SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Bekerja Dengan Grafik
Grafik pada ArcView
 Grafik dapat digunakan untuk
merepresentasikan informasi yang
kompleks menjadi sangat menarik untuk
dilihat dan mudah dimengerti
 Di ArcView, grafik menjadi bagian dari
informasi yang disajikan bersama petanya
sendiri
Grafik pada ArcView
 Grafik, secara dinamis juga dapat
dihubungkan terhadap peta dan tabelnya.
Sehingga mencerminkan informasi
sebenarnya dari suatu data spasial
 Grafik memberikan pengaruh visual yang
kuat,nyata dan meminimalkan usaha
untuk memahami sekelompok data pada
sebuah tabel
Membuat grafik dari suatu tabel
 Pertama – tama kita buka dahulu sebuah
tabel pada ArcView.(pada contoh ini
menggunakan tabel propinsi dari negara
Kanada)
Membuat grafik dari suatu tabel
 Setelah itu, pilih menu ‘Table’ lalu pilih
‘Chart’ untuk memunculkan kotak dialog
‘Chart Properties’
Membuat grafik dari suatu tabel
 Pada dialog ini, kita dapat mengisikan
nama grafik pada properti Name. Setelah
itu, kita dapat memilih field mana yang
datanya ingin kita tampilkan ke dalam
bentuk grafik dengan cara memilih field
pada Properti Fields lalu menekan tombol
Add
 Setelah ditekan, maka field yang telah
kita akan berada pada kolom sebelah
kanan
Membuat grafik dari suatu tabel
 Kita dapat membuat grafik dengan
beberapa field tabel secara bersama –
sama
 Kita juga dapat menghapus field yang
telah kita pilih dengan cara menekan
tombol Delete
 Jika telah sesuai dengan yang kita
inginkan, maka kita tekan tombol ‘Ok’
Membuat grafik dari suatu tabel
 Setelah itu, maka secara otomatis grafik
dari field – field tabel yang kita inginkan
telah selesai dibuat.
Tipe - tipe grafik
 Arc View menyediakan enam tipe grafik yang dapat
dipilih oleh user untuk menampilkan informasi dengan
cara yang berbeda
 Beberapa tipe grafik tersebut diantaranya :
 Column
 Biasanya digunakan untuk menyatakan data-data
mengenai suatu perubahan atau progress
 Bar
 Kegunaannya sama seperti grafik tipe column
 Line
 biasanya digunakan untuk menyatakan perbedaan atau
perubahan nilai data terhadap perubahan waktu
Tipe - tipe grafik
 Pie
 biasanya digunakan untuk menyatakan data- data yang
berhubungan secara relatif antar sesamanya
 Area
 biasanya digunakan untuk menyatakan data – data tentang
suatu perubahan
 Scatter
 biasanya digunakan untuk menyatakan hubungan antara
dua kelompok data yang saling berkaitan
Tipe Column
 Tipe ini merupakan tipe default dari
ArcView
 Grafik ini akan secara langsung keluar jika
kita menekan tombol ‘Ok’ pada Chart
Properties
Tipe Bar
 Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk bar, ada
beberapa hal yang perlu dilakukan.
 Langkah-langkahnya :
* Setelah tipe column selesai dibuat, maka
kita tekan tombol ’Bar Chart Gallery’.
* kemudian kita akan masuk ke dalam form
’Bar Chart Gallery’ dan memilihnya
untuk menghasilkan grafik bar yang kita
inginkan
Tipe Bar
 Berikut adalah tampilan dari ‘Bar Chart
Gallery’
Tipe Line
 Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk garis, ada
beberapa hal yang perlu dilakukan.
 Langkah-langkahnya hampir sama dengan tipe bar,
yaitu:
* Setelah tipe column selesai dibuat, maka
kita tekan tombol ’Line Chart Gallery’.
* kemudian kita akan masuk ke dalam form
Line Chart Gallery’ dan memilihnya
untuk menghasilkan grafik line yang kita
inginkan
Tipe Line
 Berikut adalah tampilan dari ‘Line Chart
Gallery’
Tipe Pie
 Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk lingkaran,
ada beberapa hal yang perlu dilakukan.
 Langkah-langkahnya hampir sama dengan tipe-tipe
lainnya, yaitu:
* Setelah tipe column selesai dibuat, maka
kita tekan tombol Pie Chart Gallery’.
* kemudian kita akan masuk ke dalam form
‘Pie Chart Gallery’ dan memilihnya
untuk menghasilkan grafik lingkaran yang kita
inginkan
Tipe Pie
 Berikut adalah tampilan dari ‘Pie Chart
Gallery’
Tipe Area
 Untuk mendapatkan tipe grafik seperti ini, kita dapat
melakukan :
* Setelah tipe column selesai dibuat, maka
kita tekan tombol Area Chart Gallery’.
* kemudian kita akan masuk ke dalam form
‘Area Chart Gallery’ dan memilihnya
untuk menghasilkan grafik yang kita
inginkan
Tipe Area
 Berikut adalah tampilan dari ‘Pie Chart
Gallery’
Tipe Scatter
 Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk lingkaran,
ada beberapa hal yang perlu dilakukan.
 Langkah-langkahnya hampir sama dengan tipe-tipe
lainnya, yaitu:
* Setelah tipe column selesai dibuat, maka
kita tekan tombol Pie Chart Gallery’.
* kemudian kita akan masuk ke dalam form
‘Pie Chart Gallery’ dan memilihnya
untuk menghasilkan grafik lingkaran yang kita
inginkan
Mengubah Elemen-elemen Grafik
 Seperti telah kita ketahui, grafik mempunyai
beberapa elemen – elemen yang penting
 Beberapa elemen penting tersebut antara lain:
 Judul dari grafik tersebut
 Legenda
 Keterangan mengenai masing – masing sumbu
Mengubah Elemen-elemen Grafik
 Elemen-elemen penting itu dapat kita
ubah sesuai dengan yang kita inginkan
 Dengan demikian diharapkan grafik
tersebut dapat dibaca dengan lebih baik
jika dibandingkan dengan hasil default
grafik yang ada
Mengubah Elemen-elemen Grafik
 Pertama-tama kita mulai dari grafik yang
telah kita buat sebelumnya
 Setelah itu pada toolbar kita pilih menu
‘Chart Elaman Properties’
 Setelah menu itu aktif, kita dapat
melakukan beberapa perubahan pada
grafik yang ada
Mengubah Title Grafik
 Untuk mengubah Judul, kita tekan mouse
diatas ‘Title’. Setelah itu akan muncul
‘Chart Title Properties’.
 Pada form ini kita dapat mengganti judul
grafik sekaligus mengubah posisi dari
grafik tersebut.
Mengubah Title Grafik
 Gambar ‘Chart Title Properties’
Mengubah Legenda Grafik
 Untuk mengubah Legenda, caranya sama
dengan mengubah Judul. Yaitu dengan
menekan mouse pada elemen Legenda
 Setelah itu akan muncul ‘Chart Legend
Properties’
 Disini kita dapat melakukan pengubahan
terhadap isi dan posisi Legenda
Mengubah Legenda Grafik
 Gambar ‘Chart Legend Properties’
Mengubah Properti Axis (sumbu X)
 Untuk mengubahnya, kita tekan properti
pada sumbu X (dalam contoh ini adalah
‘Area’)
 Lalu akan muncul ‘Chart Axis Properties’
Mengubah Properti Axis (sumbu X)
 Axis Label digunakan untuk menampilkan
keterangan pada sumbu X
 Group Label digunakan untuk mengganti
nama grup yang ada pada grafik
 Kita juga dapat mengganti posisi grafik
dengan menekan mouse pada gambar
grafik
Mengubah Properti Axis (sumbu Y)
 Kita juga dapat akan melakukan beberapa
perubahan terhadap sumbu Y. ‘Chart Axis
Properties’ akan muncul setelah kita tekan
nilai yang ada pada sumbu Y
Mengubah Properti Axis (sumbu Y)
 Axis Label digunakan untuk menampilkan
keterangan pada sumbu X
 Major Grid digunakan untuk menampilkan
garis horizontal dengan jarak yang lebar
 Minor Grid digunakan untuk menampilkan
garis horizontal dengan jarak yang kecil
 Ukuran kedua Grid itu dapat disesuaikan
dengan keinginan kita dengan
memasukkan nilainya
Mengubah Warna
 Kita dapat mengubah warna dari elemen-
elemen grafik itu dengan cara menekan
menu ‘Chart Color’ pada toolbar
 Setelah itu, kita tentukan warna dan pola
dari elemen yang kita inginkan. Kemudian
kita tekan mouse pada elemen itu
 Secara langsung warna elemen itu akan
berubah

More Related Content

Similar to GIS_Grafik.ppt

Tugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab IIITugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab III
Fibaroina Nida
 
makalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power point
makalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power pointmakalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power point
makalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power point
Dita Yuniarti
 
T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1
Arif Rahman
 

Similar to GIS_Grafik.ppt (20)

Laporan akhir lesson 10
Laporan akhir lesson 10Laporan akhir lesson 10
Laporan akhir lesson 10
 
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kimPengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
 
Unit 13 lampiran
Unit 13 lampiranUnit 13 lampiran
Unit 13 lampiran
 
Tugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab IIITugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab III
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Tutorial dasar revit structure
Tutorial dasar revit structureTutorial dasar revit structure
Tutorial dasar revit structure
 
Grafik
Grafik Grafik
Grafik
 
Analisis Data SIG.pptx
Analisis Data SIG.pptxAnalisis Data SIG.pptx
Analisis Data SIG.pptx
 
Autocad Civil 3D - Merubah Tampilan Cross Section
Autocad Civil 3D - Merubah Tampilan Cross SectionAutocad Civil 3D - Merubah Tampilan Cross Section
Autocad Civil 3D - Merubah Tampilan Cross Section
 
06 Data Vektor, Sistem Proyeksi & Transformasi pada QGIS 2.4
06 Data Vektor, Sistem Proyeksi & Transformasi pada QGIS 2.406 Data Vektor, Sistem Proyeksi & Transformasi pada QGIS 2.4
06 Data Vektor, Sistem Proyeksi & Transformasi pada QGIS 2.4
 
Membuat grafik di excel.pptx
Membuat grafik di excel.pptxMembuat grafik di excel.pptx
Membuat grafik di excel.pptx
 
Tutorial Ms Word 2013
Tutorial Ms Word 2013Tutorial Ms Word 2013
Tutorial Ms Word 2013
 
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisTutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
 
makalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power point
makalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power pointmakalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power point
makalah aplikasi komputer tentang fungsi meni insert pada ms. power point
 
Tp 2-pti-5208100073
Tp 2-pti-5208100073Tp 2-pti-5208100073
Tp 2-pti-5208100073
 
T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1
 
TIK bab 3 4
TIK bab 3 4TIK bab 3 4
TIK bab 3 4
 
Pembuatan grafis berbasis vektor
Pembuatan grafis berbasis vektorPembuatan grafis berbasis vektor
Pembuatan grafis berbasis vektor
 
Tutorial Map Info
Tutorial Map InfoTutorial Map Info
Tutorial Map Info
 
Langkah Langkah digitasi menggunakan argis
Langkah Langkah digitasi menggunakan argisLangkah Langkah digitasi menggunakan argis
Langkah Langkah digitasi menggunakan argis
 

More from ichsan41 (8)

Bentuk Lahan EOLIN.ppt
Bentuk Lahan EOLIN.pptBentuk Lahan EOLIN.ppt
Bentuk Lahan EOLIN.ppt
 
BENTUKAN LAHAN OLEH VULKANISME.ppt
BENTUKAN LAHAN OLEH VULKANISME.pptBENTUKAN LAHAN OLEH VULKANISME.ppt
BENTUKAN LAHAN OLEH VULKANISME.ppt
 
Bentang Alam Hasil Vulkanisma.ppt
Bentang Alam Hasil Vulkanisma.pptBentang Alam Hasil Vulkanisma.ppt
Bentang Alam Hasil Vulkanisma.ppt
 
Bentang Alam Pantai.ppt
Bentang Alam Pantai.pptBentang Alam Pantai.ppt
Bentang Alam Pantai.ppt
 
biosfir.ppt
biosfir.pptbiosfir.ppt
biosfir.ppt
 
PJ Sistem Thermal_2021_upload.pdf
PJ Sistem Thermal_2021_upload.pdfPJ Sistem Thermal_2021_upload.pdf
PJ Sistem Thermal_2021_upload.pdf
 
segmentasi.ppt
segmentasi.pptsegmentasi.ppt
segmentasi.ppt
 
Konsep Dasar Penginderaan Jauh.pptx
Konsep Dasar Penginderaan Jauh.pptxKonsep Dasar Penginderaan Jauh.pptx
Konsep Dasar Penginderaan Jauh.pptx
 

Recently uploaded

Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
BangMahar
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
IniiiHeru
 
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptSIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
EndangNingsih7
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
DIGGIVIO2
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
TaufikTito
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
DosenBernard
 

Recently uploaded (20)

Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
 
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.pptDATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
 
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptSIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
 
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCCPERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
 
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
 
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWUHasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
 

GIS_Grafik.ppt

  • 2. Grafik pada ArcView  Grafik dapat digunakan untuk merepresentasikan informasi yang kompleks menjadi sangat menarik untuk dilihat dan mudah dimengerti  Di ArcView, grafik menjadi bagian dari informasi yang disajikan bersama petanya sendiri
  • 3. Grafik pada ArcView  Grafik, secara dinamis juga dapat dihubungkan terhadap peta dan tabelnya. Sehingga mencerminkan informasi sebenarnya dari suatu data spasial  Grafik memberikan pengaruh visual yang kuat,nyata dan meminimalkan usaha untuk memahami sekelompok data pada sebuah tabel
  • 4. Membuat grafik dari suatu tabel  Pertama – tama kita buka dahulu sebuah tabel pada ArcView.(pada contoh ini menggunakan tabel propinsi dari negara Kanada)
  • 5. Membuat grafik dari suatu tabel  Setelah itu, pilih menu ‘Table’ lalu pilih ‘Chart’ untuk memunculkan kotak dialog ‘Chart Properties’
  • 6. Membuat grafik dari suatu tabel  Pada dialog ini, kita dapat mengisikan nama grafik pada properti Name. Setelah itu, kita dapat memilih field mana yang datanya ingin kita tampilkan ke dalam bentuk grafik dengan cara memilih field pada Properti Fields lalu menekan tombol Add  Setelah ditekan, maka field yang telah kita akan berada pada kolom sebelah kanan
  • 7. Membuat grafik dari suatu tabel  Kita dapat membuat grafik dengan beberapa field tabel secara bersama – sama  Kita juga dapat menghapus field yang telah kita pilih dengan cara menekan tombol Delete  Jika telah sesuai dengan yang kita inginkan, maka kita tekan tombol ‘Ok’
  • 8. Membuat grafik dari suatu tabel  Setelah itu, maka secara otomatis grafik dari field – field tabel yang kita inginkan telah selesai dibuat.
  • 9. Tipe - tipe grafik  Arc View menyediakan enam tipe grafik yang dapat dipilih oleh user untuk menampilkan informasi dengan cara yang berbeda  Beberapa tipe grafik tersebut diantaranya :  Column  Biasanya digunakan untuk menyatakan data-data mengenai suatu perubahan atau progress  Bar  Kegunaannya sama seperti grafik tipe column  Line  biasanya digunakan untuk menyatakan perbedaan atau perubahan nilai data terhadap perubahan waktu
  • 10. Tipe - tipe grafik  Pie  biasanya digunakan untuk menyatakan data- data yang berhubungan secara relatif antar sesamanya  Area  biasanya digunakan untuk menyatakan data – data tentang suatu perubahan  Scatter  biasanya digunakan untuk menyatakan hubungan antara dua kelompok data yang saling berkaitan
  • 11. Tipe Column  Tipe ini merupakan tipe default dari ArcView  Grafik ini akan secara langsung keluar jika kita menekan tombol ‘Ok’ pada Chart Properties
  • 12. Tipe Bar  Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk bar, ada beberapa hal yang perlu dilakukan.  Langkah-langkahnya : * Setelah tipe column selesai dibuat, maka kita tekan tombol ’Bar Chart Gallery’. * kemudian kita akan masuk ke dalam form ’Bar Chart Gallery’ dan memilihnya untuk menghasilkan grafik bar yang kita inginkan
  • 13. Tipe Bar  Berikut adalah tampilan dari ‘Bar Chart Gallery’
  • 14. Tipe Line  Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk garis, ada beberapa hal yang perlu dilakukan.  Langkah-langkahnya hampir sama dengan tipe bar, yaitu: * Setelah tipe column selesai dibuat, maka kita tekan tombol ’Line Chart Gallery’. * kemudian kita akan masuk ke dalam form Line Chart Gallery’ dan memilihnya untuk menghasilkan grafik line yang kita inginkan
  • 15. Tipe Line  Berikut adalah tampilan dari ‘Line Chart Gallery’
  • 16. Tipe Pie  Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk lingkaran, ada beberapa hal yang perlu dilakukan.  Langkah-langkahnya hampir sama dengan tipe-tipe lainnya, yaitu: * Setelah tipe column selesai dibuat, maka kita tekan tombol Pie Chart Gallery’. * kemudian kita akan masuk ke dalam form ‘Pie Chart Gallery’ dan memilihnya untuk menghasilkan grafik lingkaran yang kita inginkan
  • 17. Tipe Pie  Berikut adalah tampilan dari ‘Pie Chart Gallery’
  • 18. Tipe Area  Untuk mendapatkan tipe grafik seperti ini, kita dapat melakukan : * Setelah tipe column selesai dibuat, maka kita tekan tombol Area Chart Gallery’. * kemudian kita akan masuk ke dalam form ‘Area Chart Gallery’ dan memilihnya untuk menghasilkan grafik yang kita inginkan
  • 19. Tipe Area  Berikut adalah tampilan dari ‘Pie Chart Gallery’
  • 20. Tipe Scatter  Untuk mendapatkan grafik yang berbentuk lingkaran, ada beberapa hal yang perlu dilakukan.  Langkah-langkahnya hampir sama dengan tipe-tipe lainnya, yaitu: * Setelah tipe column selesai dibuat, maka kita tekan tombol Pie Chart Gallery’. * kemudian kita akan masuk ke dalam form ‘Pie Chart Gallery’ dan memilihnya untuk menghasilkan grafik lingkaran yang kita inginkan
  • 21. Mengubah Elemen-elemen Grafik  Seperti telah kita ketahui, grafik mempunyai beberapa elemen – elemen yang penting  Beberapa elemen penting tersebut antara lain:  Judul dari grafik tersebut  Legenda  Keterangan mengenai masing – masing sumbu
  • 22. Mengubah Elemen-elemen Grafik  Elemen-elemen penting itu dapat kita ubah sesuai dengan yang kita inginkan  Dengan demikian diharapkan grafik tersebut dapat dibaca dengan lebih baik jika dibandingkan dengan hasil default grafik yang ada
  • 23. Mengubah Elemen-elemen Grafik  Pertama-tama kita mulai dari grafik yang telah kita buat sebelumnya  Setelah itu pada toolbar kita pilih menu ‘Chart Elaman Properties’  Setelah menu itu aktif, kita dapat melakukan beberapa perubahan pada grafik yang ada
  • 24. Mengubah Title Grafik  Untuk mengubah Judul, kita tekan mouse diatas ‘Title’. Setelah itu akan muncul ‘Chart Title Properties’.  Pada form ini kita dapat mengganti judul grafik sekaligus mengubah posisi dari grafik tersebut.
  • 25. Mengubah Title Grafik  Gambar ‘Chart Title Properties’
  • 26. Mengubah Legenda Grafik  Untuk mengubah Legenda, caranya sama dengan mengubah Judul. Yaitu dengan menekan mouse pada elemen Legenda  Setelah itu akan muncul ‘Chart Legend Properties’  Disini kita dapat melakukan pengubahan terhadap isi dan posisi Legenda
  • 27. Mengubah Legenda Grafik  Gambar ‘Chart Legend Properties’
  • 28. Mengubah Properti Axis (sumbu X)  Untuk mengubahnya, kita tekan properti pada sumbu X (dalam contoh ini adalah ‘Area’)  Lalu akan muncul ‘Chart Axis Properties’
  • 29. Mengubah Properti Axis (sumbu X)  Axis Label digunakan untuk menampilkan keterangan pada sumbu X  Group Label digunakan untuk mengganti nama grup yang ada pada grafik  Kita juga dapat mengganti posisi grafik dengan menekan mouse pada gambar grafik
  • 30. Mengubah Properti Axis (sumbu Y)  Kita juga dapat akan melakukan beberapa perubahan terhadap sumbu Y. ‘Chart Axis Properties’ akan muncul setelah kita tekan nilai yang ada pada sumbu Y
  • 31. Mengubah Properti Axis (sumbu Y)  Axis Label digunakan untuk menampilkan keterangan pada sumbu X  Major Grid digunakan untuk menampilkan garis horizontal dengan jarak yang lebar  Minor Grid digunakan untuk menampilkan garis horizontal dengan jarak yang kecil  Ukuran kedua Grid itu dapat disesuaikan dengan keinginan kita dengan memasukkan nilainya
  • 32. Mengubah Warna  Kita dapat mengubah warna dari elemen- elemen grafik itu dengan cara menekan menu ‘Chart Color’ pada toolbar  Setelah itu, kita tentukan warna dan pola dari elemen yang kita inginkan. Kemudian kita tekan mouse pada elemen itu  Secara langsung warna elemen itu akan berubah