SlideShare a Scribd company logo
Menerapkan Pengelolaan Informasi melalui
Web Log (Blog) dan Mengevaluasi
Penggunaan Teknologi Perkantoran
A. Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui
Web log (Blog)
Informasi yang kita terima tidak dapat serta merta kita
terima dan terapkan. Informasi perlu disaring dulu sehingga
menghasilkan informasi yang dapat dipercaya. Disitulah
pentingnya pengelolaan informasi.
1. Pengelolaan Informasi
Informasi telah menjadi salah satu sumber daya dari sekian
banyak sumber daya.
a. Pengertian Informasi
Menurut Gordon B Davis, informasi adalah data
yang telah diolah menjadi bentuk yang berguna bagi
penerimanya dan nyata, berupa nilai yang dapat
dipahami dalam keputusan sekarang maupun masa
depan.
=> Informasi adalah hasil pengolahan data menjadi
bentuk yang lebih berguna bagi penerimanya dan dapat
digunakan sebagai alat bantu pengambilan keputusan.
b. Mencari Informasi
Merupakan kegiatan mengumpulkan data untuk diolah menjadi
sebuah informasi.
Dapat dilakukan dengan terjun langsung ke lapangan atau mencari
melalui jaringan internet.
c. Mengolah Informasi Menjadi Pengetahuan
Tahapannya antara lain:
1) Cari
Carilah informasi dari sumber yang terpercaya
2) Dapatkan
Setelah mengetahui sumbernya, dapatkan informasi tersebut.
3) Evaluasi
Evaluasi informasi dari segi kualitas, konteks, dan umur.
Informasi juga memiliki masa / umur
4) Susun (Compile)
Susun Informasi secara benar berdasarkan data yang anda
peroleh
5) Pahami
Pahami ke arah mana informasi yang anda peroleh.
6) Analisis
Pertimbangkan semua faktor saat menganalisis informasi
7) Simpulkan
Buatlah kesimpulan
8) Sebarkan / Distribusikan
Distribusikan kepada orang yang tepat
9) Bertindaklah berbasis informasi
10) Gabungkan, Pelihara, Perbarui
d. Sistem Informasi
Sistem informasi yang akurat dan efektif selalu
berhubungan dengan istilah computer based. Informasi yang
cepat, akurat, dan dapat dipercaya sangat diperlukan untuk
pengambilan keputusan – keputusan strategis.
Pengertian blog
Blog merupakan singkatan dari web log adalah
bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan
(yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman
web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat
dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru
kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun
tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini
biasanya dapat diakses oleh semua
pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan
dari si pengguna blog tersebut.
Manfaat Blog
• Berbagi tulisan, baik dalam bentuk cerita, pengalaman dan pengetahuan
lainnya. Sehingga orang lain yang membutuhkan, lalu menemukan tulisan
Anda, merasakan kebermanfaatan blog Anda. Hitung-hitung cari pahala.
• Sarana untuk mempromosikan produk barang atau jasa. Dengan kata lain,
blog bisa Anda manfaatkan sebagai toko online.
• Dapat menghasilkan uang. Penghasilan tersebut bisa anda jadikan sebagai
penghasilan sampingan ataupun penghasilan tetap, asalkan Anda benar-
benar serius dalam mengembangkannya. Misalnya mengikuti PPC, bisnis
Afiliate, dan lain sebagainya.
• Mengikuti kontes. Dewasa ini, berbagai kontes dan lomba, sudah
menjamur, baik itu berupa kontes SEO, ataupun kontes review, sehingga
memungkinkan para blogger berkesempatan untuk menjadi pemenang dan
mendapatkan hadiah.
Manfaat blog
• Sarana untuk berkreasi, misalnya Anda suka menulis, edit foto, Fotografer, dll. Anda
bisa sharedan tunjukkan kepada dunia hasil karya Anda.
• Menjadi media curhat. Di blog Anda bisa bercerita apa saja yang ingin Anda
ceritakan. Tentunya sangat lebih bijak jika itu dapat memberikan dampak positif
terhadap pembaca Anda. Sehingga pemikiran-pemikiran Anda dapat anda curahkan
dengan plong.
• Menjadi media untuk mempopulerkan sesuatu atau diri sendiri. Banyak orang sukses,
berawal dari iseng-iseng nge-blog.
• Mencari teman. Dalam dunia blogger, kita tidak bisa hidup sendiri, tanpa blogger
lainnya, sebagai blogger tentunya membutuhkan blogger lain untuk saling sharing,
bertukar link, dll.
• Belajar untuk lebih baik. Biasanya sesama blogger akan saling berkomentar satu
sama lain, sehingga kita bisa mengetahui kekurangan-kekurangan dalam konten
yang kita share.
• Yang terakhir adalah memotivasi kita, untuk selalu memberikan yang terbaik kepada
pembaca. Karena sebagai manusia, tentunya kita ingin dipuji dari yang terbaik yang
bisa kita berikan kepada pembaca/orang lain. Selain itu Anda juga akan berusaha
belajar banyak hal.
Jenis – Jenis Blog
• Blog politik - Blog hukum
• Blog pribadi - Blog media
• Blog bertopik - Blog agama
• Blog Kesehatan - Blog pendidikan
• Blog sastra - Blog Kebersamaan
• Blog Perjalanan - Blog petunjuk
• Blog mode - Blog bisnis
• Blog riset - Blog Pengganggu (spam)
• Blog Virus
Cara Membuat Blog
1. Buka www.blogger.com
2. Klik “blog baru”
2
1
3. Isi sub judul dan alamat web, lalu pilih template yang ingin digunakan.
4. Klik “buat blog” .
3
4
5. Lalu klik “mulai mengeposkan”.
5
6. Setelah tampil halaman sepeti ini, isikan judulnya pada sub judul.
6
7. Lalu isikan isi blog pada halaman yang tersedia.
7
8. Untuk meng-upload gambar klik ikon dibawah ini.
9. lalu apabila sudah selesai klik “publikasikan”.
8
9
10. Lalu bagikan pada google+, isi sub komentar dan kepada siapa blog itu
akan dibagikan.
11.Klik “bagikan” .
10
11
12. Lalu check apakah blog kita sudah terpublikasi dengan mengetik alamat
yang tadi kita ketik. Contoh: www.Avvallamaulidharachma.blogspot.com
12
Daftar pustaka
➢ www.google.com
➢ www.blogger.com
➢ www.avvallamaulidharachma.blogspot.com
Thank you ☺

More Related Content

What's hot

PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILAPENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
dayurikaperdana19
 
MATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.ppt
MATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.pptMATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.ppt
MATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.ppt
ViviYosefriYanti
 
Program Kerja
Program KerjaProgram Kerja
Program Kerja
Husaeri Priatna
 
Cara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis Ilmiah
Cara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis IlmiahCara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis Ilmiah
Cara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis Ilmiah
Dedi Irawan
 
Makalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bankMakalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bank
teguh zhee
 
Contoh RAB PADATI WEB
Contoh RAB PADATI WEBContoh RAB PADATI WEB
Contoh RAB PADATI WEB
Rina Wijaya
 
CBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNISCBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNIS
Linda Rosita
 
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem InformasiAnalisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Analisis Kebutuhan
Analisis KebutuhanAnalisis Kebutuhan
Analisis Kebutuhan
Khafid Foundation
 
Interaksi Manusia Dan Komputer Soal + Jawaban
Interaksi Manusia Dan Komputer Soal + JawabanInteraksi Manusia Dan Komputer Soal + Jawaban
Interaksi Manusia Dan Komputer Soal + JawabanAwang Ramadhani
 
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negaraBab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Syaiful Ahdan
 
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIAPPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
Hanifa Zulfitri
 
Teknik persidangan
Teknik persidanganTeknik persidangan
Teknik persidangan
cicifeby
 
Makalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiah
Makalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiahMakalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiah
Makalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiahAnindya Zulatsari
 
Contoh Makalah Bahasa Indonesia
Contoh Makalah Bahasa IndonesiaContoh Makalah Bahasa Indonesia
Contoh Makalah Bahasa IndonesiaReski Aprilia
 
Alat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-mode
Alat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-modeAlat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-mode
Alat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-mode
Ayu Karisma Alfiana
 
PENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASI
PENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASIPENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASI
PENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASI
Mandiri Sekuritas
 
Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Adonia Barnessa
 
Bab i hakikat pendidikan kewarganegaraan
Bab i hakikat pendidikan kewarganegaraanBab i hakikat pendidikan kewarganegaraan
Bab i hakikat pendidikan kewarganegaraan
Syaiful Ahdan
 

What's hot (20)

PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILAPENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
 
MATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.ppt
MATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.pptMATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.ppt
MATERI STUDI KELAYAKAN BISNIS.ppt
 
Program Kerja
Program KerjaProgram Kerja
Program Kerja
 
Cara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis Ilmiah
Cara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis IlmiahCara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis Ilmiah
Cara Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka Karya Tulis Ilmiah
 
Makalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bankMakalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bank
 
Contoh RAB PADATI WEB
Contoh RAB PADATI WEBContoh RAB PADATI WEB
Contoh RAB PADATI WEB
 
CBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNISCBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNIS
 
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem InformasiAnalisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
 
Analisis Kebutuhan
Analisis KebutuhanAnalisis Kebutuhan
Analisis Kebutuhan
 
Interaksi Manusia Dan Komputer Soal + Jawaban
Interaksi Manusia Dan Komputer Soal + JawabanInteraksi Manusia Dan Komputer Soal + Jawaban
Interaksi Manusia Dan Komputer Soal + Jawaban
 
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negaraBab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
 
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIAPPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
 
Teknik persidangan
Teknik persidanganTeknik persidangan
Teknik persidangan
 
Makalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiah
Makalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiahMakalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiah
Makalah bahasa indonesia etika berbahasa dalam forum ilmiah
 
Contoh Makalah Bahasa Indonesia
Contoh Makalah Bahasa IndonesiaContoh Makalah Bahasa Indonesia
Contoh Makalah Bahasa Indonesia
 
Alat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-mode
Alat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-modeAlat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-mode
Alat input-pemrosesan-data-dan-output-compatibility-mode
 
Ppt artikel
Ppt artikelPpt artikel
Ppt artikel
 
PENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASI
PENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASIPENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASI
PENGERTIAN ANALISIS SISTEM INFORMASI
 
Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1
 
Bab i hakikat pendidikan kewarganegaraan
Bab i hakikat pendidikan kewarganegaraanBab i hakikat pendidikan kewarganegaraan
Bab i hakikat pendidikan kewarganegaraan
 

Similar to Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog

cara membuat blogger
cara membuat bloggercara membuat blogger
cara membuat blogger
Bang Pramm
 
cara membuat blog
cara membuat blogcara membuat blog
cara membuat blog
Himmatul Khoiroh
 
Powerpointcaramembuatblog
Powerpointcaramembuatblog Powerpointcaramembuatblog
Powerpointcaramembuatblog
maunatulwahida
 
Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01
Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01
Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01
Syahir Syahir
 
Cara Membuat Blogger
Cara Membuat BloggerCara Membuat Blogger
Cara Membuat Blogger
Novita Novita
 
Cara membuat blogger
Cara membuat bloggerCara membuat blogger
Cara membuat blogger
M AR
 
Materi
MateriMateri
Materi Simay
Materi SimayMateri Simay
Materi Simay
maisyaroh81
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Universitas Mercu Buana
 
Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...
Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...
Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...
wandasoraya
 
Strategi blog berpengaruh
Strategi blog berpengaruhStrategi blog berpengaruh
Strategi blog berpengaruh
Educattic Mind
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...
SarahFarhani
 
Tips membuat Blog dan Tips menulis
Tips membuat Blog dan Tips menulisTips membuat Blog dan Tips menulis
Tips membuat Blog dan Tips menulis
Ryza Priatama
 
Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02
Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02
Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02
Xii Ahmad Ramadhan AlmostFamous
 
Presentasi Bloger
Presentasi BlogerPresentasi Bloger
Presentasi Bloger
Agus Prayetno
 
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...
Marini Khalishah Khansa
 
Presentasi pembuatan blog
Presentasi pembuatan blogPresentasi pembuatan blog
Presentasi pembuatan blog
Dhamy Manesi
 
Tugas akhir semester 1 presentasi blog
Tugas akhir semester 1 presentasi blogTugas akhir semester 1 presentasi blog
Tugas akhir semester 1 presentasi blogiskakiswadi
 
Teknik membuat blog sederhana
Teknik membuat blog sederhanaTeknik membuat blog sederhana
Teknik membuat blog sederhana
Ahmad Kurnia
 

Similar to Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog (20)

cara membuat blogger
cara membuat bloggercara membuat blogger
cara membuat blogger
 
cara membuat blog
cara membuat blogcara membuat blog
cara membuat blog
 
Powerpointcaramembuatblog
Powerpointcaramembuatblog Powerpointcaramembuatblog
Powerpointcaramembuatblog
 
Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01
Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01
Powerpointcaramembuatblog 150221182244-conversion-gate01
 
Cara Membuat Blogger
Cara Membuat BloggerCara Membuat Blogger
Cara Membuat Blogger
 
Cara membuat blogger
Cara membuat bloggerCara membuat blogger
Cara membuat blogger
 
Materi
MateriMateri
Materi
 
Materi Simay
Materi SimayMateri Simay
Materi Simay
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
 
Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...
Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...
Tugas sim, wanda soraya, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem databa...
 
Cara-Cara membuat Blog
Cara-Cara membuat BlogCara-Cara membuat Blog
Cara-Cara membuat Blog
 
Strategi blog berpengaruh
Strategi blog berpengaruhStrategi blog berpengaruh
Strategi blog berpengaruh
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, blog dan sistem datab...
 
Tips membuat Blog dan Tips menulis
Tips membuat Blog dan Tips menulisTips membuat Blog dan Tips menulis
Tips membuat Blog dan Tips menulis
 
Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02
Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02
Tugasakhirsemester1presentasiblog ahmad ramadhan-phpapp02
 
Presentasi Bloger
Presentasi BlogerPresentasi Bloger
Presentasi Bloger
 
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, BLOG DAN ...
 
Presentasi pembuatan blog
Presentasi pembuatan blogPresentasi pembuatan blog
Presentasi pembuatan blog
 
Tugas akhir semester 1 presentasi blog
Tugas akhir semester 1 presentasi blogTugas akhir semester 1 presentasi blog
Tugas akhir semester 1 presentasi blog
 
Teknik membuat blog sederhana
Teknik membuat blog sederhanaTeknik membuat blog sederhana
Teknik membuat blog sederhana
 

Recently uploaded

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 

Recently uploaded (20)

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 

Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Blog

  • 1. Menerapkan Pengelolaan Informasi melalui Web Log (Blog) dan Mengevaluasi Penggunaan Teknologi Perkantoran
  • 2. A. Menerapkan Pengelolaan Informasi Melalui Web log (Blog) Informasi yang kita terima tidak dapat serta merta kita terima dan terapkan. Informasi perlu disaring dulu sehingga menghasilkan informasi yang dapat dipercaya. Disitulah pentingnya pengelolaan informasi. 1. Pengelolaan Informasi Informasi telah menjadi salah satu sumber daya dari sekian banyak sumber daya.
  • 3. a. Pengertian Informasi Menurut Gordon B Davis, informasi adalah data yang telah diolah menjadi bentuk yang berguna bagi penerimanya dan nyata, berupa nilai yang dapat dipahami dalam keputusan sekarang maupun masa depan. => Informasi adalah hasil pengolahan data menjadi bentuk yang lebih berguna bagi penerimanya dan dapat digunakan sebagai alat bantu pengambilan keputusan.
  • 4. b. Mencari Informasi Merupakan kegiatan mengumpulkan data untuk diolah menjadi sebuah informasi. Dapat dilakukan dengan terjun langsung ke lapangan atau mencari melalui jaringan internet. c. Mengolah Informasi Menjadi Pengetahuan Tahapannya antara lain: 1) Cari Carilah informasi dari sumber yang terpercaya 2) Dapatkan Setelah mengetahui sumbernya, dapatkan informasi tersebut.
  • 5. 3) Evaluasi Evaluasi informasi dari segi kualitas, konteks, dan umur. Informasi juga memiliki masa / umur 4) Susun (Compile) Susun Informasi secara benar berdasarkan data yang anda peroleh 5) Pahami Pahami ke arah mana informasi yang anda peroleh. 6) Analisis Pertimbangkan semua faktor saat menganalisis informasi
  • 6. 7) Simpulkan Buatlah kesimpulan 8) Sebarkan / Distribusikan Distribusikan kepada orang yang tepat 9) Bertindaklah berbasis informasi 10) Gabungkan, Pelihara, Perbarui
  • 7. d. Sistem Informasi Sistem informasi yang akurat dan efektif selalu berhubungan dengan istilah computer based. Informasi yang cepat, akurat, dan dapat dipercaya sangat diperlukan untuk pengambilan keputusan – keputusan strategis.
  • 8. Pengertian blog Blog merupakan singkatan dari web log adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.
  • 9. Manfaat Blog • Berbagi tulisan, baik dalam bentuk cerita, pengalaman dan pengetahuan lainnya. Sehingga orang lain yang membutuhkan, lalu menemukan tulisan Anda, merasakan kebermanfaatan blog Anda. Hitung-hitung cari pahala. • Sarana untuk mempromosikan produk barang atau jasa. Dengan kata lain, blog bisa Anda manfaatkan sebagai toko online. • Dapat menghasilkan uang. Penghasilan tersebut bisa anda jadikan sebagai penghasilan sampingan ataupun penghasilan tetap, asalkan Anda benar- benar serius dalam mengembangkannya. Misalnya mengikuti PPC, bisnis Afiliate, dan lain sebagainya. • Mengikuti kontes. Dewasa ini, berbagai kontes dan lomba, sudah menjamur, baik itu berupa kontes SEO, ataupun kontes review, sehingga memungkinkan para blogger berkesempatan untuk menjadi pemenang dan mendapatkan hadiah.
  • 10. Manfaat blog • Sarana untuk berkreasi, misalnya Anda suka menulis, edit foto, Fotografer, dll. Anda bisa sharedan tunjukkan kepada dunia hasil karya Anda. • Menjadi media curhat. Di blog Anda bisa bercerita apa saja yang ingin Anda ceritakan. Tentunya sangat lebih bijak jika itu dapat memberikan dampak positif terhadap pembaca Anda. Sehingga pemikiran-pemikiran Anda dapat anda curahkan dengan plong. • Menjadi media untuk mempopulerkan sesuatu atau diri sendiri. Banyak orang sukses, berawal dari iseng-iseng nge-blog. • Mencari teman. Dalam dunia blogger, kita tidak bisa hidup sendiri, tanpa blogger lainnya, sebagai blogger tentunya membutuhkan blogger lain untuk saling sharing, bertukar link, dll. • Belajar untuk lebih baik. Biasanya sesama blogger akan saling berkomentar satu sama lain, sehingga kita bisa mengetahui kekurangan-kekurangan dalam konten yang kita share. • Yang terakhir adalah memotivasi kita, untuk selalu memberikan yang terbaik kepada pembaca. Karena sebagai manusia, tentunya kita ingin dipuji dari yang terbaik yang bisa kita berikan kepada pembaca/orang lain. Selain itu Anda juga akan berusaha belajar banyak hal.
  • 11. Jenis – Jenis Blog • Blog politik - Blog hukum • Blog pribadi - Blog media • Blog bertopik - Blog agama • Blog Kesehatan - Blog pendidikan • Blog sastra - Blog Kebersamaan • Blog Perjalanan - Blog petunjuk • Blog mode - Blog bisnis • Blog riset - Blog Pengganggu (spam) • Blog Virus
  • 12. Cara Membuat Blog 1. Buka www.blogger.com 2. Klik “blog baru” 2 1
  • 13. 3. Isi sub judul dan alamat web, lalu pilih template yang ingin digunakan. 4. Klik “buat blog” . 3 4
  • 14. 5. Lalu klik “mulai mengeposkan”. 5
  • 15. 6. Setelah tampil halaman sepeti ini, isikan judulnya pada sub judul. 6
  • 16. 7. Lalu isikan isi blog pada halaman yang tersedia. 7
  • 17. 8. Untuk meng-upload gambar klik ikon dibawah ini. 9. lalu apabila sudah selesai klik “publikasikan”. 8 9
  • 18. 10. Lalu bagikan pada google+, isi sub komentar dan kepada siapa blog itu akan dibagikan. 11.Klik “bagikan” . 10 11
  • 19. 12. Lalu check apakah blog kita sudah terpublikasi dengan mengetik alamat yang tadi kita ketik. Contoh: www.Avvallamaulidharachma.blogspot.com 12
  • 20. Daftar pustaka ➢ www.google.com ➢ www.blogger.com ➢ www.avvallamaulidharachma.blogspot.com