SlideShare a Scribd company logo
Peran Indonesia dalam Perdamaian Dunia
BAB
❺
Para Pendiri Gerakan Nonblok. Dimulai dari yang paling kiri: Jawaharlal Nehru (India), Kewane Nkrumah (Ghana),
Gamal Abdul Nasser (Mesir), Sukarno (Indonsia), dan Josip Broz Tito (Yugoslavia).
Sumber gambar: wikimedia.org
Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan
Terorisme yang Mengancam Dunia
Ⓐ
Situasi ketiadaan perang.
Perdamaian
Sebuah keadaan yang tenang yang ada di
sekitar kita, atau menggambarkan emosi yang
ada di dalam diri.
Kombinasi dari
keduanya.
Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan
Terorisme yang Mengancam Dunia
Ⓐ
Beberapa tokoh peraih nobel:
Bunda Teresa adalah seorang biarawati Katolik
Roma yang meraih Nobel Perdamaian pada 1979.
Wangari Maathai adalah aktivis lingkungan hidup
dan politik yang mendapatkan Nobel Perdamaian
untuk kontribusinya dalam bidang pembangunan
berkelanjutan, demokrasi, dan perdamaian di
Afrika.
Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan
Terorisme yang Mengancam Dunia
Ⓐ
Bahasa Yunani
Genos = ras, bangsa,
rakyat
Genosida
Bahasa Latin
caedere =
pembunuhan
Pembunuhan secara besar-
besaran yang dilakukan
dengan sistematis terhadap
suku bangsa, ras, bangsa atau
kelompok dengan maksud
untuk memusnahkan.
Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan
Terorisme yang Mengancam Dunia
Ⓐ
Teror = tindakan menciptakan ketakutan,
kengerian, atau kekejaman oleh seseorang
atau golongan.
Terorisme
Teroris= orang yang
menggunakan kekerasan
untuk menimbulkan rasa
takut, biasanya untuk tujuan
politik,
Penggunaan kekerasan
untuk menimbulkan
ketakutan dalam usaha
mencapai suatu tujuan
tertentu (politik).
Contoh Peristiwa
Terorisme
Peristiwa 11 Sepetember Bom Bali I & II
Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan
Terorisme yang Mengancam Dunia
Ⓐ
Peristiwa 11 Sepetember 2001.
Monumen Ground Zero dibangun di Legian,
Kuta, Bali, untuk mengenang Tragedi Bom
Bali I yang terjadi pada 12 Oktober 2002.
Kesetaraan Global dan Lahirnya Liga Bangsa-Bangsa
Ⓑ
Muncul kesadaran terhadap soal kesetaraan
seluruh bangsa-bangsa di dunia
Berakhirnya
Perang Dunia I
Konferensi Pedamaian di
Paris pada 1919
Terbentuknya Liga Bangsa-
Bangsa (League of Nation)
Absennya negara-negara besar, seperti Amerika Serikat, Jerman, Uni Soviet,
Jepang, dan Italia ini disinyalir menjadi faktor utama dari kegagalan LBB.
Perannya sebagai penjaga perdamaian dunia digantikan oleh Perserikatan
Bangsa-Bangsa yang didirikan pada 24 Oktober 1945.
Kesetaraan Global dan Lahirnya Liga Bangsa-Bangsa
Ⓑ
Woodrow Wilson adalah Presiden Amerika
Serikat ke-28 yang meraih Nobel Perdamaian
atas jasanya memprakrasai berdirinya LBB.
Dari kiri ke kanan: Perdana Menteri David Lloyd
George (Britania Raya) Perdana Menteri Vittorio
Orlando (Italia), Perdana Menteri Georges
Clemenceau (Prancis), dan Presiden Woodrow
Wilson menghadiri Konferensi Perdamaian Paris.
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
KAA
Suasana di depan Gedung Merdeka saat
diselenggarakan Konfrensi Asia Afrika
pada 1955.
 Ide pembentukan KAA lahir ketika Ali
Sastroamidjojo menjabat sebagai perdana
menteri RI.
 Indonesia berperan sebagai penyelenggara
Konferensi Asia Afrika (KAA) di Bandung pada
18–24 April 1955.
 Penyelenggaraan konferensi ini memberikan
semangat dan mendorong perjuangan
kemerdekaan bagi bangsa-bangsa lAsia dan
Afrika.
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
KAA & GNB
Sumber: wikimedia.org
Tokoh-tokoh pelopor Konferensi Asia Afrika. (1) Ali Sastroamidjojo- Indonesia; (2)
Jawaharlal Nehru-India; (3) U-Nu-Birma; (4) Mohammad Ali Bogra-Pakistan; dan (5) Sir
John Kotelawala-Srilanka.
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
Misi Garuda
Pasukan Konga VI yang dikirim ke Timur
Tengah pada 3 Desember 1973.
 Indonesia mengirimkan pasukan Kontingen Garuda
untuk bergabung dengan Pasukan Penjaga
Perdamaian PBB sebagai wujud bantuan kepada PBB
untuk menjaga perdamaian ke wilayah konflik.
 KONGA I (Mesir-1957), KONGA II (Kongo-1860),
KONGA III (Kongo-1862), KONGA IV, V, & VII
(Vietnam), KONGA VIII (Timur Tengah-1974–1979),
KONGA IX (Iran-Irak -1988–1990), KONGA X
(Namibia-1989), KONGA XI (Irak-Kuwait-1992 –1995).
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
Deklarasi Djuanda
Ir. H. Djuanda Kartawidjaja.
 Perdana Menteri Djuanda menugaskan Mr. Mochtar
Kusumaatmaja untuk mencari dasar hukum dalam
mengesahkan batas wilayah laut Indonesia.
 Pada 13 Desember 1957, pemerintah Indonesia
mengeluarkan Deklarasi Djuanda.
 Deklarasi Djuanda baru mendapat pengakuan dari dunia
internasional melalui Konvensi Perserikatan Bangsa-Bangsa
(PBB) tentang Hukum Laut di Montego Bay, Jamaika, tahun
1982 atau Konvensi PBB tentang Hukum Laut (United
Nations Convention of the Law of the Sea [UNCLOS]).
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
GNB
Para Pendiri Gerakan Nonblok. Dari yang paling
kiri: Jawaharlal Nehru (India), Kewane Nkrumah
(Ghana), Gamal Abdul Nasser (Mesir), Sukarno
(Indonsia), dan Josip Broz Tito (Yugoslavia).
 Indonesia menjadi salah satu pelopor berdirinya GNB.
 Indonesia memegang kepemimpinan GNB pada tahun
1992–1995 dan pernah menjadi tuan rumah KTT GNB
pada 1–7 September 1992 di Jakarta dan Bogor.
 Lewat Jakarta Message, Indonesia berhasil memfokuskan
kerja sama pada pembangunan ekonomi dengan
menghidupkan kembali dialog Selatan–Selatan.
 Indonesia turut andil dalam menyelesaikan berbagai
konflik regional, antara lain Kamboja, gerakan separatis
Moro di Filipina, dan sengketa di Laut Tiongkok Selatan.
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
OKI
Logo OKI.
 Indonesia memfasilitasi upaya penyelesaian konflik antara
Pemerintah Filipina (GRP) dengan Moro National Liberation Front
(MNLF) dengan mengacu kepada Final Peace Agreement/Perjanjian
Damai 1996. Memberantas ekstremisme, kekerasan dan terorisme
 Indonesia telah memberikan dukungan bagi berdirinya negara
Palestina yang merdeka dan berdaulat dengan Yerusalem sebagai
ibu kotanya.
 Berkenaan dengan isu Islamofobia, pemerintah Indonesia
menekankan mengenai perlunya mengajak pihak Barat dalam
proses penciptaan proses dialogis lintas-agama dan kebudayaan
yang konstruktif.
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
ASEAN
Penandatanganan piagam Deklarasi Bangkok oleh wakil negara
pelopor ASEAN, yakni (dari kiri ke kanan) Narcisco Ramos (Filipina),
Adam Malik (Indonesia), Thanat Khoman (Muangthai/Thailand), Tun
Abdul Razak (Malaysia), dan S. Rajaratnam (Singapura).
 Peran Indonesia dalam ASEAN
selain sebagai salah satu negara
pemrakarsa, Indonesia juga
merupakan negara yang terbesar
di kawasan ini.
 Konferensi Tingkat Tinggi (KTT)
ASEAN yang pertama
diselenggarakan di Bali, Indonesia
pada 23-24 Februari1976.
 Sekretaris Jenderal pertama
ASEAN dijabat oleh H.R.
Dharsono.
Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui
Lembaga-Lembaga Internasional
Ⓒ
Jakarta Informal Meeting (JIM)
 Menteri Luar Negeri Indonesia, Ali Alatas, mengusulkan pertemuan informal untuk
menyelesaikan masalah Kamboja.
 Usulan ini diterima sehingga diadakan JIM (Jakarta Informal Meeting) yang pertama di
Bogor, Jawa Barat, pada 25-28 Juli 1988. Pertemuan JIM kedua dilaksanakan bulan
Februari 1989 di Jakarta.
 Pemerintah Indonesia melalui JIM mempunyai peranan sangat penting dalam
menyelesaikan masalah Kamboja.
 Pertemuan informal untuk menyelesaikan masalah Kamboja yang diprakarsai ASEAN,
khususnya pemerintah Indonesia berhasil mengendalikan dampak perang saudara di
Kamboja.

More Related Content

What's hot

Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalUmi Pujiati
 
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif  indonesia pada masa perang dinginPeran aktif  indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
gadinggilang
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaMeliana Siboro
 
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARAPPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
KhakimatulRoyani
 
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.pptxii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
ekosantoso579914
 
Dinamika Konflik Asia Selatan
Dinamika Konflik Asia SelatanDinamika Konflik Asia Selatan
Dinamika Konflik Asia Selatan
Agrillia Kendinata
 
Bab 5 sejarah wajib sma xi
Bab 5 sejarah wajib sma xiBab 5 sejarah wajib sma xi
Bab 5 sejarah wajib sma xi
eli priyatna laidan
 
Sejarah - Nasionalisme Turki
Sejarah - Nasionalisme TurkiSejarah - Nasionalisme Turki
Sejarah - Nasionalisme Turki
hanakamilah4
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
RafaGibraltar1
 
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalPOWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
Zulfira Farah Nubua
 
Perang Dunia II
Perang Dunia IIPerang Dunia II
Perang Dunia II
amirapp
 
Power point nasionalisme
Power point nasionalismePower point nasionalisme
Power point nasionalismeRizal Komarudin
 
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEANSejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Nadhira Felicia
 
Bab 3 sejarah wajib sma xi
Bab 3 sejarah wajib sma xiBab 3 sejarah wajib sma xi
Bab 3 sejarah wajib sma xi
eli priyatna laidan
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
aswansetiawan
 
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan JepangPpt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan JepangDewi_Sejarah
 
Pengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptx
Pengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptxPengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptx
Pengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptx
IlhamBayuUmboh
 
Upaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptx
Upaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptxUpaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptx
Upaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptx
MAsepSaepullah
 
Perkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasa
Perkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasaPerkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasa
Perkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasa
Poltekkes Kemenkes Banten
 

What's hot (20)

Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasional
 
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif  indonesia pada masa perang dinginPeran aktif  indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
 
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARAPPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
 
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.pptxii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
 
Dinamika Konflik Asia Selatan
Dinamika Konflik Asia SelatanDinamika Konflik Asia Selatan
Dinamika Konflik Asia Selatan
 
Bab 5 sejarah wajib sma xi
Bab 5 sejarah wajib sma xiBab 5 sejarah wajib sma xi
Bab 5 sejarah wajib sma xi
 
Sejarah - Nasionalisme Turki
Sejarah - Nasionalisme TurkiSejarah - Nasionalisme Turki
Sejarah - Nasionalisme Turki
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
 
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalPOWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
 
Perang Dunia II
Perang Dunia IIPerang Dunia II
Perang Dunia II
 
Power point nasionalisme
Power point nasionalismePower point nasionalisme
Power point nasionalisme
 
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEANSejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
Sejarah Wajib Kelas 11 : ASEAN
 
Bab 3 sejarah wajib sma xi
Bab 3 sejarah wajib sma xiBab 3 sejarah wajib sma xi
Bab 3 sejarah wajib sma xi
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
 
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan JepangPpt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
 
Pengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptx
Pengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptxPengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptx
Pengakuan PBB terhadap Kemerdekaan RI.pptx
 
Liga Bangsa-Bangsa
Liga Bangsa-BangsaLiga Bangsa-Bangsa
Liga Bangsa-Bangsa
 
Upaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptx
Upaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptxUpaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptx
Upaya+Mempertahankan+Kemerdekaan+Indonesia.pptx
 
Perkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasa
Perkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasaPerkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasa
Perkembangan teknologi persenjataan dan ruang angkasa
 

Similar to BAB 5.pptx

Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia AfrikaKonferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
omcivics
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
stevenjulian66
 
Perkembangan gerakan non blok
Perkembangan gerakan non blokPerkembangan gerakan non blok
Perkembangan gerakan non blokVino Rascal
 
Bab iv hubungan internasional
Bab iv hubungan internasionalBab iv hubungan internasional
Bab iv hubungan internasional
Darra AneXgeti
 
Pesentasi Indonesia dalam Panggung Dunia
Pesentasi Indonesia dalam Panggung DuniaPesentasi Indonesia dalam Panggung Dunia
Pesentasi Indonesia dalam Panggung Dunia
Dyah Mei
 
Sejarah Indinesia 12 .pptx
Sejarah Indinesia 12 .pptxSejarah Indinesia 12 .pptx
Sejarah Indinesia 12 .pptx
RatriPramudita4
 
Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...
Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...
Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...
Deny Sullivan
 
PPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptx
PPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptxPPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptx
PPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptx
SMA Islam Plus Al-Ikhlas NWDI Pohgading
 
Peran Indonesia di Dunia Internasional - IPS
Peran Indonesia di Dunia Internasional - IPSPeran Indonesia di Dunia Internasional - IPS
Peran Indonesia di Dunia Internasional - IPS
Angelica Cendana
 
Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...
Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...
Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...
Mustofa Hidayat
 
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian DuniaPeran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Qorry Annisya
 
003 SEJARAH MINAT XII.pptx
003 SEJARAH MINAT XII.pptx003 SEJARAH MINAT XII.pptx
003 SEJARAH MINAT XII.pptx
zhrarama
 
Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...
Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...
Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...
rafiqalmuttaqin46
 
Monthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptx
Monthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptxMonthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptx
Monthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptx
Sutan Rouf
 
Usaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptx
Usaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptxUsaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptx
Usaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptx
swan dana
 
+++Kisi kisi uas 2 pkn
+++Kisi kisi uas 2 pkn+++Kisi kisi uas 2 pkn
+++Kisi kisi uas 2 pkn
HanifOssha
 
Latar belakang lahirnya pbb (2)
Latar belakang lahirnya pbb (2)Latar belakang lahirnya pbb (2)
Latar belakang lahirnya pbb (2)
maha rani
 
Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...
Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...
Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...
IsembelSianipar
 
Materi bab 3 usaha mempertahankan ri
Materi bab 3 usaha mempertahankan riMateri bab 3 usaha mempertahankan ri
Materi bab 3 usaha mempertahankan riYudha Kirito
 
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasionalPPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
dayurikaperdana19
 

Similar to BAB 5.pptx (20)

Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia AfrikaKonferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Perkembangan gerakan non blok
Perkembangan gerakan non blokPerkembangan gerakan non blok
Perkembangan gerakan non blok
 
Bab iv hubungan internasional
Bab iv hubungan internasionalBab iv hubungan internasional
Bab iv hubungan internasional
 
Pesentasi Indonesia dalam Panggung Dunia
Pesentasi Indonesia dalam Panggung DuniaPesentasi Indonesia dalam Panggung Dunia
Pesentasi Indonesia dalam Panggung Dunia
 
Sejarah Indinesia 12 .pptx
Sejarah Indinesia 12 .pptxSejarah Indinesia 12 .pptx
Sejarah Indinesia 12 .pptx
 
Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...
Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...
Lembaga - lembaga Internasional dan Peran Indonesia di dalam Kerja Sama Inter...
 
PPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptx
PPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptxPPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptx
PPT MATERI KD 3.1 KELAS XII SEMESTER I.pptx
 
Peran Indonesia di Dunia Internasional - IPS
Peran Indonesia di Dunia Internasional - IPSPeran Indonesia di Dunia Internasional - IPS
Peran Indonesia di Dunia Internasional - IPS
 
Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...
Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...
Peran indonesia dalam menciptakan peramain dunia melalui organisasi internasi...
 
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian DuniaPeran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
 
003 SEJARAH MINAT XII.pptx
003 SEJARAH MINAT XII.pptx003 SEJARAH MINAT XII.pptx
003 SEJARAH MINAT XII.pptx
 
Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...
Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...
Colorful Handcrafted Literature Creative Education Presentation_20240215_1512...
 
Monthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptx
Monthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptxMonthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptx
Monthly Strategy Review Meeting by Slidesgo.pptx
 
Usaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptx
Usaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptxUsaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptx
Usaha_Mempertahankan_Kemerdekaan_Indones.pptx
 
+++Kisi kisi uas 2 pkn
+++Kisi kisi uas 2 pkn+++Kisi kisi uas 2 pkn
+++Kisi kisi uas 2 pkn
 
Latar belakang lahirnya pbb (2)
Latar belakang lahirnya pbb (2)Latar belakang lahirnya pbb (2)
Latar belakang lahirnya pbb (2)
 
Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...
Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...
Peran aktif bangsa indonesia dan organisasi organisasi regional dan global be...
 
Materi bab 3 usaha mempertahankan ri
Materi bab 3 usaha mempertahankan riMateri bab 3 usaha mempertahankan ri
Materi bab 3 usaha mempertahankan ri
 
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasionalPPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
 

More from IsembelSianipar

SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...
SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...
SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...
IsembelSianipar
 
BAB 3.pptx
BAB 3.pptxBAB 3.pptx
BAB 3.pptx
IsembelSianipar
 
BAB 4.pptx
BAB 4.pptxBAB 4.pptx
BAB 4.pptx
IsembelSianipar
 
Kesultanan Cirebon XI IPS 4.pptx
Kesultanan Cirebon XI IPS 4.pptxKesultanan Cirebon XI IPS 4.pptx
Kesultanan Cirebon XI IPS 4.pptx
IsembelSianipar
 
IPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptx
IPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptxIPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptx
IPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptx
IsembelSianipar
 
Sejarah Berdirinya LBB.ppt
Sejarah Berdirinya LBB.pptSejarah Berdirinya LBB.ppt
Sejarah Berdirinya LBB.ppt
IsembelSianipar
 
KESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.ppt
KESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.pptKESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.ppt
KESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.ppt
IsembelSianipar
 
BENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.ppt
BENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.pptBENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.ppt
BENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.ppt
IsembelSianipar
 
BAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.ppt
BAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.pptBAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.ppt
BAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.ppt
IsembelSianipar
 
KERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptx
KERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptxKERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptx
KERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptx
IsembelSianipar
 
KESULTANAN CIREBON IPS.ppt
KESULTANAN CIREBON IPS.pptKESULTANAN CIREBON IPS.ppt
KESULTANAN CIREBON IPS.ppt
IsembelSianipar
 
kerajaan banten.pptx
kerajaan banten.pptxkerajaan banten.pptx
kerajaan banten.pptx
IsembelSianipar
 
kerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptx
kerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptxkerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptx
kerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptx
IsembelSianipar
 
dokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptx
dokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptxdokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptx
dokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptx
IsembelSianipar
 
KESULTANAN ACEH.pptx
KESULTANAN ACEH.pptxKESULTANAN ACEH.pptx
KESULTANAN ACEH.pptx
IsembelSianipar
 
KISI KISI RENCANA KELAS XI.doc
KISI KISI RENCANA KELAS XI.docKISI KISI RENCANA KELAS XI.doc
KISI KISI RENCANA KELAS XI.doc
IsembelSianipar
 
xiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdf
xiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdfxiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdf
xiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdf
IsembelSianipar
 
KERAJAAN_SRIWIJAYA.pptx
KERAJAAN_SRIWIJAYA.pptxKERAJAAN_SRIWIJAYA.pptx
KERAJAAN_SRIWIJAYA.pptx
IsembelSianipar
 
KERAJAAN_SINGASARI.ppt
KERAJAAN_SINGASARI.pptKERAJAAN_SINGASARI.ppt
KERAJAAN_SINGASARI.ppt
IsembelSianipar
 

More from IsembelSianipar (20)

SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...
SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...
SEJARAH PEMINATAN SEJAJAH KONTEMPORER DUNIA YANG RELEFAN DI PELAJARI DARI SEG...
 
BAB 3.pptx
BAB 3.pptxBAB 3.pptx
BAB 3.pptx
 
BAB 4.pptx
BAB 4.pptxBAB 4.pptx
BAB 4.pptx
 
BAB 6.pptx
BAB 6.pptxBAB 6.pptx
BAB 6.pptx
 
Kesultanan Cirebon XI IPS 4.pptx
Kesultanan Cirebon XI IPS 4.pptxKesultanan Cirebon XI IPS 4.pptx
Kesultanan Cirebon XI IPS 4.pptx
 
IPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptx
IPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptxIPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptx
IPTEK TELEVISI XIIIPS4.pptx
 
Sejarah Berdirinya LBB.ppt
Sejarah Berdirinya LBB.pptSejarah Berdirinya LBB.ppt
Sejarah Berdirinya LBB.ppt
 
KESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.ppt
KESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.pptKESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.ppt
KESADARAN BERBANGSA DAN BERNEGARA.ppt
 
BENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.ppt
BENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.pptBENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.ppt
BENAR MATERI XI IPS SEMESTER 2 JANUARI.ppt
 
BAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.ppt
BAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.pptBAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.ppt
BAB 9 AKAR AKAR DEMOKRASI.ppt
 
KERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptx
KERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptxKERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptx
KERAJAAN KUTAI 11 IPS 3.pptx
 
KESULTANAN CIREBON IPS.ppt
KESULTANAN CIREBON IPS.pptKESULTANAN CIREBON IPS.ppt
KESULTANAN CIREBON IPS.ppt
 
kerajaan banten.pptx
kerajaan banten.pptxkerajaan banten.pptx
kerajaan banten.pptx
 
kerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptx
kerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptxkerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptx
kerajaan samudra pasai kelas 11 ips 3.pptx
 
dokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptx
dokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptxdokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptx
dokumen.tips_banjar-ppt-asdasd.pptx
 
KESULTANAN ACEH.pptx
KESULTANAN ACEH.pptxKESULTANAN ACEH.pptx
KESULTANAN ACEH.pptx
 
KISI KISI RENCANA KELAS XI.doc
KISI KISI RENCANA KELAS XI.docKISI KISI RENCANA KELAS XI.doc
KISI KISI RENCANA KELAS XI.doc
 
xiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdf
xiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdfxiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdf
xiipa4kerajaanmajapahit-121114223146-phpapp02 (1).pdf
 
KERAJAAN_SRIWIJAYA.pptx
KERAJAAN_SRIWIJAYA.pptxKERAJAAN_SRIWIJAYA.pptx
KERAJAAN_SRIWIJAYA.pptx
 
KERAJAAN_SINGASARI.ppt
KERAJAAN_SINGASARI.pptKERAJAAN_SINGASARI.ppt
KERAJAAN_SINGASARI.ppt
 

Recently uploaded

Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 

Recently uploaded (20)

Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 

BAB 5.pptx

  • 1. Peran Indonesia dalam Perdamaian Dunia BAB ❺ Para Pendiri Gerakan Nonblok. Dimulai dari yang paling kiri: Jawaharlal Nehru (India), Kewane Nkrumah (Ghana), Gamal Abdul Nasser (Mesir), Sukarno (Indonsia), dan Josip Broz Tito (Yugoslavia). Sumber gambar: wikimedia.org
  • 2. Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan Terorisme yang Mengancam Dunia Ⓐ Situasi ketiadaan perang. Perdamaian Sebuah keadaan yang tenang yang ada di sekitar kita, atau menggambarkan emosi yang ada di dalam diri. Kombinasi dari keduanya.
  • 3. Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan Terorisme yang Mengancam Dunia Ⓐ Beberapa tokoh peraih nobel: Bunda Teresa adalah seorang biarawati Katolik Roma yang meraih Nobel Perdamaian pada 1979. Wangari Maathai adalah aktivis lingkungan hidup dan politik yang mendapatkan Nobel Perdamaian untuk kontribusinya dalam bidang pembangunan berkelanjutan, demokrasi, dan perdamaian di Afrika.
  • 4. Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan Terorisme yang Mengancam Dunia Ⓐ Bahasa Yunani Genos = ras, bangsa, rakyat Genosida Bahasa Latin caedere = pembunuhan Pembunuhan secara besar- besaran yang dilakukan dengan sistematis terhadap suku bangsa, ras, bangsa atau kelompok dengan maksud untuk memusnahkan.
  • 5. Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan Terorisme yang Mengancam Dunia Ⓐ Teror = tindakan menciptakan ketakutan, kengerian, atau kekejaman oleh seseorang atau golongan. Terorisme Teroris= orang yang menggunakan kekerasan untuk menimbulkan rasa takut, biasanya untuk tujuan politik, Penggunaan kekerasan untuk menimbulkan ketakutan dalam usaha mencapai suatu tujuan tertentu (politik). Contoh Peristiwa Terorisme Peristiwa 11 Sepetember Bom Bali I & II
  • 6. Memahami Makna Perdamaian, Genosida, dan Terorisme yang Mengancam Dunia Ⓐ Peristiwa 11 Sepetember 2001. Monumen Ground Zero dibangun di Legian, Kuta, Bali, untuk mengenang Tragedi Bom Bali I yang terjadi pada 12 Oktober 2002.
  • 7. Kesetaraan Global dan Lahirnya Liga Bangsa-Bangsa Ⓑ Muncul kesadaran terhadap soal kesetaraan seluruh bangsa-bangsa di dunia Berakhirnya Perang Dunia I Konferensi Pedamaian di Paris pada 1919 Terbentuknya Liga Bangsa- Bangsa (League of Nation) Absennya negara-negara besar, seperti Amerika Serikat, Jerman, Uni Soviet, Jepang, dan Italia ini disinyalir menjadi faktor utama dari kegagalan LBB. Perannya sebagai penjaga perdamaian dunia digantikan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa yang didirikan pada 24 Oktober 1945.
  • 8. Kesetaraan Global dan Lahirnya Liga Bangsa-Bangsa Ⓑ Woodrow Wilson adalah Presiden Amerika Serikat ke-28 yang meraih Nobel Perdamaian atas jasanya memprakrasai berdirinya LBB. Dari kiri ke kanan: Perdana Menteri David Lloyd George (Britania Raya) Perdana Menteri Vittorio Orlando (Italia), Perdana Menteri Georges Clemenceau (Prancis), dan Presiden Woodrow Wilson menghadiri Konferensi Perdamaian Paris.
  • 9. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ KAA Suasana di depan Gedung Merdeka saat diselenggarakan Konfrensi Asia Afrika pada 1955.  Ide pembentukan KAA lahir ketika Ali Sastroamidjojo menjabat sebagai perdana menteri RI.  Indonesia berperan sebagai penyelenggara Konferensi Asia Afrika (KAA) di Bandung pada 18–24 April 1955.  Penyelenggaraan konferensi ini memberikan semangat dan mendorong perjuangan kemerdekaan bagi bangsa-bangsa lAsia dan Afrika.
  • 10. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ KAA & GNB Sumber: wikimedia.org Tokoh-tokoh pelopor Konferensi Asia Afrika. (1) Ali Sastroamidjojo- Indonesia; (2) Jawaharlal Nehru-India; (3) U-Nu-Birma; (4) Mohammad Ali Bogra-Pakistan; dan (5) Sir John Kotelawala-Srilanka.
  • 11. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ Misi Garuda Pasukan Konga VI yang dikirim ke Timur Tengah pada 3 Desember 1973.  Indonesia mengirimkan pasukan Kontingen Garuda untuk bergabung dengan Pasukan Penjaga Perdamaian PBB sebagai wujud bantuan kepada PBB untuk menjaga perdamaian ke wilayah konflik.  KONGA I (Mesir-1957), KONGA II (Kongo-1860), KONGA III (Kongo-1862), KONGA IV, V, & VII (Vietnam), KONGA VIII (Timur Tengah-1974–1979), KONGA IX (Iran-Irak -1988–1990), KONGA X (Namibia-1989), KONGA XI (Irak-Kuwait-1992 –1995).
  • 12. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ Deklarasi Djuanda Ir. H. Djuanda Kartawidjaja.  Perdana Menteri Djuanda menugaskan Mr. Mochtar Kusumaatmaja untuk mencari dasar hukum dalam mengesahkan batas wilayah laut Indonesia.  Pada 13 Desember 1957, pemerintah Indonesia mengeluarkan Deklarasi Djuanda.  Deklarasi Djuanda baru mendapat pengakuan dari dunia internasional melalui Konvensi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tentang Hukum Laut di Montego Bay, Jamaika, tahun 1982 atau Konvensi PBB tentang Hukum Laut (United Nations Convention of the Law of the Sea [UNCLOS]).
  • 13. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ GNB Para Pendiri Gerakan Nonblok. Dari yang paling kiri: Jawaharlal Nehru (India), Kewane Nkrumah (Ghana), Gamal Abdul Nasser (Mesir), Sukarno (Indonsia), dan Josip Broz Tito (Yugoslavia).  Indonesia menjadi salah satu pelopor berdirinya GNB.  Indonesia memegang kepemimpinan GNB pada tahun 1992–1995 dan pernah menjadi tuan rumah KTT GNB pada 1–7 September 1992 di Jakarta dan Bogor.  Lewat Jakarta Message, Indonesia berhasil memfokuskan kerja sama pada pembangunan ekonomi dengan menghidupkan kembali dialog Selatan–Selatan.  Indonesia turut andil dalam menyelesaikan berbagai konflik regional, antara lain Kamboja, gerakan separatis Moro di Filipina, dan sengketa di Laut Tiongkok Selatan.
  • 14. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ OKI Logo OKI.  Indonesia memfasilitasi upaya penyelesaian konflik antara Pemerintah Filipina (GRP) dengan Moro National Liberation Front (MNLF) dengan mengacu kepada Final Peace Agreement/Perjanjian Damai 1996. Memberantas ekstremisme, kekerasan dan terorisme  Indonesia telah memberikan dukungan bagi berdirinya negara Palestina yang merdeka dan berdaulat dengan Yerusalem sebagai ibu kotanya.  Berkenaan dengan isu Islamofobia, pemerintah Indonesia menekankan mengenai perlunya mengajak pihak Barat dalam proses penciptaan proses dialogis lintas-agama dan kebudayaan yang konstruktif.
  • 15. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ ASEAN Penandatanganan piagam Deklarasi Bangkok oleh wakil negara pelopor ASEAN, yakni (dari kiri ke kanan) Narcisco Ramos (Filipina), Adam Malik (Indonesia), Thanat Khoman (Muangthai/Thailand), Tun Abdul Razak (Malaysia), dan S. Rajaratnam (Singapura).  Peran Indonesia dalam ASEAN selain sebagai salah satu negara pemrakarsa, Indonesia juga merupakan negara yang terbesar di kawasan ini.  Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN yang pertama diselenggarakan di Bali, Indonesia pada 23-24 Februari1976.  Sekretaris Jenderal pertama ASEAN dijabat oleh H.R. Dharsono.
  • 16. Peran Indonesia untuk Perdamaian Dunia Melalui Lembaga-Lembaga Internasional Ⓒ Jakarta Informal Meeting (JIM)  Menteri Luar Negeri Indonesia, Ali Alatas, mengusulkan pertemuan informal untuk menyelesaikan masalah Kamboja.  Usulan ini diterima sehingga diadakan JIM (Jakarta Informal Meeting) yang pertama di Bogor, Jawa Barat, pada 25-28 Juli 1988. Pertemuan JIM kedua dilaksanakan bulan Februari 1989 di Jakarta.  Pemerintah Indonesia melalui JIM mempunyai peranan sangat penting dalam menyelesaikan masalah Kamboja.  Pertemuan informal untuk menyelesaikan masalah Kamboja yang diprakarsai ASEAN, khususnya pemerintah Indonesia berhasil mengendalikan dampak perang saudara di Kamboja.