SlideShare a Scribd company logo
Executive Summary
LAPORAN KELOMPOK PESERTA
PPRA XLIX LEMHANNAS RI
STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI
TANGGAL 21 S.D 26 JULI 2013
PEMBANGUNAN NASIONAL
DI PROVINSI BENGKULU
BERDASARKAN SURAT PERINTAH GUBERNUR LEMHANNAS RI
NOMOR 	 : SPRIN / 595 / IV / 2013
TANGGAL	 : 2 April 2013
EXECUTIVE SUMMARY
ii LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI PPRA XLIX LEMHANNAS RI
Studi Strategis Dalam Negeri (SSDN) ke Provinsi Bengkulu yang dilaksanakan tanggal
22-26 Juli 2013 bertujuan untuk membekali para peserta PPRA XLIX Lemhannas RI
agar memiliki cakrawala berpikir yang lebih komprehensif dan integral tentang kondisi
objektif Provinsi Bengkulu, yang merupakan bagian integral dari NKRI, terutama
tentang kearifan lokal, pelaksanaan Pembangunan Nasional di daerah serta kondisi
Tannas Daerah Provinsi Bengkulu, serta untuk mempertajam kemampuan peserta dalam
menemukan isu-isu strategis di daerah, mengambil keputusan dalam arti memberikan
rekomendasi kebijakan, serta memprediksi implikasi dari rekomendasi kebijakan yang
disarankan.
	Yang menjadi landasan pemikiran dalam laporan ini adalah Paradigma Nasional
yang terdiri dari Pancasila sebagai Landasan Idiil, UUD NRI 1945 sebagai Landasan
Konstitusional, Wawasan Nusantara sebagai Landasan Visional dan Ketahanan
Nasional sebagai Landasan Konsepsional. Di samping itu, Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Tahun 2010-2015 dipakai pula sebagai Landasan
Operasional dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi
Bengkulu Tahun 2010-2015 sebagai Landasan Operasional Pembangunan Daerah.
Propinsi Bengkulu yang berada di sebelah barat pegunungan Bukit Barisan dengan
luas wilayah sebesar ± 1.978.870 Ha atau 19.788,7 Km2. Wilayah administrasi Propinsi
Bengkulu memanjang dari perbatasan dengan Propinsi Sumatera Barat sampai dengan
perbatasan Propinsi Lampung yang jaraknya lebih kurang 567 kilometer. Propinsi
Bengkulu berbatasan langsung dengan Samudera Indonesia pada garis pantai sepanjang
lebih kurang 433 kilometer. Bagian Timurnya berbukit-bukit dengan dataran tinggi yang
subur, sedang bagian barat merupakan dataran rendah yang relatif sempit, memanjang
dari utara ke selatan serta diseling oleh daerah yang bergelombang.
	 Peluang yang dimiliki oleh Provinsi Bengkulu, antara lain Provinsi ini memiliki
Sumber Kekayaan Alam yang besar dan beragam terutama pada sektor pertambangan
dan pertanian. Sumber-sumber kekayaan alam tersebut memerlukan dukungan skill
dan teknologi dalam pemanfaatannya. Kekayaan alam yang dimiliki Provinsi Bengkulu
diiringi dengan permintaan dari dalam dan luar negeri yang besar atas kekayaan SDA
iiiPEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU
tersebut. Aktivitas ekspor menjadi meningkat dan tentu menggerakkan ekonomi Provinsi
Bengkulu. Di samping itu, keberadaan jalur Sea Lines of Communications (SLOC) dengan
lalu lintas yang akan semakin meningkat, dapat dimanfaatkan leh provinsi Bengkulu
untuk penyediaan logistic pelabuhan di daerah provinsi Bengkulu..
	 Adapun kendala yang dihadapi oleh Provinsi Bengkulu, antara lain kondisi
Geografi Bengkulu yang pada beberapa bagian masih ditutupi oleh Hutan Lindung,
menjadi kendala transportasi dalam penyaluran produk ke pasar yang potensial.
Keberadaan hutan lindung ini menutupi jalur-jalur lalu lintas utama pantai utara-
selatan sehingga akan mempengaruhi pengembangan jalan di kemudian hari. Kebijakan
Pemerintah Pusat yang menyeragamkan model pembangunan pada semua daerah, telah
menghambat percepatan pembangunan daerah-daerah yang tertinggal. Pendekatan
pembangunan yang menunggu naiknya permintaan (demand) akan sult diterapkan di
daerahprovinsiBengkulu.Pembangunaninfrastrukturseharusnyamendahuluikemajuan
ekonomi agar berfungsi sebagai pendorong kemajuan. Kendala lain adalah kualitas SDM
yang masih Rendah. Rendahnya Angka Partisipasi Murni Provinsi Bengkulu, khususnya
pada jenjang SMA menyebabkan rendahnya produktivitas daerah. Di sisi lain, tingginya
tingkat lulusan SD menyebabkan rata-rata kualitas keahlian masyarakat Bengkulu
tergolong menengah ke bawah.
	 Faktor-faktor yang mempengaruhi dinamika pembangunan provinsi Bengkulu
terdiri dari faktor tata kelola pemerintahan daerah dan birokrasi, faktor infrastruktur
daerah, faktor sosial budaya, faktor Sumber Kekayaan Alam, dan faktor pertahanan
keamanan.
	 Berdasarkan analisis pembangunan nasional yang telah dilakukan berdasarkan
aspek astagatra dan mengacu pada studi sebelumnya, maka hasilnya sebagai berikut:
1.)	 Berdasarkan aspek geografi, Bengkulu memiliki keunggulan dengan adanya curah
hujan yang tinggi dan iklim yang sejuk dilengkapi dengan telah disahkannya RTRW
Provinsi. Hal ini akan mendukung pembangunan Bengkulu berdasarkan pola ruang
yang ada. Tantangan dalam bidang geografi yaitu rawannya daerah Bengkulu
terhadap bencana gempa.
2.)	 Untukaspekdemografi,lajupertumbuhanpendudukyangcukuptinggidibandingkan
EXECUTIVE SUMMARY
iv LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI PPRA XLIX LEMHANNAS RI
dengan pertumbuhan penduduk secara nasional juga memperlihatkan bahwa
demografi Bengkulu kurang tangguh.
3.)	 SumberKekayaanAlamBengkulumerupakanpoinutamaBengkuludalammenunjang
perekonomian provinsi tersebut. Oleh karena itu hasil analisis pembangunan nasional
ini mendukung penelitian sebelumnya yang menekankan Sumber Kekayaan Alam
dengan poin analisis tertinggi yaitu tangguh.
4.)	 Ideologi Bengkulu dipengaruhi kuat oleh Ideologi Islam meskipun terdiri dari
berbagai etnis.
5.)	 Aspek politik dari Bengkulu masih perlu ditingkatkan ditunjukkan banyaknya
masyarakat yang tidak menggunakan hak pilihnya dalam pemilihan daerah baik
untuk kepala daerah maupun legislatif. Meski demikian, kondisi politik di Bengkulu
relatif stabil dari kerusuhan pilkada.
6.)	 Aspek Ekonomi dari Bengkulu memperlihatkan bahwa pertumbuhan ekonominya
mengalami kenaikan dan telah mencapai target RKP 2011. Begitu pula dengan
pengangguran terbuka dan inflasi yang relatif kecil. Hal ini menunjukkan ekonomi
Bengkulu relatif kondusif dan stabil. Tantangan dalam bidang ini yaitu masih
banyaknya tenaga kerja yang berpendidikan rendah.
7.)	 Untuk bidang sosial budaya, terdapat hasil positif dalam bidang kesehatan dan
pendidikan. Namun, angka kemiskinan Bengkulu yang relatif tinggi dibandingkan
dengan nasional dapat menjadi tantangan tersendiri bagi pemerintah dalam
menanggulangi kemiskinan di provinsi tersebut.
8.)	 Pertahanan dan keamanan Bengkulu cukup tangguh ditunjukkan dengan tingginya
persentase penyelesaian penanganan kasus kejahatan konvensional dan tidak adanya
kejahatan transnasional.
Pengukuran ketahanan nasional memperlihatkan bahwa Indeks Ketahanan Nasional
Provinsi Bengkulu adalah 2,62 atau CUKUP TANGGUH, yang merupakan agregasi dari
seluruh aspek ketahanan astagatra sebagaimana tabel berikut ini:
vPEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU
Tabel:
Indeks Ketahanan Nasional Provinsi Bengkulu
No Gatra Bobot Skor Bobot X Skor
1 Geografi 6,00 2,93 17,57
2 Demografi 14,00 3,64 50,91
3
Sumber Kekayaan
Alam
6,00 2,50 14,99
4 Ideologi 15,00 1,79 26,78
5 Politik 9,00 2,22 20,01
6 Ekonomi 16,00 2,96 47,33
7 Sosial Budaya 24,00 2,47 59,31
8
Pertahanan dan
Keamanan
10,00 2,53 25,30
TOTAL 100 262,20
Berdasarkan hasil SSDN Provinsi Bengkulu, disarankan bahwa untuk kondisi hasil
validasi Indeks Ketahanan Nasional (IKN) Provinsi Bengkulu Tahun 2013 yang
mendapatkan penilaian “KURANG TANGGUH” adalah gatra Sumber Kekayaan Alam
(SKA) dan gatra Pertahanan dan Keamanan (Hankam), oleh karena itu perlu ditingkatkan
dan ditangani segera dengan sebaik-baiknya dan secepatnya agar permasalahan yang
akan muncul dapat dicegah. Pemerintah dan Pemerintah provinsi Bengkulu harus
bersinergi dan bekerja keras membenahi hambatan-hambatan pembangunan yang ada
mulai dari kebijakan sampai pada level teknis pelaksanaan pemabngunan di daerah,
sehingga pembangunan nasional di daerah Bengkulu meningkat dan Ketahanan nasional
Provinsi Bengkulu meningkat pula. Dengan demikian akan tercapainya tujuan nasional
sebagaimana dimanatkan UUD NRI 1945.
EXECUTIVE SUMMARY
vi LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI PPRA XLIX LEMHANNAS RI
Laporan SSDN ini mengusulkan juga beberapa saran untuk meningkatkan pembangunan
Provinsi Bengkulu, yaitu:
1.)	 Memperkuat faktor-faktor internal yang menjadi pendorong pembangunan nasional di
Bengkulu, dan segera mencari solusi atas faktor-faktor yang melemahkan pembangunan
nasional di Bengkulu. Untuk Faktor eksternal, Pemerintah Indonesia maupun Bengkulu
harus memanfaatkan setiap kesempatan yang ada, seperti akan datangnya Masyarakat
Ekonomi ASEAN, penindakan korupsi pada level nasional, serta perdagangan bebas
negara-negara di dunia yang berpotensi pada peningkatan nilai investasi ke daerah.
2.)	 Memantapkan Perencanaan Pembangunan Provinsi Bengkulu melalui partisipasi
berbagai stakeholders untuk terlibat aktif mengusulkan program-program
pembangunandiBengkulu.Keterlibatanmasyarakatdanduniausahamenjadipenting
mengingat mereka adalah target pembangunan, sekaligus pelaksana pembangunan.
3.)	 Menyelaraskan berbagai program pembangunan Provinsi Bengkulu yang termuat dalam
RPJPD, RPJMD, maupun RKPD Provinsi Bengkulu dengan melakukan pengawasan sehingga
potensideviasiterhadapperencanaanpembangunansangatkecil.Selainitu,ProvinsiBengkulu
juga harus menyelaraskan perencanaan pembangunannya (RPJMD) dengan target-tergat
pembangunannasionalyangtermuatdalamRPJMN.
4.)	 Menyelaraskan data yang ada di pemerintahan provinsi dan instansi penegak
hukum seperti Kepolisian Daerah dan Kejaksaatn Tinggi, khususnya untuk data
tingkatkriminalitas,sehinggabisadiantisipasipenanganannya.Demikianpulahalnya
dalam rangka mengantisipasi perkembangan perkebunan perlu diselesaikan sengketa
lahan yang terjadi antara penduduk dan pengusaha perkebaunan. Disamping itu
konflik perbatasan pemerintah daerah Bengkulu Utara dan Kabupaten Lebong perlu,
langkah penyelesaian dalam rangka menghadapi situasi politik pada tahun 2014.
5.)	 Mengoptimalkan Pelabuhan Pulai Baai yang saat ini pengusahaannya dilakukan
oleh PT PELINDO untuk ikut berkontribusi dalam meningkatkan PAD Kota
Bengkulu melalui pemberlakuan tiket masuk pelabuhan, penyediaan air bersih untuk
kapal, pengelolaan pemanduan kapal untuk keluar masuk pelabuhan, pengupayaan
uang rambu untuk masuk PNPB pemerintahan kota Bengkulu dan bersinergi antar
stakeholders.

More Related Content

What's hot

Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...
Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...
Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...
Latifah Tio
 
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di IndonesiaRDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
Fitri Indra Wardhono
 
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L LainnyaKerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Dadang Solihin
 
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPDKebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Dadang Solihin
 
6. struktur internal kota1
6. struktur internal kota16. struktur internal kota1
6. struktur internal kota1
Rheza Gutawa Putra
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Banyumas
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten BanyumasRencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Banyumas
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Banyumas
Penataan Ruang
 
Instrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Instrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan RuangInstrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Instrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Musnanda Satar
 
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Deki Zulkarnain
 
Pusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan Yogyakarta
Pusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan YogyakartaPusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan Yogyakarta
Pusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan Yogyakarta
bramantiyo marjuki
 
Substansi studio perencanaan wilayah
Substansi studio perencanaan wilayahSubstansi studio perencanaan wilayah
Substansi studio perencanaan wilayah
Agus Dwi Wicaksono
 
Analisis satuan kemampuan lahan
Analisis satuan kemampuan lahanAnalisis satuan kemampuan lahan
Analisis satuan kemampuan lahan
SOFI ANI
 
Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah
Monitoring dan Evaluasi Pembangunan DaerahMonitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah
Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah
Dadang Solihin
 
Kajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota Semarang
Kajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota SemarangKajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota Semarang
Kajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota Semarang
Nurlina Y.
 
Kuliah Pembiayaan Perkotaan
Kuliah Pembiayaan Perkotaan Kuliah Pembiayaan Perkotaan
Kuliah Pembiayaan Perkotaan
elkana.catur
 
Review pemutakhiran strategi sanitasi kota
Review pemutakhiran strategi sanitasi kotaReview pemutakhiran strategi sanitasi kota
Review pemutakhiran strategi sanitasi kota
infosanitasi
 
Bab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaBab i Rancang Kota
Bab i Rancang Kota
Latifah Tio
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase PerkotaanPermen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
infosanitasi
 
Pedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaan
Pedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaanPedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaan
Pedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaaninfosanitasi
 
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program SanitasiUsulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
infosanitasi
 

What's hot (20)

Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...
Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...
Presentasi Tugas Studio Perencanaan Kecamatan Wonogiri (profil,konstelasi,ana...
 
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di IndonesiaRDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
 
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L LainnyaKerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
 
Review RTRW kota semarang
Review RTRW kota semarangReview RTRW kota semarang
Review RTRW kota semarang
 
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPDKebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
 
6. struktur internal kota1
6. struktur internal kota16. struktur internal kota1
6. struktur internal kota1
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Banyumas
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten BanyumasRencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Banyumas
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Banyumas
 
Instrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Instrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan RuangInstrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Instrumen Lengkap Pengendalian Pemanfaatan Ruang
 
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
 
Pusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan Yogyakarta
Pusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan YogyakartaPusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan Yogyakarta
Pusat Pelayanan dan Interaksi Keruangan Kawasan Perkotaan Yogyakarta
 
Substansi studio perencanaan wilayah
Substansi studio perencanaan wilayahSubstansi studio perencanaan wilayah
Substansi studio perencanaan wilayah
 
Analisis satuan kemampuan lahan
Analisis satuan kemampuan lahanAnalisis satuan kemampuan lahan
Analisis satuan kemampuan lahan
 
Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah
Monitoring dan Evaluasi Pembangunan DaerahMonitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah
Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah
 
Kajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota Semarang
Kajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota SemarangKajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota Semarang
Kajian Kota Waterfront City. Studi kasus: Kota Semarang
 
Kuliah Pembiayaan Perkotaan
Kuliah Pembiayaan Perkotaan Kuliah Pembiayaan Perkotaan
Kuliah Pembiayaan Perkotaan
 
Review pemutakhiran strategi sanitasi kota
Review pemutakhiran strategi sanitasi kotaReview pemutakhiran strategi sanitasi kota
Review pemutakhiran strategi sanitasi kota
 
Bab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaBab i Rancang Kota
Bab i Rancang Kota
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase PerkotaanPermen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
 
Pedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaan
Pedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaanPedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaan
Pedoman penyediaan dan pemanfaatan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaan
 
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program SanitasiUsulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
 

Viewers also liked

EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
Brassindo Persada
 
Usaha susu murni melati keraton
Usaha susu murni melati keratonUsaha susu murni melati keraton
Usaha susu murni melati keratonFristian Chayyi
 
bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"
Undip
 
Ide bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murniIde bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murniLutfi Yanuar
 
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Muhammad Ardiansyah
 
Marketing Plan for Honda PCX
Marketing Plan for Honda PCX Marketing Plan for Honda PCX
Marketing Plan for Honda PCX
Vivaldi Arian
 
penjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvaspenjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvas
idbloginfo
 
Type of business report
Type of business reportType of business report
Type of business report
kanaidi
 
Executive Summary Example - Kajavic Industries
Executive Summary Example - Kajavic IndustriesExecutive Summary Example - Kajavic Industries
Executive Summary Example - Kajavic Industries
Adam Hoeksema
 
Business Plan - Picasso's Coffee and Art Cafe
Business Plan - Picasso's Coffee and Art CafeBusiness Plan - Picasso's Coffee and Art Cafe
Business Plan - Picasso's Coffee and Art CafeDenis Lokita
 
Bisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkongBisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkongFarahdina Almas
 
Sample executive summary
Sample executive summarySample executive summary
Sample executive summary
kvanlith
 
Summary Executive Study Ecommerce 2016
Summary Executive Study Ecommerce 2016Summary Executive Study Ecommerce 2016
Summary Executive Study Ecommerce 2016
Arwinda Pritami Yahya
 
12. contoh-laporan-audit-kelompok-2
12. contoh-laporan-audit-kelompok-212. contoh-laporan-audit-kelompok-2
12. contoh-laporan-audit-kelompok-2Mohammad Ahadian
 
Sample Business Plan Presentation
Sample Business Plan PresentationSample Business Plan Presentation
Sample Business Plan Presentation
Enigma
 
Business Plan Powerpoint 1
Business Plan Powerpoint 1Business Plan Powerpoint 1
Business Plan Powerpoint 1haleydawn
 

Viewers also liked (17)

EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
 
Usaha susu murni melati keraton
Usaha susu murni melati keratonUsaha susu murni melati keraton
Usaha susu murni melati keraton
 
bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"
 
Ide bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murniIde bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murni
 
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
 
Marketing Plan for Honda PCX
Marketing Plan for Honda PCX Marketing Plan for Honda PCX
Marketing Plan for Honda PCX
 
penjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvaspenjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvas
 
Type of business report
Type of business reportType of business report
Type of business report
 
Executive Summary Example - Kajavic Industries
Executive Summary Example - Kajavic IndustriesExecutive Summary Example - Kajavic Industries
Executive Summary Example - Kajavic Industries
 
Business Plan - Picasso's Coffee and Art Cafe
Business Plan - Picasso's Coffee and Art CafeBusiness Plan - Picasso's Coffee and Art Cafe
Business Plan - Picasso's Coffee and Art Cafe
 
Bisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkongBisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkong
 
Sample executive summary
Sample executive summarySample executive summary
Sample executive summary
 
Summary Executive Study Ecommerce 2016
Summary Executive Study Ecommerce 2016Summary Executive Study Ecommerce 2016
Summary Executive Study Ecommerce 2016
 
12. contoh-laporan-audit-kelompok-2
12. contoh-laporan-audit-kelompok-212. contoh-laporan-audit-kelompok-2
12. contoh-laporan-audit-kelompok-2
 
Business Plan (Hotel)
Business Plan (Hotel)Business Plan (Hotel)
Business Plan (Hotel)
 
Sample Business Plan Presentation
Sample Business Plan PresentationSample Business Plan Presentation
Sample Business Plan Presentation
 
Business Plan Powerpoint 1
Business Plan Powerpoint 1Business Plan Powerpoint 1
Business Plan Powerpoint 1
 

Similar to Executive Summary: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU

BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...
BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...
BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...
Dadang Solihin
 
BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...
BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...
BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...
Dadang Solihin
 
Spirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero Poverty
Spirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero PovertySpirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero Poverty
Spirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero Poverty
Tri Widodo W. UTOMO
 
Laporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIB
Laporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIBLaporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIB
Laporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIB
EKPD
 
Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017
Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017
Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017
GALASEO
 
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdfNITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NitaEkaWahyuni
 
Presentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointers
Presentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointersPresentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointers
Presentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointers
Dadang Solihin
 
Paparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptx
Paparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptxPaparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptx
Paparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptx
PipitProject
 
Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)
Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)
Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)
Sulistiyo Wibowo
 
Kebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - Bangda
Kebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - BangdaKebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - Bangda
Kebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - Bangda
TV Desa
 
Makalah pembangunan ekonomi daerah
Makalah pembangunan ekonomi daerahMakalah pembangunan ekonomi daerah
Makalah pembangunan ekonomi daerah
RendiTrida
 
Visi Misi TB Hasanuddin - Anton Amanah
Visi Misi TB Hasanuddin - Anton AmanahVisi Misi TB Hasanuddin - Anton Amanah
Visi Misi TB Hasanuddin - Anton Amanah
AndamAnnisa
 
Makalah optimisasi
Makalah optimisasiMakalah optimisasi
Makalah optimisasi
Muhamad Prayogo
 
PROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docx
PROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docxPROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docx
PROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docx
Suharti17
 
12 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__0104
12 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__010412 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__0104
12 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__0104
kasdi haryanta
 
5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf
5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf
5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf
Tarmizi Achmad
 
materi panorama kabid.ppt
materi panorama kabid.pptmateri panorama kabid.ppt
materi panorama kabid.ppt
FennyPuspadewi1
 
Kebijakan fiskal
Kebijakan fiskalKebijakan fiskal
Kebijakan fiskal
FRANKLYN_SS
 

Similar to Executive Summary: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU (20)

BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...
BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...
BUKU II: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI...
 
BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...
BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...
BUKU I: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI ...
 
Spirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero Poverty
Spirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero PovertySpirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero Poverty
Spirit Soekarno Mewujudkan Bengkulu Zero Poverty
 
Laporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIB
Laporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIBLaporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIB
Laporan Akhir EKPD 2009 Bengkulu - UNIB
 
30769259 pembangunan-daerah
30769259 pembangunan-daerah30769259 pembangunan-daerah
30769259 pembangunan-daerah
 
30769259 pembangunan-daerah
30769259 pembangunan-daerah30769259 pembangunan-daerah
30769259 pembangunan-daerah
 
Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017
Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017
Revisit SNLKI OJK (Otoritas Jasa Keuangan) 2017
 
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdfNITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
 
Presentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointers
Presentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointersPresentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointers
Presentasi meneg ppn musrenbangprov sulawesi selatan 15 april 2008 pointers
 
Paparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptx
Paparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptxPaparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptx
Paparan Kepala Bappeda Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD 2024.pptx
 
Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)
Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)
Kisi-kisi UN 2017 (SMP, SMA, SMK, LB, Paket B dan C)
 
Kebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - Bangda
Kebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - BangdaKebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - Bangda
Kebijakan Kemendagri dalam Pelaksanaan Aksi Konvergensi - Bangda
 
Makalah pembangunan ekonomi daerah
Makalah pembangunan ekonomi daerahMakalah pembangunan ekonomi daerah
Makalah pembangunan ekonomi daerah
 
Visi Misi TB Hasanuddin - Anton Amanah
Visi Misi TB Hasanuddin - Anton AmanahVisi Misi TB Hasanuddin - Anton Amanah
Visi Misi TB Hasanuddin - Anton Amanah
 
Makalah optimisasi
Makalah optimisasiMakalah optimisasi
Makalah optimisasi
 
PROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docx
PROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docxPROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docx
PROPOSAL PENELI-WPS Office (2).docx
 
12 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__0104
12 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__010412 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__0104
12 juknis-pengembangan-muatan-lokal -isi-revisi__0104
 
5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf
5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf
5. Paparan Musrenbangnas Sekda Kepri.pdf
 
materi panorama kabid.ppt
materi panorama kabid.pptmateri panorama kabid.ppt
materi panorama kabid.ppt
 
Kebijakan fiskal
Kebijakan fiskalKebijakan fiskal
Kebijakan fiskal
 

More from Dadang Solihin

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Dadang Solihin
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Dadang Solihin
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Dadang Solihin
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Dadang Solihin
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Dadang Solihin
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Dadang Solihin
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Dadang Solihin
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Dadang Solihin
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Dadang Solihin
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
Dadang Solihin
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Dadang Solihin
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Dadang Solihin
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
Dadang Solihin
 

More from Dadang Solihin (20)

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
 

Recently uploaded

CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
AskariB1
 

Recently uploaded (20)

CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
 

Executive Summary: LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TENTANG PEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU

  • 1. Executive Summary LAPORAN KELOMPOK PESERTA PPRA XLIX LEMHANNAS RI STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI TANGGAL 21 S.D 26 JULI 2013 PEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU BERDASARKAN SURAT PERINTAH GUBERNUR LEMHANNAS RI NOMOR : SPRIN / 595 / IV / 2013 TANGGAL : 2 April 2013
  • 2. EXECUTIVE SUMMARY ii LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI PPRA XLIX LEMHANNAS RI Studi Strategis Dalam Negeri (SSDN) ke Provinsi Bengkulu yang dilaksanakan tanggal 22-26 Juli 2013 bertujuan untuk membekali para peserta PPRA XLIX Lemhannas RI agar memiliki cakrawala berpikir yang lebih komprehensif dan integral tentang kondisi objektif Provinsi Bengkulu, yang merupakan bagian integral dari NKRI, terutama tentang kearifan lokal, pelaksanaan Pembangunan Nasional di daerah serta kondisi Tannas Daerah Provinsi Bengkulu, serta untuk mempertajam kemampuan peserta dalam menemukan isu-isu strategis di daerah, mengambil keputusan dalam arti memberikan rekomendasi kebijakan, serta memprediksi implikasi dari rekomendasi kebijakan yang disarankan. Yang menjadi landasan pemikiran dalam laporan ini adalah Paradigma Nasional yang terdiri dari Pancasila sebagai Landasan Idiil, UUD NRI 1945 sebagai Landasan Konstitusional, Wawasan Nusantara sebagai Landasan Visional dan Ketahanan Nasional sebagai Landasan Konsepsional. Di samping itu, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Tahun 2010-2015 dipakai pula sebagai Landasan Operasional dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Bengkulu Tahun 2010-2015 sebagai Landasan Operasional Pembangunan Daerah. Propinsi Bengkulu yang berada di sebelah barat pegunungan Bukit Barisan dengan luas wilayah sebesar ± 1.978.870 Ha atau 19.788,7 Km2. Wilayah administrasi Propinsi Bengkulu memanjang dari perbatasan dengan Propinsi Sumatera Barat sampai dengan perbatasan Propinsi Lampung yang jaraknya lebih kurang 567 kilometer. Propinsi Bengkulu berbatasan langsung dengan Samudera Indonesia pada garis pantai sepanjang lebih kurang 433 kilometer. Bagian Timurnya berbukit-bukit dengan dataran tinggi yang subur, sedang bagian barat merupakan dataran rendah yang relatif sempit, memanjang dari utara ke selatan serta diseling oleh daerah yang bergelombang. Peluang yang dimiliki oleh Provinsi Bengkulu, antara lain Provinsi ini memiliki Sumber Kekayaan Alam yang besar dan beragam terutama pada sektor pertambangan dan pertanian. Sumber-sumber kekayaan alam tersebut memerlukan dukungan skill dan teknologi dalam pemanfaatannya. Kekayaan alam yang dimiliki Provinsi Bengkulu diiringi dengan permintaan dari dalam dan luar negeri yang besar atas kekayaan SDA
  • 3. iiiPEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU tersebut. Aktivitas ekspor menjadi meningkat dan tentu menggerakkan ekonomi Provinsi Bengkulu. Di samping itu, keberadaan jalur Sea Lines of Communications (SLOC) dengan lalu lintas yang akan semakin meningkat, dapat dimanfaatkan leh provinsi Bengkulu untuk penyediaan logistic pelabuhan di daerah provinsi Bengkulu.. Adapun kendala yang dihadapi oleh Provinsi Bengkulu, antara lain kondisi Geografi Bengkulu yang pada beberapa bagian masih ditutupi oleh Hutan Lindung, menjadi kendala transportasi dalam penyaluran produk ke pasar yang potensial. Keberadaan hutan lindung ini menutupi jalur-jalur lalu lintas utama pantai utara- selatan sehingga akan mempengaruhi pengembangan jalan di kemudian hari. Kebijakan Pemerintah Pusat yang menyeragamkan model pembangunan pada semua daerah, telah menghambat percepatan pembangunan daerah-daerah yang tertinggal. Pendekatan pembangunan yang menunggu naiknya permintaan (demand) akan sult diterapkan di daerahprovinsiBengkulu.Pembangunaninfrastrukturseharusnyamendahuluikemajuan ekonomi agar berfungsi sebagai pendorong kemajuan. Kendala lain adalah kualitas SDM yang masih Rendah. Rendahnya Angka Partisipasi Murni Provinsi Bengkulu, khususnya pada jenjang SMA menyebabkan rendahnya produktivitas daerah. Di sisi lain, tingginya tingkat lulusan SD menyebabkan rata-rata kualitas keahlian masyarakat Bengkulu tergolong menengah ke bawah. Faktor-faktor yang mempengaruhi dinamika pembangunan provinsi Bengkulu terdiri dari faktor tata kelola pemerintahan daerah dan birokrasi, faktor infrastruktur daerah, faktor sosial budaya, faktor Sumber Kekayaan Alam, dan faktor pertahanan keamanan. Berdasarkan analisis pembangunan nasional yang telah dilakukan berdasarkan aspek astagatra dan mengacu pada studi sebelumnya, maka hasilnya sebagai berikut: 1.) Berdasarkan aspek geografi, Bengkulu memiliki keunggulan dengan adanya curah hujan yang tinggi dan iklim yang sejuk dilengkapi dengan telah disahkannya RTRW Provinsi. Hal ini akan mendukung pembangunan Bengkulu berdasarkan pola ruang yang ada. Tantangan dalam bidang geografi yaitu rawannya daerah Bengkulu terhadap bencana gempa. 2.) Untukaspekdemografi,lajupertumbuhanpendudukyangcukuptinggidibandingkan
  • 4. EXECUTIVE SUMMARY iv LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI PPRA XLIX LEMHANNAS RI dengan pertumbuhan penduduk secara nasional juga memperlihatkan bahwa demografi Bengkulu kurang tangguh. 3.) SumberKekayaanAlamBengkulumerupakanpoinutamaBengkuludalammenunjang perekonomian provinsi tersebut. Oleh karena itu hasil analisis pembangunan nasional ini mendukung penelitian sebelumnya yang menekankan Sumber Kekayaan Alam dengan poin analisis tertinggi yaitu tangguh. 4.) Ideologi Bengkulu dipengaruhi kuat oleh Ideologi Islam meskipun terdiri dari berbagai etnis. 5.) Aspek politik dari Bengkulu masih perlu ditingkatkan ditunjukkan banyaknya masyarakat yang tidak menggunakan hak pilihnya dalam pemilihan daerah baik untuk kepala daerah maupun legislatif. Meski demikian, kondisi politik di Bengkulu relatif stabil dari kerusuhan pilkada. 6.) Aspek Ekonomi dari Bengkulu memperlihatkan bahwa pertumbuhan ekonominya mengalami kenaikan dan telah mencapai target RKP 2011. Begitu pula dengan pengangguran terbuka dan inflasi yang relatif kecil. Hal ini menunjukkan ekonomi Bengkulu relatif kondusif dan stabil. Tantangan dalam bidang ini yaitu masih banyaknya tenaga kerja yang berpendidikan rendah. 7.) Untuk bidang sosial budaya, terdapat hasil positif dalam bidang kesehatan dan pendidikan. Namun, angka kemiskinan Bengkulu yang relatif tinggi dibandingkan dengan nasional dapat menjadi tantangan tersendiri bagi pemerintah dalam menanggulangi kemiskinan di provinsi tersebut. 8.) Pertahanan dan keamanan Bengkulu cukup tangguh ditunjukkan dengan tingginya persentase penyelesaian penanganan kasus kejahatan konvensional dan tidak adanya kejahatan transnasional. Pengukuran ketahanan nasional memperlihatkan bahwa Indeks Ketahanan Nasional Provinsi Bengkulu adalah 2,62 atau CUKUP TANGGUH, yang merupakan agregasi dari seluruh aspek ketahanan astagatra sebagaimana tabel berikut ini:
  • 5. vPEMBANGUNAN NASIONAL DI PROVINSI BENGKULU Tabel: Indeks Ketahanan Nasional Provinsi Bengkulu No Gatra Bobot Skor Bobot X Skor 1 Geografi 6,00 2,93 17,57 2 Demografi 14,00 3,64 50,91 3 Sumber Kekayaan Alam 6,00 2,50 14,99 4 Ideologi 15,00 1,79 26,78 5 Politik 9,00 2,22 20,01 6 Ekonomi 16,00 2,96 47,33 7 Sosial Budaya 24,00 2,47 59,31 8 Pertahanan dan Keamanan 10,00 2,53 25,30 TOTAL 100 262,20 Berdasarkan hasil SSDN Provinsi Bengkulu, disarankan bahwa untuk kondisi hasil validasi Indeks Ketahanan Nasional (IKN) Provinsi Bengkulu Tahun 2013 yang mendapatkan penilaian “KURANG TANGGUH” adalah gatra Sumber Kekayaan Alam (SKA) dan gatra Pertahanan dan Keamanan (Hankam), oleh karena itu perlu ditingkatkan dan ditangani segera dengan sebaik-baiknya dan secepatnya agar permasalahan yang akan muncul dapat dicegah. Pemerintah dan Pemerintah provinsi Bengkulu harus bersinergi dan bekerja keras membenahi hambatan-hambatan pembangunan yang ada mulai dari kebijakan sampai pada level teknis pelaksanaan pemabngunan di daerah, sehingga pembangunan nasional di daerah Bengkulu meningkat dan Ketahanan nasional Provinsi Bengkulu meningkat pula. Dengan demikian akan tercapainya tujuan nasional sebagaimana dimanatkan UUD NRI 1945.
  • 6. EXECUTIVE SUMMARY vi LAPORAN STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI PPRA XLIX LEMHANNAS RI Laporan SSDN ini mengusulkan juga beberapa saran untuk meningkatkan pembangunan Provinsi Bengkulu, yaitu: 1.) Memperkuat faktor-faktor internal yang menjadi pendorong pembangunan nasional di Bengkulu, dan segera mencari solusi atas faktor-faktor yang melemahkan pembangunan nasional di Bengkulu. Untuk Faktor eksternal, Pemerintah Indonesia maupun Bengkulu harus memanfaatkan setiap kesempatan yang ada, seperti akan datangnya Masyarakat Ekonomi ASEAN, penindakan korupsi pada level nasional, serta perdagangan bebas negara-negara di dunia yang berpotensi pada peningkatan nilai investasi ke daerah. 2.) Memantapkan Perencanaan Pembangunan Provinsi Bengkulu melalui partisipasi berbagai stakeholders untuk terlibat aktif mengusulkan program-program pembangunandiBengkulu.Keterlibatanmasyarakatdanduniausahamenjadipenting mengingat mereka adalah target pembangunan, sekaligus pelaksana pembangunan. 3.) Menyelaraskan berbagai program pembangunan Provinsi Bengkulu yang termuat dalam RPJPD, RPJMD, maupun RKPD Provinsi Bengkulu dengan melakukan pengawasan sehingga potensideviasiterhadapperencanaanpembangunansangatkecil.Selainitu,ProvinsiBengkulu juga harus menyelaraskan perencanaan pembangunannya (RPJMD) dengan target-tergat pembangunannasionalyangtermuatdalamRPJMN. 4.) Menyelaraskan data yang ada di pemerintahan provinsi dan instansi penegak hukum seperti Kepolisian Daerah dan Kejaksaatn Tinggi, khususnya untuk data tingkatkriminalitas,sehinggabisadiantisipasipenanganannya.Demikianpulahalnya dalam rangka mengantisipasi perkembangan perkebunan perlu diselesaikan sengketa lahan yang terjadi antara penduduk dan pengusaha perkebaunan. Disamping itu konflik perbatasan pemerintah daerah Bengkulu Utara dan Kabupaten Lebong perlu, langkah penyelesaian dalam rangka menghadapi situasi politik pada tahun 2014. 5.) Mengoptimalkan Pelabuhan Pulai Baai yang saat ini pengusahaannya dilakukan oleh PT PELINDO untuk ikut berkontribusi dalam meningkatkan PAD Kota Bengkulu melalui pemberlakuan tiket masuk pelabuhan, penyediaan air bersih untuk kapal, pengelolaan pemanduan kapal untuk keluar masuk pelabuhan, pengupayaan uang rambu untuk masuk PNPB pemerintahan kota Bengkulu dan bersinergi antar stakeholders.