SlideShare a Scribd company logo
Fisioterapi pada HNP Lumbal
Virny Dwiya Lestari S.Ft, M.Fis, Ftr
HERNIA NUKLEUS
PULPOSUS LUMBALIS
Suatu kondisi dimana sebagian
atau seluruh bagian nukleus
pulposus mengalami penonjolan
ke dalam kanalis spinalis.
Patofisiologi
• Diskus intervertebralis menghubungkan
korpus vertebra satu sama lain dari
cervical sampai lumbal/sakral, berfungsi
sbg penyangga beban dan peredam kejut
(shock absorber), terdiri dari cincin Anulus
Fibrosus dan Nukleus Pulposus.
Anulus Fibrosus
• Lapisan terluar terdiri lamela fibro kolagen
yang berjalan menyilang konsentris
mengelilingi nukleus pulposus shg
menyerupai gulungan atau cincin (coilid
spring)
• Lapisan dalam terdiri dari jaringan
fibrokartigeneus
• Daerah transisi
Nukleus Pulposus
• Suatu gel yang viscous terdiri dari
proteoglycan (hyaluronic long chain)
mengandung air yg tinggi (80%) dan
mempunyai sifat higroskopis, berfungsi
sbg bantalan dan berperan tekanan/beban
• Kemampuan menahan air berkurang
secara progresif seiring bertambahnya
usia. Menurut jurnal, dimulai dari usia 20
tahun.
Sebagian besar HNP pd L4-5-
S1
• Mempunyai beban yg plg berat
• Mobilitas terutama fleksi-ekstensi sangat
tinggi
• Daerah L5-S1 merupakan daerah rawan
karena ligamen longitudinal posterior
hanya separuh menutupi permukaan
posterior diskus.
Faktor resiko HNP
• Yg tdk dpt dirubah :
 Umur : mkn tua mkn tinggi resiko
 Jenis Kelamin : laki2>perempuan
 Riwayat cidera punggung
• Yg dpt dirubah :
 Pekerjaan dan aktivitas
 Olahraga yg tidak teratur
 Merokok, nikotin dan racun2 lain dapat mengganggu
kemampuan diskus menyerap nutrisi
 Berat badan berlebihan
 Batuk lama dan berulang
Grade HNP
Tata Laksana Fisioterapi
• Anamnesa
• Pemeriksaan
• Diagnosis
• Planning
• Intervensi
• Evaluasi
• Dokumentasi
Anamnesa
• Kapan mulai timbul nyeri
• Bagaimana mulai timbulnya nyeri
• Lokasi nyeri, menjalar
• Sifat nyeri,tajam,menusuk,pegal,panas
• Faktor yg memperberat/memperingan
• Riwayat trauma
• Keluarga yg menderita sakit serupa.
Anamnesa yg hrs dicermati
• Ada nyeri radikuler
• Menjalar hingga paha lutut,
• Riwayat nyeri/rasa kesemutan yg lama
• Riwayat ggn miksi/defikasi/fungsi seksual
• Adn saddle anastesi/hipestesi
• Adn kelemahan tungkai
Menurut The Agency for Health
Care Policy and Research
• Usia, <20th atau >50th lbh diperhatikan
• Riwayat trauma
• Berat badan↓ tanpa penyebab yg jelas
• Riwayat karsinoma
• Pemakaian obat
imunosupresan/kortkosteroid sistemik
Pemeriksaan Umum
• BP
• HR
• RR
• Suhu
• IMT
Pemeriksaan Fisik
• Inspeksi :
Statis: postur, kesimetrisan bahu/panggul,
Dinamis: dimulai saat berjalan waktu masuk,
cara berjalan, berdiri, duduk dan
membungkuk.
• Palpasi: Nyeri tekan, bengkak, spasme
otot, skoliosis, atau deformitas lain.
• Pemeriksaan khusus: quick test posisi flexi
+ kompresi
Pemeriksaan Fungsi Gerak Dasar
(PFGD)
• Tes Gerak Aktif
Flexi, extensi, lateral flexi
• Tes Gerak Pasif
Flexi, extensi, lateral flexi
• Tes Isometrik
• Quick Test: flexi + kompresi
Pemeriksaan khusus
• Tes Laseque (SLR)
• Tes Laseque (SLR) silang
• Tes braggard
• Tes Neri
• Tes Naffziger
Pemeriksaan penunjang
• Elektromyografi (EMG)
• Radiologi ( X-Ray )
• MRI
ICF
• International Classification of Functioning, Disability, and
Health (ICF)
• ICF memiliki 2 bagian, memiliki 2 komponen:
1. Functioning dan Disability
a. Body functions and Structures
b. Activities and Participation
2. Contextual Factors
a. Environmental factors
b. Personal factors
ICF
• Body Functions = fungsi fisiologis sistem tubuh (termasuk fungsi
psikologis).
• Body Structures = bagian anatomis tubuh / struktur tubuh.
• Impairments = masalah/gangguan pada fungsi atau struktur tubuh.
• Activity = pelaksanaan tugas (task) atau tindakan (action) oleh
seorang individu.
• Participation = keterlibatan dalam situasi kehidupan.
• Activity Limitations = kesulitan yang mungkin dialami seorang
individu dalam melakukan kegiatan.
• Participation Restrictions = masalah yang mungkin dialami seorang
individu dalam melibatkan diri pada situasi kehidupan.
• Environmental Factors = faktor lingkungan fisik, sosial, dan sikap
dimana orang hidup dan melakukan kehidupan mereka.
Tatalaksana
Konservatif:
• Bed Rest
• Medika mentosa: analgesik dan NSAID, muscle
relaxan,opioid,kortikosteroid oral, suntikan titik picu.
• Fisioterapi
• Surgery : grade III, IV
Intervensi Fisioterapi
Electrotherapy
• Heating : MWD, SWD.
• Ultrasound Therapy
• TENS
• Traction Lumbal or Cervical
Therapeutic Exercises
• Mc Kenzie
• Core Stability
Home Program
• Koreksi Postur
• Stretching
• Stability exc
• Back Support
• Swimming

More Related Content

What's hot

MENGENAL SINDROM GERIATRI.pptx
MENGENAL SINDROM GERIATRI.pptxMENGENAL SINDROM GERIATRI.pptx
MENGENAL SINDROM GERIATRI.pptx
NovitaApramadha1
 
Artikel carpal tunnel syndrome
Artikel   carpal tunnel syndromeArtikel   carpal tunnel syndrome
Artikel carpal tunnel syndrome
PT Safety Sign Indonesia
 
Guillain barre sindrom
Guillain barre sindromGuillain barre sindrom
Guillain barre sindromFionna Pohan
 
kasus-cerebral-palsy
kasus-cerebral-palsykasus-cerebral-palsy
kasus-cerebral-palsycutrahil
 
Nyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawahNyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawah
regiregene
 
143005425 manajemen-nyeri-ppt
143005425 manajemen-nyeri-ppt143005425 manajemen-nyeri-ppt
143005425 manajemen-nyeri-ppt
SULFIKASAKHAAZKA
 
Penyakit Parkinson.pptx
Penyakit Parkinson.pptxPenyakit Parkinson.pptx
Penyakit Parkinson.pptx
aditya romadhon
 
Dmp (dystrophy muscular progressive
Dmp (dystrophy muscular progressiveDmp (dystrophy muscular progressive
Dmp (dystrophy muscular progressive
Student
 
Gambaran Klinis Fraktur
Gambaran Klinis FrakturGambaran Klinis Fraktur
Gambaran Klinis Fraktur
Yanto Physio
 
Modul pembelajaran ft nyeri
Modul pembelajaran ft nyeriModul pembelajaran ft nyeri
Modul pembelajaran ft nyeri
aditya romadhon
 
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULERMODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
Rindang Abas
 
LBP-HNP DR LAN.pptx
LBP-HNP DR LAN.pptxLBP-HNP DR LAN.pptx
Askep spondilitis tb
Askep spondilitis tbAskep spondilitis tb
Askep spondilitis tbgustiansa
 
Meningitis
Meningitis Meningitis
Meningitis
Ade Wijaya
 
Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)
Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)
Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)
Broto Suwadji
 
Gangguan somatoform 6
Gangguan somatoform 6Gangguan somatoform 6
Gangguan somatoform 6Ai Nurhasanah
 

What's hot (20)

Stroke
StrokeStroke
Stroke
 
MENGENAL SINDROM GERIATRI.pptx
MENGENAL SINDROM GERIATRI.pptxMENGENAL SINDROM GERIATRI.pptx
MENGENAL SINDROM GERIATRI.pptx
 
Artikel carpal tunnel syndrome
Artikel   carpal tunnel syndromeArtikel   carpal tunnel syndrome
Artikel carpal tunnel syndrome
 
Guillain barre sindrom
Guillain barre sindromGuillain barre sindrom
Guillain barre sindrom
 
kasus-cerebral-palsy
kasus-cerebral-palsykasus-cerebral-palsy
kasus-cerebral-palsy
 
Nyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawahNyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawah
 
143005425 manajemen-nyeri-ppt
143005425 manajemen-nyeri-ppt143005425 manajemen-nyeri-ppt
143005425 manajemen-nyeri-ppt
 
Penyakit Parkinson.pptx
Penyakit Parkinson.pptxPenyakit Parkinson.pptx
Penyakit Parkinson.pptx
 
Dmp (dystrophy muscular progressive
Dmp (dystrophy muscular progressiveDmp (dystrophy muscular progressive
Dmp (dystrophy muscular progressive
 
Gambaran Klinis Fraktur
Gambaran Klinis FrakturGambaran Klinis Fraktur
Gambaran Klinis Fraktur
 
Modul pembelajaran ft nyeri
Modul pembelajaran ft nyeriModul pembelajaran ft nyeri
Modul pembelajaran ft nyeri
 
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULERMODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
 
Hnp
HnpHnp
Hnp
 
LBP-HNP DR LAN.pptx
LBP-HNP DR LAN.pptxLBP-HNP DR LAN.pptx
LBP-HNP DR LAN.pptx
 
Askep spondilitis tb
Askep spondilitis tbAskep spondilitis tb
Askep spondilitis tb
 
Referat low back pain
Referat low back painReferat low back pain
Referat low back pain
 
Parkinson
ParkinsonParkinson
Parkinson
 
Meningitis
Meningitis Meningitis
Meningitis
 
Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)
Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)
Penanganan terkini patah tulang terbuka (open fracture)
 
Gangguan somatoform 6
Gangguan somatoform 6Gangguan somatoform 6
Gangguan somatoform 6
 

Similar to FT pada HNP.ppt

Pengkajian Sistem Muskuloskeletal
Pengkajian Sistem MuskuloskeletalPengkajian Sistem Muskuloskeletal
Pengkajian Sistem Muskuloskeletal
Fransiska Oktafiani
 
Core Stability Exercise
Core Stability ExerciseCore Stability Exercise
Core Stability Exercise
Yanto Physio
 
Skoliosis
Skoliosis Skoliosis
Skoliosis
Noveldy Pitna
 
Pemeriksaan Lumbar Spine.pptx
Pemeriksaan Lumbar Spine.pptxPemeriksaan Lumbar Spine.pptx
Pemeriksaan Lumbar Spine.pptx
HendraNopriansyah1
 
Kuliah 3. miologi
Kuliah 3. miologiKuliah 3. miologi
Kuliah 3. miologi
mohamad andre galang
 
Implikasi Biomekanik Spine dalam Manual Therapy
Implikasi Biomekanik Spine dalam Manual TherapyImplikasi Biomekanik Spine dalam Manual Therapy
Implikasi Biomekanik Spine dalam Manual Therapy
Yanto Physio
 
Fifiologi musculoskletal
Fifiologi musculoskletalFifiologi musculoskletal
Fifiologi musculoskletal
Tha Matsuyama
 
Bab 8 kecederaan bahagian atas tubuh
Bab 8 kecederaan bahagian atas tubuhBab 8 kecederaan bahagian atas tubuh
Bab 8 kecederaan bahagian atas tubuhkhairul azlan taib
 
Referat_radiologi_dislokasi_bahu.pptx
Referat_radiologi_dislokasi_bahu.pptxReferat_radiologi_dislokasi_bahu.pptx
Referat_radiologi_dislokasi_bahu.pptx
DediKurniawan173037
 
LBP penyuluhan.pptx
LBP penyuluhan.pptxLBP penyuluhan.pptx
LBP penyuluhan.pptx
Reza Hambali
 
Piriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint Pain
Piriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint PainPiriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint Pain
Piriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint Pain
Fatia Ramadhana
 
Case report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralis
Case report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralisCase report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralis
Case report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralis
Kharima SD
 
Mengatur posisi
Mengatur posisiMengatur posisi
Mengatur posisiharuna_06
 
PNF scapula dan pelvis
PNF scapula dan pelvisPNF scapula dan pelvis
PNF scapula dan pelvis
Yanto Physio
 
asuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulderasuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulderNining Mulyana Sari
 
REFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptxREFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptx
peni28
 
Prinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptx
Prinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptxPrinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptx
Prinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptx
heri sos
 
Pr
PrPr
Pengkajian muskulo
Pengkajian muskuloPengkajian muskulo
Pengkajian muskuloDewi Tamami
 

Similar to FT pada HNP.ppt (20)

Pengkajian Sistem Muskuloskeletal
Pengkajian Sistem MuskuloskeletalPengkajian Sistem Muskuloskeletal
Pengkajian Sistem Muskuloskeletal
 
Core Stability Exercise
Core Stability ExerciseCore Stability Exercise
Core Stability Exercise
 
Skoliosis
Skoliosis Skoliosis
Skoliosis
 
Pemeriksaan Lumbar Spine.pptx
Pemeriksaan Lumbar Spine.pptxPemeriksaan Lumbar Spine.pptx
Pemeriksaan Lumbar Spine.pptx
 
Kuliah 3. miologi
Kuliah 3. miologiKuliah 3. miologi
Kuliah 3. miologi
 
Implikasi Biomekanik Spine dalam Manual Therapy
Implikasi Biomekanik Spine dalam Manual TherapyImplikasi Biomekanik Spine dalam Manual Therapy
Implikasi Biomekanik Spine dalam Manual Therapy
 
Fifiologi musculoskletal
Fifiologi musculoskletalFifiologi musculoskletal
Fifiologi musculoskletal
 
Bab 8 kecederaan bahagian atas tubuh
Bab 8 kecederaan bahagian atas tubuhBab 8 kecederaan bahagian atas tubuh
Bab 8 kecederaan bahagian atas tubuh
 
Referat_radiologi_dislokasi_bahu.pptx
Referat_radiologi_dislokasi_bahu.pptxReferat_radiologi_dislokasi_bahu.pptx
Referat_radiologi_dislokasi_bahu.pptx
 
LBP penyuluhan.pptx
LBP penyuluhan.pptxLBP penyuluhan.pptx
LBP penyuluhan.pptx
 
Piriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint Pain
Piriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint PainPiriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint Pain
Piriformis Syndrome, Lumbar Spinal Stenosis, Lumbar Facet Joint Pain
 
Case report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralis
Case report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralisCase report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralis
Case report Rehabilitasi Medis pada Malunion fraktur condylus lateralis
 
Mengatur posisi
Mengatur posisiMengatur posisi
Mengatur posisi
 
PNF scapula dan pelvis
PNF scapula dan pelvisPNF scapula dan pelvis
PNF scapula dan pelvis
 
asuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulderasuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulder
 
REFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptxREFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptx
 
Prinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptx
Prinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptxPrinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptx
Prinsip-prinsip Fisika Biomekanika dan biolistrik.pptx
 
Pr
PrPr
Pr
 
Konsep dasar mobilisasi
Konsep dasar mobilisasiKonsep dasar mobilisasi
Konsep dasar mobilisasi
 
Pengkajian muskulo
Pengkajian muskuloPengkajian muskulo
Pengkajian muskulo
 

Recently uploaded

KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologiDesain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
nadyahermawan
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
Winda Qowiyatus
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
hanifatunfajria
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 

Recently uploaded (20)

KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologiDesain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 

FT pada HNP.ppt

  • 1. Fisioterapi pada HNP Lumbal Virny Dwiya Lestari S.Ft, M.Fis, Ftr
  • 2. HERNIA NUKLEUS PULPOSUS LUMBALIS Suatu kondisi dimana sebagian atau seluruh bagian nukleus pulposus mengalami penonjolan ke dalam kanalis spinalis.
  • 3.
  • 4. Patofisiologi • Diskus intervertebralis menghubungkan korpus vertebra satu sama lain dari cervical sampai lumbal/sakral, berfungsi sbg penyangga beban dan peredam kejut (shock absorber), terdiri dari cincin Anulus Fibrosus dan Nukleus Pulposus.
  • 5.
  • 6.
  • 7. Anulus Fibrosus • Lapisan terluar terdiri lamela fibro kolagen yang berjalan menyilang konsentris mengelilingi nukleus pulposus shg menyerupai gulungan atau cincin (coilid spring) • Lapisan dalam terdiri dari jaringan fibrokartigeneus • Daerah transisi
  • 8. Nukleus Pulposus • Suatu gel yang viscous terdiri dari proteoglycan (hyaluronic long chain) mengandung air yg tinggi (80%) dan mempunyai sifat higroskopis, berfungsi sbg bantalan dan berperan tekanan/beban • Kemampuan menahan air berkurang secara progresif seiring bertambahnya usia. Menurut jurnal, dimulai dari usia 20 tahun.
  • 9. Sebagian besar HNP pd L4-5- S1 • Mempunyai beban yg plg berat • Mobilitas terutama fleksi-ekstensi sangat tinggi • Daerah L5-S1 merupakan daerah rawan karena ligamen longitudinal posterior hanya separuh menutupi permukaan posterior diskus.
  • 10. Faktor resiko HNP • Yg tdk dpt dirubah :  Umur : mkn tua mkn tinggi resiko  Jenis Kelamin : laki2>perempuan  Riwayat cidera punggung • Yg dpt dirubah :  Pekerjaan dan aktivitas  Olahraga yg tidak teratur  Merokok, nikotin dan racun2 lain dapat mengganggu kemampuan diskus menyerap nutrisi  Berat badan berlebihan  Batuk lama dan berulang
  • 12.
  • 13. Tata Laksana Fisioterapi • Anamnesa • Pemeriksaan • Diagnosis • Planning • Intervensi • Evaluasi • Dokumentasi
  • 14. Anamnesa • Kapan mulai timbul nyeri • Bagaimana mulai timbulnya nyeri • Lokasi nyeri, menjalar • Sifat nyeri,tajam,menusuk,pegal,panas • Faktor yg memperberat/memperingan • Riwayat trauma • Keluarga yg menderita sakit serupa.
  • 15. Anamnesa yg hrs dicermati • Ada nyeri radikuler • Menjalar hingga paha lutut, • Riwayat nyeri/rasa kesemutan yg lama • Riwayat ggn miksi/defikasi/fungsi seksual • Adn saddle anastesi/hipestesi • Adn kelemahan tungkai
  • 16. Menurut The Agency for Health Care Policy and Research • Usia, <20th atau >50th lbh diperhatikan • Riwayat trauma • Berat badan↓ tanpa penyebab yg jelas • Riwayat karsinoma • Pemakaian obat imunosupresan/kortkosteroid sistemik
  • 17. Pemeriksaan Umum • BP • HR • RR • Suhu • IMT
  • 18. Pemeriksaan Fisik • Inspeksi : Statis: postur, kesimetrisan bahu/panggul, Dinamis: dimulai saat berjalan waktu masuk, cara berjalan, berdiri, duduk dan membungkuk. • Palpasi: Nyeri tekan, bengkak, spasme otot, skoliosis, atau deformitas lain. • Pemeriksaan khusus: quick test posisi flexi + kompresi
  • 19. Pemeriksaan Fungsi Gerak Dasar (PFGD) • Tes Gerak Aktif Flexi, extensi, lateral flexi • Tes Gerak Pasif Flexi, extensi, lateral flexi • Tes Isometrik • Quick Test: flexi + kompresi
  • 20. Pemeriksaan khusus • Tes Laseque (SLR) • Tes Laseque (SLR) silang • Tes braggard • Tes Neri • Tes Naffziger
  • 21. Pemeriksaan penunjang • Elektromyografi (EMG) • Radiologi ( X-Ray ) • MRI
  • 22. ICF • International Classification of Functioning, Disability, and Health (ICF) • ICF memiliki 2 bagian, memiliki 2 komponen: 1. Functioning dan Disability a. Body functions and Structures b. Activities and Participation 2. Contextual Factors a. Environmental factors b. Personal factors
  • 23. ICF • Body Functions = fungsi fisiologis sistem tubuh (termasuk fungsi psikologis). • Body Structures = bagian anatomis tubuh / struktur tubuh. • Impairments = masalah/gangguan pada fungsi atau struktur tubuh. • Activity = pelaksanaan tugas (task) atau tindakan (action) oleh seorang individu. • Participation = keterlibatan dalam situasi kehidupan. • Activity Limitations = kesulitan yang mungkin dialami seorang individu dalam melakukan kegiatan. • Participation Restrictions = masalah yang mungkin dialami seorang individu dalam melibatkan diri pada situasi kehidupan. • Environmental Factors = faktor lingkungan fisik, sosial, dan sikap dimana orang hidup dan melakukan kehidupan mereka.
  • 24. Tatalaksana Konservatif: • Bed Rest • Medika mentosa: analgesik dan NSAID, muscle relaxan,opioid,kortikosteroid oral, suntikan titik picu. • Fisioterapi • Surgery : grade III, IV
  • 25. Intervensi Fisioterapi Electrotherapy • Heating : MWD, SWD. • Ultrasound Therapy • TENS • Traction Lumbal or Cervical Therapeutic Exercises • Mc Kenzie • Core Stability
  • 26. Home Program • Koreksi Postur • Stretching • Stability exc • Back Support • Swimming