SlideShare a Scribd company logo
DASAR-DASAR
PENGAWASAN
Pengertian pengawasan
Adalah: fungsi manajemen yang mengukur dan mengkoreksi
semua kegiatan dan memastikan bahwa tujuan dan rencana
organisasi tercapai. Berkenaan dg cara-cara membuat
kegiatan sesuai dengan rencana.  Menunjukkan adanya
hubungan yang erat antara perencanaan dan pengawasan.
Juga dengan fungsi lainnya (penggorganisasian dan
pengarahan / penggerakan).
Tipe-tipe pengawasan :
1.

Pengawasan pendahuluan (feedforward control): Dirancang
untuk mengantisipasi masalah/ penyimpangan dari
standar /tujuan dan memungkinkan untuk dilakukan koreksi
sebelum tahapan kegiatan tertentu diselesaikan.
Mendeteksi masalah sehingga dpt mengantisipasi untuk
mengambil tindakan sebelum terjadi.
2. Pengawasan bersamaan kegiatan (concurrent
control): dilakukan selama kegiatan masih
berlangsung. Karenanya diperlukan kesepakatan
syarat dan prosedur yang harus dipenuhi sebelum
melanjutkan kegiatan.
3. Pengawasan umpan balik (feedback control):
Mengukur hasil-hasil dari suatu kegiatan yang telah
diselesaikan. Sebab-sebab terjadinya
penyimpangan dari rencana / standar yang telah
ditetapkan guna mendptkan tindakan koreksi
untuk kegiatan serupa pada masa akan datang. 
Bersifat historis
Tahap-tahap dalam proses
pengawasan :
1. Penetapan standar pelaksanaan:
Standar: Suatu pengukuran yang digunakan
sebagai ukuran untuk penilaian hasil.
a. Standar fisik: kuantitas dan kualitas
b. Standar moneter: dlm rupiah (biaya, laba)
c. Standar waktu: batas waktu pekerjaan.

Standar kuantitas: memungkinkan untuk dpt
dikomunikasikan dgn anggota organisai.
Standar kualitas: lebih sulit dicapai tetapi
penting untuk diawasi (standar-standar yang
berkaitan dg personalia)
2. Penentuan pengukuran pelaksanaan kegiatan:
Beberapa pertanyaan penting yang dapat
digunakan: berapa kali (how often); dalam bentuk
apa (what form) dan siapa (who) yang akan terlibat.
3. Pengukuran pelaksanaan kegiatan:
Beberapa cara pengukuran: pengamatan; laporanlaporan; metoda-metoda otomatis; inspeksi,
pengujian.
4. Perbandingan pelaksanaan dengan standar dan
analisa penyimpangan
5. Pengambilan tindakan koreksi melalui:
• Mengubah standar mula-mula
• Mengubah pengukuran pelaksanaan
• Mengubah cara dalam menganalisa penyimpangan
Pentingnya pengawasan
1. Perubahan lingkungan organisasi :  adanya
PP, tehnologi & inovasi baru dsb
2. Peningkatan kompleksitas organisasi: 
Semakin besar organisasi perlu pengawasan yg
lebih
3. Kesalahan-kesalahan: yang dilakukan
bawahan
4. Kebutuhan manajer mendelegasikan
wewenang:diperlukan untuk memeriksa
pelaksanaan tugas bawahan
Karakteristik-karakteristik pengawasan
efektif :
1. Akurat : Data tidak akurat, sistim pengawasan
dpt keliru mengambil tindakan koreksi bahkan
dpt menciptakan masalah baru
2. Tepat-waktu: Evaluasi dan perbaikan harus
dilakukan secepatnya
3. Obyektif dan menyeluruh: Informasi mudah
dipahami dan bersifat obyektif
4. Terpusat pada titik-titik penugasan strategik:
harus terpusat pada bidang-bidang yang paling
sering terjadi penyimpangan yang berakibat
kerusakan fatal.
5. Realistik secara ekonomi: menyangkut biaya
pengawasan yang lebih rendah.
6. Realistik secara organisasional:
7. Terkoordinasi dengan aliran kerja organisasi:
informasi pengawasan harus sampai pada seluruh
personalia yang memerlukan
8. Fleksibel : harus fleksibel untuk memberikan
tanggapan/reaksi thd ancaman atau kesempatan
yang ada
9. Bersifat sebagai petunjuk dan operasional:
pengawasan efektif harus menunjukkan deteksi
& tindakan koreksi yang harus diambil
10. Diterima anggota organisasi: mampu
mengarahkan pelaksanaan kerja dan mendorong
tanggung-jawab.
Metoda Pengawasan :
1. Pengawasan Non-kuantitatif: Mengawasi
keseluruhan (overall) organisasi. Tehnik-tehnik
yang digunakan :
•
•
•
•
•

Pengamatan
Inspeksi teratur dan langsung
Pelaporan lisan dan tertulis
Evaluasi pelaksanaan
Diskusi antara pimpinan dan bawahan
2. Tehnik pengawasan kuantitatif :
•
•
•
•
•

Anggaran (budget)
Audit
Analisa Break-even
Analisa Rasio: likuiditas; profitabilitas; aktifitas
Bagan / teknik yang berhubungan dengan waktu pelaksanaan kegiatan
seperti PERT (Program Review Technique); CPM (Critical Path Method)

More Related Content

What's hot

Kepimpinan dan manajemen organisasi
Kepimpinan dan manajemen organisasiKepimpinan dan manajemen organisasi
Kepimpinan dan manajemen organisasi
Dadan Raharja
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
William Perkasa
 
Manajemen ppt
Manajemen pptManajemen ppt
Manajemen ppt
Abdinata Electroboy
 
Ppt teori organisasi
Ppt teori organisasiPpt teori organisasi
Ppt teori organisasi
Wellyatul Adawiyah
 
Perancangan struktur organisasi
Perancangan struktur organisasiPerancangan struktur organisasi
Perancangan struktur organisasiDin Haidiati
 
PPT Pengantar Manajemen
PPT Pengantar ManajemenPPT Pengantar Manajemen
PPT Pengantar Manajemen
Marlinda
 
01 bab 01 konsep dasar manajemen
01 bab 01 konsep dasar manajemen01 bab 01 konsep dasar manajemen
01 bab 01 konsep dasar manajemen
ahmad nawawi
 
Ppt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasiPpt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasi
Mushlihatun Syarifah
 
Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasi
Frans Dione
 
Perencanaan dalam Fungsi Manajemen
Perencanaan dalam Fungsi ManajemenPerencanaan dalam Fungsi Manajemen
Perencanaan dalam Fungsi Manajemen
Apple Yuu
 
Presentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdfPresentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdf
kapal04
 
Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
Yayasan Administrasi Indonesia
 
Struktur dan Desain Organisasi
Struktur dan Desain OrganisasiStruktur dan Desain Organisasi
Struktur dan Desain Organisasi
jighai
 
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis PerencanaanArti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Dadang Solihin
 
Pengantar Manajemen
Pengantar ManajemenPengantar Manajemen
Pengantar Manajemen
Tri Widodo W. UTOMO
 
8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen
Yosie Andre Victora
 
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional
Sistem Perencanaan Pembangunan NasionalSistem Perencanaan Pembangunan Nasional
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional
Dadang Solihin
 
Manajemen Lingkungan.ppt
Manajemen Lingkungan.pptManajemen Lingkungan.ppt
Manajemen Lingkungan.ppt
Nursidiq 92
 
Power point kepemimpinan
Power point kepemimpinanPower point kepemimpinan
Power point kepemimpinan
Emelia Ginting
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Tri Widodo W. UTOMO
 

What's hot (20)

Kepimpinan dan manajemen organisasi
Kepimpinan dan manajemen organisasiKepimpinan dan manajemen organisasi
Kepimpinan dan manajemen organisasi
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Manajemen ppt
Manajemen pptManajemen ppt
Manajemen ppt
 
Ppt teori organisasi
Ppt teori organisasiPpt teori organisasi
Ppt teori organisasi
 
Perancangan struktur organisasi
Perancangan struktur organisasiPerancangan struktur organisasi
Perancangan struktur organisasi
 
PPT Pengantar Manajemen
PPT Pengantar ManajemenPPT Pengantar Manajemen
PPT Pengantar Manajemen
 
01 bab 01 konsep dasar manajemen
01 bab 01 konsep dasar manajemen01 bab 01 konsep dasar manajemen
01 bab 01 konsep dasar manajemen
 
Ppt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasiPpt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasi
 
Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasi
 
Perencanaan dalam Fungsi Manajemen
Perencanaan dalam Fungsi ManajemenPerencanaan dalam Fungsi Manajemen
Perencanaan dalam Fungsi Manajemen
 
Presentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdfPresentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdf
 
Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
 
Struktur dan Desain Organisasi
Struktur dan Desain OrganisasiStruktur dan Desain Organisasi
Struktur dan Desain Organisasi
 
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis PerencanaanArti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
 
Pengantar Manajemen
Pengantar ManajemenPengantar Manajemen
Pengantar Manajemen
 
8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen
 
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional
Sistem Perencanaan Pembangunan NasionalSistem Perencanaan Pembangunan Nasional
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional
 
Manajemen Lingkungan.ppt
Manajemen Lingkungan.pptManajemen Lingkungan.ppt
Manajemen Lingkungan.ppt
 
Power point kepemimpinan
Power point kepemimpinanPower point kepemimpinan
Power point kepemimpinan
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
 

Similar to Dasar dasar pengawasan

Proses pengawasan dalam manajemen
Proses pengawasan dalam manajemenProses pengawasan dalam manajemen
Proses pengawasan dalam manajemen
Uni Azza Aunillah
 
Manajemen 111022031650-phpapp02
Manajemen 111022031650-phpapp02Manajemen 111022031650-phpapp02
Manajemen 111022031650-phpapp02Putra Meunafa
 
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
Ferli Dian SAputra
 
14. pengawasan
14. pengawasan14. pengawasan
14. pengawasan
Yosie Andre Victora
 
Controlling - EKONOMI Kelas X
Controlling - EKONOMI Kelas XControlling - EKONOMI Kelas X
Controlling - EKONOMI Kelas X
fiafia6
 
Makalah pengawasanku
Makalah pengawasankuMakalah pengawasanku
Makalah pengawasankuceyca cefunk
 
Fungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen Kesehatan
Fungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen KesehatanFungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen Kesehatan
Fungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen Kesehatan
Candra Wiguna
 
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam ManajemenFungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
Angely Putry
 
Makalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ngMakalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ng
Septian Muna Barakati
 
Definisi mengenai pengendalian (controlling).pdf
Definisi mengenai pengendalian (controlling).pdfDefinisi mengenai pengendalian (controlling).pdf
Definisi mengenai pengendalian (controlling).pdf
muhamadamarr97
 
PERTEMUAN 7 controling PENGENDALIAN.ppt
PERTEMUAN 7  controling  PENGENDALIAN.pptPERTEMUAN 7  controling  PENGENDALIAN.ppt
PERTEMUAN 7 controling PENGENDALIAN.ppt
MonroChannel
 
245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian
245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian
245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian
Ferli Dian SAputra
 
10-PENGAWASAN-1.ppt
10-PENGAWASAN-1.ppt10-PENGAWASAN-1.ppt
10-PENGAWASAN-1.ppt
ssuser48eb0f1
 
Peng. Manajemen, Controlling
Peng. Manajemen, ControllingPeng. Manajemen, Controlling
Peng. Manajemen, Controlling
Detia Rosani Buldan
 
Manajemen umum-pengawasan-pengendalian
Manajemen umum-pengawasan-pengendalianManajemen umum-pengawasan-pengendalian
Manajemen umum-pengawasan-pengendalian
Desa Institute
 

Similar to Dasar dasar pengawasan (20)

Proses pengawasan dalam manajemen
Proses pengawasan dalam manajemenProses pengawasan dalam manajemen
Proses pengawasan dalam manajemen
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
 
Manajemen 111022031650-phpapp02
Manajemen 111022031650-phpapp02Manajemen 111022031650-phpapp02
Manajemen 111022031650-phpapp02
 
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
 
140577863 pengawasan-wirausaha
140577863 pengawasan-wirausaha140577863 pengawasan-wirausaha
140577863 pengawasan-wirausaha
 
14. pengawasan
14. pengawasan14. pengawasan
14. pengawasan
 
Controlling - EKONOMI Kelas X
Controlling - EKONOMI Kelas XControlling - EKONOMI Kelas X
Controlling - EKONOMI Kelas X
 
OMK_Monitoring
OMK_MonitoringOMK_Monitoring
OMK_Monitoring
 
Makalah pengawasanku
Makalah pengawasankuMakalah pengawasanku
Makalah pengawasanku
 
Fungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen Kesehatan
Fungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen KesehatanFungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen Kesehatan
Fungsi Pengawasan (Controling) Dalam Administrasi dan Manajemen Kesehatan
 
Makalah promkes AKPER PEMKAB MUNA
Makalah promkes  AKPER PEMKAB MUNA Makalah promkes  AKPER PEMKAB MUNA
Makalah promkes AKPER PEMKAB MUNA
 
Manajemen kontrolling
Manajemen kontrollingManajemen kontrolling
Manajemen kontrolling
 
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam ManajemenFungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
 
Makalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ngMakalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ng
 
Definisi mengenai pengendalian (controlling).pdf
Definisi mengenai pengendalian (controlling).pdfDefinisi mengenai pengendalian (controlling).pdf
Definisi mengenai pengendalian (controlling).pdf
 
PERTEMUAN 7 controling PENGENDALIAN.ppt
PERTEMUAN 7  controling  PENGENDALIAN.pptPERTEMUAN 7  controling  PENGENDALIAN.ppt
PERTEMUAN 7 controling PENGENDALIAN.ppt
 
245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian
245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian
245612231213 bab 11 dasar-dasar proses pengendalian
 
10-PENGAWASAN-1.ppt
10-PENGAWASAN-1.ppt10-PENGAWASAN-1.ppt
10-PENGAWASAN-1.ppt
 
Peng. Manajemen, Controlling
Peng. Manajemen, ControllingPeng. Manajemen, Controlling
Peng. Manajemen, Controlling
 
Manajemen umum-pengawasan-pengendalian
Manajemen umum-pengawasan-pengendalianManajemen umum-pengawasan-pengendalian
Manajemen umum-pengawasan-pengendalian
 

More from shirayuki-su

payang
payangpayang
payang
shirayuki-su
 
payang
payangpayang
payang
shirayuki-su
 
Heat preservation
Heat preservationHeat preservation
Heat preservation
shirayuki-su
 
Biotek mempelajari materi genetik
Biotek mempelajari materi genetikBiotek mempelajari materi genetik
Biotek mempelajari materi genetik
shirayuki-su
 
Latihan parts of speech
Latihan parts of speechLatihan parts of speech
Latihan parts of speechshirayuki-su
 
Dasar dasarpengawasan-131213181604-phpapp
Dasar dasarpengawasan-131213181604-phpappDasar dasarpengawasan-131213181604-phpapp
Dasar dasarpengawasan-131213181604-phpappshirayuki-su
 
Materi dasmen presentasi
Materi dasmen presentasiMateri dasmen presentasi
Materi dasmen presentasi
shirayuki-su
 
Listening material
Listening materialListening material
Listening material
shirayuki-su
 
Basic listening
Basic listeningBasic listening
Basic listening
shirayuki-su
 
pengorganisasian
pengorganisasianpengorganisasian
pengorganisasian
shirayuki-su
 
Reading 5 pgs
Reading 5 pgsReading 5 pgs
Reading 5 pgs
shirayuki-su
 

More from shirayuki-su (11)

payang
payangpayang
payang
 
payang
payangpayang
payang
 
Heat preservation
Heat preservationHeat preservation
Heat preservation
 
Biotek mempelajari materi genetik
Biotek mempelajari materi genetikBiotek mempelajari materi genetik
Biotek mempelajari materi genetik
 
Latihan parts of speech
Latihan parts of speechLatihan parts of speech
Latihan parts of speech
 
Dasar dasarpengawasan-131213181604-phpapp
Dasar dasarpengawasan-131213181604-phpappDasar dasarpengawasan-131213181604-phpapp
Dasar dasarpengawasan-131213181604-phpapp
 
Materi dasmen presentasi
Materi dasmen presentasiMateri dasmen presentasi
Materi dasmen presentasi
 
Listening material
Listening materialListening material
Listening material
 
Basic listening
Basic listeningBasic listening
Basic listening
 
pengorganisasian
pengorganisasianpengorganisasian
pengorganisasian
 
Reading 5 pgs
Reading 5 pgsReading 5 pgs
Reading 5 pgs
 

Dasar dasar pengawasan

  • 2. Pengertian pengawasan Adalah: fungsi manajemen yang mengukur dan mengkoreksi semua kegiatan dan memastikan bahwa tujuan dan rencana organisasi tercapai. Berkenaan dg cara-cara membuat kegiatan sesuai dengan rencana.  Menunjukkan adanya hubungan yang erat antara perencanaan dan pengawasan. Juga dengan fungsi lainnya (penggorganisasian dan pengarahan / penggerakan).
  • 3. Tipe-tipe pengawasan : 1. Pengawasan pendahuluan (feedforward control): Dirancang untuk mengantisipasi masalah/ penyimpangan dari standar /tujuan dan memungkinkan untuk dilakukan koreksi sebelum tahapan kegiatan tertentu diselesaikan. Mendeteksi masalah sehingga dpt mengantisipasi untuk mengambil tindakan sebelum terjadi.
  • 4. 2. Pengawasan bersamaan kegiatan (concurrent control): dilakukan selama kegiatan masih berlangsung. Karenanya diperlukan kesepakatan syarat dan prosedur yang harus dipenuhi sebelum melanjutkan kegiatan. 3. Pengawasan umpan balik (feedback control): Mengukur hasil-hasil dari suatu kegiatan yang telah diselesaikan. Sebab-sebab terjadinya penyimpangan dari rencana / standar yang telah ditetapkan guna mendptkan tindakan koreksi untuk kegiatan serupa pada masa akan datang.  Bersifat historis
  • 5. Tahap-tahap dalam proses pengawasan : 1. Penetapan standar pelaksanaan: Standar: Suatu pengukuran yang digunakan sebagai ukuran untuk penilaian hasil. a. Standar fisik: kuantitas dan kualitas b. Standar moneter: dlm rupiah (biaya, laba) c. Standar waktu: batas waktu pekerjaan. Standar kuantitas: memungkinkan untuk dpt dikomunikasikan dgn anggota organisai. Standar kualitas: lebih sulit dicapai tetapi penting untuk diawasi (standar-standar yang berkaitan dg personalia)
  • 6. 2. Penentuan pengukuran pelaksanaan kegiatan: Beberapa pertanyaan penting yang dapat digunakan: berapa kali (how often); dalam bentuk apa (what form) dan siapa (who) yang akan terlibat. 3. Pengukuran pelaksanaan kegiatan: Beberapa cara pengukuran: pengamatan; laporanlaporan; metoda-metoda otomatis; inspeksi, pengujian. 4. Perbandingan pelaksanaan dengan standar dan analisa penyimpangan 5. Pengambilan tindakan koreksi melalui: • Mengubah standar mula-mula • Mengubah pengukuran pelaksanaan • Mengubah cara dalam menganalisa penyimpangan
  • 7. Pentingnya pengawasan 1. Perubahan lingkungan organisasi :  adanya PP, tehnologi & inovasi baru dsb 2. Peningkatan kompleksitas organisasi:  Semakin besar organisasi perlu pengawasan yg lebih 3. Kesalahan-kesalahan: yang dilakukan bawahan 4. Kebutuhan manajer mendelegasikan wewenang:diperlukan untuk memeriksa pelaksanaan tugas bawahan
  • 8. Karakteristik-karakteristik pengawasan efektif : 1. Akurat : Data tidak akurat, sistim pengawasan dpt keliru mengambil tindakan koreksi bahkan dpt menciptakan masalah baru 2. Tepat-waktu: Evaluasi dan perbaikan harus dilakukan secepatnya 3. Obyektif dan menyeluruh: Informasi mudah dipahami dan bersifat obyektif 4. Terpusat pada titik-titik penugasan strategik: harus terpusat pada bidang-bidang yang paling sering terjadi penyimpangan yang berakibat kerusakan fatal.
  • 9. 5. Realistik secara ekonomi: menyangkut biaya pengawasan yang lebih rendah. 6. Realistik secara organisasional: 7. Terkoordinasi dengan aliran kerja organisasi: informasi pengawasan harus sampai pada seluruh personalia yang memerlukan 8. Fleksibel : harus fleksibel untuk memberikan tanggapan/reaksi thd ancaman atau kesempatan yang ada 9. Bersifat sebagai petunjuk dan operasional: pengawasan efektif harus menunjukkan deteksi & tindakan koreksi yang harus diambil 10. Diterima anggota organisasi: mampu mengarahkan pelaksanaan kerja dan mendorong tanggung-jawab.
  • 10. Metoda Pengawasan : 1. Pengawasan Non-kuantitatif: Mengawasi keseluruhan (overall) organisasi. Tehnik-tehnik yang digunakan : • • • • • Pengamatan Inspeksi teratur dan langsung Pelaporan lisan dan tertulis Evaluasi pelaksanaan Diskusi antara pimpinan dan bawahan
  • 11. 2. Tehnik pengawasan kuantitatif : • • • • • Anggaran (budget) Audit Analisa Break-even Analisa Rasio: likuiditas; profitabilitas; aktifitas Bagan / teknik yang berhubungan dengan waktu pelaksanaan kegiatan seperti PERT (Program Review Technique); CPM (Critical Path Method)