SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
Halaman 1
LEMBAR AKTIVITAS ANALISIS ALUR MERDEKA
KELOMPOK : 3
NAMA : 1. GALIH KURNIAWAN 4. ARIF FANAR FUAD
: 2. TITIS MUTMAINAH 5. MURSHOLIN
: 3. PUTRA ULINUHA 6. SHAIQUL UMAM
MODUL. : [1.1] Refleksi Filosofi Pendidikan Ki Hajar Dewantar
CAPAIAN PEMBELAJARAN MODUL YANG DIHARAPKAN.
 Guru Penggerak mampu memahami pemikiran filosofis pendidikan Ki Hadjar Dewantara dan melakukan refleksi-kritis atas
korelasi pemikiran-pemikiran tersebut dengan konteks pendidikan lokal dan nasional pada saat ini.
 Guru Penggerak, mampu mengambil pembelajaran dari pemikiran filosofis Ki Hadjar Dewantara untuk diterapkan sebagai
pemimpin pembelajaran yang mengupayakan terwujudnya sekolah sebagai pusat pengembangan karakter.
ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP
Mulai dari Diri
a. CGP memberikan jawaban
reflektif-kritis untuk mengetahui
pemahaman diri tentang
pemikiran (filosofi pendidikan) Ki
Hadjar Dewantara;
b. CGP membuat refleksi diri
tentang pemikiran (filosofi
pendidikan) Ki Hadjar
Dewantara.
a. CGP memberikan jawaban reflektif-kritis untuk
mengetahui pemahaman diri tentang pemikiran (filosofi
pendidikan) Ki Hadjar Dewantara.
b. CGP membuat refleksi diri tentang pemikiran (filosofi
pendidikan) Ki Hadjar Dewantara.
c. CGP memberikan respon dan umpan balik terhadap
jawaban reflektif dari sesama CGP.
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
Halaman 2
ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP
Eksplorasi Konsep
a. CGP menyimak video tentang
pendidikan di Indonesia dari
zaman kolonial dan menjawab
pertanyaan-pertanyaan
panduan;
b. CGP menyimak video-video
tentang pemikiran (filosofi
pendidikan) Ki Hadjar
Dewantara;
c. CGP membaca 2 (dua) tulisan
karya Ki Hadjar Dewantara.
a. CGP menyimak video tentang filosofi pemikiran KHD dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan panduan serta
menanggapi umpan balik dari teman.
Ruang Kolaborasi
a. CGP mengeksplorasi (memaknai
dan menghayati) nilai-nilai luhur
sosial budaya di daerah asal
dalam menguatkan dan
menebalkan Konteks (kodrat)
Diri Murid sebagai manusia dan
anggota masyarakat.
a. CGP berdiskusi dengan kelompok kecil terkait nilai-nilai
luhur sosial budaya di daerah asal dalam menguatkan
dan menebalkan konteks (kodrat) diri murid sebagai
manusia dan anggota masyarakat.
b. CGP mempresentasikan hasil diskusi kelompok kecil.
c. CGP mengunggah hasil hasil diskusi kelompok kecil di
LMS.
Demonstrasi Kontekstual
a. Demontrasi kontektual CGP
mendesain strategi dalam
mewujudkan pemikiran KHD -
'Pendidikan yang Berpihak pada
Murid' - sesuai dengan Konteks
Diri Murid dan Sosial Budaya di
daerah asal (kar2ya demonstrasi
kontekstual dalam video, atau
infografis atau puisi atau lagu,
dll).
a. CGP mendesain strategi dalam mewujudkan pemikiran
KHD - 'Pendidikan yang Berpihak pada Murid' - sesuai
dengan Konteks diri murid di sekolah dalam video, atau
infografis atau puisi atau lagu, dll), yang mana
produknya di unggah di LMS.
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
Halaman 3
ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP
Elaborasi Pemahaman
a. CGP mendapatkan penguatan
pemahaman tentang pemikiran
(filosofi pendidikan) Ki Hadjar
Dewantara dari Instruktur.
a. CGP mampu memberikan perspektif refleksi kritis
tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar
Dewantara.
Koneksi Antar Materi
a. Koneksi antar materi CGP
membuat kesimpulan dalam
bentuk esai atau jurnal reflektif
tentang ‘Pendidikan yang
Berpihak pada Murid’ dengan
merefleksikan seluruh rangkaian
materi yang sudah dipelajari
dari pemikiran-pemikiran KHD
dan praktik baik yang telah
dilakukan di sekolah-sekolah
saat ‘Elaborasi Pemahaman.
a. CGP membuat kesimpulan tentang ‘Pendidikan yang
Berpihak pada Murid’ dengan merefleksikan seluruh
rangkaian materi yang sudah dipelajari dari pemikiran-
pemikiran KHD dan praktik baik yang telah dilakukan di
sekolah
Aksi Nyata
a. CGP mengimplementasikan
strategi dalam mewujudkan
pemikiran KHD yang telah
dibuat pada ‘Demonstrasi
Kontekstual’ secara konkret
sebagai perwujudan
'Kepemimpinan Pembelajaran'
yang Berpihak pada Murid' dan
direfleksikan kembali dalam
Jurnal Refleksi Pribadi,
a. CGP mengimplementasikan strategi dalam mewujudkan
pemikiran KHD yang telah dibuat pada ‘Demonstrasi
Kontekstual’ secara konkret sebagai perwujudan
'Kepemimpinan Pembelajaran' yang Berpihak pada
Murid' dan direfleksikan kembali dalam Jurnal Refleksi
Pribadi.
b. CGP mampu mendokumentasikan kontribusi nyata
penerapan pemikiran Ki Hadjar Dewantara di kelas dan
sekolah sebagai pusat pengembangan karakter.
Catatan..
* Pilih salah satu sesuai penugasan

More Related Content

Similar to LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx

LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docxLA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docxernisuryani3
 
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar PraktikTagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar PraktikRifaiRifai27
 
Tagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktik
Tagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktikTagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktik
Tagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktikfatikahdewi93
 
LK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdf
LK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdfLK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdf
LK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdfWahyudiWahyudi130454
 
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdfRio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdfRioYonatan
 
LA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docx
LA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docxLA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docx
LA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docxKurniaFajar6
 
LA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docx
LA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docxLA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docx
LA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docxFebriyadiPratama
 
EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx
EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptxEKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx
EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptxEdiSuryadi12
 
ekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerak
ekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerakekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerak
ekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerakdatakuwin1
 
Lembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdf
Lembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdfLembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdf
Lembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdfAnnisaAtusSolicha
 
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1Dian Sari
 
Mimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docx
Mimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docxMimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docx
Mimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docxMimiliaEndang1
 
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptxPPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptxSufriAsmin1
 
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptxEKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptxDidikTri8
 
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdfLA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdfinceimeldasimamora
 

Similar to LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx (20)

LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docxLA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
 
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar PraktikTagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
 
Tagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktik
Tagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktikTagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktik
Tagihan Tugas Modul 1.1 dan 1.2 modul pendidikan calon pengajar praktik
 
LK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdf
LK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdfLK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdf
LK.01._LK_Peta_Pikir_Kelompok 3_Wahyudi..pdf
 
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdfRio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdf
Rio Yonatan, M.Pd., Gr - Modul 1.1 dan 1.2.pdf
 
LA-Paket-1.1.pdf
LA-Paket-1.1.pdfLA-Paket-1.1.pdf
LA-Paket-1.1.pdf
 
LA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docx
LA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docxLA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docx
LA-Paket-1_Modul 1.1_Kurniasih.docx
 
LA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docx
LA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docxLA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docx
LA Paket 1 Modul 1.1 dan Modul 1.2.docx
 
EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx
EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptxEKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx
EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx
 
ekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerak
ekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerakekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerak
ekplorasi konsep modul 1,1 program guru penggerak
 
Lembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdf
Lembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdfLembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdf
Lembar Aktivitas Paket-1.Modul 1.1 dan 1.2 KEL 4.pdf
 
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
 
LA-Paket-1.docx
LA-Paket-1.docxLA-Paket-1.docx
LA-Paket-1.docx
 
PPT 1.1 rev.pptx
PPT 1.1 rev.pptxPPT 1.1 rev.pptx
PPT 1.1 rev.pptx
 
Mimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docx
Mimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docxMimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docx
Mimilia Endang_Kelompok 3_Modul 1.1.docx
 
LA-Paket-1.docx
LA-Paket-1.docxLA-Paket-1.docx
LA-Paket-1.docx
 
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptxPPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
 
KELOMPOK 1.pdf
KELOMPOK 1.pdfKELOMPOK 1.pdf
KELOMPOK 1.pdf
 
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptxEKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
 
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdfLA-Paket-1  ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
LA-Paket-1 ( 1.3 dan 1.4)Kelompok 1.docx.docx.pdf
 

Recently uploaded

Administrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah PemerintahAdministrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah PemerintahAnthonyThony5
 
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...mayfanalf
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxBudyHermawan3
 
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptxemka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptxAmandaJesica
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxwansyahrahman77
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorDi Prihantony
 
MAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara Hukum
MAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara HukumMAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara Hukum
MAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara Hukumbrunojahur
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...citraislamiah02
 
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdfINDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdfNetraHartana
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1RomaDoni5
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditYOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024DEDI45443
 
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.pptmata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.pptMuhammadNorman9
 

Recently uploaded (13)

Administrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah PemerintahAdministrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
 
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
 
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptxemka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
 
MAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara Hukum
MAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara HukumMAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara Hukum
MAKALAH KELOMPOK II (1).pdf Prinsip Negara Hukum
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
 
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdfINDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
 
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
 
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.pptmata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
 

LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx

  • 1. PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK Halaman 1 LEMBAR AKTIVITAS ANALISIS ALUR MERDEKA KELOMPOK : 3 NAMA : 1. GALIH KURNIAWAN 4. ARIF FANAR FUAD : 2. TITIS MUTMAINAH 5. MURSHOLIN : 3. PUTRA ULINUHA 6. SHAIQUL UMAM MODUL. : [1.1] Refleksi Filosofi Pendidikan Ki Hajar Dewantar CAPAIAN PEMBELAJARAN MODUL YANG DIHARAPKAN.  Guru Penggerak mampu memahami pemikiran filosofis pendidikan Ki Hadjar Dewantara dan melakukan refleksi-kritis atas korelasi pemikiran-pemikiran tersebut dengan konteks pendidikan lokal dan nasional pada saat ini.  Guru Penggerak, mampu mengambil pembelajaran dari pemikiran filosofis Ki Hadjar Dewantara untuk diterapkan sebagai pemimpin pembelajaran yang mengupayakan terwujudnya sekolah sebagai pusat pengembangan karakter. ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP Mulai dari Diri a. CGP memberikan jawaban reflektif-kritis untuk mengetahui pemahaman diri tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara; b. CGP membuat refleksi diri tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara. a. CGP memberikan jawaban reflektif-kritis untuk mengetahui pemahaman diri tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara. b. CGP membuat refleksi diri tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara. c. CGP memberikan respon dan umpan balik terhadap jawaban reflektif dari sesama CGP.
  • 2. PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK Halaman 2 ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP Eksplorasi Konsep a. CGP menyimak video tentang pendidikan di Indonesia dari zaman kolonial dan menjawab pertanyaan-pertanyaan panduan; b. CGP menyimak video-video tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara; c. CGP membaca 2 (dua) tulisan karya Ki Hadjar Dewantara. a. CGP menyimak video tentang filosofi pemikiran KHD dan menjawab pertanyaan-pertanyaan panduan serta menanggapi umpan balik dari teman. Ruang Kolaborasi a. CGP mengeksplorasi (memaknai dan menghayati) nilai-nilai luhur sosial budaya di daerah asal dalam menguatkan dan menebalkan Konteks (kodrat) Diri Murid sebagai manusia dan anggota masyarakat. a. CGP berdiskusi dengan kelompok kecil terkait nilai-nilai luhur sosial budaya di daerah asal dalam menguatkan dan menebalkan konteks (kodrat) diri murid sebagai manusia dan anggota masyarakat. b. CGP mempresentasikan hasil diskusi kelompok kecil. c. CGP mengunggah hasil hasil diskusi kelompok kecil di LMS. Demonstrasi Kontekstual a. Demontrasi kontektual CGP mendesain strategi dalam mewujudkan pemikiran KHD - 'Pendidikan yang Berpihak pada Murid' - sesuai dengan Konteks Diri Murid dan Sosial Budaya di daerah asal (kar2ya demonstrasi kontekstual dalam video, atau infografis atau puisi atau lagu, dll). a. CGP mendesain strategi dalam mewujudkan pemikiran KHD - 'Pendidikan yang Berpihak pada Murid' - sesuai dengan Konteks diri murid di sekolah dalam video, atau infografis atau puisi atau lagu, dll), yang mana produknya di unggah di LMS.
  • 3. PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK Halaman 3 ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP Elaborasi Pemahaman a. CGP mendapatkan penguatan pemahaman tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara dari Instruktur. a. CGP mampu memberikan perspektif refleksi kritis tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara. Koneksi Antar Materi a. Koneksi antar materi CGP membuat kesimpulan dalam bentuk esai atau jurnal reflektif tentang ‘Pendidikan yang Berpihak pada Murid’ dengan merefleksikan seluruh rangkaian materi yang sudah dipelajari dari pemikiran-pemikiran KHD dan praktik baik yang telah dilakukan di sekolah-sekolah saat ‘Elaborasi Pemahaman. a. CGP membuat kesimpulan tentang ‘Pendidikan yang Berpihak pada Murid’ dengan merefleksikan seluruh rangkaian materi yang sudah dipelajari dari pemikiran- pemikiran KHD dan praktik baik yang telah dilakukan di sekolah Aksi Nyata a. CGP mengimplementasikan strategi dalam mewujudkan pemikiran KHD yang telah dibuat pada ‘Demonstrasi Kontekstual’ secara konkret sebagai perwujudan 'Kepemimpinan Pembelajaran' yang Berpihak pada Murid' dan direfleksikan kembali dalam Jurnal Refleksi Pribadi, a. CGP mengimplementasikan strategi dalam mewujudkan pemikiran KHD yang telah dibuat pada ‘Demonstrasi Kontekstual’ secara konkret sebagai perwujudan 'Kepemimpinan Pembelajaran' yang Berpihak pada Murid' dan direfleksikan kembali dalam Jurnal Refleksi Pribadi. b. CGP mampu mendokumentasikan kontribusi nyata penerapan pemikiran Ki Hadjar Dewantara di kelas dan sekolah sebagai pusat pengembangan karakter. Catatan.. * Pilih salah satu sesuai penugasan