SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
LEMBAR KERJA ( LAPORAN ) PRAKTIKUM IPA SD
PDGK4107 MODUL 1
MAKHLUK HIDUP
NAMA : JENI NURDIANA
NIM : 857467112
UPBJJ : 24/BANDUNG
A. KEGIATAN PRAKTIKUM 1 : CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP
1. Ciri-ciri umum Makhluk Hidup
a. Hasil Pengamatan
Tabel 1.1.
Hasil pengamatan ciri-ciri makhluk hidup
No Nama Makhluk Hidup
Ciri-ciri Makhluk Hidup *)
1 2 3 4 5
1 Kacang Panjang √ √ √ √ √
2 Pohon rambutan √ √ √ √ √
3 Pohon manga √ √ √ √ √
4 Putri malu √ √ √ √ √
5 Burng √ √ √ √ √
6 Kerbau √ √ √ √ √
7 Ikan √ √ √ √ √
8 Ayam √ √ √ √ √
9 Kucing √ √ √ √ √
10 Domba √ √ √ √ √
*) Keterangan :
1. Bergerak dan bereaksi terhadap rangsang;
2. Bernapas;
3. Perlu makan (nutrisi);
4. Tumbuh;
5. Berkembang;
b. Pembahasan
Tumbuhan maupun hewan memiliki ciri-ciri yang sama yaitu bergerak dan bereaksi
terhadap rangsang, bernafas, perlu makan, tumbuh, dan berkembang.
Tumbuhan melakukan gerak, akan tetapi tidak semua dapat diamati dengan jelas.
Tumbuhan yang mudah diamati geraknya yaitu daun putri malu dan gerak tidur
bunga kupu-kupu menjelang senja hari.
Hewan dan tumbuhan sama-sama melakukan pernafasan. Pada tumbuhan oksigen
masuk melalui stomata dan lentisel (tumbuhan tidak punya organ khusus), sedangkan
oksigen masuk ke dalam tubuh hewan melalui organ pernafasan khusus.
c. Kesimpulan
Hewan dan tumbuhan sama-sama melakukan pernafasan. Pada tumbuhan oksigen
masuk melalui stomata dan lentisel (tumbuhan tidak punya organ khusus), sedangkan
oksigen masuk ke dalam tubuh hewan melalui organ pernafasan khusus.
d. Jawaban Pertanyaan
1. Ya, tumbuhan juga bergerak dan bereaksi terhadap rangsang. Gerak tumbuhan yaitu
gerak taksis (gerak pindah tempat seluruh tubuh pada tumbuhan bersel satu), gerak
nasti (gerak sebagian tubuh, tidak ditentukan arah datangnya rangsang), gerak
tropisme (gerak sebagian tubuh, dipengaruhi arang datangnya rangsang).
2. Ya, tumbuhan juga bergerak dan bereaksi terhadap rangsang. Gerak tumbuhan yaitu
gerak taksis (gerak pindah tempat seluruh tubuh pada tumbuhan bersel satu), gerak
nasti (gerak sebagian tubuh, tidak ditentukan arah datangnya rangsang), gerak
tropisme (gerak sebagian tubuh, dipengaruhi arang datangnya rangsang).
Perbedaan ciri kehidupan hewan dan tumbuhan :
Tumbuhan :
Reaksi terhadap rangsang lambat/ terbatas, umumnya menetap atau
bergerak sebagian tubuh.
Tidak memiliki alat pernafasan khusus, mengambil dan mengeluarkan gas
secara fasip.
Dapat menyusun makanan sendiri dari zat-zat di sekitarnya.
Tumbuh kembang berlangsung selama hidupnya, ada daerah tumbuh
tertentu. Bentuk tubuh menyebar dan bercabang. Jumlah bagian tubuh tak tentu.
Pembuahan terjadi di dalam alat perkembangbiakan. Umumnya jumlah
anak banyak, tidak dipelihara dan dilindungi.
Hewan :
Memiliki alat pernafasan khusus. Mengambil dan mengeluarkan gas secara aktif.
Reaksi terhadap rangsang cepat, simultan, aktif dan dapat berpindah tempat.
Makan makhluk hidup lain.
Tumbuhan kembang terjadi dalam masa tertentu, serempat pada semua bagian
tubuh. Jumlah bagian tubuh tertentu/ pasti.
Pembuahan dapat terjadi di dalam tubuh atau di luar tubuh. Umumnya jumlah
anak terbatas, dipelihara dan dilindungi.

More Related Content

What's hot

Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanahMakalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanahVina Widya Putri
 
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8 ( ANIMALIA )
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8   ( ANIMALIA )RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8   ( ANIMALIA )
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8 ( ANIMALIA )almansyahnis .
 
PROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMP
PROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMPPROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMP
PROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMPsajidintuban
 
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoAlur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoZainulHasan13
 
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanPengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanRizal Fahmi
 
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptxCiri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptxSelviaNovitaSari2
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Bab 1.docx
Modul Ajar IPA Kelas 7  Bab 1.docxModul Ajar IPA Kelas 7  Bab 1.docx
Modul Ajar IPA Kelas 7 Bab 1.docxbudiana13
 
Kel. 7 kunci determinasi
Kel. 7 kunci determinasiKel. 7 kunci determinasi
Kel. 7 kunci determinasiNaila9126
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram DaunAgustin Dian Kartikasari
 
Silabus IPA SD Kelas 4 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 4 Semester IISilabus IPA SD Kelas 4 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 4 Semester IITri Suwandi
 
Ciri ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPT
Ciri   ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPTCiri   ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPT
Ciri ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPTLiana Susanti SMPN 248
 
Bahan ajar model connected materi fotosintesis
Bahan ajar model connected materi fotosintesisBahan ajar model connected materi fotosintesis
Bahan ajar model connected materi fotosintesisSelly Noviyanty Yunus
 
Makalh jaringan pada tumbuhan
Makalh jaringan pada tumbuhanMakalh jaringan pada tumbuhan
Makalh jaringan pada tumbuhanRaden Sengkuni
 
Percobaan pemantulan cermin cekung
Percobaan pemantulan cermin cekungPercobaan pemantulan cermin cekung
Percobaan pemantulan cermin cekungKLOTILDAJENIRITA
 
Soal diagnostik biologi 02
Soal diagnostik biologi   02Soal diagnostik biologi   02
Soal diagnostik biologi 02Guru Priyono
 
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbbPhet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbbFajar Baskoro
 

What's hot (20)

Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanahMakalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
 
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8 ( ANIMALIA )
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8   ( ANIMALIA )RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8   ( ANIMALIA )
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8 ( ANIMALIA )
 
PROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMP
PROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMPPROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMP
PROGRAM SEMESTER PEMBELAJARAN IPA KELAS 7 SMP
 
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoAlur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
 
Bumi dan Alam Semesta
Bumi dan Alam SemestaBumi dan Alam Semesta
Bumi dan Alam Semesta
 
evolusi kucing
 evolusi kucing evolusi kucing
evolusi kucing
 
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanPengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
 
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptxCiri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Bab 1.docx
Modul Ajar IPA Kelas 7  Bab 1.docxModul Ajar IPA Kelas 7  Bab 1.docx
Modul Ajar IPA Kelas 7 Bab 1.docx
 
Kel. 7 kunci determinasi
Kel. 7 kunci determinasiKel. 7 kunci determinasi
Kel. 7 kunci determinasi
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Tata Letak, Rumus, dan Diagram Daun
 
Silabus IPA SD Kelas 4 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 4 Semester IISilabus IPA SD Kelas 4 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 4 Semester II
 
Ciri ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPT
Ciri   ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPTCiri   ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPT
Ciri ciri mahluk hidup materi kls 7 IPA PPT
 
Bahan ajar model connected materi fotosintesis
Bahan ajar model connected materi fotosintesisBahan ajar model connected materi fotosintesis
Bahan ajar model connected materi fotosintesis
 
Makalh jaringan pada tumbuhan
Makalh jaringan pada tumbuhanMakalh jaringan pada tumbuhan
Makalh jaringan pada tumbuhan
 
Percobaan pemantulan cermin cekung
Percobaan pemantulan cermin cekungPercobaan pemantulan cermin cekung
Percobaan pemantulan cermin cekung
 
Soal diagnostik biologi 02
Soal diagnostik biologi   02Soal diagnostik biologi   02
Soal diagnostik biologi 02
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
 
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbbPhet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
 

Similar to Laporan Praktikum IPA - Individu - Makhluk Hidup.docx

Ciri2 makhluk hidup
Ciri2 makhluk hidupCiri2 makhluk hidup
Ciri2 makhluk hidupKafid Bram
 
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidupLaporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidupOperator Warnet Vast Raha
 
123dok modul+1+makhluk+hidup
123dok modul+1+makhluk+hidup123dok modul+1+makhluk+hidup
123dok modul+1+makhluk+hidupIriyanto Wahyu
 
PPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx
PPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptxPPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx
PPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptxMariaSulastrianutser
 
Ciri ciri makhluk hidup
Ciri ciri makhluk hidupCiri ciri makhluk hidup
Ciri ciri makhluk hidupEco Lalanduts
 
Ciri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupan
Ciri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupanCiri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupan
Ciri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupanErma Yafi
 
Ciri Ciri Mahkluk Hidup
Ciri Ciri Mahkluk HidupCiri Ciri Mahkluk Hidup
Ciri Ciri Mahkluk HidupQuratul Aini
 
Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...
Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...
Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...ZainulHasan13
 
Keanekaragaman mkhlk-hidup
Keanekaragaman mkhlk-hidupKeanekaragaman mkhlk-hidup
Keanekaragaman mkhlk-hidupaw222
 
BAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptx
BAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptxBAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptx
BAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptxRirinVidiastuti1
 

Similar to Laporan Praktikum IPA - Individu - Makhluk Hidup.docx (20)

Ciri2 makhluk hidup
Ciri2 makhluk hidupCiri2 makhluk hidup
Ciri2 makhluk hidup
 
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidupLaporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
 
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidupLaporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
 
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidupLaporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
 
Kelompok 3 nabila.
Kelompok 3 nabila.Kelompok 3 nabila.
Kelompok 3 nabila.
 
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidupLaporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
 
123dok modul+1+makhluk+hidup
123dok modul+1+makhluk+hidup123dok modul+1+makhluk+hidup
123dok modul+1+makhluk+hidup
 
KP 1 IPA.pptx
KP 1 IPA.pptxKP 1 IPA.pptx
KP 1 IPA.pptx
 
Laporan praktikum ipa 1
Laporan praktikum ipa 1Laporan praktikum ipa 1
Laporan praktikum ipa 1
 
Ciri makhluk hidup
Ciri makhluk hidupCiri makhluk hidup
Ciri makhluk hidup
 
PPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx
PPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptxPPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx
PPT Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx
 
Ciri ciri makhluk hidup
Ciri ciri makhluk hidupCiri ciri makhluk hidup
Ciri ciri makhluk hidup
 
Ciri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupan
Ciri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupanCiri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupan
Ciri ciri makhluk hidup, mikroskop, organisasi kehidupan
 
Ciri ciri makluk hidup
Ciri ciri makluk hidupCiri ciri makluk hidup
Ciri ciri makluk hidup
 
Ciri Ciri Mahkluk Hidup
Ciri Ciri Mahkluk HidupCiri Ciri Mahkluk Hidup
Ciri Ciri Mahkluk Hidup
 
Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...
Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...
Kunci jawaban bimbingan Biologi Olimpiade MTs Salafiyah Syafi'iyah Putra Suko...
 
Keanekaragaman mkhlk-hidup
Keanekaragaman mkhlk-hidupKeanekaragaman mkhlk-hidup
Keanekaragaman mkhlk-hidup
 
BAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptx
BAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptxBAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptx
BAB 1.1_CIRI MAKHLUK HIDUP.pptx
 
Ppt ipa kelompok 7
Ppt ipa kelompok 7Ppt ipa kelompok 7
Ppt ipa kelompok 7
 
Kelompok kerja ipa
Kelompok kerja ipaKelompok kerja ipa
Kelompok kerja ipa
 

Recently uploaded

ANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaan
ANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaanANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaan
ANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaanamalaguswan1
 
menghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normal
menghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normalmenghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normal
menghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normalHendriKurniawanP
 
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanVULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanBungaCitraNazwaAtin
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Surveikustiyantidew94
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehBISMIAULIA
 
MANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptx
MANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptxMANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptx
MANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptxnugrohoaditya12334
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompokelmalinda2
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1YudiPradipta
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 
Dasar Telekomunikasi Pengenalan dasar telekomunikasi
Dasar Telekomunikasi Pengenalan dasar  telekomunikasiDasar Telekomunikasi Pengenalan dasar  telekomunikasi
Dasar Telekomunikasi Pengenalan dasar telekomunikasidadan50
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxAhmadSyajili
 

Recently uploaded (14)

ANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaan
ANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaanANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaan
ANALISA KASUS KECELAKAAN KERJA pada saat melakukan pekerjaan
 
menghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normal
menghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normalmenghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normal
menghitung skewness dan kurtosis pada distribusi normal
 
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanVULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
 
MANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptx
MANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptxMANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptx
MANAJEMEN ASET DAN PENGADAAN BARANG_KEL 4_PEMANFAATAN BMN.pptx
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 
Dasar Telekomunikasi Pengenalan dasar telekomunikasi
Dasar Telekomunikasi Pengenalan dasar  telekomunikasiDasar Telekomunikasi Pengenalan dasar  telekomunikasi
Dasar Telekomunikasi Pengenalan dasar telekomunikasi
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
 

Laporan Praktikum IPA - Individu - Makhluk Hidup.docx

  • 1. LEMBAR KERJA ( LAPORAN ) PRAKTIKUM IPA SD PDGK4107 MODUL 1 MAKHLUK HIDUP NAMA : JENI NURDIANA NIM : 857467112 UPBJJ : 24/BANDUNG A. KEGIATAN PRAKTIKUM 1 : CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP 1. Ciri-ciri umum Makhluk Hidup a. Hasil Pengamatan Tabel 1.1. Hasil pengamatan ciri-ciri makhluk hidup No Nama Makhluk Hidup Ciri-ciri Makhluk Hidup *) 1 2 3 4 5 1 Kacang Panjang √ √ √ √ √ 2 Pohon rambutan √ √ √ √ √ 3 Pohon manga √ √ √ √ √ 4 Putri malu √ √ √ √ √ 5 Burng √ √ √ √ √ 6 Kerbau √ √ √ √ √ 7 Ikan √ √ √ √ √ 8 Ayam √ √ √ √ √ 9 Kucing √ √ √ √ √ 10 Domba √ √ √ √ √ *) Keterangan : 1. Bergerak dan bereaksi terhadap rangsang; 2. Bernapas; 3. Perlu makan (nutrisi); 4. Tumbuh; 5. Berkembang; b. Pembahasan Tumbuhan maupun hewan memiliki ciri-ciri yang sama yaitu bergerak dan bereaksi terhadap rangsang, bernafas, perlu makan, tumbuh, dan berkembang. Tumbuhan melakukan gerak, akan tetapi tidak semua dapat diamati dengan jelas. Tumbuhan yang mudah diamati geraknya yaitu daun putri malu dan gerak tidur bunga kupu-kupu menjelang senja hari. Hewan dan tumbuhan sama-sama melakukan pernafasan. Pada tumbuhan oksigen masuk melalui stomata dan lentisel (tumbuhan tidak punya organ khusus), sedangkan oksigen masuk ke dalam tubuh hewan melalui organ pernafasan khusus.
  • 2. c. Kesimpulan Hewan dan tumbuhan sama-sama melakukan pernafasan. Pada tumbuhan oksigen masuk melalui stomata dan lentisel (tumbuhan tidak punya organ khusus), sedangkan oksigen masuk ke dalam tubuh hewan melalui organ pernafasan khusus. d. Jawaban Pertanyaan 1. Ya, tumbuhan juga bergerak dan bereaksi terhadap rangsang. Gerak tumbuhan yaitu gerak taksis (gerak pindah tempat seluruh tubuh pada tumbuhan bersel satu), gerak nasti (gerak sebagian tubuh, tidak ditentukan arah datangnya rangsang), gerak tropisme (gerak sebagian tubuh, dipengaruhi arang datangnya rangsang). 2. Ya, tumbuhan juga bergerak dan bereaksi terhadap rangsang. Gerak tumbuhan yaitu gerak taksis (gerak pindah tempat seluruh tubuh pada tumbuhan bersel satu), gerak nasti (gerak sebagian tubuh, tidak ditentukan arah datangnya rangsang), gerak tropisme (gerak sebagian tubuh, dipengaruhi arang datangnya rangsang). Perbedaan ciri kehidupan hewan dan tumbuhan : Tumbuhan : Reaksi terhadap rangsang lambat/ terbatas, umumnya menetap atau bergerak sebagian tubuh. Tidak memiliki alat pernafasan khusus, mengambil dan mengeluarkan gas secara fasip. Dapat menyusun makanan sendiri dari zat-zat di sekitarnya. Tumbuh kembang berlangsung selama hidupnya, ada daerah tumbuh tertentu. Bentuk tubuh menyebar dan bercabang. Jumlah bagian tubuh tak tentu. Pembuahan terjadi di dalam alat perkembangbiakan. Umumnya jumlah anak banyak, tidak dipelihara dan dilindungi. Hewan : Memiliki alat pernafasan khusus. Mengambil dan mengeluarkan gas secara aktif. Reaksi terhadap rangsang cepat, simultan, aktif dan dapat berpindah tempat. Makan makhluk hidup lain. Tumbuhan kembang terjadi dalam masa tertentu, serempat pada semua bagian tubuh. Jumlah bagian tubuh tertentu/ pasti. Pembuahan dapat terjadi di dalam tubuh atau di luar tubuh. Umumnya jumlah anak terbatas, dipelihara dan dilindungi.