keinginan menjadi murabbi.
0 tradisi angkatan
0 butuh penerus
0 panggilan dakwah
b. mendapatkan binaan
0 - jangan tunda

Persoalannya adalah bahwa menjaga niatan agar tetap
kuat terkadang lebih sulit daripada merealisasikan niatan
itu sendiri.
0 -banyak cara mendapatkan binaan

merekrut sendiri, titipan/ rekomendasi ikhwah, membuat
aktivitas recruitment, follow up taklim, limpahan halaqoh.
c. Beberapa kisah murabbi pemula
0 dinamika forum

mendinamisir forum sehingga menjadi menarik adalah
tantangan bagi murabbi. Forum mesti dinamis, tanpa
harus kehilangan arah dan tujuan dari materi yang
disampaikan.
0 Binaanku masih anak-anak
0 Adikku binaanku
0 Akhwat heroic
…Dimanapun kita berada, kita harus mencari kader, dan
harus berfikir bahwa setiap orang yang kita temui bisa
menjadi kader…
Kunci untuk senantiasa bersikap
positif tersimpul dalam 3 hal:
0 Ikhlas : saat kita menjadi murabbi, kita sadarr kita sedang

bekerja untuk Allah. Allahlah yang akan memberikan
balasan pekerjaan kita
0 Lapang dada: easy going, mudah memaklumi sesuatu,
pemaaf dan tidak pendendam
0 Husnudzan: positive thinking, berprasangka baik
0 Tidak patah arang
Inget kisahnya Rosulullah dengan penduduk Thaif?

…Kalaulah perpisahan terjadi, biarlah mereka yang
meninggalkan ita, bukan sebaliknya, kita yang meninggalkan
mereka…
0 Tidak patah arang

Inget kisahnya Rosulullah dengan penduduk Thaif?
…Kalaulah perpisahan terjadi, biarlah mereka yang
meninggalkan ita, bukan sebaliknya, kita yang meninggalkan
mereka…
0 Bersikap tenang

Inget kisahnya Muh’ab bin Umair?
0 Bijak menyikapi realitas binaan
-Kita tidak bisa berasumsi bahwa dengan halaqoh beberapa
kali, seseorang sudah harus baik semuanya, sudah layak
dimarahi dan dihukum karena perbuatannya yang tidak islami.
-(al-imran:159)
-Kita menjadi seperti sekarang pun tidak dengan tiba-tiba.
Semuanya dengan prose
a.Menyiapkan materi halaqah
0 kita perlu merencanakan materi apa yang akan kita

sampaikan. Agar lebih sistematis, kita bisa
meyiapkannya sekaligus untuk halaqoh sebulan atau
empat kali pertemuan.
0 Terus memperkaya dan memperdalam materi

tarbiyah.
b. Perangkat pendukung
0 perangkat murabbi

-al-Qur’an dan terjemahnya, hadits Arba’in, terjemah
Riyadhus Shalihin, buku tentang Fiqh Sunnah, dan buku
Sirah Nabawiyah
-buku catatan perkembangan binaan
0 perangkat binaan

mushaf pribadi, Al-Qur’an terjemahan, catatan, dan
mintalah untuk memiliki Hadits arba’in, terjemah
Riyadus Shalihin, buku fiqh, buku sirah.
0 ikhwah flash disk

sebagai murabbi di halaqoh pemula, biasakan
anda menulis dipapan tulis, dan mintalah
binaan mencatatnya, di satu buku khusus
tertentu.
c. gaya penyampaian
0gaya tekstual: membaca teks uraian materi.

Mengcopy teks materi, dibagikan kebinaan dan
dibaca bergantian diantara mereka, sehingga
semua peserta terlibat dalam penyajian materi.
0 gaya multimedia

anda bisa menjanjikan memberikan copy filefile materi itu, dengan syarat setelah mereka

memberi anda ‘cucu’, sehingga menjadi motivasi
bagi mereka untuk lebih produktif dan segera

punya binaan.
0gaya mengkaji kitab

0gaya paparan

dalam konteks menjadi murabbi, proses
diawali dengan niteni, nirokke, nambahi,
nemoke.
d. daya tarik halaqah
0daya tarik materi

materi adalah daya tarik.
Terutama untuk halaqoh pemula.
Namun kedepan, seiring
pemahaman yang terbangun,
jangan biarkan materi menjadi
orientasi utama
0Attachment (lampiran)

Konsumsi, kesempatan untuk
curhat, dll
0In group
0Pesona Murabbi
0Halaqah yang heroic
e. pesona murabbi

0kafaah syar’i
0ketenangan dan

ketawadhuan
0wawasan luas
0figure harapan

0pengakuan eksistensi
0pesona adalah misteri
0Membangun ikatan hati

0Memahami binaan
0Memahami karakter

0Memahami latar belakang

keluarga
0Memahami potensi
0Potensi diluar hobi dan bidang studi
0Menyikapi potensi negative
0Potensi dan mihwar dakwah
0Potensi dan amanah dakwah

0Menyikapi ledakan semangat dan

perilaku tidak proporsional
0Menambah wawasan
0Koleksi file
0Menjadi murabbi berwawasan

luas
0Bahagia rasanya

menyaksikan perubahanperubahan positif dalam diri
mereka
0Bahagia rasanya
menjaksikan mereka menjadi
pribadi-pribadi istimewa,
melebihi harapan kita
0Kalaulah ada diantara halaqoh kita yang

bubar, atau diantara binaan kita yang
bikin ulah dan bermasalah, itu bukan
alasan untuk berlarut dalam kesedihan.
Toh yang namanya hidayah adalah milik
Allah. Tugas kita hanyalah
membersamai mereka dan berusaha
bersama-sama meraih hidayah dan
kebaikan
0Bahagiakan diri anda dengan

membina. Bahagian diri dengan
menjadi murabbi.

More Related Content

What's hot

Dakwah Islam
Dakwah IslamDakwah Islam
Dakwah Islam
Erwin Wahyu
 
Materi2 - Buku, Ngaji dan Dakwah
Materi2  - Buku, Ngaji dan DakwahMateri2  - Buku, Ngaji dan Dakwah
Materi2 - Buku, Ngaji dan Dakwah
Heri Abu Nizar
 
Remaja islam ideologis
Remaja islam ideologisRemaja islam ideologis
Remaja islam ideologisedy1953
 
Urgensi menjadi murabbi
Urgensi menjadi murabbiUrgensi menjadi murabbi
Urgensi menjadi murabbiDela Aristi
 
[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses
[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses
[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses
Muhammad Fitri Yusof
 
Materi khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwahMateri khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwahel-hafiy
 
Jalan dakwah
Jalan dakwahJalan dakwah
Jalan dakwah
Asdianur Hadi
 
Akhlak remaja dalam pergaulan slideshare
Akhlak remaja dalam pergaulan slideshareAkhlak remaja dalam pergaulan slideshare
Akhlak remaja dalam pergaulan slideshare
Bahiyah MaHiz
 
Ppt akhlak terpuji
Ppt akhlak terpujiPpt akhlak terpuji
Ppt akhlak terpuji
putialfa95
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
Erwin Wahyu
 
Demi waktu
Demi waktuDemi waktu
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan Ngaji
Erwin Wahyu
 
Pilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwah
Pilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwahPilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwah
Pilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwah
Fenti 000
 
Remaja Smart with Islam
Remaja Smart with IslamRemaja Smart with Islam
Remaja Smart with Islam
Frenky Suseno Manik
 
Bersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan SyariatBersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan Syariat
Erwin Wahyu
 
16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaPentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Erwin Wahyu
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Mira Marselina
 
Presentasi Motivasi Islami - Presentasi Islam
Presentasi Motivasi Islami - Presentasi IslamPresentasi Motivasi Islami - Presentasi Islam
Presentasi Motivasi Islami - Presentasi Islam
Yodhia Antariksa
 

What's hot (20)

Dakwah Islam
Dakwah IslamDakwah Islam
Dakwah Islam
 
Materi2 - Buku, Ngaji dan Dakwah
Materi2  - Buku, Ngaji dan DakwahMateri2  - Buku, Ngaji dan Dakwah
Materi2 - Buku, Ngaji dan Dakwah
 
Sukses belajar - Sukses Akhirat
Sukses belajar - Sukses AkhiratSukses belajar - Sukses Akhirat
Sukses belajar - Sukses Akhirat
 
Remaja islam ideologis
Remaja islam ideologisRemaja islam ideologis
Remaja islam ideologis
 
Urgensi menjadi murabbi
Urgensi menjadi murabbiUrgensi menjadi murabbi
Urgensi menjadi murabbi
 
[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses
[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses
[Satria hadi lubis] menjadi murobbi sukses
 
Materi khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwahMateri khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwah
 
Jalan dakwah
Jalan dakwahJalan dakwah
Jalan dakwah
 
Akhlak remaja dalam pergaulan slideshare
Akhlak remaja dalam pergaulan slideshareAkhlak remaja dalam pergaulan slideshare
Akhlak remaja dalam pergaulan slideshare
 
Ppt akhlak terpuji
Ppt akhlak terpujiPpt akhlak terpuji
Ppt akhlak terpuji
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
 
Demi waktu
Demi waktuDemi waktu
Demi waktu
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan Ngaji
 
Pilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwah
Pilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwahPilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwah
Pilar –pilar pengokoh integritas pengemban dakwah
 
Remaja Smart with Islam
Remaja Smart with IslamRemaja Smart with Islam
Remaja Smart with Islam
 
Bersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan SyariatBersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan Syariat
 
16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah
 
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaPentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk Kita
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
 
Presentasi Motivasi Islami - Presentasi Islam
Presentasi Motivasi Islami - Presentasi IslamPresentasi Motivasi Islami - Presentasi Islam
Presentasi Motivasi Islami - Presentasi Islam
 

Viewers also liked

Syaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyahSyaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyah
Asdianur Hadi
 
Sekolah murobbi
Sekolah murobbiSekolah murobbi
Sekolah murobbi
rusmanaprilyana
 
Untukmu kader dakwah ust. rahmat abdullah
Untukmu kader dakwah   ust. rahmat abdullahUntukmu kader dakwah   ust. rahmat abdullah
Untukmu kader dakwah ust. rahmat abdullah
Kammi Daerah Serang
 
Sepotong hati untukmu mahasiswa
Sepotong hati untukmu mahasiswaSepotong hati untukmu mahasiswa
Sepotong hati untukmu mahasiswaMasyrifah Jazm
 
114 tips murobbi sukses
114 tips murobbi sukses114 tips murobbi sukses
114 tips murobbi suksesSlight Hope
 
The ideal-muslimah
The ideal-muslimahThe ideal-muslimah
The ideal-muslimah
Siti Fatimah Sikandar
 
Bekal ruhiyah aktifis dakwah
Bekal ruhiyah aktifis dakwahBekal ruhiyah aktifis dakwah
Bekal ruhiyah aktifis dakwah
azzahwafa
 
Membangun Pribadi yang Menarik
Membangun Pribadi yang MenarikMembangun Pribadi yang Menarik
Membangun Pribadi yang Menarik
pradita anggi
 
Dakwah fardiyah
Dakwah fardiyahDakwah fardiyah
Dakwah fardiyah
nursafaamanda
 
Tarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyahTarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyah
Atika Aziz
 
Fiqhud dakwah
Fiqhud dakwahFiqhud dakwah
Fiqhud dakwah
araditiya
 
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Ripan Nugraha Harahap
 
Risalah muktamar kelima
Risalah muktamar kelimaRisalah muktamar kelima
Risalah muktamar kelima
Christian Atanila
 
3.3 al mawani' min ma'rifatillah
3.3 al mawani' min ma'rifatillah3.3 al mawani' min ma'rifatillah
3.3 al mawani' min ma'rifatillah
Isalzone Faisal
 
Ila ayyi syaiin nad’un nas
Ila ayyi syaiin nad’un nasIla ayyi syaiin nad’un nas
Ila ayyi syaiin nad’un nas
Asdianur Hadi
 
Risalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah khashah
Risalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah  khashahRisalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah  khashah
Risalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah khashah
al-ikhwan
 
Training nuqaba part 2
Training nuqaba part 2Training nuqaba part 2
Training nuqaba part 2
Mohd Yusopp
 

Viewers also liked (20)

Syaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyahSyaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyah
 
Sekolah murobbi
Sekolah murobbiSekolah murobbi
Sekolah murobbi
 
Untukmu kader dakwah ust. rahmat abdullah
Untukmu kader dakwah   ust. rahmat abdullahUntukmu kader dakwah   ust. rahmat abdullah
Untukmu kader dakwah ust. rahmat abdullah
 
Sepotong hati untukmu mahasiswa
Sepotong hati untukmu mahasiswaSepotong hati untukmu mahasiswa
Sepotong hati untukmu mahasiswa
 
Menjadi murabbi sukses
Menjadi murabbi suksesMenjadi murabbi sukses
Menjadi murabbi sukses
 
114 tips murobbi sukses
114 tips murobbi sukses114 tips murobbi sukses
114 tips murobbi sukses
 
The ideal-muslimah
The ideal-muslimahThe ideal-muslimah
The ideal-muslimah
 
Bekal ruhiyah aktifis dakwah
Bekal ruhiyah aktifis dakwahBekal ruhiyah aktifis dakwah
Bekal ruhiyah aktifis dakwah
 
Membangun Pribadi yang Menarik
Membangun Pribadi yang MenarikMembangun Pribadi yang Menarik
Membangun Pribadi yang Menarik
 
Dakwah fardiyah
Dakwah fardiyahDakwah fardiyah
Dakwah fardiyah
 
Mari Beriman Sejenak
Mari Beriman SejenakMari Beriman Sejenak
Mari Beriman Sejenak
 
Tarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyahTarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyah
 
Fiqhud dakwah
Fiqhud dakwahFiqhud dakwah
Fiqhud dakwah
 
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
 
Tazkiyatun nafs
Tazkiyatun nafsTazkiyatun nafs
Tazkiyatun nafs
 
Risalah muktamar kelima
Risalah muktamar kelimaRisalah muktamar kelima
Risalah muktamar kelima
 
3.3 al mawani' min ma'rifatillah
3.3 al mawani' min ma'rifatillah3.3 al mawani' min ma'rifatillah
3.3 al mawani' min ma'rifatillah
 
Ila ayyi syaiin nad’un nas
Ila ayyi syaiin nad’un nasIla ayyi syaiin nad’un nas
Ila ayyi syaiin nad’un nas
 
Risalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah khashah
Risalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah  khashahRisalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah  khashah
Risalah ilasy syabab ammah wa ilath thalabah khashah
 
Training nuqaba part 2
Training nuqaba part 2Training nuqaba part 2
Training nuqaba part 2
 

Similar to Memulai jadi murabbi

Morobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjaya
Morobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjayaMorobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjaya
Morobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjaya
UiTM Terengganu Kampus Rekreasi Bukit Besi
 
Generasi rohis generasi berkarakter
Generasi rohis generasi berkarakterGenerasi rohis generasi berkarakter
Generasi rohis generasi berkarakter
Arif Apriansyah
 
Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01
Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01
Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01
Arief Syarief
 
114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02
114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02
114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02
Nufi Eri Kusumawati
 
Dakwah murobbi sukses 114
Dakwah murobbi sukses 114Dakwah murobbi sukses 114
Dakwah murobbi sukses 114
Andri Adma Wijaya
 
Murabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & Tanggungjawab
Murabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & TanggungjawabMurabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & Tanggungjawab
Murabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & Tanggungjawab
Mohammad Mydin
 
Tarbiyyah dan keberkesannya
Tarbiyyah dan keberkesannya Tarbiyyah dan keberkesannya
Tarbiyyah dan keberkesannya Suria Affendi
 
Tarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyahTarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyah
Sabrina Lye
 
Appreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah Dunia
Appreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah DuniaAppreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah Dunia
Appreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah Dunia
Kanaidi Ken Part II
 
Bangun Keshalihan Pribadi.ppt
Bangun Keshalihan Pribadi.pptBangun Keshalihan Pribadi.ppt
Bangun Keshalihan Pribadi.ppt
EkoPrassetio3
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
Siti Anisyah
 
Mentor inspiratif !
Mentor inspiratif !Mentor inspiratif !
Mentor inspiratif !
Ridwansyah Yusuf
 
Buletin SYF #1
Buletin SYF #1Buletin SYF #1
Buletin SYF #1
mellisa yap
 
Motivator Indonesia asia
Motivator Indonesia asia Motivator Indonesia asia
Motivator Indonesia asia
Motivator Indonesia
 
Writer's week
Writer's weekWriter's week
Writer's week
Hafizh Suprihatna
 
Bertahun baru dengan muhasabah
Bertahun baru dengan muhasabahBertahun baru dengan muhasabah
Bertahun baru dengan muhasabah
Muhsin Hariyanto
 

Similar to Memulai jadi murabbi (20)

Morobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjaya
Morobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjayaMorobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjaya
Morobbi contoh dalam meransang tarbiah yang berjaya
 
Generasi rohis generasi berkarakter
Generasi rohis generasi berkarakterGenerasi rohis generasi berkarakter
Generasi rohis generasi berkarakter
 
Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01
Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01
Genrohisgenerasiberkarakter 130524222809-phpapp01
 
114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02
114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02
114tipsmurobbisukses 101118221604-phpapp02
 
Dakwah murobbi sukses 114
Dakwah murobbi sukses 114Dakwah murobbi sukses 114
Dakwah murobbi sukses 114
 
Murabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & Tanggungjawab
Murabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & TanggungjawabMurabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & Tanggungjawab
Murabbi qudwah Sifat2, Kemahiran & Tanggungjawab
 
Kelompok
KelompokKelompok
Kelompok
 
Tarbiyyah dan keberkesannya
Tarbiyyah dan keberkesannya Tarbiyyah dan keberkesannya
Tarbiyyah dan keberkesannya
 
Tarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyahTarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyah
 
Appreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah Dunia
Appreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah DuniaAppreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah Dunia
Appreciative Leadership & Inquiry: Jalan Setiap Orang untuk Mengubah Dunia
 
A
AA
A
 
Kkn
KknKkn
Kkn
 
Bangun Keshalihan Pribadi.ppt
Bangun Keshalihan Pribadi.pptBangun Keshalihan Pribadi.ppt
Bangun Keshalihan Pribadi.ppt
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
 
Mentor inspiratif !
Mentor inspiratif !Mentor inspiratif !
Mentor inspiratif !
 
Buletin SYF #1
Buletin SYF #1Buletin SYF #1
Buletin SYF #1
 
Character building
Character buildingCharacter building
Character building
 
Motivator Indonesia asia
Motivator Indonesia asia Motivator Indonesia asia
Motivator Indonesia asia
 
Writer's week
Writer's weekWriter's week
Writer's week
 
Bertahun baru dengan muhasabah
Bertahun baru dengan muhasabahBertahun baru dengan muhasabah
Bertahun baru dengan muhasabah
 

More from Khoiruz Zahra

Bank umum berdasarkan prinsip syariah
Bank umum berdasarkan prinsip syariahBank umum berdasarkan prinsip syariah
Bank umum berdasarkan prinsip syariahKhoiruz Zahra
 
Sistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islamSistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islam
Khoiruz Zahra
 
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuanperkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
Khoiruz Zahra
 
Musuh cita cita pengemban dakwah
Musuh cita cita pengemban dakwahMusuh cita cita pengemban dakwah
Musuh cita cita pengemban dakwahKhoiruz Zahra
 
Kajian muslimah cantik
Kajian muslimah cantikKajian muslimah cantik
Kajian muslimah cantik
Khoiruz Zahra
 

More from Khoiruz Zahra (7)

Bank umum berdasarkan prinsip syariah
Bank umum berdasarkan prinsip syariahBank umum berdasarkan prinsip syariah
Bank umum berdasarkan prinsip syariah
 
Sistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islamSistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islam
 
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuanperkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
 
Risalatul insan1
Risalatul insan1Risalatul insan1
Risalatul insan1
 
Aurat dan pakaian
Aurat dan pakaianAurat dan pakaian
Aurat dan pakaian
 
Musuh cita cita pengemban dakwah
Musuh cita cita pengemban dakwahMusuh cita cita pengemban dakwah
Musuh cita cita pengemban dakwah
 
Kajian muslimah cantik
Kajian muslimah cantikKajian muslimah cantik
Kajian muslimah cantik
 

Memulai jadi murabbi

  • 1.
  • 2. a. alasan menjadi murabbi alasan apapun Anda mulai menjadi murabbi, tidak perlu dipersoalkan . Anda tidak dituntut untuk untuk memiliki alasan ideal, alasan yang layak dibanggakan. Itu bukan syarat bagi anda untuk memulai usaha membina kelompok baru. 0 Terpaksa “… bagi saya, penolakan antum untuk menjadi murabbi adalah keterputusan mata rantai dakwah!” Surah at-Taubah ayat 41: infiruu khifaafan wa tsiqaalan. Berangkatlah kalian (untuk berjihad) dalam keadaan ringan ataupun berat.
  • 3. Continue…. 0 melanjutkan kelompok taklim tampaknya, ini alternative mengawali diri jadi murabbi dengan soft, karena didahului fase penyesuaian 0 ingin jadi murabbi bagi anda yang belum memiliki binaan, jangan menutup diri dari upaya-upaya memupuk keinginan menjadi murabbi. 0 tradisi angkatan 0 butuh penerus 0 panggilan dakwah
  • 4. b. mendapatkan binaan 0 - jangan tunda Persoalannya adalah bahwa menjaga niatan agar tetap kuat terkadang lebih sulit daripada merealisasikan niatan itu sendiri. 0 -banyak cara mendapatkan binaan merekrut sendiri, titipan/ rekomendasi ikhwah, membuat aktivitas recruitment, follow up taklim, limpahan halaqoh.
  • 5. c. Beberapa kisah murabbi pemula 0 dinamika forum mendinamisir forum sehingga menjadi menarik adalah tantangan bagi murabbi. Forum mesti dinamis, tanpa harus kehilangan arah dan tujuan dari materi yang disampaikan. 0 Binaanku masih anak-anak 0 Adikku binaanku 0 Akhwat heroic …Dimanapun kita berada, kita harus mencari kader, dan harus berfikir bahwa setiap orang yang kita temui bisa menjadi kader…
  • 6.
  • 7. Kunci untuk senantiasa bersikap positif tersimpul dalam 3 hal: 0 Ikhlas : saat kita menjadi murabbi, kita sadarr kita sedang bekerja untuk Allah. Allahlah yang akan memberikan balasan pekerjaan kita 0 Lapang dada: easy going, mudah memaklumi sesuatu, pemaaf dan tidak pendendam 0 Husnudzan: positive thinking, berprasangka baik 0 Tidak patah arang Inget kisahnya Rosulullah dengan penduduk Thaif? …Kalaulah perpisahan terjadi, biarlah mereka yang meninggalkan ita, bukan sebaliknya, kita yang meninggalkan mereka…
  • 8. 0 Tidak patah arang Inget kisahnya Rosulullah dengan penduduk Thaif? …Kalaulah perpisahan terjadi, biarlah mereka yang meninggalkan ita, bukan sebaliknya, kita yang meninggalkan mereka… 0 Bersikap tenang Inget kisahnya Muh’ab bin Umair? 0 Bijak menyikapi realitas binaan -Kita tidak bisa berasumsi bahwa dengan halaqoh beberapa kali, seseorang sudah harus baik semuanya, sudah layak dimarahi dan dihukum karena perbuatannya yang tidak islami. -(al-imran:159) -Kita menjadi seperti sekarang pun tidak dengan tiba-tiba. Semuanya dengan prose
  • 9.
  • 10. a.Menyiapkan materi halaqah 0 kita perlu merencanakan materi apa yang akan kita sampaikan. Agar lebih sistematis, kita bisa meyiapkannya sekaligus untuk halaqoh sebulan atau empat kali pertemuan. 0 Terus memperkaya dan memperdalam materi tarbiyah.
  • 11. b. Perangkat pendukung 0 perangkat murabbi -al-Qur’an dan terjemahnya, hadits Arba’in, terjemah Riyadhus Shalihin, buku tentang Fiqh Sunnah, dan buku Sirah Nabawiyah -buku catatan perkembangan binaan 0 perangkat binaan mushaf pribadi, Al-Qur’an terjemahan, catatan, dan mintalah untuk memiliki Hadits arba’in, terjemah Riyadus Shalihin, buku fiqh, buku sirah.
  • 12. 0 ikhwah flash disk sebagai murabbi di halaqoh pemula, biasakan anda menulis dipapan tulis, dan mintalah binaan mencatatnya, di satu buku khusus tertentu.
  • 13. c. gaya penyampaian 0gaya tekstual: membaca teks uraian materi. Mengcopy teks materi, dibagikan kebinaan dan dibaca bergantian diantara mereka, sehingga semua peserta terlibat dalam penyajian materi.
  • 14. 0 gaya multimedia anda bisa menjanjikan memberikan copy filefile materi itu, dengan syarat setelah mereka memberi anda ‘cucu’, sehingga menjadi motivasi bagi mereka untuk lebih produktif dan segera punya binaan.
  • 15. 0gaya mengkaji kitab 0gaya paparan dalam konteks menjadi murabbi, proses diawali dengan niteni, nirokke, nambahi, nemoke.
  • 16. d. daya tarik halaqah 0daya tarik materi materi adalah daya tarik. Terutama untuk halaqoh pemula. Namun kedepan, seiring pemahaman yang terbangun, jangan biarkan materi menjadi orientasi utama
  • 17. 0Attachment (lampiran) Konsumsi, kesempatan untuk curhat, dll 0In group 0Pesona Murabbi 0Halaqah yang heroic
  • 18. e. pesona murabbi 0kafaah syar’i 0ketenangan dan ketawadhuan 0wawasan luas
  • 20.
  • 21. 0Membangun ikatan hati 0Memahami binaan 0Memahami karakter 0Memahami latar belakang keluarga 0Memahami potensi
  • 22. 0Potensi diluar hobi dan bidang studi 0Menyikapi potensi negative 0Potensi dan mihwar dakwah 0Potensi dan amanah dakwah 0Menyikapi ledakan semangat dan perilaku tidak proporsional
  • 23.
  • 24. 0Menambah wawasan 0Koleksi file 0Menjadi murabbi berwawasan luas
  • 25.
  • 26. 0Bahagia rasanya menyaksikan perubahanperubahan positif dalam diri mereka 0Bahagia rasanya menjaksikan mereka menjadi pribadi-pribadi istimewa, melebihi harapan kita
  • 27. 0Kalaulah ada diantara halaqoh kita yang bubar, atau diantara binaan kita yang bikin ulah dan bermasalah, itu bukan alasan untuk berlarut dalam kesedihan. Toh yang namanya hidayah adalah milik Allah. Tugas kita hanyalah membersamai mereka dan berusaha bersama-sama meraih hidayah dan kebaikan
  • 28. 0Bahagiakan diri anda dengan membina. Bahagian diri dengan menjadi murabbi.