SlideShare a Scribd company logo
DESAIN MEDIA KOMPUTER BERBASIS WEB
Kata Kunci (Keyword)
Disusun Oleh :
Rosi Jannati
NIM. 1730206097
Dosen Pembimbing :
Harisman Nizar, M.Pd
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG
TAHUN AJARAN 2020
i
KATA PENGANTAR
Bismillahirrahmanirrahim
Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah Swt, berkat rahmat dan hidayah-
Nya penulis dapat menyusun makalah berjudul “Kata Kunci (Key Word)” ini. Salawat dan
salam penulis sampaikan kepada Nabi besar Muhammad saw, pembimbing umat manusia
menuju keselamatan dunia dan akhirat sampai akhir zaman.
Makalah ini telah penulis susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari
berbagai pihak sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu penulis
menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam
pembuatan makalah ini.
Terlepas dari semua itu, kami menyadari bahwa dalam makalah ini masih terdapat
kekurangan baik dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu, untuk
penyempurnaannya penulis selalu mengharapkan saran dan kritik demi kesempurnaan
makalah ini selanjutnya.
Akhir kata kami berharap semoga makalah tentang pembinaan dan tanggung jawab
pendidikan islam ini dapat memberikan manfaat maupun inspirasi terhadap pembaca.
Palembang, Maret 2020
Penulis.
ii
DAFTAR ISI
Halaman
KATA PENGANTAR............................................................................................ i
DAFTAR ISI........................................................................................................... ii
BAB I PENDAHULUAN................................................................................... 1
A. Latar Belakang ................................................................................... 1
B. Rumusan Masalah............................................................................... 1
C. Tujuan................................................................................................. 2
BAB II PEMBAHASAN..................................................................................... 3
1. Pengertian/ definisi Kata Kunci ......................................................... 3
2. Jenis-jenis Kata Kunci ....................................................................... 3
3. Menspesifikan Kata Kunci...... .......................................................... 5
4. Mencari e-Book ................................................................................. 6
5. Mencari Artikel dalam Halam WEB Tertentu................................... 6
BAB III PENUTUP.............................................................................................. 7
A. Kesimpulan......................................................................................... 7
B. Saran ................................................................................................... 8
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................. 9
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
Keyword (kata kunci) merupakan suatu susunan kata yang sering diketikkan oleh
seseorang saat melakukan pencarian data atau informasi yang mereka perlukan di
internet. Kata-kata inilah yang disimpan dan dipakai oleh mesin pencari untuk
menganalisa akan kebutuhan pengguna internet. Jadi, kata kunci juga adalah kata-kata
umum yang dipikirkan manusia saat mereka memerlukan sesuatu. Kata kunci
memberikan kemudahan bagi setiap pembaca artikel untuk dapat secara cepat
mengetahui inti dari artikel tersebut. Ekstraksi kata kunci adalah sebuah tahapan untuk
dapat mengindentifikasi berbagai kumpulan teks pada suatu dokumen dan menemukan
kata kunci yang tepat sesuai dengan topik pembahasan dari dokumen yang diolah. Saat
ini dengan adanya perkembangan teknologi yang semakin pesat menyebabkan beragam
informasi tersebar dengan cepat melalui internet sehingga sulit untuk mengakses
informasi yang ada secara menyeluruh. Dengan adanya kata kunci (keyword) maka kita
dapat menemukan informasi yang kita butuhkan dari miliaran informasi yang ada secara
lebih cepat
B. Rumusan Masalah
Rumusan masalah yang penulis angkat dalam makalah ini adalah :
A. Apa pengertian/definisi dari Kata Kunci ?
B. Apa saja jenis-jenis kata kunci?
C. Bagaimana menspesifikkan kata kunci ?
D. Bagaimana mencari e-book ?
E. Bagaimana mencari artikel ?
2
C. Tujuan Penulisan
Adapun tujuan penulisan dalam makalah ini adalah agar kita dapat menjelaskan/men
deskripsikan:
A. Pengertian/definisi e-learning.
B. Jenis-jenis kata kunci
C. Menspesifikkan Kata Kunci
D. Mencari e-book.
E. Mencari Artikel
3
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian/ Definisi Kata Kunci
Keyword (kata kunci) merupakan suatu susunan kata yang sering diketikkan oleh
seseorang saat melakukan pencarian data atau informasi yang mereka perlukan di
internet. Kata-kata inilah yang disimpan dan dipakai oleh mesin pencari untuk
menganalisa akan kebutuhan pengguna internet. Jadi, kata kunci juga adalah kata-kata
umum yang dipikirkan manusia saat mereka memerlukan sesuatu.
B. Jenis-jenis Kata Kunci
Berdasarkan beberapa kriteria dan sudut pandang yang berbeda key word (kata kunci)
dapat di klasifikasikan manjadi beberapa jenis atau kelompok berikut ini :
Kata kunci berdasarkan jumlah kata di bagi menjadi dua jenis, yaitu:
1. Macam-Macam Keyword Berdasarkan Kata
a) Short Tail Keyword
kata kunci jenis ini pendek karena maksimal jumlah kata yaitu dua
buah. Contohnya seperti : Rumah Murah, Tips Kesehatan, Cara Belanja,
Spesifikasi HP, dan lain-lainnya.
Kelebihan :
 Jumlah pencariannya sangat besar.
Kekurangan :
 Persaingannya sangat ketat.
 Kemungkinan untuk bisa muncul di halaman pertama kecil.
 Hasil yang diberikan kurang relevan dengan kebutuhan user.
b) Long Tail Keyword
Merupakan penyempurnaan Short tail. dengan membahkan beberapa
katakunci yang berkaitan namun tetap nyaman di baca. Khusus bagi blogger
pemula, jenis key word ini sangat bagus dan di rekomendasikan oleh para
webmaster. Contohnya seperti : Jenis-jenis produk google yang paling
populer berserta fungsinya, Fitur mengagumkan dari android kitkat 5.0, Cara
mudah mendaftar adsense dengan youtube, dan sebagainya.
4
Kelebihan :
 Anda bisa membidik beberapa key word sekaligus, sehingga peluang
artikel anda muncul dengan berbagai kata kunci yang berbeda akan lebih
besar.
 Kemungkinan memenangkan persaingan dengan para blogger lain juga
lebih besar bahkan dengan memakai kata kunci jenis ini, blog yang baru
dibuat juga mempunyai kesempatan untuk mengalahkan blog populer
dengan katakunci yang sama.
 Lebih bermanfaat bagi para pembaca.
 Lebih mudah ditemukan oleh mesin pencari.
Kelemahan :
 Jenis ini sering terihat aneh, jika praktekkan oleh blogger pemula.
2. Macam-Macam Keyword Berdasarkan Waktu
Key word berdasarkan waktu yang dimaksud adalah katakunci yang
memiliki dampak terhadap traffic blog berdasarkan batas waktu tertentu. Apa saja
dan penjelasan jenis kata kunci berdasarkan waktunya, berikut ini :
a) Kata Kunci Abadi
Merupakan jenis kata kunci yang tidak habis dan usang dimakan oleh
waktu (perubahan jaman), jenis ini tetap bisa eksis dari waktu ke waktu serta
tetap bisa mendatangkan para pengunjung walaupun sudah di posting pulahan
tahun lamanya. Contohnya : Obat jerawat alami, Tips diet alami, Cara
menumbuhkan rambut rontok.
b) Keyword Musiman
Jenis ini kita bisa mendapatkan ledakan pengunjung tetapi efek yang di
berikan singkat. jika teman-teman adalah seseorang yang sangat Update
dengan berbagai kejadian yang lagi hot, populer, baru, dan jadi trending topik
setiap saat, sangat dianjurkan untuk menggunakan Key word musiman ini.
Contohnya : Hasil pertandingan Arsenal dengan buyern munchen 2018, Juara
liga italia 2018, Pemain terbaik Liga Italia 2018, dan lainnya.
5
3. Macam-Macam Keyword Berdasarkan Pemirsa
Key word jenis ini digolongkan atau dikelompokkan berdasarkan pada
manfaat dan tingkat kebutuhan pengguna.
a) Keyword Umum
Key word umum merupakan jenis yang dapat menjangkau semua orang.
Artikel yang ditulis dapat mendatangkan pengunjung dari berbagai golongan.
Contohnya : Cara Mudah Meningkatkan Kecepatan Internet, Cara Cepat
Mengobati Sakit Kepala dan Lainnya.
b) Keyword Khusus
Key word khusus merupakan jenis yang memiliki target (pengunjung)
secara khusus. Informasi yang diberikan hanya dibutuhkan oleh user tertentu
saja. Contohnya : Cara meningkatkan penghasilan adsense, Cara merakit
komputer, dan lainnya.
C. Menspesifikkan Kata Kunci
Ketika kita menuliskan dua kata atau lebih dalam kotak teks pencarian google.com,
seringkali hasil pencariannya akan sangat beragam. Ada artikel yang hanya mengandung
kata pertama saja, kata kedua saja, dan sebagainya. Untuk memperoleh hasil yang tepat,
artinya lebih sesuai dengan harapan anda, spesifikkan kata kunci anda. Untuk lebih
jelasnya ikuti cara berikut:
1) Gunakan tanda petik di awal dan akhir kata kunci anda, misalnya ketikkan “cara
memelihara iguana”.
2) Anda juga bisa menggunakan tanda plus (+) di antara setiap kata yang akan
digunakan, misalnya ketikkan “cara+memelihara+iguana” (tanpa tanda petik).
3) Setelah itu, klik tombol Google Search atau tekan tombol Enter
4) Hasil pencarian akan lebih sedikit dan spesifik.
6
D. Mencari e-Book
Dengan teknologi sekarang ini, anda bisa dengan mudah dan cepat menemukan buku
referensi dari internet yang dikenal dengan nama e-book. Sesuai namanya, e-book adalah
buku elektronik yang dibaca melalui komputer. Bagaikan mencari buku melalui katalog
perpustakaan, anda pun bisa mencari e-book melalui google dengan cepat. Berikut ini
cara menemukan e-book yang anda butuhkan:
1) Dalam kotak teks pencarian Google, ketikkan “+(“index
of”)+(“/ebooks”|”?ebook”)+(chm|pdf|zip|rar)+ judul buku”. Bila anda mengetahui
denga pasti judul buku yang anda cari, ganti teks “judul buku” dengan judul e-book.
2) Setelah menekan tombol enter, anda akan diberikan daftar sejumlah website yang
menyediakan e-book tersebut.
3) Anda juga dapat menggunakan query “allinurl:+(rar|chm|zip|pdf|tgz|lit) judul buku”.
E. Mencari Artikel dalam Halaman Website Tertentu
Apabila anda ingin mencari suatu artikel dalam website yang sudah anda tentukan,
ikuti cara berikut ini:
1) Ketikan “(kata kunci) site:[website]”. Misalnya anda ingin tahu tentang Google
Earth dalam website www.google.com, ketikkan “google earth
site:www.google.com”.
2) Setelah anda menekan tombol Enter, akan muncul hasil pencarian seperti pada
contoh gambar berikut.
3) Setelah anda menekan tombol Google Search, akan muncul hasil pencarian Google.
Anda bisa melihat bahwa kata kunci yang dimasukkan merupakan judul dari setiap
artikel yang ditampilkan Google.
4) Alternatif lainnya, jika anda ingin menggunakan lebih dari satu kata sebagai kata
kunci, gunakan query “allintitle:”, misalnya “allintitle:Oscar 2008 Winners”.
5) Hasil pencarian yang ditampilkan oleh Google tak jauh beda dengan yang pertama
7
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Dari pembahasan E-Learning dapat penulis simpulkan sebagai berikut :
1) Definisi Kata kunci adalah suatu susunan kata yang sering diketikkan oleh seseorang
saat melakukan pencarian data atau informasi yang mereka perlukan di internet. Kata-
kata inilah yang disimpan dan dipakai oleh mesin pencari untuk menganalisa akan
kebutuhan pengguna internet.
2) Jenis-jenis kata kunci terdiri atas beberapa macam, yaitu: 1. Berdasarkan kata, 2.
Berdasarkan waktu, berdasarkan pemirsa. Berdasarkan kata dibedakan lagi menjadi 2,
yaitu: Short Tail Keyword dan Long Tail Keyword. Berdasarkan waktu dibedakan lagi
menjadi 2, yaitu: kata kunci abadi dan kata kunci musiman. Berdasarkan pemirsa
dibedakan menjadi 2, yaitu: kata kunci umum dan kata kunci khusus.
3) Ketika kita menuliskan dua kata atau lebih dalam kotak teks pencarian google.com,
seringkali hasil pencariannya akan sangat beragam. Ada artikel yang hanya
mengandung kata pertama saja, kata kedua saja, dan sebagainya. Untuk memperoleh
hasil yang tepat, artinya lebih sesuai dengan harapan anda, spesifikkan kata kunci anda.
4) Berikut ini cara menemukan e-book yang anda butuhkan:
 Dalam kotak teks pencarian Google, ketikkan “+(“index
of”)+(“/ebooks”|”?ebook”)+(chm|pdf|zip|rar)+ judul buku”. Bila anda mengetahui
denga pasti judul buku yang anda cari, ganti teks “judul buku” dengan judul e-
book.
 Setelah menekan tombol enter, anda akan diberikan daftar sejumlah website yang
menyediakan e-book tersebut.
 Anda juga dapat menggunakan query “allinurl:+(rar|chm|zip|pdf|tgz|lit) judul
buku”.
5) Apabila anda ingin mencari suatu artikel dalam website yang sudah anda tentukan,
ikuti cara berikut ini:
 Ketikan “(kata kunci) site:[website]”. Misalnya anda ingin tahu tentang Google
Earth dalam website www.google.com, ketikkan “google earth
site:www.google.com”.
8
 Setelah anda menekan tombol Enter, akan muncul hasil pencarian seperti pada
contoh gambar berikut.
 Setelah anda menekan tombol Google Search, akan muncul hasil pencarian
Google. Anda bisa melihat bahwa kata kunci yang dimasukkan merupakan judul
dari setiap artikel yang ditampilkan Google.
 Alternatif lainnya, jika anda ingin menggunakan lebih dari satu kata sebagai kata
kunci, gunakan query “allintitle:”, misalnya “allintitle:Oscar 2008 Winners”.
 Hasil pencarian yang ditampilkan oleh Google tak jauh beda dengan yang pertama
B. Saran
Sebaiknya kita menggunakan teknologi informasi dengan sebaik-baiknya, dan tidak
menyalahgunakan fasilitas yang tersedia. Sehingga kemajuan teknologi informasi dapat
seirimg dengan kemajuan sumber daya manusia.
9
DAFTAR PUSTAKA
Enterprise, Jubilee. 2008. Trik Cepat Mencari Apapun di Internet. Jakarta: PT. Elex Media
Komputindo.
Juju, Dominikus. 2008. Tekhnik Rahasia Google untuk Pemula. Jakarta: PT. Elex Media
Komputindo.

More Related Content

What's hot

MAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
MAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASIMAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
MAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASIboyhokage
 
Contoh Kata Pengantar dalam Tugas Akhir
Contoh Kata Pengantar dalam Tugas AkhirContoh Kata Pengantar dalam Tugas Akhir
Contoh Kata Pengantar dalam Tugas AkhirFajar Sany
 
Komponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUKomponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUamirahsnh25
 
CONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARU
CONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARUCONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARU
CONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARUrensynsr
 
Makalah pengantar teknologi informasi
Makalah pengantar teknologi informasiMakalah pengantar teknologi informasi
Makalah pengantar teknologi informasiAcKat Andriyani
 
Rancangan sebuah sistem informasi sederhana
Rancangan sebuah sistem informasi sederhanaRancangan sebuah sistem informasi sederhana
Rancangan sebuah sistem informasi sederhananaufals11
 
Manfaat media sosial dalam dunia pendidikan
Manfaat media sosial dalam dunia pendidikanManfaat media sosial dalam dunia pendidikan
Manfaat media sosial dalam dunia pendidikanRaju Ardiansyah
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANAN
PROPOSAL  KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANANPROPOSAL  KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANANirwansyah budiman
 
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan SolusinyaKonflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinyamusniumar
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanansohibikhsan
 
presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.
presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.
presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.rahmi anissawaty
 
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks globalTantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks globalmisbahulkausar
 
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASIDedes ssi
 
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2Khoirul Faiz
 
Cara menulis kutipan dan sumber kutipan
Cara menulis kutipan dan sumber kutipanCara menulis kutipan dan sumber kutipan
Cara menulis kutipan dan sumber kutipanfernard
 
Tugas makalah UAS evakinkomp
Tugas makalah UAS evakinkompTugas makalah UAS evakinkomp
Tugas makalah UAS evakinkompDaniriPusmasari
 
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)Sairoh roro
 

What's hot (20)

MAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
MAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASIMAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
MAKALAH PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
 
Contoh Kata Pengantar dalam Tugas Akhir
Contoh Kata Pengantar dalam Tugas AkhirContoh Kata Pengantar dalam Tugas Akhir
Contoh Kata Pengantar dalam Tugas Akhir
 
Komponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUKomponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPU
 
BAB III PENUTUP
BAB III PENUTUPBAB III PENUTUP
BAB III PENUTUP
 
CONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARU
CONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARUCONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARU
CONTOH KONSEP RAPAT BISNIS - RAPAT PELUNCURAN PRODUK BARU
 
Makalah pengantar teknologi informasi
Makalah pengantar teknologi informasiMakalah pengantar teknologi informasi
Makalah pengantar teknologi informasi
 
Rancangan sebuah sistem informasi sederhana
Rancangan sebuah sistem informasi sederhanaRancangan sebuah sistem informasi sederhana
Rancangan sebuah sistem informasi sederhana
 
Manfaat media sosial dalam dunia pendidikan
Manfaat media sosial dalam dunia pendidikanManfaat media sosial dalam dunia pendidikan
Manfaat media sosial dalam dunia pendidikan
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANAN
PROPOSAL  KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANANPROPOSAL  KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN ARENG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN BAKAR PEDANGAN MAKANAN
 
Pengertian Internet dan Intranet
Pengertian Internet dan IntranetPengertian Internet dan Intranet
Pengertian Internet dan Intranet
 
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan SolusinyaKonflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanan
 
presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.
presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.
presentasi seminar manajemen strategic coca cola co.
 
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks globalTantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
 
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
 
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
 
Cara menulis kutipan dan sumber kutipan
Cara menulis kutipan dan sumber kutipanCara menulis kutipan dan sumber kutipan
Cara menulis kutipan dan sumber kutipan
 
Tugas makalah UAS evakinkomp
Tugas makalah UAS evakinkompTugas makalah UAS evakinkomp
Tugas makalah UAS evakinkomp
 
Komponen di dalam CPU
Komponen di dalam CPUKomponen di dalam CPU
Komponen di dalam CPU
 
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
 

Similar to Makalah Keyword

Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)
Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)
Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)santisr
 
Makalah kata kunci
Makalah kata kunciMakalah kata kunci
Makalah kata kuncimiftaaulia5
 
Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh bu...
Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh   bu...Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh   bu...
Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh bu...Bungannd
 
Mengoptimalkan kata kunci dalam artikel
Mengoptimalkan kata kunci dalam artikelMengoptimalkan kata kunci dalam artikel
Mengoptimalkan kata kunci dalam artikelboijos
 
[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda
[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda
[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog AndaYosua Herbi
 
Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...
Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...
Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...BANG CARA
 
Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017
Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017
Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017Putra Firmansyah
 
Membuat artikel seo sederhana
Membuat artikel seo sederhanaMembuat artikel seo sederhana
Membuat artikel seo sederhanaAkademiKombas
 
Search engine dan web search engine
Search engine dan web search engineSearch engine dan web search engine
Search engine dan web search enginemiftaaulia5
 
Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers
Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers
Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers BoiHariyadi
 
Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...
Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...
Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...PT. SUDUT DESA
 
Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari
Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari
Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari Jakasisworo07
 
Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog
Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui BlogMenerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog
Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui BlogFajar Kurniasih
 
SEO 101 (Bahasa Indonesia)
SEO 101 (Bahasa Indonesia)SEO 101 (Bahasa Indonesia)
SEO 101 (Bahasa Indonesia)Sutrisno Yao
 
Materi SEO by Ivona JPRJ 2022.pptx
Materi SEO by Ivona JPRJ 2022.pptxMateri SEO by Ivona JPRJ 2022.pptx
Materi SEO by Ivona JPRJ 2022.pptxCampahankamu
 

Similar to Makalah Keyword (20)

Kata kunci
Kata kunciKata kunci
Kata kunci
 
Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)
Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)
Makalah kata kunci pencarian (santi anggraini 1730206100)
 
Makalah kata kunci
Makalah kata kunciMakalah kata kunci
Makalah kata kunci
 
Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh bu...
Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh   bu...Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh   bu...
Makalah tentang kata kunci, pencarian buku, jurnal, artikel, serta tokoh bu...
 
Mengoptimalkan kata kunci dalam artikel
Mengoptimalkan kata kunci dalam artikelMengoptimalkan kata kunci dalam artikel
Mengoptimalkan kata kunci dalam artikel
 
[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda
[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda
[Panduan Lengkap] Cara Menentukan Kata Kunci paling Tepat bagi Blog Anda
 
Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...
Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...
Keyword blog, cara membuat seo blog, teknik seo untuk blog, teknik seo onpage...
 
Tugas sim blog dan database
Tugas sim   blog dan databaseTugas sim   blog dan database
Tugas sim blog dan database
 
Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017
Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017
Belajar Seo untuk pemula Terbaru 2017
 
Membuat artikel seo sederhana
Membuat artikel seo sederhanaMembuat artikel seo sederhana
Membuat artikel seo sederhana
 
Search engine dan web search engine
Search engine dan web search engineSearch engine dan web search engine
Search engine dan web search engine
 
Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers
Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers
Menerapkan SEO dalam Penulisan Siaran Pers
 
Webinar 3 - SEO
Webinar 3 - SEOWebinar 3 - SEO
Webinar 3 - SEO
 
Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...
Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...
Pakar SEO Jawa Timur: Panduan Lengkap tentang SEO Pengertian, Cara Kerja, dan...
 
Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari
Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari
Media pembelajaran internet, email, dan mesin pencari
 
03. Keyword Research.pdf
03. Keyword Research.pdf03. Keyword Research.pdf
03. Keyword Research.pdf
 
Makalah 2 microsoft
Makalah 2 microsoftMakalah 2 microsoft
Makalah 2 microsoft
 
Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog
Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui BlogMenerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog
Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog
 
SEO 101 (Bahasa Indonesia)
SEO 101 (Bahasa Indonesia)SEO 101 (Bahasa Indonesia)
SEO 101 (Bahasa Indonesia)
 
Materi SEO by Ivona JPRJ 2022.pptx
Materi SEO by Ivona JPRJ 2022.pptxMateri SEO by Ivona JPRJ 2022.pptx
Materi SEO by Ivona JPRJ 2022.pptx
 

Recently uploaded

Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxMasHari12
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnorazizahnaa21
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 

Recently uploaded (20)

Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 

Makalah Keyword

  • 1. DESAIN MEDIA KOMPUTER BERBASIS WEB Kata Kunci (Keyword) Disusun Oleh : Rosi Jannati NIM. 1730206097 Dosen Pembimbing : Harisman Nizar, M.Pd PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG TAHUN AJARAN 2020
  • 2. i KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah Swt, berkat rahmat dan hidayah- Nya penulis dapat menyusun makalah berjudul “Kata Kunci (Key Word)” ini. Salawat dan salam penulis sampaikan kepada Nabi besar Muhammad saw, pembimbing umat manusia menuju keselamatan dunia dan akhirat sampai akhir zaman. Makalah ini telah penulis susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai pihak sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu penulis menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini. Terlepas dari semua itu, kami menyadari bahwa dalam makalah ini masih terdapat kekurangan baik dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu, untuk penyempurnaannya penulis selalu mengharapkan saran dan kritik demi kesempurnaan makalah ini selanjutnya. Akhir kata kami berharap semoga makalah tentang pembinaan dan tanggung jawab pendidikan islam ini dapat memberikan manfaat maupun inspirasi terhadap pembaca. Palembang, Maret 2020 Penulis.
  • 3. ii DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR............................................................................................ i DAFTAR ISI........................................................................................................... ii BAB I PENDAHULUAN................................................................................... 1 A. Latar Belakang ................................................................................... 1 B. Rumusan Masalah............................................................................... 1 C. Tujuan................................................................................................. 2 BAB II PEMBAHASAN..................................................................................... 3 1. Pengertian/ definisi Kata Kunci ......................................................... 3 2. Jenis-jenis Kata Kunci ....................................................................... 3 3. Menspesifikan Kata Kunci...... .......................................................... 5 4. Mencari e-Book ................................................................................. 6 5. Mencari Artikel dalam Halam WEB Tertentu................................... 6 BAB III PENUTUP.............................................................................................. 7 A. Kesimpulan......................................................................................... 7 B. Saran ................................................................................................... 8 DAFTAR PUSTAKA............................................................................................. 9
  • 4. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Keyword (kata kunci) merupakan suatu susunan kata yang sering diketikkan oleh seseorang saat melakukan pencarian data atau informasi yang mereka perlukan di internet. Kata-kata inilah yang disimpan dan dipakai oleh mesin pencari untuk menganalisa akan kebutuhan pengguna internet. Jadi, kata kunci juga adalah kata-kata umum yang dipikirkan manusia saat mereka memerlukan sesuatu. Kata kunci memberikan kemudahan bagi setiap pembaca artikel untuk dapat secara cepat mengetahui inti dari artikel tersebut. Ekstraksi kata kunci adalah sebuah tahapan untuk dapat mengindentifikasi berbagai kumpulan teks pada suatu dokumen dan menemukan kata kunci yang tepat sesuai dengan topik pembahasan dari dokumen yang diolah. Saat ini dengan adanya perkembangan teknologi yang semakin pesat menyebabkan beragam informasi tersebar dengan cepat melalui internet sehingga sulit untuk mengakses informasi yang ada secara menyeluruh. Dengan adanya kata kunci (keyword) maka kita dapat menemukan informasi yang kita butuhkan dari miliaran informasi yang ada secara lebih cepat B. Rumusan Masalah Rumusan masalah yang penulis angkat dalam makalah ini adalah : A. Apa pengertian/definisi dari Kata Kunci ? B. Apa saja jenis-jenis kata kunci? C. Bagaimana menspesifikkan kata kunci ? D. Bagaimana mencari e-book ? E. Bagaimana mencari artikel ?
  • 5. 2 C. Tujuan Penulisan Adapun tujuan penulisan dalam makalah ini adalah agar kita dapat menjelaskan/men deskripsikan: A. Pengertian/definisi e-learning. B. Jenis-jenis kata kunci C. Menspesifikkan Kata Kunci D. Mencari e-book. E. Mencari Artikel
  • 6. 3 BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian/ Definisi Kata Kunci Keyword (kata kunci) merupakan suatu susunan kata yang sering diketikkan oleh seseorang saat melakukan pencarian data atau informasi yang mereka perlukan di internet. Kata-kata inilah yang disimpan dan dipakai oleh mesin pencari untuk menganalisa akan kebutuhan pengguna internet. Jadi, kata kunci juga adalah kata-kata umum yang dipikirkan manusia saat mereka memerlukan sesuatu. B. Jenis-jenis Kata Kunci Berdasarkan beberapa kriteria dan sudut pandang yang berbeda key word (kata kunci) dapat di klasifikasikan manjadi beberapa jenis atau kelompok berikut ini : Kata kunci berdasarkan jumlah kata di bagi menjadi dua jenis, yaitu: 1. Macam-Macam Keyword Berdasarkan Kata a) Short Tail Keyword kata kunci jenis ini pendek karena maksimal jumlah kata yaitu dua buah. Contohnya seperti : Rumah Murah, Tips Kesehatan, Cara Belanja, Spesifikasi HP, dan lain-lainnya. Kelebihan :  Jumlah pencariannya sangat besar. Kekurangan :  Persaingannya sangat ketat.  Kemungkinan untuk bisa muncul di halaman pertama kecil.  Hasil yang diberikan kurang relevan dengan kebutuhan user. b) Long Tail Keyword Merupakan penyempurnaan Short tail. dengan membahkan beberapa katakunci yang berkaitan namun tetap nyaman di baca. Khusus bagi blogger pemula, jenis key word ini sangat bagus dan di rekomendasikan oleh para webmaster. Contohnya seperti : Jenis-jenis produk google yang paling populer berserta fungsinya, Fitur mengagumkan dari android kitkat 5.0, Cara mudah mendaftar adsense dengan youtube, dan sebagainya.
  • 7. 4 Kelebihan :  Anda bisa membidik beberapa key word sekaligus, sehingga peluang artikel anda muncul dengan berbagai kata kunci yang berbeda akan lebih besar.  Kemungkinan memenangkan persaingan dengan para blogger lain juga lebih besar bahkan dengan memakai kata kunci jenis ini, blog yang baru dibuat juga mempunyai kesempatan untuk mengalahkan blog populer dengan katakunci yang sama.  Lebih bermanfaat bagi para pembaca.  Lebih mudah ditemukan oleh mesin pencari. Kelemahan :  Jenis ini sering terihat aneh, jika praktekkan oleh blogger pemula. 2. Macam-Macam Keyword Berdasarkan Waktu Key word berdasarkan waktu yang dimaksud adalah katakunci yang memiliki dampak terhadap traffic blog berdasarkan batas waktu tertentu. Apa saja dan penjelasan jenis kata kunci berdasarkan waktunya, berikut ini : a) Kata Kunci Abadi Merupakan jenis kata kunci yang tidak habis dan usang dimakan oleh waktu (perubahan jaman), jenis ini tetap bisa eksis dari waktu ke waktu serta tetap bisa mendatangkan para pengunjung walaupun sudah di posting pulahan tahun lamanya. Contohnya : Obat jerawat alami, Tips diet alami, Cara menumbuhkan rambut rontok. b) Keyword Musiman Jenis ini kita bisa mendapatkan ledakan pengunjung tetapi efek yang di berikan singkat. jika teman-teman adalah seseorang yang sangat Update dengan berbagai kejadian yang lagi hot, populer, baru, dan jadi trending topik setiap saat, sangat dianjurkan untuk menggunakan Key word musiman ini. Contohnya : Hasil pertandingan Arsenal dengan buyern munchen 2018, Juara liga italia 2018, Pemain terbaik Liga Italia 2018, dan lainnya.
  • 8. 5 3. Macam-Macam Keyword Berdasarkan Pemirsa Key word jenis ini digolongkan atau dikelompokkan berdasarkan pada manfaat dan tingkat kebutuhan pengguna. a) Keyword Umum Key word umum merupakan jenis yang dapat menjangkau semua orang. Artikel yang ditulis dapat mendatangkan pengunjung dari berbagai golongan. Contohnya : Cara Mudah Meningkatkan Kecepatan Internet, Cara Cepat Mengobati Sakit Kepala dan Lainnya. b) Keyword Khusus Key word khusus merupakan jenis yang memiliki target (pengunjung) secara khusus. Informasi yang diberikan hanya dibutuhkan oleh user tertentu saja. Contohnya : Cara meningkatkan penghasilan adsense, Cara merakit komputer, dan lainnya. C. Menspesifikkan Kata Kunci Ketika kita menuliskan dua kata atau lebih dalam kotak teks pencarian google.com, seringkali hasil pencariannya akan sangat beragam. Ada artikel yang hanya mengandung kata pertama saja, kata kedua saja, dan sebagainya. Untuk memperoleh hasil yang tepat, artinya lebih sesuai dengan harapan anda, spesifikkan kata kunci anda. Untuk lebih jelasnya ikuti cara berikut: 1) Gunakan tanda petik di awal dan akhir kata kunci anda, misalnya ketikkan “cara memelihara iguana”. 2) Anda juga bisa menggunakan tanda plus (+) di antara setiap kata yang akan digunakan, misalnya ketikkan “cara+memelihara+iguana” (tanpa tanda petik). 3) Setelah itu, klik tombol Google Search atau tekan tombol Enter 4) Hasil pencarian akan lebih sedikit dan spesifik.
  • 9. 6 D. Mencari e-Book Dengan teknologi sekarang ini, anda bisa dengan mudah dan cepat menemukan buku referensi dari internet yang dikenal dengan nama e-book. Sesuai namanya, e-book adalah buku elektronik yang dibaca melalui komputer. Bagaikan mencari buku melalui katalog perpustakaan, anda pun bisa mencari e-book melalui google dengan cepat. Berikut ini cara menemukan e-book yang anda butuhkan: 1) Dalam kotak teks pencarian Google, ketikkan “+(“index of”)+(“/ebooks”|”?ebook”)+(chm|pdf|zip|rar)+ judul buku”. Bila anda mengetahui denga pasti judul buku yang anda cari, ganti teks “judul buku” dengan judul e-book. 2) Setelah menekan tombol enter, anda akan diberikan daftar sejumlah website yang menyediakan e-book tersebut. 3) Anda juga dapat menggunakan query “allinurl:+(rar|chm|zip|pdf|tgz|lit) judul buku”. E. Mencari Artikel dalam Halaman Website Tertentu Apabila anda ingin mencari suatu artikel dalam website yang sudah anda tentukan, ikuti cara berikut ini: 1) Ketikan “(kata kunci) site:[website]”. Misalnya anda ingin tahu tentang Google Earth dalam website www.google.com, ketikkan “google earth site:www.google.com”. 2) Setelah anda menekan tombol Enter, akan muncul hasil pencarian seperti pada contoh gambar berikut. 3) Setelah anda menekan tombol Google Search, akan muncul hasil pencarian Google. Anda bisa melihat bahwa kata kunci yang dimasukkan merupakan judul dari setiap artikel yang ditampilkan Google. 4) Alternatif lainnya, jika anda ingin menggunakan lebih dari satu kata sebagai kata kunci, gunakan query “allintitle:”, misalnya “allintitle:Oscar 2008 Winners”. 5) Hasil pencarian yang ditampilkan oleh Google tak jauh beda dengan yang pertama
  • 10. 7 BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Dari pembahasan E-Learning dapat penulis simpulkan sebagai berikut : 1) Definisi Kata kunci adalah suatu susunan kata yang sering diketikkan oleh seseorang saat melakukan pencarian data atau informasi yang mereka perlukan di internet. Kata- kata inilah yang disimpan dan dipakai oleh mesin pencari untuk menganalisa akan kebutuhan pengguna internet. 2) Jenis-jenis kata kunci terdiri atas beberapa macam, yaitu: 1. Berdasarkan kata, 2. Berdasarkan waktu, berdasarkan pemirsa. Berdasarkan kata dibedakan lagi menjadi 2, yaitu: Short Tail Keyword dan Long Tail Keyword. Berdasarkan waktu dibedakan lagi menjadi 2, yaitu: kata kunci abadi dan kata kunci musiman. Berdasarkan pemirsa dibedakan menjadi 2, yaitu: kata kunci umum dan kata kunci khusus. 3) Ketika kita menuliskan dua kata atau lebih dalam kotak teks pencarian google.com, seringkali hasil pencariannya akan sangat beragam. Ada artikel yang hanya mengandung kata pertama saja, kata kedua saja, dan sebagainya. Untuk memperoleh hasil yang tepat, artinya lebih sesuai dengan harapan anda, spesifikkan kata kunci anda. 4) Berikut ini cara menemukan e-book yang anda butuhkan:  Dalam kotak teks pencarian Google, ketikkan “+(“index of”)+(“/ebooks”|”?ebook”)+(chm|pdf|zip|rar)+ judul buku”. Bila anda mengetahui denga pasti judul buku yang anda cari, ganti teks “judul buku” dengan judul e- book.  Setelah menekan tombol enter, anda akan diberikan daftar sejumlah website yang menyediakan e-book tersebut.  Anda juga dapat menggunakan query “allinurl:+(rar|chm|zip|pdf|tgz|lit) judul buku”. 5) Apabila anda ingin mencari suatu artikel dalam website yang sudah anda tentukan, ikuti cara berikut ini:  Ketikan “(kata kunci) site:[website]”. Misalnya anda ingin tahu tentang Google Earth dalam website www.google.com, ketikkan “google earth site:www.google.com”.
  • 11. 8  Setelah anda menekan tombol Enter, akan muncul hasil pencarian seperti pada contoh gambar berikut.  Setelah anda menekan tombol Google Search, akan muncul hasil pencarian Google. Anda bisa melihat bahwa kata kunci yang dimasukkan merupakan judul dari setiap artikel yang ditampilkan Google.  Alternatif lainnya, jika anda ingin menggunakan lebih dari satu kata sebagai kata kunci, gunakan query “allintitle:”, misalnya “allintitle:Oscar 2008 Winners”.  Hasil pencarian yang ditampilkan oleh Google tak jauh beda dengan yang pertama B. Saran Sebaiknya kita menggunakan teknologi informasi dengan sebaik-baiknya, dan tidak menyalahgunakan fasilitas yang tersedia. Sehingga kemajuan teknologi informasi dapat seirimg dengan kemajuan sumber daya manusia.
  • 12. 9 DAFTAR PUSTAKA Enterprise, Jubilee. 2008. Trik Cepat Mencari Apapun di Internet. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo. Juju, Dominikus. 2008. Tekhnik Rahasia Google untuk Pemula. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.