SlideShare a Scribd company logo
Kelompok :
Yasya Rahmanda (20120420245)
Anisa Zahra Yunita (20120420249)
Diah Ayu Ningsih (20120420257)
BAB 2
SISTEM EKONOMI ISLAM DAN
ILMU EKONOMI ISLAM
Islam sebagai Sistem
Kehidupan
• Ilmu ekonomi islam merupakan suatu
kajian yang terikat dengan rambu-rambu
metodologi ilmiah.
• Sistem ekonomi islam merupakan bagian
dari kehidupan seorang muslim dalam
upayanya untuk mengimplementasikan
ajaran islam khususnya aktivitas ekonomi
Landasan Nilai Sistem Ekonomi
Islam
• Nilai dasar :
1. Hakikat kepemilikan
2. Keseimbangan dalam berbagai aspek
kehidupan
3. Keadilan sesama manusia
• Nilai Instrumental :
1. Kewajiban zakat
2. Larangan riba
3. Kerjasama ekonomi
4. Jaminan sosial
5. Peranan negara
• Nilai filosofis :
1. Sistem ekonomi islam bersifat terikat
nilai
2. Sistem ekonomi islam bersifat dinamik
• Nilai normatif :
1. Landasan akidah
2. Landasan akhlak
3. Landasan syariah
Bab 3
Sejarah pemikiran ekonomi islam
1. Perkembangan Pemikiran Ekonomi Islam
Adam Smith dengan perumusan “The Wealth of Nations”
yaitu menekankan kebebasan individu dan mekanisme pasar
dalam mengatur aktivitas ekonomi tanpa diganggu kebijakan
pemerintah.
Pemikiran ekonomi islam kontemporer dikatagorikan dalam
tiga mazhab :
- Mazhab Baqir Ash-Shadr
- Mazhab Mainstream
- Mazhab Alternatif
Mazhab Baqir Ash-Shadr
• Dalam mempelajari ilmu ekonomi harus dilihat
dari 2 aspek :
- Positive economics
- Phylosophy of economics
• Terjadi perbedaan prinsip antara ilmu ekonomi
dengan ideologi,sehingga tidak ditemukan titik
tengahnya
• Persoalan pokok yang dihadapi umat manusia di
dunia adalah masalah distribusi kekayaan yang
tidak merata,
Mazhab Mainstream
• Masalah ekonomi terletak pada persoalan
kelangkaan sumber daya ekonomi dibandingkan
dengan kebutuhan indonesia
• Perbedaan antara ekonomi konvensional
dengan ekonomi islam terletak pada mekanisme
menyelesaikan masalah.
Mazhab Alternatif
• Ilmu ekonomi bukan hanya pandangan kapitalisme
dan sosialisme tetapi juga melakukan kritik terhadap
perkembangan wacana ekonomi Islam.
• Ekonomi islam, suatu wacana yang masih bisa
diperdebatkan kebenarannya karena merupakan
suatu tafsiran manusia terhadap Al-Quran dan as-
Sunnah
• Muhammad Nejatullah Siddiqie, sejarah pemikiran
ekonomi islam dalam 4 fase :
1. Fase I : 113 H – 450 H
2. Fase II : 450 H – 850 H
3. Fase III : 850 H – 1350 H
4.Fase IV : 1932 – Sekarang
Pemikiran Ekonomi Islam Ibn Taymiah
• Pemikirannya sangat sarat dengan nilai-
nilai etika bisnis yang dilandasi oleh Al-
Quran dan as-Sunnah.
Pemikiran ekonomi Islam Prof.M.Abdul Mannan
• Mengembangkan ekonomi islam berdasarkan Al-Quran,
As-Sunnah, Ijma’, Ijtihad, Qiyas, Prinsip hukum lainnya
• Langkah-langkah operasional mengembangkan ekonomi
islam yaitu :
1. Menentukan Basic economics function
2. Menentukan beberapa prinsip dasar yang megatur
langkah pertama
3. Mengidentifikasi metode operasional
4. Menentukan jumlah yang pasti akan kebutuhan
barang dan jasa untuk mencapai tujuan
5. Melakukan evaluasi
6. Membandingkan implementasi kebijakan yang telah
ditetapkan pada langkah dengan pencapaian yang
diperoleh.
Pemikiran ekonomi Islam menurut Umer
Chapra
• Memandang tiga prinsip dasar islam yaitu:
– Tauhid
– Khalifah
– Adalah
Sistem Ekonomi Kapitalisme
Sistem
Ekonomi
Kapitalisme
Pandangan
hidup
masyarakat
barat
=
Ciri-cirinya :
1. Kebebasan memiliki harta secara
perseorangan
2. Kebebasan ekonomi dan persaingan bebas
3. Potensi menimbulkan ketimpangan ekonomi
Sistem Ekonomi Sosialisme
Prinsip dasar sistem ekonomi sosialisme :
- Kepemilikan harta dikuasai oleh negara
- Setiap individu memiliki kesamaan
kesempatan dalam melakukan aktivitas
ekonomi
- Adanya disiplin politik yang tegas dan keras
Sistem Ekonomi Islam
Prinsip dasar sistem ekonomi islam:
• Individu memiliki kebebasan dalam
berpendapat/membuat keputusan
• Mengakui hak milik individu
• Tiap individu pelaku ekonomi memiliki perbedaan
potensi
• Mendukung dan menggalakkan terwujudnya tatanan
kesamaan sosial
• Adanya jaminan sosial bagi tiap individu
• Mencegah kemungkinan konsentrasi kekayaan pada
sekelompok orang
• Melarang praktik penimbunan kekayaan secara
berlebihan
• Tidak mentolelir praktik yang asosial.
THANK YOU

More Related Content

What's hot

Ekonomi Syariah
Ekonomi SyariahEkonomi Syariah
Ekonomi Syariah
ibnuarpan
 
Makalah Ekonomi Islam
Makalah Ekonomi IslamMakalah Ekonomi Islam
Makalah Ekonomi Islam
Fitrotul Amaliyah
 
Perbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umum
Perbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umumPerbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umum
Perbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umum
Villia Lokita
 
Struktur dan kebijakan moneter
Struktur dan kebijakan moneterStruktur dan kebijakan moneter
Struktur dan kebijakan moneter
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Sistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islamSistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islam
Fikahati Rachmawati
 
Overview ekonomi islam & Hukum islam
Overview ekonomi islam &  Hukum islamOverview ekonomi islam &  Hukum islam
Overview ekonomi islam & Hukum islam
Herna Ferari
 
perbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
perbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umumperbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
perbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
endahretnasusanti
 
Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01
Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01
Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01Muhammad Izzuddin
 
Etika dalam ekonomi islam
Etika dalam ekonomi islamEtika dalam ekonomi islam
Etika dalam ekonomi islam
Nurmalia Andriani
 
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIAPEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
An Nisbah
 
Bab 2 Etika Islam dalam Ekonomi
Bab 2  Etika Islam dalam EkonomiBab 2  Etika Islam dalam Ekonomi
Filosofi ekonomi islam
Filosofi ekonomi islamFilosofi ekonomi islam
Filosofi ekonomi islam
Muhammad Qamaruddin
 
PRINSIP EKONOMI ISLAM .
PRINSIP EKONOMI ISLAM .PRINSIP EKONOMI ISLAM .
PRINSIP EKONOMI ISLAM .
yangdilindungi07
 
AA301 –SISTEM EKONOMI ISLAM
AA301 –SISTEM EKONOMI ISLAMAA301 –SISTEM EKONOMI ISLAM
AA301 –SISTEM EKONOMI ISLAM
As Nuurien Najma
 
Industrialisasi dalam islam
Industrialisasi dalam islamIndustrialisasi dalam islam
Industrialisasi dalam islam
Bazari Azhar Azizi
 
Sejarah ekonomi islam masa kontemporer
Sejarah ekonomi islam masa kontemporerSejarah ekonomi islam masa kontemporer
Sejarah ekonomi islam masa kontemporer
An Nisbah
 
Hadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomi
Hadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomiHadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomi
Hadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomi
ShafiraNur5
 
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
SyraZainal
 
Sumber dan norma ekonomi islam
Sumber dan norma ekonomi islamSumber dan norma ekonomi islam
Sumber dan norma ekonomi islam
Gatot Birowo - STIE AAS
 

What's hot (20)

Ekonomi Syariah
Ekonomi SyariahEkonomi Syariah
Ekonomi Syariah
 
Makalah Ekonomi Islam
Makalah Ekonomi IslamMakalah Ekonomi Islam
Makalah Ekonomi Islam
 
Perbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umum
Perbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umumPerbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umum
Perbedaan ekonomi islam dengan ekonomi umum
 
Struktur dan kebijakan moneter
Struktur dan kebijakan moneterStruktur dan kebijakan moneter
Struktur dan kebijakan moneter
 
Sistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islamSistem ekonomi islam
Sistem ekonomi islam
 
Overview ekonomi islam & Hukum islam
Overview ekonomi islam &  Hukum islamOverview ekonomi islam &  Hukum islam
Overview ekonomi islam & Hukum islam
 
perbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
perbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umumperbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
perbedaan periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
 
Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01
Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01
Ekonomikebajikandalamperspektifislamslideshow 121209075634-phpapp01
 
Etika dalam ekonomi islam
Etika dalam ekonomi islamEtika dalam ekonomi islam
Etika dalam ekonomi islam
 
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIAPEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
 
Bab 2 Etika Islam dalam Ekonomi
Bab 2  Etika Islam dalam EkonomiBab 2  Etika Islam dalam Ekonomi
Bab 2 Etika Islam dalam Ekonomi
 
Filosofi ekonomi islam
Filosofi ekonomi islamFilosofi ekonomi islam
Filosofi ekonomi islam
 
PRINSIP EKONOMI ISLAM .
PRINSIP EKONOMI ISLAM .PRINSIP EKONOMI ISLAM .
PRINSIP EKONOMI ISLAM .
 
AA301 –SISTEM EKONOMI ISLAM
AA301 –SISTEM EKONOMI ISLAMAA301 –SISTEM EKONOMI ISLAM
AA301 –SISTEM EKONOMI ISLAM
 
Industrialisasi dalam islam
Industrialisasi dalam islamIndustrialisasi dalam islam
Industrialisasi dalam islam
 
Sejarah ekonomi islam masa kontemporer
Sejarah ekonomi islam masa kontemporerSejarah ekonomi islam masa kontemporer
Sejarah ekonomi islam masa kontemporer
 
Ppt ai anggraeni
Ppt ai anggraeniPpt ai anggraeni
Ppt ai anggraeni
 
Hadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomi
Hadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomiHadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomi
Hadist tentang nilai dasar ekonomi, tujuan, dan motivasi ekonomi
 
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
 
Sumber dan norma ekonomi islam
Sumber dan norma ekonomi islamSumber dan norma ekonomi islam
Sumber dan norma ekonomi islam
 

Viewers also liked

Bab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
Bab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan SyariahBab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
Bab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
Diah Ayu Ningsih
 
Dasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi SyariahDasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi SyariahAbida Muttaqiena
 
Lembaga Keuangan Syariah
Lembaga Keuangan SyariahLembaga Keuangan Syariah
Lembaga Keuangan Syariah
University Islamic Kadiri
 
Madzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadr
Madzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadrMadzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadr
Madzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadr
arfa07
 
Pengenalan Kepada Ekonomi Islam
Pengenalan Kepada Ekonomi IslamPengenalan Kepada Ekonomi Islam
Pengenalan Kepada Ekonomi Islam
Mahyuddin Khalid
 

Viewers also liked (6)

Bab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
Bab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan SyariahBab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
Bab 2 Buku Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
 
Konsep Ekonomi Islam
Konsep Ekonomi IslamKonsep Ekonomi Islam
Konsep Ekonomi Islam
 
Dasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi SyariahDasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi Syariah
 
Lembaga Keuangan Syariah
Lembaga Keuangan SyariahLembaga Keuangan Syariah
Lembaga Keuangan Syariah
 
Madzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadr
Madzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadrMadzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadr
Madzhab ekonomi islam kontemporer baqr as-sadr
 
Pengenalan Kepada Ekonomi Islam
Pengenalan Kepada Ekonomi IslamPengenalan Kepada Ekonomi Islam
Pengenalan Kepada Ekonomi Islam
 

Similar to Bab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam

Materi 1 Mikro Islam UMB 2022.pptx
Materi 1 Mikro Islam  UMB 2022.pptxMateri 1 Mikro Islam  UMB 2022.pptx
Materi 1 Mikro Islam UMB 2022.pptx
OjaanX1
 
Sejarah pemikiran ekonomi islam
Sejarah pemikiran ekonomi islamSejarah pemikiran ekonomi islam
Sejarah pemikiran ekonomi islam
Nisa Ell
 
Resensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul Mannan
Resensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul MannanResensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul Mannan
Resensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul Mannan
Early Ridho Kismawadi
 
tugas DDE review materi.pptx
tugas DDE review materi.pptxtugas DDE review materi.pptx
tugas DDE review materi.pptx
AgusAsset
 
Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01
Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01
Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01Fitri Lely
 
1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam
1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam
1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islamMustofa Khoyalim
 
Makalah tentang
Makalah tentangMakalah tentang
Makalah tentang
Cenk Smart
 
Resume hukum dan kaidah ekis
Resume hukum dan kaidah ekis Resume hukum dan kaidah ekis
Resume hukum dan kaidah ekis
yunia mufattiro
 
PRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAM
PRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAMPRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAM
PRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAM
Namaku Merah
 
Ekonomi Islam - Dhea Budiman
Ekonomi Islam - Dhea BudimanEkonomi Islam - Dhea Budiman
Ekonomi Islam - Dhea Budiman
Dhea Budiman
 
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporerTokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
ari3s2482
 
Bribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariahBribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariah
Membangun city
 
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.docMAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
sholehudin5
 
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.docMAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
sholehudin5
 
Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.
Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.
Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.
muttaqinamafazah
 
Sistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatis
Sistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatisSistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatis
Sistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatis
An Nisbah
 
Periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
Periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umumPeriodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
Periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
Astria Rahmi
 
Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah
Eka Wibawa
 
Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)
Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)
Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)
PT. TERSERAH ANDA
 

Similar to Bab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam (20)

Materi 1 Mikro Islam UMB 2022.pptx
Materi 1 Mikro Islam  UMB 2022.pptxMateri 1 Mikro Islam  UMB 2022.pptx
Materi 1 Mikro Islam UMB 2022.pptx
 
Sejarah pemikiran ekonomi islam
Sejarah pemikiran ekonomi islamSejarah pemikiran ekonomi islam
Sejarah pemikiran ekonomi islam
 
Resensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul Mannan
Resensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul MannanResensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul Mannan
Resensi Islamic Economics, Theory and Practice, Prof. Muhammad Abdul Mannan
 
tugas DDE review materi.pptx
tugas DDE review materi.pptxtugas DDE review materi.pptx
tugas DDE review materi.pptx
 
Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01
Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01
Sistem ekonomi islam 131115090014-phpapp01
 
1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam
1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam
1 rma slm-396 konsep dasar ekonomi islam
 
Makalah tentang
Makalah tentangMakalah tentang
Makalah tentang
 
Resume hukum dan kaidah ekis
Resume hukum dan kaidah ekis Resume hukum dan kaidah ekis
Resume hukum dan kaidah ekis
 
PRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAM
PRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAMPRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAM
PRINSIP DAN PRAKTIK EKONOMI DALAM ISLAM
 
Ekonomi Islam - Dhea Budiman
Ekonomi Islam - Dhea BudimanEkonomi Islam - Dhea Budiman
Ekonomi Islam - Dhea Budiman
 
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporerTokoh dan pemikiran islam kontemporer
Tokoh dan pemikiran islam kontemporer
 
Bribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariahBribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariah
 
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.docMAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
 
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.docMAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
MAKALAH Perbedaan Ekonomi Islam dan Ekonomi Kontemporer2.doc
 
Makalah mikro islam
Makalah mikro islamMakalah mikro islam
Makalah mikro islam
 
Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.
Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.
Perbandingan sistem ekonomi islam, kapitalis dan sosialis.
 
Sistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatis
Sistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatisSistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatis
Sistem ekonomi islam dialetika antara thesis, antitesis dan plagiatis
 
Periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
Periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umumPeriodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
Periodisasi ekonomi islam dan ekonomi umum
 
Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah
 
Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)
Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)
Resume emi robist hidayat epi b(20140730106)
 

Recently uploaded

tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 

Recently uploaded (13)

tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 

Bab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam

  • 1. Kelompok : Yasya Rahmanda (20120420245) Anisa Zahra Yunita (20120420249) Diah Ayu Ningsih (20120420257)
  • 2. BAB 2 SISTEM EKONOMI ISLAM DAN ILMU EKONOMI ISLAM
  • 3. Islam sebagai Sistem Kehidupan • Ilmu ekonomi islam merupakan suatu kajian yang terikat dengan rambu-rambu metodologi ilmiah. • Sistem ekonomi islam merupakan bagian dari kehidupan seorang muslim dalam upayanya untuk mengimplementasikan ajaran islam khususnya aktivitas ekonomi
  • 4. Landasan Nilai Sistem Ekonomi Islam • Nilai dasar : 1. Hakikat kepemilikan 2. Keseimbangan dalam berbagai aspek kehidupan 3. Keadilan sesama manusia • Nilai Instrumental : 1. Kewajiban zakat 2. Larangan riba 3. Kerjasama ekonomi 4. Jaminan sosial 5. Peranan negara
  • 5. • Nilai filosofis : 1. Sistem ekonomi islam bersifat terikat nilai 2. Sistem ekonomi islam bersifat dinamik • Nilai normatif : 1. Landasan akidah 2. Landasan akhlak 3. Landasan syariah
  • 6. Bab 3 Sejarah pemikiran ekonomi islam 1. Perkembangan Pemikiran Ekonomi Islam Adam Smith dengan perumusan “The Wealth of Nations” yaitu menekankan kebebasan individu dan mekanisme pasar dalam mengatur aktivitas ekonomi tanpa diganggu kebijakan pemerintah. Pemikiran ekonomi islam kontemporer dikatagorikan dalam tiga mazhab : - Mazhab Baqir Ash-Shadr - Mazhab Mainstream - Mazhab Alternatif
  • 7. Mazhab Baqir Ash-Shadr • Dalam mempelajari ilmu ekonomi harus dilihat dari 2 aspek : - Positive economics - Phylosophy of economics • Terjadi perbedaan prinsip antara ilmu ekonomi dengan ideologi,sehingga tidak ditemukan titik tengahnya • Persoalan pokok yang dihadapi umat manusia di dunia adalah masalah distribusi kekayaan yang tidak merata,
  • 8. Mazhab Mainstream • Masalah ekonomi terletak pada persoalan kelangkaan sumber daya ekonomi dibandingkan dengan kebutuhan indonesia • Perbedaan antara ekonomi konvensional dengan ekonomi islam terletak pada mekanisme menyelesaikan masalah.
  • 9. Mazhab Alternatif • Ilmu ekonomi bukan hanya pandangan kapitalisme dan sosialisme tetapi juga melakukan kritik terhadap perkembangan wacana ekonomi Islam. • Ekonomi islam, suatu wacana yang masih bisa diperdebatkan kebenarannya karena merupakan suatu tafsiran manusia terhadap Al-Quran dan as- Sunnah • Muhammad Nejatullah Siddiqie, sejarah pemikiran ekonomi islam dalam 4 fase : 1. Fase I : 113 H – 450 H 2. Fase II : 450 H – 850 H 3. Fase III : 850 H – 1350 H 4.Fase IV : 1932 – Sekarang
  • 10. Pemikiran Ekonomi Islam Ibn Taymiah • Pemikirannya sangat sarat dengan nilai- nilai etika bisnis yang dilandasi oleh Al- Quran dan as-Sunnah.
  • 11. Pemikiran ekonomi Islam Prof.M.Abdul Mannan • Mengembangkan ekonomi islam berdasarkan Al-Quran, As-Sunnah, Ijma’, Ijtihad, Qiyas, Prinsip hukum lainnya • Langkah-langkah operasional mengembangkan ekonomi islam yaitu : 1. Menentukan Basic economics function 2. Menentukan beberapa prinsip dasar yang megatur langkah pertama 3. Mengidentifikasi metode operasional 4. Menentukan jumlah yang pasti akan kebutuhan barang dan jasa untuk mencapai tujuan 5. Melakukan evaluasi 6. Membandingkan implementasi kebijakan yang telah ditetapkan pada langkah dengan pencapaian yang diperoleh.
  • 12. Pemikiran ekonomi Islam menurut Umer Chapra • Memandang tiga prinsip dasar islam yaitu: – Tauhid – Khalifah – Adalah
  • 13. Sistem Ekonomi Kapitalisme Sistem Ekonomi Kapitalisme Pandangan hidup masyarakat barat = Ciri-cirinya : 1. Kebebasan memiliki harta secara perseorangan 2. Kebebasan ekonomi dan persaingan bebas 3. Potensi menimbulkan ketimpangan ekonomi
  • 14. Sistem Ekonomi Sosialisme Prinsip dasar sistem ekonomi sosialisme : - Kepemilikan harta dikuasai oleh negara - Setiap individu memiliki kesamaan kesempatan dalam melakukan aktivitas ekonomi - Adanya disiplin politik yang tegas dan keras
  • 15. Sistem Ekonomi Islam Prinsip dasar sistem ekonomi islam: • Individu memiliki kebebasan dalam berpendapat/membuat keputusan • Mengakui hak milik individu • Tiap individu pelaku ekonomi memiliki perbedaan potensi • Mendukung dan menggalakkan terwujudnya tatanan kesamaan sosial • Adanya jaminan sosial bagi tiap individu • Mencegah kemungkinan konsentrasi kekayaan pada sekelompok orang • Melarang praktik penimbunan kekayaan secara berlebihan • Tidak mentolelir praktik yang asosial.