SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
Helping the Poor – Menolong
orang Kurang Mampu
Sam Lazuardi
Mengapa harus menolong orang
miskin ?
• Jumlah orang miskin di Indo bertambah
(Republika – Laporan BPS 2014)
• Hal ini disebabkan oleh inflasi yg tinggi (kenaikan
BBM -> kenaikan bahan pokok)
• Kesenjangan Pendapatan makin Lebar (K ¾ ’14)
• Dampak Abaikan Pertanian (K 4/4 ‘14)
• Dana Bansos sering diselewengkan
• Jumlah penggangguran bertambah
Meningkatkan SDM
• 1. Mencarikan suatu Pekerjaan yg sesuai,,
sedapatnya yg sesuai dg bakat – kemampuan-nya
: berikan Kail dan jangan Ikan -> Mandiri
• 2. Bina karakternya :
• A. Bina hidup bertujuan, mandiri & bertanggung
jawab
• B. Bina hidup tak egois & gotong-royong
• C. Bina hidup bertekun & tak cepat putus-asa
• D. Bina Hidup Sehat & memelihara kesehatan
Mencari Pekerjaan yg sesuai
• Coba melakukan analisa pada diri sendiri
mengenai hobi yang berkaitan dg pekerjaan
dan coba mengamati dari dekat pekerjaan
tersebut
• Coba masuki suatu lapangan pekerjaan yg
kebetulan kosong dan mencari orang
• Coba bergabung dg bisnisukm.com, yg dinya-
takan sbg tempat belajar bisnis dari pebisnis
Membina Tujuan Hidup
* Bina yg UTAMA -> Tujuan Hidup utk menjadi
Manusia yg Berguna & bukan mengejar materi
• Harus dibina agar Mandiri & Bertanggung – jawab
-> menjadi Dewasa
• Harus dibina bertahap, membuat Planning &
Evaluasi
• Dalam pembinaan tahapannya itu termasuk
pembinaan Empati, Ketekunan dan Menjaga
kesehatan diri sendiri
Pentingnya Pembinaan Karakter
• Pepatah Tiongkok : Watak adalah Nasib, kalau
mau mengubah Nasib, ubahlah Watak
• Pusat pembinaan -> Watak = karakter = Emosi
• Pembinaan karakter -> pendewasaan emosi -
> Pengendalian Diri -> bisa membuat analisa
persoalan dan mencari Solusi !
• Hidup lebih efisien & kurang stres krn dapat
menganalisa & mencari solusi persoalan
MEMPRAKTEKAN PENDIDIKAN
KARAKTER di Jepang
• Untuk anak SD si guru harus mempraktekkannya
bersama siswanya, misalnya dalam menyebe-
rang jalan raya, peraturan naik kendaraan umum
dan kereta api
• Pendidikan karakter yang kuat dan prakteknya
inilah yg membuat mereka hidup penuh disiplin
dan teratur
• Tak jarang kita mendengar kisah kehilangan dom-
pet yang kmd selalu ditemukannya kembali utuh
Mengalami Bencana di Jepang
• Ketika belum lama berselang, suatu gempa besar
menghantam bagian Timur laut Jepang, semua
mengungsi di sebuah sekolah dasar. Meski tidak
ada listrik, namun semua orang bisa dg sabar
mengantre dalam kegelapan untuk mendapat
makanan.
• Tidak ada yg menyerobot dalam antrean atau
menjarah rumah kosong
• Semua merasa senasib, karena berbudaya
tenang dan tertib.
Rahasia Sukses Berbisnis Orang Jepang
- 1
• Jepang merupakan salah satu negara di Asia
dg kemajuan ekonomi sangat pesat, meski
negara itu hancur akibat Perang Dunia II.
• Mereka pekerja keras, pantang menyerah &
halangan -> tantangan memacu Sukses !
• Kualitas produknya serupa US & Eropah
• Taraf hidupnya kedua setelah Swiss
• Ekonomi stabil & pengangguran sangat rendah
dan SDM sangat tinggi
Rahasia Sukses Berbisnis Orang
Jepang - 2
• Mengutamakan Pendidikan dan Kesehatan dg
mengatur makan Hidup Sehat & tak ber-
lebihan
• Memaksimalkan penggunaan tanah & tak
membiarkan tanah menganggur sejengkalpun
-> hasil pertanian tinggi, meski kondisi alam
tak memungkinkan
• SDM tinggi : cekatan, pekerja keras -> 1 SDM
serupa 5 SDM negara lain
Rahasia Sukses Berbisnis Orang
Jepang - 3
• Mementingkan kerja kelompok dari pada
pribadi, bersifat saling melengkapi - gotong -
royong, tak ada jurang pemisah atasan –
bawahan -> bawahan setia pd pimpinan.
Advice from a 101 old Japanese Doctor
• Sebaiknya tak usah pensiun dan bila terpaksa
hendaklah lebih tua dari 65 tahun
• Hendaklah selalu membuat rencana - planning
• Hidup hendaklah selalu berbagi yg bisa dilaku-
kan dg kuliah, ceramah dan pembinaan
• Janganlah berlebihan mengumpulkan harta
dan materi, karena kita tak dpt membawanya
kelak !
Hindari Hidup Hedonistik - Ego
• Menurut Time 20 May ‘13 : generasi sekarang
The Me Me Me Generation : lazy & narcissists
• Mnrt Barbara Fredrickson penelitian 20 th:
• Orang yg hedonistik -> peradangan & daya
tahan turun -> kanker, jantung, Alzheimer
• Orang yg Hidup Bertujuan -> Eudamonik ->
Bahagia, Sehat dan Umur Panjang
Perubahan Iklim
• Perubahan Iklim hingga iklim ekstrem karena
emisi gas – peningkatan karbon dioksida, ter-
masuk emisi kendaraan akibat ulah manusia
* Keadaan ini akan menyebabkan pelbagai ben-
cana alam mis badai (puting beliung), banjir dan
kekeringan yang akan menyebabkan orang
menjadi miskin dan sakit.
Menghadapi cuaca ekstrem -1
• Agar tidak sakit & upaya meningkatkan daya
tahan tubuh adalah :
• 1.Banyak makan sayur dan buah – Mnrt CNN
Health 31 Maret 2014 : Banyak makan sayur-
buah dan terutama sayur, maka risiko kema-
tian dpt diturunkan hingga 42 % ( 25 % terha-
dap kanker dan 31 % terhadap peny jantung &
stroke)
Menghadapi cuaca ekstrem -2
• Olahraga teratur & jangan kegemukan
• Cukup tidur dan tidak stres
• Minum probiotics : yogurt, kefir, tempe,
kimchi, sauerkraut
Di US : Menolong orang tak mampu dg
FVRx (CNN Health, 23 July 2012)
• FVPx : Fruit-Veggies Prescription Program &
pelatihan masak dan olahraga
• Pusat di New York dimana 2 RS berpartisipasi
• The Program turns local farmers market into
pharmacies (Wall Street J, 23 July 2013)
• Membantu orang miskin thdp PTM
• Healthy food costs less than the medicine &
treatment they would require in the future
Doctors write a prescription for
fresh produce – CNN Health, 23/7- 12
Bad cholesterol, depression, high blood pressure; these are
all conditions that often prompt a trip to the pharmacy. But
now, physicians are administering a different treatment
entirely: produce. Doctors at select clinics across the
country are writing some obese patients "prescriptions" for
fruits and vegetables.
‘Fruit and Vegetable Prescription Program’
No Bitter Pill : Doctors prescribe fruits
& veggies – Sept, 2013
• Hippocrates : let Food be thy Medicine
• Chef Nischan, yg mulai membuat makanan
sehat utk kedua anaknya dg juvenile Diabetes
& kmd ia bertekad utk membantu dokter dlm
pengobatan pelbagai penyakit
• Di Bronx, setiap orang mendpt $1 setiap hari
utk membeli sayur-buah agar mereka tetap
sehat selalu
Orang Indonesia kurang makan sayur-
buah
• Data Riskesdas (2007) : 93.6 % orang Indo
kurang makan sayur-buah
• Data Susenas (2012) tidak lebih 10 % orang
Indo cukup makan sayur buah (SP 17 Okt’13)
• Orang Indo paling senang makan junk food –
gorengan, yg gurih dan manis manis (empty
calories)
Membina Hidup Sehat
• Membina Hidup Sehat agar bisa mencapai Target
: Hidup Berguna -> dengan :
• Banyak makan sayur- buah, kurangi daging
(kecuali ikan) lemak, gorengan, gula, garam &
bahan kimia
• Jangan merokok, alkohol, narkoba
• Rajin berolah – raga
• Kebersihan (cuci tangan & mulut – gigi)
• Cukup tidur & jangan stres
MY PLATE PLANNER
Membina makan Sayur - Buah
• 1. Tidak menyukainya -> belajar bertahap
• 2. Harga mahal -> pilih sayur dan buah yg
murah dulu : singkong & daunnya, bayam,
kangkung, pisang, pepaya, jambu biji
• 3. Kerja sama dg petani utk membina sayur-
buah murah spt di Amerika – di Indo
Pertanian di Abaikan (K 4/4 ‘14)
• 4. Membina makan sehat bersama dg
membawa masakan dg resep masing masing
Menuju negara Indonesia yang adil
dan makmur

More Related Content

Similar to Helping the Poor.pptx

Modul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan giziModul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan giziMasriqon Masriqon
 
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdfMinggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdfSetiawan Putra Syah
 
Gizi remaja & masalahnya dikes 2018 1
Gizi remaja & masalahnya  dikes 2018 1Gizi remaja & masalahnya  dikes 2018 1
Gizi remaja & masalahnya dikes 2018 1dwianjani111
 
PPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptx
PPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptxPPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptx
PPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptxDetyOkdarina
 
Menjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptx
Menjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptxMenjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptx
Menjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptxLili Nurma
 
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptxremaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptxKuncah1
 
Pelatihan kader usila puskesmas bungah
Pelatihan kader usila puskesmas bungahPelatihan kader usila puskesmas bungah
Pelatihan kader usila puskesmas bungahpuspitasari_whardani
 
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptxGIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptxPramusantiEfi
 
Amalan pemakanan berkualiti jess wong hui juan
Amalan pemakanan berkualiti jess wong hui juanAmalan pemakanan berkualiti jess wong hui juan
Amalan pemakanan berkualiti jess wong hui juanJessWongHuiJuan1
 
Budaya Diet di Indonesia
Budaya Diet di IndonesiaBudaya Diet di Indonesia
Budaya Diet di IndonesiaVerar Oka
 
PENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptxPENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptxtantihayati1
 
Makan secara sihat
Makan secara sihatMakan secara sihat
Makan secara sihatNormy Nomy
 
Home visit dmt2 tidak terkontrol + pasca stroke
Home visit dmt2 tidak terkontrol + pasca strokeHome visit dmt2 tidak terkontrol + pasca stroke
Home visit dmt2 tidak terkontrol + pasca strokeUlfa Diya
 
4 gizi pada anak usia sekolah dan remaja
4   gizi pada anak usia sekolah dan remaja4   gizi pada anak usia sekolah dan remaja
4 gizi pada anak usia sekolah dan remajaEmmy Kardinasari
 

Similar to Helping the Poor.pptx (20)

Modul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan giziModul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan gizi
 
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdfMinggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
 
Gizi remaja & masalahnya dikes 2018 1
Gizi remaja & masalahnya  dikes 2018 1Gizi remaja & masalahnya  dikes 2018 1
Gizi remaja & masalahnya dikes 2018 1
 
Diktat Matkul Gizi Ikan
Diktat Matkul Gizi IkanDiktat Matkul Gizi Ikan
Diktat Matkul Gizi Ikan
 
PPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptx
PPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptxPPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptx
PPT PEMBINAAN DOKTER KECIL 2022_1.pptx
 
Menjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptx
Menjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptxMenjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptx
Menjaga Pola Makan Sehat selama Pandemi [Autosaved].pptx
 
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptxremaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
 
Pelatihan kader usila puskesmas bungah
Pelatihan kader usila puskesmas bungahPelatihan kader usila puskesmas bungah
Pelatihan kader usila puskesmas bungah
 
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptxGIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
 
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptxPPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
 
Hari Pangan Sedunia Indonesia 2020
Hari Pangan Sedunia Indonesia 2020Hari Pangan Sedunia Indonesia 2020
Hari Pangan Sedunia Indonesia 2020
 
Amalan pemakanan berkualiti jess wong hui juan
Amalan pemakanan berkualiti jess wong hui juanAmalan pemakanan berkualiti jess wong hui juan
Amalan pemakanan berkualiti jess wong hui juan
 
Budaya Diet di Indonesia
Budaya Diet di IndonesiaBudaya Diet di Indonesia
Budaya Diet di Indonesia
 
PENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptxPENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptx
 
Makan secara sihat
Makan secara sihatMakan secara sihat
Makan secara sihat
 
Makan secara sihat
Makan secara sihatMakan secara sihat
Makan secara sihat
 
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
 
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
 
Home visit dmt2 tidak terkontrol + pasca stroke
Home visit dmt2 tidak terkontrol + pasca strokeHome visit dmt2 tidak terkontrol + pasca stroke
Home visit dmt2 tidak terkontrol + pasca stroke
 
4 gizi pada anak usia sekolah dan remaja
4   gizi pada anak usia sekolah dan remaja4   gizi pada anak usia sekolah dan remaja
4 gizi pada anak usia sekolah dan remaja
 

More from Marto Marbun

Maria Menyanyi.pptx
Maria Menyanyi.pptxMaria Menyanyi.pptx
Maria Menyanyi.pptxMarto Marbun
 
Orang Majus - Copy.pptx
Orang Majus - Copy.pptxOrang Majus - Copy.pptx
Orang Majus - Copy.pptxMarto Marbun
 
Kisah Yabub dan Esau Lahir.pptx
Kisah Yabub dan Esau Lahir.pptxKisah Yabub dan Esau Lahir.pptx
Kisah Yabub dan Esau Lahir.pptxMarto Marbun
 
Eskatologi Kristen.pptx
Eskatologi Kristen.pptxEskatologi Kristen.pptx
Eskatologi Kristen.pptxMarto Marbun
 
Liturgi dan Kalender Gerejawi.pptx
Liturgi dan Kalender Gerejawi.pptxLiturgi dan Kalender Gerejawi.pptx
Liturgi dan Kalender Gerejawi.pptxMarto Marbun
 
Berinvestasi Pada Hubungan.pptx
Berinvestasi Pada Hubungan.pptxBerinvestasi Pada Hubungan.pptx
Berinvestasi Pada Hubungan.pptxMarto Marbun
 
Di Bawah Sorotan.pptx
Di Bawah Sorotan.pptxDi Bawah Sorotan.pptx
Di Bawah Sorotan.pptxMarto Marbun
 
SAL 1- Ketaatan.pptx
SAL 1- Ketaatan.pptxSAL 1- Ketaatan.pptx
SAL 1- Ketaatan.pptxMarto Marbun
 
Nyanyian Maria.pptx
Nyanyian Maria.pptxNyanyian Maria.pptx
Nyanyian Maria.pptxMarto Marbun
 
Buah-buah Roh.pptx
Buah-buah Roh.pptxBuah-buah Roh.pptx
Buah-buah Roh.pptxMarto Marbun
 
Allah Orang Yang Hidup.pptx
Allah Orang Yang Hidup.pptxAllah Orang Yang Hidup.pptx
Allah Orang Yang Hidup.pptxMarto Marbun
 
4 Hal tentang Tim.ppt
4 Hal tentang Tim.ppt4 Hal tentang Tim.ppt
4 Hal tentang Tim.pptMarto Marbun
 
5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptx5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptxMarto Marbun
 
7 lessons teamwork.ppt
7 lessons teamwork.ppt7 lessons teamwork.ppt
7 lessons teamwork.pptMarto Marbun
 
5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptx5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptxMarto Marbun
 
4 lessons team.ppt
4 lessons team.ppt4 lessons team.ppt
4 lessons team.pptMarto Marbun
 
5 Types of People.pptx
5 Types of People.pptx5 Types of People.pptx
5 Types of People.pptxMarto Marbun
 

More from Marto Marbun (20)

Maria Menyanyi.pptx
Maria Menyanyi.pptxMaria Menyanyi.pptx
Maria Menyanyi.pptx
 
Orang Majus - Copy.pptx
Orang Majus - Copy.pptxOrang Majus - Copy.pptx
Orang Majus - Copy.pptx
 
Kisah Yabub dan Esau Lahir.pptx
Kisah Yabub dan Esau Lahir.pptxKisah Yabub dan Esau Lahir.pptx
Kisah Yabub dan Esau Lahir.pptx
 
Eskatologi Kristen.pptx
Eskatologi Kristen.pptxEskatologi Kristen.pptx
Eskatologi Kristen.pptx
 
Liturgi dan Kalender Gerejawi.pptx
Liturgi dan Kalender Gerejawi.pptxLiturgi dan Kalender Gerejawi.pptx
Liturgi dan Kalender Gerejawi.pptx
 
Berinvestasi Pada Hubungan.pptx
Berinvestasi Pada Hubungan.pptxBerinvestasi Pada Hubungan.pptx
Berinvestasi Pada Hubungan.pptx
 
Di Bawah Sorotan.pptx
Di Bawah Sorotan.pptxDi Bawah Sorotan.pptx
Di Bawah Sorotan.pptx
 
SAL 1- Ketaatan.pptx
SAL 1- Ketaatan.pptxSAL 1- Ketaatan.pptx
SAL 1- Ketaatan.pptx
 
Nyanyian Maria.pptx
Nyanyian Maria.pptxNyanyian Maria.pptx
Nyanyian Maria.pptx
 
SAL 2.pptx
SAL 2.pptxSAL 2.pptx
SAL 2.pptx
 
Buah-buah Roh.pptx
Buah-buah Roh.pptxBuah-buah Roh.pptx
Buah-buah Roh.pptx
 
Buah ROh.pptx
Buah ROh.pptxBuah ROh.pptx
Buah ROh.pptx
 
Allah Orang Yang Hidup.pptx
Allah Orang Yang Hidup.pptxAllah Orang Yang Hidup.pptx
Allah Orang Yang Hidup.pptx
 
4 Hal tentang Tim.ppt
4 Hal tentang Tim.ppt4 Hal tentang Tim.ppt
4 Hal tentang Tim.ppt
 
We Need Them.pptx
We Need Them.pptxWe Need Them.pptx
We Need Them.pptx
 
5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptx5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptx
 
7 lessons teamwork.ppt
7 lessons teamwork.ppt7 lessons teamwork.ppt
7 lessons teamwork.ppt
 
5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptx5 tipe manusia.pptx
5 tipe manusia.pptx
 
4 lessons team.ppt
4 lessons team.ppt4 lessons team.ppt
4 lessons team.ppt
 
5 Types of People.pptx
5 Types of People.pptx5 Types of People.pptx
5 Types of People.pptx
 

Helping the Poor.pptx

  • 1. Helping the Poor – Menolong orang Kurang Mampu Sam Lazuardi
  • 2. Mengapa harus menolong orang miskin ? • Jumlah orang miskin di Indo bertambah (Republika – Laporan BPS 2014) • Hal ini disebabkan oleh inflasi yg tinggi (kenaikan BBM -> kenaikan bahan pokok) • Kesenjangan Pendapatan makin Lebar (K ¾ ’14) • Dampak Abaikan Pertanian (K 4/4 ‘14) • Dana Bansos sering diselewengkan • Jumlah penggangguran bertambah
  • 3. Meningkatkan SDM • 1. Mencarikan suatu Pekerjaan yg sesuai,, sedapatnya yg sesuai dg bakat – kemampuan-nya : berikan Kail dan jangan Ikan -> Mandiri • 2. Bina karakternya : • A. Bina hidup bertujuan, mandiri & bertanggung jawab • B. Bina hidup tak egois & gotong-royong • C. Bina hidup bertekun & tak cepat putus-asa • D. Bina Hidup Sehat & memelihara kesehatan
  • 4. Mencari Pekerjaan yg sesuai • Coba melakukan analisa pada diri sendiri mengenai hobi yang berkaitan dg pekerjaan dan coba mengamati dari dekat pekerjaan tersebut • Coba masuki suatu lapangan pekerjaan yg kebetulan kosong dan mencari orang • Coba bergabung dg bisnisukm.com, yg dinya- takan sbg tempat belajar bisnis dari pebisnis
  • 5. Membina Tujuan Hidup * Bina yg UTAMA -> Tujuan Hidup utk menjadi Manusia yg Berguna & bukan mengejar materi • Harus dibina agar Mandiri & Bertanggung – jawab -> menjadi Dewasa • Harus dibina bertahap, membuat Planning & Evaluasi • Dalam pembinaan tahapannya itu termasuk pembinaan Empati, Ketekunan dan Menjaga kesehatan diri sendiri
  • 6. Pentingnya Pembinaan Karakter • Pepatah Tiongkok : Watak adalah Nasib, kalau mau mengubah Nasib, ubahlah Watak • Pusat pembinaan -> Watak = karakter = Emosi • Pembinaan karakter -> pendewasaan emosi - > Pengendalian Diri -> bisa membuat analisa persoalan dan mencari Solusi ! • Hidup lebih efisien & kurang stres krn dapat menganalisa & mencari solusi persoalan
  • 7. MEMPRAKTEKAN PENDIDIKAN KARAKTER di Jepang • Untuk anak SD si guru harus mempraktekkannya bersama siswanya, misalnya dalam menyebe- rang jalan raya, peraturan naik kendaraan umum dan kereta api • Pendidikan karakter yang kuat dan prakteknya inilah yg membuat mereka hidup penuh disiplin dan teratur • Tak jarang kita mendengar kisah kehilangan dom- pet yang kmd selalu ditemukannya kembali utuh
  • 8. Mengalami Bencana di Jepang • Ketika belum lama berselang, suatu gempa besar menghantam bagian Timur laut Jepang, semua mengungsi di sebuah sekolah dasar. Meski tidak ada listrik, namun semua orang bisa dg sabar mengantre dalam kegelapan untuk mendapat makanan. • Tidak ada yg menyerobot dalam antrean atau menjarah rumah kosong • Semua merasa senasib, karena berbudaya tenang dan tertib.
  • 9. Rahasia Sukses Berbisnis Orang Jepang - 1 • Jepang merupakan salah satu negara di Asia dg kemajuan ekonomi sangat pesat, meski negara itu hancur akibat Perang Dunia II. • Mereka pekerja keras, pantang menyerah & halangan -> tantangan memacu Sukses ! • Kualitas produknya serupa US & Eropah • Taraf hidupnya kedua setelah Swiss • Ekonomi stabil & pengangguran sangat rendah dan SDM sangat tinggi
  • 10. Rahasia Sukses Berbisnis Orang Jepang - 2 • Mengutamakan Pendidikan dan Kesehatan dg mengatur makan Hidup Sehat & tak ber- lebihan • Memaksimalkan penggunaan tanah & tak membiarkan tanah menganggur sejengkalpun -> hasil pertanian tinggi, meski kondisi alam tak memungkinkan • SDM tinggi : cekatan, pekerja keras -> 1 SDM serupa 5 SDM negara lain
  • 11. Rahasia Sukses Berbisnis Orang Jepang - 3 • Mementingkan kerja kelompok dari pada pribadi, bersifat saling melengkapi - gotong - royong, tak ada jurang pemisah atasan – bawahan -> bawahan setia pd pimpinan.
  • 12. Advice from a 101 old Japanese Doctor • Sebaiknya tak usah pensiun dan bila terpaksa hendaklah lebih tua dari 65 tahun • Hendaklah selalu membuat rencana - planning • Hidup hendaklah selalu berbagi yg bisa dilaku- kan dg kuliah, ceramah dan pembinaan • Janganlah berlebihan mengumpulkan harta dan materi, karena kita tak dpt membawanya kelak !
  • 13. Hindari Hidup Hedonistik - Ego • Menurut Time 20 May ‘13 : generasi sekarang The Me Me Me Generation : lazy & narcissists • Mnrt Barbara Fredrickson penelitian 20 th: • Orang yg hedonistik -> peradangan & daya tahan turun -> kanker, jantung, Alzheimer • Orang yg Hidup Bertujuan -> Eudamonik -> Bahagia, Sehat dan Umur Panjang
  • 14. Perubahan Iklim • Perubahan Iklim hingga iklim ekstrem karena emisi gas – peningkatan karbon dioksida, ter- masuk emisi kendaraan akibat ulah manusia * Keadaan ini akan menyebabkan pelbagai ben- cana alam mis badai (puting beliung), banjir dan kekeringan yang akan menyebabkan orang menjadi miskin dan sakit.
  • 15. Menghadapi cuaca ekstrem -1 • Agar tidak sakit & upaya meningkatkan daya tahan tubuh adalah : • 1.Banyak makan sayur dan buah – Mnrt CNN Health 31 Maret 2014 : Banyak makan sayur- buah dan terutama sayur, maka risiko kema- tian dpt diturunkan hingga 42 % ( 25 % terha- dap kanker dan 31 % terhadap peny jantung & stroke)
  • 16. Menghadapi cuaca ekstrem -2 • Olahraga teratur & jangan kegemukan • Cukup tidur dan tidak stres • Minum probiotics : yogurt, kefir, tempe, kimchi, sauerkraut
  • 17. Di US : Menolong orang tak mampu dg FVRx (CNN Health, 23 July 2012) • FVPx : Fruit-Veggies Prescription Program & pelatihan masak dan olahraga • Pusat di New York dimana 2 RS berpartisipasi • The Program turns local farmers market into pharmacies (Wall Street J, 23 July 2013) • Membantu orang miskin thdp PTM • Healthy food costs less than the medicine & treatment they would require in the future
  • 18. Doctors write a prescription for fresh produce – CNN Health, 23/7- 12 Bad cholesterol, depression, high blood pressure; these are all conditions that often prompt a trip to the pharmacy. But now, physicians are administering a different treatment entirely: produce. Doctors at select clinics across the country are writing some obese patients "prescriptions" for fruits and vegetables. ‘Fruit and Vegetable Prescription Program’
  • 19. No Bitter Pill : Doctors prescribe fruits & veggies – Sept, 2013 • Hippocrates : let Food be thy Medicine • Chef Nischan, yg mulai membuat makanan sehat utk kedua anaknya dg juvenile Diabetes & kmd ia bertekad utk membantu dokter dlm pengobatan pelbagai penyakit • Di Bronx, setiap orang mendpt $1 setiap hari utk membeli sayur-buah agar mereka tetap sehat selalu
  • 20. Orang Indonesia kurang makan sayur- buah • Data Riskesdas (2007) : 93.6 % orang Indo kurang makan sayur-buah • Data Susenas (2012) tidak lebih 10 % orang Indo cukup makan sayur buah (SP 17 Okt’13) • Orang Indo paling senang makan junk food – gorengan, yg gurih dan manis manis (empty calories)
  • 21. Membina Hidup Sehat • Membina Hidup Sehat agar bisa mencapai Target : Hidup Berguna -> dengan : • Banyak makan sayur- buah, kurangi daging (kecuali ikan) lemak, gorengan, gula, garam & bahan kimia • Jangan merokok, alkohol, narkoba • Rajin berolah – raga • Kebersihan (cuci tangan & mulut – gigi) • Cukup tidur & jangan stres
  • 23. Membina makan Sayur - Buah • 1. Tidak menyukainya -> belajar bertahap • 2. Harga mahal -> pilih sayur dan buah yg murah dulu : singkong & daunnya, bayam, kangkung, pisang, pepaya, jambu biji • 3. Kerja sama dg petani utk membina sayur- buah murah spt di Amerika – di Indo Pertanian di Abaikan (K 4/4 ‘14) • 4. Membina makan sehat bersama dg membawa masakan dg resep masing masing
  • 24. Menuju negara Indonesia yang adil dan makmur