SlideShare a Scribd company logo
BAB 3 Semua Bersih, Hidup Jadi Nyaman
THAHARAH
• Thaharah artinya bersuci dari najis dan hadas
• Najis adalah kotoran yang menjadi sebab
terhalangnya seseorang untuk beribadah
kepada Allah Swt.
• Hadas adalah keadaan tidak suci pada diri
seorang muslimyang menyebabkan ia tidak
boleh salat , tawaf, dan lain sebagainya.
NAJIS
Ada tiga macam najis, yaitu:
• Najis mukhaffafah,
• Najis Mutawassitah,
• Najis Mugaladzah
Najis Mukhaffafah
• Najis mukhaffafah adalah najis yang ringan,
seperti air seni bayi laki-laki yang belum
berumur dua tahun dan belum makan apapun
kecuali air susu ibu.
• Cara menyucikannya sangat mudah, cukup
dengan memercikkan atau mengusapkan air
yang suci pada permukaan yang terkena najis.
Najis Mutawassithah
Najis mutawassitah adalah najis pertengahan. Contoh
najis jenis ini adalah darah, nanah, air seni, tinja, bangkai
binatang, dan sebagainya. Najis jenis ini ada dua macam,
yaitu najis hukmiyyah dan najis. Najis hukmiyyah diyakini
adanya tetapi tidak nyata wujudnya (zatnya), bau dan
rasanya. Cara menyucikannya adalah cukup dengan
mengalirkan air pada benda yang terkena najis.
Sedangkan najis ‘Ainiyyah yang tampak wujudnya (zat-
nya) dan bisa diketahui melalui bau maupun rasanya. Cara
menyucikannya adalah dengan menghilangkan zat, rasa,
warna, dan baunya dengan menggunakan air yang suci
Najis Mughaladah
• Najis mugaladah adalah najis yang berat. Najis
ini bersumber dari anjing dan babi.
• Cara menyucikannya melalui beberapa tahap,
yaitu dengan membasuh sebanyak tujuh kali.
Satu kali diantaranya menggunakan air yang
dicampur dengan tanah.
HADAS KECIL
• Terkena hadas kecil apabila mengalami/melakukan
salah satu dari 4 hal, yaitu
1) Keluar sesuatu dari qubul (kemaluan) dan dubur
2) Hilang akal (contoh tidur),
3) Bersentuhan kulit antara laki-laki dan perempuan
yang bukan mukhrim, dan
4) Menyentuh qubul (kemaluan) dengan telapak tangan.
• Cara menyucikan hadas kecil dengan berwudlu. Apabila
tidak ada air atau karena sesuatu hal, maka bisa
dengan tayammum.
HADAS BESAR
• Terkena hadas besar apabila mengalami/ melakukan salah
satu dari enam perkara, yaitu:
1) Berhubungan suami istri (setubuh),
2) Keluar mani,
3) Haid (menstruasi)
4) melahirkan,
5) nifas,
6) Meninggal dunia.
• Cara menyucikannya adalah dengan mandi wajib, yaitu
membasahi seluruh tubuh dari ujung rambut sampai ujung
kaki. Apabila tidak ada air atau karena sesuatu hal, maka
bisa dengan tayammum.
Darah yang keluar dari rahim
perempuan
• Darah yang keluar dari rahim perempuan ada
3, yaitu:
1. Haid,
2. Nifas, dan
3. Istihadhah
Haid
• Haid yaitu darah yang keluar pada perempuan saat kondisi sehat.
Adapun ciri-ciri secara umum adalah kental, hangat, baunya kurang
sedap, hitam, merah tua, kemudian berangsur-angsur menjadi
semakin bening. Kalau kamu sudah mengalami haid, maka
bersyukurlah. Itu artinya organ-organ kewanitaanmu sudah
berfungsi secara normal.
• Kapan perempuan mengalami haid? Sebagian perempuan ada yang
sudah mengalami haid saat mulai berumur 9 tahun. Namun, rata-
rata mereka mengalaminya pada usia belasan tahun
• Berapa lama masanya haid? Masa haid minimal adalah sehari
semalam, biasanya 6 atau 7 hari, dan paling lama adalah 15 hari.
Kalau setelah 15 hari darah masih terus keluar, maka darah itu
merupakan darah istihadhah (penyakit). Apabila kalian ada yang
mengalami kondisi ini, segeralah berkonsultasi dengan dokter. Perlu
diingat bahwa perempuan yang sedang haid tidak boleh
melaksanakan Salat, puasa, membaca dan menyentuh/memegang
al-Quran, Thawaf, berdiam diri di masjid, berhubungan suami istri,
dan cerai dari suami.
Nifas
Nifas, yaitu darah yang keluar sesudah
melahirkan, setelah kosongnya rahim dari
kehamilan, meskipun hanya segumpal darah.
Sedikit atau banyaknya darah nifas juga
bervariasi. Ada yang hanya satu tetes, keluar
sehari, atau dua hari. Rata-rata perempuan
mengeluarkan darah nifas selama 40-an hari dan
paling lama 60 hari. Adapun cara mandi wajib
untuk perempuan yang nifas sama sebagaimana
mandinya haid
Istihadhah
Istihadhah, yaitu darah yang keluar tidak pada
hari-hari haid dan nifas karena suatu penyakit.
Darah istihadhah ada empat macam yaitu:
1. Keluar kurang dari masa haid
2. Keluar lebih dari masa haid
3. Keluar sebelum usia haid atau setelah masa
menopause;
4. Keluar lebih lama dari maksimal masa nifas.
CATATAN
Seorang perempuan yang mengeluarkan darah
istihadhah tetap harus melaksanakan kewajiban
Salat dan puasa. Apabila hendak Salat maka
bersihkan darah itu, pakailah pembalut,
kemudian ambillah air wudlu.
Hikmah Thaharah
1. Orang yang hidup bersih akan terhindar dari segala macam
penyakit karena kebanyakan sumber penyakit berasal dari
kuman dan kotoran.
2. Rasulullah saw. bersabda bahwa orang yang selalu menjaga
wudlu akan bersinar wajahnya kelak saat dibangkitkan dari
kubur.
3. Dapat dijadikan sarana untuk lebih mendekatkan diri
kepada Allah Swt.
4. Rasulullah saw. menegaskan bahwa kebersihan itu sebagian
dari iman dan ada ungkapan bijak pula yang mengatakan
”kebersihan pangkal kesehatan”.
5. Kebersihan akan membuat kita menjalani hidup dengan
lebih nyaman.

More Related Content

Similar to Bab 3 Semua Bersih, Hidup Jadi Nyaman.pptx

THAHARAH
THAHARAHTHAHARAH
Mandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptx
Mandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptxMandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptx
Mandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptx
SIGITSETIYAWAN
 
Thoharoh BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCI
Thoharoh  BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCIThoharoh  BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCI
Thoharoh BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCI
MuhammadSyaefudin5
 
Ppt bab v ( thaharoh )
Ppt bab v ( thaharoh )Ppt bab v ( thaharoh )
Ppt bab v ( thaharoh )
Maghfiroh Firoh
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
Odie Redha
 
Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)
Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)
Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)
Akhy Sham
 
Fiqh seputar wanita
Fiqh seputar wanitaFiqh seputar wanita
Fiqh seputar wanita
Iyeh Solichin
 
Taharah (hayqal)
Taharah (hayqal)Taharah (hayqal)
Taharah (hayqal)
hayqalakbar
 
AL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU
AL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAUAL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU
AL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU
RafikaIrd
 
4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah
4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah
4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah
Sabrina Lye
 
KEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARAN
KEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARANKEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARAN
KEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARAN
Ahmad Junaidi Mohd Said
 
TINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptx
TINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptxTINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptx
TINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptx
Lailatulazizahsy
 
Bab taharah
Bab taharahBab taharah
Bab taharahhaniRin
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
Abdul Rochman
 
Materi thaharah
Materi thaharahMateri thaharah
03 bab taharah 1
03 bab taharah 103 bab taharah 1
03 bab taharah 1
wk_aiman
 
Ppt kel. 5 (materi 1)
Ppt kel. 5 (materi 1)Ppt kel. 5 (materi 1)
Ppt kel. 5 (materi 1)
SriWasillah
 
fenky putra pratama
fenky putra pratamafenky putra pratama
fenky putra pratama
andi indah
 
Ppt kelompok 5 agama islam 3 materi pertama
Ppt kelompok 5 agama islam 3 materi pertamaPpt kelompok 5 agama islam 3 materi pertama
Ppt kelompok 5 agama islam 3 materi pertama
najdahannabila
 

Similar to Bab 3 Semua Bersih, Hidup Jadi Nyaman.pptx (20)

THAHARAH
THAHARAHTHAHARAH
THAHARAH
 
Mandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptx
Mandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptxMandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptx
Mandi Janabah dan Menyucikan Na'jis.pptx
 
Thoharoh BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCI
Thoharoh  BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCIThoharoh  BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCI
Thoharoh BAB DELAPAN MATERI TENTANG BERSUCI
 
Ppt bab v ( thaharoh )
Ppt bab v ( thaharoh )Ppt bab v ( thaharoh )
Ppt bab v ( thaharoh )
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)
Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)
Fiqh Ibadah : Mandi (Mandi wajib)
 
Fiqh seputar wanita
Fiqh seputar wanitaFiqh seputar wanita
Fiqh seputar wanita
 
Taharah (hayqal)
Taharah (hayqal)Taharah (hayqal)
Taharah (hayqal)
 
AL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU
AL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAUAL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU
AL ISLAM MATA KULIAH DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU
 
4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah
4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah
4-Bendalir badan, aplikasi dan taharah
 
KEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARAN
KEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARANKEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARAN
KEM DAKWAH 002 KEM TOHARAH ( SYARIAT BERSUCI ) - BAHAN EDARAN
 
TINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptx
TINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptxTINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptx
TINJAUAN REPRODUKSI DAN HAID BAGI REMAJA.pptx
 
Bab taharah
Bab taharahBab taharah
Bab taharah
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
Materi thaharah
Materi thaharahMateri thaharah
Materi thaharah
 
03 bab taharah 1
03 bab taharah 103 bab taharah 1
03 bab taharah 1
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
Ppt kel. 5 (materi 1)
Ppt kel. 5 (materi 1)Ppt kel. 5 (materi 1)
Ppt kel. 5 (materi 1)
 
fenky putra pratama
fenky putra pratamafenky putra pratama
fenky putra pratama
 
Ppt kelompok 5 agama islam 3 materi pertama
Ppt kelompok 5 agama islam 3 materi pertamaPpt kelompok 5 agama islam 3 materi pertama
Ppt kelompok 5 agama islam 3 materi pertama
 

More from MuhammadNaziehIbadil

BTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptx
BTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptxBTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptx
BTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ Kelas 7 - Idgham.pptx
BTQ Kelas 7 - Idgham.pptxBTQ Kelas 7 - Idgham.pptx
BTQ Kelas 7 - Idgham.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptx
BTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptxBTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptx
BTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ Kls 7 Penulisan Huruf Hijaiyah.pptx
BTQ Kls 7  Penulisan Huruf Hijaiyah.pptxBTQ Kls 7  Penulisan Huruf Hijaiyah.pptx
BTQ Kls 7 Penulisan Huruf Hijaiyah.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptx
Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptxBab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptx
Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptx
BTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptxBTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptx
BTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).ppt
BTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).pptBTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).ppt
BTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).ppt
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).ppt
BTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).pptBTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).ppt
BTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).ppt
MuhammadNaziehIbadil
 
Kaligrafi.pptx
Kaligrafi.pptxKaligrafi.pptx
Kaligrafi.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
Bab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptx
Bab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptxBab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptx
Bab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptxBab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).ppt
BTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).pptBTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).ppt
BTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).ppt
MuhammadNaziehIbadil
 
BTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).ppt
BTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).pptBTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).ppt
BTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).ppt
MuhammadNaziehIbadil
 
Bab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptx
Bab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptxBab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptx
Bab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
Bab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptx
Bab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptxBab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptx
Bab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 
Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptx
Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptxBab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptx
Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptx
MuhammadNaziehIbadil
 

More from MuhammadNaziehIbadil (16)

BTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptx
BTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptxBTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptx
BTQ Kelas 7 - Ikhfa & Iqlab.pptx
 
BTQ Kelas 7 - Idgham.pptx
BTQ Kelas 7 - Idgham.pptxBTQ Kelas 7 - Idgham.pptx
BTQ Kelas 7 - Idgham.pptx
 
BTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptx
BTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptxBTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptx
BTQ Kelas 7 Hukum Nun Sakinah dan Tanwin.pptx
 
BTQ Kls 7 Penulisan Huruf Hijaiyah.pptx
BTQ Kls 7  Penulisan Huruf Hijaiyah.pptxBTQ Kls 7  Penulisan Huruf Hijaiyah.pptx
BTQ Kls 7 Penulisan Huruf Hijaiyah.pptx
 
Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptx
Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptxBab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptx
Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah SWT.pptx
 
BTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptx
BTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptxBTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptx
BTQ kls 7 Makharijul huruf (Lanjutan) Pertemuan ke-8.pptx
 
BTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).ppt
BTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).pptBTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).ppt
BTQ kls 7 MAKHARIJUL HURUF (Bag.17).ppt
 
BTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).ppt
BTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).pptBTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).ppt
BTQ kls 7 BAB 2 MAKHARIJUL HURUF (Pertemuan ke-7).ppt
 
Kaligrafi.pptx
Kaligrafi.pptxKaligrafi.pptx
Kaligrafi.pptx
 
Bab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptx
Bab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptxBab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptx
Bab 2 Jujur dan Menepati Janji.pptx
 
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptxBab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
 
BTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).ppt
BTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).pptBTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).ppt
BTQ kls 7 - Adab Mendengarkan Al-Qur’an (Per-2).ppt
 
BTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).ppt
BTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).pptBTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).ppt
BTQ SMP kelas 7 - Adab Membaca Al-Qur'an (Per-1).ppt
 
Bab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptx
Bab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptxBab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptx
Bab 4 Indahnya Kebersamaan dengan Sholat Berjama'ah.pptx
 
Bab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptx
Bab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptxBab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptx
Bab 2 Hidup Tenang dengan Kejujuran,.pptx
 
Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptx
Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptxBab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptx
Bab 1 Lebih Dekat dengan Allah Swt.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

Bab 3 Semua Bersih, Hidup Jadi Nyaman.pptx

  • 1. BAB 3 Semua Bersih, Hidup Jadi Nyaman
  • 2. THAHARAH • Thaharah artinya bersuci dari najis dan hadas • Najis adalah kotoran yang menjadi sebab terhalangnya seseorang untuk beribadah kepada Allah Swt. • Hadas adalah keadaan tidak suci pada diri seorang muslimyang menyebabkan ia tidak boleh salat , tawaf, dan lain sebagainya.
  • 3. NAJIS Ada tiga macam najis, yaitu: • Najis mukhaffafah, • Najis Mutawassitah, • Najis Mugaladzah
  • 4. Najis Mukhaffafah • Najis mukhaffafah adalah najis yang ringan, seperti air seni bayi laki-laki yang belum berumur dua tahun dan belum makan apapun kecuali air susu ibu. • Cara menyucikannya sangat mudah, cukup dengan memercikkan atau mengusapkan air yang suci pada permukaan yang terkena najis.
  • 5. Najis Mutawassithah Najis mutawassitah adalah najis pertengahan. Contoh najis jenis ini adalah darah, nanah, air seni, tinja, bangkai binatang, dan sebagainya. Najis jenis ini ada dua macam, yaitu najis hukmiyyah dan najis. Najis hukmiyyah diyakini adanya tetapi tidak nyata wujudnya (zatnya), bau dan rasanya. Cara menyucikannya adalah cukup dengan mengalirkan air pada benda yang terkena najis. Sedangkan najis ‘Ainiyyah yang tampak wujudnya (zat- nya) dan bisa diketahui melalui bau maupun rasanya. Cara menyucikannya adalah dengan menghilangkan zat, rasa, warna, dan baunya dengan menggunakan air yang suci
  • 6. Najis Mughaladah • Najis mugaladah adalah najis yang berat. Najis ini bersumber dari anjing dan babi. • Cara menyucikannya melalui beberapa tahap, yaitu dengan membasuh sebanyak tujuh kali. Satu kali diantaranya menggunakan air yang dicampur dengan tanah.
  • 7. HADAS KECIL • Terkena hadas kecil apabila mengalami/melakukan salah satu dari 4 hal, yaitu 1) Keluar sesuatu dari qubul (kemaluan) dan dubur 2) Hilang akal (contoh tidur), 3) Bersentuhan kulit antara laki-laki dan perempuan yang bukan mukhrim, dan 4) Menyentuh qubul (kemaluan) dengan telapak tangan. • Cara menyucikan hadas kecil dengan berwudlu. Apabila tidak ada air atau karena sesuatu hal, maka bisa dengan tayammum.
  • 8. HADAS BESAR • Terkena hadas besar apabila mengalami/ melakukan salah satu dari enam perkara, yaitu: 1) Berhubungan suami istri (setubuh), 2) Keluar mani, 3) Haid (menstruasi) 4) melahirkan, 5) nifas, 6) Meninggal dunia. • Cara menyucikannya adalah dengan mandi wajib, yaitu membasahi seluruh tubuh dari ujung rambut sampai ujung kaki. Apabila tidak ada air atau karena sesuatu hal, maka bisa dengan tayammum.
  • 9. Darah yang keluar dari rahim perempuan • Darah yang keluar dari rahim perempuan ada 3, yaitu: 1. Haid, 2. Nifas, dan 3. Istihadhah
  • 10. Haid • Haid yaitu darah yang keluar pada perempuan saat kondisi sehat. Adapun ciri-ciri secara umum adalah kental, hangat, baunya kurang sedap, hitam, merah tua, kemudian berangsur-angsur menjadi semakin bening. Kalau kamu sudah mengalami haid, maka bersyukurlah. Itu artinya organ-organ kewanitaanmu sudah berfungsi secara normal. • Kapan perempuan mengalami haid? Sebagian perempuan ada yang sudah mengalami haid saat mulai berumur 9 tahun. Namun, rata- rata mereka mengalaminya pada usia belasan tahun • Berapa lama masanya haid? Masa haid minimal adalah sehari semalam, biasanya 6 atau 7 hari, dan paling lama adalah 15 hari. Kalau setelah 15 hari darah masih terus keluar, maka darah itu merupakan darah istihadhah (penyakit). Apabila kalian ada yang mengalami kondisi ini, segeralah berkonsultasi dengan dokter. Perlu diingat bahwa perempuan yang sedang haid tidak boleh melaksanakan Salat, puasa, membaca dan menyentuh/memegang al-Quran, Thawaf, berdiam diri di masjid, berhubungan suami istri, dan cerai dari suami.
  • 11. Nifas Nifas, yaitu darah yang keluar sesudah melahirkan, setelah kosongnya rahim dari kehamilan, meskipun hanya segumpal darah. Sedikit atau banyaknya darah nifas juga bervariasi. Ada yang hanya satu tetes, keluar sehari, atau dua hari. Rata-rata perempuan mengeluarkan darah nifas selama 40-an hari dan paling lama 60 hari. Adapun cara mandi wajib untuk perempuan yang nifas sama sebagaimana mandinya haid
  • 12. Istihadhah Istihadhah, yaitu darah yang keluar tidak pada hari-hari haid dan nifas karena suatu penyakit. Darah istihadhah ada empat macam yaitu: 1. Keluar kurang dari masa haid 2. Keluar lebih dari masa haid 3. Keluar sebelum usia haid atau setelah masa menopause; 4. Keluar lebih lama dari maksimal masa nifas.
  • 13. CATATAN Seorang perempuan yang mengeluarkan darah istihadhah tetap harus melaksanakan kewajiban Salat dan puasa. Apabila hendak Salat maka bersihkan darah itu, pakailah pembalut, kemudian ambillah air wudlu.
  • 14. Hikmah Thaharah 1. Orang yang hidup bersih akan terhindar dari segala macam penyakit karena kebanyakan sumber penyakit berasal dari kuman dan kotoran. 2. Rasulullah saw. bersabda bahwa orang yang selalu menjaga wudlu akan bersinar wajahnya kelak saat dibangkitkan dari kubur. 3. Dapat dijadikan sarana untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah Swt. 4. Rasulullah saw. menegaskan bahwa kebersihan itu sebagian dari iman dan ada ungkapan bijak pula yang mengatakan ”kebersihan pangkal kesehatan”. 5. Kebersihan akan membuat kita menjalani hidup dengan lebih nyaman.