SlideShare a Scribd company logo
SOSIALISASI PEMUTAKHIRAN
DATA SDGS DESA
DAN LOMBA SDGS DESA 2023
Tahun
1972
Mengeksplorasi hubungan antara kualitas hidup dan kualitas lingkungan di
Konferensi PBB
Tahun
1987
Pembangunan berkelanjutan didefinisikan sebagai pembangunan yang dapat
memenuhi kebutuhan generasi sekarang tanpa mengorbankan kemampuan
generasi mendatang
SEPTEMBER
2015
Disusun Agenda tentang Sustainable Development Goals (SDGs) yang
bertujuan untuk menjaga peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat
secara berkesinambungan, keberlanjutan kehidupan sosial masyarakat, dan
kualitas lingkungan hidup
Tahun
2017
• Mengidentifikasi 17 SDGs atau tujuan global yang akan menjadi tuntunan
kebijakan dan pendanaan untuk 15 tahun ke depan (2030)
• Menekankan bahwa pembangunan berkelanjutan memiliki tiga dimensi,
yaitu sosial, lingkungan, dan ekonomi.
SEJARAH PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Arahan Presiden Joko Widodo pada 22 Oktober 2019:
1. Dana desa harus dirasakan seluruh warga desa, terutama
golongan terbawah
2. Dampak pembangunan desa harus lebih dirasakan, melalui
pembangunan desa yang lebih terfokus
LATAR BELAKANG
KEHADIRAN KEBIJAKAN SDGs DESA
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
MELOKALKAN SDGs KE SDGs DESA
UPAYA PERCEPATAN TUJUAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Implementasi SDGs Global di
Indonesia dituangkan dalam
Peraturan Presiden No 59 Tahun
2017 tentang Pelaksanaan
Pencapaian Tujuan Pembangunan
Berkelanjutan
Merujuk Peraturan Presiden No 59
Tahun 2017 tentang Pelaksanaan
Pencapaian Tujuan Pembangunan
Berkelanjutan, maka disusun
SDGs Desa
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
SDGs DESA
SDGs Desa adalah pembangunan total atas desa
Seluruh aspek pembangunan harus dirasakan
manfaatnya oleh warga desa tanpa ada yang
terlewat
No one left behind
Pembangunan desa mengarah pada 18 tujuan
pembangunan berkelanjutan
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
SDGs DESA
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
SDGs 18: KELEMBAGAAN DESA DINAMIS
DAN BUDAYA DESA ADAPTIF
Dasar pemikiran munculnya SDGs 18
Menghargai keberadaan bangsa Indonesia yang sangat
beragam dalam agama, budaya, bahasa, adat istiadat, dll.
Menampung kearifan lokal masyarakat dan kelembagaan
desa yang produktif agar bertahan, bahkan berkembang
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
DASAR HUKUM SDGs DESA
Perpres No. 111 Tahun 2022
Pelaksanaan Pencapaian Tujuan
Pembangunan Berkelanjutan
Permendesa No. 21 Tahun 2020
Pedoman Pembangunan dan
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Permendesa No. 13 Tahun 2020
Prioritas Penggunaan Dana Desa
Tahun 2021
Permendesa No. 7 Tahun 2021
Prioritas Penggunaan Dana Desa
Tahun 2022
Permendesa No. 8 Tahun 2022
Prioritas Penggunaan Dana Desa
Tahun 2023
Perpres No. 59Tahun 2017
Pelaksanaan PencapaianTujuan
Pembangunan Berkelanjutan
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
1 2
3 4
5 6
7
PIHAKYANGTERLIBAT
DALAM PROSES
PEMUKHTAHIRAN DATA
SDGs DESA
Kelompok Kerja
Relawan Pendataan Desa
Pemerintah Daerah
Kabupaten/Kota
Pemerintah Daerah
Provinsi
Kementerian Desa, PDT,
danTransmigrasi
Kepala Desa
PEMBINA
*Sekretaris Desa
KETUA
Kasi Pemerintahan Desa
SEKRETARI
S
a. Unsur Perangkat Desa
b. Ketua RW
c. Ketua RT
d. Unsur KarangTaruna
e. Unsur PKK
f. Unsur masyarakat lain yang
bersedia menjadi relawan
pendata
ANGGOTA
a. Pendamping Desa
b. Babinsa
c. Babinkamtimmas
d. Mahasiswa yang berada di
desa
MITRA
PIHAK YANG TERLIBAT DALAM PROSES
PEMUKHTAHIRAN DATA SDGs DESA
1
2
3
4 Sumber Rujukan : Permendesa PDTT no. 21Tahun 2020
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
Data SDGs Desa
- Level desa
- Level Rukun Tetangga
- Level Keluarga
- Level Warga/individu
Rekomendasi
masing-masing
desa
RKPDes APBDes
Implementasi
kegiatan
Siskeudes online
Sistem akuntabilitas pembangunan desa (Sakti Desa)
Impact Outcome Output
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA
BERBASIS DATA
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
DATA MIKRO
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
âť‘DATA MIKRO:
• informasi langsung dari lapangan
• didata seluruh warga dan meliputi seluruh wilayah desa
âť‘ Meski yang terkumpul adalah data angka, sejatinya penggaliannya berbasis partisipasi warga
desa
âť–Data dari desa:
Terkumpul data by name by address warga desa, keluarga desa, serta rincian kondisi
lingkungan rukun tetangga dan desa
âť–Data oleh desa
Dikumpulkan oleh Kelompok Kerja relawan pendata desa dari masing-masing rukun tetangga.
Mereka mendata tetangganya sendiri.
• Tiga manfaat:
â–Ş Data akurat dan valid: terlalu sulit warga menyimpangkan informasi, lantaran tetangganya
sulit dikelabui
â–Ş Data akuntabel: pengecekan ulang dijalankan dalam pertemuan RT dan musyawarah desa
â–Ş Data selalu termutakhirkan: rukun tetangga dan desa tergolong sangat kecil sehingga selalu
terjangkau relawan pendata, apalagi, tiap kali ada kejadian penting di wilayahnya maupun
warganya, selalu dicatat untuk memperbarui data
âť–Data untuk desa
Olahan dan analisis data mikro terarah untuk kepentingan warga desa
Manfaat: warga memberikan informasi yang jujur, akurat, valid, karena kesalahan data
langsung terasakan warga sendiri
DAULAT DATA DESA
• Permendesa 21/2020: data milik
desa
• Demokratisasi desa melalui
data
• Dari desa : informasi dari warga
desa
• Oleh desa : relawan pendata desa
adalah tetangganya
• Untuk desa : raw data
Permendesa PDTT No 21/2020 tentang Pedoman
Umum Pembangunan Desa dan Pemberdayaan
Masyarakat Desa
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
HASIL SDGs DESA 2022 : NASIONAL
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
PEMUTAKHIRAN DATA
SDGs DESA
PEMUTAKHIRAN DATA SDGs Desa
1. Tujuan
Melengkapi dan memutakhirkan data-data SDGs Desa: level
Desa, RukunTetangga, Keluarga, dan Individu.
2. Manfaat
a. Mendapatkan gambaran kondisi riil Desa baik potensi
maupun permasalahan
b. Menjadi salah satu acuan/dasar/referensi dalam penyusunan
Rencana Pembangunan Desa dan APBDes.
PEMUTAKHIRAN DATA SDGs Desa
(Permendesa, PDTT Nomor 21Tahun 2020)
1. Pendataan Desa Tahap Pemutakhiran dilakukan terhadap data dasar SDGs Desa
2. Pendataan Desa Tahap Pemutakhiran SDGs Desa dilakukan setiap 6 (enam)
bulan.
3. Pendataan Desa Tahap Pemutakhiran SDGs Desa menjadi tanggung jawab kepala
Desa.
LANGKAH-LANGKAH PEMUTAKHIRAN
DATA SDGs Desa
1. Desa (melalui admin desa) melihat data existing dengan cara
mendownload data kuesioner (level Desa, Rukun Tetangga,
Keluarga, dan Individu) pada dashboard SDGs Desa
2. Menambahkan data yang belum terinput sebelumnya
3. Melakukan updating data - data yang sudah mengalami
perubahan
4. Memastikan seluruh warga sudah terdata, dan data sudah
mutakhir.
Pengisian Data Level Desa, RukunTetangga, Keluarga, dan
Individu Kabupaten Blitar
220 6.927
394.121
1.122.474
188 4.044
278.608
858.631
0
200000
400000
600000
800000
1000000
1200000
Desa Rukun Tetangga Keluarga Individu
Target Realisasi
Persandingan Pengisian Data Level RukunTetangga Beberapa
Desa di Kabupaten Blitar
64
31
41
55
32
18
46
25
27 26
39
31
19
54
7
16
44
14
27
21
0
10
20
30
40
50
60
70
Jumlah Rukun Tetangga Jumlah Kuisioner Terisi
Persandingan Pengisian Data Level Keluarga Beberapa Desa di
Kabupaten Blitar
4161
2233
1520
3219
2445
1549
2734
1214
1369
679
1809
1304
904
2489
1146
1029
2195
994 1040
607
0
500
1000
1500
2000
2500
3000
3500
4000
4500
Jumlah Keluarga Jumlah Kuisioner Terisi
Persandingan Pengisian Data Level Individu Beberapa Desa di
Kabupaten Blitar
12.706
6.784
3.954
11.122
7.090
4.374
7.878
3.292
3.722
2.154
4.544
4.045
2.545
7.568
5.015
3.289
6.504
2.908
3.356
2.011
-
2.000
4.000
6.000
8.000
10.000
12.000
14.000
Total Penduduk Jumlah Kuisioner Terisi
LOMBA SDGs Desa
Peraturan Menteri Desa PDTT
Nomor 21 Tahun 2020
Tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan
Pemberdayaan Masyarakat Desa,
LATAR BELAKANG
• Tujuan SDGs Desa yang terdiri dari 18 (delapan belas), diprioritaskan berdasarkan kondisi
objektif Desa yang tergambarkan pada Sistem Informasi Desa, yang selanjutnya menjadi
pedoman bagi pemerintah Desa, BPD dan masyarakat Desa
• Mendorong Desa melakukan perencanaan pembangunan Desa berbasis pendataan SDGs
Desa melakukan kegiatan Lomba SDGs Desa, yang melibatkan semua Desa di Indonesia
dengan seleksi dan kriteria penilaian berdasarkan pada hasil pendataan SDGs Desa.
Tujuan Lomba
• Memberikan apresiasi kepada Desa yang telah
menunjukkan upaya untuk mendukung capaian SDGs
Desa melalui Pendataan SDGs Desa
Sasaran Lomba
• Desa-desa di seluruh wilayah Indonesia yang telah
melakukan pendataan SDGs Desa
Pengumuman Lomba
Timeline Kegiatan Lomba
Bulan
Feb Mar Apr Mei J un J ul Ket
No Kegiatan
1 Pembuatan
Juknis
Februari
2 Pengumuman
Lomba SDGs
Desa
Maret 2023
3 Pemutakhiran
Data SDGs
Desa
Maret - 30 Mei
2023
4 Penarikan Data
SDGs Desa
31 Mei 2023
5 Penilaian 1 - 30 Jun 2023
6 Verifikasi hasil
penilaian
1 - 13 Juli 2023
7 Pengumuman
Pemenang
Lomba SDGs
Desa
14 Juli 2023
18 Goals untuk Penilaian Lomba
Pembagian Region untuk Penilaian Lomba
PENILAIAN PENENTUAN PEMENANG LOMBA
1) Semua nilai goals SDGs Desa terisi (100%)
2) Nilai SDGs Desa tertinggi pada masing-masing goals (nilai > 90%)
3) Jika terdapat beberapa Desa dengan nilai tertinggi yang sama,
maka akan diseleksi atau dilihat berdasarkan:
• Kondisi kewargaan (proporsi jumlah penduduk dengan yang
berhasil didata). Semakin besar jumlah penduduk maka
dianggap usaha yang dibutuhkan lebih besar sehingga yang
dipilih atau yang mendapatkan peringkat lebih tinggi adalah
desa yang memiliki jumlah penduduk lebih banyak.
• Kondisi kewilayahan
Semakin luas wilayah maka usaha yang dibutuhkan lebih besar
Tahapan Penentuan Pemenang Lomba SDGs Desa (1)
1) Penilaian dilakukan untuk mendapatkan 3 (tiga) pemenang dari masing-masing goals
(18 goals) pada 7 (tujuh) region, sehingga masing-masing region akan terdapat 54
Desa pemenang. Pada tahapan ini akan didapatkan sejumlah 378 Desa pemenang
(3 Desa x 18 goals x 7 region)
2) Pemenang dari masing-masing region akan
diseleksi berdasarkan nilai capaian tertinggi
untuk mendapatkan 3 (tiga) pemenang
untuk tiap-tiap region. Pada tahapan ini
akan didapatkan sejumlah 21 pemenang (3
Desa x 7 region).
3) Pemenang dengan nomor urutan 1 dari
masing-masing pemenang tingkat region
(sejumlah 7 Desa) selanjutnya diseleksi
berdasarkan nilai capaian SDGs Desa
tertinggi untuk mendapatkan pemenang 1,
2, dan 3.
Tahapan Penentuan Pemenang Lomba SDGs Desa (2)
Pemenang akan diumumkan pada 14 Juli 2023
378 Desa
Pemenang
21 Desa
Pemenang
3 Desa
Pemenang
Tahapan Penentuan Pemenang Lomba SDGs Desa (3)
Apresiasi / Hadiah
Seluruh desa yang menjadi
pemenang lomba SDGs Desa akan
mendapatkan pin SDGs Desa.
Disamping itu untuk pemenang
tingkat regional dan tingkat nasional
akan mendapatkan hadiah
sebagaimana yang akan ditetapkan
oleh Menteri Desa, PDT dan
Transmigrasi.
KESIMPULAN
• Pemutakhiran Data SDGs Desa bertujuan untuk melakukan update
data SDGs Desa yang sudah di input sebelumnya. Batas akhir
pemutakhiran data SDGs Desa untuk kegiatan Lomba SDGs Desa
adalah pada 30 Mei 2023 pk. 23.59 WIB
• Penarikan Data SDGs Desa adalah proses awal seleksi peserta lomba
SDGs Desa yang dilakukan oleh Tim pengolah data, berdasarkan hasil
pemutakhiran data SDGs Desa. Data yang telah dimutakhirkan akan
ditarik pada tanggal 31 Mei 2023
• Penilaian lomba SDGs Desa akan dilakukan selama kurang lebih satu
bulan, yaitu pada bulan Juni 2023
• Verifikasi dan validasi merupakan proses pemeriksaan kebenaran data
dari hasil penilaian peserta lomba SDGs Desa oleh tim penilai dan tim
pendukung lomba SDGs Desa. Proses verifikasi dan validasi akan
dilaksanakan pada 1 – 13 Juli 2023
• Pengumuman Pemenang: 14 Juli 2023.
SELAMAT MELAKUKAN PEMUTAKHIRAN
DATA DAN MENGIKUTI LOMBA SDGs Desa

More Related Content

What's hot

Pembinaan penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)
Pembinaan   penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)Pembinaan   penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)
Pembinaan penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)
Salim SAg
 
Penyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP DesaPenyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP Desa
Umi Arifah
 
3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx
3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx
3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx
mutiaras1
 
Peningkatan kapasitas aparatur desa
Peningkatan kapasitas aparatur desaPeningkatan kapasitas aparatur desa
Peningkatan kapasitas aparatur desa
PusdiklatpemdaPemeri
 
Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...
Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...
Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...
TV Desa
 
Konsep perencanaan pembangunan desa
Konsep perencanaan pembangunan desaKonsep perencanaan pembangunan desa
Konsep perencanaan pembangunan desa
Pemdes Seboro Sadang
 
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
TV Desa
 
Sosialisai Musrenbangdes 2019
Sosialisai Musrenbangdes 2019Sosialisai Musrenbangdes 2019
Sosialisai Musrenbangdes 2019
Formasi Org
 
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTANTATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Siti Sahati
 
Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan
Evaluasi  Perkembangan Desa dan KelurahanEvaluasi  Perkembangan Desa dan Kelurahan
Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan
Ardi Susanto
 
Materi Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptx
Materi Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptxMateri Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptx
Materi Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptx
rahmatbuludawa1
 
Pengawasan kinerja kades oleh bpd inspektorat
Pengawasan kinerja kades oleh bpd   inspektoratPengawasan kinerja kades oleh bpd   inspektorat
Pengawasan kinerja kades oleh bpd inspektorat
Pemdes Seboro Sadang
 
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Dodik Mer
 
Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015
Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015
Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015
Formasi Org
 
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptxPERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
Eka Saputra
 
Laporan kerja kepala desa
Laporan kerja kepala desaLaporan kerja kepala desa
Laporan kerja kepala desa
Eka Saputra
 
Pemutakhiran Data SDGs Desa .pdf
Pemutakhiran Data SDGs Desa .pdfPemutakhiran Data SDGs Desa .pdf
Pemutakhiran Data SDGs Desa .pdf
SofiyanSauri4
 
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdfContoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Suwondo Chan
 
Perencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desaPerencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desa
Teguh Kristyanto
 
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
PendampingKotaDenpas
 

What's hot (20)

Pembinaan penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)
Pembinaan   penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)Pembinaan   penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)
Pembinaan penataan lembaga pemberdayaan masyarakat desa(1)
 
Penyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP DesaPenyusunan RKP Desa
Penyusunan RKP Desa
 
3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx
3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx
3. MATERI SPB 2.1 PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA.pptx
 
Peningkatan kapasitas aparatur desa
Peningkatan kapasitas aparatur desaPeningkatan kapasitas aparatur desa
Peningkatan kapasitas aparatur desa
 
Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...
Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...
Kebijakan Pengelolaan Aset Desa Berdasarkan Permendagri 1 Tahun 2016 | MALMIN...
 
Konsep perencanaan pembangunan desa
Konsep perencanaan pembangunan desaKonsep perencanaan pembangunan desa
Konsep perencanaan pembangunan desa
 
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
 
Sosialisai Musrenbangdes 2019
Sosialisai Musrenbangdes 2019Sosialisai Musrenbangdes 2019
Sosialisai Musrenbangdes 2019
 
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTANTATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
 
Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan
Evaluasi  Perkembangan Desa dan KelurahanEvaluasi  Perkembangan Desa dan Kelurahan
Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan
 
Materi Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptx
Materi Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptxMateri Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptx
Materi Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM Tahun 2022.pptx
 
Pengawasan kinerja kades oleh bpd inspektorat
Pengawasan kinerja kades oleh bpd   inspektoratPengawasan kinerja kades oleh bpd   inspektorat
Pengawasan kinerja kades oleh bpd inspektorat
 
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
 
Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015
Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015
Sesi 1 kewenangan desa no.1 2015
 
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptxPERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
 
Laporan kerja kepala desa
Laporan kerja kepala desaLaporan kerja kepala desa
Laporan kerja kepala desa
 
Pemutakhiran Data SDGs Desa .pdf
Pemutakhiran Data SDGs Desa .pdfPemutakhiran Data SDGs Desa .pdf
Pemutakhiran Data SDGs Desa .pdf
 
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdfContoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
 
Perencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desaPerencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desa
 
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
1. MENYUSUN RKPDES 2023 YG BERKUALITAS.pptx
 

Similar to Materi Webinar BPI Vol 2 - 2_SOSIALISASI PEMUTAKHIRAN DATA SDGS DESA DAN LOMBA SDGS DESA 2023.pdf

KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptxKEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
Didi584616
 
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptxStandar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
bumdeswibawamukti1
 
Sosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat Desa
Sosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat DesaSosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat Desa
Sosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat Desa
bumdeswibawamukti1
 
SDGs Desa untuk PEmda.pptx
SDGs Desa untuk PEmda.pptxSDGs Desa untuk PEmda.pptx
SDGs Desa untuk PEmda.pptx
KholidVan
 
PB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptx
PB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptxPB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptx
PB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptx
BadanKemaritimanNUSi
 
Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial
Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis SpasialPemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial
Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial
Jaringan Kerja Pemetaan Partisipatif
 
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
TV Desa
 
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptxArah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
deivie rondonuwu
 
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESA
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESAMetodologi dan Pengukuran SDGs DESA
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESA
TV Desa
 
Kebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptx
Kebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptxKebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptx
Kebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptx
BalaiKBJatiroto
 
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdfpermendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
TriSetyanto4
 
BAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptx
BAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptxBAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptx
BAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptx
beresdigitaltec
 
Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptxPerencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptx
Didi584616
 
TUPOKSI LKD 1.pptx
TUPOKSI LKD 1.pptxTUPOKSI LKD 1.pptx
TUPOKSI LKD 1.pptx
HaetamiHA
 
PEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptx
PEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptxPEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptx
PEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptx
aparaturpemdes
 
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptxPEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
BPPMDDTT Makassar
 
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptxALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
erisugiartoeri
 
Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi riau
Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi riauData dan informasi manfaat dana desa di provinsi riau
Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi riau
Dahlan Tampubolon
 
1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf
1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf
1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf
andikhaidir6
 
Paparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptx
Paparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptxPaparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptx
Paparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptx
dpmdbusel
 

Similar to Materi Webinar BPI Vol 2 - 2_SOSIALISASI PEMUTAKHIRAN DATA SDGS DESA DAN LOMBA SDGS DESA 2023.pdf (20)

KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptxKEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN DESA & PERDESAAN BERBASIS.pptx
 
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptxStandar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
Standar Operasional Prosedur SDGs Desa 2021.pptx
 
Sosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat Desa
Sosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat DesaSosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat Desa
Sosialisasi SDGs Desa dlam rangka Pelatihan Perangkat Desa
 
SDGs Desa untuk PEmda.pptx
SDGs Desa untuk PEmda.pptxSDGs Desa untuk PEmda.pptx
SDGs Desa untuk PEmda.pptx
 
PB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptx
PB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptxPB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptx
PB.2.1 - Pembangunan Desa Berbasis Data SDGs Desa.pptx
 
Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial
Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis SpasialPemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial
Pemanfaatan Dana Desa untuk Pemetaan Sumberdaya Desa Berbasis Spasial
 
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
 
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptxArah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
 
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESA
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESAMetodologi dan Pengukuran SDGs DESA
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESA
 
Kebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptx
Kebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptxKebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptx
Kebijakan Penggunaan Dana Desa Rumah Dataku.pptx
 
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdfpermendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
permendesa21tahun2020tentangpup3md-220812035718-d97bd8ae (1).pdf
 
BAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptx
BAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptxBAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptx
BAHAN-kawasan-kota-banda-aceh-MISRIANI.pptx
 
Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptxPerencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Data 2023.pptx
 
TUPOKSI LKD 1.pptx
TUPOKSI LKD 1.pptxTUPOKSI LKD 1.pptx
TUPOKSI LKD 1.pptx
 
PEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptx
PEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptxPEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptx
PEMBERDAYAAN MASY DI ERA DIGITAL-1.pptx
 
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptxPEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
PEDOMAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA.pptx
 
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptxALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
ALUR PENYUSUNAN DAN PENETAPAN RPJMDesA1.pptx
 
Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi riau
Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi riauData dan informasi manfaat dana desa di provinsi riau
Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi riau
 
1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf
1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf
1. MEKANISME PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN DESA - revisi.pdf
 
Paparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptx
Paparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptxPaparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptx
Paparan Bimtek Penyaluran DD Makassar Kemendes.pptx
 

Recently uploaded

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
PutuRatihSiswinarti1
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 

Recently uploaded (20)

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 

Materi Webinar BPI Vol 2 - 2_SOSIALISASI PEMUTAKHIRAN DATA SDGS DESA DAN LOMBA SDGS DESA 2023.pdf

  • 1. SOSIALISASI PEMUTAKHIRAN DATA SDGS DESA DAN LOMBA SDGS DESA 2023
  • 2. Tahun 1972 Mengeksplorasi hubungan antara kualitas hidup dan kualitas lingkungan di Konferensi PBB Tahun 1987 Pembangunan berkelanjutan didefinisikan sebagai pembangunan yang dapat memenuhi kebutuhan generasi sekarang tanpa mengorbankan kemampuan generasi mendatang SEPTEMBER 2015 Disusun Agenda tentang Sustainable Development Goals (SDGs) yang bertujuan untuk menjaga peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat secara berkesinambungan, keberlanjutan kehidupan sosial masyarakat, dan kualitas lingkungan hidup Tahun 2017 • Mengidentifikasi 17 SDGs atau tujuan global yang akan menjadi tuntunan kebijakan dan pendanaan untuk 15 tahun ke depan (2030) • Menekankan bahwa pembangunan berkelanjutan memiliki tiga dimensi, yaitu sosial, lingkungan, dan ekonomi. SEJARAH PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
  • 3. Arahan Presiden Joko Widodo pada 22 Oktober 2019: 1. Dana desa harus dirasakan seluruh warga desa, terutama golongan terbawah 2. Dampak pembangunan desa harus lebih dirasakan, melalui pembangunan desa yang lebih terfokus LATAR BELAKANG KEHADIRAN KEBIJAKAN SDGs DESA Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 4. MELOKALKAN SDGs KE SDGs DESA UPAYA PERCEPATAN TUJUAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN Implementasi SDGs Global di Indonesia dituangkan dalam Peraturan Presiden No 59 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Merujuk Peraturan Presiden No 59 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan, maka disusun SDGs Desa Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 5. SDGs DESA SDGs Desa adalah pembangunan total atas desa Seluruh aspek pembangunan harus dirasakan manfaatnya oleh warga desa tanpa ada yang terlewat No one left behind Pembangunan desa mengarah pada 18 tujuan pembangunan berkelanjutan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 6. SDGs DESA Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 7. SDGs 18: KELEMBAGAAN DESA DINAMIS DAN BUDAYA DESA ADAPTIF Dasar pemikiran munculnya SDGs 18 Menghargai keberadaan bangsa Indonesia yang sangat beragam dalam agama, budaya, bahasa, adat istiadat, dll. Menampung kearifan lokal masyarakat dan kelembagaan desa yang produktif agar bertahan, bahkan berkembang Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 8. DASAR HUKUM SDGs DESA Perpres No. 111 Tahun 2022 Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Permendesa No. 21 Tahun 2020 Pedoman Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa Permendesa No. 13 Tahun 2020 Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2021 Permendesa No. 7 Tahun 2021 Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2022 Permendesa No. 8 Tahun 2022 Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2023 Perpres No. 59Tahun 2017 Pelaksanaan PencapaianTujuan Pembangunan Berkelanjutan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi 1 2 3 4 5 6 7
  • 9. PIHAKYANGTERLIBAT DALAM PROSES PEMUKHTAHIRAN DATA SDGs DESA Kelompok Kerja Relawan Pendataan Desa Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Pemerintah Daerah Provinsi Kementerian Desa, PDT, danTransmigrasi Kepala Desa PEMBINA *Sekretaris Desa KETUA Kasi Pemerintahan Desa SEKRETARI S a. Unsur Perangkat Desa b. Ketua RW c. Ketua RT d. Unsur KarangTaruna e. Unsur PKK f. Unsur masyarakat lain yang bersedia menjadi relawan pendata ANGGOTA a. Pendamping Desa b. Babinsa c. Babinkamtimmas d. Mahasiswa yang berada di desa MITRA PIHAK YANG TERLIBAT DALAM PROSES PEMUKHTAHIRAN DATA SDGs DESA 1 2 3 4 Sumber Rujukan : Permendesa PDTT no. 21Tahun 2020 Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 10. Data SDGs Desa - Level desa - Level Rukun Tetangga - Level Keluarga - Level Warga/individu Rekomendasi masing-masing desa RKPDes APBDes Implementasi kegiatan Siskeudes online Sistem akuntabilitas pembangunan desa (Sakti Desa) Impact Outcome Output PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA BERBASIS DATA Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 11. DATA MIKRO Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi âť‘DATA MIKRO: • informasi langsung dari lapangan • didata seluruh warga dan meliputi seluruh wilayah desa âť‘ Meski yang terkumpul adalah data angka, sejatinya penggaliannya berbasis partisipasi warga desa âť–Data dari desa: Terkumpul data by name by address warga desa, keluarga desa, serta rincian kondisi lingkungan rukun tetangga dan desa âť–Data oleh desa Dikumpulkan oleh Kelompok Kerja relawan pendata desa dari masing-masing rukun tetangga. Mereka mendata tetangganya sendiri. • Tiga manfaat: â–Ş Data akurat dan valid: terlalu sulit warga menyimpangkan informasi, lantaran tetangganya sulit dikelabui â–Ş Data akuntabel: pengecekan ulang dijalankan dalam pertemuan RT dan musyawarah desa â–Ş Data selalu termutakhirkan: rukun tetangga dan desa tergolong sangat kecil sehingga selalu terjangkau relawan pendata, apalagi, tiap kali ada kejadian penting di wilayahnya maupun warganya, selalu dicatat untuk memperbarui data âť–Data untuk desa Olahan dan analisis data mikro terarah untuk kepentingan warga desa Manfaat: warga memberikan informasi yang jujur, akurat, valid, karena kesalahan data langsung terasakan warga sendiri
  • 12. DAULAT DATA DESA • Permendesa 21/2020: data milik desa • Demokratisasi desa melalui data • Dari desa : informasi dari warga desa • Oleh desa : relawan pendata desa adalah tetangganya • Untuk desa : raw data Permendesa PDTT No 21/2020 tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 13. HASIL SDGs DESA 2022 : NASIONAL Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
  • 15. PEMUTAKHIRAN DATA SDGs Desa 1. Tujuan Melengkapi dan memutakhirkan data-data SDGs Desa: level Desa, RukunTetangga, Keluarga, dan Individu. 2. Manfaat a. Mendapatkan gambaran kondisi riil Desa baik potensi maupun permasalahan b. Menjadi salah satu acuan/dasar/referensi dalam penyusunan Rencana Pembangunan Desa dan APBDes.
  • 16. PEMUTAKHIRAN DATA SDGs Desa (Permendesa, PDTT Nomor 21Tahun 2020) 1. Pendataan Desa Tahap Pemutakhiran dilakukan terhadap data dasar SDGs Desa 2. Pendataan Desa Tahap Pemutakhiran SDGs Desa dilakukan setiap 6 (enam) bulan. 3. Pendataan Desa Tahap Pemutakhiran SDGs Desa menjadi tanggung jawab kepala Desa.
  • 17. LANGKAH-LANGKAH PEMUTAKHIRAN DATA SDGs Desa 1. Desa (melalui admin desa) melihat data existing dengan cara mendownload data kuesioner (level Desa, Rukun Tetangga, Keluarga, dan Individu) pada dashboard SDGs Desa 2. Menambahkan data yang belum terinput sebelumnya 3. Melakukan updating data - data yang sudah mengalami perubahan 4. Memastikan seluruh warga sudah terdata, dan data sudah mutakhir.
  • 18. Pengisian Data Level Desa, RukunTetangga, Keluarga, dan Individu Kabupaten Blitar 220 6.927 394.121 1.122.474 188 4.044 278.608 858.631 0 200000 400000 600000 800000 1000000 1200000 Desa Rukun Tetangga Keluarga Individu Target Realisasi
  • 19. Persandingan Pengisian Data Level RukunTetangga Beberapa Desa di Kabupaten Blitar 64 31 41 55 32 18 46 25 27 26 39 31 19 54 7 16 44 14 27 21 0 10 20 30 40 50 60 70 Jumlah Rukun Tetangga Jumlah Kuisioner Terisi
  • 20. Persandingan Pengisian Data Level Keluarga Beberapa Desa di Kabupaten Blitar 4161 2233 1520 3219 2445 1549 2734 1214 1369 679 1809 1304 904 2489 1146 1029 2195 994 1040 607 0 500 1000 1500 2000 2500 3000 3500 4000 4500 Jumlah Keluarga Jumlah Kuisioner Terisi
  • 21. Persandingan Pengisian Data Level Individu Beberapa Desa di Kabupaten Blitar 12.706 6.784 3.954 11.122 7.090 4.374 7.878 3.292 3.722 2.154 4.544 4.045 2.545 7.568 5.015 3.289 6.504 2.908 3.356 2.011 - 2.000 4.000 6.000 8.000 10.000 12.000 14.000 Total Penduduk Jumlah Kuisioner Terisi
  • 23. Peraturan Menteri Desa PDTT Nomor 21 Tahun 2020 Tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa, LATAR BELAKANG • Tujuan SDGs Desa yang terdiri dari 18 (delapan belas), diprioritaskan berdasarkan kondisi objektif Desa yang tergambarkan pada Sistem Informasi Desa, yang selanjutnya menjadi pedoman bagi pemerintah Desa, BPD dan masyarakat Desa • Mendorong Desa melakukan perencanaan pembangunan Desa berbasis pendataan SDGs Desa melakukan kegiatan Lomba SDGs Desa, yang melibatkan semua Desa di Indonesia dengan seleksi dan kriteria penilaian berdasarkan pada hasil pendataan SDGs Desa.
  • 24. Tujuan Lomba • Memberikan apresiasi kepada Desa yang telah menunjukkan upaya untuk mendukung capaian SDGs Desa melalui Pendataan SDGs Desa Sasaran Lomba • Desa-desa di seluruh wilayah Indonesia yang telah melakukan pendataan SDGs Desa
  • 26. Timeline Kegiatan Lomba Bulan Feb Mar Apr Mei J un J ul Ket No Kegiatan 1 Pembuatan Juknis Februari 2 Pengumuman Lomba SDGs Desa Maret 2023 3 Pemutakhiran Data SDGs Desa Maret - 30 Mei 2023 4 Penarikan Data SDGs Desa 31 Mei 2023 5 Penilaian 1 - 30 Jun 2023 6 Verifikasi hasil penilaian 1 - 13 Juli 2023 7 Pengumuman Pemenang Lomba SDGs Desa 14 Juli 2023
  • 27. 18 Goals untuk Penilaian Lomba
  • 28. Pembagian Region untuk Penilaian Lomba
  • 29. PENILAIAN PENENTUAN PEMENANG LOMBA 1) Semua nilai goals SDGs Desa terisi (100%) 2) Nilai SDGs Desa tertinggi pada masing-masing goals (nilai > 90%) 3) Jika terdapat beberapa Desa dengan nilai tertinggi yang sama, maka akan diseleksi atau dilihat berdasarkan: • Kondisi kewargaan (proporsi jumlah penduduk dengan yang berhasil didata). Semakin besar jumlah penduduk maka dianggap usaha yang dibutuhkan lebih besar sehingga yang dipilih atau yang mendapatkan peringkat lebih tinggi adalah desa yang memiliki jumlah penduduk lebih banyak. • Kondisi kewilayahan Semakin luas wilayah maka usaha yang dibutuhkan lebih besar
  • 30. Tahapan Penentuan Pemenang Lomba SDGs Desa (1) 1) Penilaian dilakukan untuk mendapatkan 3 (tiga) pemenang dari masing-masing goals (18 goals) pada 7 (tujuh) region, sehingga masing-masing region akan terdapat 54 Desa pemenang. Pada tahapan ini akan didapatkan sejumlah 378 Desa pemenang (3 Desa x 18 goals x 7 region)
  • 31. 2) Pemenang dari masing-masing region akan diseleksi berdasarkan nilai capaian tertinggi untuk mendapatkan 3 (tiga) pemenang untuk tiap-tiap region. Pada tahapan ini akan didapatkan sejumlah 21 pemenang (3 Desa x 7 region). 3) Pemenang dengan nomor urutan 1 dari masing-masing pemenang tingkat region (sejumlah 7 Desa) selanjutnya diseleksi berdasarkan nilai capaian SDGs Desa tertinggi untuk mendapatkan pemenang 1, 2, dan 3. Tahapan Penentuan Pemenang Lomba SDGs Desa (2)
  • 32. Pemenang akan diumumkan pada 14 Juli 2023 378 Desa Pemenang 21 Desa Pemenang 3 Desa Pemenang Tahapan Penentuan Pemenang Lomba SDGs Desa (3)
  • 33. Apresiasi / Hadiah Seluruh desa yang menjadi pemenang lomba SDGs Desa akan mendapatkan pin SDGs Desa. Disamping itu untuk pemenang tingkat regional dan tingkat nasional akan mendapatkan hadiah sebagaimana yang akan ditetapkan oleh Menteri Desa, PDT dan Transmigrasi.
  • 34. KESIMPULAN • Pemutakhiran Data SDGs Desa bertujuan untuk melakukan update data SDGs Desa yang sudah di input sebelumnya. Batas akhir pemutakhiran data SDGs Desa untuk kegiatan Lomba SDGs Desa adalah pada 30 Mei 2023 pk. 23.59 WIB • Penarikan Data SDGs Desa adalah proses awal seleksi peserta lomba SDGs Desa yang dilakukan oleh Tim pengolah data, berdasarkan hasil pemutakhiran data SDGs Desa. Data yang telah dimutakhirkan akan ditarik pada tanggal 31 Mei 2023 • Penilaian lomba SDGs Desa akan dilakukan selama kurang lebih satu bulan, yaitu pada bulan Juni 2023 • Verifikasi dan validasi merupakan proses pemeriksaan kebenaran data dari hasil penilaian peserta lomba SDGs Desa oleh tim penilai dan tim pendukung lomba SDGs Desa. Proses verifikasi dan validasi akan dilaksanakan pada 1 – 13 Juli 2023 • Pengumuman Pemenang: 14 Juli 2023.
  • 35. SELAMAT MELAKUKAN PEMUTAKHIRAN DATA DAN MENGIKUTI LOMBA SDGs Desa