SlideShare a Scribd company logo
REALITA RIIL

KONFLIK BUDAYA




   KELOMPOK 4:

   FITRO HEDI M

    GIGIH RILO P

   MAYA SUNGEB
Perang antar suku Madura dan Dayak di Sanggauledo ­ Kalimantan pada bulan  
Desember 1996 hingga Januari 1997. 
Gambar dua kepala wanita madura dipotong oleh suku Dayak dan diarak keliling kota  
disaksikan warga Dayak sambil bersuka­ria. 
Perang antar suku Madura dan Dayak di Sanggauledo ­ Kalimantan pada bulan  
Desember 1996 hingga Januari 1997. Gambar kepala anak kecil dari suku Madura  
yang dipotong kepalanya. Mereka melihat tanpa memiliki perasaan, justru bangga.  
Lihat ekspresi wajahnya.

 


Bertemunya Dua Budaya Kekerasan
Kasus kerusuhan bernuansa etnis di Sampit menambah panjang daftar kisah 
perseteruan antara etnis Dayak dan Madura. Sebelumnya, dua etnis ini juga saling 
bertikai di Sanggau Ledo, Sambas Kalimantan Barat, dan meluas hingga 
Kotamadya Pontianak, di pergantian tahun 1996­1997. Ribuan rumah hancur, dan 
ratusan jiwa melayang, sebagian besar dari etnis Madura. 

Pertengahan Maret 1999, Tragedi Sambas kembali berulang. Kala itu bukan antar 
etnis Madura­Dayak, tetapi antara Madura dengan Melayu. Ribuan rumah hangus 
terbakar, dan ratusan orang meninggal. 

Tapi, konflik yang paling sering terjadi memang antara etnis Madura dan Dayak. 
Menurut Stephanus Djuweng, pendiri dan peneliti senior Institut Dayakologi, 
sebuah lembaga yang melakukan studi tentang masyarakat Dayak, konflik antara 
kedua etnis sudah dimulai sejak 1950. Kemudian terjadi lagi pada pada tahun 1968. 
Ini, sampai 1997, konflik terjadi setiap rata­rata 2,6 tahun. 

Mengapa konflik itu selalu terjadi dan berulang? Salah satu penyebabnya adalah 
karena orang Dayak selama ini merasa terpinggirkan. Mereka adalah penduduk 
mayoritas di Kalimantan Barat, namun mereka tersisih secara ekonomi, budaya, 
maupun politik. Ketersisihan ini membuat orang Dayak tertekan dan frustasi. 

Suku Madura menjadi sasaran konflik karena dianggap mewakili kaum pendatang 
yang menjarah kekayaan milik orang Dayak. Selain itu, etnis Madura juga dikenal 
agresif, baik dalam keseharian atau mencari nafkah. "Tapi, ini hanya salah satu 
sebab. Dalam konflik seperti ini, penyebabnya tidak tunggal tapi kompleks," 
jelasnya kepada detikcom. 

Pengamat tentang budaya dan masyarakat Dayak ini lalu menunjuk pola 
pendidikan yang mendewakan keseragaman, dan menabukan perbedaan selama 30 
tahun masa orde baru. Ini menyebabkan orang tidak menerima segala yang 
berbeda dari dirinya. Termasuk, etnis dan budaya. 

Kelompok Diskusi Kalbar di Singkawang, dalam kajiannya tak lama setelah 
Tragedi Sambas 1999, melihat masalah perbenturan budaya sebagai salah satu akar 
konflik antara etnis Madura dengan Dayak maupun Melayu. 

Sebelum etnis Madura masuk Kalbar, sekitar 1902, budaya Melayu dan Dayak 
relatif menjadi panutan. Nilai­nilai budaya kelembutan, kesantunan, penghormatan 
yang tinggi terhadap hukum adat (juga hukum formal) dilatarbelakangi faktor 
topografis dan geografis, serta sentuhan peradaban besar seperti Hindu, Buddha, 
Islam, dan Kristen.

Kemudian masuk masyarakat Madura yang berbudaya tegalan di lahan kering dan 
tandus. Budaya ini tidak ditransformasikan, tapi sebaliknya cenderung dipelihara, 
sehingga secara diametral bertentangan dan menimbulkan konflik etnis antara 
Dayak dengan Madura. Yaitu konflik antara lembaga budaya ngayau dan carok. 

Itu yang terjadi di Kalbar, bagaimana di Kalteng? Prof Usop bahkan lebih terang­
terangan melihat etnis Madura sebagai biang konflik. Masyarakat Dayak, katanya, 
sebenarnya menyukai hidup damai, bersifat terbuka, dan dapat menerima warga 
pendatang. Asal, mereka bisa beradaptasi dan menghargai budaya dan masyarakat 
setempat. 
Nah, warga asal Madura termasuk yang tidak bisa beradaptasi. Mereka bahkan 
kerap berbuat seenaknya, mengkapling lahan milik penduduk asli, atau senang 
menggunakan kekerasan dalam menyelesaikan masalah. Akibatnya, karakter asli 
orang Dayak yang juga keras terpancing keluar. 




FAKTOR PENYEBAB TERJADI NYA KONFLIK
  1. konflik muncul karena ada benturan budaya, 
     Benturan budaya antar etnik terjadi karena adanya kategori atau identitas 
     sosial yang berbeda. Perbedaan identitas sosial, dalam hal ini etnik dan 
     budaya khasnya, seringkali menimbulkan etnosentrisme yang kaku, dimana 
     seseorang tidak mampu keluar dari perspektif yang dimiliki atau hanya bisa 
     memahami sesuatu berdasarkan perspektif yang dimiliki dan tidak mampu 
     memahami perilaku orang lain berdasarkan latar belakang budayanya. 
     Sikap etnosentrik yang kaku ini sangat berperan dalam menciptakan konflik 
     karena ketidakmampuan orang­orang untuk memahami perbedaan.
                 Ex: orang madura yang tinggal di daerah orang Dayak yang 
                 tidak bisa memahami budaya Dayak dan mereka tidak mampu 
                 beradaptasi dengan budaya Dayak. Hal tersebut memicu 
                 terjadinya konflik. Serta orang Madura yang mempunyai budaya 
                 kekerasan
  2. karena masalah ekonomi
     Persoalan ekonomi sebagai penyebab konflik antar etnik merupakan sesuatu 
     yang tak terbantah, meskipun tentu tidak semua konflik antar etnik 
     ditimbulkan karena persoalan ekonomi belaka. Ketersediaan sumber daya 
     ekonomi di suatu wilayah menjadi indikator penting bagi kemungkinan 
     terjadinya konflik. Semakin mudah sumber daya itu didapatkan oleh setiap 
     orang, maka kemungkinan konflik juga semakin rendah. Sebaliknya 
     semakin langka sumber daya yang tersedia sehingga terjadi kompetisi untuk 
     mendapatkan sumber daya maka kemungkinan terjadinya konflik semakin 
     besar.
                Ex: orang Madura yang tinggal di daerah orang Dayak dan 
                meguasai kepemilikan tanah orang Dayak yang seharusnya itu 
                adalah hak orang Dayak yang mengakibatkan terjadi nya 
                konflik.
  3. Kepentingan yang sama diantara beberapa pihak
  4. Ketidakjelasan aturan (ketidakadilan).
PELAKU DALAM KONFLIK
  1. Masyarakat Dayak
  2. masyarakat Madura yang tinggal di Kalteng Dayak


CARA MENGATASI KONFLIK
  1. Meningkatkan tingkat pengetahuan
  2. menguranagi komunitas orang Madura yang tinggal di daerah Dayak
  3. Menegakkan hukum

More Related Content

What's hot

Konflik Sosial Kelas XI-1
Konflik Sosial Kelas XI-1Konflik Sosial Kelas XI-1
Konflik Sosial Kelas XI-1
MAN SAMPIT
 
Ppt konflik-xi
Ppt konflik-xiPpt konflik-xi
Ppt konflik-xi
Siti Oyim
 
Materi Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptx
Materi Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptxMateri Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptx
Materi Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptx
SeptyaSari2
 
ppt nilai - nilai pancasila masa kini
ppt nilai - nilai pancasila masa kinippt nilai - nilai pancasila masa kini
ppt nilai - nilai pancasila masa kini
DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
 
Integrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Integrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal IkaIntegrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Integrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Smywlndr wlndr
 
PPT BAGIAN 1 PANCASILA.ppt
PPT BAGIAN 1 PANCASILA.pptPPT BAGIAN 1 PANCASILA.ppt
PPT BAGIAN 1 PANCASILA.ppt
Muhamad Yogi
 
wawasan kebangsaan dan nilai bela negara
wawasan kebangsaan dan nilai bela negarawawasan kebangsaan dan nilai bela negara
wawasan kebangsaan dan nilai bela negara
Muslihin Hilim
 
Makalah Lengkap Globalisasi
Makalah Lengkap GlobalisasiMakalah Lengkap Globalisasi
Makalah Lengkap GlobalisasiCici Cweety
 
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKNIntegrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Afif Fauzi
 
Interaksi Sosial Kelas X- 1
Interaksi Sosial Kelas X- 1Interaksi Sosial Kelas X- 1
Interaksi Sosial Kelas X- 1
MAN SAMPIT
 
Modul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase D
Modul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase DModul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase D
Modul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase D
Modul Guruku
 
sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"
sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"
sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"
Dedi Saputra
 
Wawasan Nusantara
Wawasan NusantaraWawasan Nusantara
Wawasan Nusantara
Dadang Solihin
 
Integrasi nasional
Integrasi nasional Integrasi nasional
Integrasi nasional
Nadya Syabilla Arviadea
 
Power point bahan ajar pkn
Power point bahan ajar pknPower point bahan ajar pkn
Power point bahan ajar pkn
nuffiq ahmad
 
Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi
Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi  Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi
Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi
Dadang Solihin
 
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrismesosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
Surya Ardi
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
SEJARAH UNY
 
Makalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean Mantikha
Makalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean MantikhaMakalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean Mantikha
Makalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean Mantikha
DIEAN MANTIKHA
 

What's hot (20)

Konflik Sosial Kelas XI-1
Konflik Sosial Kelas XI-1Konflik Sosial Kelas XI-1
Konflik Sosial Kelas XI-1
 
Ppt konflik-xi
Ppt konflik-xiPpt konflik-xi
Ppt konflik-xi
 
Materi Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptx
Materi Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptxMateri Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptx
Materi Sosiologi Kelas XI Bab 2. Permasalahan Sosial (Kurikulum 2013).pptx
 
ppt nilai - nilai pancasila masa kini
ppt nilai - nilai pancasila masa kinippt nilai - nilai pancasila masa kini
ppt nilai - nilai pancasila masa kini
 
Integrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Integrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal IkaIntegrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Integrasi Nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
 
PPT BAGIAN 1 PANCASILA.ppt
PPT BAGIAN 1 PANCASILA.pptPPT BAGIAN 1 PANCASILA.ppt
PPT BAGIAN 1 PANCASILA.ppt
 
wawasan kebangsaan dan nilai bela negara
wawasan kebangsaan dan nilai bela negarawawasan kebangsaan dan nilai bela negara
wawasan kebangsaan dan nilai bela negara
 
Makalah Lengkap Globalisasi
Makalah Lengkap GlobalisasiMakalah Lengkap Globalisasi
Makalah Lengkap Globalisasi
 
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKNIntegrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
 
Interaksi Sosial Kelas X- 1
Interaksi Sosial Kelas X- 1Interaksi Sosial Kelas X- 1
Interaksi Sosial Kelas X- 1
 
Modul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase D
Modul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase DModul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase D
Modul Ajar IPS Kelas 8 SMP Fase D
 
Struktur sosial
Struktur sosialStruktur sosial
Struktur sosial
 
sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"
sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"
sosiologi "konflik, kekerasan, dan upaya penyelesaian"
 
Wawasan Nusantara
Wawasan NusantaraWawasan Nusantara
Wawasan Nusantara
 
Integrasi nasional
Integrasi nasional Integrasi nasional
Integrasi nasional
 
Power point bahan ajar pkn
Power point bahan ajar pknPower point bahan ajar pkn
Power point bahan ajar pkn
 
Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi
Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi  Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi
Nasionalisme Kebangsaan Pemuda Indonesia di Era Globalisasi
 
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrismesosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
 
Makalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean Mantikha
Makalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean MantikhaMakalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean Mantikha
Makalah Pengaruh Keluarga Broken Home |Diean Mantikha
 

Viewers also liked

Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan SolusinyaKonflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
musniumar
 
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-cKasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
helenapakpahan
 
Konflik Antar Suku (Presentasi)
Konflik Antar Suku (Presentasi)Konflik Antar Suku (Presentasi)
Konflik Antar Suku (Presentasi)
Aryazaky Iman Fauzy
 
Contoh Kasus Manajemen Konflik
Contoh Kasus Manajemen KonflikContoh Kasus Manajemen Konflik
Contoh Kasus Manajemen KonflikHerpiko Dwi Aguno
 
Contoh kasus budaya di suatu lembaga
Contoh kasus budaya di suatu lembagaContoh kasus budaya di suatu lembaga
Contoh kasus budaya di suatu lembaga
Fikri Muqaffa
 
Perang Sampit di Madura
Perang Sampit di MaduraPerang Sampit di Madura
Perang Sampit di Madura
Saraswati N
 
Interesting places in indonesia (English)
Interesting places in indonesia (English)Interesting places in indonesia (English)
Interesting places in indonesia (English)
Adisa Alifya
 
KAMERA (FIsika kelas 10)
KAMERA (FIsika kelas 10)KAMERA (FIsika kelas 10)
KAMERA (FIsika kelas 10)
Adisa Alifya
 
JAWA TIMUR
JAWA TIMURJAWA TIMUR
JAWA TIMUR
Dina Anggraini
 
Kelompok 4
Kelompok 4Kelompok 4
Kelompok 4
rahmad27
 
Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...
Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...
Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...
Vinny Ariva
 
Konflik+etnis edit 1
Konflik+etnis edit 1Konflik+etnis edit 1
Konflik+etnis edit 1
ahay qwerty
 
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalMakalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Dewi Annisa
 
Makalah konflik papua
Makalah konflik papuaMakalah konflik papua
Makalah konflik papua
Ai Roudatul
 
pelanggaran ham beserta gambarnya
pelanggaran ham beserta gambarnyapelanggaran ham beserta gambarnya
pelanggaran ham beserta gambarnya
Anwar Siregar
 
MASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIALMASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIAL
Phopy Dwi Pratiwi
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI
sapari89
 

Viewers also liked (17)

Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan SolusinyaKonflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
Konflik Sosial di DKI Jakarta Permasalahan dan Solusinya
 
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-cKasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
 
Konflik Antar Suku (Presentasi)
Konflik Antar Suku (Presentasi)Konflik Antar Suku (Presentasi)
Konflik Antar Suku (Presentasi)
 
Contoh Kasus Manajemen Konflik
Contoh Kasus Manajemen KonflikContoh Kasus Manajemen Konflik
Contoh Kasus Manajemen Konflik
 
Contoh kasus budaya di suatu lembaga
Contoh kasus budaya di suatu lembagaContoh kasus budaya di suatu lembaga
Contoh kasus budaya di suatu lembaga
 
Perang Sampit di Madura
Perang Sampit di MaduraPerang Sampit di Madura
Perang Sampit di Madura
 
Interesting places in indonesia (English)
Interesting places in indonesia (English)Interesting places in indonesia (English)
Interesting places in indonesia (English)
 
KAMERA (FIsika kelas 10)
KAMERA (FIsika kelas 10)KAMERA (FIsika kelas 10)
KAMERA (FIsika kelas 10)
 
JAWA TIMUR
JAWA TIMURJAWA TIMUR
JAWA TIMUR
 
Kelompok 4
Kelompok 4Kelompok 4
Kelompok 4
 
Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...
Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...
Pengaruh tingkat pengangguran dan tingkat UMP terhadap tingkat kemiskinan Pro...
 
Konflik+etnis edit 1
Konflik+etnis edit 1Konflik+etnis edit 1
Konflik+etnis edit 1
 
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalMakalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
 
Makalah konflik papua
Makalah konflik papuaMakalah konflik papua
Makalah konflik papua
 
pelanggaran ham beserta gambarnya
pelanggaran ham beserta gambarnyapelanggaran ham beserta gambarnya
pelanggaran ham beserta gambarnya
 
MASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIALMASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIAL
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI ERA GLOBALISASI
 

More from mayasungeb

Nabi Ayub As
Nabi Ayub AsNabi Ayub As
Nabi Ayub As
mayasungeb
 
KARYA ILMIAH
KARYA ILMIAHKARYA ILMIAH
KARYA ILMIAH
mayasungeb
 
Sumber Hukum Internasional
Sumber Hukum InternasionalSumber Hukum Internasional
Sumber Hukum Internasionalmayasungeb
 
Sistem Kekerabatan Bali
Sistem Kekerabatan BaliSistem Kekerabatan Bali
Sistem Kekerabatan Bali
mayasungeb
 
Pancasila Sebagai Idiologi Terbuka
Pancasila Sebagai Idiologi TerbukaPancasila Sebagai Idiologi Terbuka
Pancasila Sebagai Idiologi Terbuka
mayasungeb
 

More from mayasungeb (6)

PROYEKSI PETA
PROYEKSI PETAPROYEKSI PETA
PROYEKSI PETA
 
Nabi Ayub As
Nabi Ayub AsNabi Ayub As
Nabi Ayub As
 
KARYA ILMIAH
KARYA ILMIAHKARYA ILMIAH
KARYA ILMIAH
 
Sumber Hukum Internasional
Sumber Hukum InternasionalSumber Hukum Internasional
Sumber Hukum Internasional
 
Sistem Kekerabatan Bali
Sistem Kekerabatan BaliSistem Kekerabatan Bali
Sistem Kekerabatan Bali
 
Pancasila Sebagai Idiologi Terbuka
Pancasila Sebagai Idiologi TerbukaPancasila Sebagai Idiologi Terbuka
Pancasila Sebagai Idiologi Terbuka
 

Konflik Budaya