SlideShare a Scribd company logo
Dhanar Intan Surya Saputra, M.Kom 
STMIK AMIKOM PURWOKERTO 
2014
Pengolahan Citra / Image Processing : 
 Proses memperbaiki kualitas citra agar mudah 
diinterpretasi oleh manusia atau komputer 
 Teknik pengolahan citra dengan mentrasfor-masikan 
citra menjadi citra lain, contoh : 
pemampatan citra (image compression) 
 Pengolahan citra merupakan proses awal 
(preprocessing) dari komputer visi.
Pengenalan pola (pattern recognition) : 
 Pengelompokkan data numerik dan simbolik 
(termasuk citra) secara otomatis oleh 
komputer agar suatu objek dalam citra dapat 
dikenali dan diinterpreasi. 
 Pengenalan pola adalah tahapan selanjutnya 
atau analisis dari pengolahan citra.
1. Perbaikan kualitas citra (image enhacement) 
Tujuan : memperbaiki kualitas citra dengan 
memanipulasi parameter-parameter 
citra. 
Operasi perbaikan citra : 
 Perbaikan kontras gelap/terang 
 Perbaikan tepian objek (edge enhancement) 
 Penajaman (sharpening) 
 Pemberian warna semu(pseudocoloring) 
 Penapisan derau (noise filtering)
2. Pemugaran citra (image restoration) 
Tujuan : menghilangkan cacat pada citra. 
Perbedaannya dengan perbaikan citra : penyebab 
degradasi citra diketahui. 
Operasi pemugaran citra : 
 Penghilangan kesamaran (deblurring) 
 Penghilangan derau (noise)
3. Pemampatan citra (image compression) 
Tujuan : citra direpresentasikan dalam bentuk 
lebih kompak, sehingga keperluan 
memori lebih sedikit namun dengan 
tetap mempertahankan kualitas gambar 
(misal dari format *.BMP menjadi *.JPG)
4.Segmentasi citra (image segmentation) 
Tujuan : memecah suatu citra ke dalam 
beberapa segmen dengan suatu 
kriteria tertentu. 
Berkaitan erat dengan pengenalan pola.
5. Pengorakan citra (image analysis) 
Tujuan : menghitung besaran kuantitatif dari citra 
untuk menghasilkan deskripsinya. 
Diperlukan untuk melokalisasi objek yang 
diinginkan dari sekelilingnya 
Operasi pengorakan citra : 
 Pendeteksian tepi objek (edge detection) 
 Ekstraksi batas (boundary) 
 Represenasi daerah (region)
6. Rekonstruksi citra (Image recontruction) 
Tujuan : membentuk ulang objek dari beberapa 
citra hasil proyeksi.
Citra ada 2 macam : 
1. Citra Kontinu (Citra Analog) 
Dihasilkan dari sistem optik yang menerima 
sinyal analog. 
Contoh : mata manusia, kamera analog, 
televisi, gambar pada pita kaset. 
2. Citra Diskrit (Citra Digital) 
Dihasilkan melalui proses digitalisasi 
terhadap citra kontinu. 
Contoh : kamera digital, scanner
1. Kecerahan (Brightness) 
Kecerahan : intensitas cahaya rata-rata dari 
suatu area yang melingkupinya.
1. Kecerahan (Brightness)
1. Kecerahan (Brightness)
2. Kontras (Contrast) 
Kontras : sebaran terang (lightness) dan gelap 
(darkness) di dalam sebuah citra. 
 Citra dengan kontras rendah komposisi 
citranya sebagian besar terang atau 
sebagian besar gelap. 
 Citra dengan kontras yang baik, komposisi 
gelap dan terangnya tersebar merata.
2. Kontras (Contrast)
2. Kontras (Contrast)
3. Kontur (Contour) 
Kontur : keadaan yang ditimbulkan oleh 
perubahan intensitas pada pixel-pixel 
tetangga, sehingga kita dapat mendeteksi tepi 
objek di dalam citra. 
Contoh : Kontur pada Pulau Wangiwangi 
(Sulawesi Tenggara)
3. Kontur (Contour)
4. Warna (Color) 
Warna : persepsi yang dirasakan oleh sistem 
visual manusia terhadap panjang gelombang 
cahaya yang dipantulkan oleh objek. 
 Warna-warna yang dapat ditangkap oleh 
mata manusia merupakan kombinasi cahaya 
dengan panjang berbeda. 
 Kombinasi yang memberikan rentang warna 
paling lebar adalah red (R), green(G) dan 
blue (B).
4. Warna (Color)
4. Warna (Color)
5. Bentuk (Shape) 
Bentuk : properti intrinsik dari objek tiga 
dimensi, dengan pengertian bahwa bentuk 
merupakan properti intrinsik utama untuk 
visual manusia. 
 Umumnya citra yang dibentuk oleh manusia 
merupakan 2D, sedangkan objek yang 
dilihat adalah 3D. 
6. Tekstur (Texture) 
Tekstur : distribusi spasial dari derajat 
keabuan di dalam sekumpulan pixel-pixel 
yang bertetangga.
Digitizer (Digital Acqusition System) : sistem 
penangkap citra digital yang melakukan penjelajahan 
citra dan mengkonversinya ke representasi numerik 
sebagai masukan bagi komputer digital. 
Hasil dari digitizer adalah matriks yang elemen-elemennya 
menyatakan nilai intensitas cahaya pada 
suatu titik. 
Digitizer terdiri dari 3 komponen dasar : 
 Sensor citra yang bekerja sebagai pengukur 
intensitas cahaya 
 Perangkat penjelajah yang berfungsi merekam hasil 
pengukuran intensitas pada seluruh bagian citra 
 Pengubah analog ke digital yang berfungsi 
melakukan sampling dan kuantisasi.
Digitizer terdiri dari 3 komponen dasar : 
 Sensor citra yang bekerja sebagai pengukur 
intensitas cahaya 
 Perangkat penjelajah yang berfungsi merekam 
hasil pengukuran intensitas pada seluruh 
bagian citra 
Pengubah analog ke digital yang berfungsi 
melakukan sampling dan kuantisasi.
Komputer digital, digunakan pada sistem 
pemroses citra, mampu melakukan berbagai 
fungsi pada citra digital resolusi tinggi. 
Piranti Tampilan, peraga berfungsi mengkonversi 
matriks intensitas tinggi merepresentasikan citra 
ke tampilan yang dapat diinterpretasi oleh 
manusia. 
Media penyimpanan, piranti yang mempunyai 
kapasitas memori besar sehingga gambar dapat 
disimpan secara
Sekian 
  


More Related Content

What's hot

ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scan
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scanppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scan
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scan
Nona Zesifa
 
Pengolahan Citra 3 - Operasi-operasi Digital
Pengolahan Citra 3 - Operasi-operasi DigitalPengolahan Citra 3 - Operasi-operasi Digital
Pengolahan Citra 3 - Operasi-operasi Digital
Nur Fadli Utomo
 
Bab 6 histogram citra
Bab 6 histogram citraBab 6 histogram citra
Bab 6 histogram citra
Syafrizal
 
Bab 10 pemampatan citra
Bab 10 pemampatan citraBab 10 pemampatan citra
Bab 10 pemampatan citra
dedidarwis
 
Bab 9 kontur dan representasinya
Bab 9 kontur dan representasinyaBab 9 kontur dan representasinya
Bab 9 kontur dan representasinya
dedidarwis
 
Slide minggu 6 (citra digital)
Slide minggu 6 (citra digital)Slide minggu 6 (citra digital)
Slide minggu 6 (citra digital)
Setia Juli Irzal Ismail
 
Pcd 04 - jenis dan format citra
Pcd   04 - jenis dan format citraPcd   04 - jenis dan format citra
Pcd 04 - jenis dan format citra
Febriyani Syafri
 
Pengolahan citra digital1
Pengolahan citra digital1Pengolahan citra digital1
Pengolahan citra digital1
wiktasari
 
Pengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLAB
Pengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLABPengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLAB
Pengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLAB
Simesterious TheMaster
 
Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...
Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...
Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Abdullah Azzam Al Haqqoni
 
Chap 8 pemfilteran citra
Chap 8 pemfilteran citraChap 8 pemfilteran citra
Chap 8 pemfilteran citra
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Pcd 02 - bidang pengolahan citra
Pcd   02 - bidang pengolahan citraPcd   02 - bidang pengolahan citra
Pcd 02 - bidang pengolahan citra
Febriyani Syafri
 
Pengolahan citra digital
Pengolahan citra digitalPengolahan citra digital
Pengolahan citra digitalDin Afriansyah
 
Pcd 5 - untuk spada
Pcd 5 - untuk spadaPcd 5 - untuk spada
Pcd 5 - untuk spada
dedidarwis
 
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3dAnimasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Penjelasan tentang kontur dan representasi citra
Penjelasan tentang kontur dan representasi citraPenjelasan tentang kontur dan representasi citra
Penjelasan tentang kontur dan representasi citra
IztHo'ell Shoerento
 

What's hot (20)

ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scan
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scanppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scan
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas ct-scan
 
Pengolahan Citra 3 - Operasi-operasi Digital
Pengolahan Citra 3 - Operasi-operasi DigitalPengolahan Citra 3 - Operasi-operasi Digital
Pengolahan Citra 3 - Operasi-operasi Digital
 
Bab 6 histogram citra
Bab 6 histogram citraBab 6 histogram citra
Bab 6 histogram citra
 
Bab 10 pemampatan citra
Bab 10 pemampatan citraBab 10 pemampatan citra
Bab 10 pemampatan citra
 
Image processing
Image processingImage processing
Image processing
 
Pcd 06 - perbaikan citra
Pcd   06 - perbaikan citraPcd   06 - perbaikan citra
Pcd 06 - perbaikan citra
 
Bab 9 kontur dan representasinya
Bab 9 kontur dan representasinyaBab 9 kontur dan representasinya
Bab 9 kontur dan representasinya
 
Slide minggu 6 (citra digital)
Slide minggu 6 (citra digital)Slide minggu 6 (citra digital)
Slide minggu 6 (citra digital)
 
Pcd 04 - jenis dan format citra
Pcd   04 - jenis dan format citraPcd   04 - jenis dan format citra
Pcd 04 - jenis dan format citra
 
Pengolahan citra digital1
Pengolahan citra digital1Pengolahan citra digital1
Pengolahan citra digital1
 
Pengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLAB
Pengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLABPengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLAB
Pengolahan Citra Digital Dengan Menggunakan MATLAB
 
Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...
Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...
Animasi 2D dan 3D KD: Menganalisis elemen gambar digital puppeter dalam anima...
 
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
 
Chap 8 pemfilteran citra
Chap 8 pemfilteran citraChap 8 pemfilteran citra
Chap 8 pemfilteran citra
 
Pcd 02 - bidang pengolahan citra
Pcd   02 - bidang pengolahan citraPcd   02 - bidang pengolahan citra
Pcd 02 - bidang pengolahan citra
 
Pengolahan citra digital
Pengolahan citra digitalPengolahan citra digital
Pengolahan citra digital
 
Pcd 5 - untuk spada
Pcd 5 - untuk spadaPcd 5 - untuk spada
Pcd 5 - untuk spada
 
Jenis-Jenis Format Citra
Jenis-Jenis Format CitraJenis-Jenis Format Citra
Jenis-Jenis Format Citra
 
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3dAnimasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
 
Penjelasan tentang kontur dan representasi citra
Penjelasan tentang kontur dan representasi citraPenjelasan tentang kontur dan representasi citra
Penjelasan tentang kontur dan representasi citra
 

Similar to Chap 3 - Dasar Pengolahan Citra

Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15
Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15
Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15
Fazar Hidayat
 
PERT 1 - Citra.ppt
PERT 1 - Citra.pptPERT 1 - Citra.ppt
PERT 1 - Citra.ppt
ssuserbcb591
 
Materi Pengantar Pengolahan Citra
Materi Pengantar Pengolahan CitraMateri Pengantar Pengolahan Citra
Materi Pengantar Pengolahan Citra
Nur Fadli Utomo
 
01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx
01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx
01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx
GabrielChristian14
 
ppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRI
ppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRIppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRI
ppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRI
Nona Zesifa
 
pengantar pengolahan citra
pengantar pengolahan citrapengantar pengolahan citra
pengantar pengolahan citrakhaerul azmi
 
Digital image processing
Digital image processingDigital image processing
Digital image processingDefri Tan
 
Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...
Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...
Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...
HendroGunawan8
 
Pertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptx
Pertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptxPertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptx
Pertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptx
ssuser910c71
 
Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)
Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)
Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)
Endang Retnoningsih
 
TEORI PENGOLAHAN CITRA.pptx
TEORI PENGOLAHAN CITRA.pptxTEORI PENGOLAHAN CITRA.pptx
TEORI PENGOLAHAN CITRA.pptx
EghiRizky2
 
1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
AchmadFiqhi1
 
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdfPENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
Adam Superman
 
1-pengantar-pengolahan-citra.pptx
1-pengantar-pengolahan-citra.pptx1-pengantar-pengolahan-citra.pptx
1-pengantar-pengolahan-citra.pptx
HarveiHutahaean1
 
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)
Nona Zesifa
 
2. jurnal dessy purwandani implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...
2. jurnal dessy purwandani  implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...2. jurnal dessy purwandani  implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...
2. jurnal dessy purwandani implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...
ym.ygrex@comp
 
Bab 1 pengantar pengolahan citra
Bab 1 pengantar pengolahan citraBab 1 pengantar pengolahan citra
Bab 1 pengantar pengolahan citra
Syafrizal
 
KD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambarKD Mendiskusikan format gambar

Similar to Chap 3 - Dasar Pengolahan Citra (20)

Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15
Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15
Content based image retrieval tugas softskill kelompok 1 2 ia15
 
PERT 1 - Citra.ppt
PERT 1 - Citra.pptPERT 1 - Citra.ppt
PERT 1 - Citra.ppt
 
Materi Pengantar Pengolahan Citra
Materi Pengantar Pengolahan CitraMateri Pengantar Pengolahan Citra
Materi Pengantar Pengolahan Citra
 
01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx
01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx
01-Pengantar-Pengolahan-Citra-Bag1-2021.pptx
 
ppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRI
ppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRIppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRI
ppt Pengolahan citra digital pada modalitas MRI
 
pengantar pengolahan citra
pengantar pengolahan citrapengantar pengolahan citra
pengantar pengolahan citra
 
Digital image processing
Digital image processingDigital image processing
Digital image processing
 
Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...
Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...
Pengolahan citra digital adalah teknologi visual yang digunakan untuk mengama...
 
Pertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptx
Pertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptxPertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptx
Pertemuan 2 Ruang Lingkup Pengolahan Citra.pptx
 
Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)
Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)
Pertemuan 09 Penglihatan (Vision)
 
Grafik 3 dimensi
Grafik 3 dimensiGrafik 3 dimensi
Grafik 3 dimensi
 
TEORI PENGOLAHAN CITRA.pptx
TEORI PENGOLAHAN CITRA.pptxTEORI PENGOLAHAN CITRA.pptx
TEORI PENGOLAHAN CITRA.pptx
 
1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
 
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdfPENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
 
1-pengantar-pengolahan-citra.pptx
1-pengantar-pengolahan-citra.pptx1-pengantar-pengolahan-citra.pptx
1-pengantar-pengolahan-citra.pptx
 
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)
ppt Aplikasi pengolahan citra digital pada modalitas digital radiography (DR)
 
Computer vision
Computer visionComputer vision
Computer vision
 
2. jurnal dessy purwandani implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...
2. jurnal dessy purwandani  implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...2. jurnal dessy purwandani  implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...
2. jurnal dessy purwandani implementasi metode gaussian smoothing untuk peng...
 
Bab 1 pengantar pengolahan citra
Bab 1 pengantar pengolahan citraBab 1 pengantar pengolahan citra
Bab 1 pengantar pengolahan citra
 
KD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambarKD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambar
 

More from Dhanar Intan Surya Saputra

LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)
LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)
LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)
Dhanar Intan Surya Saputra
 
LBPP - LIA Purwokerto
LBPP - LIA PurwokertoLBPP - LIA Purwokerto
LBPP - LIA Purwokerto
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 11 teknologi pengenalan pola
Chap 11 teknologi pengenalan polaChap 11 teknologi pengenalan pola
Chap 11 teknologi pengenalan pola
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 9 pengenalan pola part 1
Chap 9 pengenalan   pola part 1Chap 9 pengenalan   pola part 1
Chap 9 pengenalan pola part 1
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 7 pengolahan warna
Chap 7 pengolahan warnaChap 7 pengolahan warna
Chap 7 pengolahan warna
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 12 algogritma pengenalan pola
Chap 12 algogritma pengenalan polaChap 12 algogritma pengenalan pola
Chap 12 algogritma pengenalan pola
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 10 pengenalan pola part 2
Chap 10 pengenalan  pola part 2Chap 10 pengenalan  pola part 2
Chap 10 pengenalan pola part 2
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 6 histogram dan operasi dasar
Chap 6 histogram dan operasi dasarChap 6 histogram dan operasi dasar
Chap 6 histogram dan operasi dasar
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 5 peningkatan kualitas citra
Chap 5 peningkatan kualitas citraChap 5 peningkatan kualitas citra
Chap 5 peningkatan kualitas citra
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 1 pendahuluan
Chap 1 pendahuluanChap 1 pendahuluan
Chap 1 pendahuluan
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 1 opening
Chap 1 openingChap 1 opening
Chap 2 penerapan pegolahan citra digital
Chap 2 penerapan pegolahan citra digitalChap 2 penerapan pegolahan citra digital
Chap 2 penerapan pegolahan citra digital
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Chap 4_Model Citra
Chap 4_Model CitraChap 4_Model Citra
Chap 4_Model Citra
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Buat Kreasimu dengan Augmented Reality
Buat Kreasimu dengan Augmented RealityBuat Kreasimu dengan Augmented Reality
Buat Kreasimu dengan Augmented Reality
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Mudah membuat multimedia pembelajaran
Mudah membuat multimedia pembelajaranMudah membuat multimedia pembelajaran
Mudah membuat multimedia pembelajaran
Dhanar Intan Surya Saputra
 
Profesional Augmented Reality Browser
Profesional Augmented Reality BrowserProfesional Augmented Reality Browser
Profesional Augmented Reality Browser
Dhanar Intan Surya Saputra
 

More from Dhanar Intan Surya Saputra (17)

LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)
LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)
LBPP - LIA Purwokerto (Apresiasi Lembaga Kursus)
 
LBPP - LIA Purwokerto
LBPP - LIA PurwokertoLBPP - LIA Purwokerto
LBPP - LIA Purwokerto
 
Chap 11 teknologi pengenalan pola
Chap 11 teknologi pengenalan polaChap 11 teknologi pengenalan pola
Chap 11 teknologi pengenalan pola
 
Chap 9 pengenalan pola part 1
Chap 9 pengenalan   pola part 1Chap 9 pengenalan   pola part 1
Chap 9 pengenalan pola part 1
 
Chap 7 pengolahan warna
Chap 7 pengolahan warnaChap 7 pengolahan warna
Chap 7 pengolahan warna
 
Chap 12 algogritma pengenalan pola
Chap 12 algogritma pengenalan polaChap 12 algogritma pengenalan pola
Chap 12 algogritma pengenalan pola
 
Chap 10 pengenalan pola part 2
Chap 10 pengenalan  pola part 2Chap 10 pengenalan  pola part 2
Chap 10 pengenalan pola part 2
 
Chap 6 histogram dan operasi dasar
Chap 6 histogram dan operasi dasarChap 6 histogram dan operasi dasar
Chap 6 histogram dan operasi dasar
 
Chap 5 peningkatan kualitas citra
Chap 5 peningkatan kualitas citraChap 5 peningkatan kualitas citra
Chap 5 peningkatan kualitas citra
 
Chap 1 pendahuluan
Chap 1 pendahuluanChap 1 pendahuluan
Chap 1 pendahuluan
 
Chap 1 opening
Chap 1 openingChap 1 opening
Chap 1 opening
 
Chap 2 penerapan pegolahan citra digital
Chap 2 penerapan pegolahan citra digitalChap 2 penerapan pegolahan citra digital
Chap 2 penerapan pegolahan citra digital
 
Modul praktikum pengolahan citra digital
Modul praktikum pengolahan citra digitalModul praktikum pengolahan citra digital
Modul praktikum pengolahan citra digital
 
Chap 4_Model Citra
Chap 4_Model CitraChap 4_Model Citra
Chap 4_Model Citra
 
Buat Kreasimu dengan Augmented Reality
Buat Kreasimu dengan Augmented RealityBuat Kreasimu dengan Augmented Reality
Buat Kreasimu dengan Augmented Reality
 
Mudah membuat multimedia pembelajaran
Mudah membuat multimedia pembelajaranMudah membuat multimedia pembelajaran
Mudah membuat multimedia pembelajaran
 
Profesional Augmented Reality Browser
Profesional Augmented Reality BrowserProfesional Augmented Reality Browser
Profesional Augmented Reality Browser
 

Chap 3 - Dasar Pengolahan Citra

  • 1. Dhanar Intan Surya Saputra, M.Kom STMIK AMIKOM PURWOKERTO 2014
  • 2. Pengolahan Citra / Image Processing :  Proses memperbaiki kualitas citra agar mudah diinterpretasi oleh manusia atau komputer  Teknik pengolahan citra dengan mentrasfor-masikan citra menjadi citra lain, contoh : pemampatan citra (image compression)  Pengolahan citra merupakan proses awal (preprocessing) dari komputer visi.
  • 3. Pengenalan pola (pattern recognition) :  Pengelompokkan data numerik dan simbolik (termasuk citra) secara otomatis oleh komputer agar suatu objek dalam citra dapat dikenali dan diinterpreasi.  Pengenalan pola adalah tahapan selanjutnya atau analisis dari pengolahan citra.
  • 4. 1. Perbaikan kualitas citra (image enhacement) Tujuan : memperbaiki kualitas citra dengan memanipulasi parameter-parameter citra. Operasi perbaikan citra :  Perbaikan kontras gelap/terang  Perbaikan tepian objek (edge enhancement)  Penajaman (sharpening)  Pemberian warna semu(pseudocoloring)  Penapisan derau (noise filtering)
  • 5. 2. Pemugaran citra (image restoration) Tujuan : menghilangkan cacat pada citra. Perbedaannya dengan perbaikan citra : penyebab degradasi citra diketahui. Operasi pemugaran citra :  Penghilangan kesamaran (deblurring)  Penghilangan derau (noise)
  • 6. 3. Pemampatan citra (image compression) Tujuan : citra direpresentasikan dalam bentuk lebih kompak, sehingga keperluan memori lebih sedikit namun dengan tetap mempertahankan kualitas gambar (misal dari format *.BMP menjadi *.JPG)
  • 7. 4.Segmentasi citra (image segmentation) Tujuan : memecah suatu citra ke dalam beberapa segmen dengan suatu kriteria tertentu. Berkaitan erat dengan pengenalan pola.
  • 8. 5. Pengorakan citra (image analysis) Tujuan : menghitung besaran kuantitatif dari citra untuk menghasilkan deskripsinya. Diperlukan untuk melokalisasi objek yang diinginkan dari sekelilingnya Operasi pengorakan citra :  Pendeteksian tepi objek (edge detection)  Ekstraksi batas (boundary)  Represenasi daerah (region)
  • 9. 6. Rekonstruksi citra (Image recontruction) Tujuan : membentuk ulang objek dari beberapa citra hasil proyeksi.
  • 10. Citra ada 2 macam : 1. Citra Kontinu (Citra Analog) Dihasilkan dari sistem optik yang menerima sinyal analog. Contoh : mata manusia, kamera analog, televisi, gambar pada pita kaset. 2. Citra Diskrit (Citra Digital) Dihasilkan melalui proses digitalisasi terhadap citra kontinu. Contoh : kamera digital, scanner
  • 11. 1. Kecerahan (Brightness) Kecerahan : intensitas cahaya rata-rata dari suatu area yang melingkupinya.
  • 14. 2. Kontras (Contrast) Kontras : sebaran terang (lightness) dan gelap (darkness) di dalam sebuah citra.  Citra dengan kontras rendah komposisi citranya sebagian besar terang atau sebagian besar gelap.  Citra dengan kontras yang baik, komposisi gelap dan terangnya tersebar merata.
  • 17. 3. Kontur (Contour) Kontur : keadaan yang ditimbulkan oleh perubahan intensitas pada pixel-pixel tetangga, sehingga kita dapat mendeteksi tepi objek di dalam citra. Contoh : Kontur pada Pulau Wangiwangi (Sulawesi Tenggara)
  • 19. 4. Warna (Color) Warna : persepsi yang dirasakan oleh sistem visual manusia terhadap panjang gelombang cahaya yang dipantulkan oleh objek.  Warna-warna yang dapat ditangkap oleh mata manusia merupakan kombinasi cahaya dengan panjang berbeda.  Kombinasi yang memberikan rentang warna paling lebar adalah red (R), green(G) dan blue (B).
  • 22. 5. Bentuk (Shape) Bentuk : properti intrinsik dari objek tiga dimensi, dengan pengertian bahwa bentuk merupakan properti intrinsik utama untuk visual manusia.  Umumnya citra yang dibentuk oleh manusia merupakan 2D, sedangkan objek yang dilihat adalah 3D. 6. Tekstur (Texture) Tekstur : distribusi spasial dari derajat keabuan di dalam sekumpulan pixel-pixel yang bertetangga.
  • 23.
  • 24. Digitizer (Digital Acqusition System) : sistem penangkap citra digital yang melakukan penjelajahan citra dan mengkonversinya ke representasi numerik sebagai masukan bagi komputer digital. Hasil dari digitizer adalah matriks yang elemen-elemennya menyatakan nilai intensitas cahaya pada suatu titik. Digitizer terdiri dari 3 komponen dasar :  Sensor citra yang bekerja sebagai pengukur intensitas cahaya  Perangkat penjelajah yang berfungsi merekam hasil pengukuran intensitas pada seluruh bagian citra  Pengubah analog ke digital yang berfungsi melakukan sampling dan kuantisasi.
  • 25. Digitizer terdiri dari 3 komponen dasar :  Sensor citra yang bekerja sebagai pengukur intensitas cahaya  Perangkat penjelajah yang berfungsi merekam hasil pengukuran intensitas pada seluruh bagian citra Pengubah analog ke digital yang berfungsi melakukan sampling dan kuantisasi.
  • 26. Komputer digital, digunakan pada sistem pemroses citra, mampu melakukan berbagai fungsi pada citra digital resolusi tinggi. Piranti Tampilan, peraga berfungsi mengkonversi matriks intensitas tinggi merepresentasikan citra ke tampilan yang dapat diinterpretasi oleh manusia. Media penyimpanan, piranti yang mempunyai kapasitas memori besar sehingga gambar dapat disimpan secara