SlideShare a Scribd company logo
ENZIM DAN METABOLISM
SEL
BY A N G G R A E N I K U S U M A
APA ITU METABOLISM?
Metabolisme
Enzim
ATP
METABOLISME
• Reaksi kimia yang terjadi untuk mengubah zat-zat yang menghasilkan energi maupun
membutuhkan energi di dalam sel tubuh.
• Katabolisme: penguraian senyawa komplek menjadi senyawa sederhana dan
menghasilkan energi. Contoh: katabolisme karbohidrat, lemak dan protein.
• Anabolisme: penyusunan senyawa sederhana menjadi senyawa komplek dan
membutuhkan energi.
Metabolisme
ATP
Diperlukan sebagai penyedia
energi untuk berlangsungya
reaksi
ENZIM
Katalisator yang
mempercepat reaksi.
• Enzim amilase atau ptialin yang mengubah amilum menjadi maltosa.
ENZIM
• Senyawa protein yang diproduksi oleh sel-sel makhluk hidup dan berfungsi sebagai
biokatalisator.
• Meningkatkan laju metabolism tetapi tidak ikut bereaksi
• Substrat: zat yang dipengaruhi oleh enzim
• Produk: hasil reaksi
enzim
Substrat produk
sukrase
Sukrosa + H2O GLUKOSA + FRUKTOSA
APA YANG AKAN TERJADI JIKA TERJADI GANGGUAN
FUNGSI HATI SEPERTI HEPATITIS DAN KARSINOMA
HEPATOSELULER?
BERDASARKAN TEMPAT BEKERJANYA
• Enzim intraseluler
Enzim yang bekerja di dalam sel. Contoh: enzim katalase menguraiakan H2O2 menjadi
H2O dan O2. Katalase banyak ditemukan pada sel hati, ginjal, jantung, darah,
mukosa dan sumsum tulang. Pada tumbuhan terdapat pada umbi kentang, kecambah
dan pucuk daun.
• Enzim ekstraseluler
Enzim yang bekerja di luar sel. Contoh: enzim pencernaan yang disekresikan oleh
lambung
KOMPONEN PENYUSUN ENZIM
• Protein dan non protein
• Protein disebut apoenzim (mudah labil dan berubah dipengaruhi oleh suhu dan ph)
• Nonprotein disebut gugus prostetik terbagi menjadi ion anorganik dan ion organic)
• Ion anorganik disebut kofaktor berfungsi sebagai katalis. Contoh: Ca, Cl,K,Na.
• Ion organic disebut koenzim berfungsi untuk memindahkan gugus kimia atom,
electron dari satu enzim ke enzim berikutnya. Contoh: Vit B, FAD,NAD,FMN.
SIFAT –SIFAT ENZIM
• Mengumpal jika dipanaskan. Enzim akan mengalami denaturasi diatas suhu 50 C.
• Enzim bekerja secara spesifik. Misalnya enzim ptyalin di dalam mulut hanya akan
bekerja pada substrat karbohidrat.
• Berfungsi sebagai katalis yang akan mempercepat reaksi dengan cara menurunkan
energi aktivasi.
• Enzim dapat digunakan berulangkali.
• Enzim dapat bekerja secara reversible atau dua arah.
CARA KERJA ENZIM
• Teori gembok dan anak kuncinya (lock and key theory)
• Teori kecocokan induksi (induced fit theory)
PENGHAMBAT KERJA ENZIM
• Inhibitor irreversible
Jika terjadi ikatan kovalen yang kuat akan mengakibatkan enzim tidak aktif kembali.
• Inhibitor reversible
Jika inhibitor berikatan dengan enzim secara lemah.
- Inhibitor reversible kompetitif
Menempati sisi aktif enzim dengan bersaing dengan substrat. Gas sianida dan oksigen
yang bersaing untuk berikatan dengan hemoglobin.
- Inhibitor irreversible non kompetitif
Tidak bersaing secara langsung dengan substrat untuk menempati sisi aktif enzim
akan menempati bagian lain dari enzim.antibiotic penisilin yang membatasi sisi aktif
enzim-enzim pada bakteri untuk membentuk dinding sel.
FAKTOR-FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI KERJA ENZIM
• Suhu
Setiap enzim memiliki suatu suhu optimal, yaitu suhu ketika laju reaksi paling cepat. Enzim manusia memiliki suhu optimal
40 C.
• Derajat keasaman (pH)
Sebagaian enzim memiliki pH optimal 6-8.
• Inhibitor (zat penghambat)
DDT dapat mengambat kerja enzim sistem saraf, aspirin dapat menginhibisi enzim yang membawa pesan peradangan pada
prostaglandin sehingga menekan peradangan sakit.
• Aktivator
Molekul yang mempermudah ikatan antara enzim dengan substrat.
• Konsentrasi enzim
Semakin tinggi konsentrasi enzim semakin cepat rekasinya.
• Konsentrasi substrat
Jika penambahan konsentrasi substrat terjadi pada saat sisi aktif enzim belum bekerja akan meningkatkan kecepatan reaksi
namun ketika penambahan konsentrasi substrat terjadi pada saat sisi aktif enzim sudah bekerja maka kecepatan reaksi akan
mengalami titik jenuh.
• Zat hasil (produk)
Reaksi awal akan berlangsung cepat namun jika terjadi penimbunan hasil produk reaksi akan menjadi lambat.
VIRTUAL LAB
https://vlab.belajar.kemdikbud.go.id/Experiments/enzymcatalas
e/#/
KATABOLISME
• Katabolisme karbohidrat
• Katabolisme lemak
• Katabolisme protein
RESPIRASI AEROB
• Glikolisis
• Dekarboksilasi oksidatif
• Siklus krebs
• Transport electron
GLIKOLISIS
• Reaksi bahan bakar organic: glukosa
• Terjadi di sitosol
• Glikolisis tidak memerlukan O2
• Setiap 1 molekul glukosa menghasilkan
2 molekul asam piruvat + 2 molekul
NADH + 2 molekul ATP
DEKARBOKSILASI OKSIDATIF
• Dekarboksilasi oksidatif merupakan reaksi di antara glikolisis dan siklus krebs
• Reaksi pengubahan molekul asam piruvat menjasi asetil ko-A
• Terjadi di matriks mitokondria
• Hasil akhir berupa 2 asetil ko-A dan 2 NADH serta melepaskan 2 CO2
SIKLUS KREBS
• Terjadi di matriks mitokondria
• Hasil akhir 6 NADH + 2 FADH2 + 2 ATP + 4 CO2
RANTAI TRANSPOR ELEKTRON
• Terjadi di krista (membrane dalam mitokondria)
• NADH dan FADH2 yang dihasilkan dalam glikolisis, dekarboksilasi oksidatif dan siklus
krebs akan membebaskan energi tinggi pada saat melepaskan elektrok H+
• Jumlah total energi yang diperoleh dalam respirasi aerob adalah 38 ATP
RESPIRASI ANAEROB
Fermentasi alcohol
Fermentasi asam laktat
FERMENTASI ALKOHOL
• Dilakukan oleh yeast, tidak membutuhkan energi.
• Hasil fermentasi menghasilkan 2 etanol + 2C02 + 2 ATP
FERMENTASI ASAM LAKTAT
• Terjadi pada sel otot hewan dan manusia ketika kekurangan oksigen.
• Dilakukan oleh bakteri pembuatan keju atau yogurt.
• Hasil akhir fermentasi 2 asam laktat dan 2 ATP.
ANABOLISME
• FOTOSINTESIS
Sumber energi berupa cahaya matahari
• KEMOSINTESIS
Sumber energi berupa zat kimia
KLOROPLAS
FOTOSISTEM
• Unit yang mampu menangkap cahaya matahari
• Klorofil a: menyerap cahayan merah, biru-ungu (berperan dalam reaksi terang)
• Klorofil b: menyerap cahaya biru dan jingga
• Karetonoid: menyerap cahaya biru-hijau
REAKSI TERANG
• Reaksi yang mengubah energi cahaya menjadi energi kimia berupa ATP dan NADPH
• Terjadi di grana
• Pada reaksi terang diperlukan H2O + ADP + dan cahaya matahari NADPH +
ATP dan dibebeaskan 02
• Reaksi terang terdapat dua rute aliran electron yaitu siklik dan nonsiklik
• Terjadi fotolisis dan fotofosforilasi untuk pembentukan ATP dan pembentukan NADPH
REAKSI GELAP (SIKLUS CALVIN)
• Tidak memerlukan energi matahari
• Terjadi di stroma
• Zat yang diperlukan CO2 + ATP dan NADPH gliseraldehida 3-fosfat (PGAL/gula
berkarbon 3) atau glukosa + ADP +NADP+
• Fiksasi karbon, reduksi dan regenerasi RuBP
FAKTOR YANG MEMPERNGARUHI
FOTOSINTESIS
• Intensitas cahaya
• Panjang gelombang cahaya
• Konsentrasi C02
• Suhu
• Ion anorganik
• Zat inhibitor

More Related Content

What's hot

Uji Karbohidrat
Uji KarbohidratUji Karbohidrat
Uji Karbohidrat
pure chems
 
Metabolisme
MetabolismeMetabolisme
Metabolisme
akurice
 
Ppt zpt revisi
Ppt zpt revisiPpt zpt revisi
Ppt zpt revisi
Marlina_Siagian
 
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhanPertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Kurnia Wardhani
 
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolikPresentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
agronomy
 
Obat sistem endokrin
Obat sistem endokrin Obat sistem endokrin
Obat sistem endokrin
Dedi Kun
 
Fisiologi Cairan Tubuh.ppt
Fisiologi Cairan Tubuh.pptFisiologi Cairan Tubuh.ppt
Fisiologi Cairan Tubuh.ppt
DeziIlham2
 
Glikolisis karbohidrat
Glikolisis karbohidratGlikolisis karbohidrat
Glikolisis karbohidratBasyrowi Arby
 
ORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHANORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHAN
Deybi Wasida
 
Bab 2 metabolisme
Bab 2 metabolismeBab 2 metabolisme
Bab 2 metabolismerradityaaa
 
Pertemuan 5 (perkembangan buah)
Pertemuan 5 (perkembangan buah)Pertemuan 5 (perkembangan buah)
Pertemuan 5 (perkembangan buah)
f' yagami
 
Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)
Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)
Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)
Evi Yuniar
 
teknologi dna rekombinan
teknologi dna rekombinanteknologi dna rekombinan
teknologi dna rekombinan
wawan_a_s
 
Mekanisme Transport Na dan K
Mekanisme  Transport Na dan KMekanisme  Transport Na dan K
Mekanisme Transport Na dan K
awarisusanti
 
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
Ida Agustina
 
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPABab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Tezzara Clara Sutjipto
 
Ppt ekspresi gen klp 9 b
Ppt ekspresi gen klp 9 bPpt ekspresi gen klp 9 b
Ppt ekspresi gen klp 9 b
evasujiati
 
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhanBab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan
rradityaaa
 

What's hot (20)

Uji Karbohidrat
Uji KarbohidratUji Karbohidrat
Uji Karbohidrat
 
Metabolisme
MetabolismeMetabolisme
Metabolisme
 
Ppt zpt revisi
Ppt zpt revisiPpt zpt revisi
Ppt zpt revisi
 
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhanPertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
 
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolikPresentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
Presentasi fistum kelompok 4 etilen dan fenolik
 
Metabolisme mikrobial
Metabolisme mikrobialMetabolisme mikrobial
Metabolisme mikrobial
 
Obat sistem endokrin
Obat sistem endokrin Obat sistem endokrin
Obat sistem endokrin
 
Fisiologi Cairan Tubuh.ppt
Fisiologi Cairan Tubuh.pptFisiologi Cairan Tubuh.ppt
Fisiologi Cairan Tubuh.ppt
 
Glikolisis karbohidrat
Glikolisis karbohidratGlikolisis karbohidrat
Glikolisis karbohidrat
 
ORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHANORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHAN
 
Bab 2 metabolisme
Bab 2 metabolismeBab 2 metabolisme
Bab 2 metabolisme
 
Pertemuan 5 (perkembangan buah)
Pertemuan 5 (perkembangan buah)Pertemuan 5 (perkembangan buah)
Pertemuan 5 (perkembangan buah)
 
Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)
Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)
Biologi XI Organela SEL (Lisosom,Peroksisom, Glioksisom)
 
teknologi dna rekombinan
teknologi dna rekombinanteknologi dna rekombinan
teknologi dna rekombinan
 
Mekanisme Transport Na dan K
Mekanisme  Transport Na dan KMekanisme  Transport Na dan K
Mekanisme Transport Na dan K
 
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
 
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPABab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
 
Ppt ekspresi gen klp 9 b
Ppt ekspresi gen klp 9 bPpt ekspresi gen klp 9 b
Ppt ekspresi gen klp 9 b
 
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhanBab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan
 
Ppt metabolisme
Ppt  metabolismePpt  metabolisme
Ppt metabolisme
 

Similar to Enzim dan metabolism sel

Metabolisme sel
Metabolisme selMetabolisme sel
Metabolisme sel
TiasTifany
 
Metabolisme.ppt
Metabolisme.pptMetabolisme.ppt
Metabolisme.ppt
ssuser0d6781
 
Metabolisme dan Katabolisme
Metabolisme dan KatabolismeMetabolisme dan Katabolisme
Metabolisme dan Katabolisme
RahmaniarNia
 
Bab 2 metabolisme
Bab 2 metabolismeBab 2 metabolisme
Bab 2 metabolisme
Priscillia Vinda
 
Metabolisme XII IPA
Metabolisme XII IPAMetabolisme XII IPA
Metabolisme XII IPA
Fadila Rahayu
 
BAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptx
BAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptxBAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptx
BAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptx
AyuPuspita73
 
Dasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdf
Dasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdfDasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdf
Dasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdf
Nindhta
 
Metabolisme
Metabolisme Metabolisme
Metabolisme
Ismail Fizh
 
Presentation1 metabolisme
Presentation1 metabolismePresentation1 metabolisme
Presentation1 metabolisme
Iskandar Jais
 
METABOLISME XII.pptx
METABOLISME XII.pptxMETABOLISME XII.pptx
METABOLISME XII.pptx
AyuPuspita73
 
bab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdf
bab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdfbab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdf
bab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdf
PringgoWillyPraputra1
 
BAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.ppt
BAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.pptBAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.ppt
BAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.ppt
sitimarfuah36
 
Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014
Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014
Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014
Salman Muhamad
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMATezzara Clara Sutjipto
 
Respirasi sel
Respirasi selRespirasi sel
Respirasi sel
DesiKompre
 
Enzim dan Metabolisme.ppt
Enzim dan Metabolisme.pptEnzim dan Metabolisme.ppt
Enzim dan Metabolisme.ppt
DaivaRanggaRaditya
 
metabolisme-21.ppt
metabolisme-21.pptmetabolisme-21.ppt
metabolisme-21.ppt
AstiKasari4
 
metabolisme-21.ppt
metabolisme-21.pptmetabolisme-21.ppt
metabolisme-21.ppt
zhulianiDova
 

Similar to Enzim dan metabolism sel (20)

Metabolisme sel
Metabolisme selMetabolisme sel
Metabolisme sel
 
Metabolisme.ppt
Metabolisme.pptMetabolisme.ppt
Metabolisme.ppt
 
Metabolisme dan Katabolisme
Metabolisme dan KatabolismeMetabolisme dan Katabolisme
Metabolisme dan Katabolisme
 
Bab 2 metabolisme
Bab 2 metabolismeBab 2 metabolisme
Bab 2 metabolisme
 
Metabolisme XII IPA
Metabolisme XII IPAMetabolisme XII IPA
Metabolisme XII IPA
 
BAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptx
BAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptxBAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptx
BAB 2 METABOLISME KELAS XII.pptx
 
Dasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdf
Dasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdfDasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdf
Dasar Bioenergetika Blok 2 KG UuuuuMY.pdf
 
Metabolisme
Metabolisme Metabolisme
Metabolisme
 
Presentation1 metabolisme
Presentation1 metabolismePresentation1 metabolisme
Presentation1 metabolisme
 
METABOLISME XII.pptx
METABOLISME XII.pptxMETABOLISME XII.pptx
METABOLISME XII.pptx
 
bab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdf
bab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdfbab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdf
bab2metabolismeorganisme-131016072110-phpapp01.pdf
 
Metabolisme
MetabolismeMetabolisme
Metabolisme
 
BAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.ppt
BAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.pptBAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.ppt
BAB_02_METABOLISME_kelas_12_pelajaran_bi.ppt
 
Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014
Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014
Kimbio2 1b pengantar metabolisme 2014
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
 
Respirasi sel
Respirasi selRespirasi sel
Respirasi sel
 
Enzim dan Metabolisme.ppt
Enzim dan Metabolisme.pptEnzim dan Metabolisme.ppt
Enzim dan Metabolisme.ppt
 
metabolisme-21.ppt
metabolisme-21.pptmetabolisme-21.ppt
metabolisme-21.ppt
 
metabolisme-21.ppt
metabolisme-21.pptmetabolisme-21.ppt
metabolisme-21.ppt
 
Buku xii bab 2
Buku xii bab 2Buku xii bab 2
Buku xii bab 2
 

Recently uploaded

Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 

Recently uploaded (20)

Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 

Enzim dan metabolism sel

  • 1. ENZIM DAN METABOLISM SEL BY A N G G R A E N I K U S U M A
  • 4. METABOLISME • Reaksi kimia yang terjadi untuk mengubah zat-zat yang menghasilkan energi maupun membutuhkan energi di dalam sel tubuh. • Katabolisme: penguraian senyawa komplek menjadi senyawa sederhana dan menghasilkan energi. Contoh: katabolisme karbohidrat, lemak dan protein. • Anabolisme: penyusunan senyawa sederhana menjadi senyawa komplek dan membutuhkan energi.
  • 5. Metabolisme ATP Diperlukan sebagai penyedia energi untuk berlangsungya reaksi ENZIM Katalisator yang mempercepat reaksi.
  • 6. • Enzim amilase atau ptialin yang mengubah amilum menjadi maltosa.
  • 7. ENZIM • Senyawa protein yang diproduksi oleh sel-sel makhluk hidup dan berfungsi sebagai biokatalisator. • Meningkatkan laju metabolism tetapi tidak ikut bereaksi • Substrat: zat yang dipengaruhi oleh enzim • Produk: hasil reaksi enzim Substrat produk sukrase Sukrosa + H2O GLUKOSA + FRUKTOSA
  • 8. APA YANG AKAN TERJADI JIKA TERJADI GANGGUAN FUNGSI HATI SEPERTI HEPATITIS DAN KARSINOMA HEPATOSELULER?
  • 9. BERDASARKAN TEMPAT BEKERJANYA • Enzim intraseluler Enzim yang bekerja di dalam sel. Contoh: enzim katalase menguraiakan H2O2 menjadi H2O dan O2. Katalase banyak ditemukan pada sel hati, ginjal, jantung, darah, mukosa dan sumsum tulang. Pada tumbuhan terdapat pada umbi kentang, kecambah dan pucuk daun. • Enzim ekstraseluler Enzim yang bekerja di luar sel. Contoh: enzim pencernaan yang disekresikan oleh lambung
  • 10. KOMPONEN PENYUSUN ENZIM • Protein dan non protein • Protein disebut apoenzim (mudah labil dan berubah dipengaruhi oleh suhu dan ph) • Nonprotein disebut gugus prostetik terbagi menjadi ion anorganik dan ion organic) • Ion anorganik disebut kofaktor berfungsi sebagai katalis. Contoh: Ca, Cl,K,Na. • Ion organic disebut koenzim berfungsi untuk memindahkan gugus kimia atom, electron dari satu enzim ke enzim berikutnya. Contoh: Vit B, FAD,NAD,FMN.
  • 11. SIFAT –SIFAT ENZIM • Mengumpal jika dipanaskan. Enzim akan mengalami denaturasi diatas suhu 50 C. • Enzim bekerja secara spesifik. Misalnya enzim ptyalin di dalam mulut hanya akan bekerja pada substrat karbohidrat. • Berfungsi sebagai katalis yang akan mempercepat reaksi dengan cara menurunkan energi aktivasi. • Enzim dapat digunakan berulangkali. • Enzim dapat bekerja secara reversible atau dua arah.
  • 12.
  • 13. CARA KERJA ENZIM • Teori gembok dan anak kuncinya (lock and key theory) • Teori kecocokan induksi (induced fit theory)
  • 14. PENGHAMBAT KERJA ENZIM • Inhibitor irreversible Jika terjadi ikatan kovalen yang kuat akan mengakibatkan enzim tidak aktif kembali. • Inhibitor reversible Jika inhibitor berikatan dengan enzim secara lemah. - Inhibitor reversible kompetitif Menempati sisi aktif enzim dengan bersaing dengan substrat. Gas sianida dan oksigen yang bersaing untuk berikatan dengan hemoglobin. - Inhibitor irreversible non kompetitif Tidak bersaing secara langsung dengan substrat untuk menempati sisi aktif enzim akan menempati bagian lain dari enzim.antibiotic penisilin yang membatasi sisi aktif enzim-enzim pada bakteri untuk membentuk dinding sel.
  • 15.
  • 16. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KERJA ENZIM • Suhu Setiap enzim memiliki suatu suhu optimal, yaitu suhu ketika laju reaksi paling cepat. Enzim manusia memiliki suhu optimal 40 C. • Derajat keasaman (pH) Sebagaian enzim memiliki pH optimal 6-8. • Inhibitor (zat penghambat) DDT dapat mengambat kerja enzim sistem saraf, aspirin dapat menginhibisi enzim yang membawa pesan peradangan pada prostaglandin sehingga menekan peradangan sakit. • Aktivator Molekul yang mempermudah ikatan antara enzim dengan substrat. • Konsentrasi enzim Semakin tinggi konsentrasi enzim semakin cepat rekasinya. • Konsentrasi substrat Jika penambahan konsentrasi substrat terjadi pada saat sisi aktif enzim belum bekerja akan meningkatkan kecepatan reaksi namun ketika penambahan konsentrasi substrat terjadi pada saat sisi aktif enzim sudah bekerja maka kecepatan reaksi akan mengalami titik jenuh. • Zat hasil (produk) Reaksi awal akan berlangsung cepat namun jika terjadi penimbunan hasil produk reaksi akan menjadi lambat.
  • 17.
  • 18.
  • 20. KATABOLISME • Katabolisme karbohidrat • Katabolisme lemak • Katabolisme protein
  • 21. RESPIRASI AEROB • Glikolisis • Dekarboksilasi oksidatif • Siklus krebs • Transport electron
  • 22. GLIKOLISIS • Reaksi bahan bakar organic: glukosa • Terjadi di sitosol • Glikolisis tidak memerlukan O2 • Setiap 1 molekul glukosa menghasilkan 2 molekul asam piruvat + 2 molekul NADH + 2 molekul ATP
  • 23.
  • 24. DEKARBOKSILASI OKSIDATIF • Dekarboksilasi oksidatif merupakan reaksi di antara glikolisis dan siklus krebs • Reaksi pengubahan molekul asam piruvat menjasi asetil ko-A • Terjadi di matriks mitokondria • Hasil akhir berupa 2 asetil ko-A dan 2 NADH serta melepaskan 2 CO2
  • 25.
  • 26. SIKLUS KREBS • Terjadi di matriks mitokondria • Hasil akhir 6 NADH + 2 FADH2 + 2 ATP + 4 CO2
  • 27. RANTAI TRANSPOR ELEKTRON • Terjadi di krista (membrane dalam mitokondria) • NADH dan FADH2 yang dihasilkan dalam glikolisis, dekarboksilasi oksidatif dan siklus krebs akan membebaskan energi tinggi pada saat melepaskan elektrok H+ • Jumlah total energi yang diperoleh dalam respirasi aerob adalah 38 ATP
  • 28.
  • 30. FERMENTASI ALKOHOL • Dilakukan oleh yeast, tidak membutuhkan energi. • Hasil fermentasi menghasilkan 2 etanol + 2C02 + 2 ATP
  • 31. FERMENTASI ASAM LAKTAT • Terjadi pada sel otot hewan dan manusia ketika kekurangan oksigen. • Dilakukan oleh bakteri pembuatan keju atau yogurt. • Hasil akhir fermentasi 2 asam laktat dan 2 ATP.
  • 32. ANABOLISME • FOTOSINTESIS Sumber energi berupa cahaya matahari • KEMOSINTESIS Sumber energi berupa zat kimia
  • 34. FOTOSISTEM • Unit yang mampu menangkap cahaya matahari • Klorofil a: menyerap cahayan merah, biru-ungu (berperan dalam reaksi terang) • Klorofil b: menyerap cahaya biru dan jingga • Karetonoid: menyerap cahaya biru-hijau
  • 35. REAKSI TERANG • Reaksi yang mengubah energi cahaya menjadi energi kimia berupa ATP dan NADPH • Terjadi di grana • Pada reaksi terang diperlukan H2O + ADP + dan cahaya matahari NADPH + ATP dan dibebeaskan 02 • Reaksi terang terdapat dua rute aliran electron yaitu siklik dan nonsiklik • Terjadi fotolisis dan fotofosforilasi untuk pembentukan ATP dan pembentukan NADPH
  • 36. REAKSI GELAP (SIKLUS CALVIN) • Tidak memerlukan energi matahari • Terjadi di stroma • Zat yang diperlukan CO2 + ATP dan NADPH gliseraldehida 3-fosfat (PGAL/gula berkarbon 3) atau glukosa + ADP +NADP+ • Fiksasi karbon, reduksi dan regenerasi RuBP
  • 37. FAKTOR YANG MEMPERNGARUHI FOTOSINTESIS • Intensitas cahaya • Panjang gelombang cahaya • Konsentrasi C02 • Suhu • Ion anorganik • Zat inhibitor