SlideShare a Scribd company logo
Laporan Kemajuan
APLIKASI
COLLABORATIVE LEARNING
BERBASIS WEB 2.0
(STUDI KASUS PEMBELAJARAN BIOLOGI SMA)
Oleh:
Erlangga, Herwan Herwansyah, Sri Mulyati
Pembimbing
Irawan Afrianto, ST
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
Jl. Dipati Ukur No. 112 Bandung 40132
Latar Belakang Masalah
 Konsep pembelajaran konvensional, guru, tempat,
kelas, komunikasi satu arah (dari guru ke siswa)
 Materi hanya menggunakan media tertentu(buku,
kertas)
 Teknologi Web – Online – Web 2.0
 Pembelajaran kolabratif yang melibatkan banyak
partisipan
 Media lebih bervariasi
Perumusan Masalah
 Bagaimana membangun aplikasi collaborative
learning berbasis Web 2.0 dengan biologi SMA
sebagai studi kasus untuk isi dari aplikasi.
 Seperti apa aplikasi yang dibutuhkan untuk
memudahkan proses collaborative learning yang
mencakup banyak user sebagai partisipan
(guru, siswa, pakar, bahkan masyarakat umum)
dalam melakukan manajemen pengetahuan dalam
aplikasi tersebut
Tujuan
 Mempermudah para pengguna aplikasi untuk saling
berkolaborasi mengolah isi (content) yang
berhubungan dengan materi pelajaran tertentu.
 Mempermudah pengguna agar dapat berinteraksi di
dalam suatu forum untuk membahas materi
pelajaran tertentu.
 Mempermudah pengguna untuk memperoleh
informasi mengenai materi pelajaran tertentu.
Kegunaan Program
 Memudahkan pengguna untuk mendapatkan
pengetahuan (artikel, materi maupun informasi)
yang berhubungan dengan berbagai bidang ilmu
secara cepat kapan dan dimanapun berada.
 Memberikan kesempatan kepada guru, siswa, pakar
dalam bidang ilmu tertentu maupun masyarakat
umum yang memiliki ketertarikan maupun
pengetahuan di bidang ilmu tertentu untuk dapat
berkontribusi bersama-sama dalam
mengembangkan pengetahuan.
Metode Pelaksanaan(1)
 PKM dilakukan selama 6 Bulan
(Desember 2008 s/d Mei 2009)
 Tahap Pengumpulan Data
Meliputi aspek Wawancara, Observasi, dan Studi
Pustaka.
 Tahap Pengembangan Perangkat Lunak
Model proses yang digunakan adalah Model
Waterfall.
Metode Pelaksanaan (2)
 Model Proses Waterfall
Rekayasa dan
Pemodelan
Analisis
Desain
Pembangkitan
Kode
Pengujian
Pemeliharaan
Target Luaran
 Aplikasi C-Learning
 Adapun hasil atau luaran yang diharapkan adalah suatu aplikasi
yang bersifat online dimana aplikasi ini berisi informasi
ataupun pengetahuan – pengetahuan tentang berbagai
pengetahuan yang berasal dari partisipan. Informasi tersebut
ditampilkan dalam bentuk teks, tabel, gambar, dan simulasi
animasi sehingga konten pembelajaran lebih menarik dan
interaktif. Sedangkan untuk materi pelajaran, dikemas dalam
bentuk file terkompresi yang dapat diunduh oleh pengguna.
 Pengguna
◦ Pengguna atau partisipan yang akan menggunakan aplikasi ini
adalah guru, siswa, pakar, bahkan masyarakat umum yang
memiliki keinginan untuk memberikan pengetahuannya
mengenai bidang ilmu tertentu. Partisipan berkolaborasi dalam
mengolah materi atau content yang terdapat dalam aplikasi.
Ketercapaian Target Luaran
 Aplikasi C-Learning
◦ Target Luaran yang diharapkan dapat tercapai dengan baik,
aplikasi Collaborative Learning telah online dengan domain
http://www.c-learning.net. Informasi dalam aplikasi sudah
dapat ditampilkan dalam bentuk teks, tabel, gambar, dan
simulasi animasi sehingga konten pembelajaran lebih menarik
dan interaktif. Sedangkan untuk materi pelajaran, dikemas
dalam bentuk file terkompresi yang dapat diunduh oleh
pengguna/partisipan.
 Pengguna
◦ Pengguna atau partisipan yang akan menggunakan aplikasi ini
adalah guru, siswa, pakar, bahkan masyarakat umum yang
memiliki keinginan untuk memberikan pengetahuannya
mengenai bidang ilmu tertentu. Fungsi partisipan adalah untuk
menguji jalannya aplikasi C-Learning. Aplikasi sedang
diujicobakan ke beberapa sekolah yang melibatkan siswa, guru
dan pakar yang berhubungan dengan salah satu mata
pelajaran SMA, serta masyarakat umum.
Permasalahan dan Penyelesaiannya
 Administrasi
◦ Permasalah administrasi yang dialami adalah mengenai ijin
untuk melakukan uji coba Aplikasi C-Learning di sekolah
terkadang membutuhkan waktu yang lama.
 Teknis
◦ Permasalahan Teknis yang dihadapai selama pelaksanaan
adalah sebagai berikut:
◦ Pengembangan aplikasi online terkendala oleh ukuran data
yang besar sehingga dibutuhkann space hosting yang relative
besar pula
◦ Uji coba ke sekolah-sekolah sering mengalami kendala koneksi
internet untuk mengakses aplikasi C-Learning
 Kelompok
◦ Ketua : Erlangga
◦ Anggota : Herwan Herwansyah
◦ Anggota : Sri Mulyati
 Pembimbing : Irawan Afrianto, ST
Organisasi Pelaksana
Keuangan dan Pembiayaan(1)
 Keuangan
◦ Keuangan yang digunakan selama kegiatan PKM masih sesuai
dengan anggaran yang diusulkan yaitu Rp.6.000.000,00
Keuangan dan Pembiayaan
 Penggunaan Biaya
 Adapun Sisa dana yang belum terpakai adalah:
 Rp 6.000.000 – Rp. 5.875.000 = Rp. 125.000,- (dialokasikan
untuk membuat laporan akhir PKM)
Dokumentasi Kegiatan
 Dokumentasi meliputi :
◦ Kuisioner yang digunakan untuk mengujicoba
aplikasi C-Learning
◦ Buku Panduan aplikasi C-Learning
◦ Program aplikasi C-Learning
◦ Foto-foto (sedang diusahakan)
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Evaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan SumatifEvaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan Sumatif
Muhammad Bahrudin
 
Bab 10 uji chi square stata dan spss
Bab 10 uji chi square stata dan spssBab 10 uji chi square stata dan spss
Bab 10 uji chi square stata dan spss
NajMah Usman
 
STUNTING.ppt
STUNTING.pptSTUNTING.ppt
STUNTING.ppt
nurulyulaika
 
Makalah distribusi
Makalah distribusiMakalah distribusi
Makalah distribusi
Septian Muna Barakati
 
Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'
Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'
Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'Dwitantri Rezkiandini
 
Kebutuhan gizi
Kebutuhan giziKebutuhan gizi
Kebutuhan gizi
Darwin Adar
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
adhyriyadi clever
 
Materi Stunting 2023.pptx
Materi Stunting 2023.pptxMateri Stunting 2023.pptx
Materi Stunting 2023.pptx
IlhamMaulana690923
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Nuri Andhika Pratama
 
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasiUji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Rosmaiyadi Snt
 
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMACONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
Faza Zahrah
 
Pentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabunPentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabunBella Nur Andani
 
ppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptx
sorayapost
 
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi AlvianTemplate Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Alvian Alvian
 
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Wulandari Rima Kumari
 
Penyajian data
Penyajian dataPenyajian data
Penyajian data
Nur Anita Okaya
 
Contoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik Pedas
Contoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik PedasContoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik Pedas
Contoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik Pedas
Abu Amar Fikri
 
Buah dan sayur
Buah dan sayurBuah dan sayur
Buah dan sayur
Sartika Khairunisa
 

What's hot (20)

Ppt jurnal mr
Ppt jurnal   mrPpt jurnal   mr
Ppt jurnal mr
 
Evaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan SumatifEvaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan Sumatif
 
Bab 10 uji chi square stata dan spss
Bab 10 uji chi square stata dan spssBab 10 uji chi square stata dan spss
Bab 10 uji chi square stata dan spss
 
STUNTING.ppt
STUNTING.pptSTUNTING.ppt
STUNTING.ppt
 
Makalah distribusi
Makalah distribusiMakalah distribusi
Makalah distribusi
 
Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'
Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'
Naskah film pendek 'MASIH DIUSAHAKAN'
 
Kebutuhan gizi
Kebutuhan giziKebutuhan gizi
Kebutuhan gizi
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
 
Materi Stunting 2023.pptx
Materi Stunting 2023.pptxMateri Stunting 2023.pptx
Materi Stunting 2023.pptx
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasiUji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
 
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMACONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
 
Pentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabunPentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabun
 
ppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptx
 
Contoh metodologi
Contoh metodologiContoh metodologi
Contoh metodologi
 
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi AlvianTemplate Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
 
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
 
Penyajian data
Penyajian dataPenyajian data
Penyajian data
 
Contoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik Pedas
Contoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik PedasContoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik Pedas
Contoh Pitch Deck Morang Moreng Snack - Pakar Aneka Keripik Pedas
 
Buah dan sayur
Buah dan sayurBuah dan sayur
Buah dan sayur
 

Viewers also liked

PKM K
PKM KPKM K
PKM K
Abu Tholib
 
Presentasi PKM GT
Presentasi PKM GTPresentasi PKM GT
Presentasi PKM GT
Raysha md
 
'Kewirausahaan'
'Kewirausahaan' 'Kewirausahaan'
'Kewirausahaan'
Defa Zen
 
Ppt pkm pepino
Ppt pkm pepinoPpt pkm pepino
Ppt pkm pepinoAfifah Ali
 
PKM penelitian ppt
PKM penelitian pptPKM penelitian ppt
PKM penelitian ppt
rijaloestabit
 
Presentasi tim pkmm program kios kecil
Presentasi tim pkmm program kios kecilPresentasi tim pkmm program kios kecil
Presentasi tim pkmm program kios kecil
ShintaAyu SebelasMaret
 

Viewers also liked (9)

Pkm kewirausahaan
Pkm   kewirausahaanPkm   kewirausahaan
Pkm kewirausahaan
 
PKM K
PKM KPKM K
PKM K
 
Presentasi PKM GT
Presentasi PKM GTPresentasi PKM GT
Presentasi PKM GT
 
'Kewirausahaan'
'Kewirausahaan' 'Kewirausahaan'
'Kewirausahaan'
 
Ppt monev nw
Ppt monev nwPpt monev nw
Ppt monev nw
 
Ppt pkm pepino
Ppt pkm pepinoPpt pkm pepino
Ppt pkm pepino
 
PKM penelitian ppt
PKM penelitian pptPKM penelitian ppt
PKM penelitian ppt
 
Presentasi tim pkmm program kios kecil
Presentasi tim pkmm program kios kecilPresentasi tim pkmm program kios kecil
Presentasi tim pkmm program kios kecil
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanan
 

Similar to Presentasi Laporan kemajuan PKM

Aplikasi kmpy
Aplikasi kmpyAplikasi kmpy
Aplikasi kmpyrifhanybe
 
Aplikasi komputer
Aplikasi komputerAplikasi komputer
Aplikasi komputer
rifhanybe
 
E-learning
E-learningE-learning
E-learning
agungpohan
 
SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...
SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali,  Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali,  Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...
SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...
Dwi Yuliyanah
 
5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)Raihando
 
5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)
Raihando
 
5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153  pevote100 (jurnal)5215127153  pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)Raihando
 
SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...
SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...
SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...
shufynoor
 
Jurnal m.sutan sholahuddin
Jurnal m.sutan sholahuddinJurnal m.sutan sholahuddin
Jurnal m.sutan sholahuddinsutanferdinand
 
Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...
Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...
Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...
-
 
Tik e learning
Tik e learningTik e learning
Tik e learning
haeriani h
 
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learning
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learningsim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learning
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learning
Ricky Setiawan
 
Sumber Pembelajaran Terbuka : S-D Math Learning
Sumber Pembelajaran Terbuka : S-D  Math LearningSumber Pembelajaran Terbuka : S-D  Math Learning
Sumber Pembelajaran Terbuka : S-D Math Learning
Magdalene Lim
 
Dampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversi
Dampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversiDampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversi
Dampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversi
Ulmi_Kalsum
 
PROPOSAL TESIS.pptx
PROPOSAL TESIS.pptxPROPOSAL TESIS.pptx
PROPOSAL TESIS.pptx
bachtyar1
 

Similar to Presentasi Laporan kemajuan PKM (20)

Aplikasi kmpy
Aplikasi kmpyAplikasi kmpy
Aplikasi kmpy
 
Aplikasi komputer
Aplikasi komputerAplikasi komputer
Aplikasi komputer
 
E-learning
E-learningE-learning
E-learning
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...
SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali,  Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali,  Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...
SIM, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengenalan E-Learning, Universitas Mercu Buan...
 
Artikel henry
Artikel henryArtikel henry
Artikel henry
 
5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)
 
5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)
 
5215127153 pevote100 (jurnal)
5215127153  pevote100 (jurnal)5215127153  pevote100 (jurnal)
5215127153 pevote100 (jurnal)
 
SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...
SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...
SIM 14, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, PENGENALAN E-LEARNING, UNIVERSIT...
 
Jurnal m.sutan sholahuddin
Jurnal m.sutan sholahuddinJurnal m.sutan sholahuddin
Jurnal m.sutan sholahuddin
 
Jurnal m.sutan sholahuddin
Jurnal m.sutan sholahuddinJurnal m.sutan sholahuddin
Jurnal m.sutan sholahuddin
 
Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...
Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...
Sim, erni anggraini, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning ...
 
Tik e learning
Tik e learningTik e learning
Tik e learning
 
Jurnal ilmiah 5235125319-jumat-3
Jurnal ilmiah 5235125319-jumat-3Jurnal ilmiah 5235125319-jumat-3
Jurnal ilmiah 5235125319-jumat-3
 
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learning
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learningsim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learning
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, E learning
 
Sumber Pembelajaran Terbuka : S-D Math Learning
Sumber Pembelajaran Terbuka : S-D  Math LearningSumber Pembelajaran Terbuka : S-D  Math Learning
Sumber Pembelajaran Terbuka : S-D Math Learning
 
tugasan1
tugasan1tugasan1
tugasan1
 
Dampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversi
Dampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversiDampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversi
Dampak pemanfaatan e learning pada perusahaan dikonversi
 
PROPOSAL TESIS.pptx
PROPOSAL TESIS.pptxPROPOSAL TESIS.pptx
PROPOSAL TESIS.pptx
 

More from irawan afrianto

Sismul14 ulang
Sismul14 ulangSismul14 ulang
Sismul14 ulang
irawan afrianto
 
Sismul13 ulang
Sismul13 ulangSismul13 ulang
Sismul13 ulang
irawan afrianto
 
Sismul13
Sismul13Sismul13
Sismul13
irawan afrianto
 
Sismul8
Sismul8Sismul8
Sismul14
Sismul14Sismul14
Sismul14
irawan afrianto
 
Sismul1
Sismul1Sismul1
Sismul7
Sismul7Sismul7
Sismul10
Sismul10Sismul10
Sismul10
irawan afrianto
 
QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...
QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...
QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...
irawan afrianto
 
Implementation of Single Sign On (SSO) Technology Using SAML Standards At U...
Implementation of Single Sign On (SSO) Technology  Using SAML Standards  At U...Implementation of Single Sign On (SSO) Technology  Using SAML Standards  At U...
Implementation of Single Sign On (SSO) Technology Using SAML Standards At U...
irawan afrianto
 
Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...
Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...
Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...
irawan afrianto
 
Nilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasi
Nilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasiNilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasi
Nilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasi
irawan afrianto
 
Presentasi laporan penelitian qr code
Presentasi laporan penelitian qr codePresentasi laporan penelitian qr code
Presentasi laporan penelitian qr code
irawan afrianto
 
Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014
Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014
Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014
irawan afrianto
 
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika UnikomKapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
irawan afrianto
 
Nilai akhir komjar 2012 2013
Nilai akhir komjar 2012 2013Nilai akhir komjar 2012 2013
Nilai akhir komjar 2012 2013
irawan afrianto
 
Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013
Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013
Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013
irawan afrianto
 
Penerima Beasiswa PMB 2013-2014
Penerima Beasiswa PMB 2013-2014Penerima Beasiswa PMB 2013-2014
Penerima Beasiswa PMB 2013-2014
irawan afrianto
 
Proposal inaicta 2011 kostanbandung - unikom
Proposal inaicta 2011   kostanbandung - unikom Proposal inaicta 2011   kostanbandung - unikom
Proposal inaicta 2011 kostanbandung - unikom
irawan afrianto
 
Proposal inaicta 2012 face tracking application-unikom
Proposal inaicta 2012   face tracking application-unikomProposal inaicta 2012   face tracking application-unikom
Proposal inaicta 2012 face tracking application-unikom
irawan afrianto
 

More from irawan afrianto (20)

Sismul14 ulang
Sismul14 ulangSismul14 ulang
Sismul14 ulang
 
Sismul13 ulang
Sismul13 ulangSismul13 ulang
Sismul13 ulang
 
Sismul13
Sismul13Sismul13
Sismul13
 
Sismul8
Sismul8Sismul8
Sismul8
 
Sismul14
Sismul14Sismul14
Sismul14
 
Sismul1
Sismul1Sismul1
Sismul1
 
Sismul7
Sismul7Sismul7
Sismul7
 
Sismul10
Sismul10Sismul10
Sismul10
 
QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...
QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...
QR Code and Transport Layer Security For Licensing Documents Verification- Ir...
 
Implementation of Single Sign On (SSO) Technology Using SAML Standards At U...
Implementation of Single Sign On (SSO) Technology  Using SAML Standards  At U...Implementation of Single Sign On (SSO) Technology  Using SAML Standards  At U...
Implementation of Single Sign On (SSO) Technology Using SAML Standards At U...
 
Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...
Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...
Presentasi bp3 iptek 2016-Rancang Bangun Sistem Informasi Pemetaan masyarakat...
 
Nilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasi
Nilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasiNilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasi
Nilai percepatan matakuliah keamanan sistem informasi
 
Presentasi laporan penelitian qr code
Presentasi laporan penelitian qr codePresentasi laporan penelitian qr code
Presentasi laporan penelitian qr code
 
Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014
Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014
Daftar nilai akhir Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 2013/2014
 
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika UnikomKapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
 
Nilai akhir komjar 2012 2013
Nilai akhir komjar 2012 2013Nilai akhir komjar 2012 2013
Nilai akhir komjar 2012 2013
 
Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013
Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013
Nilai akhir matakuliah ksi 2012/2013
 
Penerima Beasiswa PMB 2013-2014
Penerima Beasiswa PMB 2013-2014Penerima Beasiswa PMB 2013-2014
Penerima Beasiswa PMB 2013-2014
 
Proposal inaicta 2011 kostanbandung - unikom
Proposal inaicta 2011   kostanbandung - unikom Proposal inaicta 2011   kostanbandung - unikom
Proposal inaicta 2011 kostanbandung - unikom
 
Proposal inaicta 2012 face tracking application-unikom
Proposal inaicta 2012   face tracking application-unikomProposal inaicta 2012   face tracking application-unikom
Proposal inaicta 2012 face tracking application-unikom
 

Recently uploaded

MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 

Recently uploaded (17)

MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 

Presentasi Laporan kemajuan PKM

  • 1. Laporan Kemajuan APLIKASI COLLABORATIVE LEARNING BERBASIS WEB 2.0 (STUDI KASUS PEMBELAJARAN BIOLOGI SMA) Oleh: Erlangga, Herwan Herwansyah, Sri Mulyati Pembimbing Irawan Afrianto, ST JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA Jl. Dipati Ukur No. 112 Bandung 40132
  • 2. Latar Belakang Masalah  Konsep pembelajaran konvensional, guru, tempat, kelas, komunikasi satu arah (dari guru ke siswa)  Materi hanya menggunakan media tertentu(buku, kertas)  Teknologi Web – Online – Web 2.0  Pembelajaran kolabratif yang melibatkan banyak partisipan  Media lebih bervariasi
  • 3. Perumusan Masalah  Bagaimana membangun aplikasi collaborative learning berbasis Web 2.0 dengan biologi SMA sebagai studi kasus untuk isi dari aplikasi.  Seperti apa aplikasi yang dibutuhkan untuk memudahkan proses collaborative learning yang mencakup banyak user sebagai partisipan (guru, siswa, pakar, bahkan masyarakat umum) dalam melakukan manajemen pengetahuan dalam aplikasi tersebut
  • 4. Tujuan  Mempermudah para pengguna aplikasi untuk saling berkolaborasi mengolah isi (content) yang berhubungan dengan materi pelajaran tertentu.  Mempermudah pengguna agar dapat berinteraksi di dalam suatu forum untuk membahas materi pelajaran tertentu.  Mempermudah pengguna untuk memperoleh informasi mengenai materi pelajaran tertentu.
  • 5. Kegunaan Program  Memudahkan pengguna untuk mendapatkan pengetahuan (artikel, materi maupun informasi) yang berhubungan dengan berbagai bidang ilmu secara cepat kapan dan dimanapun berada.  Memberikan kesempatan kepada guru, siswa, pakar dalam bidang ilmu tertentu maupun masyarakat umum yang memiliki ketertarikan maupun pengetahuan di bidang ilmu tertentu untuk dapat berkontribusi bersama-sama dalam mengembangkan pengetahuan.
  • 6. Metode Pelaksanaan(1)  PKM dilakukan selama 6 Bulan (Desember 2008 s/d Mei 2009)  Tahap Pengumpulan Data Meliputi aspek Wawancara, Observasi, dan Studi Pustaka.  Tahap Pengembangan Perangkat Lunak Model proses yang digunakan adalah Model Waterfall.
  • 7. Metode Pelaksanaan (2)  Model Proses Waterfall Rekayasa dan Pemodelan Analisis Desain Pembangkitan Kode Pengujian Pemeliharaan
  • 8. Target Luaran  Aplikasi C-Learning  Adapun hasil atau luaran yang diharapkan adalah suatu aplikasi yang bersifat online dimana aplikasi ini berisi informasi ataupun pengetahuan – pengetahuan tentang berbagai pengetahuan yang berasal dari partisipan. Informasi tersebut ditampilkan dalam bentuk teks, tabel, gambar, dan simulasi animasi sehingga konten pembelajaran lebih menarik dan interaktif. Sedangkan untuk materi pelajaran, dikemas dalam bentuk file terkompresi yang dapat diunduh oleh pengguna.  Pengguna ◦ Pengguna atau partisipan yang akan menggunakan aplikasi ini adalah guru, siswa, pakar, bahkan masyarakat umum yang memiliki keinginan untuk memberikan pengetahuannya mengenai bidang ilmu tertentu. Partisipan berkolaborasi dalam mengolah materi atau content yang terdapat dalam aplikasi.
  • 9. Ketercapaian Target Luaran  Aplikasi C-Learning ◦ Target Luaran yang diharapkan dapat tercapai dengan baik, aplikasi Collaborative Learning telah online dengan domain http://www.c-learning.net. Informasi dalam aplikasi sudah dapat ditampilkan dalam bentuk teks, tabel, gambar, dan simulasi animasi sehingga konten pembelajaran lebih menarik dan interaktif. Sedangkan untuk materi pelajaran, dikemas dalam bentuk file terkompresi yang dapat diunduh oleh pengguna/partisipan.  Pengguna ◦ Pengguna atau partisipan yang akan menggunakan aplikasi ini adalah guru, siswa, pakar, bahkan masyarakat umum yang memiliki keinginan untuk memberikan pengetahuannya mengenai bidang ilmu tertentu. Fungsi partisipan adalah untuk menguji jalannya aplikasi C-Learning. Aplikasi sedang diujicobakan ke beberapa sekolah yang melibatkan siswa, guru dan pakar yang berhubungan dengan salah satu mata pelajaran SMA, serta masyarakat umum.
  • 10. Permasalahan dan Penyelesaiannya  Administrasi ◦ Permasalah administrasi yang dialami adalah mengenai ijin untuk melakukan uji coba Aplikasi C-Learning di sekolah terkadang membutuhkan waktu yang lama.  Teknis ◦ Permasalahan Teknis yang dihadapai selama pelaksanaan adalah sebagai berikut: ◦ Pengembangan aplikasi online terkendala oleh ukuran data yang besar sehingga dibutuhkann space hosting yang relative besar pula ◦ Uji coba ke sekolah-sekolah sering mengalami kendala koneksi internet untuk mengakses aplikasi C-Learning
  • 11.  Kelompok ◦ Ketua : Erlangga ◦ Anggota : Herwan Herwansyah ◦ Anggota : Sri Mulyati  Pembimbing : Irawan Afrianto, ST Organisasi Pelaksana
  • 12. Keuangan dan Pembiayaan(1)  Keuangan ◦ Keuangan yang digunakan selama kegiatan PKM masih sesuai dengan anggaran yang diusulkan yaitu Rp.6.000.000,00
  • 13. Keuangan dan Pembiayaan  Penggunaan Biaya  Adapun Sisa dana yang belum terpakai adalah:  Rp 6.000.000 – Rp. 5.875.000 = Rp. 125.000,- (dialokasikan untuk membuat laporan akhir PKM)
  • 14. Dokumentasi Kegiatan  Dokumentasi meliputi : ◦ Kuisioner yang digunakan untuk mengujicoba aplikasi C-Learning ◦ Buku Panduan aplikasi C-Learning ◦ Program aplikasi C-Learning ◦ Foto-foto (sedang diusahakan)