SlideShare a Scribd company logo
KONSEP DASAR
PENELITIAN PENDIDIKAN
Drs IBNU UBAIDILAH, MA
Pengertian Penelitian
• Secara umum, penelitian diartikan sebagai suatu
proses pengumpulan dan analisis data yang
dilakukan secara sistematis dan logis untuk
mencapai tujuan-tujuan tertentu.
• Pengumpulan dan analisis data menggunakan
metode-metode ilmiah, baik yang bersifat
kuantitatif dan kualitatif, eksperimental atau
noneksperimental, interaktif atau noninteraktif.
• Metode-metode tersebut telah dikembangkan
secara intensif, melalu berbagai uji coba sehingga
telah memiliki prosedur yang baku.
Penelitian ditinjau dari beberapa segi
1. Dari segi proses penelitian merupakan berbagai
kegiatan yang meliputi, mengumpulkan,
mengolah, menyajikan, menganalisa data, serta
interpretasi dan pengambilan kesimpulan.
2. Dari segi pendekatan penelitian merupakan
kegiatan dengan mempergunakan pendekatan-
pendekatan ilmiah (metode ilmiah).
3. Dari segi tujuan suatu penelitian dilakukan
untuk menemukan dan mengembangkan ilmu
pengetahuan dalam rangka memecahkan
permasalahan-permasalahan baik untuk
kebutuhan secara praktis maupun teoritis.
CIRI KERJA PENELITIAN
• Penelitian dirancang dan diarahkan guna
memecahkan sesuatu masalah
• Penelitian memiliki nilai deskripsi dan prediksi
• Penelitian memerlukan instrumen dan
prosedur pengumpulan data yang valid
• Penelitian lebih diarahkan untuk penemuan
baru
• Penelitian dirancang dengan prosedur-
prosedurnya secara teliti dan rasional
• Penelitian menuntut keahlian untuk
mengetahui secara memadai permasalahn
yang diselidikinya
• Penelitian yang mengggunakan hipotesis,
tekanannya pada pengujian hipotesis, bukan
pada pembuktian hipotesis
• Penelitian menuntut kesabaran dan tak
dilakukan secara tergesa-gesa.
• Penelitian memerlukan pencatatan dan
pelaporannya dilakukan secara teliti dan
cermat
Penelitian Pendidikan
• Pengertian : “Proses yang sistematis untuk
memperoleh pengetahuan (to discover
knowledge) dan pemecahan masalah
(problem solving) pendidikan melalui metode
ilmiah.”
• Metode ilmiah adalah metode yang
menggunakan prinsip-prinsip science
(sistematis – empiris – objektif )
Rasionalisasi Perlunya Penelitian
Ada empat sebab yang melatarbelakangi
mengapa penelitian itu perlu dilakukan, yaitu:
• (1) kesadaran keterbatasan pengetahuan,
pemahaman, dan kemampuan
• (2) pemenuhan rasa ingin tahu
• (3) pemecahan masalah dan
• (4) pemenuhan pengembangan diri.
Cara Manusia memecahkan masalah
• Pemecahan maslaah dilakukan secara tradisional
atau mengikuti kebiasaan.
• Pemecahan masalah secara dogmatis, baik
menggunakan dogma agama, masyarakat,
hukum, dan lain-lain
• Pemecahan masalah intuitif yaitu berdasarkan
bisikan hati
• Pemecahan masalah secara emosional
• Pemecahan masalah secara spekulatif atau trial
and error
• Pemecahan maslah melalui penelitian
Faktor-faktor Yang Melatarbelakangi
Perlunya Peneilitian Pendidikan
• Apabila sesuatu, peristiwa, atau fenomena yang terjadi
menimbulkan keraguan atau ketidakpastian.
• Apabila terjadi kesenjangan antara harapan (sesuatu
yang diinginkan, yang bersifat dassolen), tentang
sesuatu dengan kenyataan (dassein).
• Apabila cara-cara berpikir yang berbeda menghasilkan
kesimpulan-kesimpulan yang berlawanan.
• Apabila terjadi peristiwa-peristiwa yang mengancam
(seperti epidemic, banjir, longsor, dekadensi, moral,
dsb).
Masalah-masalah Pendidikan
• Komponen raw input (karakteristik pribadi peserta didik,
siswa, mahasiswa, seperti: kecerdasan, motivasi belajar,
kemampuan berkonsentrasi dalam belajar, kebiasaan
belajar, dan sikap belajar).
• Komponen instrumental input (seperti karakteristik pribadi
guru, kurikulum dan sumber belajar).
• Komponen environmental input (seperti iklim lingkungan
keluarga, lingkungan sekolah, kelompok teman sebaya,
kehidupan beragama, fasilitas pembelajaran, dan kondisi
kehidupan sosial-ekonomi-politik).
• Komponen proses (seperti kualitas interaksi guru-siswa,
penerapan metode-metode pembelajaran, dan
pemanfaatan teknologi pendidikan dalam pembelajaran),
dan
• komponen output (seperti kualitas indek prestasi belajar,
kualitas sikap dan prilaku dan keterampilan/kecakapan).
Layak tidaknya masalah itu diteliti
• Bermanfaat bagi peningkatan mutu
pendidikan, khususnya proses dan hasil
pembelajaran.
• Mengandung nilai-nilai keilmuan atau
pengetahuan ilmiah.
• Tersedianya data atau informasi di lapangan.
• Datanya mudah diukur, diolah dan ditafsirkan.
• Peneliti memiliki kemampuan untuk
menelitinya.
Karakteristik Penelitian Pendidikan
1. Objektif, berarti tidak bias, terbuka, tidak subjektif. Dalam
penelitian objektivitas mengacu kepada prosedur
pengumpulan data dan interpretasinya, di mana hanya ada
satu asrti atau tafsiran yang dapat diambil atau dibuat.
2. Tepat atau Persis, yang dimaksud dengan tepat dan persis
adalah penggunaan kata secara teknin, yang memberi
makna secara pasti sehingga tidak membingungkan atau
memungkinkan untuk ditafsirkan secara lain oleh orang
yang berbeda.
3. Verifikatif, verifikasi berarti bahwa hasil suatu penelitian
dapat dokonfirmasikan atau direvisi dengan penelitian lain,
dengan cara yang sesuai dengan tujuan penelitian yang
pertama.
4. Menerangkan (eksplanasi), pada dasarnya penelitian
memrupakan usaha untuk menerabngkan atau menjelaskan
keterkaitan antarfenomena serta kenyataan dan meringkas
penjelasan tersebut dalam pernyataan yang sederhana.
5. Empiris, empiris berarti didasarkan pada pengelaman
praktis atau nyata, bukan pada pemikiran semata.
Berdasarkan pengertian ini, bila berdasarkan atau suatu
perspektif dapat berjalan atau terjadi, apapun alasannnya,
ia dianggap benar.
6. Logis, peneltian memerlukan penalaran logis, yaitu suatu
proses berpikir, dengan menggunakan aturan logika,
berangkat dari pernyataan umum menuju pernyataan
khusus (deduksi) atau, sebaliknya, dari pernyataan khusus
menuju suatu generalisasi (induksi).
7. Probabilistis, penelitian hanya menawarkan pengetahuan
yang probabilistis, bukan kepastian atau bahka kepastian
yang relatif.
TUJUAN PENELITIAN PENDIDIKAN
• Pada dasarnya tujuan penelitian pendidikan
ialah menemukan prinsip-prinsip umum atau
penafsiran tingkah laku yang dapat dipakai
untuk menerangkan, meramalkan, dan
mengendalikan kejadian-kejadian dalam
lingkungan pendidikan, baik pendidikan
formal, nonformal maupun informal.
Secara umum beberapa tujuan
penelitian yang hendak dicapai
• Memperoleh informasi baru
• Mengembangkan dan
menjelaskan
• Menerangkan, memprediksi, dan
mengontrol suatu perubahan
Nilai/Arti Penelitian bagi Peneliti
• Seseorang akan mempunyai pengetahuan, dan
pengertian dari dasar-dasar penelitian yang
benar.
• Seseorang akan mengetahui kegiatan penelitian
pada ruang Iingkup permasalahan
• Menyadarkan pada diri seseorang yang berada di
dunia pendidikan dalam tugas menemukan, dan
mengembangkan ilmu pengetahuan untuk
memecahkan masaiah-masalah yang dihadapi
baik kepentingan praktis maupun teoritis.
• Mengembangkan dan meiatih seseorang
memiliki “sikap ilmiah” (kritis, skeptis, analitis,
dan logis).
• Mampu mengembangkan diri menjadi penulis
karya ilmiah yang balk
• Kegunaan-kegunaan lain baik secara pribadi
maupun institusional sesuai dengan kegiatan
penelitian yang dilakukannya.
Fungsi Penelitian Pendidikan
• Secara umum penelitian mempunyai dua fungsi
utama, yaitu mengembangkan ilmu pengetahuan
dan memperbaiki praktek.
1. Fungi penelitian berdasarkan jenis penelitian
• Penelitian dasar
Penelitian dasar (basic research) disebut juga
penelitian murni (pure research) atau penelitian
pokok (fundamental research) diarahkan pada
pengujian teori, dengan hanya sedikit atau bahkan
tanpa menghubungkan hasilnya untuk kepentingan
praktik
fungsi penelitian dasar adalah: pertama
menambah pengetahuan kita dengan prinsip-
prinsip dasar dan hukum-hukum ilmiah, dan kedua
meningkatkan pencarian dan metodelogi ilmiah
• Penelitian Terapan
Penelitian terapan (applie research) berkenaan
dengan kenyataan-kenyataan praktis, penerapan
dan pengembangan pengetahuan yang dihasilkan
oleh penelitian dasar dalam kehidupan nyata.
Fungsinya untuk menguji manfaat dan teori-teori
ilmiah, mengetahui hubungan empiris dan analitis
dalam bidang-bidang tertentu.
• Penelitian Evaluatif
Penelitian evaluatif (evaluation research)
berfungsi menilai manfaat atau kegunaan,
sumbangan dan kelayakan dari suatu kegiatan
dalam satu unit.
Apakah suatu kegiatan, program atau pekerjaan
memberikan manfaat, sumbangan atau hasil
seperti yang diharapkan?
2. Fungsi penelitian berdasarkan tujuan
• Penelitian Deskriptif
Penelitian deskriptif (descriptive research)
ditujukan untuk mendeskripsikan suatu keadaan
atau fenomena-fenomena apa adanya pada saat
penelitian dilakukan.
Dalam studi ini para peneliti tidak melakukan
manipulasi atau memberikan perlakuan-
perlakuan tertentu terhadap objek penelitian,
semua kegiatan atau peristiwa berjalan seperti
apa adanya.
• Penelitian Prediktif
Penelitian prediktif (predictive research), studi
ini ditujukan uktuk memprediksi atau
memperkirakan apa yang akan terjadi atau
berlangsung pada saat yang akan datang
berdasarkan hasil analisis keadaan saat ini.
Dengan melihat perkembangan selama jangka
waktu tertentu, pada saat ini atau saat yang lalu
dapat dilihat kecendrungannya pada masa yang
akan datang.
• Penelitian Improftif
Penelitian improftif (improvetive research)
ditujukan untuk memperbaiki, meningkatkan atau
menyempurnakan suatu keadaan, kegiatan atau
pelaksanaan suatu program.
• Penelitian Eksplanatif
Peneltiian eksplanatif (explanative research)
ditujukan untuk memberikan penjelasan tentang
hubungan antar fenomena atau variabel. Peneliti
berusaha menjelaskan melalui teori yang didukung
fakta-fakta yang menunjang yang ada, peneliti akan
dapat sampai pada pemberian pernyataan
sementara yang sering disebut sebagai hipotesis
penelitian.
Manfaat Penelitian
• Hasil penelitian dapat dijadikan peta yang
menggambarkan keadaan pendidikan dan
melukiskan kemampuan sumber daya,
kemungkinan pengembangan serta hambatan-
hambatan yang dihadapi atau mungkin
ditemukan dalam penyelenggaraan pendidikan.
• Hasil penelitian dapat dijadikan sarana diagnosa
dalam mencari sebab kegagalan serta masalah
yang dihadapi dalam pelaksanaan pendidikan
sehingga dengan mudah dapat dicari upaya untuk
menanggulanginya.
• Hasil penelitian dapat dijadikan sarana
untuk menyusun kebijaksanaan dalam
menyusun strategi pengembangan
pendidikan.
• Hasil penelitian dapat melukiskan
kemampuan dalam pembiayaan
peralatan, pembekalan, serta tenaga
kerja, baik secara kualitas maupun
kuantitas yang sangat berperan bagi
keberhasilan dalam bidang pendidikan.
PROSES PENELITIAN PENDIDIKAN
Tahapan-tahapan penelitian itu adalah:
• 1. Identifikasi masalah
• 2. Perumusan masalah
• 3. Penelusuran pustaka
• 4. Rancangan penelitian
• 5. Pengumpulan data
• 6. Pengolahan data
• 7. Penyimpulan hasil

More Related Content

What's hot

Urgensi dan jenis Penelitian
Urgensi dan jenis PenelitianUrgensi dan jenis Penelitian
Urgensi dan jenis Penelitian
Alfaze Ghautama
 
Strategi pembelajaran
Strategi pembelajaran Strategi pembelajaran
Strategi pembelajaran Evi Candrikapala
 
Desain penililitian kuantitatif non eksperimen
Desain penililitian kuantitatif non eksperimenDesain penililitian kuantitatif non eksperimen
Desain penililitian kuantitatif non eksperimen
Rahmadi Pribadi Muclis
 
PPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatifPPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatif
Nona Zesifa
 
PPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITASPPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITAS
YeSi YeStri CatMafis
 
Menulis karya ilmiah
Menulis karya ilmiahMenulis karya ilmiah
Menulis karya ilmiah
LSP3I
 
Teknik penyusunan soal pilihan ganda
Teknik penyusunan soal pilihan gandaTeknik penyusunan soal pilihan ganda
Teknik penyusunan soal pilihan ganda
Mulyadi Bahri
 
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
annisa berliana
 
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatifTeknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Aun Falestien Faletehan
 
Model Evaluasi Kualitatif dan Kuantitatif
Model Evaluasi Kualitatif dan KuantitatifModel Evaluasi Kualitatif dan Kuantitatif
Model Evaluasi Kualitatif dan Kuantitatif
R. Herawati Suryanegara
 
PPT Kerangka konsep dan kerangka teori
PPT Kerangka konsep dan kerangka teoriPPT Kerangka konsep dan kerangka teori
PPT Kerangka konsep dan kerangka teori
Nona Zesifa
 
mengidentifikasi masalah penelitian
mengidentifikasi masalah penelitianmengidentifikasi masalah penelitian
mengidentifikasi masalah penelitian
mas karebet
 
Tanya jawab mpp
Tanya jawab mppTanya jawab mpp
Tanya jawab mpp
Aprilia Hapsari
 
tugas1 statistik pendidikan
tugas1 statistik pendidikantugas1 statistik pendidikan
tugas1 statistik pendidikan
Pujiati Puu
 
Uji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitasUji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitas
Bayu Bayu
 
Ppt analisa data
Ppt analisa dataPpt analisa data
Ppt analisa data
syaiful17
 
Proses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma Penelitian
Proses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma PenelitianProses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma Penelitian
Proses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma Penelitian
shilvia putri
 
Materi 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatif
Materi 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatifMateri 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatif
Materi 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatif
KuliahMandiri.org
 

What's hot (20)

Urgensi dan jenis Penelitian
Urgensi dan jenis PenelitianUrgensi dan jenis Penelitian
Urgensi dan jenis Penelitian
 
Strategi pembelajaran
Strategi pembelajaran Strategi pembelajaran
Strategi pembelajaran
 
Desain penililitian kuantitatif non eksperimen
Desain penililitian kuantitatif non eksperimenDesain penililitian kuantitatif non eksperimen
Desain penililitian kuantitatif non eksperimen
 
PPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatifPPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatif
 
PPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITASPPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITAS
 
Menulis karya ilmiah
Menulis karya ilmiahMenulis karya ilmiah
Menulis karya ilmiah
 
Teknik penyusunan soal pilihan ganda
Teknik penyusunan soal pilihan gandaTeknik penyusunan soal pilihan ganda
Teknik penyusunan soal pilihan ganda
 
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
 
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatifTeknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
 
Model Evaluasi Kualitatif dan Kuantitatif
Model Evaluasi Kualitatif dan KuantitatifModel Evaluasi Kualitatif dan Kuantitatif
Model Evaluasi Kualitatif dan Kuantitatif
 
PPT Kerangka konsep dan kerangka teori
PPT Kerangka konsep dan kerangka teoriPPT Kerangka konsep dan kerangka teori
PPT Kerangka konsep dan kerangka teori
 
Uji mann-whitney
Uji mann-whitneyUji mann-whitney
Uji mann-whitney
 
mengidentifikasi masalah penelitian
mengidentifikasi masalah penelitianmengidentifikasi masalah penelitian
mengidentifikasi masalah penelitian
 
Tanya jawab mpp
Tanya jawab mppTanya jawab mpp
Tanya jawab mpp
 
tugas1 statistik pendidikan
tugas1 statistik pendidikantugas1 statistik pendidikan
tugas1 statistik pendidikan
 
Study kasus
Study kasusStudy kasus
Study kasus
 
Uji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitasUji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitas
 
Ppt analisa data
Ppt analisa dataPpt analisa data
Ppt analisa data
 
Proses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma Penelitian
Proses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma PenelitianProses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma Penelitian
Proses Penelitian, Masalah, Variabel, dan Paradigma Penelitian
 
Materi 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatif
Materi 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatifMateri 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatif
Materi 011-penelitian-kuantitatif-dan-kualitatif
 

Viewers also liked

Ruang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaran
Ruang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaranRuang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaran
Ruang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaran
Rizka Rahayu
 
Konsep dasar penelitian
Konsep dasar penelitianKonsep dasar penelitian
Konsep dasar penelitian
Adri Hermawan
 
Materi 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitianMateri 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitian
toha ardi nugraha
 
Konsep konsep di dalam penelitian
Konsep konsep di dalam penelitianKonsep konsep di dalam penelitian
Konsep konsep di dalam penelitian
Learning 3.0
 
Introducing mendeley
Introducing mendeleyIntroducing mendeley
Introducing mendeley
Learning 3.0
 
Teori dan praktek pendidikan
Teori dan praktek pendidikanTeori dan praktek pendidikan
Teori dan praktek pendidikan
Anna Anita
 
Konsep dasar-penelitian
Konsep dasar-penelitianKonsep dasar-penelitian
Konsep dasar-penelitian
adult415
 
Ruang lingkup pendidikan
Ruang lingkup pendidikanRuang lingkup pendidikan
Ruang lingkup pendidikanFlorizqul Shodiq
 
Dasar Teori dan Konsep Pendidikan
Dasar Teori dan Konsep PendidikanDasar Teori dan Konsep Pendidikan
Dasar Teori dan Konsep Pendidikan
Rizki Lia Ismawati
 
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2 Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Lia Rusdyana Dewi
 
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
Suedi Ahmad
 
Makalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembanganMakalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembanganWidi Nugroho
 
RPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SDRPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SD
Fauziah Mahir
 

Viewers also liked (14)

Ruang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaran
Ruang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaranRuang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaran
Ruang lingkup penelitian pendidikan, kurikulum dan pembelajaran
 
Konsep dasar penelitian
Konsep dasar penelitianKonsep dasar penelitian
Konsep dasar penelitian
 
Materi 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitianMateri 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitian
 
Konsep konsep di dalam penelitian
Konsep konsep di dalam penelitianKonsep konsep di dalam penelitian
Konsep konsep di dalam penelitian
 
Introducing mendeley
Introducing mendeleyIntroducing mendeley
Introducing mendeley
 
Teori dan praktek pendidikan
Teori dan praktek pendidikanTeori dan praktek pendidikan
Teori dan praktek pendidikan
 
Konsep dasar-penelitian
Konsep dasar-penelitianKonsep dasar-penelitian
Konsep dasar-penelitian
 
Ruang lingkup pendidikan
Ruang lingkup pendidikanRuang lingkup pendidikan
Ruang lingkup pendidikan
 
Dasar Teori dan Konsep Pendidikan
Dasar Teori dan Konsep PendidikanDasar Teori dan Konsep Pendidikan
Dasar Teori dan Konsep Pendidikan
 
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2 Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
Materi Kuliah Metodologi Penelitian 2
 
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
 
Makalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembanganMakalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembangan
 
RPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SDRPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SD
 
Standar Isi KK 2013
Standar Isi  KK 2013Standar Isi  KK 2013
Standar Isi KK 2013
 

Similar to Konsep dasar penelitian pendidikan

Metodelogi Penelitian Bag 1.ppsx
Metodelogi Penelitian Bag 1.ppsxMetodelogi Penelitian Bag 1.ppsx
Metodelogi Penelitian Bag 1.ppsx
AgusHartawan41
 
Metode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianMetode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianSuaidin -Dompu
 
Pendekatan Penelitian
Pendekatan PenelitianPendekatan Penelitian
Pendekatan PenelitianSuaidin -Dompu
 
Sesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptx
Sesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptxSesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptx
Sesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptx
ajidwiyuniarso
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
02 penelitian-dan-metode-ilmiah
02 penelitian-dan-metode-ilmiah02 penelitian-dan-metode-ilmiah
02 penelitian-dan-metode-ilmiahZahra Zakira
 
Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)
Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)
Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)
Oki Feri Juniawan
 
I PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptx
I PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptxI PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptx
I PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptx
AndiIchsanMahardika1
 
Meeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptx
Meeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptxMeeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptx
Meeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptx
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptxKelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
daffaelanghendraalba
 
Makalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdf
Makalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdfMakalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdf
Makalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdf
Muhammad Iqbal
 
1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian
Ratzman III
 
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdfPENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
LanaDelPlayOn
 
Meeting 2 konsep dan metode penelitian ilmu komputer
Meeting 2   konsep dan metode penelitian ilmu komputerMeeting 2   konsep dan metode penelitian ilmu komputer
Meeting 2 konsep dan metode penelitian ilmu komputer
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28
Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28
Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28
farah@salim & co.
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
Nurul Faqih Isro'i
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosialopank12
 
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.pptPert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
RahmadRachmad
 

Similar to Konsep dasar penelitian pendidikan (20)

Metodelogi Penelitian Bag 1.ppsx
Metodelogi Penelitian Bag 1.ppsxMetodelogi Penelitian Bag 1.ppsx
Metodelogi Penelitian Bag 1.ppsx
 
Metode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianMetode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitian
 
Pendekatan Penelitian
Pendekatan PenelitianPendekatan Penelitian
Pendekatan Penelitian
 
Sesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptx
Sesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptxSesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptx
Sesi 2 Pengantar Metode Penelitian_Indonesia 2024.pptx
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
02 penelitian-dan-metode-ilmiah
02 penelitian-dan-metode-ilmiah02 penelitian-dan-metode-ilmiah
02 penelitian-dan-metode-ilmiah
 
Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)
Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)
Pendekatan Scientific (Pendekatan Ilmiah)
 
I PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptx
I PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptxI PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptx
I PENELITIAN DAN VALIDITAS PENELITIAN.pptx
 
Meeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptx
Meeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptxMeeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptx
Meeting 2 - Konsep dan Metode Penelitian Ilmu Komputer.pptx
 
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptxKelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
 
Makalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdf
Makalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdfMakalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdf
Makalah tentang Metode Penelitian (masbabal.com).pdf
 
1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian
 
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdfPENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
 
Meeting 2 konsep dan metode penelitian ilmu komputer
Meeting 2   konsep dan metode penelitian ilmu komputerMeeting 2   konsep dan metode penelitian ilmu komputer
Meeting 2 konsep dan metode penelitian ilmu komputer
 
Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28
Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28
Bab 2-konsep-penyelidikan-13-28
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosial
 
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.pptPert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
 
Kuliah ke 1
Kuliah ke 1Kuliah ke 1
Kuliah ke 1
 

Konsep dasar penelitian pendidikan

  • 2. Pengertian Penelitian • Secara umum, penelitian diartikan sebagai suatu proses pengumpulan dan analisis data yang dilakukan secara sistematis dan logis untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu. • Pengumpulan dan analisis data menggunakan metode-metode ilmiah, baik yang bersifat kuantitatif dan kualitatif, eksperimental atau noneksperimental, interaktif atau noninteraktif. • Metode-metode tersebut telah dikembangkan secara intensif, melalu berbagai uji coba sehingga telah memiliki prosedur yang baku.
  • 3. Penelitian ditinjau dari beberapa segi 1. Dari segi proses penelitian merupakan berbagai kegiatan yang meliputi, mengumpulkan, mengolah, menyajikan, menganalisa data, serta interpretasi dan pengambilan kesimpulan. 2. Dari segi pendekatan penelitian merupakan kegiatan dengan mempergunakan pendekatan- pendekatan ilmiah (metode ilmiah). 3. Dari segi tujuan suatu penelitian dilakukan untuk menemukan dan mengembangkan ilmu pengetahuan dalam rangka memecahkan permasalahan-permasalahan baik untuk kebutuhan secara praktis maupun teoritis.
  • 4. CIRI KERJA PENELITIAN • Penelitian dirancang dan diarahkan guna memecahkan sesuatu masalah • Penelitian memiliki nilai deskripsi dan prediksi • Penelitian memerlukan instrumen dan prosedur pengumpulan data yang valid • Penelitian lebih diarahkan untuk penemuan baru • Penelitian dirancang dengan prosedur- prosedurnya secara teliti dan rasional
  • 5. • Penelitian menuntut keahlian untuk mengetahui secara memadai permasalahn yang diselidikinya • Penelitian yang mengggunakan hipotesis, tekanannya pada pengujian hipotesis, bukan pada pembuktian hipotesis • Penelitian menuntut kesabaran dan tak dilakukan secara tergesa-gesa. • Penelitian memerlukan pencatatan dan pelaporannya dilakukan secara teliti dan cermat
  • 6. Penelitian Pendidikan • Pengertian : “Proses yang sistematis untuk memperoleh pengetahuan (to discover knowledge) dan pemecahan masalah (problem solving) pendidikan melalui metode ilmiah.” • Metode ilmiah adalah metode yang menggunakan prinsip-prinsip science (sistematis – empiris – objektif )
  • 7. Rasionalisasi Perlunya Penelitian Ada empat sebab yang melatarbelakangi mengapa penelitian itu perlu dilakukan, yaitu: • (1) kesadaran keterbatasan pengetahuan, pemahaman, dan kemampuan • (2) pemenuhan rasa ingin tahu • (3) pemecahan masalah dan • (4) pemenuhan pengembangan diri.
  • 8. Cara Manusia memecahkan masalah • Pemecahan maslaah dilakukan secara tradisional atau mengikuti kebiasaan. • Pemecahan masalah secara dogmatis, baik menggunakan dogma agama, masyarakat, hukum, dan lain-lain • Pemecahan masalah intuitif yaitu berdasarkan bisikan hati • Pemecahan masalah secara emosional • Pemecahan masalah secara spekulatif atau trial and error • Pemecahan maslah melalui penelitian
  • 9. Faktor-faktor Yang Melatarbelakangi Perlunya Peneilitian Pendidikan • Apabila sesuatu, peristiwa, atau fenomena yang terjadi menimbulkan keraguan atau ketidakpastian. • Apabila terjadi kesenjangan antara harapan (sesuatu yang diinginkan, yang bersifat dassolen), tentang sesuatu dengan kenyataan (dassein). • Apabila cara-cara berpikir yang berbeda menghasilkan kesimpulan-kesimpulan yang berlawanan. • Apabila terjadi peristiwa-peristiwa yang mengancam (seperti epidemic, banjir, longsor, dekadensi, moral, dsb).
  • 10. Masalah-masalah Pendidikan • Komponen raw input (karakteristik pribadi peserta didik, siswa, mahasiswa, seperti: kecerdasan, motivasi belajar, kemampuan berkonsentrasi dalam belajar, kebiasaan belajar, dan sikap belajar). • Komponen instrumental input (seperti karakteristik pribadi guru, kurikulum dan sumber belajar). • Komponen environmental input (seperti iklim lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, kelompok teman sebaya, kehidupan beragama, fasilitas pembelajaran, dan kondisi kehidupan sosial-ekonomi-politik). • Komponen proses (seperti kualitas interaksi guru-siswa, penerapan metode-metode pembelajaran, dan pemanfaatan teknologi pendidikan dalam pembelajaran), dan • komponen output (seperti kualitas indek prestasi belajar, kualitas sikap dan prilaku dan keterampilan/kecakapan).
  • 11. Layak tidaknya masalah itu diteliti • Bermanfaat bagi peningkatan mutu pendidikan, khususnya proses dan hasil pembelajaran. • Mengandung nilai-nilai keilmuan atau pengetahuan ilmiah. • Tersedianya data atau informasi di lapangan. • Datanya mudah diukur, diolah dan ditafsirkan. • Peneliti memiliki kemampuan untuk menelitinya.
  • 12. Karakteristik Penelitian Pendidikan 1. Objektif, berarti tidak bias, terbuka, tidak subjektif. Dalam penelitian objektivitas mengacu kepada prosedur pengumpulan data dan interpretasinya, di mana hanya ada satu asrti atau tafsiran yang dapat diambil atau dibuat. 2. Tepat atau Persis, yang dimaksud dengan tepat dan persis adalah penggunaan kata secara teknin, yang memberi makna secara pasti sehingga tidak membingungkan atau memungkinkan untuk ditafsirkan secara lain oleh orang yang berbeda. 3. Verifikatif, verifikasi berarti bahwa hasil suatu penelitian dapat dokonfirmasikan atau direvisi dengan penelitian lain, dengan cara yang sesuai dengan tujuan penelitian yang pertama.
  • 13. 4. Menerangkan (eksplanasi), pada dasarnya penelitian memrupakan usaha untuk menerabngkan atau menjelaskan keterkaitan antarfenomena serta kenyataan dan meringkas penjelasan tersebut dalam pernyataan yang sederhana. 5. Empiris, empiris berarti didasarkan pada pengelaman praktis atau nyata, bukan pada pemikiran semata. Berdasarkan pengertian ini, bila berdasarkan atau suatu perspektif dapat berjalan atau terjadi, apapun alasannnya, ia dianggap benar. 6. Logis, peneltian memerlukan penalaran logis, yaitu suatu proses berpikir, dengan menggunakan aturan logika, berangkat dari pernyataan umum menuju pernyataan khusus (deduksi) atau, sebaliknya, dari pernyataan khusus menuju suatu generalisasi (induksi). 7. Probabilistis, penelitian hanya menawarkan pengetahuan yang probabilistis, bukan kepastian atau bahka kepastian yang relatif.
  • 14. TUJUAN PENELITIAN PENDIDIKAN • Pada dasarnya tujuan penelitian pendidikan ialah menemukan prinsip-prinsip umum atau penafsiran tingkah laku yang dapat dipakai untuk menerangkan, meramalkan, dan mengendalikan kejadian-kejadian dalam lingkungan pendidikan, baik pendidikan formal, nonformal maupun informal.
  • 15. Secara umum beberapa tujuan penelitian yang hendak dicapai • Memperoleh informasi baru • Mengembangkan dan menjelaskan • Menerangkan, memprediksi, dan mengontrol suatu perubahan
  • 16. Nilai/Arti Penelitian bagi Peneliti • Seseorang akan mempunyai pengetahuan, dan pengertian dari dasar-dasar penelitian yang benar. • Seseorang akan mengetahui kegiatan penelitian pada ruang Iingkup permasalahan • Menyadarkan pada diri seseorang yang berada di dunia pendidikan dalam tugas menemukan, dan mengembangkan ilmu pengetahuan untuk memecahkan masaiah-masalah yang dihadapi baik kepentingan praktis maupun teoritis.
  • 17. • Mengembangkan dan meiatih seseorang memiliki “sikap ilmiah” (kritis, skeptis, analitis, dan logis). • Mampu mengembangkan diri menjadi penulis karya ilmiah yang balk • Kegunaan-kegunaan lain baik secara pribadi maupun institusional sesuai dengan kegiatan penelitian yang dilakukannya.
  • 18. Fungsi Penelitian Pendidikan • Secara umum penelitian mempunyai dua fungsi utama, yaitu mengembangkan ilmu pengetahuan dan memperbaiki praktek. 1. Fungi penelitian berdasarkan jenis penelitian • Penelitian dasar Penelitian dasar (basic research) disebut juga penelitian murni (pure research) atau penelitian pokok (fundamental research) diarahkan pada pengujian teori, dengan hanya sedikit atau bahkan tanpa menghubungkan hasilnya untuk kepentingan praktik
  • 19. fungsi penelitian dasar adalah: pertama menambah pengetahuan kita dengan prinsip- prinsip dasar dan hukum-hukum ilmiah, dan kedua meningkatkan pencarian dan metodelogi ilmiah • Penelitian Terapan Penelitian terapan (applie research) berkenaan dengan kenyataan-kenyataan praktis, penerapan dan pengembangan pengetahuan yang dihasilkan oleh penelitian dasar dalam kehidupan nyata. Fungsinya untuk menguji manfaat dan teori-teori ilmiah, mengetahui hubungan empiris dan analitis dalam bidang-bidang tertentu.
  • 20. • Penelitian Evaluatif Penelitian evaluatif (evaluation research) berfungsi menilai manfaat atau kegunaan, sumbangan dan kelayakan dari suatu kegiatan dalam satu unit. Apakah suatu kegiatan, program atau pekerjaan memberikan manfaat, sumbangan atau hasil seperti yang diharapkan?
  • 21. 2. Fungsi penelitian berdasarkan tujuan • Penelitian Deskriptif Penelitian deskriptif (descriptive research) ditujukan untuk mendeskripsikan suatu keadaan atau fenomena-fenomena apa adanya pada saat penelitian dilakukan. Dalam studi ini para peneliti tidak melakukan manipulasi atau memberikan perlakuan- perlakuan tertentu terhadap objek penelitian, semua kegiatan atau peristiwa berjalan seperti apa adanya.
  • 22. • Penelitian Prediktif Penelitian prediktif (predictive research), studi ini ditujukan uktuk memprediksi atau memperkirakan apa yang akan terjadi atau berlangsung pada saat yang akan datang berdasarkan hasil analisis keadaan saat ini. Dengan melihat perkembangan selama jangka waktu tertentu, pada saat ini atau saat yang lalu dapat dilihat kecendrungannya pada masa yang akan datang.
  • 23. • Penelitian Improftif Penelitian improftif (improvetive research) ditujukan untuk memperbaiki, meningkatkan atau menyempurnakan suatu keadaan, kegiatan atau pelaksanaan suatu program. • Penelitian Eksplanatif Peneltiian eksplanatif (explanative research) ditujukan untuk memberikan penjelasan tentang hubungan antar fenomena atau variabel. Peneliti berusaha menjelaskan melalui teori yang didukung fakta-fakta yang menunjang yang ada, peneliti akan dapat sampai pada pemberian pernyataan sementara yang sering disebut sebagai hipotesis penelitian.
  • 24. Manfaat Penelitian • Hasil penelitian dapat dijadikan peta yang menggambarkan keadaan pendidikan dan melukiskan kemampuan sumber daya, kemungkinan pengembangan serta hambatan- hambatan yang dihadapi atau mungkin ditemukan dalam penyelenggaraan pendidikan. • Hasil penelitian dapat dijadikan sarana diagnosa dalam mencari sebab kegagalan serta masalah yang dihadapi dalam pelaksanaan pendidikan sehingga dengan mudah dapat dicari upaya untuk menanggulanginya.
  • 25. • Hasil penelitian dapat dijadikan sarana untuk menyusun kebijaksanaan dalam menyusun strategi pengembangan pendidikan. • Hasil penelitian dapat melukiskan kemampuan dalam pembiayaan peralatan, pembekalan, serta tenaga kerja, baik secara kualitas maupun kuantitas yang sangat berperan bagi keberhasilan dalam bidang pendidikan.
  • 26. PROSES PENELITIAN PENDIDIKAN Tahapan-tahapan penelitian itu adalah: • 1. Identifikasi masalah • 2. Perumusan masalah • 3. Penelusuran pustaka • 4. Rancangan penelitian • 5. Pengumpulan data • 6. Pengolahan data • 7. Penyimpulan hasil