SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
KARTU SOAL
ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG
TAHUN PELAJARAN 2023-2024
Mata Pelajaran : I P S Nama Penulis Soal : Satuan Pendidikan : SMP Nur Yusuf
Kelas : IX (genap) 1. Yoyok Subroto, S.Pd.
Kurikulum : 2013
KD – Kompetensi Dasar
3.3 Mengalisis ketergantungan antarruang dilihat dari konsep ekonomi
(produksi, distribusi, konsumsi, harga, pasar) dan pengaruhnya
terhadap migrasi penduduk transportasi, Lembaga social, dan
ekonomi, pekerjaan, Pendidikan, dan kesejahteraan masyarakat
Buku Acuan / Referensi:
Level Kognitif 1 Level Kognitif 2 Level Kognitif 3
Deskripsi Soal
Perhatikan ilustrasi berikut ini!
MEA ialah bentuk kerja sama untuk memperdalam dan memperluas integrasi ekonomi di kawasan ASEAN dan
dengan kawasan di luar ASEAN. Wilayah ASEAN meliputi negara yang tergabung dalam bagian ASIA TENGGARA
yang kemudian mensepakati tentang masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) yang memiliki manfaat untuk memperjual /
belikan barang daganganya keberbagai negara (ekspor dan impor). Dari pernyataan tersebut apa tujuan dari adanya
MEA ?
A. pemerataan ekonomi bagi seluruh masyarakat di daerah Asia Tenggara (ASEAN).
B. Memperbaiki kekayaan suatu negara tertentu
C. Meningkatkan daya impor negara Indonesia
D. Negara akan menjadi konsumtif
No. Soal
42
Kunci
Jawaban
A
Konten/Materi
Pasar bebas
Indikator Soal
Disajikan ilustrasi tentang keadaan pasar bebas dan penjelasan tentang
tujuan MEA

KARTU SOAL
ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG
TAHUN PELAJARAN 2023-2024
Mata Pelajaran : I P S Nama Penulis Soal : Satuan Pendidikan : SMP Nur Yusuf
Kelas : IX (genap) 1. Yoyok Subroto, S.Pd.
Kurikulum : 2013
KD – Kompetensi Dasar
3.3 Mengalisis ketergantungan antarruang dilihat dari konsep ekonomi
(produksi, distribusi, konsumsi, harga, pasar) dan pengaruhnya
terhadap migrasi penduduk transportasi, Lembaga social, dan
ekonomi, pekerjaan, Pendidikan, dan kesejahteraan masyarakat
Buku Acuan / Referensi:
Level Kognitif 1 Level Kognitif 2 Level Kognitif 3
Deskripsi Soal
Pasar bebas atau perdagangan bebas adalah kebijakan di mana pemerintah tidak melakukan
perbedaan perlakuan terhadap impor maupun ekspor. Penawaran dan permintaan dalam pasar
bebas tidak terikat dengan kebijakan atau sistem ekonomi suatu negara. Jadi, dalam pasar bebas
hanya pedagang dan pembeli saja yang mengatur segala sesuatu yang berhubungan dengan
transaksi dan tidak melibatkan pemerintah, sehingga perdagangan bebas dapat terjadi dimana saj
dan kapan saja. Dari penjelasan tersebut, Sebutkan dampak negative adanya perdagangan bebas
bagi negara ?
A. Perdagangan bebas menjadikan negara dapat mengalami kerugian karena tidak adanya
pemasukan yang melewati negara atau pajak negara
B. Perdagangan bebas menjadi negara menjadi kaya karena negara bebas mengakses jual
beli barang dagangan ke negara laian
C. Negara lain akan menjadi rugi karena jual beli melewati Lembaga yang legal / resmi
D. Ketergantungan masyarakat karena kenyamana dalam berdagang
No. Soal
43
Kunci
Jawaban
A
Konten/Materi
Perdagangan bebas
Indikator Soal
Disajikan ilustrasi mengenai berbagai jenis perdagangan bebas dan
mengetahui dampak negative perdagangan bebas


More Related Content

Similar to KARTU SOAL_YOYOK SUBROTO_SMP NUR YUSUF_NOMER 42-43.docx

Perekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaPerekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaLelys x'Trezz
 
Tugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiTugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiirmayanti39
 
Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)
Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)
Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)muktiimam
 
Kuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptx
Kuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptxKuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptx
Kuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptxAndhika182254
 
Sosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptx
Sosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptxSosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptx
Sosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptxNiPutuSintaDewiSIKom
 
Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040
Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040
Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040adiandrian
 
Perspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptx
Perspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptxPerspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptx
Perspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptxSelvi299270
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3olerafif
 
5 perubahan struktur ekonomi
5 perubahan struktur ekonomi5 perubahan struktur ekonomi
5 perubahan struktur ekonomimuhammad muhaimin
 
Ekonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docx
Ekonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docxEkonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docx
Ekonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docxRajaindahpermatasari1
 
Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...
Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...
Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...Haristian Sahroni Putra
 
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docxSahrinaPutri1
 

Similar to KARTU SOAL_YOYOK SUBROTO_SMP NUR YUSUF_NOMER 42-43.docx (20)

Perekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaPerekonomian indonesia
Perekonomian indonesia
 
Tugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiTugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayanti
 
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2
 
Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)
Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)
Pembangunan dan pemerataan ekonomi (piramida pembangunan)
 
135703705 02-indikator-pembangunan
135703705 02-indikator-pembangunan135703705 02-indikator-pembangunan
135703705 02-indikator-pembangunan
 
135703705 02-indikator-pembangunan
135703705 02-indikator-pembangunan135703705 02-indikator-pembangunan
135703705 02-indikator-pembangunan
 
Kuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptx
Kuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptxKuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptx
Kuliah I Overview Ekonomi Indonesia.pptx
 
Sosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptx
Sosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptxSosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptx
Sosiologi Desain Pokok Permasalahan Sosial di Indonesia.pptx
 
BMP ESPA4226
BMP ESPA4226BMP ESPA4226
BMP ESPA4226
 
Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040
Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040
Dampakpostfnegtfpolekorba 160125162040
 
Globalisasi ekonomi
Globalisasi ekonomiGlobalisasi ekonomi
Globalisasi ekonomi
 
Perspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptx
Perspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptxPerspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptx
Perspektif Global Dalam Kehidupan Ekonomi.pptx
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
GLOBALISASI
GLOBALISASIGLOBALISASI
GLOBALISASI
 
Kb 1 modul 1
Kb 1 modul 1Kb 1 modul 1
Kb 1 modul 1
 
5 perubahan struktur ekonomi
5 perubahan struktur ekonomi5 perubahan struktur ekonomi
5 perubahan struktur ekonomi
 
Tugas nonik
Tugas nonikTugas nonik
Tugas nonik
 
Ekonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docx
Ekonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docxEkonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docx
Ekonomi_Indonesia_dalam_Era_Globalisasi.docx
 
Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...
Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...
Kapita Selekta Pendidikan - Pendidikan Pesantren dalam Menghadapi Era Globali...
 
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
 

Recently uploaded

materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxmateri konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxZullaiqahNurhali2
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptxjannenapitupulu18
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...buktifisikskp23
 
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptxPEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptxZullaiqahNurhali2
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptDIGGIVIO2
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAmasqiqu340
 
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptxPPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptxAprianiMy
 
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase FDigital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase FSMKTarunaJaya
 
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptxPPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptxrisyadmaulana1
 
Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )
Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )
Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )masqiqu340
 
PPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptx
PPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptxPPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptx
PPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptxAhmadArul1
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaIniiiHeru
 
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdfsonyaawitan
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFFPMJ604FIKRIRIANDRA
 
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSSMenganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSStakasli
 
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.pptsarassasha
 
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorundang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorritch4
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshDosenBernard
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfPemdes Wonoyoso
 

Recently uploaded (20)

materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxmateri konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
 
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
 
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptxPEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
 
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptxPPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
 
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase FDigital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
 
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptxPPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
 
Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )
Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )
Materi Pajak Untuk Bantuan Operasional Sekolah ( BOS )
 
PPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptx
PPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptxPPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptx
PPT Kelompok 2 tantangan Manajemen Inovasi.pptx
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
 
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
 
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSSMenganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
 
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
 
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorundang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
 

KARTU SOAL_YOYOK SUBROTO_SMP NUR YUSUF_NOMER 42-43.docx

  • 1. KARTU SOAL ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG TAHUN PELAJARAN 2023-2024 Mata Pelajaran : I P S Nama Penulis Soal : Satuan Pendidikan : SMP Nur Yusuf Kelas : IX (genap) 1. Yoyok Subroto, S.Pd. Kurikulum : 2013 KD – Kompetensi Dasar 3.3 Mengalisis ketergantungan antarruang dilihat dari konsep ekonomi (produksi, distribusi, konsumsi, harga, pasar) dan pengaruhnya terhadap migrasi penduduk transportasi, Lembaga social, dan ekonomi, pekerjaan, Pendidikan, dan kesejahteraan masyarakat Buku Acuan / Referensi: Level Kognitif 1 Level Kognitif 2 Level Kognitif 3 Deskripsi Soal Perhatikan ilustrasi berikut ini! MEA ialah bentuk kerja sama untuk memperdalam dan memperluas integrasi ekonomi di kawasan ASEAN dan dengan kawasan di luar ASEAN. Wilayah ASEAN meliputi negara yang tergabung dalam bagian ASIA TENGGARA yang kemudian mensepakati tentang masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) yang memiliki manfaat untuk memperjual / belikan barang daganganya keberbagai negara (ekspor dan impor). Dari pernyataan tersebut apa tujuan dari adanya MEA ? A. pemerataan ekonomi bagi seluruh masyarakat di daerah Asia Tenggara (ASEAN). B. Memperbaiki kekayaan suatu negara tertentu C. Meningkatkan daya impor negara Indonesia D. Negara akan menjadi konsumtif No. Soal 42 Kunci Jawaban A Konten/Materi Pasar bebas Indikator Soal Disajikan ilustrasi tentang keadaan pasar bebas dan penjelasan tentang tujuan MEA 
  • 2.
  • 3. KARTU SOAL ASESMEN SUMATIF AKHIR JENJANG TAHUN PELAJARAN 2023-2024 Mata Pelajaran : I P S Nama Penulis Soal : Satuan Pendidikan : SMP Nur Yusuf Kelas : IX (genap) 1. Yoyok Subroto, S.Pd. Kurikulum : 2013 KD – Kompetensi Dasar 3.3 Mengalisis ketergantungan antarruang dilihat dari konsep ekonomi (produksi, distribusi, konsumsi, harga, pasar) dan pengaruhnya terhadap migrasi penduduk transportasi, Lembaga social, dan ekonomi, pekerjaan, Pendidikan, dan kesejahteraan masyarakat Buku Acuan / Referensi: Level Kognitif 1 Level Kognitif 2 Level Kognitif 3 Deskripsi Soal Pasar bebas atau perdagangan bebas adalah kebijakan di mana pemerintah tidak melakukan perbedaan perlakuan terhadap impor maupun ekspor. Penawaran dan permintaan dalam pasar bebas tidak terikat dengan kebijakan atau sistem ekonomi suatu negara. Jadi, dalam pasar bebas hanya pedagang dan pembeli saja yang mengatur segala sesuatu yang berhubungan dengan transaksi dan tidak melibatkan pemerintah, sehingga perdagangan bebas dapat terjadi dimana saj dan kapan saja. Dari penjelasan tersebut, Sebutkan dampak negative adanya perdagangan bebas bagi negara ? A. Perdagangan bebas menjadikan negara dapat mengalami kerugian karena tidak adanya pemasukan yang melewati negara atau pajak negara B. Perdagangan bebas menjadi negara menjadi kaya karena negara bebas mengakses jual beli barang dagangan ke negara laian C. Negara lain akan menjadi rugi karena jual beli melewati Lembaga yang legal / resmi D. Ketergantungan masyarakat karena kenyamana dalam berdagang No. Soal 43 Kunci Jawaban A Konten/Materi Perdagangan bebas Indikator Soal Disajikan ilustrasi mengenai berbagai jenis perdagangan bebas dan mengetahui dampak negative perdagangan bebas 