SlideShare a Scribd company logo
KERANGKA ACUAN KERJA
PEMBUATAN APLIKASI SILAPKK (Sistem Layanan
Perekam Kendala dan Keluhan)
KELAS: Manajemen Proyek Perangkat Lunak D
05111640000109 Edwin Hartoyo
Dosen​:
Fajar Baskoro S.Kom., MT.
Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
Surabaya
2019
Daftar Isi
Daftar Isi 2
Latar Belakang 3
Maksud dan Tujuan 4
Sasaran 4
Organisasi Pengguna Jasa 4
Sumber Pendanaan 4
Ruang Lingkup 4
Alur Prosedur Penyampaian Data 5
Fasilitas 5
Lokasi Kegiatan 6
Metodologi 6
Jangka Waktu Pelaksanaan 6
Tenaga Ahli 6
Keluaran 6
Pelaporan 7
Latar Belakang
Inspektorat adalah sebuah lembaga negara yang diamanatkan oleh
undang-undang 1945 dalam memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab
tentang keuangan negara. Dalam menjalankan tugas dan kewenangannya,
para auditor melakukan kegiatan pekerjaan dengan menggunakan bantuan
perangkat teknologi informasi (TI).
Perangkat TI yang digunakan terdiri dari laptop dan personal pc. Jumlah
perangkat TI yang digunakan oleh auditor mencapai ribuan. Banyak
kendala yang dijumpai terkait dengan perangkat TI. Keluhan dan kendala
yang terjadi antara lain adalah kerusakan operating system, kerusakan
hardware, ataupun keluhan terkait jaringan. Keluhan dan kendala terkait
perangkat TI tersebut ditangani oleh satuan kerja Biro TI. Jumlah keluhan
dan kendala terkait dengan perangkat TI sangat banyak sedangkan
personel yang menangani kendala mempunyai keterbatasan.
Dengan keterbatasan yang ada, kendala dan gangguan yang muncul
terkadang tidak dicatat dan direkam dengan baik sehingga akan
menyebabkan waktu penyelesaian menjadi lama. Keterlambatan proses
penyelesaian akan berdampak bagi kinerja sebuah organisasi. Untuk
meningkatkan efisiensi dan kecepatan dalam menangani keluhan dan
kendala, maka diperlukan sebuah sistem layanan TI yang dapat membantu
dalam proses perekaman keluhan dan kendala. Pembuatan sistem layanan
TI memerlukan rancangan desain dan tata kelola teknis yang baik
sehingga sistem yang dibuat dapat merekam data keluhan sampai
permasalahan terselesaikan. Sistem yang akan dibuat membutuhkan suatu
manajemen proyek sehingga tata kelola proses pembuatan sistem
manajemen layanan TI lebih terstruktur dan dapat berjalan dengan baik.
Maksud dan Tujuan
Maksud​ pengembangan aplikasi SILAPKK ini adalah :
1. Formulir keluhan dan kendala para auditor Inspektorat.
2. Pengolahan data keluhan dan kendala auditor Inspektorat.
3. Membangun sistem pelayanan yang terpercaya dan keberlanjutan.
4. Menampilkan keluhan dan kendala pada satuan kerja biro TI.
Tujuan​ pengembangan aplikasi SILPAKK ini adalah :
1. Mempersingkat waktu penyelesaian keluhan dan kendala
2. Semua keluhan dan kendala dapat tercatat secara lengkap dan jelas
Sasaran
Dengan tersedianya aplikasi SILPAKK dapat mempermudahkan pelayanan keluhan dan
kendala para auditor Inspektorat dalam menjalankan tugas dan kewenangannya.
Organisasi Pengguna Jasa
Organisasi yang menggunakan jasa pengembangan aplikasi SILAPKK ini adalah
Inspektorat dan Satuan Kerja Biro TI
Sumber Pendanaan
Untuk pengembangan aplikasi SILAPKK ini diperlukan anggaran sebesar ​Rp
90.000.000,- (Sembilan Puluh Juta Ribu Rupiah) ​yang menggunakan anggaran dari
Inspektorat
Ruang Lingkup
Ruang lingkup pengembangan aplikasi SILAPKK ini adalah sebagai berikut:
1. Perencanaan dan persiapan pelaksanaan pekerjaan.
2. Analisis dan evaluasi terhadap struktur sistem
3. Perancangan sistem.
4. Pembangunan sistem.
5. Uji coba operasional (lapangan).
6. Pelatihan bagi para auditor (pengguna sistem).
7. Penyusunan laporan dan dokumentasi sistem.
Alur Prosedur Penyampaian Data
Subyek Langkah Kegiatan
Para Auditor Inspektorat 1 Para auditor Inspektorat yang memiliki
keluhan membuka aplikasi SILAPKK.
2 Para auditor akan diberi sebuah form
yang akan ditampilkan pada aplikasi
SILPAKK.
Para auditor mengisi form tersebut
sesuai dengan isian yang dimaksud.
Satuan Kerja Biro TI 3 Menerima keluhan yang dikirim oleh
para auditor Inspektorat
Menghubungi auditor Inspektorat untuk
meminta keterangan lebih lanjut.
Satuan kerja biro TI akan menuju ke
Inspektorat untuk menyelesaikan
masalah yang dicantumkan dalam
formulir.
Fasilitas
Fasilitas Deskripsi
Membuat akun untuk para
auditor Inspektor dan satuan
kerja Biro TI.
Semua pendaftar dapat melakukan
pendaftaran akun pada aplikasi untuk
mendapatkan username dan password.
Pengiriman formulir keluhan
dan kendala dari para auditor
Inspektorat menuju satuan Biro
TI.
Formulir, ditampilkan oleh aplikasi SILAPKK,
dapat diisi oleh para auditor dan dikirim
menuju Biro TI agar dapat diperiksa oleh
Biro TI.
Menampilkan formulir para
auditor kepada Biro TI
Hanya Biro TI yang dapat menampilkan
keluhan dan kendala auditor.
Lokasi Kegiatan
Aplikasi dibuat di Inspektorat Surabaya yang beralamat di Jl. Sedap Malam No.5,
Ketabang, Genteng, Kota SBY, Jawa Timur 60272.
Metodologi
Metodologi yang digunakan adalah dengan menggunakan SDLC (Software
Development Life Cycle) yang bernamakan Agile. Agile dipilih mengingat diperlukannya
komunikasi yang cepat dan karena waktu proyek yang relatif pendek sehingga dapat
meminimalisir waktu yang dibutuhkan untuk memperbaiki kesalahan. Agile yang dipilih
merupakan metode agile yang berlandaskan kepada Agile Manifesto
(​https://agilemanifesto.org/​) agar dapat mengurangi beban dari developer agar lebih produktif.
Jangka Waktu Pelaksanaan
Adapun jangka waktu pelaksanaan yang diberikan oleh Inspektorat dan satuan kerja
Biro TI adalah 60 hari. Dengan waktu 60 hari maka diputuskan untuk membagi waktu 1 hari
untuk planning apa yang dikerjakan hari ini dan 9 hari untuk melakukan pengembangan dan 2
hari untuk melakukan uji coba. Hal ini akan diulang secara terus menerus hingga waktu
pengerjaan terakhir tercapai.
Tenaga Ahli
Adapun tenaga ahli yang diperlukan adalah sebagai berikut ini :
1. 1 orang Ahli database dengan pengalaman minimal 2 tahun.
2. 1 orang Arsitek Perangkat Lunak dengan pengalaman minimal 5 tahun.
3. 2 orang Programmer dengan pengalaman minimal 1 tahun.
4. 1 orang Sistem Analis dengan pengalaman minimal 2 tahun.
Keluaran
Keluaran yang dihasilkan dari proyek ini adalah sebagai berikut ini :
1. Perangkat Lunak
2. Dokumen hasil analisis kebutuhan
3. Dokumen desain sistem
4. Sumber Kode yang digunakan
5. Prosedur Operasional Standar
6. Instalasi dari aplikasi
7. Migrasi data yang digunakan
8. Pelatihan dan Pendampingan
Pelaporan
Laporan yang akan diberikan adalah sebagai berikut ini :
1. Laporan Pendahuluan
a. Rencana kerja yang menyeluruh
b. Mobilisasi tenaga ahli dan pendukung
c. Jadwal Kegiatan
2. Laporan Interim
a. Hasil kegiatan yang sudah dicapai
b. Masalah pelaksanaan dan rencana solusinya
c. Rencana baru selanjutnya
3. Laporan Akhir
a. Laporan Pendahuluan
b. Laporan Mingguan
c. Keluaran Proyek
4. Laporan mingguan pada pertemuan rutin

More Related Content

What's hot

KAK EAS MPPL D
KAK EAS MPPL DKAK EAS MPPL D
KAK EAS MPPL D
Ganendra Afrasya
 
KAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga Inspektorat
KAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga InspektoratKAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga Inspektorat
KAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga Inspektorat
Muhajir Bin Abd. Latif
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
Lerufic
 
Kak ets
Kak etsKak ets
1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai
1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai
1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai
Winarto Winartoap
 
UTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan Auditor
UTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan AuditorUTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan Auditor
UTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan Auditor
Benito Dannes
 
Kerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITS
Kerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITSKerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITS
Kerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITS
ChendrasenaOemaryoga
 
EAS MPPL (D) 2019
EAS MPPL (D) 2019EAS MPPL (D) 2019
EAS MPPL (D) 2019
PutriAprilliandini
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
Muhammad Hilman
 
Uts mppl muhammad hilman 5114100069 its
Uts mppl muhammad hilman 5114100069 itsUts mppl muhammad hilman 5114100069 its
Uts mppl muhammad hilman 5114100069 its
Muhammad Hilman
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
Daniel Kurniawan
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
Daniel Kurniawan
 
Terms of Reference
Terms of ReferenceTerms of Reference
Terms of Reference
Ghifaroza Rahmadiana
 
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananProposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
PutriAprilliandini
 
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko KeamananKerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
PutriAprilliandini
 
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan FDesain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Fauzan Flick
 

What's hot (18)

KAK EAS MPPL D
KAK EAS MPPL DKAK EAS MPPL D
KAK EAS MPPL D
 
KAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga Inspektorat
KAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga InspektoratKAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga Inspektorat
KAK - Sistem Perekaman Keluhan dan Kendala pada Lembaga Inspektorat
 
UTS MPPL
UTS MPPLUTS MPPL
UTS MPPL
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
 
Kak ets
Kak etsKak ets
Kak ets
 
1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai
1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai
1183 p1-p psp-teknik elektronika industri-4 tahun-contoh pengisian nilai
 
UTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan Auditor
UTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan AuditorUTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan Auditor
UTS MPPL D - KAK Aplikasi Perekaman Keluhan Auditor
 
Kerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITS
Kerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITSKerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITS
Kerangka Acuan Kerja Sicepat Ekspres - MPPL E Informatika ITS
 
EAS MPPL (D) 2019
EAS MPPL (D) 2019EAS MPPL (D) 2019
EAS MPPL (D) 2019
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
 
Uts mppl muhammad hilman 5114100069 its
Uts mppl muhammad hilman 5114100069 itsUts mppl muhammad hilman 5114100069 its
Uts mppl muhammad hilman 5114100069 its
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
 
Terms of Reference
Terms of ReferenceTerms of Reference
Terms of Reference
 
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananProposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
 
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko KeamananKerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
Kerangka Acuan Kerja Sistem Informasi Posko Keamanan
 
2 5
2 52 5
2 5
 
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan FDesain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
 

Similar to Karangka Acuan Kerja Sistem Layanan Perekam Kendala dan Keluhan

Dokumen perencanaan proyek
Dokumen perencanaan proyekDokumen perencanaan proyek
Dokumen perencanaan proyek
Firman Maulana
 
KAK Sistem Layanan TI
KAK Sistem Layanan TIKAK Sistem Layanan TI
KAK Sistem Layanan TI
steve2910
 
KAK Pelayanan Keluhan Perangkat TI
KAK Pelayanan Keluhan Perangkat TIKAK Pelayanan Keluhan Perangkat TI
KAK Pelayanan Keluhan Perangkat TI
nadarosadi
 
Kerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman Kendala
Kerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman KendalaKerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman Kendala
Kerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman Kendala
PutriAprilliandini
 
Ujian tengah semester : Kerangka Acuan Kerja
Ujian tengah semester : Kerangka Acuan KerjaUjian tengah semester : Kerangka Acuan Kerja
Ujian tengah semester : Kerangka Acuan Kerja
IvanRiansyah3
 
Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183
NatashaVal
 
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan KeluhanKerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
safiravanillia
 
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGANETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
Alfian Liao
 
EAS
EASEAS
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektoratKerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Ganendra Afrasya
 
KAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TI
KAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TIKAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TI
KAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TI
Ivanda Zevi Amalia
 
Kak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeuKak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeu
Gilbert Therry
 
Kerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerjaKerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerja
MichaelJulian24
 
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa SenoajiETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
Muhammad Isa Senoaji
 
Uts kak diana
Uts kak dianaUts kak diana
Uts kak diana
Diana Hudani
 
EAS MPPL 2019 - LAPORAN
EAS MPPL 2019 - LAPORANEAS MPPL 2019 - LAPORAN
EAS MPPL 2019 - LAPORAN
ModistaGarsia
 
UTS MPPL D - 05111640000171
UTS MPPL D - 05111640000171UTS MPPL D - 05111640000171
UTS MPPL D - 05111640000171
almas aqmaa
 
ETS 05111640000171
ETS 05111640000171ETS 05111640000171
ETS 05111640000171
almas aqmaa
 
UTS - Kerangka Acuan Kerja
UTS - Kerangka Acuan KerjaUTS - Kerangka Acuan Kerja
UTS - Kerangka Acuan Kerja
BayuTakariputra
 
Dokumen perencanaan
Dokumen perencanaanDokumen perencanaan
Dokumen perencanaan
safiravanillia
 

Similar to Karangka Acuan Kerja Sistem Layanan Perekam Kendala dan Keluhan (20)

Dokumen perencanaan proyek
Dokumen perencanaan proyekDokumen perencanaan proyek
Dokumen perencanaan proyek
 
KAK Sistem Layanan TI
KAK Sistem Layanan TIKAK Sistem Layanan TI
KAK Sistem Layanan TI
 
KAK Pelayanan Keluhan Perangkat TI
KAK Pelayanan Keluhan Perangkat TIKAK Pelayanan Keluhan Perangkat TI
KAK Pelayanan Keluhan Perangkat TI
 
Kerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman Kendala
Kerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman KendalaKerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman Kendala
Kerangka Acuan Kerja Pengembangan Aplikasi Perekaman Kendala
 
Ujian tengah semester : Kerangka Acuan Kerja
Ujian tengah semester : Kerangka Acuan KerjaUjian tengah semester : Kerangka Acuan Kerja
Ujian tengah semester : Kerangka Acuan Kerja
 
Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183
 
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan KeluhanKerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
 
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGANETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
 
EAS
EASEAS
EAS
 
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektoratKerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
 
KAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TI
KAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TIKAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TI
KAK Sistem Informasi Manajemen Layanan TI
 
Kak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeuKak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeu
 
Kerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerjaKerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerja
 
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa SenoajiETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
 
Uts kak diana
Uts kak dianaUts kak diana
Uts kak diana
 
EAS MPPL 2019 - LAPORAN
EAS MPPL 2019 - LAPORANEAS MPPL 2019 - LAPORAN
EAS MPPL 2019 - LAPORAN
 
UTS MPPL D - 05111640000171
UTS MPPL D - 05111640000171UTS MPPL D - 05111640000171
UTS MPPL D - 05111640000171
 
ETS 05111640000171
ETS 05111640000171ETS 05111640000171
ETS 05111640000171
 
UTS - Kerangka Acuan Kerja
UTS - Kerangka Acuan KerjaUTS - Kerangka Acuan Kerja
UTS - Kerangka Acuan Kerja
 
Dokumen perencanaan
Dokumen perencanaanDokumen perencanaan
Dokumen perencanaan
 

Recently uploaded

Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

Karangka Acuan Kerja Sistem Layanan Perekam Kendala dan Keluhan

  • 1. KERANGKA ACUAN KERJA PEMBUATAN APLIKASI SILAPKK (Sistem Layanan Perekam Kendala dan Keluhan) KELAS: Manajemen Proyek Perangkat Lunak D 05111640000109 Edwin Hartoyo Dosen​: Fajar Baskoro S.Kom., MT. Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya 2019
  • 2. Daftar Isi Daftar Isi 2 Latar Belakang 3 Maksud dan Tujuan 4 Sasaran 4 Organisasi Pengguna Jasa 4 Sumber Pendanaan 4 Ruang Lingkup 4 Alur Prosedur Penyampaian Data 5 Fasilitas 5 Lokasi Kegiatan 6 Metodologi 6 Jangka Waktu Pelaksanaan 6 Tenaga Ahli 6 Keluaran 6 Pelaporan 7
  • 3. Latar Belakang Inspektorat adalah sebuah lembaga negara yang diamanatkan oleh undang-undang 1945 dalam memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab tentang keuangan negara. Dalam menjalankan tugas dan kewenangannya, para auditor melakukan kegiatan pekerjaan dengan menggunakan bantuan perangkat teknologi informasi (TI). Perangkat TI yang digunakan terdiri dari laptop dan personal pc. Jumlah perangkat TI yang digunakan oleh auditor mencapai ribuan. Banyak kendala yang dijumpai terkait dengan perangkat TI. Keluhan dan kendala yang terjadi antara lain adalah kerusakan operating system, kerusakan hardware, ataupun keluhan terkait jaringan. Keluhan dan kendala terkait perangkat TI tersebut ditangani oleh satuan kerja Biro TI. Jumlah keluhan dan kendala terkait dengan perangkat TI sangat banyak sedangkan personel yang menangani kendala mempunyai keterbatasan. Dengan keterbatasan yang ada, kendala dan gangguan yang muncul terkadang tidak dicatat dan direkam dengan baik sehingga akan menyebabkan waktu penyelesaian menjadi lama. Keterlambatan proses penyelesaian akan berdampak bagi kinerja sebuah organisasi. Untuk meningkatkan efisiensi dan kecepatan dalam menangani keluhan dan kendala, maka diperlukan sebuah sistem layanan TI yang dapat membantu dalam proses perekaman keluhan dan kendala. Pembuatan sistem layanan TI memerlukan rancangan desain dan tata kelola teknis yang baik sehingga sistem yang dibuat dapat merekam data keluhan sampai permasalahan terselesaikan. Sistem yang akan dibuat membutuhkan suatu manajemen proyek sehingga tata kelola proses pembuatan sistem manajemen layanan TI lebih terstruktur dan dapat berjalan dengan baik.
  • 4. Maksud dan Tujuan Maksud​ pengembangan aplikasi SILAPKK ini adalah : 1. Formulir keluhan dan kendala para auditor Inspektorat. 2. Pengolahan data keluhan dan kendala auditor Inspektorat. 3. Membangun sistem pelayanan yang terpercaya dan keberlanjutan. 4. Menampilkan keluhan dan kendala pada satuan kerja biro TI. Tujuan​ pengembangan aplikasi SILPAKK ini adalah : 1. Mempersingkat waktu penyelesaian keluhan dan kendala 2. Semua keluhan dan kendala dapat tercatat secara lengkap dan jelas Sasaran Dengan tersedianya aplikasi SILPAKK dapat mempermudahkan pelayanan keluhan dan kendala para auditor Inspektorat dalam menjalankan tugas dan kewenangannya. Organisasi Pengguna Jasa Organisasi yang menggunakan jasa pengembangan aplikasi SILAPKK ini adalah Inspektorat dan Satuan Kerja Biro TI Sumber Pendanaan Untuk pengembangan aplikasi SILAPKK ini diperlukan anggaran sebesar ​Rp 90.000.000,- (Sembilan Puluh Juta Ribu Rupiah) ​yang menggunakan anggaran dari Inspektorat Ruang Lingkup Ruang lingkup pengembangan aplikasi SILAPKK ini adalah sebagai berikut: 1. Perencanaan dan persiapan pelaksanaan pekerjaan. 2. Analisis dan evaluasi terhadap struktur sistem 3. Perancangan sistem. 4. Pembangunan sistem. 5. Uji coba operasional (lapangan). 6. Pelatihan bagi para auditor (pengguna sistem). 7. Penyusunan laporan dan dokumentasi sistem.
  • 5. Alur Prosedur Penyampaian Data Subyek Langkah Kegiatan Para Auditor Inspektorat 1 Para auditor Inspektorat yang memiliki keluhan membuka aplikasi SILAPKK. 2 Para auditor akan diberi sebuah form yang akan ditampilkan pada aplikasi SILPAKK. Para auditor mengisi form tersebut sesuai dengan isian yang dimaksud. Satuan Kerja Biro TI 3 Menerima keluhan yang dikirim oleh para auditor Inspektorat Menghubungi auditor Inspektorat untuk meminta keterangan lebih lanjut. Satuan kerja biro TI akan menuju ke Inspektorat untuk menyelesaikan masalah yang dicantumkan dalam formulir. Fasilitas Fasilitas Deskripsi Membuat akun untuk para auditor Inspektor dan satuan kerja Biro TI. Semua pendaftar dapat melakukan pendaftaran akun pada aplikasi untuk mendapatkan username dan password. Pengiriman formulir keluhan dan kendala dari para auditor Inspektorat menuju satuan Biro TI. Formulir, ditampilkan oleh aplikasi SILAPKK, dapat diisi oleh para auditor dan dikirim menuju Biro TI agar dapat diperiksa oleh Biro TI.
  • 6. Menampilkan formulir para auditor kepada Biro TI Hanya Biro TI yang dapat menampilkan keluhan dan kendala auditor. Lokasi Kegiatan Aplikasi dibuat di Inspektorat Surabaya yang beralamat di Jl. Sedap Malam No.5, Ketabang, Genteng, Kota SBY, Jawa Timur 60272. Metodologi Metodologi yang digunakan adalah dengan menggunakan SDLC (Software Development Life Cycle) yang bernamakan Agile. Agile dipilih mengingat diperlukannya komunikasi yang cepat dan karena waktu proyek yang relatif pendek sehingga dapat meminimalisir waktu yang dibutuhkan untuk memperbaiki kesalahan. Agile yang dipilih merupakan metode agile yang berlandaskan kepada Agile Manifesto (​https://agilemanifesto.org/​) agar dapat mengurangi beban dari developer agar lebih produktif. Jangka Waktu Pelaksanaan Adapun jangka waktu pelaksanaan yang diberikan oleh Inspektorat dan satuan kerja Biro TI adalah 60 hari. Dengan waktu 60 hari maka diputuskan untuk membagi waktu 1 hari untuk planning apa yang dikerjakan hari ini dan 9 hari untuk melakukan pengembangan dan 2 hari untuk melakukan uji coba. Hal ini akan diulang secara terus menerus hingga waktu pengerjaan terakhir tercapai. Tenaga Ahli Adapun tenaga ahli yang diperlukan adalah sebagai berikut ini : 1. 1 orang Ahli database dengan pengalaman minimal 2 tahun. 2. 1 orang Arsitek Perangkat Lunak dengan pengalaman minimal 5 tahun. 3. 2 orang Programmer dengan pengalaman minimal 1 tahun. 4. 1 orang Sistem Analis dengan pengalaman minimal 2 tahun. Keluaran Keluaran yang dihasilkan dari proyek ini adalah sebagai berikut ini : 1. Perangkat Lunak
  • 7. 2. Dokumen hasil analisis kebutuhan 3. Dokumen desain sistem 4. Sumber Kode yang digunakan 5. Prosedur Operasional Standar 6. Instalasi dari aplikasi 7. Migrasi data yang digunakan 8. Pelatihan dan Pendampingan Pelaporan Laporan yang akan diberikan adalah sebagai berikut ini : 1. Laporan Pendahuluan a. Rencana kerja yang menyeluruh b. Mobilisasi tenaga ahli dan pendukung c. Jadwal Kegiatan 2. Laporan Interim a. Hasil kegiatan yang sudah dicapai b. Masalah pelaksanaan dan rencana solusinya c. Rencana baru selanjutnya 3. Laporan Akhir a. Laporan Pendahuluan b. Laporan Mingguan c. Keluaran Proyek 4. Laporan mingguan pada pertemuan rutin