SlideShare a Scribd company logo
RENCANA IDE BISNIS
2021
Firstin Angelia Halawa
6018210033
DAFTAR ISI
RINGKASAN BISNIS…………………………………………………………………….
DESKRIPSI PERUSAHAAN………………………………………………..................
TUJUAN AEVERSE SHOES……………………………………………………………
GARIS WAKTU…………………………………………………………………………...
BUSINESS CANVAS MODEL…………………………………………………………..
MANAJEMEN ORGANISASI……………………………………………………………
RENCANA PENJUALAN………………………………………………………………...
RINGKASAN BISNIS
Aeverse Shoes merupakan brand sepatu milenial yang menawarkan keunikan pada
setiap individu yang memakai produk ini. Terutama kepada “Kawula Muda” yang
senang memakai sepatu dimanapun dan kapanpun. Di kondisi pandemic covid 19 ini.
Yang mengharuskan kita melakukan segala sesuatunya dari rumah, tidak menjadi
penghambat bagi anak muda untuk tetap stylis. Biasanya, kawula muda suka
memposting foto dengan memperilhatkan sepatu yang mereka gunakan. Sehingga,
kami menyediakan produk yang akan menambahkan kepercayaan diri serta merasa
stylis dengan memakai sepatu.
Adapun keuntungan yang kami tawarkan dari produk ini, produk ini di lengkapi
dengan jas hujan yang membuat sepatu tetap kering dan nyaman digunakan. Setiap
pembelian 1 pcs sepatu, akan mendapatkan jas hujan. Selain itu, kami juga
menawarkan kaos kaki yang dengan kualitas terbaik. Bahan lembut dan nyaman. Kaos
kaki yang satu brand dengan sepatu. Jika membeli 3 pcs kaos kaki, akan mendapatkan
1 pcs lagi atau dengan kata lain “buy 3 get 1”.
DESKRIPSI PERUSAHAAN
Aeverse Shoes, bergerak di bidang jasa konveksi yang memproduksi sepatu, kaos
kaki, dan jas hujan untuk sepatu. Konveksi Sepatu bersifat konveksi jaid hanya
menerima orderan dalam jumlah banyak, tidak dalam bentuk satuan.
Konveksi Sepatu menjamin kualitas yang terbaik dengan harga yang berbeda sesuai
dengan kualitas dan model serta corak pada sepatu. Menurut beberapa artikel, kawula
muda sangat menyukai sepatu bahkan rela mengeluarkan uang berjuta-juta demi
mendapatkan sepatu yang mereka inginkan.
Tidak jarang, kawula muda memiliki sepatu dengan brand yang sama, namun harga
yang berbeda. Produk kami menawarkan berbagai model dan corak yang berbeda serta
adanya kolaborasi dengan brand lain. Sehingga, bisa menghasilkan harga yang
fantastic. Hal ini, tidak membuat niat kawula muda surut untuk membeli produk kami.
Karena membeli produk yang harganya fantastic memiliki kebanggaan tersendiri bagi
pelanggan.
TUJUAN AEVERSE SHOES
Dalam setahun Aeverse Shoes akan memproduksi 15.000 sepatu dan jas hujan, dengan
model dan kualitas yang berbeda.
GARIS WAKTU
Bulan Target Pendapatan
Januari 50.000.000
Februari 50.000.000
Maret 50.000.000
April 50.000.000
Mei 50.000.000
Juni 50.000.000
Juli 50.000.000
Agustus 50.000.000
September 50.000.000
Oktober 50.000.000
November 50.000.000
Desember 50.000.000
Target pendapatan dalam setahun : Rp. 600.000.000
BUSINESS CANVAS MODEL
Key Partners
 Pabrik
bahan
baku
sepatu
 Toko
bahan
baku
untuk jas
hujan
sepatu
 Tempat
membuat
kaos kaki
yang satu
brand
dengan
sepatu
Key Activities
Marketing :
Mencari
Customer
Produksi :
- Membeli bahan
sepatu dan jas
hujan sepatu
serta bahan
untuk kaos kaki
- Packing
Value Propositions
 Memiliki
jahitan yang
rapih
 Kualitas
bagus
dengan
harga
terjangkau
 Mendapat
jas hujan
untuk sepatu
setiap
pembelian
sepatu
 Memiliki
kaos kaki
yang satu
brand
dengan
sepatu
Customer
Relationships
 Social
Media
(WA,
Line,
instagra
m dan
website)
Customer Segments
 Remaja dan
anak muda
 Mahasiswa
 Dewasa
Key Resources
 Bahan
baku
sepatu
 Bahan
Jas hujan
untuk
sepatu
 Bahan
baku
untuk
kaos kaki
Channels
 Stand
Aeverse
shoes
 Situs e-
commer
ce
 Social
Media
 Web
atau
Blog
Cost Structure
 Biaya produksi
 Biaya transportasi
Reveneu Streams
 Profit
 Penjualan Sepatu
MANAJEMEN ORGANISASI
- CEO
- MANAJER PENGOLAHAN PABRIK
- PEMASARAN
- KARYAWAN PABRIK
- KARYAWAN TOKO
- KURIR
Aeverse shoes memiliki struktur organisasi sebagai berikut :
- CEO sebagai pemegang perusahaan serta yang mengayomi beberapa kepala
bagian dan staff dibawahnya.
- Manajer pengolahan pabrik, yang bertanggung jawab dalam pengolahan sepatu,
jas hujan untuk sepatu, serta kaos kaki di pabrik.
- Pemasaran, tim yang mempublikasikan produk serta memasarkannya diberbagai
tempat dan mengajak perusahaan lain untuk kolaborasi.
- Karyawan pabrik, yang bekerja mengolah sepatu, jas hujan untuk sepatu serta
kaos kaki
- Karyawan toko, yang berada di stand aeverse shoes dan melayani konsumen
- Kurir, yang mengantar sepatu ke stand-stand yang dibuka serta mengantarkan
produk yang dipesan secara online oleh konsumen.
RENCANA PENJUALAN
Aeverse Shoes akan dijual di stand “Aeverse Shoes” dan juga secara online melalui :
Situs e-commerce, Social Media, Web atau Blog. Dengan Strategi penjualan, membuat
produk mulai dari harga terendah hingga tertinggi dengan kualitas yang berbeda.

More Related Content

What's hot

Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Judianto Nugroho
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
Judianto Nugroho
 
Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...
Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...
Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...Jiantari Marthen
 
Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)
Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)
Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)
divachenel
 
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Puw Elroy
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
Yayasan Administrasi Indonesia
 
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merekMerancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Aspek pasar dan pemasaran
Aspek pasar dan pemasaranAspek pasar dan pemasaran
Aspek pasar dan pemasaran
gadis sriyamti
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
Hisnajm Amalia Latifah Irba
 
Bab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaan
Bab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaanBab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaan
Bab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaan
Stevaniangela
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
Ni'am Yuliarto
 
Strategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produk
Strategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produkStrategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produk
Strategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produk
Muhammad Zakiy Mataram
 
Usaha kecil menengah (ukm) materi 10
Usaha kecil menengah (ukm) materi 10Usaha kecil menengah (ukm) materi 10
Usaha kecil menengah (ukm) materi 10
mohamad amsanudin
 
MEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARAN
MEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARANMEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARAN
MEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARAN
Indah ND
 
Sistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crmSistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crm
Kemal Nur
 
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser MusikContoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
dhechaaditya
 
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
Izul chumzq
 
4 Metode Menentukan Anggaran Promosi
4 Metode Menentukan Anggaran Promosi4 Metode Menentukan Anggaran Promosi
4 Metode Menentukan Anggaran Promosi
Cera Production
 
Sejarah Kerajaan Majapahit Detail
Sejarah Kerajaan Majapahit DetailSejarah Kerajaan Majapahit Detail
Sejarah Kerajaan Majapahit Detail
MNAdam_
 

What's hot (20)

Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
 
Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...
Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...
Makalah manajemen biaya (pembuatan keputusan dengan biaya relevan & penekanan...
 
Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)
Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)
Ppt studi kasus pemasaran internasional (1)
 
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
 
Mansar kelompok 3
Mansar  kelompok 3Mansar  kelompok 3
Mansar kelompok 3
 
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merekMerancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
 
Aspek pasar dan pemasaran
Aspek pasar dan pemasaranAspek pasar dan pemasaran
Aspek pasar dan pemasaran
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
Bab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaan
Bab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaanBab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaan
Bab 4 tugas kelompok riset pemasaran dan peramalan permintaan
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
 
Strategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produk
Strategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produkStrategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produk
Strategi menghadapi persaingan dalam pemasaran produk
 
Usaha kecil menengah (ukm) materi 10
Usaha kecil menengah (ukm) materi 10Usaha kecil menengah (ukm) materi 10
Usaha kecil menengah (ukm) materi 10
 
MEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARAN
MEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARANMEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARAN
MEDIA PROMOSI UNTUK PEMASARAN
 
Sistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crmSistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crm
 
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser MusikContoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
 
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
 
4 Metode Menentukan Anggaran Promosi
4 Metode Menentukan Anggaran Promosi4 Metode Menentukan Anggaran Promosi
4 Metode Menentukan Anggaran Promosi
 
Sejarah Kerajaan Majapahit Detail
Sejarah Kerajaan Majapahit DetailSejarah Kerajaan Majapahit Detail
Sejarah Kerajaan Majapahit Detail
 

Similar to Laporan akhir ide bisnis

Mellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide Bisnis
Mellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide BisnisMellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide Bisnis
Mellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide Bisnis
MelliniaWachdatiFitr
 
Marketing plan
Marketing planMarketing plan
Business Plan Soulrain.id
Business Plan Soulrain.idBusiness Plan Soulrain.id
Business Plan Soulrain.id
DiannisaSekarwulanJu
 
Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081
Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081
Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081
DestianiSoulandri
 
ESL RIKSA UJI.pdf
ESL RIKSA UJI.pdfESL RIKSA UJI.pdf
ESL RIKSA UJI.pdf
AlexanderAdrian8
 
usahaku.co.id
usahaku.co.idusahaku.co.id
usahaku.co.id
Hadi Sumawan
 
12991325.ppt
12991325.ppt12991325.ppt
12991325.ppt
MOODBATIN1
 
Poposal Rencana usaha
Poposal Rencana usahaPoposal Rencana usaha
Poposal Rencana usaha
ilham fathoni
 
Keberlangsungan bisnis
Keberlangsungan bisnisKeberlangsungan bisnis
Keberlangsungan bisnis
Aula Ayubi
 
Ikhsan izulhaq 6018210022 plan business
Ikhsan izulhaq 6018210022 plan businessIkhsan izulhaq 6018210022 plan business
Ikhsan izulhaq 6018210022 plan business
Ikhsan Izulhaq
 
Proposal usaha online shop
Proposal usaha online shopProposal usaha online shop
Proposal usaha online shop
Achmad Agung Ferrianto
 
Metode penulisan dan penyusunan proposal bisnis
Metode penulisan dan penyusunan proposal bisnisMetode penulisan dan penyusunan proposal bisnis
Metode penulisan dan penyusunan proposal bisnis
Muhamad Yusron
 
LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"
LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"
LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"
Gusti Dela
 
Pengelolaan bahan baku
Pengelolaan bahan bakuPengelolaan bahan baku
Pengelolaan bahan baku
Gusti Dela
 
Daftar isi prog bumdes 2021
Daftar isi prog bumdes 2021Daftar isi prog bumdes 2021
Daftar isi prog bumdes 2021
BennyHR1
 
Farhan aditya 6017210033 a_business plan
Farhan aditya 6017210033 a_business planFarhan aditya 6017210033 a_business plan
Farhan aditya 6017210033 a_business plan
FarhanAditya21
 
Buku besar utama dan buku besar pembantu perusahaan
Buku besar  utama  dan buku besar pembantu perusahaanBuku besar  utama  dan buku besar pembantu perusahaan
Buku besar utama dan buku besar pembantu perusahaanEjayanti Eka
 
SMART Business Coach company profile-2020
SMART Business Coach company profile-2020SMART Business Coach company profile-2020
SMART Business Coach company profile-2020
SMART Business Coaching Firm
 

Similar to Laporan akhir ide bisnis (20)

Mellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide Bisnis
Mellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide BisnisMellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide Bisnis
Mellinia Wachdati Fitri Savira_6018210031_Laporan Ide Bisnis
 
Marketing plan
Marketing planMarketing plan
Marketing plan
 
Business Plan Soulrain.id
Business Plan Soulrain.idBusiness Plan Soulrain.id
Business Plan Soulrain.id
 
Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081
Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081
Business Idea Plan - Destiani Soulandri 6018210081
 
Manajemen Merk dan Produk
Manajemen Merk dan ProdukManajemen Merk dan Produk
Manajemen Merk dan Produk
 
ESL RIKSA UJI.pdf
ESL RIKSA UJI.pdfESL RIKSA UJI.pdf
ESL RIKSA UJI.pdf
 
usahaku.co.id
usahaku.co.idusahaku.co.id
usahaku.co.id
 
12991325.ppt
12991325.ppt12991325.ppt
12991325.ppt
 
294 4 etnica
294 4 etnica294 4 etnica
294 4 etnica
 
Poposal Rencana usaha
Poposal Rencana usahaPoposal Rencana usaha
Poposal Rencana usaha
 
Keberlangsungan bisnis
Keberlangsungan bisnisKeberlangsungan bisnis
Keberlangsungan bisnis
 
Ikhsan izulhaq 6018210022 plan business
Ikhsan izulhaq 6018210022 plan businessIkhsan izulhaq 6018210022 plan business
Ikhsan izulhaq 6018210022 plan business
 
Proposal usaha online shop
Proposal usaha online shopProposal usaha online shop
Proposal usaha online shop
 
Metode penulisan dan penyusunan proposal bisnis
Metode penulisan dan penyusunan proposal bisnisMetode penulisan dan penyusunan proposal bisnis
Metode penulisan dan penyusunan proposal bisnis
 
LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"
LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"
LAPORAN USAHA MANUFAKTUR "PENGOLAHAN BAHAN BAKU DAN BARANG JADI"
 
Pengelolaan bahan baku
Pengelolaan bahan bakuPengelolaan bahan baku
Pengelolaan bahan baku
 
Daftar isi prog bumdes 2021
Daftar isi prog bumdes 2021Daftar isi prog bumdes 2021
Daftar isi prog bumdes 2021
 
Farhan aditya 6017210033 a_business plan
Farhan aditya 6017210033 a_business planFarhan aditya 6017210033 a_business plan
Farhan aditya 6017210033 a_business plan
 
Buku besar utama dan buku besar pembantu perusahaan
Buku besar  utama  dan buku besar pembantu perusahaanBuku besar  utama  dan buku besar pembantu perusahaan
Buku besar utama dan buku besar pembantu perusahaan
 
SMART Business Coach company profile-2020
SMART Business Coach company profile-2020SMART Business Coach company profile-2020
SMART Business Coach company profile-2020
 

More from FirstinAngelia

Perluasan Wawasan Bisnis
Perluasan Wawasan BisnisPerluasan Wawasan Bisnis
Perluasan Wawasan Bisnis
FirstinAngelia
 
Consumerologi dan ethics
Consumerologi dan ethicsConsumerologi dan ethics
Consumerologi dan ethics
FirstinAngelia
 
Supervisory management
Supervisory managementSupervisory management
Supervisory management
FirstinAngelia
 
Consumer behaviour and big data
Consumer behaviour and big dataConsumer behaviour and big data
Consumer behaviour and big data
FirstinAngelia
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
FirstinAngelia
 
Media sosial
Media sosialMedia sosial
Media sosial
FirstinAngelia
 
Dinamika kelompok dan team building
Dinamika kelompok dan team buildingDinamika kelompok dan team building
Dinamika kelompok dan team building
FirstinAngelia
 
Promosi
PromosiPromosi
Group dan tim_Firstin Angelia
Group dan tim_Firstin AngeliaGroup dan tim_Firstin Angelia
Group dan tim_Firstin Angelia
FirstinAngelia
 
Marketing firstin angelia
Marketing firstin angeliaMarketing firstin angelia
Marketing firstin angelia
FirstinAngelia
 

More from FirstinAngelia (10)

Perluasan Wawasan Bisnis
Perluasan Wawasan BisnisPerluasan Wawasan Bisnis
Perluasan Wawasan Bisnis
 
Consumerologi dan ethics
Consumerologi dan ethicsConsumerologi dan ethics
Consumerologi dan ethics
 
Supervisory management
Supervisory managementSupervisory management
Supervisory management
 
Consumer behaviour and big data
Consumer behaviour and big dataConsumer behaviour and big data
Consumer behaviour and big data
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Media sosial
Media sosialMedia sosial
Media sosial
 
Dinamika kelompok dan team building
Dinamika kelompok dan team buildingDinamika kelompok dan team building
Dinamika kelompok dan team building
 
Promosi
PromosiPromosi
Promosi
 
Group dan tim_Firstin Angelia
Group dan tim_Firstin AngeliaGroup dan tim_Firstin Angelia
Group dan tim_Firstin Angelia
 
Marketing firstin angelia
Marketing firstin angeliaMarketing firstin angelia
Marketing firstin angelia
 

Recently uploaded

PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
MardhatilaFitriSopal
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis AlamoSlide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
HelmyTransformasi
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
FakhrilHadi
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 

Recently uploaded (10)

PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis AlamoSlide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 

Laporan akhir ide bisnis

  • 1. RENCANA IDE BISNIS 2021 Firstin Angelia Halawa 6018210033
  • 2. DAFTAR ISI RINGKASAN BISNIS……………………………………………………………………. DESKRIPSI PERUSAHAAN……………………………………………….................. TUJUAN AEVERSE SHOES…………………………………………………………… GARIS WAKTU…………………………………………………………………………... BUSINESS CANVAS MODEL………………………………………………………….. MANAJEMEN ORGANISASI…………………………………………………………… RENCANA PENJUALAN………………………………………………………………...
  • 3. RINGKASAN BISNIS Aeverse Shoes merupakan brand sepatu milenial yang menawarkan keunikan pada setiap individu yang memakai produk ini. Terutama kepada “Kawula Muda” yang senang memakai sepatu dimanapun dan kapanpun. Di kondisi pandemic covid 19 ini. Yang mengharuskan kita melakukan segala sesuatunya dari rumah, tidak menjadi penghambat bagi anak muda untuk tetap stylis. Biasanya, kawula muda suka memposting foto dengan memperilhatkan sepatu yang mereka gunakan. Sehingga, kami menyediakan produk yang akan menambahkan kepercayaan diri serta merasa stylis dengan memakai sepatu. Adapun keuntungan yang kami tawarkan dari produk ini, produk ini di lengkapi dengan jas hujan yang membuat sepatu tetap kering dan nyaman digunakan. Setiap pembelian 1 pcs sepatu, akan mendapatkan jas hujan. Selain itu, kami juga menawarkan kaos kaki yang dengan kualitas terbaik. Bahan lembut dan nyaman. Kaos kaki yang satu brand dengan sepatu. Jika membeli 3 pcs kaos kaki, akan mendapatkan 1 pcs lagi atau dengan kata lain “buy 3 get 1”. DESKRIPSI PERUSAHAAN Aeverse Shoes, bergerak di bidang jasa konveksi yang memproduksi sepatu, kaos kaki, dan jas hujan untuk sepatu. Konveksi Sepatu bersifat konveksi jaid hanya menerima orderan dalam jumlah banyak, tidak dalam bentuk satuan. Konveksi Sepatu menjamin kualitas yang terbaik dengan harga yang berbeda sesuai dengan kualitas dan model serta corak pada sepatu. Menurut beberapa artikel, kawula muda sangat menyukai sepatu bahkan rela mengeluarkan uang berjuta-juta demi mendapatkan sepatu yang mereka inginkan. Tidak jarang, kawula muda memiliki sepatu dengan brand yang sama, namun harga yang berbeda. Produk kami menawarkan berbagai model dan corak yang berbeda serta adanya kolaborasi dengan brand lain. Sehingga, bisa menghasilkan harga yang fantastic. Hal ini, tidak membuat niat kawula muda surut untuk membeli produk kami.
  • 4. Karena membeli produk yang harganya fantastic memiliki kebanggaan tersendiri bagi pelanggan. TUJUAN AEVERSE SHOES Dalam setahun Aeverse Shoes akan memproduksi 15.000 sepatu dan jas hujan, dengan model dan kualitas yang berbeda. GARIS WAKTU Bulan Target Pendapatan Januari 50.000.000 Februari 50.000.000 Maret 50.000.000 April 50.000.000 Mei 50.000.000 Juni 50.000.000 Juli 50.000.000 Agustus 50.000.000 September 50.000.000 Oktober 50.000.000 November 50.000.000 Desember 50.000.000 Target pendapatan dalam setahun : Rp. 600.000.000 BUSINESS CANVAS MODEL
  • 5. Key Partners  Pabrik bahan baku sepatu  Toko bahan baku untuk jas hujan sepatu  Tempat membuat kaos kaki yang satu brand dengan sepatu Key Activities Marketing : Mencari Customer Produksi : - Membeli bahan sepatu dan jas hujan sepatu serta bahan untuk kaos kaki - Packing Value Propositions  Memiliki jahitan yang rapih  Kualitas bagus dengan harga terjangkau  Mendapat jas hujan untuk sepatu setiap pembelian sepatu  Memiliki kaos kaki yang satu brand dengan sepatu Customer Relationships  Social Media (WA, Line, instagra m dan website) Customer Segments  Remaja dan anak muda  Mahasiswa  Dewasa Key Resources  Bahan baku sepatu  Bahan Jas hujan untuk sepatu  Bahan baku untuk kaos kaki Channels  Stand Aeverse shoes  Situs e- commer ce  Social Media  Web atau Blog Cost Structure  Biaya produksi  Biaya transportasi Reveneu Streams  Profit  Penjualan Sepatu
  • 6. MANAJEMEN ORGANISASI - CEO - MANAJER PENGOLAHAN PABRIK - PEMASARAN - KARYAWAN PABRIK - KARYAWAN TOKO - KURIR Aeverse shoes memiliki struktur organisasi sebagai berikut : - CEO sebagai pemegang perusahaan serta yang mengayomi beberapa kepala bagian dan staff dibawahnya. - Manajer pengolahan pabrik, yang bertanggung jawab dalam pengolahan sepatu, jas hujan untuk sepatu, serta kaos kaki di pabrik. - Pemasaran, tim yang mempublikasikan produk serta memasarkannya diberbagai tempat dan mengajak perusahaan lain untuk kolaborasi. - Karyawan pabrik, yang bekerja mengolah sepatu, jas hujan untuk sepatu serta kaos kaki - Karyawan toko, yang berada di stand aeverse shoes dan melayani konsumen - Kurir, yang mengantar sepatu ke stand-stand yang dibuka serta mengantarkan produk yang dipesan secara online oleh konsumen. RENCANA PENJUALAN Aeverse Shoes akan dijual di stand “Aeverse Shoes” dan juga secara online melalui : Situs e-commerce, Social Media, Web atau Blog. Dengan Strategi penjualan, membuat produk mulai dari harga terendah hingga tertinggi dengan kualitas yang berbeda.