SlideShare a Scribd company logo
PENGANTAR MANAJEMEN
KUALITAS
“Balanced Scorecard”
Kelompok 4
122141025 Bimo Satrio Aryotejo
122141052 Elza Rati Ekomuharini
122141059 Fernando Tanzil
122141082 Kadek Iran Wibowo
122141034 Krisna Sagita Juarga
122141159 Yudhi Hermawan
PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN
PASCASARJANA
UNIVERSITAS TRISAKTI
2016
Nilai : 87
Dosen : Prof. Syamsir Abduh
Balance Scorecard
 Suatu alat manajemen kinerja
(performance management tool) yang
dapat membantu organisasi untuk
menerjemahkan visi dan strategi ke
dalam aksi dengan memanfaatkan
sekumpulan indikator finansial dan
non-finansial yang terjalin dalam
suatu hubungan sebab akibat
 Dengan tidak hanya berfokus pada
hasil finansial melainkan juga masalah
manusia, BSC membantu memberikan
pandangan yang lebih menyeluruh
pada suatu perusahaan yang pada
gilirannya akan membantu organisasi
untuk bertindak sesuai
Mengapa Balance
Scorecard?
 Sebagai alat untuk mengkomunikasikan
strategi di antara para stakeholders dari
sebuah organisasi yaitu pihak manajemen,
karyawan, shareholders, pelanggan,
komunikasi lingkungan
 Memungkinan organisasi untuk memetakan
smua faktor utama yg ada dalam organisasi
tersebut
 Mengaitkan strategi dengan kinerja
organisasi/ performance
 Memiliki konsep sebab akibat
 Membantu proses penyusunan anggaran
Elemen Dalam Balance Scorecard
(OMTI)
 Objectives
Setiap sudut pandang / tema akan diidentifikasi tujuannya
yang mewakili hasil yang diharapkan secara singkat & jelas.
 Measures
Relevan untuk mencapai tujuan sosial terhadap pembangunan
berkelanjutan. Penerjemahaan dari tujuan ke pengukuran
merupakan tahap terpenting dalam merumuskan tujuan ke
dalam unit informasi yang dapat dikelola dan terukur. Yang
akan memfasilitasi evaluasi dari kondisi pengembangan
berkelanjutan atau seberapa baik sebuah organisasi dalam
mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
 Targets
Setelah hasil pengukuran ditentukan, akan dipilih untuk
mewakili setiap pengukuran hasil yang bisa dicapai pada
keadaan saat itu, sumberdaya yang ada serta waktu yang
tersedia
 Initiatives
Jika kita ingin mencapai target performa, inisiatif, program
yang relevan, action plan, atau project harus ditetapkan
jangka waktu yang relevan
OMTI menyediakan beberapa mekanisme untuk memastikan
strategi atau tujuan telah diterjemahkan kedalam rencana
operasional atau langkah demi langkah proyek. Walau semua
element diterima sebagai brenchmarks untuk memeriksa
performa berkelanjutan
Perspektif Balanced Scorecard
 Kata “Balanced”(berimbang)
yang memiliki arti keseimbangan
diantara 4 perspektif dalam BSC
yang mencakup:
1. Perspektif Keuangan
2. Perspektif Pelanggan
3. Perspektif Proses Bisnis
Internal
4. Perspektif Pembelajaran dan
Pertumbuhan
 Terkait dengan penyusunan
BSC, 4 perspektif ini berfungsi
sebagai peta dimana kita akan
memfokuskan strategi yang
relevan tiap bagian
Perspektif Keuangan
 Pendekatan keuangan dibagi menjadi 2:
1. Jangka pendek
2. Jangka panjang
 Jangka Pendek  strategi peningkatan produktivitas agar lebih
optimal.
 Contoh : pengurangan belanja tunai, meminimalisasi jumlah
produk cacat, peningkatan utilisasi aset dengan mengelola
kapasitas aset yang ada.
 Jangka Panjang  Growing Strategy meliputi (Peningkatan
pendapatan dan nilai bagi pelanggan).
 Contoh : Peningkatan pendapatan dapat berupa inovasi
produk, penggalian segmen pasar yang baru, dan rekanan
bisnis yang baru.
 Contoh : peningkatan nilai bagi pelanggan dapat berupa
keuntungan yang didapatkan pelanggan seperti perbaikan
sistem pelayanan dan perpanjangan waktu garansi.
Perspektif Pelanggan
 Perspektif Pelanggan  Mengetahui output/nilai produk atau jasa
pelayanan kita di mata masyarakat.
 Karena pelanggan merupakan salah satu kunci keberhasilan sebuah
perusahaan maka perusahaan harus menyadari apabila ada output
negatif dari masyarakat, dan harus segera mengambil tindakan agar
dapat memperbaiki kinerja.
 Untuk mengetahui hal tersebut dapat dilakukan pengukuran pada nilai
seperti : kepuasan pelanggan atau reputasi perusahaan di masyarakat
umum.
 Ada 3 pendekatan yang dapat dilakukan perusahaan agar pelanggan
dapat menilai perusahaan kita dengan baik, yaitu:
 Pendekatan Product Leadership
 Selalu menciptakan produk unggulan dan terus berinovasi.
 Pendekatan Operational Excellence
 Membuat produk-produk yang dirancang seekonomis mungkin.
 Pendekatan Customer Intimacy
 Memproduksi produk yang bersifat tidak massal atau spesial.
Perspektif Proses Bisnis Internal
 Proses bisnis internal merupakan serangkaian aktivitas yang ada dalam
bisnis kita secara internal yang sering di sebut dengan rantai nilai
(value chain).
 Dalam perusahaan yang menghasilkan barang atau jasa, pada
umumnya value chain terdiri dari :
1. Pengembangan produk (Develop New Product)
2. Produksi (Product Manufacturing)
3. Penjualan dan marketing (Sell and Marketing)
4. Distribusi (Product delivery)
5. Layanan purna jual (After sales service)
6. Keamanan dan kesehatan lingkungan (Environment safety and
healty)
Perspektif Pembelajaran dan
Pertumbuhan
 Perspektif ini berfokus pada sumber daya khususnya
sumber daya manusia yang ada di dalam organisasi.
Perspektif ini berurusan dengan pengembangan sumber
daya manusia, agar masing-masing menjadi karyawan
yang kompeten yang mana akhirnya akan menghasilkan
kinerja yang prima bagi organisasi
 Ada 3 kategori utama yang dianalisis dan diukur dalam
perspektif ini, yaitu :
1. Kompetensi karyawan
2. Daya dukung teknologi
3. Budaya, motivasi dan penghargaan
Contoh Penerapan 4 perspektif
10 Langkah analisa BSC
Keunggulan
 Komprehensif : Memperluas perspektif sebelumnya yang terbatas
hanya pada perspektif keuangan, menjadi tiga perspektif
yaitu, costumer, proses bisnis internal, serta pertumbuhan dan
pembelajaran.
 Koheren : Membangun hubungan sebab akibat diantara berbagai
sasaran strategis yang dihasilkan dalam perencanaan strategis.
 Terukur : Semua sasaran strategis ditentukan ukurannya baik untuk
sasaran strategis perspektif keuangan maupun perspektif non
keuangan.
 Seimbang : Keseimbangan sasaran strategis yang dihasilkan oleh
sistem perencanaan strategis penting untuk menghasilkan kinerja
keuangan jangka panjang.
 merupakan instrumen penerjemah visi misi perusahaan
Kelemahan
 Balanced Scorecard belum dapat menetapkan secara tepat
sistem kompensasi yang biasanya merupakan tindak lanjut
dari hasil penilaian kinerja
 Banyak perusahaan tidak memiliki mekanisme formal
untuk meng-update ukuran untuk mencocokkan dengan
perubahan strategi. Hasilnya perubahan masih
menggunakan ukuran yang berbasis strategis lama
 Belum adanya standart ukuran yang baku terhadap hasil
penilaian kinerja perusahaan dengan metode Balanced
Scorecard
 Tidak berpengaruh terhadap gaji karyawan
Manfaat Balance Scorecard
Adapun manfaat Balanced Scorecard (BSC) bagi organisasi atau
perusahaan menurut Kaplan dan Norton (Gultom, 2009), antara lain :
 Mengklarifikasikan dan mengkomunikasikan strategi keseluruh
organisasi.
 Menyelaraskan sasaran departemen dan individu dengan strategi
organisasi.
 Mengkaitkan sasaran strategis dengan target jangka panjang dan
anggaran tahunan,
 Mengidentifikasikan dan menyelaraskan inisiatif strategi,
 Melaksanakan peninjauan strategi secara periodik,
 Mendapatkan umpan balik yang dibutuhkan untuk memperbaiki
strategi.
Contoh Kasus
 PT. X merupakan perusahaan asuransi yang cukup
lama berkecimpung dalam dunia asuransi itu
ditandai dengan umur yang sudah mencapai 156
tahun. Dalam hal pengambangan SDM perusahan
x juga memiliki visi dan misi serta strategi
organisasi yang melakukan identifikasi masalah-
masalah dalam menerapan kinerja manajemen
perusahaan.
PT. X
PERFORMANCE ENHANCEMENT EVALUATION AND
MENTORING
RENCANA TINDAKAN TRIWULAN II / 2015
Nama : BARON
Kantor Cabang : JAKARTA TIMUR
Kelas : 1
Kanwil : UTAMA
Periode : 1 Januari s/d 31 Desember 2015
VISI
1. Menjual Total 95 Milyar premi NB.PP dan 25 Milyar premi NB.PK untuk
mencapai Target Tahun 2015.
MISI
1. Merekrut 99 Agen baru
2. Menambah 3 Unit Manager baru
3. Menjual Produk Unggulan
STRATEGIES
(setidaknya 2 strategi utama untuk tiap target / tujuan)
1. Membuat database prospek baru, ( Minimal 100
prospek ).
2. Mengadakan Reward penutupan premi sekaligus
minimal premi Rp. 50 juta.
3. Melakukan mapping atas perusahaan / institusi
diwilayah Jakarta Timur.
4. Melakukan penawaran penambahan manfaat atas
portofolio PK eksisting.
5. Melaksanakan Rekrut Agen terjadwal dan secara
periodik.
6. Melaksanakan pelatihan calon Agen Baru.
7. Mengidentifikasi calon UM yang potensial.
8. Re-Trainning calon UM baru.
TINDAKAN UTAMA MILESTONE
Program Pertemuan Informatif (PPI) dan
supervisi yang diikuti seluruh AM, UM dan
MA/ALL : menambah data prospek dan
distribusi polis ekspirasi, penguatan
penguasaan produk dan underwriting limit
Setiap hari Jumat
pukul 09.00 – 11.00
Morning Meeting dan Doa Pagi yang diikuti
seluruh AM, UM dan MA/ALL
Setiap hari Senin
pukul 08.30 – 09.00
Role Playing dan update data prospek di
masing-masing Unit Kerja Area, follow up
mingguan oleh KaCab.
PPI dan masing-
masing UKA
Penyampaian estimasi setiap tanggal 25
untuk bulan berikutnya dan tanggal 15 bulan
berjalan untuk update data
25 Maret, 15 April,
25 April, 15 Mei, 25
Mei
KaCab melakukan pendampingan dalam
proses penutupan
Setiap hari
TINDAKAN UTAMA MILESTONE
“Q2 Reward Day” untuk pencapaian penjualan
dan perekrutan
Minggu kedua Juli
2015
Memperkuat tim penutupan PK pada UKA PK Setiap Jumat akhir
bulan
Menjalin kontak dengan key person
perusahaan / institusi sasaran (manajemen
atau pengurus SP)
Setiap jumat
Mengundang calon pelamar kerja menghadiri
Seminar menjadi Mitra Bisnis PT. X via email
(1)
Setiap Selasa di
bulan April
Seminar menjadi Mitra Bisnis PT. X (2) Minggu ketiga Mei
Seminar menjadi Mitra Bisnis PT. X (3) Minggu ketiga Juni
Wawancara perekrutan oleh KaCab, Instruktur
dan Area Manager sesuai standar LPPA
Setiap hari
TINDAKAN UTAMA MILESTONE
Tutorial persiapan ujian lisensi keagenan Sesuai Jadwal
Instruktur
Evaluasi SPI untuk UM dan evaluasi hasil
untuk Agen
setia awal bulan
Mengidentifikasi leader potensial menjadi
UM/AM dari formasi keagenan yang ada
terjadwal
Pelatihan kepemimpinan oleh KanWil / LPPA terjadwal
Pelatihan kepemimpinan oleh KanWil / LPPA terjadwal
Mentoring personal oleh KaCab untuk AM /
UM baru
setiap minggu
Meeting Bulanan Manager Agen setiap akhir bulan
Nama : BARON RUSWANDI QUARTELY SALES PERFORMANCE INDICATORS
Kanwil : WILAYAH UTAMA KODE AZ
KanCab : CABANG JAKARTA TIMUR KODE AF
kelas : 1
Periode Evaluasi : TRIWULAN I
1 2 3 4
1 NBPP Berkala 4.275.000.000 128.974.063 3,02% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
2 NBPP sekaligus 9.975.000.000 5.547.598.834 55,62% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
3 Jumlah Premi NBPP 14.250.000.000 5.676.572.897 39,84% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
4 Polis PP 150 95 63,33% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
5 PMK Berkala - - 0
6 PMK Sekaligus - - 0
7 Jumlah Premi PMK - - 0
8 PKU Berkala 1.125.000.000 48.817.503 4,34% 0
9 PKU Sekaligus 2.625.000.000 2.680.801.098 102,13% 0
10 Jumlah Premi PKU 3.750.000.000 2.729.618.601 72,79% 0
11 Jumlah Premi PKU/PMK 3.750.000.000 2.729.618.601 72,79% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 2 2
12 Polis PMK - - 0
13 Polis PKU 0 5 5000,00% 0
14 Jumlah polis PKU/PMK 0 5 5000,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4
15 Total Jumlah Premi 18.000.000.000 8.406.191.498 46,70% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
16 Total Jumlah Polis 150 100 66,62% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
17 Rata-rata Premi Bkl/Agen 4.000.000 708.649 17,72% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
18 Rata-Rata Polis/Agen 5 0,52 10,44% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
19 Rata-Rata Premi/Polis 800.000 59.753.399 7469,17% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4
20 Jumlah MA 192 169 88,02% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 2 2
21 Jumlah UM 48 13 27,08% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
22 Jumlah AM 12 12 100,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 3 3
23 Kontribusi Premi UMdari total target premi 20% 46% 231,04% ≥ 40% 31%-39% 20%-30% <20% 1 1
24 Kontribusi Premi AMdari total target premi 15% 9% 62,75% ≥ 20% 18%-19% 15%-17% <15% 1 1
25
Jumlah Agen Tutup(close)rata-rata 10 Jt
premi/polis
60 2 3,33% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
26 Rasio Persistensi (Lapse ratio) 90% 100% 111,11% ≤ 70% 71%-79% 80%-90% > 90% 4 4
27 Rekrut Agen 108 19 17,59% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
32 32
EVALUASI
NILAI N X B
TOTAL NILAI EVALUASI
NILAI EVALUASI
EVALUASI JABATAN
NO SALES PERFORMANCE INDICATORS TARGET TRW I REALISASI RASIO
QUARTELY SALES PERFORMANCE INDICATORS
AREAMANAGER
Kanwil : WILAYAH UTAMA KODE
KanCab : KODE
Nama : ANDI MAPPANYOMPA
kelas : 1 UKABINTARA
Periode Evaluasi : TRIWULAN I
1 2 3 4
1 NBPP Berkala 687.500.000 1.000.000 0,15% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
2 NBPP sekaligus 1.604.166.667 2.522.942.480 157,27% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4
3 Jumlah Premi NBPP 2.291.666.667 2.523.942.480 110,14% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 8
4 Polis PP 50 2 4,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
5 Rata-rata Premi Bkl/Agen 4.000.000 1.000.000 25,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
6 Rata-Rata Polis/Agen 5 0 0,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
7 Rata-Rata Premi/Polis 800.000 1.261.971.240 157746,41% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4
8 Jumlah MA 20 2 10,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
9 Jumlah UM 4 0 0,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
10
Kontribusi Premi UM dari total
target premi
20% 0
0,00%
≥ 40% 31%-39% 20%-30% <20% 4 4
11
Kontribusi Premi AM dari total
target premi
15% 100%
666,67%
≥ 20% 16%-19% 10%-15% <15% 1 1
12
Jumlah Agen Tutup(close)rata-
rata 10 Jt premi/polis
12 2
16,67%
≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
13 Rasio Persistensi (Lapse ratio) 90% 100% 111,11% ≤ 70% 71%-79% 80%-90% > 90% 2 2
14 Rekrut Agen 24 2 8,33% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1
27 31
NILAIEVALUASI REVIEWACTION PLAN TIAP MINGGU DGN
ATASAN
NO
SALES PERFORMANCE
INDICATORS
TARGET TRWI REALISASI RASIO
EVALUASI
NILAI N X B
TOTAL NILAI EVALUASI
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"

More Related Content

What's hot

Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
Reza Aprianti
 
Organisasi Efektif
Organisasi EfektifOrganisasi Efektif
Organisasi Efektif
sisteminformasi3403
 
Manajemen Mutu (Quality Management)
Manajemen Mutu (Quality Management)Manajemen Mutu (Quality Management)
Manajemen Mutu (Quality Management)
Tri Widodo W. UTOMO
 
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan StrategisKey performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan StrategisRahmat Taufiq Sigit
 
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmPpt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Rizky Akbar
 
Contoh Job Analysis
Contoh Job AnalysisContoh Job Analysis
Contoh Job Analysis
Trisnadi Wijaya
 
Teori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasiTeori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasi
Arfan Fahmi
 
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings groupAnalisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
gilang dwi jatnika
 
Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)
Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)
Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)
nurul khaiva
 
Materi Studi Kelayakan Bisnis
Materi Studi Kelayakan BisnisMateri Studi Kelayakan Bisnis
Materi Studi Kelayakan Bisnis
Risan Syakirin Tazzy
 
2. sejarah teori manajemen
2. sejarah teori manajemen 2. sejarah teori manajemen
2. sejarah teori manajemen
Yosie Andre Victora
 
TQM (Total Quality Management)
TQM (Total Quality Management)TQM (Total Quality Management)
TQM (Total Quality Management)
Aa Renovit
 
Analisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmAnalisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdm
Maful Hidayat
 
Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)
Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)
Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)
Putri Sanuria
 
2661 922 Kaizen Budaya Organisasi
2661 922 Kaizen Budaya Organisasi2661 922 Kaizen Budaya Organisasi
2661 922 Kaizen Budaya OrganisasiUniversitas PGRI
 
Komunikasi efektif dalam pengambilan keputusan
Komunikasi efektif dalam pengambilan keputusanKomunikasi efektif dalam pengambilan keputusan
Komunikasi efektif dalam pengambilan keputusan
endahmustika
 
Manajemen Kinerja
Manajemen KinerjaManajemen Kinerja
Manajemen Kinerja
Aun Falestien Faletehan
 

What's hot (20)

Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Organisasi Efektif
Organisasi EfektifOrganisasi Efektif
Organisasi Efektif
 
Manajemen Mutu (Quality Management)
Manajemen Mutu (Quality Management)Manajemen Mutu (Quality Management)
Manajemen Mutu (Quality Management)
 
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan StrategisKey performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
Key performance indicators-Presentasi Perencanaan Strategis
 
Analisis jalur (path analysis)
Analisis jalur (path analysis)Analisis jalur (path analysis)
Analisis jalur (path analysis)
 
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmPpt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
 
Contoh Job Analysis
Contoh Job AnalysisContoh Job Analysis
Contoh Job Analysis
 
Teori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasiTeori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasi
 
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings groupAnalisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
 
Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)
Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)
Pertemuan 6 (menentukan tujuan (goal) dan sasaran (objektif)
 
Job analysis
Job analysisJob analysis
Job analysis
 
Materi Studi Kelayakan Bisnis
Materi Studi Kelayakan BisnisMateri Studi Kelayakan Bisnis
Materi Studi Kelayakan Bisnis
 
2. sejarah teori manajemen
2. sejarah teori manajemen 2. sejarah teori manajemen
2. sejarah teori manajemen
 
TQM (Total Quality Management)
TQM (Total Quality Management)TQM (Total Quality Management)
TQM (Total Quality Management)
 
Analisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmAnalisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdm
 
Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)
Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)
Makalah pemasaran internasional STRATEGI MEMASUKI PASAR GLOBAL (MODE OF ENTRY)
 
2661 922 Kaizen Budaya Organisasi
2661 922 Kaizen Budaya Organisasi2661 922 Kaizen Budaya Organisasi
2661 922 Kaizen Budaya Organisasi
 
Penjaminan mutu
Penjaminan mutuPenjaminan mutu
Penjaminan mutu
 
Komunikasi efektif dalam pengambilan keputusan
Komunikasi efektif dalam pengambilan keputusanKomunikasi efektif dalam pengambilan keputusan
Komunikasi efektif dalam pengambilan keputusan
 
Manajemen Kinerja
Manajemen KinerjaManajemen Kinerja
Manajemen Kinerja
 

Viewers also liked

Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
Anita Rahman
 
Cerita satu perangkap tikus
Cerita  satu perangkap tikusCerita  satu perangkap tikus
Cerita satu perangkap tikus
Azmil As
 
Proyecto tecnologico-160823031308
Proyecto tecnologico-160823031308Proyecto tecnologico-160823031308
Proyecto tecnologico-160823031308
Gabriela Agreda
 
Arcane soins cabine2016_presbdc
Arcane soins cabine2016_presbdcArcane soins cabine2016_presbdc
Arcane soins cabine2016_presbdc
onibi29
 
Outubro Rosa - Curiososidades
Outubro Rosa - CuriososidadesOutubro Rosa - Curiososidades
Atur cara sambutan hari kanak
Atur cara sambutan hari kanakAtur cara sambutan hari kanak
Atur cara sambutan hari kanak
Azmil As
 
Inter Section Quiz Class 4
Inter Section Quiz Class 4Inter Section Quiz Class 4
Inter Section Quiz Class 4
Astitva Gupta
 
Web Summit 2016
Web Summit 2016Web Summit 2016
Web Summit 2016
Albert Wenger
 
Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)
Rijal STIE Bima
 
Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)
Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)
Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)Horacio Lira
 
Ligj mimoza luta
Ligj mimoza lutaLigj mimoza luta
Ligj mimoza luta
Valdet Shala
 
Club drugs
Club drugsClub drugs
Club drugs
Meredith LeDoux
 
So kapitulli v 2013
So kapitulli v 2013So kapitulli v 2013
So kapitulli v 2013
Valdet Shala
 
PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...
PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...
PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...
Uofa_Unsada
 
email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...
email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...
email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...
Thrasherball Scotland Worldwide
 
Delegasi wewenang
Delegasi wewenangDelegasi wewenang
Delegasi wewenang
yeni kasmita
 
Makalah manajemen pendidikan staffing
Makalah manajemen pendidikan staffingMakalah manajemen pendidikan staffing
Makalah manajemen pendidikan staffing
Siti Purwaningsih
 
Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi dan...
Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi   dan...Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi   dan...
Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi dan...Daniel Panuturi Marbun
 

Viewers also liked (20)

Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
 
Cerita satu perangkap tikus
Cerita  satu perangkap tikusCerita  satu perangkap tikus
Cerita satu perangkap tikus
 
Proyecto tecnologico-160823031308
Proyecto tecnologico-160823031308Proyecto tecnologico-160823031308
Proyecto tecnologico-160823031308
 
The final selection
The final selectionThe final selection
The final selection
 
Arcane soins cabine2016_presbdc
Arcane soins cabine2016_presbdcArcane soins cabine2016_presbdc
Arcane soins cabine2016_presbdc
 
Outubro Rosa - Curiososidades
Outubro Rosa - CuriososidadesOutubro Rosa - Curiososidades
Outubro Rosa - Curiososidades
 
Sandeep Kumar
Sandeep KumarSandeep Kumar
Sandeep Kumar
 
Atur cara sambutan hari kanak
Atur cara sambutan hari kanakAtur cara sambutan hari kanak
Atur cara sambutan hari kanak
 
Inter Section Quiz Class 4
Inter Section Quiz Class 4Inter Section Quiz Class 4
Inter Section Quiz Class 4
 
Web Summit 2016
Web Summit 2016Web Summit 2016
Web Summit 2016
 
Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)
 
Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)
Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)
Horacio_Lira_Designer_EmailVersion (3)
 
Ligj mimoza luta
Ligj mimoza lutaLigj mimoza luta
Ligj mimoza luta
 
Club drugs
Club drugsClub drugs
Club drugs
 
So kapitulli v 2013
So kapitulli v 2013So kapitulli v 2013
So kapitulli v 2013
 
PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...
PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...
PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP PATCH BUJUR SANGKAR DENGAN FREKUENSI KERJA 2.6 ...
 
email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...
email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...
email marketing maximizer-maximizer email campaign-maximizer mass email-maxim...
 
Delegasi wewenang
Delegasi wewenangDelegasi wewenang
Delegasi wewenang
 
Makalah manajemen pendidikan staffing
Makalah manajemen pendidikan staffingMakalah manajemen pendidikan staffing
Makalah manajemen pendidikan staffing
 
Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi dan...
Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi   dan...Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi   dan...
Penerapan balanced scorecard dalam pengukuran sistem kinerja organisasi dan...
 

Similar to Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"

PERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.pptPERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.ppt
smk methodist-8
 
Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)
Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)
Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)
dwiihl
 
PPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptx
PPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptxPPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptx
PPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptx
anastasiababa1
 
Tugas Balance Scorecard_ Juwita.docx
Tugas Balance Scorecard_ Juwita.docxTugas Balance Scorecard_ Juwita.docx
Tugas Balance Scorecard_ Juwita.docx
registrasitriTri
 
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat iniJenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Hendra Gunawan
 
JFS_20230325070222_0.pptx
JFS_20230325070222_0.pptxJFS_20230325070222_0.pptx
JFS_20230325070222_0.pptx
MuhammadDika11
 
Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1
Reviariandi
 
Balance Score Card Concept
Balance Score Card ConceptBalance Score Card Concept
Balance Score Card Concept
Lili Fajri Dailimi
 
Balanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir Abduh
Balanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir AbduhBalanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir Abduh
Balanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir Abduh
Risghasani
 
proses penyusunan balanced scorecard.pptx
proses penyusunan balanced scorecard.pptxproses penyusunan balanced scorecard.pptx
proses penyusunan balanced scorecard.pptx
Desi952363
 
Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40
Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40
Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40erlineili
 
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objecti...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi,  long term objecti...Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi,  long term objecti...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objecti...
Muh Agus Priyetno
 
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
Kanaidi ken
 
Analisis swot
Analisis swotAnalisis swot
Analisis swot
Khairun Nas
 
balanced scorecard dan manajemen strategik
balanced scorecard dan manajemen strategikbalanced scorecard dan manajemen strategik
balanced scorecard dan manajemen strategikErna NaaNoo
 
Balanced score card_makalahuniversitas_n
Balanced score card_makalahuniversitas_nBalanced score card_makalahuniversitas_n
Balanced score card_makalahuniversitas_n
MTs An-Nafi'ah
 
15665 15663-1-pb
15665 15663-1-pb15665 15663-1-pb
15665 15663-1-pb
Arfandi Hamid
 
BSC.pptx
BSC.pptxBSC.pptx
BSC.pptx
Maya133447
 
Balanced Scorecard - Pengukuran Kinerja
Balanced Scorecard - Pengukuran KinerjaBalanced Scorecard - Pengukuran Kinerja
Balanced Scorecard - Pengukuran Kinerja
Fox Broadcasting
 

Similar to Manajemen kualitas "Balanced Scorecard" (20)

PERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.pptPERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.ppt
 
Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)
Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)
Tugas kelompok manajemen kualitas ( balanced scorecard)
 
PPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptx
PPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptxPPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptx
PPT KELOMPOK 5 PAK RICARD.pptx
 
Tugas Balance Scorecard_ Juwita.docx
Tugas Balance Scorecard_ Juwita.docxTugas Balance Scorecard_ Juwita.docx
Tugas Balance Scorecard_ Juwita.docx
 
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat iniJenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
 
JFS_20230325070222_0.pptx
JFS_20230325070222_0.pptxJFS_20230325070222_0.pptx
JFS_20230325070222_0.pptx
 
2 4-1-pb
2 4-1-pb2 4-1-pb
2 4-1-pb
 
Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1
 
Balance Score Card Concept
Balance Score Card ConceptBalance Score Card Concept
Balance Score Card Concept
 
Balanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir Abduh
Balanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir AbduhBalanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir Abduh
Balanced scorecard - Prof. Dr. Syamsir Abduh
 
proses penyusunan balanced scorecard.pptx
proses penyusunan balanced scorecard.pptxproses penyusunan balanced scorecard.pptx
proses penyusunan balanced scorecard.pptx
 
Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40
Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40
Materi presentasi kel 4 balanced scorecard kelas e40
 
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objecti...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi,  long term objecti...Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi,  long term objecti...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objecti...
 
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
 
Analisis swot
Analisis swotAnalisis swot
Analisis swot
 
balanced scorecard dan manajemen strategik
balanced scorecard dan manajemen strategikbalanced scorecard dan manajemen strategik
balanced scorecard dan manajemen strategik
 
Balanced score card_makalahuniversitas_n
Balanced score card_makalahuniversitas_nBalanced score card_makalahuniversitas_n
Balanced score card_makalahuniversitas_n
 
15665 15663-1-pb
15665 15663-1-pb15665 15663-1-pb
15665 15663-1-pb
 
BSC.pptx
BSC.pptxBSC.pptx
BSC.pptx
 
Balanced Scorecard - Pengukuran Kinerja
Balanced Scorecard - Pengukuran KinerjaBalanced Scorecard - Pengukuran Kinerja
Balanced Scorecard - Pengukuran Kinerja
 

Recently uploaded

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 

Recently uploaded (20)

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 

Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"

  • 1. PENGANTAR MANAJEMEN KUALITAS “Balanced Scorecard” Kelompok 4 122141025 Bimo Satrio Aryotejo 122141052 Elza Rati Ekomuharini 122141059 Fernando Tanzil 122141082 Kadek Iran Wibowo 122141034 Krisna Sagita Juarga 122141159 Yudhi Hermawan PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN PASCASARJANA UNIVERSITAS TRISAKTI 2016 Nilai : 87 Dosen : Prof. Syamsir Abduh
  • 2. Balance Scorecard  Suatu alat manajemen kinerja (performance management tool) yang dapat membantu organisasi untuk menerjemahkan visi dan strategi ke dalam aksi dengan memanfaatkan sekumpulan indikator finansial dan non-finansial yang terjalin dalam suatu hubungan sebab akibat  Dengan tidak hanya berfokus pada hasil finansial melainkan juga masalah manusia, BSC membantu memberikan pandangan yang lebih menyeluruh pada suatu perusahaan yang pada gilirannya akan membantu organisasi untuk bertindak sesuai
  • 3. Mengapa Balance Scorecard?  Sebagai alat untuk mengkomunikasikan strategi di antara para stakeholders dari sebuah organisasi yaitu pihak manajemen, karyawan, shareholders, pelanggan, komunikasi lingkungan  Memungkinan organisasi untuk memetakan smua faktor utama yg ada dalam organisasi tersebut  Mengaitkan strategi dengan kinerja organisasi/ performance  Memiliki konsep sebab akibat  Membantu proses penyusunan anggaran
  • 4. Elemen Dalam Balance Scorecard (OMTI)  Objectives Setiap sudut pandang / tema akan diidentifikasi tujuannya yang mewakili hasil yang diharapkan secara singkat & jelas.  Measures Relevan untuk mencapai tujuan sosial terhadap pembangunan berkelanjutan. Penerjemahaan dari tujuan ke pengukuran merupakan tahap terpenting dalam merumuskan tujuan ke dalam unit informasi yang dapat dikelola dan terukur. Yang akan memfasilitasi evaluasi dari kondisi pengembangan berkelanjutan atau seberapa baik sebuah organisasi dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
  • 5.  Targets Setelah hasil pengukuran ditentukan, akan dipilih untuk mewakili setiap pengukuran hasil yang bisa dicapai pada keadaan saat itu, sumberdaya yang ada serta waktu yang tersedia  Initiatives Jika kita ingin mencapai target performa, inisiatif, program yang relevan, action plan, atau project harus ditetapkan jangka waktu yang relevan OMTI menyediakan beberapa mekanisme untuk memastikan strategi atau tujuan telah diterjemahkan kedalam rencana operasional atau langkah demi langkah proyek. Walau semua element diterima sebagai brenchmarks untuk memeriksa performa berkelanjutan
  • 6. Perspektif Balanced Scorecard  Kata “Balanced”(berimbang) yang memiliki arti keseimbangan diantara 4 perspektif dalam BSC yang mencakup: 1. Perspektif Keuangan 2. Perspektif Pelanggan 3. Perspektif Proses Bisnis Internal 4. Perspektif Pembelajaran dan Pertumbuhan  Terkait dengan penyusunan BSC, 4 perspektif ini berfungsi sebagai peta dimana kita akan memfokuskan strategi yang relevan tiap bagian
  • 7. Perspektif Keuangan  Pendekatan keuangan dibagi menjadi 2: 1. Jangka pendek 2. Jangka panjang  Jangka Pendek  strategi peningkatan produktivitas agar lebih optimal.  Contoh : pengurangan belanja tunai, meminimalisasi jumlah produk cacat, peningkatan utilisasi aset dengan mengelola kapasitas aset yang ada.  Jangka Panjang  Growing Strategy meliputi (Peningkatan pendapatan dan nilai bagi pelanggan).  Contoh : Peningkatan pendapatan dapat berupa inovasi produk, penggalian segmen pasar yang baru, dan rekanan bisnis yang baru.  Contoh : peningkatan nilai bagi pelanggan dapat berupa keuntungan yang didapatkan pelanggan seperti perbaikan sistem pelayanan dan perpanjangan waktu garansi.
  • 8. Perspektif Pelanggan  Perspektif Pelanggan  Mengetahui output/nilai produk atau jasa pelayanan kita di mata masyarakat.  Karena pelanggan merupakan salah satu kunci keberhasilan sebuah perusahaan maka perusahaan harus menyadari apabila ada output negatif dari masyarakat, dan harus segera mengambil tindakan agar dapat memperbaiki kinerja.  Untuk mengetahui hal tersebut dapat dilakukan pengukuran pada nilai seperti : kepuasan pelanggan atau reputasi perusahaan di masyarakat umum.  Ada 3 pendekatan yang dapat dilakukan perusahaan agar pelanggan dapat menilai perusahaan kita dengan baik, yaitu:  Pendekatan Product Leadership  Selalu menciptakan produk unggulan dan terus berinovasi.  Pendekatan Operational Excellence  Membuat produk-produk yang dirancang seekonomis mungkin.  Pendekatan Customer Intimacy  Memproduksi produk yang bersifat tidak massal atau spesial.
  • 9. Perspektif Proses Bisnis Internal  Proses bisnis internal merupakan serangkaian aktivitas yang ada dalam bisnis kita secara internal yang sering di sebut dengan rantai nilai (value chain).  Dalam perusahaan yang menghasilkan barang atau jasa, pada umumnya value chain terdiri dari : 1. Pengembangan produk (Develop New Product) 2. Produksi (Product Manufacturing) 3. Penjualan dan marketing (Sell and Marketing) 4. Distribusi (Product delivery) 5. Layanan purna jual (After sales service) 6. Keamanan dan kesehatan lingkungan (Environment safety and healty)
  • 10. Perspektif Pembelajaran dan Pertumbuhan  Perspektif ini berfokus pada sumber daya khususnya sumber daya manusia yang ada di dalam organisasi. Perspektif ini berurusan dengan pengembangan sumber daya manusia, agar masing-masing menjadi karyawan yang kompeten yang mana akhirnya akan menghasilkan kinerja yang prima bagi organisasi  Ada 3 kategori utama yang dianalisis dan diukur dalam perspektif ini, yaitu : 1. Kompetensi karyawan 2. Daya dukung teknologi 3. Budaya, motivasi dan penghargaan
  • 11. Contoh Penerapan 4 perspektif
  • 13.
  • 14. Keunggulan  Komprehensif : Memperluas perspektif sebelumnya yang terbatas hanya pada perspektif keuangan, menjadi tiga perspektif yaitu, costumer, proses bisnis internal, serta pertumbuhan dan pembelajaran.  Koheren : Membangun hubungan sebab akibat diantara berbagai sasaran strategis yang dihasilkan dalam perencanaan strategis.  Terukur : Semua sasaran strategis ditentukan ukurannya baik untuk sasaran strategis perspektif keuangan maupun perspektif non keuangan.  Seimbang : Keseimbangan sasaran strategis yang dihasilkan oleh sistem perencanaan strategis penting untuk menghasilkan kinerja keuangan jangka panjang.  merupakan instrumen penerjemah visi misi perusahaan
  • 15. Kelemahan  Balanced Scorecard belum dapat menetapkan secara tepat sistem kompensasi yang biasanya merupakan tindak lanjut dari hasil penilaian kinerja  Banyak perusahaan tidak memiliki mekanisme formal untuk meng-update ukuran untuk mencocokkan dengan perubahan strategi. Hasilnya perubahan masih menggunakan ukuran yang berbasis strategis lama  Belum adanya standart ukuran yang baku terhadap hasil penilaian kinerja perusahaan dengan metode Balanced Scorecard  Tidak berpengaruh terhadap gaji karyawan
  • 16. Manfaat Balance Scorecard Adapun manfaat Balanced Scorecard (BSC) bagi organisasi atau perusahaan menurut Kaplan dan Norton (Gultom, 2009), antara lain :  Mengklarifikasikan dan mengkomunikasikan strategi keseluruh organisasi.  Menyelaraskan sasaran departemen dan individu dengan strategi organisasi.  Mengkaitkan sasaran strategis dengan target jangka panjang dan anggaran tahunan,  Mengidentifikasikan dan menyelaraskan inisiatif strategi,  Melaksanakan peninjauan strategi secara periodik,  Mendapatkan umpan balik yang dibutuhkan untuk memperbaiki strategi.
  • 17. Contoh Kasus  PT. X merupakan perusahaan asuransi yang cukup lama berkecimpung dalam dunia asuransi itu ditandai dengan umur yang sudah mencapai 156 tahun. Dalam hal pengambangan SDM perusahan x juga memiliki visi dan misi serta strategi organisasi yang melakukan identifikasi masalah- masalah dalam menerapan kinerja manajemen perusahaan.
  • 18. PT. X PERFORMANCE ENHANCEMENT EVALUATION AND MENTORING RENCANA TINDAKAN TRIWULAN II / 2015 Nama : BARON Kantor Cabang : JAKARTA TIMUR Kelas : 1 Kanwil : UTAMA Periode : 1 Januari s/d 31 Desember 2015 VISI 1. Menjual Total 95 Milyar premi NB.PP dan 25 Milyar premi NB.PK untuk mencapai Target Tahun 2015. MISI 1. Merekrut 99 Agen baru 2. Menambah 3 Unit Manager baru 3. Menjual Produk Unggulan
  • 19. STRATEGIES (setidaknya 2 strategi utama untuk tiap target / tujuan) 1. Membuat database prospek baru, ( Minimal 100 prospek ). 2. Mengadakan Reward penutupan premi sekaligus minimal premi Rp. 50 juta. 3. Melakukan mapping atas perusahaan / institusi diwilayah Jakarta Timur. 4. Melakukan penawaran penambahan manfaat atas portofolio PK eksisting. 5. Melaksanakan Rekrut Agen terjadwal dan secara periodik. 6. Melaksanakan pelatihan calon Agen Baru. 7. Mengidentifikasi calon UM yang potensial. 8. Re-Trainning calon UM baru.
  • 20. TINDAKAN UTAMA MILESTONE Program Pertemuan Informatif (PPI) dan supervisi yang diikuti seluruh AM, UM dan MA/ALL : menambah data prospek dan distribusi polis ekspirasi, penguatan penguasaan produk dan underwriting limit Setiap hari Jumat pukul 09.00 – 11.00 Morning Meeting dan Doa Pagi yang diikuti seluruh AM, UM dan MA/ALL Setiap hari Senin pukul 08.30 – 09.00 Role Playing dan update data prospek di masing-masing Unit Kerja Area, follow up mingguan oleh KaCab. PPI dan masing- masing UKA Penyampaian estimasi setiap tanggal 25 untuk bulan berikutnya dan tanggal 15 bulan berjalan untuk update data 25 Maret, 15 April, 25 April, 15 Mei, 25 Mei KaCab melakukan pendampingan dalam proses penutupan Setiap hari
  • 21. TINDAKAN UTAMA MILESTONE “Q2 Reward Day” untuk pencapaian penjualan dan perekrutan Minggu kedua Juli 2015 Memperkuat tim penutupan PK pada UKA PK Setiap Jumat akhir bulan Menjalin kontak dengan key person perusahaan / institusi sasaran (manajemen atau pengurus SP) Setiap jumat Mengundang calon pelamar kerja menghadiri Seminar menjadi Mitra Bisnis PT. X via email (1) Setiap Selasa di bulan April Seminar menjadi Mitra Bisnis PT. X (2) Minggu ketiga Mei Seminar menjadi Mitra Bisnis PT. X (3) Minggu ketiga Juni Wawancara perekrutan oleh KaCab, Instruktur dan Area Manager sesuai standar LPPA Setiap hari
  • 22. TINDAKAN UTAMA MILESTONE Tutorial persiapan ujian lisensi keagenan Sesuai Jadwal Instruktur Evaluasi SPI untuk UM dan evaluasi hasil untuk Agen setia awal bulan Mengidentifikasi leader potensial menjadi UM/AM dari formasi keagenan yang ada terjadwal Pelatihan kepemimpinan oleh KanWil / LPPA terjadwal Pelatihan kepemimpinan oleh KanWil / LPPA terjadwal Mentoring personal oleh KaCab untuk AM / UM baru setiap minggu Meeting Bulanan Manager Agen setiap akhir bulan
  • 23. Nama : BARON RUSWANDI QUARTELY SALES PERFORMANCE INDICATORS Kanwil : WILAYAH UTAMA KODE AZ KanCab : CABANG JAKARTA TIMUR KODE AF kelas : 1 Periode Evaluasi : TRIWULAN I 1 2 3 4 1 NBPP Berkala 4.275.000.000 128.974.063 3,02% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 2 NBPP sekaligus 9.975.000.000 5.547.598.834 55,62% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 3 Jumlah Premi NBPP 14.250.000.000 5.676.572.897 39,84% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 4 Polis PP 150 95 63,33% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 5 PMK Berkala - - 0 6 PMK Sekaligus - - 0 7 Jumlah Premi PMK - - 0 8 PKU Berkala 1.125.000.000 48.817.503 4,34% 0 9 PKU Sekaligus 2.625.000.000 2.680.801.098 102,13% 0 10 Jumlah Premi PKU 3.750.000.000 2.729.618.601 72,79% 0 11 Jumlah Premi PKU/PMK 3.750.000.000 2.729.618.601 72,79% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 2 2 12 Polis PMK - - 0 13 Polis PKU 0 5 5000,00% 0 14 Jumlah polis PKU/PMK 0 5 5000,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4 15 Total Jumlah Premi 18.000.000.000 8.406.191.498 46,70% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 16 Total Jumlah Polis 150 100 66,62% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 17 Rata-rata Premi Bkl/Agen 4.000.000 708.649 17,72% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 18 Rata-Rata Polis/Agen 5 0,52 10,44% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 19 Rata-Rata Premi/Polis 800.000 59.753.399 7469,17% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4 20 Jumlah MA 192 169 88,02% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 2 2 21 Jumlah UM 48 13 27,08% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 22 Jumlah AM 12 12 100,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 3 3 23 Kontribusi Premi UMdari total target premi 20% 46% 231,04% ≥ 40% 31%-39% 20%-30% <20% 1 1 24 Kontribusi Premi AMdari total target premi 15% 9% 62,75% ≥ 20% 18%-19% 15%-17% <15% 1 1 25 Jumlah Agen Tutup(close)rata-rata 10 Jt premi/polis 60 2 3,33% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 26 Rasio Persistensi (Lapse ratio) 90% 100% 111,11% ≤ 70% 71%-79% 80%-90% > 90% 4 4 27 Rekrut Agen 108 19 17,59% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 32 32 EVALUASI NILAI N X B TOTAL NILAI EVALUASI NILAI EVALUASI EVALUASI JABATAN NO SALES PERFORMANCE INDICATORS TARGET TRW I REALISASI RASIO
  • 24. QUARTELY SALES PERFORMANCE INDICATORS AREAMANAGER Kanwil : WILAYAH UTAMA KODE KanCab : KODE Nama : ANDI MAPPANYOMPA kelas : 1 UKABINTARA Periode Evaluasi : TRIWULAN I 1 2 3 4 1 NBPP Berkala 687.500.000 1.000.000 0,15% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 2 NBPP sekaligus 1.604.166.667 2.522.942.480 157,27% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4 3 Jumlah Premi NBPP 2.291.666.667 2.523.942.480 110,14% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 8 4 Polis PP 50 2 4,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 5 Rata-rata Premi Bkl/Agen 4.000.000 1.000.000 25,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 6 Rata-Rata Polis/Agen 5 0 0,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 7 Rata-Rata Premi/Polis 800.000 1.261.971.240 157746,41% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 4 4 8 Jumlah MA 20 2 10,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 9 Jumlah UM 4 0 0,00% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 10 Kontribusi Premi UM dari total target premi 20% 0 0,00% ≥ 40% 31%-39% 20%-30% <20% 4 4 11 Kontribusi Premi AM dari total target premi 15% 100% 666,67% ≥ 20% 16%-19% 10%-15% <15% 1 1 12 Jumlah Agen Tutup(close)rata- rata 10 Jt premi/polis 12 2 16,67% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 13 Rasio Persistensi (Lapse ratio) 90% 100% 111,11% ≤ 70% 71%-79% 80%-90% > 90% 2 2 14 Rekrut Agen 24 2 8,33% ≤ 70% 71%-89% 90%-100% > 100% 1 1 27 31 NILAIEVALUASI REVIEWACTION PLAN TIAP MINGGU DGN ATASAN NO SALES PERFORMANCE INDICATORS TARGET TRWI REALISASI RASIO EVALUASI NILAI N X B TOTAL NILAI EVALUASI