SlideShare a Scribd company logo
Iman Kepada Hari Akhir
&
Iman Kepada Qadha Qadar
Pendidikan Kimia IV/A
Kelompok 4
- Denda Mukti Wiguna
- Deviana Megiawati
- Dewi Sanusi Noor
- Dinar Dayana
DAFTAR ISI
A. Iman Kepada Hari Akhir
1. Pengertian Iman Kepada Hari Akhir ............................................. 3
2. Macam-Macam Hari Akhir/Kiamat ............................................... 5
3. Tanda-Tanda Hari Akhir ........................................................... 7
4. Dalil yang berhubungan dengan Hari Akhir .................................... 8
5. Peristiwa Hari Akhir dan sesudahnya ........................................... 10
6. Hikmah Iman Kepada Hari Akhir ................................................ 12
B. Iman Kepada Qadha Qadar
1. Pengertian Iman Kepada Qadha Qadar ......................................... 13
2. Macam-Macam Qadha Qadar ..................................................... 15
3. Tanda-Tanda Iman kepada Qadha Qadar ....................................... 16
4. Dalil Iman kepada Qadha Qadar ................................................. 17
5. Hikmah Beriman Kepada Qada Dan Qadar ..................................... 18
Iman Kepada Hari Akhir
Iman Kepada Hari Akhir
Pengertian Hari Akhir
Tekanan gas dari dalam bumi melemah dan habis sama sekali karena gas yang ada
lambat laun menjadi cair dan beku. Sementara itu, tekanan dari luar semakin
kuat sehingga bumi akan hancur dan isinya berhamburan.
 Menurut Ahli Geologi
Peredaran planet-planet dengan daya yang semakin lama semakin habis dan
keseimbangan tidak ada lagi, bumi akan meluncur dengan kekuatan yang
mahadahsyat menubruk matahari
 Menurut Ahli Astronomi
Masa yang akan dialami seseorang setelah meninggal dunia dimana berakhirnya
segala sesuatu yang baik di muka bumi ini maupun yang ada di langit
 Menurut Bahasa
Kesadahan, penghabisan, penghujung, tamat
 Menurut Istilah
Iman Kepada Hari Akhir
Pengertian Iman Kepada Hari AKhir
Firman Allah swt.
Artinya :
Dan Sesungguhnya hari kiamat itu pastilah datang, tak ada keraguan padanya; dan
bahwasanNya Allah membangkitkan semua orang di dalam kubur. (Q.S. Al Hajj : 7)
Mempercayai dan meyakini akan adanya kehidupan yang kekal dan abadi
setelah kehidupan dunia makhluk di dunia ini, yang dikenal dengan hari
kiamat.
Iman Kepada Hari Akhir
Macam-
macam
nama
lain
Hari
Kiamat
Hari Kiamat (yaum al qiyamah), yaitu hari penegakan
keadilan
Hari Akhir (yaum al akhir)
Hari Pembalasan (yaum al ghasyiyah)
Hari Kegoncangan (yaum az Zalzalah)
Hari panggil-memanggil (yaum at tanad)
Hari Ancaman (yaum al wa’iid)
Hari kehinaan (yaum al khizy)
Hari penimbangan (yaum al wazni)
Iman Kepada Hari Akhir
Macam-Macam Hari Kiamat
Kiamat
Sugra
• Kiamat kecil
• Contoh: kematian, gempa bumi, gunung meletus, banjir dan lain-lain.
• Firman Allah SWT:
• Artinya : “Segala sesuatu pasti akan binasa kecuali Dzat Allah” (Q.S. Al Qashash : 88)
• Hadits:
• “Apabila salah seorang diantara kamu mati, maka sesungguhnya kiamatnya sudah dekat”
(H.R Ad dailami)
Kiamat
Kubra
• Kiamat besar (kerusakan besar); Hancurnya Alam semesta dengan segala isinya.
• Firman Allah SWT:
• Artinya :“Apabila bumi digoncangkan dahsyat-dahsyatnya dan gunung-gunung
dihancurkan sehancur-hancurnya maka jadilah ia debu yang beterbangan.” (QS. Al-
Waqi’ah : 4-6).
Iman Kepada Hari Akhir
Tanda-Tanda Hari Kiamat
Tanda-tanda kecil
• Hamba sahaya perempuan di
kawini oleh tuannya
• Ilmu agama di anggap sudah
tidak penting lagi
• Jumlah wanita lebih banyak
daripada laki- laki
• Pembunuhan merajalela
• Banyak terjadi gempa bumi
• Lahirnya Dajal (tukang dusta)
• Tersebarnya perzinaan karena
memperoleh izin dari penguasa
• Minuman keras merajalela
Tanda-tanda besar
• Matahari muncul dari barat
• Munculnya binatang ajaib yang
bisa berbicara
• Rusaknya Ka’bah
• Turunnya Nabi Isa as
• Hilang dan lenyapnya Al-Qur’an
dan mushaf, hafalan dalam hati
• Seluruh manusia menjadi kafir
• Munculnya Yakjut Makjut
Iman Kepada Hari Akhir
Dalil
Gambaran kedahsyatan hari kiamat bisa menyebabkan wanita menyusui melalaikan anak yang
disusuinya, ibu hamilpun melahirkan anaknya seketika, seperti dilukiskan firman Allah.
Artinya :
Hai manusia, bertaqwalah kepada Rabbmu; sesungguhnya kegoncangan hari kiamat itu
adalah suatu kejadian yang sangat besar (dahsyat). (Ingatlah) pada hari (ketika) kamu
melihat kegoncangan itu, lalailah semua wanita yang menyusui anaknya dari anak yang
disusuinya dan gugurlah segala kandungan wanita yang hamil, dan kamu lihat manusia
dalam keadaan mabuk, padahal mereka sebenarnya tidak mabuk, akan tetapi azab Allah
itu sangat keras. (QS. Al Hajj :1-2)
 Tidak Seorang pun yang mengetahui kapan terjadinya kiamat selain Allah swt.
Firman Allah swt.
Artinya :
Mereka menanyakan kepadamu tentang kiamat: “Bilakah terjadinya”.
Katakanlah:”Sesungguhnya pengetahuan tentang kiamat itu adalah pada sisi Rabbku;
tidak seorangpun yang dapat menjelaskan waktu kedatangannya selain Dia”,
(QS. Al ’Araf :187)
Iman Kepada Hari Akhir
Dalil
 Tidak ada lagi yang bisa memberikan manfaat termasuk anak dan harta kecuali orang yang
datang menghadap Allah dengan hati yang bersih. Firman Allah swt.
Artinya :
(yaitu) di hari harta dan anak-anak laki-laki tidak berguna, kecuali orang-orang yang
menghadap Allah dengan hati yang bersih (Q.S. 26 : 88-89)
Iman Kepada Hari Akhir
Peristiwa Hari
Akhir dan
Sesudahnya
1. Kematian
• Firman ALLAH SWT :
• Artinya: “ Tiap-tiap yang berrjiwa akan merasakan mati….”(QS Al- Imran: 185)
2. Alam Barzah
• Firman Allah SWT :
• Artinya : “Agar aku berbuat amal yang saleh terhadap yang telah aku tinggalkan.
Sekali-kali tidak. Sesungguhnya itu adalah perkataan yang diucapkannya saja.
Dan di hadapan mereka ada barzah (dinding pemisah) sampai hari mereka
dibangkitkan.” (QS. Al-Mukmin : 100)
3. Yaumul Ba’as
• Firman Allah SWT :
• Artinya : “Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam keadaan bermacam-
macam, agar kepada mereka itu dapat diperlihatkan amalan-amalannya yang
sudah-sudah.” (QS. Az-Zalzalah : 6)
4. Yaumul Mahsyar
• Firman Allah SWT :
• Artinya : “…….. Dan kami kumpulkan seluruh manusia dan tidak kami tinggalkan
seorang pun dari mereka.” (QS. Al-Kahfi : 47)
Iman Kepada Hari Akhir
Peristiwa
Hari Akhir
dan
Sesudahnya
5. Yaumul Mizan
• Firman Allah SWT :
• Artinya :“Kami akan memasang timbangan yang tepat pada hari kiamat,
maka tiadalah dirugikan seseorang barang sedikitpun. Dan jika (amalan itu)
hanya seberat biji sawipun pasti Kami mendatangkan (pahala)nya. Dan
cukuplah Kami sebagai pembuat perhitungan.” (QS. Al-Anbiya : 47)
6. Yaumul Hisab
• Firman Allah SWT :
• Artinya : “Pada hari ini tiap-tiap jiwa diberi balasan dengan apa yang
diusahakannya. Tidak ada yang dirugikan pada hari ini. Sesungguhnya Allah
amat cepat hisabnya.” (QS. Al-Mukmin : 17)
7. Sirat
• Jalan atau jembatan penentu dari setiap manusia setelah diperhitungkan dan
ditimbang perbuatan baik buruknya
8. Surga dan Neraka
• Tempat terakhir yang diciptakan oleh Allah SWT untuk memberikan balasan
atas perbuatan manusia semasa di dunia.
Iman Kepada Hari Akhir
Hikmah
Beriman
Kepada Hari
Akhir
Tidak akan meniru pola hidup orang kafir
(yang tidak beriman).
Selalu beramal sholeh dan meningkatkan
ketakwaan.
Selalu berbuat baik dan benar.
Mau berjihad dijalan Allah dengan jiwa dan
harta.
Tidak bakhil (kikir) dalam berinfaq.
Memiliki kesabaran dalam kebenaran dan
ketika tertimpa musibah.
Iman Kepada Qadha Qadar
Iman Kepada Qadha Qadar
Pengertian Qadha
 Menurut Bahasa : hukum, ketetapan, pemerintah,
kehendak, pemberitahuan, dan penciptaan
 Menurut istilah : ketetapan Allah swt
Pengertian Qadar
 Menurut Bahasa : kepastian, peraturan, dan ukuran
 Menurut istilah : Ketentuan Allah yang berlaku bagi semua makhluk, sesuai dengan ilmu
Allah yang telah terdahulu dan dikehendaki oleh hikmah-Nya
Iman kepada qadha dan qadar adalah percaya sepenuh hati bahwa
sesuatu yang terjadi, sedang terjadi, akan terjadi di alam raya ini,
semuanya telah ditentukan Allah SWT sejak jaman azali.
Pengertian Iman Kepada Qadha Qadar
Iman Kepada Qadha Qadar
Pengertian Takdir
Ibarat rencana dan perbuatan. Perbuatan Allah berupa qadar-Nya
selalu sesuai dengan ketentuan-Nya.
Firman Allah :
Artinya ” Dan tidak sesuatupun melainkan disisi kami-lah khazanahnya;
dan Kami tidak menurunkannya melainkan dengan ukuran yang
tertentu.” ( Al-Hijr : 21)
Hubungan Qadha Qadar
Ketentuan suatu peristiwa yang terjadi di alam raya ini yang meliputi semua sisi
kejadiannya baik itu mengenai kadar atau ukurannya, tempatnya maupun
waktunya
Iman Kepada Qadha Qadar
Macam-Macam
yaitu qada dan
qadarnya Allah yang
masih digantungkan
pada usaha atau
ikhtiar manusia.
Contoh : seseorang
ingin kaya, pintar,
sehat
Langkah untuk
merubah takdir
(nasib) yang
mu’allaq adalah
berusaha, berdo’a,
dan tawakkal,
Taqdir
muallaq yaitu qada dan
qadarnya Allah swt
yang sudah tidak
dapat diubah lagi
oleh manusia, walau
ada ikhtiar dan
tawakkal.
Contoh:
manusia,lahir,
kematian, jodoh
dan
rizkinya,terjadinya
kiamat
Taqdir
mubrom
Iman Kepada Qadha Qadar
Tanda-Tanda Iman kepada Qadha Qadar
 Menyadari dan menyakini bahwa segala apa yang diperoleh dan dialami oleh
manusia baik berupa nikmat ataupun musibah pada hakikatnya merupakan
ketentuan dan kehendak Allah, yang telah tertulis dalam buku induk (lauh Mahfuz)
 Orang yang beriman kepada takdir menyadari bahwa ia tidak mengetahui apa yang
akan menimba dirinya, apakah bencana ataukah nikmat. Kewajiban manusia ialah
berikhtiar dan bertawakal agar memperoleh nikmat dan terhindar dari bencana
Iman Kepada Qadha Qadar
Dalil
Firman Allah swt:
Artinya :”Apabila Allah hendak menetapkan sesuatu, maka Allah hanya cukup berkata
kepadaNya:”Jadilah”, lalu jadilah dia” (Q.S. Ali – Imran :47)
Firman Allah swt:
Artinya :“dan ketetapan ALLAH itu suatu ketetapan yang pasti berlaku (Q.S. Al-Ahzab:38)
Firman Allah swt :
Artinya :”dan kami telah menunjukkan kepadanya dua jalan (jalan kebajikan dan jalan
kejahatan (Q.S.AL-Balad:10)
Iman Kepada Qadha Qadar
Hikmah Beriman Kepada Qada Dan Qadar
 Melatih diri untuk banyak bersyukur dan bersabar
 Menjauhkan diri dari sifat sombong dan putus asa
 Memupuk sifat optimis dan giat bekerja
 Menenangkan jiwa
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

"Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal""Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal"
Nur Rohim
 
Uqdatul kubro
Uqdatul kubroUqdatul kubro
Uqdatul kubroel-hafiy
 
Aqidah islam
Aqidah islamAqidah islam
Aqidah islam
Helmon Chan
 
Kedudukan Ilmu Tauhid
Kedudukan Ilmu TauhidKedudukan Ilmu Tauhid
Kedudukan Ilmu Tauhid
Zezen Wahyudin
 
Kerangka Kitab Mafahim Hizbut Tahrir
Kerangka Kitab Mafahim Hizbut TahrirKerangka Kitab Mafahim Hizbut Tahrir
Kerangka Kitab Mafahim Hizbut Tahrir
Umi Sa'adah
 
Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of life
Ridwan Hidayat
 
Ilmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan AmalIlmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan Amalilmihusna
 
Kedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’an
Kedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’anKedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’an
Kedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’an
Robet Saputra
 
Materi aqidah tujuan hidup manusia
Materi aqidah tujuan hidup manusiaMateri aqidah tujuan hidup manusia
Materi aqidah tujuan hidup manusia
Anas Wibowo
 
Macam – Macam Tauhid
Macam – Macam TauhidMacam – Macam Tauhid
Macam – Macam Tauhid
Yusuf Arifin
 
Selamatkan Generasi Dengan Islam
Selamatkan Generasi Dengan IslamSelamatkan Generasi Dengan Islam
Selamatkan Generasi Dengan Islamkaka imoet
 
Presentasi Fiqh 12 (Waris)
Presentasi Fiqh 12 (Waris)Presentasi Fiqh 12 (Waris)
Presentasi Fiqh 12 (Waris)Marhamah Saleh
 
PPT Iman Kepada Hari Akhir
PPT Iman Kepada Hari AkhirPPT Iman Kepada Hari Akhir
PPT Iman Kepada Hari Akhir
Vienna_Maulee
 
Sifat-sifat Allah
Sifat-sifat AllahSifat-sifat Allah
Sifat-sifat Allah
Fathun Ni'am
 
Materi Al Qur'an
Materi Al Qur'anMateri Al Qur'an
Materi Al Qur'an
ayudya fitri
 
Al Mutazilah
Al MutazilahAl Mutazilah
Materi akhlak tasawuf
Materi akhlak tasawufMateri akhlak tasawuf
Materi akhlak tasawuf
SukrinTaib
 
AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"
AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"
AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"
Lia Herliana
 
PPT Kelompok 3 - Infaq.pptx
PPT Kelompok 3 - Infaq.pptxPPT Kelompok 3 - Infaq.pptx
PPT Kelompok 3 - Infaq.pptx
AyuAmerta1
 

What's hot (20)

"Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal""Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal"
 
Uqdatul kubro
Uqdatul kubroUqdatul kubro
Uqdatul kubro
 
Aqidah islam
Aqidah islamAqidah islam
Aqidah islam
 
Kedudukan Ilmu Tauhid
Kedudukan Ilmu TauhidKedudukan Ilmu Tauhid
Kedudukan Ilmu Tauhid
 
Kerangka Kitab Mafahim Hizbut Tahrir
Kerangka Kitab Mafahim Hizbut TahrirKerangka Kitab Mafahim Hizbut Tahrir
Kerangka Kitab Mafahim Hizbut Tahrir
 
Aqidah ppt
Aqidah pptAqidah ppt
Aqidah ppt
 
Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of life
 
Ilmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan AmalIlmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan Amal
 
Kedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’an
Kedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’anKedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’an
Kedudukan Hadits Dalam Syari’at Islam dan Fungsi Hadits Terhadap Al-Qur’an
 
Materi aqidah tujuan hidup manusia
Materi aqidah tujuan hidup manusiaMateri aqidah tujuan hidup manusia
Materi aqidah tujuan hidup manusia
 
Macam – Macam Tauhid
Macam – Macam TauhidMacam – Macam Tauhid
Macam – Macam Tauhid
 
Selamatkan Generasi Dengan Islam
Selamatkan Generasi Dengan IslamSelamatkan Generasi Dengan Islam
Selamatkan Generasi Dengan Islam
 
Presentasi Fiqh 12 (Waris)
Presentasi Fiqh 12 (Waris)Presentasi Fiqh 12 (Waris)
Presentasi Fiqh 12 (Waris)
 
PPT Iman Kepada Hari Akhir
PPT Iman Kepada Hari AkhirPPT Iman Kepada Hari Akhir
PPT Iman Kepada Hari Akhir
 
Sifat-sifat Allah
Sifat-sifat AllahSifat-sifat Allah
Sifat-sifat Allah
 
Materi Al Qur'an
Materi Al Qur'anMateri Al Qur'an
Materi Al Qur'an
 
Al Mutazilah
Al MutazilahAl Mutazilah
Al Mutazilah
 
Materi akhlak tasawuf
Materi akhlak tasawufMateri akhlak tasawuf
Materi akhlak tasawuf
 
AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"
AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"
AIKA "Islam Sebagai Way Of Life"
 
PPT Kelompok 3 - Infaq.pptx
PPT Kelompok 3 - Infaq.pptxPPT Kelompok 3 - Infaq.pptx
PPT Kelompok 3 - Infaq.pptx
 

Viewers also liked

Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah
Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah
Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah
Dzakirotur Rifdah
 
Naskah drama qada dan qadar
Naskah drama qada dan qadarNaskah drama qada dan qadar
Naskah drama qada dan qadar
noussevarenna
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
sitiaja98
 
Beriman kepada qadha’ dan qhadar
Beriman kepada qadha’ dan qhadarBeriman kepada qadha’ dan qhadar
Beriman kepada qadha’ dan qhadar
Robbie AkaChopa
 
Ppt iman kepada qadha dan qadar
Ppt iman kepada qadha dan qadarPpt iman kepada qadha dan qadar
Ppt iman kepada qadha dan qadar
paisdkelas6
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercelaScifi
 
Tekpen ppt
Tekpen pptTekpen ppt
Tekpen ppt
arinams
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadar Qadha dan qadar
Qadha dan qadar
KhasbihMaslekhah
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
arinams
 
Fungsi Hadits Dalam Ajaran Islam
Fungsi Hadits Dalam Ajaran IslamFungsi Hadits Dalam Ajaran Islam
Fungsi Hadits Dalam Ajaran Islam
shofichofifah
 
Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)
Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)
Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)Vessa Ramadhani
 
Buku guru sma pai x
Buku guru sma pai xBuku guru sma pai x
Buku guru sma pai x
Rizky Ayu Handini
 
Bab iv s2
Bab iv s2Bab iv s2
Bab iv s2
adeboy123
 
Kbk sma a. pendidikan agama islam
Kbk sma a. pendidikan agama islamKbk sma a. pendidikan agama islam
Kbk sma a. pendidikan agama islamJasmin Jasin
 
2. nama nama kitab dan nabi penerima
2. nama nama kitab dan nabi penerima2. nama nama kitab dan nabi penerima
2. nama nama kitab dan nabi penerimaabydien_zaif
 
Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)
Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)
Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)
arinams
 
Bertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas X
Bertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas XBertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas X
Bertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas Xrinindya
 
KARANGAN
KARANGANKARANGAN

Viewers also liked (20)

Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah
Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah
Hikmah dan manfaat mujadalah,husnudzan dan ukhuwah
 
Naskah drama qada dan qadar
Naskah drama qada dan qadarNaskah drama qada dan qadar
Naskah drama qada dan qadar
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Beriman kepada qadha’ dan qhadar
Beriman kepada qadha’ dan qhadarBeriman kepada qadha’ dan qhadar
Beriman kepada qadha’ dan qhadar
 
Ppt iman kepada qadha dan qadar
Ppt iman kepada qadha dan qadarPpt iman kepada qadha dan qadar
Ppt iman kepada qadha dan qadar
 
Bab 9. perilaku tercela
Bab 9. perilaku tercelaBab 9. perilaku tercela
Bab 9. perilaku tercela
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
Tekpen ppt
Tekpen pptTekpen ppt
Tekpen ppt
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadar Qadha dan qadar
Qadha dan qadar
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
Fungsi Hadits Dalam Ajaran Islam
Fungsi Hadits Dalam Ajaran IslamFungsi Hadits Dalam Ajaran Islam
Fungsi Hadits Dalam Ajaran Islam
 
Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)
Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)
Pendidikan agama islam (Iman Kepada Kitab ALLAH)
 
Buku guru sma pai x
Buku guru sma pai xBuku guru sma pai x
Buku guru sma pai x
 
Bab iv s2
Bab iv s2Bab iv s2
Bab iv s2
 
Kbk sma a. pendidikan agama islam
Kbk sma a. pendidikan agama islamKbk sma a. pendidikan agama islam
Kbk sma a. pendidikan agama islam
 
2. nama nama kitab dan nabi penerima
2. nama nama kitab dan nabi penerima2. nama nama kitab dan nabi penerima
2. nama nama kitab dan nabi penerima
 
Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)
Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)
Ppt iman-kepada-hari-akhir (elin)
 
Bertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas X
Bertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas XBertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas X
Bertata krama dan menjauhi sikap tercela bab 8 kelas X
 
KARANGAN
KARANGANKARANGAN
KARANGAN
 
01. agama islam sma
01. agama islam sma01. agama islam sma
01. agama islam sma
 

Similar to iman kepada hari akhir dan qadha qadar

Ppt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak TercelaPpt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak Tercela
Usmawatidewi
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
Mamaz-AJi
 
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
Evaariva
 
ppt Fiqih
ppt Fiqihppt Fiqih
ppt Fiqih
jamila intan
 
Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000
amirulmuminin9
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
Usmawatidewi
 
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
Evaariva
 
Ppt
PptPpt
Power point
Power pointPower point
Power point
najikha
 
CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)
CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)
CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)Adlina Zainuri
 
Agama kelompok
Agama kelompokAgama kelompok
Agama kelompok
Fahri Priandana
 
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
gencar filandany
 
Hikmah beriman kepada hari akhir
Hikmah beriman kepada hari akhirHikmah beriman kepada hari akhir
Hikmah beriman kepada hari akhir
Gita Ardeny
 
Beriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhirBeriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhir
indahwardhani31
 
Bab 3 hari akhir kelas 12 SMA
Bab 3 hari akhir kelas 12 SMABab 3 hari akhir kelas 12 SMA
Bab 3 hari akhir kelas 12 SMA
Udik Pribadi
 
Makalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari Akhir
Makalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari AkhirMakalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari Akhir
Makalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari Akhir
MRamadhanyI
 
paii.pptx
paii.pptxpaii.pptx
paii.pptx
AsuKimaj
 
KELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptx
KELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptxKELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptx
KELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptx
unggalawi
 
iman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadariman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadar
hidayahinayati
 
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan QadharPPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
Vienna_Maulee
 

Similar to iman kepada hari akhir dan qadha qadar (20)

Ppt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak TercelaPpt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak Tercela
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
ppt Fiqih
ppt Fiqihppt Fiqih
ppt Fiqih
 
Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
 
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)
CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)
CTU101 Konsep Rukun Iman (Hari Akhirat, Qada' & Qadar)
 
Agama kelompok
Agama kelompokAgama kelompok
Agama kelompok
 
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
 
Hikmah beriman kepada hari akhir
Hikmah beriman kepada hari akhirHikmah beriman kepada hari akhir
Hikmah beriman kepada hari akhir
 
Beriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhirBeriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhir
 
Bab 3 hari akhir kelas 12 SMA
Bab 3 hari akhir kelas 12 SMABab 3 hari akhir kelas 12 SMA
Bab 3 hari akhir kelas 12 SMA
 
Makalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari Akhir
Makalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari AkhirMakalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari Akhir
Makalah agama islam_2[2] Iman Kepada Hari Akhir
 
paii.pptx
paii.pptxpaii.pptx
paii.pptx
 
KELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptx
KELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptxKELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptx
KELOMPOK 2 - Iman Kepada Hari Akhir.pptx
 
iman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadariman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadar
 
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan QadharPPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
 

More from Dewi Sanusi Noor

UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMIUKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
Dewi Sanusi Noor
 
INDUSTRI PUPUK NPK
INDUSTRI PUPUK NPKINDUSTRI PUPUK NPK
INDUSTRI PUPUK NPK
Dewi Sanusi Noor
 
PEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYA
PEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYAPEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYA
PEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYA
Dewi Sanusi Noor
 
XRD
XRDXRD
THAHARAH
THAHARAHTHAHARAH
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
Dewi Sanusi Noor
 
Penataan alat KIMIA
Penataan alat KIMIAPenataan alat KIMIA
Penataan alat KIMIA
Dewi Sanusi Noor
 
Keselamatan kerja di laboratorium
Keselamatan kerja di laboratoriumKeselamatan kerja di laboratorium
Keselamatan kerja di laboratorium
Dewi Sanusi Noor
 
LANDASAN KURIKULUM
LANDASAN KURIKULUMLANDASAN KURIKULUM
LANDASAN KURIKULUM
Dewi Sanusi Noor
 
STRATIFIKASI
STRATIFIKASISTRATIFIKASI
STRATIFIKASI
Dewi Sanusi Noor
 
HUTAN HUJAN TROPIS
HUTAN HUJAN TROPISHUTAN HUJAN TROPIS
HUTAN HUJAN TROPIS
Dewi Sanusi Noor
 
IKAN MAS
IKAN MASIKAN MAS
HADITS SHOHIH
HADITS SHOHIHHADITS SHOHIH
HADITS SHOHIH
Dewi Sanusi Noor
 
KALOR FISIKA DASAR I
KALOR FISIKA DASAR IKALOR FISIKA DASAR I
KALOR FISIKA DASAR I
Dewi Sanusi Noor
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
Dewi Sanusi Noor
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
Dewi Sanusi Noor
 

More from Dewi Sanusi Noor (16)

UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMIUKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
 
INDUSTRI PUPUK NPK
INDUSTRI PUPUK NPKINDUSTRI PUPUK NPK
INDUSTRI PUPUK NPK
 
PEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYA
PEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYAPEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYA
PEMBUATAN SABUN CAIR MANDI DARI LENDIR LIDAH BUAYA
 
XRD
XRDXRD
XRD
 
THAHARAH
THAHARAHTHAHARAH
THAHARAH
 
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
 
Penataan alat KIMIA
Penataan alat KIMIAPenataan alat KIMIA
Penataan alat KIMIA
 
Keselamatan kerja di laboratorium
Keselamatan kerja di laboratoriumKeselamatan kerja di laboratorium
Keselamatan kerja di laboratorium
 
LANDASAN KURIKULUM
LANDASAN KURIKULUMLANDASAN KURIKULUM
LANDASAN KURIKULUM
 
STRATIFIKASI
STRATIFIKASISTRATIFIKASI
STRATIFIKASI
 
HUTAN HUJAN TROPIS
HUTAN HUJAN TROPISHUTAN HUJAN TROPIS
HUTAN HUJAN TROPIS
 
IKAN MAS
IKAN MASIKAN MAS
IKAN MAS
 
HADITS SHOHIH
HADITS SHOHIHHADITS SHOHIH
HADITS SHOHIH
 
KALOR FISIKA DASAR I
KALOR FISIKA DASAR IKALOR FISIKA DASAR I
KALOR FISIKA DASAR I
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
 

Recently uploaded

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

iman kepada hari akhir dan qadha qadar

  • 1. Iman Kepada Hari Akhir & Iman Kepada Qadha Qadar Pendidikan Kimia IV/A Kelompok 4 - Denda Mukti Wiguna - Deviana Megiawati - Dewi Sanusi Noor - Dinar Dayana
  • 2. DAFTAR ISI A. Iman Kepada Hari Akhir 1. Pengertian Iman Kepada Hari Akhir ............................................. 3 2. Macam-Macam Hari Akhir/Kiamat ............................................... 5 3. Tanda-Tanda Hari Akhir ........................................................... 7 4. Dalil yang berhubungan dengan Hari Akhir .................................... 8 5. Peristiwa Hari Akhir dan sesudahnya ........................................... 10 6. Hikmah Iman Kepada Hari Akhir ................................................ 12 B. Iman Kepada Qadha Qadar 1. Pengertian Iman Kepada Qadha Qadar ......................................... 13 2. Macam-Macam Qadha Qadar ..................................................... 15 3. Tanda-Tanda Iman kepada Qadha Qadar ....................................... 16 4. Dalil Iman kepada Qadha Qadar ................................................. 17 5. Hikmah Beriman Kepada Qada Dan Qadar ..................................... 18
  • 4. Iman Kepada Hari Akhir Pengertian Hari Akhir Tekanan gas dari dalam bumi melemah dan habis sama sekali karena gas yang ada lambat laun menjadi cair dan beku. Sementara itu, tekanan dari luar semakin kuat sehingga bumi akan hancur dan isinya berhamburan.  Menurut Ahli Geologi Peredaran planet-planet dengan daya yang semakin lama semakin habis dan keseimbangan tidak ada lagi, bumi akan meluncur dengan kekuatan yang mahadahsyat menubruk matahari  Menurut Ahli Astronomi Masa yang akan dialami seseorang setelah meninggal dunia dimana berakhirnya segala sesuatu yang baik di muka bumi ini maupun yang ada di langit  Menurut Bahasa Kesadahan, penghabisan, penghujung, tamat  Menurut Istilah
  • 5. Iman Kepada Hari Akhir Pengertian Iman Kepada Hari AKhir Firman Allah swt. Artinya : Dan Sesungguhnya hari kiamat itu pastilah datang, tak ada keraguan padanya; dan bahwasanNya Allah membangkitkan semua orang di dalam kubur. (Q.S. Al Hajj : 7) Mempercayai dan meyakini akan adanya kehidupan yang kekal dan abadi setelah kehidupan dunia makhluk di dunia ini, yang dikenal dengan hari kiamat.
  • 6. Iman Kepada Hari Akhir Macam- macam nama lain Hari Kiamat Hari Kiamat (yaum al qiyamah), yaitu hari penegakan keadilan Hari Akhir (yaum al akhir) Hari Pembalasan (yaum al ghasyiyah) Hari Kegoncangan (yaum az Zalzalah) Hari panggil-memanggil (yaum at tanad) Hari Ancaman (yaum al wa’iid) Hari kehinaan (yaum al khizy) Hari penimbangan (yaum al wazni)
  • 7. Iman Kepada Hari Akhir Macam-Macam Hari Kiamat Kiamat Sugra • Kiamat kecil • Contoh: kematian, gempa bumi, gunung meletus, banjir dan lain-lain. • Firman Allah SWT: • Artinya : “Segala sesuatu pasti akan binasa kecuali Dzat Allah” (Q.S. Al Qashash : 88) • Hadits: • “Apabila salah seorang diantara kamu mati, maka sesungguhnya kiamatnya sudah dekat” (H.R Ad dailami) Kiamat Kubra • Kiamat besar (kerusakan besar); Hancurnya Alam semesta dengan segala isinya. • Firman Allah SWT: • Artinya :“Apabila bumi digoncangkan dahsyat-dahsyatnya dan gunung-gunung dihancurkan sehancur-hancurnya maka jadilah ia debu yang beterbangan.” (QS. Al- Waqi’ah : 4-6).
  • 8. Iman Kepada Hari Akhir Tanda-Tanda Hari Kiamat Tanda-tanda kecil • Hamba sahaya perempuan di kawini oleh tuannya • Ilmu agama di anggap sudah tidak penting lagi • Jumlah wanita lebih banyak daripada laki- laki • Pembunuhan merajalela • Banyak terjadi gempa bumi • Lahirnya Dajal (tukang dusta) • Tersebarnya perzinaan karena memperoleh izin dari penguasa • Minuman keras merajalela Tanda-tanda besar • Matahari muncul dari barat • Munculnya binatang ajaib yang bisa berbicara • Rusaknya Ka’bah • Turunnya Nabi Isa as • Hilang dan lenyapnya Al-Qur’an dan mushaf, hafalan dalam hati • Seluruh manusia menjadi kafir • Munculnya Yakjut Makjut
  • 9. Iman Kepada Hari Akhir Dalil Gambaran kedahsyatan hari kiamat bisa menyebabkan wanita menyusui melalaikan anak yang disusuinya, ibu hamilpun melahirkan anaknya seketika, seperti dilukiskan firman Allah. Artinya : Hai manusia, bertaqwalah kepada Rabbmu; sesungguhnya kegoncangan hari kiamat itu adalah suatu kejadian yang sangat besar (dahsyat). (Ingatlah) pada hari (ketika) kamu melihat kegoncangan itu, lalailah semua wanita yang menyusui anaknya dari anak yang disusuinya dan gugurlah segala kandungan wanita yang hamil, dan kamu lihat manusia dalam keadaan mabuk, padahal mereka sebenarnya tidak mabuk, akan tetapi azab Allah itu sangat keras. (QS. Al Hajj :1-2)  Tidak Seorang pun yang mengetahui kapan terjadinya kiamat selain Allah swt. Firman Allah swt. Artinya : Mereka menanyakan kepadamu tentang kiamat: “Bilakah terjadinya”. Katakanlah:”Sesungguhnya pengetahuan tentang kiamat itu adalah pada sisi Rabbku; tidak seorangpun yang dapat menjelaskan waktu kedatangannya selain Dia”, (QS. Al ’Araf :187)
  • 10. Iman Kepada Hari Akhir Dalil  Tidak ada lagi yang bisa memberikan manfaat termasuk anak dan harta kecuali orang yang datang menghadap Allah dengan hati yang bersih. Firman Allah swt. Artinya : (yaitu) di hari harta dan anak-anak laki-laki tidak berguna, kecuali orang-orang yang menghadap Allah dengan hati yang bersih (Q.S. 26 : 88-89)
  • 11. Iman Kepada Hari Akhir Peristiwa Hari Akhir dan Sesudahnya 1. Kematian • Firman ALLAH SWT : • Artinya: “ Tiap-tiap yang berrjiwa akan merasakan mati….”(QS Al- Imran: 185) 2. Alam Barzah • Firman Allah SWT : • Artinya : “Agar aku berbuat amal yang saleh terhadap yang telah aku tinggalkan. Sekali-kali tidak. Sesungguhnya itu adalah perkataan yang diucapkannya saja. Dan di hadapan mereka ada barzah (dinding pemisah) sampai hari mereka dibangkitkan.” (QS. Al-Mukmin : 100) 3. Yaumul Ba’as • Firman Allah SWT : • Artinya : “Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam keadaan bermacam- macam, agar kepada mereka itu dapat diperlihatkan amalan-amalannya yang sudah-sudah.” (QS. Az-Zalzalah : 6) 4. Yaumul Mahsyar • Firman Allah SWT : • Artinya : “…….. Dan kami kumpulkan seluruh manusia dan tidak kami tinggalkan seorang pun dari mereka.” (QS. Al-Kahfi : 47)
  • 12. Iman Kepada Hari Akhir Peristiwa Hari Akhir dan Sesudahnya 5. Yaumul Mizan • Firman Allah SWT : • Artinya :“Kami akan memasang timbangan yang tepat pada hari kiamat, maka tiadalah dirugikan seseorang barang sedikitpun. Dan jika (amalan itu) hanya seberat biji sawipun pasti Kami mendatangkan (pahala)nya. Dan cukuplah Kami sebagai pembuat perhitungan.” (QS. Al-Anbiya : 47) 6. Yaumul Hisab • Firman Allah SWT : • Artinya : “Pada hari ini tiap-tiap jiwa diberi balasan dengan apa yang diusahakannya. Tidak ada yang dirugikan pada hari ini. Sesungguhnya Allah amat cepat hisabnya.” (QS. Al-Mukmin : 17) 7. Sirat • Jalan atau jembatan penentu dari setiap manusia setelah diperhitungkan dan ditimbang perbuatan baik buruknya 8. Surga dan Neraka • Tempat terakhir yang diciptakan oleh Allah SWT untuk memberikan balasan atas perbuatan manusia semasa di dunia.
  • 13. Iman Kepada Hari Akhir Hikmah Beriman Kepada Hari Akhir Tidak akan meniru pola hidup orang kafir (yang tidak beriman). Selalu beramal sholeh dan meningkatkan ketakwaan. Selalu berbuat baik dan benar. Mau berjihad dijalan Allah dengan jiwa dan harta. Tidak bakhil (kikir) dalam berinfaq. Memiliki kesabaran dalam kebenaran dan ketika tertimpa musibah.
  • 15. Iman Kepada Qadha Qadar Pengertian Qadha  Menurut Bahasa : hukum, ketetapan, pemerintah, kehendak, pemberitahuan, dan penciptaan  Menurut istilah : ketetapan Allah swt Pengertian Qadar  Menurut Bahasa : kepastian, peraturan, dan ukuran  Menurut istilah : Ketentuan Allah yang berlaku bagi semua makhluk, sesuai dengan ilmu Allah yang telah terdahulu dan dikehendaki oleh hikmah-Nya Iman kepada qadha dan qadar adalah percaya sepenuh hati bahwa sesuatu yang terjadi, sedang terjadi, akan terjadi di alam raya ini, semuanya telah ditentukan Allah SWT sejak jaman azali. Pengertian Iman Kepada Qadha Qadar
  • 16. Iman Kepada Qadha Qadar Pengertian Takdir Ibarat rencana dan perbuatan. Perbuatan Allah berupa qadar-Nya selalu sesuai dengan ketentuan-Nya. Firman Allah : Artinya ” Dan tidak sesuatupun melainkan disisi kami-lah khazanahnya; dan Kami tidak menurunkannya melainkan dengan ukuran yang tertentu.” ( Al-Hijr : 21) Hubungan Qadha Qadar Ketentuan suatu peristiwa yang terjadi di alam raya ini yang meliputi semua sisi kejadiannya baik itu mengenai kadar atau ukurannya, tempatnya maupun waktunya
  • 17. Iman Kepada Qadha Qadar Macam-Macam yaitu qada dan qadarnya Allah yang masih digantungkan pada usaha atau ikhtiar manusia. Contoh : seseorang ingin kaya, pintar, sehat Langkah untuk merubah takdir (nasib) yang mu’allaq adalah berusaha, berdo’a, dan tawakkal, Taqdir muallaq yaitu qada dan qadarnya Allah swt yang sudah tidak dapat diubah lagi oleh manusia, walau ada ikhtiar dan tawakkal. Contoh: manusia,lahir, kematian, jodoh dan rizkinya,terjadinya kiamat Taqdir mubrom
  • 18. Iman Kepada Qadha Qadar Tanda-Tanda Iman kepada Qadha Qadar  Menyadari dan menyakini bahwa segala apa yang diperoleh dan dialami oleh manusia baik berupa nikmat ataupun musibah pada hakikatnya merupakan ketentuan dan kehendak Allah, yang telah tertulis dalam buku induk (lauh Mahfuz)  Orang yang beriman kepada takdir menyadari bahwa ia tidak mengetahui apa yang akan menimba dirinya, apakah bencana ataukah nikmat. Kewajiban manusia ialah berikhtiar dan bertawakal agar memperoleh nikmat dan terhindar dari bencana
  • 19. Iman Kepada Qadha Qadar Dalil Firman Allah swt: Artinya :”Apabila Allah hendak menetapkan sesuatu, maka Allah hanya cukup berkata kepadaNya:”Jadilah”, lalu jadilah dia” (Q.S. Ali – Imran :47) Firman Allah swt: Artinya :“dan ketetapan ALLAH itu suatu ketetapan yang pasti berlaku (Q.S. Al-Ahzab:38) Firman Allah swt : Artinya :”dan kami telah menunjukkan kepadanya dua jalan (jalan kebajikan dan jalan kejahatan (Q.S.AL-Balad:10)
  • 20. Iman Kepada Qadha Qadar Hikmah Beriman Kepada Qada Dan Qadar  Melatih diri untuk banyak bersyukur dan bersabar  Menjauhkan diri dari sifat sombong dan putus asa  Memupuk sifat optimis dan giat bekerja  Menenangkan jiwa