SlideShare a Scribd company logo
KEGIATAN SELEKSI PSB
JESSICA DEWI FORTUNA MARPAUNG
PEMBIMBING: BPK. ANWARSAN NASUTION
KEGIATAN SELEKSI PSB
PSB (Penerimaan Siswa Baru) merupakan kegiatan wajib tiap tahunnya yang dikepalai oleh
urusan Kesiswaan.
Untuk bisa bersekolah di sini, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon siswa,
yakni kecerdasan intelektual, kesehatan, dan kekuatan fisik. Dalam kegiatan seleksi PSB,
terdapat dua tahap untuk menguji calon siswa, yakni: Tahap pertamaTes Akademik
Tahap kedua  Tes Psikotes, Tes Kesehatan, dan Tes Kesamaptaan.
Apabila calon siswa lulus dalam tahap pertama, maka mereka dapat melanjut menuju
tahap kedua. Jika tidak, maka perjuangan mereka berhenti sampai di situ saja.
Dalam pelaksanaannya ada banyak kelebihan dan kekurangan yang dilakukan oleh panitia
setiap tahunnya. Saya harap semoga dengan adanya PPT ini dapat membenahi kegiatan
seleksi PSB kita menjadi lebih baik.
PPT yang saya buat adalah berdasarkan pendapat dan pengalaman dari berbagai pihak,
mulai dari teman-teman, adik kelas, guru, wali kelas, dan pembimbing saya yaitu Bpk.
Anwarsan Nasution. Mari kita saksikan bersama 
EVALUASI
SMA Matauli merupakan sekolah yang sangat disanjung di berbagai daerah.
Sehingga memiliki banyak peminat. Setiap peminat memiliki impian yang sama
yaitu ingin bersekolah di sini.
Sekolah yang unggul tentunya akan memilih siswa-siswa yang unggul pula untuk
bergabung di dalamnya. Dengan adanya kegiatan seleksi PSB, diharapkan mampu
menyaring siswa-siswi yang unggul untuk menjadi bagian di dalamnya.
Setiap tahun kita melaksanakan kegiatan seleksi PSB. Di setiap kegiatan, pasti kita
memiliki banyak kelebihan yang perlu diapresiasi dan juga kekurangan yang perlu
dievaluasi.
Dalam hal ini, saya akan memberikan beberapa evaluasi terhadap kegiatan seleksi
PSB yang kita adakan.
Saya akan memberikan beberapa evaluasi terhadap kegiatan seleksi PSB kita dengan
cara membaginya ke dalam beberapa garis besar, yaitu:
Waktu Waktu yang diumumkan oleh panitia terkadang berbeda dengan apa yang
telah diumumkan di internet (website Matauli). Sehingga membuat beberapa calon
siswa dan orang tua siswa kebingungan.
Kakak Pembina  Sebaiknya kakak Pembina yang telah ditunjuk datang lebih cepat
dibandingkan dengan calon siswa. Namun yang terjadi adalah para Pembina datang
lebih lama dibandingkan calon siswa. Sehingga membuat calon siswa kebingungan
mengenai lokasi tes. Tidak hanya itu, sebaiknya kakak-kakak Pembina berperan aktif
dalam pelaksanaan kegiatan seleksi PSB.
EVALUASI
EVALUASI
Variasi kegiatan  Menurut Bpk. Anwarsan Nasution, saat tes kesamaptaan, ada
beberapa kegiatan pemanasan yang sebaiknya dilakukan oleh calon siswa,
seperti lari keliling lapangan, diikuti dengan gerakan statis, lalu gerakan dinamis.
Namun yang terjadi, hanya gerakan pemanasan di tempat oleh panitia.
Sebaiknya hal tersebut tidak boleh dilakukan karena dapat membahayakan calon
siswa.
Kemudian ada rasa jenuh/bosan pada calon siswa dalam pelaksanaan kegiatan,
karena dalam setiap tes, mereka pasti harus menunggu waktu yang cukup lama
untuk mendapatkan giliran mereka. Sebaiknya, kakak Pembina yang bertugas
lebih memanfaatkan waktu tersebut dengan mengadakan kegiatan seperti
menyanyi,ataupun pengenalan diri dan bakat. Agar kejenuhan tidak dirasakan
oleh para calon siswa dan mereka dapat mengenal satu sama lain.
Sebuah institusi tidak akan memiliki banyak peminat jika institusi itu sendiri
tidak dikenal baik oleh masyarakat pada umumnya.
Setiap peminat harus dijamu dengan hidangan yang segar yang tidak
hanya terlihat di gambar/poster, tetapi juga harus disajikan dalam dunia
nyata.
Dalam hal ini adalah pelayanan pendidikan. Sudah sangat banyak warta-
warta mengenai prestasi sekolah ini. Dengan adanya embel-embel “plus”
yang berarti unggul itu berarti kita harus memperlihatkan keunggulan kita
itu dalam segala hal.
Dimulai dari yang terkecil/sepele.
Apa yang unggul dalam kegiatan seleksi PSB kita?
APRESIASI
Ada banyak hal yang dapat kita apresiasi dari seleksi PSB kita yang akan saya bagi ke dalam
beberapa garis besar, yaitu:
Waktu  Dengan perencanaan yang sangat baik, semua dapat terlaksana. Hal ini
dikarenakan, hari/tanggal kegiatan tidak mengganggu proses belajar-mengajar setiap SMP
dan waktu yang telah disesuaikan dengan calendar pendidikan. Tidak hanya itu,
pengumuman dibukanya pendaftaran pun telah lama diumumkan sehingga para calon
siswa telah mempersiapkan diri sebelumnya.
Tempat  Dengan adanya PanLok (Panitia Lokal) yang tersebar di beberapa daerah
Sumatera Utara, para calon siswa dapat mengikuti tes dengan nyaman. Tidak hanya itu,
tempat yang telah disediakan pun aman dan nyaman karena telah dipersiapkan
sebelumnya.
Variasi Kegiatan  Dengan adanya variasi kegiatan, seluruh syarat untuk masuk ke SMA
Matauli dapat terpenuhi. Mulai dari Tes Akademik, Tes Psikotes, Tes Kesehatan, dan Tes
Kesamaptaan.
APRESIASI
Tes Akademik  Seluruh soal yang diujikan sudah sesuai dengan standar sekolah.
Sehingga layak untuk diujikan kepada calon peserta didik.
Tes Psikotes  Ada beberapa kakak kelas yang berperan sebagai pembina yang
memberikan arahan kepada calon siswa ketika hendak memasuki ruangan psikotes.
Menurut saya itu sangat bagus dan perlu dipertahankan, karena keberadaan kakak-kakak
pembina sangat membantu agar menjaga situasi tetap kondusif.
Tes Kesehatan  Sudah berjalan dengan sangat baik karena dengan adanya tes kesehatan,
calon siswa dapat melihat kondisi kesehatannya yang sebenarnya.
Tes Kesamaptaan  SMA Matauli merupakan sekolah semi-militer, sehingga calon siswa
yang ingin masuk harus diuji fisiknya terlebih dahulu. Tes kesamaptaan sudah memenuhi
kriteria karena sudah semua variasi kekuatan diuji, mulai dari kekuatan otot tangan, kaki,
maupun daya tahan tubuh.
APRESIASI
KESIMPULAN & SARAN
Sudah menjadi rutinitas bagi kita untuk dapat menyambut calon siswa baru dari seluruh
penjuru daerah untuk dapat menempuh pendidikan di SMA kita tercinta ini.
Sebagai siswi kelas XI saya pasti punya pengalaman ganda mengenai seleksi PSB ini, saya
telah mengalami seleksi PSB dan saya juga telah melihat proses seleksi PSB itu sendiri.
Dalam kegiatan seleksi PSB ada banyak hal yang perlu kita lakukan yaitu, evaluasi setiap hal
pasti selalu ada kekurangan oleh karena itu agar dapat menjadi lebih baik, kita harus
mengevaluasi kekurangan. Selain itu, kita juga perlu apresiasi. Setiap pelaksanaan yang baik,
harus kita apresiasi agar kita dapat konsisten melakukannya dengan baik.
Mohon maaf apabila terdapat kata-kata yang kurang berkenan. Semoga setelah melihat
tayangan PPT saya, kegiatan seleksi PSB dapat berjalan lebih baik dari tahun ke tahun.
Hingga tidak ada lagi evaluasi dalam pelaksanaannya, melainkan apresiasi yang akan selalu
dibangga-banggakan.
TERIMAKASIH

More Related Content

Viewers also liked

Exspresion Using and Giving Compliments
Exspresion Using and Giving ComplimentsExspresion Using and Giving Compliments
Exspresion Using and Giving Compliments
Teguh Sasmito
 
How to Congratulate, Compliment and Showing care
How to Congratulate, Compliment and Showing careHow to Congratulate, Compliment and Showing care
How to Congratulate, Compliment and Showing care
Hasna Karimah
 
RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013
Bob Septian
 
Expression of complimenting and showing care
Expression of complimenting and showing careExpression of complimenting and showing care
Expression of complimenting and showing careratna kyoo
 
expressing of congratulation
expressing of congratulationexpressing of congratulation
expressing of congratulation
divi adinsyah
 
contoh soal Pauli kraepelin
contoh soal Pauli kraepelincontoh soal Pauli kraepelin
contoh soal Pauli kraepelin
Wama Selopangrekso
 
Test angka
Test angkaTest angka
Test angkaino13
 
Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014
Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014
Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014
FIRDAUS ACHSAN
 
Giving and Receiving Compliments
Giving and Receiving ComplimentsGiving and Receiving Compliments
Giving and Receiving ComplimentsAiden Yeh
 
Download soal psikotes dan jawabannya
Download soal psikotes dan jawabannyaDownload soal psikotes dan jawabannya
Download soal psikotes dan jawabannya
EbookSoal Psikotes
 
Powerpoint Presentation for Teaching Compliment
Powerpoint Presentation for Teaching ComplimentPowerpoint Presentation for Teaching Compliment
Powerpoint Presentation for Teaching Compliment
Bob Septian
 
Complimenting and replying to compliments
Complimenting and replying to complimentsComplimenting and replying to compliments
Complimenting and replying to compliments
Rowena Wheng Rosalejos
 

Viewers also liked (12)

Exspresion Using and Giving Compliments
Exspresion Using and Giving ComplimentsExspresion Using and Giving Compliments
Exspresion Using and Giving Compliments
 
How to Congratulate, Compliment and Showing care
How to Congratulate, Compliment and Showing careHow to Congratulate, Compliment and Showing care
How to Congratulate, Compliment and Showing care
 
RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS MENUNJUKKAN PERHATIANI KELAS X KURIKULUM 2013
 
Expression of complimenting and showing care
Expression of complimenting and showing careExpression of complimenting and showing care
Expression of complimenting and showing care
 
expressing of congratulation
expressing of congratulationexpressing of congratulation
expressing of congratulation
 
contoh soal Pauli kraepelin
contoh soal Pauli kraepelincontoh soal Pauli kraepelin
contoh soal Pauli kraepelin
 
Test angka
Test angkaTest angka
Test angka
 
Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014
Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014
Mid semester genap kelas 8 smp tahun2013/ 2014
 
Giving and Receiving Compliments
Giving and Receiving ComplimentsGiving and Receiving Compliments
Giving and Receiving Compliments
 
Download soal psikotes dan jawabannya
Download soal psikotes dan jawabannyaDownload soal psikotes dan jawabannya
Download soal psikotes dan jawabannya
 
Powerpoint Presentation for Teaching Compliment
Powerpoint Presentation for Teaching ComplimentPowerpoint Presentation for Teaching Compliment
Powerpoint Presentation for Teaching Compliment
 
Complimenting and replying to compliments
Complimenting and replying to complimentsComplimenting and replying to compliments
Complimenting and replying to compliments
 

Similar to Kegiatan seleksi psb

KETUA PEMBANGKANG.docx 1.docx
KETUA PEMBANGKANG.docx 1.docxKETUA PEMBANGKANG.docx 1.docx
KETUA PEMBANGKANG.docx 1.docx
nor azilah
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptxRuang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptx
khaerulumam82
 
Hasil Wawancara E1.docx
Hasil Wawancara E1.docxHasil Wawancara E1.docx
Hasil Wawancara E1.docx
FebriZulkhairiah
 
Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3
Nur Shah
 
Kanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptx
Kanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptxKanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptx
Kanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptx
adiswandana2
 
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
Best practices  muhamad tafsir tahun 2018Best practices  muhamad tafsir tahun 2018
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
MUHAMAD TAFSIR
 
Pos ppdb 2013 refisi
Pos ppdb 2013   refisiPos ppdb 2013   refisi
Pos ppdb 2013 refisi
Zoe Cube
 
Contoh proposal-ppdb
Contoh proposal-ppdbContoh proposal-ppdb
Contoh proposal-ppdb
kamal turmudzi
 
AKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdf
AKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdfAKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdf
AKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdf
lilidinasari15
 
CONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSA
CONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSACONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSA
CONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSA
UNIVERSITI MALAYSIA SARAWAK
 
Diklat stunting
Diklat stuntingDiklat stunting
Diklat stunting
nazrah2
 
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
alinaya3
 
kesiswaan
kesiswaankesiswaan
PRESENTASI ON THE JOB LEARNING
PRESENTASI ON THE JOB LEARNINGPRESENTASI ON THE JOB LEARNING
PRESENTASI ON THE JOB LEARNING
NASuprawoto Sunardjo
 
Notulen rapat tinjauan manajemen mutu
Notulen rapat tinjauan manajemen mutuNotulen rapat tinjauan manajemen mutu
Notulen rapat tinjauan manajemen mutuSMKN 3 tenggarong
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Ahmad Sayadi
 
Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb
Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb
Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb
sayaanakmalaysia2411
 
Pernyataan profesional
Pernyataan profesionalPernyataan profesional
Pernyataan profesionalSella Yunik
 
Tanya jawab tentang ujian nasional
Tanya jawab tentang ujian nasionalTanya jawab tentang ujian nasional
Tanya jawab tentang ujian nasionalMuhsin Hariyanto
 

Similar to Kegiatan seleksi psb (20)

KETUA PEMBANGKANG.docx 1.docx
KETUA PEMBANGKANG.docx 1.docxKETUA PEMBANGKANG.docx 1.docx
KETUA PEMBANGKANG.docx 1.docx
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptxRuang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.1 Kelompok 2.pptx
 
Hasil Wawancara E1.docx
Hasil Wawancara E1.docxHasil Wawancara E1.docx
Hasil Wawancara E1.docx
 
Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3
 
Kanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptx
Kanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptxKanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptx
Kanvas rancangan BAGJA_adi swandana.pptx
 
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
Best practices  muhamad tafsir tahun 2018Best practices  muhamad tafsir tahun 2018
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
 
Pos ppdb 2013 refisi
Pos ppdb 2013   refisiPos ppdb 2013   refisi
Pos ppdb 2013 refisi
 
Contoh proposal-ppdb
Contoh proposal-ppdbContoh proposal-ppdb
Contoh proposal-ppdb
 
AKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdf
AKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdfAKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdf
AKSI NYATA STRATEGI PPDB 2023/2024 Yang mendukung penguatan transisi PAUD-SD.pdf
 
CONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSA
CONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSACONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSA
CONTOH LAPORAN LENGKAP KEM APLIC, SMK BELADIN 94950 PUSA
 
Diklat stunting
Diklat stuntingDiklat stunting
Diklat stunting
 
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
 
kesiswaan
kesiswaankesiswaan
kesiswaan
 
PRESENTASI ON THE JOB LEARNING
PRESENTASI ON THE JOB LEARNINGPRESENTASI ON THE JOB LEARNING
PRESENTASI ON THE JOB LEARNING
 
Notulen rapat tinjauan manajemen mutu
Notulen rapat tinjauan manajemen mutuNotulen rapat tinjauan manajemen mutu
Notulen rapat tinjauan manajemen mutu
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
 
Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb
Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb
Kajian tindakan 2022 sambalewa dalam menghantar pb
 
Pernyataan profesional
Pernyataan profesionalPernyataan profesional
Pernyataan profesional
 
Tanya jawab tentang ujian nasional
Tanya jawab tentang ujian nasionalTanya jawab tentang ujian nasional
Tanya jawab tentang ujian nasional
 
Surat m
Surat mSurat m
Surat m
 

More from JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG

Manfaat dan bahaya spektrum gem
Manfaat dan bahaya spektrum gemManfaat dan bahaya spektrum gem
Manfaat dan bahaya spektrum gem
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Makanan khas karo cipera dan es oyen
Makanan khas karo cipera dan es oyenMakanan khas karo cipera dan es oyen
Makanan khas karo cipera dan es oyen
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
EKSOSITOSIS
EKSOSITOSISEKSOSITOSIS
Aspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu Utara
Aspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu UtaraAspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu Utara
Aspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu Utara
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Gerak lurus
Gerak lurusGerak lurus
Fungi
FungiFungi
Protista Mirip Jamur
Protista Mirip JamurProtista Mirip Jamur
Protista Mirip Jamur
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Teks Laporan Hasil Observasi
Teks Laporan Hasil ObservasiTeks Laporan Hasil Observasi
Teks Laporan Hasil Observasi
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Teks Eksposisi
Teks EksposisiTeks Eksposisi
Renungan harian Ucapan Syukur
Renungan harian Ucapan SyukurRenungan harian Ucapan Syukur
Renungan harian Ucapan Syukur
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Sarana/sumber masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber masuknya agama Islam di IndonesiaSarana/sumber masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber masuknya agama Islam di Indonesia
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Sarana/sumber/media masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber/media masuknya agama Islam di IndonesiaSarana/sumber/media masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber/media masuknya agama Islam di Indonesia
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 
Contoh Teks Prosedur Kompleks
Contoh Teks Prosedur KompleksContoh Teks Prosedur Kompleks
Contoh Teks Prosedur Kompleks
JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG
 

More from JESSICA DEWI FORTUNA BR. MARPAUNG (20)

Manfaat dan bahaya spektrum gem
Manfaat dan bahaya spektrum gemManfaat dan bahaya spektrum gem
Manfaat dan bahaya spektrum gem
 
Lemak
LemakLemak
Lemak
 
Narrative text
Narrative text  Narrative text
Narrative text
 
Seni kriya
Seni kriyaSeni kriya
Seni kriya
 
Makanan khas karo cipera dan es oyen
Makanan khas karo cipera dan es oyenMakanan khas karo cipera dan es oyen
Makanan khas karo cipera dan es oyen
 
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
 
EKSOSITOSIS
EKSOSITOSISEKSOSITOSIS
EKSOSITOSIS
 
Sel
SelSel
Sel
 
Aspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu Utara
Aspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu UtaraAspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu Utara
Aspek Geografi Aekkanopan, Labuhan Batu Utara
 
Gerak lurus
Gerak lurusGerak lurus
Gerak lurus
 
Fungi
FungiFungi
Fungi
 
Jamur
JamurJamur
Jamur
 
Protista Mirip Jamur
Protista Mirip JamurProtista Mirip Jamur
Protista Mirip Jamur
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
 
Teks Laporan Hasil Observasi
Teks Laporan Hasil ObservasiTeks Laporan Hasil Observasi
Teks Laporan Hasil Observasi
 
Teks Eksposisi
Teks EksposisiTeks Eksposisi
Teks Eksposisi
 
Renungan harian Ucapan Syukur
Renungan harian Ucapan SyukurRenungan harian Ucapan Syukur
Renungan harian Ucapan Syukur
 
Sarana/sumber masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber masuknya agama Islam di IndonesiaSarana/sumber masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber masuknya agama Islam di Indonesia
 
Sarana/sumber/media masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber/media masuknya agama Islam di IndonesiaSarana/sumber/media masuknya agama Islam di Indonesia
Sarana/sumber/media masuknya agama Islam di Indonesia
 
Contoh Teks Prosedur Kompleks
Contoh Teks Prosedur KompleksContoh Teks Prosedur Kompleks
Contoh Teks Prosedur Kompleks
 

Recently uploaded

Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
PutuRatihSiswinarti1
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 

Kegiatan seleksi psb

  • 1. KEGIATAN SELEKSI PSB JESSICA DEWI FORTUNA MARPAUNG PEMBIMBING: BPK. ANWARSAN NASUTION
  • 2. KEGIATAN SELEKSI PSB PSB (Penerimaan Siswa Baru) merupakan kegiatan wajib tiap tahunnya yang dikepalai oleh urusan Kesiswaan. Untuk bisa bersekolah di sini, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon siswa, yakni kecerdasan intelektual, kesehatan, dan kekuatan fisik. Dalam kegiatan seleksi PSB, terdapat dua tahap untuk menguji calon siswa, yakni: Tahap pertamaTes Akademik Tahap kedua  Tes Psikotes, Tes Kesehatan, dan Tes Kesamaptaan. Apabila calon siswa lulus dalam tahap pertama, maka mereka dapat melanjut menuju tahap kedua. Jika tidak, maka perjuangan mereka berhenti sampai di situ saja. Dalam pelaksanaannya ada banyak kelebihan dan kekurangan yang dilakukan oleh panitia setiap tahunnya. Saya harap semoga dengan adanya PPT ini dapat membenahi kegiatan seleksi PSB kita menjadi lebih baik. PPT yang saya buat adalah berdasarkan pendapat dan pengalaman dari berbagai pihak, mulai dari teman-teman, adik kelas, guru, wali kelas, dan pembimbing saya yaitu Bpk. Anwarsan Nasution. Mari kita saksikan bersama 
  • 3. EVALUASI SMA Matauli merupakan sekolah yang sangat disanjung di berbagai daerah. Sehingga memiliki banyak peminat. Setiap peminat memiliki impian yang sama yaitu ingin bersekolah di sini. Sekolah yang unggul tentunya akan memilih siswa-siswa yang unggul pula untuk bergabung di dalamnya. Dengan adanya kegiatan seleksi PSB, diharapkan mampu menyaring siswa-siswi yang unggul untuk menjadi bagian di dalamnya. Setiap tahun kita melaksanakan kegiatan seleksi PSB. Di setiap kegiatan, pasti kita memiliki banyak kelebihan yang perlu diapresiasi dan juga kekurangan yang perlu dievaluasi. Dalam hal ini, saya akan memberikan beberapa evaluasi terhadap kegiatan seleksi PSB yang kita adakan.
  • 4. Saya akan memberikan beberapa evaluasi terhadap kegiatan seleksi PSB kita dengan cara membaginya ke dalam beberapa garis besar, yaitu: Waktu Waktu yang diumumkan oleh panitia terkadang berbeda dengan apa yang telah diumumkan di internet (website Matauli). Sehingga membuat beberapa calon siswa dan orang tua siswa kebingungan. Kakak Pembina  Sebaiknya kakak Pembina yang telah ditunjuk datang lebih cepat dibandingkan dengan calon siswa. Namun yang terjadi adalah para Pembina datang lebih lama dibandingkan calon siswa. Sehingga membuat calon siswa kebingungan mengenai lokasi tes. Tidak hanya itu, sebaiknya kakak-kakak Pembina berperan aktif dalam pelaksanaan kegiatan seleksi PSB. EVALUASI
  • 5. EVALUASI Variasi kegiatan  Menurut Bpk. Anwarsan Nasution, saat tes kesamaptaan, ada beberapa kegiatan pemanasan yang sebaiknya dilakukan oleh calon siswa, seperti lari keliling lapangan, diikuti dengan gerakan statis, lalu gerakan dinamis. Namun yang terjadi, hanya gerakan pemanasan di tempat oleh panitia. Sebaiknya hal tersebut tidak boleh dilakukan karena dapat membahayakan calon siswa. Kemudian ada rasa jenuh/bosan pada calon siswa dalam pelaksanaan kegiatan, karena dalam setiap tes, mereka pasti harus menunggu waktu yang cukup lama untuk mendapatkan giliran mereka. Sebaiknya, kakak Pembina yang bertugas lebih memanfaatkan waktu tersebut dengan mengadakan kegiatan seperti menyanyi,ataupun pengenalan diri dan bakat. Agar kejenuhan tidak dirasakan oleh para calon siswa dan mereka dapat mengenal satu sama lain.
  • 6. Sebuah institusi tidak akan memiliki banyak peminat jika institusi itu sendiri tidak dikenal baik oleh masyarakat pada umumnya. Setiap peminat harus dijamu dengan hidangan yang segar yang tidak hanya terlihat di gambar/poster, tetapi juga harus disajikan dalam dunia nyata. Dalam hal ini adalah pelayanan pendidikan. Sudah sangat banyak warta- warta mengenai prestasi sekolah ini. Dengan adanya embel-embel “plus” yang berarti unggul itu berarti kita harus memperlihatkan keunggulan kita itu dalam segala hal. Dimulai dari yang terkecil/sepele. Apa yang unggul dalam kegiatan seleksi PSB kita? APRESIASI
  • 7. Ada banyak hal yang dapat kita apresiasi dari seleksi PSB kita yang akan saya bagi ke dalam beberapa garis besar, yaitu: Waktu  Dengan perencanaan yang sangat baik, semua dapat terlaksana. Hal ini dikarenakan, hari/tanggal kegiatan tidak mengganggu proses belajar-mengajar setiap SMP dan waktu yang telah disesuaikan dengan calendar pendidikan. Tidak hanya itu, pengumuman dibukanya pendaftaran pun telah lama diumumkan sehingga para calon siswa telah mempersiapkan diri sebelumnya. Tempat  Dengan adanya PanLok (Panitia Lokal) yang tersebar di beberapa daerah Sumatera Utara, para calon siswa dapat mengikuti tes dengan nyaman. Tidak hanya itu, tempat yang telah disediakan pun aman dan nyaman karena telah dipersiapkan sebelumnya. Variasi Kegiatan  Dengan adanya variasi kegiatan, seluruh syarat untuk masuk ke SMA Matauli dapat terpenuhi. Mulai dari Tes Akademik, Tes Psikotes, Tes Kesehatan, dan Tes Kesamaptaan. APRESIASI
  • 8. Tes Akademik  Seluruh soal yang diujikan sudah sesuai dengan standar sekolah. Sehingga layak untuk diujikan kepada calon peserta didik. Tes Psikotes  Ada beberapa kakak kelas yang berperan sebagai pembina yang memberikan arahan kepada calon siswa ketika hendak memasuki ruangan psikotes. Menurut saya itu sangat bagus dan perlu dipertahankan, karena keberadaan kakak-kakak pembina sangat membantu agar menjaga situasi tetap kondusif. Tes Kesehatan  Sudah berjalan dengan sangat baik karena dengan adanya tes kesehatan, calon siswa dapat melihat kondisi kesehatannya yang sebenarnya. Tes Kesamaptaan  SMA Matauli merupakan sekolah semi-militer, sehingga calon siswa yang ingin masuk harus diuji fisiknya terlebih dahulu. Tes kesamaptaan sudah memenuhi kriteria karena sudah semua variasi kekuatan diuji, mulai dari kekuatan otot tangan, kaki, maupun daya tahan tubuh. APRESIASI
  • 9. KESIMPULAN & SARAN Sudah menjadi rutinitas bagi kita untuk dapat menyambut calon siswa baru dari seluruh penjuru daerah untuk dapat menempuh pendidikan di SMA kita tercinta ini. Sebagai siswi kelas XI saya pasti punya pengalaman ganda mengenai seleksi PSB ini, saya telah mengalami seleksi PSB dan saya juga telah melihat proses seleksi PSB itu sendiri. Dalam kegiatan seleksi PSB ada banyak hal yang perlu kita lakukan yaitu, evaluasi setiap hal pasti selalu ada kekurangan oleh karena itu agar dapat menjadi lebih baik, kita harus mengevaluasi kekurangan. Selain itu, kita juga perlu apresiasi. Setiap pelaksanaan yang baik, harus kita apresiasi agar kita dapat konsisten melakukannya dengan baik. Mohon maaf apabila terdapat kata-kata yang kurang berkenan. Semoga setelah melihat tayangan PPT saya, kegiatan seleksi PSB dapat berjalan lebih baik dari tahun ke tahun. Hingga tidak ada lagi evaluasi dalam pelaksanaannya, melainkan apresiasi yang akan selalu dibangga-banggakan.