SlideShare a Scribd company logo
APA MAKNA BEKERJA BAGI
ANDA????
Hampir di setiap sudut kehidupan kita menyaksikan begitu
banyak orang bekerja, mereka melakukan aktivitas, walau
demikian tidak semua aktivitas manusia dikategorikan
bekerja
Karena, dlm makna bekerja harus
terkandung 3 aspek yg musti terpenuhi:
1. Bahwa aktivitas yg dilakukan krn ada dorongan
tanggung jawab.
2. Kegiatan yg dilakukan tsb adl sesuatu yg
direncanakan dan karena kesengajaan.
3. Bahwa apa yg dilakukan itu dikarenakan krn
adanya suatu arah dan tujuan yang luhur yaitu
keinginan untuk mewujudkan agar dirinya
menjadi bagian dari masyarakat yang terbaik.
Bekerja adalah kewajiban sekaligus merupakan salah
satu identitas manusia guna meninggikan martabat
dirinya sebagai hamba Tuhan, dengan demikian
tampaklah bahwa bekerja dan kesadaran bekerja
mempunyai 2 dimensi yang berbeda
Kesadaran bekerja akan melahirkan suatu
improvement untuk meraih nilai yang lebih
bermakna dan ingin menunjukkan kemampuan diri
dg upaya yg sungguh" mengeluarkan seluruh aset
pikiran, kemampuan utk mengaktualisasikan dirinya
sbg hambaTuhan yg hrs menundukkan dunia dg
melakukan analisa perencanaan hidup yg baik dan
mampu menuangkan ide dlm karya prestasi.
PENTING……!!!
Visi Bekerja
Harus tertanam dlm keyakinan kita bahwa bekerja adalah
amanah Tuhan, shg hrs ada sikap mental bahwa :
1. Karena bekerja adalah amanah, maka kita hrs bekerja dg
kerinduan dan tujuan agar pekerjaan kita menghasilkan
tingkat hasil(performances) yg seoptimal mungkin.
2. Ada semacam kebahagiaan ketika melaksanakan
pekerjaan karena dg melaksanakan pekerjaan tsb berarti
kita telah melaksanakan perintah Tuhan
3. Tumbuh kreativitas utk mengembangkan, memperkaya
dan memperluas pekerjaan, dg demikian akan tumbuh
berbagai kegiatan dan tantangan yg berarti menunjukkan
bertambahnya amanahTuhan pd diri kita.
4. Ada semacam "malu hati" bila pekerjaan tdk kita
laksanakan dg baik krn berarti sebuah penghianatan thd
amanah Tuhan
Dengan cara pandang (visi) seperti tersebut
diatas maka setiap manusia adalah tipikal
pribadi yang terus meronta, gelisah dan
berpikir keras secara kesinambungan,
mencari terobosan, inovasi serta aktivitas yg
penuh arti, terus mengalir tak pernah lelah.

More Related Content

What's hot

Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriRona Binham
 
Presentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerjaPresentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerja
Prizky Sari
 
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesionalMeningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Rona Binham
 
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap PerusahaanKomitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Fisa Tiana
 
Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi
Joel mabes
 
Self awareness
Self awarenessSelf awareness
Self awareness
IsmoroRezaPrimaPutra
 
Ppt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi khPpt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi kh
KhoirKH
 
Dinamika Kelompok
Dinamika KelompokDinamika Kelompok
Dinamika Kelompok
Riinong
 
Logbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasiLogbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasi
Taufiq Hidayat
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
Pelatihan Membangun Teamwork
Pelatihan Membangun TeamworkPelatihan Membangun Teamwork
Pelatihan Membangun Teamwork
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Percaya diri
Percaya diri Percaya diri
Percaya diri
Rizqy Hamdan
 
Proposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - businessProposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - business
CyberSpace
 
Cara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility Leadership
Cara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility LeadershipCara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility Leadership
Cara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility Leadership
Kanaidi ken
 
Entrepreneur ppt
Entrepreneur pptEntrepreneur ppt
Entrepreneur ppt
Fariz Mido
 
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawanPoac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawanDodik Wijanarko
 
Character building
Character buildingCharacter building
Character building
W Diana Ratri M.Psi, Psikolog
 

What's hot (20)

Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diri
 
Presentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerjaPresentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerja
 
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesionalMeningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
 
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap PerusahaanKomitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
 
Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi
 
Ppt proposal
Ppt proposalPpt proposal
Ppt proposal
 
Self awareness
Self awarenessSelf awareness
Self awareness
 
Ppt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi khPpt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi kh
 
Jurnal lengkap
Jurnal lengkapJurnal lengkap
Jurnal lengkap
 
Dinamika Kelompok
Dinamika KelompokDinamika Kelompok
Dinamika Kelompok
 
Logbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasiLogbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasi
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
 
Pelatihan Membangun Teamwork
Pelatihan Membangun TeamworkPelatihan Membangun Teamwork
Pelatihan Membangun Teamwork
 
Percaya diri
Percaya diri Percaya diri
Percaya diri
 
Proposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - businessProposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - business
 
Cara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility Leadership
Cara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility LeadershipCara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility Leadership
Cara Menjadikan Perusahaan Agile _ Materi Agility Leadership
 
Ppt kewirausahaan
Ppt kewirausahaanPpt kewirausahaan
Ppt kewirausahaan
 
Entrepreneur ppt
Entrepreneur pptEntrepreneur ppt
Entrepreneur ppt
 
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawanPoac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawan
 
Character building
Character buildingCharacter building
Character building
 

Viewers also liked

Pertanyaan umum dalam wawancara
Pertanyaan umum dalam wawancaraPertanyaan umum dalam wawancara
Pertanyaan umum dalam wawancaraukimsukiman
 
Apa Tujuan Kamu Bekerja
Apa Tujuan Kamu BekerjaApa Tujuan Kamu Bekerja
Apa Tujuan Kamu Bekerja
Yucika Kalvari
 
Sombong
SombongSombong
Sombong
Helmon Chan
 
Orang2 beruntung
Orang2 beruntungOrang2 beruntung
Orang2 beruntung
Helmon Chan
 
Berjihad memeranggi ujub dan riya
Berjihad memeranggi ujub dan riyaBerjihad memeranggi ujub dan riya
Berjihad memeranggi ujub dan riya
Helmon Chan
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Helmon Chan
 
Kerja keras
Kerja kerasKerja keras
Kerja keras
Moh Imron Aja
 
Kiat kiat bersabar
Kiat kiat bersabarKiat kiat bersabar
Kiat kiat bersabar
Helmon Chan
 
Membangun kerjasama-tim
Membangun kerjasama-timMembangun kerjasama-tim
Membangun kerjasama-tim
Onna AsSanadie
 
Sabar ketika disakiti orang lain
Sabar ketika disakiti orang lainSabar ketika disakiti orang lain
Sabar ketika disakiti orang lain
Helmon Chan
 
Rizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukurRizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukur
Helmon Chan
 
Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia
Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia  Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia
Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia
Ber Bahrani
 
Puasa itu sehat
Puasa itu sehatPuasa itu sehat
Puasa itu sehat
Helmon Chan
 
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat BekerjaBekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Rusman R. Manik
 
BUILDING TEAMWORK
BUILDING TEAMWORKBUILDING TEAMWORK
BUILDING TEAMWORKAndra Satyo
 
Membangun Kerjasama yang hebat
Membangun Kerjasama yang hebatMembangun Kerjasama yang hebat
Membangun Kerjasama yang hebat
Dikri Purnama
 
Presentasi online entrepreneur pao salju
Presentasi online entrepreneur pao saljuPresentasi online entrepreneur pao salju
Presentasi online entrepreneur pao salju
Hendy De'Star
 

Viewers also liked (19)

Pertanyaan umum dalam wawancara
Pertanyaan umum dalam wawancaraPertanyaan umum dalam wawancara
Pertanyaan umum dalam wawancara
 
Apa Tujuan Kamu Bekerja
Apa Tujuan Kamu BekerjaApa Tujuan Kamu Bekerja
Apa Tujuan Kamu Bekerja
 
Sombong
SombongSombong
Sombong
 
Orang2 beruntung
Orang2 beruntungOrang2 beruntung
Orang2 beruntung
 
Berjihad memeranggi ujub dan riya
Berjihad memeranggi ujub dan riyaBerjihad memeranggi ujub dan riya
Berjihad memeranggi ujub dan riya
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
 
10 kiat agar dapat
10 kiat agar dapat10 kiat agar dapat
10 kiat agar dapat
 
Kerja keras
Kerja kerasKerja keras
Kerja keras
 
Kiat kiat bersabar
Kiat kiat bersabarKiat kiat bersabar
Kiat kiat bersabar
 
Membangun kerjasama-tim
Membangun kerjasama-timMembangun kerjasama-tim
Membangun kerjasama-tim
 
Sabar ketika disakiti orang lain
Sabar ketika disakiti orang lainSabar ketika disakiti orang lain
Sabar ketika disakiti orang lain
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
Rizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukurRizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukur
 
Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia
Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia  Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia
Kiat Mengelola Pikiran Untuk Bahagia
 
Puasa itu sehat
Puasa itu sehatPuasa itu sehat
Puasa itu sehat
 
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat BekerjaBekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
 
BUILDING TEAMWORK
BUILDING TEAMWORKBUILDING TEAMWORK
BUILDING TEAMWORK
 
Membangun Kerjasama yang hebat
Membangun Kerjasama yang hebatMembangun Kerjasama yang hebat
Membangun Kerjasama yang hebat
 
Presentasi online entrepreneur pao salju
Presentasi online entrepreneur pao saljuPresentasi online entrepreneur pao salju
Presentasi online entrepreneur pao salju
 

Similar to Apa makna bekerja bagi anda

Panggilan Karya.pptx
Panggilan Karya.pptxPanggilan Karya.pptx
Panggilan Karya.pptx
IrmawatiTarigan2
 
Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"
Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"
Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"
Kanaidi ken
 
Sense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCE
Sense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCESense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCE
Sense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCE
Kanaidi ken
 
Sense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork Building
Sense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork BuildingSense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork Building
Sense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork Building
Kanaidi ken
 
Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...
Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...
Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...
Kanaidi ken
 
KERJA KERAS.pptx
KERJA KERAS.pptxKERJA KERAS.pptx
KERJA KERAS.pptx
BagusNurAlif1
 
Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...
Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...
Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...
Kanaidi ken
 
Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...
Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...
Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...
Kanaidi ken
 
5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...
5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...
5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...
Kanaidi ken
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
HendroGunawan8
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
DharaniKassapa
 
Menerapkan Prinsip Profesional Kerja
Menerapkan Prinsip Profesional KerjaMenerapkan Prinsip Profesional Kerja
Menerapkan Prinsip Profesional KerjaLady Perry Pasaribu
 
Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...
Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...
Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...
ESQ Leadership Center
 
Drive.pdf
Drive.pdfDrive.pdf
Drive.pdf
AcaSupriatna1
 
pai 8.pptx
pai 8.pptxpai 8.pptx
pai 8.pptx
sahrulaskanin
 
Etos Kerja disarika dari Buku Etos Kerja
Etos Kerja disarika dari Buku Etos KerjaEtos Kerja disarika dari Buku Etos Kerja
Etos Kerja disarika dari Buku Etos Kerja
payrollyadika
 
Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)
Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)
Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)
Fkip Sda7
 
Konsep Kewirausahaan Islami
Konsep Kewirausahaan IslamiKonsep Kewirausahaan Islami
Konsep Kewirausahaan Islami
Fkip Sda7
 
Ppt ranti tio lina
Ppt ranti tio linaPpt ranti tio lina
Ppt ranti tio lina
adminhusna
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
Rifqotun Nada
 

Similar to Apa makna bekerja bagi anda (20)

Panggilan Karya.pptx
Panggilan Karya.pptxPanggilan Karya.pptx
Panggilan Karya.pptx
 
Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"
Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"
Sense of BELONGING & Etos KERJA _Training "CHARACTER BUILDING"
 
Sense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCE
Sense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCESense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCE
Sense of Belonging_ Materi SERVICE EXCELLENCE
 
Sense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork Building
Sense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork BuildingSense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork Building
Sense of Belonging & Etos Kerja _Materi Training TeamWork Building
 
Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...
Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...
Materi-2_"PELAYANAN PRIMA" di BP2GAKI Magelang (18 Sept 2017)_dlm rangka mewu...
 
KERJA KERAS.pptx
KERJA KERAS.pptxKERJA KERAS.pptx
KERJA KERAS.pptx
 
Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...
Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...
Show your spirit and intrinsic motivation_Materi Sharing Session dgn para Kar...
 
Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...
Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...
Show your spirit and intrinsic MOTIVATION_ Materi Training "SERVICE EXCELLENC...
 
5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...
5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...
5. Show your Spirit and Intrinsic Motivation_ Materi Training "SERVICE EXCELL...
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Menerapkan Prinsip Profesional Kerja
Menerapkan Prinsip Profesional KerjaMenerapkan Prinsip Profesional Kerja
Menerapkan Prinsip Profesional Kerja
 
Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...
Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...
Materi Training esq, training motivasi, Training kepemimpinan - Aditya 087888...
 
Drive.pdf
Drive.pdfDrive.pdf
Drive.pdf
 
pai 8.pptx
pai 8.pptxpai 8.pptx
pai 8.pptx
 
Etos Kerja disarika dari Buku Etos Kerja
Etos Kerja disarika dari Buku Etos KerjaEtos Kerja disarika dari Buku Etos Kerja
Etos Kerja disarika dari Buku Etos Kerja
 
Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)
Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)
Makalah Kewirausahaan Islami (Kelompok 1)
 
Konsep Kewirausahaan Islami
Konsep Kewirausahaan IslamiKonsep Kewirausahaan Islami
Konsep Kewirausahaan Islami
 
Ppt ranti tio lina
Ppt ranti tio linaPpt ranti tio lina
Ppt ranti tio lina
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 

Apa makna bekerja bagi anda

  • 1. APA MAKNA BEKERJA BAGI ANDA???? Hampir di setiap sudut kehidupan kita menyaksikan begitu banyak orang bekerja, mereka melakukan aktivitas, walau demikian tidak semua aktivitas manusia dikategorikan bekerja
  • 2. Karena, dlm makna bekerja harus terkandung 3 aspek yg musti terpenuhi: 1. Bahwa aktivitas yg dilakukan krn ada dorongan tanggung jawab. 2. Kegiatan yg dilakukan tsb adl sesuatu yg direncanakan dan karena kesengajaan. 3. Bahwa apa yg dilakukan itu dikarenakan krn adanya suatu arah dan tujuan yang luhur yaitu keinginan untuk mewujudkan agar dirinya menjadi bagian dari masyarakat yang terbaik.
  • 3. Bekerja adalah kewajiban sekaligus merupakan salah satu identitas manusia guna meninggikan martabat dirinya sebagai hamba Tuhan, dengan demikian tampaklah bahwa bekerja dan kesadaran bekerja mempunyai 2 dimensi yang berbeda Kesadaran bekerja akan melahirkan suatu improvement untuk meraih nilai yang lebih bermakna dan ingin menunjukkan kemampuan diri dg upaya yg sungguh" mengeluarkan seluruh aset pikiran, kemampuan utk mengaktualisasikan dirinya sbg hambaTuhan yg hrs menundukkan dunia dg melakukan analisa perencanaan hidup yg baik dan mampu menuangkan ide dlm karya prestasi.
  • 4. PENTING……!!! Visi Bekerja Harus tertanam dlm keyakinan kita bahwa bekerja adalah amanah Tuhan, shg hrs ada sikap mental bahwa : 1. Karena bekerja adalah amanah, maka kita hrs bekerja dg kerinduan dan tujuan agar pekerjaan kita menghasilkan tingkat hasil(performances) yg seoptimal mungkin. 2. Ada semacam kebahagiaan ketika melaksanakan pekerjaan karena dg melaksanakan pekerjaan tsb berarti kita telah melaksanakan perintah Tuhan 3. Tumbuh kreativitas utk mengembangkan, memperkaya dan memperluas pekerjaan, dg demikian akan tumbuh berbagai kegiatan dan tantangan yg berarti menunjukkan bertambahnya amanahTuhan pd diri kita. 4. Ada semacam "malu hati" bila pekerjaan tdk kita laksanakan dg baik krn berarti sebuah penghianatan thd amanah Tuhan
  • 5. Dengan cara pandang (visi) seperti tersebut diatas maka setiap manusia adalah tipikal pribadi yang terus meronta, gelisah dan berpikir keras secara kesinambungan, mencari terobosan, inovasi serta aktivitas yg penuh arti, terus mengalir tak pernah lelah.