SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Penggaran perusahan
Anggaran Tenaga kerja
Kelompok 4
1. M.ALFIN
2. PURWANTO
3. DUPITA SARI
4. ANANG SETIADI
5. M TABIB HUDAYA
6. AHMAD FURKON
7. LAFRAN EDY
8. DIAH FITRIANA
estimasi biaya yang disiapkan atau
diperlukan untuk mempekerjakan,
mempertahankan, dan mengelola
tenaga kerja dalam sebuah
organisasi atau proyek.
Anggaran Tenaga Kerja
mengapa anggaran kerja itu penting?
1. Perencanaan Keuangan
Anggaran tenaga kerja membantu dalam perencanaan keuangan yang
efektif. Dengan memiliki perkiraan biaya yang terkait dengan tenaga
kerja, organisasi dapat mengalokasikan dana dengan bijaksana untuk
membayar gaji, tunjangan, pelatihan, dan biaya karyawan lainnya.Hal
ini membantu menjaga stabilitas keuangan dan mencegah terjadinya
kekurangan atau kelebihan dana. Tim HR dan finance pun akan
dimudahkan dengan ada perhitungan anggaran ini.
2. Pengelolaan Sumber Daya Manusia
Anggaran tenaga kerja membantu dalam pengelolaan sumber daya
manusia secara efektif. Dengan mengestimasi kebutuhan tenaga kerja
dan biaya yang terkait, organisasi dapat merencanakan kebutuhan
perekrutan, pengembangan karyawan, dan manajemen kinerja dengan
lebih baik.
lanjutan
3. Pengendalian Pengeluaran
Dengan memiliki anggaran tenaga kerja yang jelas, organisasi dapat memantau dan
mengendalikan pengeluaran terkait dengan tenaga kerja. Ini membantu mencegah
terjadinya pemborosan atau pengeluaran yang tidak perlu.Dengan memperhatikan
anggaran tenaga kerja, organisasi dapat mengambil langkah-langkah pengendalian biaya
yang tepat, seperti mengevaluasi kebutuhan rekrutmen, mengoptimalkan kebijakan
kompensasi, atau memprioritaskan pelatihan yang relevan.
4. Perencanaan Sumber Daya Manusia
Anggaran tenaga kerja membantu dalam merencanakan sumber daya manusia jangka
panjang. Dengan memperkirakan kebutuhan tenaga kerja di masa depan, organisasi
dapat merencanakan kebijakan rekrutmen, pengembangan, dan retensi yang sesuai.
5. Evaluasi Kinerja
Anggaran tenaga kerja memberikan kerangka evaluasi kinerja yang objektif. Dengan
membandingkan anggaran dengan realisasi biaya tenaga kerja, organisasi dapat
mengevaluasi efisiensi pengelolaan tenaga kerja dan mengidentifikasi area di mana
pengeluaran dapat diperbaiki.Dengan memahami pentingnya anggaran tenaga kerja,
organisasi dapat mengelola sumber daya manusia dengan lebih baik, menjaga kestabilan
keuangan, dan memastikan efisiensi operasional yang optimal.
Faktor faktor yang mempegaruhi
anggaran tenaga kerja
1 Kebutuhan tenaga kerja:
ditentukan oleh volume produksi, sedangkan
volume produksi ditentukan oleh volume penjualan.
2) Teknologi produksi:
jika perusahaan menggunakan teknologi produksi
padat karya (teknologi sederhana), maka kebutuhan
tenaga kerja relatif banyak, sedangkan jika
perusahaan menggunakan teknologi padat modal
(teknologi canggih), maka kebutuhan tenaga kerja
relatif sedikit.
Tenaga Kerja biasanya terbagi menjadi
2 yaitu:
1 Tenaga kerja langsung
yaitu tenaga kerja secara langsung berperan dalam
proses produksi atau produk yang dihasilkan. Sifat
tenaga kerja langsung: - Besar kecilnya biaya sangat
tergantung pada tingkat kegiatan produksi - Merupakan
biaya variablel - Merupakan tenaga kerja yang
kegiatannya langsung dapat dihubungkan dengan
produk akhir (terutama dalam penentuan harga pokok)
2 Tenaga kerja tidak langsung
yaitu tenaga kerja yang secara tidak langsung berperan
dalam proses produksi dan biayanya dikaitkan dengan
biaya overhead pabrik.
Langkah langkah penyusunan anggaran Tenaga
Kerja
1 Identifikasi Kebutuhan Tenaga Kerja: Identifikasi
kebutuhan tenaga kerja berdasarkan tugas, posisi, dan
proyek yang ada
2 Tinjau Kebijakan Kompensasi: Evaluasi kebijakan
kompensasi (gaji, tunjangan, bonus, dan insentif lainnya)
3 Hitung Biaya Gaji: Perkiraan gaji posisi berdasarkan
tingkat kompensasi (pengalaman, tingkat pendidikan, dan
tanggung jawab)
4 Pertimbangkan Tunjangan dan Fasilitas: Tinjau dan
hitung semua biaya tunjangan hingga fasilitas
5 Evaluasi Biaya Rekrutmen dan Seleksi: Hitung biaya
yang terkait dengan proses rekrutmen dan seleksi
karyawan baru.
Lanjutan
6 Perkiraan Biaya Pelatihan dan Pengembangan:
Mencakup biaya pelatihan internal atau eksternal, materi
pelatihan, instruktur, dll.
7 Pertimbangkan Biaya Karyawan Lainnya:
Misalnya kontribusi ke program pensiun, asuransi
karyawan, pajak karyawan, dan tunjangan lainnya.
8 Tinjau Biaya Overhead: Misalnya seperti biaya
administrasi, peralatan dan perangkat lunak, biaya
kantor dan fasilitasnya.
9 Periksa Anggaran Tahun Sebelumnya: Dilakukan
untuk memperoleh wawasan dan membandingkan
dengan situasi dan rencana saat ini.
10 Evaluasi dan Revisi: Evaluasi anggaran tenaga
kerja yang disusun dan lakukan revisi jika diperlukan.
manfaat penyusunan anggaran tenaga
kerja
1. Penggunaan tenaga kerja lebih efisien,
karena rencana yang matang.
2. Pengeluaran biaya tenaga kerja menjadi
lebih efisien, karena sudah diatur.
3. Harga pokok dagang dapat dihitung secara
tepat.
4. Dapat dipakai sebagai alat pengawasan.
Contoh Soal Anggaran tenaga kerja
PT. DS-DJ menyusun anggaran tenaga kerja untuk tahun depan. Proses
produksi dilaksanakan oleh dua departemen, yaitu departemen I dan
departemen II. Rencana produksi tahun depan adalah: triwulan satu 400
unit; triwulan dua 500 unit; triwulan tiga 600 unit; dan triwulan empat
700 unit. Standar jam kerja per unit produk untuk departemen satu 2 jam
dan departemen dua 3 jam. Sedangkan standar tarif upah untuk
departemen satu Rp 4jt dan departemen dua Rp 5jt
.
THANK YOU

More Related Content

Similar to kelompok 1 anggaran perusahaan.pptx

Sistem pengendalian-manajemen
Sistem pengendalian-manajemenSistem pengendalian-manajemen
Sistem pengendalian-manajemenaziz zishel
 
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...IrsyadArighi
 
Pertemuan ke 7
Pertemuan ke 7Pertemuan ke 7
Pertemuan ke 7padlah1984
 
akuntansi biaya .pptx
akuntansi biaya .pptxakuntansi biaya .pptx
akuntansi biaya .pptxArestyWangi
 
Anggaran HRD Departement
Anggaran HRD DepartementAnggaran HRD Departement
Anggaran HRD DepartementEko Mardianto
 
Kelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptx
Kelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptxKelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptx
Kelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptxRahmatSetiawan63
 
PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5
PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5
PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5Novi Ayu Pratiwi
 
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...Dian Anggraeni
 
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm dan...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm  dan...Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm  dan...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm dan...wendi_bppk
 
Agustus 18b proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...
Agustus 18b   proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...Agustus 18b   proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...
Agustus 18b proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...Alrasid Al
 
Tugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejikTugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejikvia aulistiani
 
Tugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejikTugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejikvia aulistiani
 
Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...
Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...
Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...CELINEDANARIS
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaOkviana Nargiya
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaOkviana Nargiya
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaOkviana Nargiya
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaOkviana Nargiya
 
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptxPertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptxAnnisaRahayuu
 

Similar to kelompok 1 anggaran perusahaan.pptx (20)

Sistem pengendalian-manajemen
Sistem pengendalian-manajemenSistem pengendalian-manajemen
Sistem pengendalian-manajemen
 
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN ANGGARAN ADMINISTRASI DAN UMUM P...
 
Tugas framework
Tugas frameworkTugas framework
Tugas framework
 
Pertemuan ke 7
Pertemuan ke 7Pertemuan ke 7
Pertemuan ke 7
 
akuntansi biaya .pptx
akuntansi biaya .pptxakuntansi biaya .pptx
akuntansi biaya .pptx
 
Anggaran HRD Departement
Anggaran HRD DepartementAnggaran HRD Departement
Anggaran HRD Departement
 
Kelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptx
Kelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptxKelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptx
Kelompok 3 Mk. Manjemen operasi Modul 6 (1).pptx
 
PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5
PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5
PPT Simulasi Bisnis Kelompok 5
 
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produksi, Unive...
 
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm dan...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm  dan...Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm  dan...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, pengendalian internal siklus sdm dan...
 
Agustus 18b proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...
Agustus 18b   proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...Agustus 18b   proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...
Agustus 18b proposal penawaran pelatihan bidang manajemen kepegawaian dan a...
 
Tugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejikTugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejik
 
Tugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejikTugas rangkuman stratejik
Tugas rangkuman stratejik
 
Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...
Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...
Tugas 6, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem informa...
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatiga
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatiga
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatiga
 
Budgeting stain salatiga
Budgeting stain salatigaBudgeting stain salatiga
Budgeting stain salatiga
 
Budgeting
BudgetingBudgeting
Budgeting
 
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptxPertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfEirinELS
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMPNiPutuDewikAgustina
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMSISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMhanyakaryawan1
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...luqmanhakimkhairudin
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxTekiMulyani
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMSISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 

kelompok 1 anggaran perusahaan.pptx

  • 2. Kelompok 4 1. M.ALFIN 2. PURWANTO 3. DUPITA SARI 4. ANANG SETIADI 5. M TABIB HUDAYA 6. AHMAD FURKON 7. LAFRAN EDY 8. DIAH FITRIANA
  • 3. estimasi biaya yang disiapkan atau diperlukan untuk mempekerjakan, mempertahankan, dan mengelola tenaga kerja dalam sebuah organisasi atau proyek. Anggaran Tenaga Kerja
  • 4. mengapa anggaran kerja itu penting? 1. Perencanaan Keuangan Anggaran tenaga kerja membantu dalam perencanaan keuangan yang efektif. Dengan memiliki perkiraan biaya yang terkait dengan tenaga kerja, organisasi dapat mengalokasikan dana dengan bijaksana untuk membayar gaji, tunjangan, pelatihan, dan biaya karyawan lainnya.Hal ini membantu menjaga stabilitas keuangan dan mencegah terjadinya kekurangan atau kelebihan dana. Tim HR dan finance pun akan dimudahkan dengan ada perhitungan anggaran ini. 2. Pengelolaan Sumber Daya Manusia Anggaran tenaga kerja membantu dalam pengelolaan sumber daya manusia secara efektif. Dengan mengestimasi kebutuhan tenaga kerja dan biaya yang terkait, organisasi dapat merencanakan kebutuhan perekrutan, pengembangan karyawan, dan manajemen kinerja dengan lebih baik.
  • 5. lanjutan 3. Pengendalian Pengeluaran Dengan memiliki anggaran tenaga kerja yang jelas, organisasi dapat memantau dan mengendalikan pengeluaran terkait dengan tenaga kerja. Ini membantu mencegah terjadinya pemborosan atau pengeluaran yang tidak perlu.Dengan memperhatikan anggaran tenaga kerja, organisasi dapat mengambil langkah-langkah pengendalian biaya yang tepat, seperti mengevaluasi kebutuhan rekrutmen, mengoptimalkan kebijakan kompensasi, atau memprioritaskan pelatihan yang relevan. 4. Perencanaan Sumber Daya Manusia Anggaran tenaga kerja membantu dalam merencanakan sumber daya manusia jangka panjang. Dengan memperkirakan kebutuhan tenaga kerja di masa depan, organisasi dapat merencanakan kebijakan rekrutmen, pengembangan, dan retensi yang sesuai. 5. Evaluasi Kinerja Anggaran tenaga kerja memberikan kerangka evaluasi kinerja yang objektif. Dengan membandingkan anggaran dengan realisasi biaya tenaga kerja, organisasi dapat mengevaluasi efisiensi pengelolaan tenaga kerja dan mengidentifikasi area di mana pengeluaran dapat diperbaiki.Dengan memahami pentingnya anggaran tenaga kerja, organisasi dapat mengelola sumber daya manusia dengan lebih baik, menjaga kestabilan keuangan, dan memastikan efisiensi operasional yang optimal.
  • 6. Faktor faktor yang mempegaruhi anggaran tenaga kerja 1 Kebutuhan tenaga kerja: ditentukan oleh volume produksi, sedangkan volume produksi ditentukan oleh volume penjualan. 2) Teknologi produksi: jika perusahaan menggunakan teknologi produksi padat karya (teknologi sederhana), maka kebutuhan tenaga kerja relatif banyak, sedangkan jika perusahaan menggunakan teknologi padat modal (teknologi canggih), maka kebutuhan tenaga kerja relatif sedikit.
  • 7. Tenaga Kerja biasanya terbagi menjadi 2 yaitu: 1 Tenaga kerja langsung yaitu tenaga kerja secara langsung berperan dalam proses produksi atau produk yang dihasilkan. Sifat tenaga kerja langsung: - Besar kecilnya biaya sangat tergantung pada tingkat kegiatan produksi - Merupakan biaya variablel - Merupakan tenaga kerja yang kegiatannya langsung dapat dihubungkan dengan produk akhir (terutama dalam penentuan harga pokok) 2 Tenaga kerja tidak langsung yaitu tenaga kerja yang secara tidak langsung berperan dalam proses produksi dan biayanya dikaitkan dengan biaya overhead pabrik.
  • 8. Langkah langkah penyusunan anggaran Tenaga Kerja 1 Identifikasi Kebutuhan Tenaga Kerja: Identifikasi kebutuhan tenaga kerja berdasarkan tugas, posisi, dan proyek yang ada 2 Tinjau Kebijakan Kompensasi: Evaluasi kebijakan kompensasi (gaji, tunjangan, bonus, dan insentif lainnya) 3 Hitung Biaya Gaji: Perkiraan gaji posisi berdasarkan tingkat kompensasi (pengalaman, tingkat pendidikan, dan tanggung jawab) 4 Pertimbangkan Tunjangan dan Fasilitas: Tinjau dan hitung semua biaya tunjangan hingga fasilitas 5 Evaluasi Biaya Rekrutmen dan Seleksi: Hitung biaya yang terkait dengan proses rekrutmen dan seleksi karyawan baru.
  • 9. Lanjutan 6 Perkiraan Biaya Pelatihan dan Pengembangan: Mencakup biaya pelatihan internal atau eksternal, materi pelatihan, instruktur, dll. 7 Pertimbangkan Biaya Karyawan Lainnya: Misalnya kontribusi ke program pensiun, asuransi karyawan, pajak karyawan, dan tunjangan lainnya. 8 Tinjau Biaya Overhead: Misalnya seperti biaya administrasi, peralatan dan perangkat lunak, biaya kantor dan fasilitasnya. 9 Periksa Anggaran Tahun Sebelumnya: Dilakukan untuk memperoleh wawasan dan membandingkan dengan situasi dan rencana saat ini. 10 Evaluasi dan Revisi: Evaluasi anggaran tenaga kerja yang disusun dan lakukan revisi jika diperlukan.
  • 10. manfaat penyusunan anggaran tenaga kerja 1. Penggunaan tenaga kerja lebih efisien, karena rencana yang matang. 2. Pengeluaran biaya tenaga kerja menjadi lebih efisien, karena sudah diatur. 3. Harga pokok dagang dapat dihitung secara tepat. 4. Dapat dipakai sebagai alat pengawasan.
  • 11. Contoh Soal Anggaran tenaga kerja PT. DS-DJ menyusun anggaran tenaga kerja untuk tahun depan. Proses produksi dilaksanakan oleh dua departemen, yaitu departemen I dan departemen II. Rencana produksi tahun depan adalah: triwulan satu 400 unit; triwulan dua 500 unit; triwulan tiga 600 unit; dan triwulan empat 700 unit. Standar jam kerja per unit produk untuk departemen satu 2 jam dan departemen dua 3 jam. Sedangkan standar tarif upah untuk departemen satu Rp 4jt dan departemen dua Rp 5jt .
  • 12.