SlideShare a Scribd company logo
ANALISIS KEBIJAKAN
PENDIDIKAN (1)

GLOBALISASI DAN
LIBERALISASI
DALAM PENDIDIKAN
AH. MANSUR, SE. M.Pd.I
DAYA SAING PENDIDIKAN
INDONESIA
World Competitiveness Year Book 1997-2007

• Menurut hasil survei dari tahun 1997 sampai
tahun 2007 tersebut, daya saing pendidikan
Indonesia pada tahun 1997 dari 49 negara
yang diteliti Indonesia berada di urutan 39.
• Tahun 1999, dari 47 negara yang disurvei
Indonesia berada pada urutan 46.
• Tahun 2002 dari 49 negara Indonesia berada
pada urutan 47 .
• Tahun 2007 dari 55 negara yang disurvei,
Indonesia menempati urutan ke 53
(dalam http://t4belajar.wordpress.com).
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
TIME
DIMENSION

LEVEL OF SOCIETY
MACRO
(SOCIETY)

Type 3

Type 5

(1) Normative
Change
(2) Administrative
Change

(1) Invention
Innovation
(2) Revolution

Type 2
LONG TERM

INTERMEDIATE
(GROUP)

Type 1

SHORT TERM

MICRO
(INDIVIDU)

Type 4

Type 6

Life – Cycle
Change

Organizational
Change

Socio Cultural
Evolution

(1) Attitute
Change
(2) Behavior
Change

Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013

(ZALTMAN, 1972)
Perubahan2 dalam Masyarakat:
1. Perubahan individu
2. Perubahan klpk
3. Perubahan budaya
4. Perubahan politik
5. Perubahan teknologi
6. Perubahan ekonomi
( Patrick G Boyle, 1981)
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
PERUBAHAN DALAM
PENDIDIKAN (= PERILAKU)
• PERUBAHAN PENDIDIKAN YANG TERJADI
PADA UNSUR PERILAKU MANUSIA, BAIK
PADA : ASPEK PENGETAHUAN, SIKAP,
MAUPUN KETRAMPILAN
• PERUBAHAN PERILAKU BERSIFAT MIKRO
DAN BERBASIS INDIVIDU
• TERJADI PADA TINGKAT INDIVIDU DAN
KELOMPOK YANG LEBIH BESAR YANG
MELINGKUNGI INDIVIDU TSB.
FAKTOR2 PERUBAHAN
RAMALAN PERUBAHAN
• Alvin Toefler (Anshori, 2000):
Ia meramalkan bahwa dalam
GLOBALISASI akan memunculkan
adanya perubahan yang luar biasa
akibat gelombang teknologi
komunikasi .
• Menurut dia, ada ancaman
GLOBALISASI yang harus disikapi.
Ravik Karsidi> Analisis Kbjkn
Pendidikan, 2010
PENGARUH GLOBALISASI
•

GLOBALISASI BISA MELEMAHKAN KEDAULATAN NASIONAL
DAN KOMUNITAS NASIONAL

•

DALAM GLOBALISASI, AKIBAT KURANGNYA DAYA SAING AKAN
BISA TERLIBAS OLEH KEKUATAN SUPERPOWER.

•

GLOBALISASI BISA MENGAKIBATKAN HILANGNYA IDENTITAS
KULTUR NASIONAL, SEDANGKAN KEMAMPUAN UNTUK
BERTAHAN TERGANTUNG AKSES PADA KEKUATAN
SUPERPOWER

•

BISA AKAN TERJADI.EKSPLOITASI TERHADAP NEGARA
KURANG BERKEMBANG

•

SEBENARNYA, GLOBALISASI JUGA MERUPAKAN PELUANG
MAJU BAGI SUATU NEGARA
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
DAMPAK POSITIF DAN
NEGATIF?
• ERA GLOBALISASI
MEMPERKENALKAN BUDAYA
GLOBAL (TERMASUK ICT) >>
BERDAMPAK POSITIF / NEGATIF
• KARENA ITU, PENGARUHNYA BISA
MENJADI ANCAMAN dan/atau
TANTANGAN BERMASYARAKAT,
BERBANGSA, DAN BERNEGARA >>
PERLU KEWASPADAAN (NASIONAL)
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
DAMPAK GLOBALISASI
1. MASUKNYA IDEOLOGI TRANS-NASIONAL BISA MENGGANGGU
/MENGUSIK ‘KETENTRAMAN HIDUP’ MASYARAKAT DI
NEGARA-NEGARA BERKEMBANG
2. DEMOKRATISASI, HAM DAN LIBERALISME BISA MENYUBURKAN
INDIVIDUALISVE YANG BERTENTANGAN DENGAN PRINSIPPRINSIP KEBERSAMAAN, KEKELUARGAAN DAN KEMAPANAN
SOSIAL-BUDAYA LOKAL
3. KETERGANTUNGAN NEGARA-NEGARA BERKEMBANG
TERHADAP NEGARA-NEGARA MAJU DALAM TEKNOLOGI,
MODAL DAN PASAR EKSPOR SEMAKIN BESAR
4. SERBUAN INFORMASI DAN MULTIMEDIA (TERMASUK INTERNET ) BISA
MERUSAK NILAI- NILAI SOSIAL-BUDAYA LOKAL DAN BISA TERJADI
WESTERNISASI
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
BAGAIMANA MENYIKAPI GLOBALISASI
1. MENCARI PELUANG UNTUK PEMANFATAN GLOBALISASI
BAGI PENINGKATAN KEMAJUAN, KEMAKMURAN DAN
KESEHJATRAAN BANGSA
2. MENINGKATKAN KUALITAS SDM DAN MEMBANGUN KARAKTER
BANGSA UNTUK MENGHADAPI TANTANGAN GLOBALISASI
DAN KEMAJUAN DUNIA
3. MENDORONG SEKTOR EKONOMI DAN SOSIAL BUDAYA UNTUK
PENINGKATAN DAYA SAING BANGSA
4. MEMBANGUN KEBANGGAAN BERBANGSA ATAS JATI
DIRI DAN BUDAYA INDONESIA SEBAGAI KARAKTER BANGSA.
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
WTO DAN GATS
1.

SEJAK 1995 INDONESIA TELAH MENJADI ANGGOTA WTO,
YAITU IKUT MERATIFIKASI SEMUA PERJANJIANPERJANJIAN PERDAGANGAN MULTILATERAL.

2.

2005 NEGARA-NEGARA ANGGOTA WTO MENANDATANGANI
GENERAL AGREEMENT ON TRADE IN SERVICES (GATS) YANG
MENGATUR LIBERALISASI PERDAGANGAN 12 SEKTOR JASA,
ANTARA LAIN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI,
PENDIDIKAN TINGGI DAN PENDIDIKAN SELAMA HAYAT,
SERTA JASA2 LAINNYA.

3.

GLOBALISASI DAN INTERNASIONALISASI SUATU
KENISCAYAAN.

Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
WTO DAN GATS
4.

INTERNASIONALISASI TIDAK MUNGKIN
DIHINDARI KARENA SEBAGAI BANGSA HARUS
IKUT AKTIF
( PEMBUKAAN UUD 1945… “ikut melaksanakan
ketertiban dunia yg berdasarkan kemerdekaan,
perdamaian abadi dan keadilan sosial…” )

5.

GLOBALISASI SEBENARNYA BERMAKSUD
MEMBUKA PELUANG BAGI NEGARA
BERKEMBANG UNTUK MENINGKATKAN
KESEJAHTERAANNYA MELALUI PERDAGANGAN
GLOBAL

6.

TAPI, ADA DAMPAK/PENGARUH LIBERALISASI
DLM PENDIDIKAN  (POSITIF /NEGATIF)
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
MENGAPA KITA PEDULI
LIBERALISASI PENDIDIKAN?
• GLOBALISASI MEMPERKENALKAN BUDAYA
ASING ( BUDAYA GLOBAL DAN LIBERALISASI
DAGANG )
>> BERDAMPAK BESAR POSITIF/ NEGATIF
• TERMASUK DI DALAMNYA> PENGARUH
PENDIDIKAN ASING, BISA MENJADI ANCAMAN
BAGI PENDIDIKAN NASIONAL
>> SHG PERLU PEDULI&WASPADA
• DALAM KENYATAANNYA AKIBAT GLOBALISASI
TERJADI INTERDEPENDENSI YANG TIDAK
SIMETRIS ANTARA NEGARA MAJU & NEGARA
BERKEMBANG.
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
MANIFESTASI GLOBALISASI PENDIDIKAN
• BERKEMBANG PASAR PENDIDIKAN TANPA
BATAS ( BORDERLESS EDUCATION
MARKET)
• SELAIN MOTIF FILANTROPIS JUGA PROFIT
• ADA CABANG SUATU LEMBAGA
PENDIDIKAN DI LN
• TERJADINYA WARALABA PENDIDIKAN
• PENDIDIKAN JARAK JAUH, DLL.
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
4 MODEL PENYEDIAAN JASA
PENDIDIKAN DALAM WTO
1. CROSS-BORDER SUPPLY > Menawarkan
kuliah2 melalui internet/online degree
2. CONSUMPTION ABROAD > Mhs belajar di
PT/sekolah luar negeri
3. COMERCIAL PRESENCE > Kerjasama
dengan pendidikan LN spt: partnership;
subsidiary; twinning; doble dengree, dll.
4. PRESENCE OF NATURAL PERSONS >
Pengajar asing mengajar di lembaga
pendidikan lokal. ( Sofian Effendi, 2007)
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
BEBERAPA PERSOALAN KITA

BELUM TERSOSIALISASIKAN BAHWA PENDIDIKAN SBG
BIDANG USAHA YANG TERBUKA BAGI PENANAMAN
MODAL ASING ( KEPRES NO. 77/ 2001)

MINDSET MASYARAKAT TENTANG PENDIDIKAN YANG
BERMUTU SEBAGAI PIRANTI FILTER TERHADAP pengaruh
BUDAYA ASING BELUM TERBENTUK DENGAN BAIK
BELUM SIAPNYA LEMBAGA PENDIDIKAN DAN
PERANGKATNYA (GURU, MANAJEMEN, KRKLM, METODE/
PBM) UNTUK MENYELENGGARAKAN SEKOLAH
BERTARAF INTERNASIONAL (ASING)
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
KONDISI NYATA SAAT INI

MINDSET MUTU PENDIDIKAN BELUM MERATA
DI KALANGAN PENDUDUK INDONESIA
MIND SET TENTANG MUTU PENDIDIKAN
INTERNASIONAL BELUM MERATA DI
KALANGAN LEMBAGA PENDIDIKAN
PELAYANAN PENDIDIKAN MASIH LEBIH
MENGUTAMAKAN KETERJANGKAUAN SAJA
DRPD MEMENTINGKAN MUTU
INVESTOR ASING LEBIH MEMPERHATIKAN PADA
KEUNTUNGAN SHG MEMUNGKINKANNYA TERJADI
INFILTRASI ASING LEBIH MUDAH
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
KEBIJAKAN

• PENINGKATAN STANDAR MUTU DAN DAYA SAING
PENDIDIKAN YG RELEVAN DGN KEBUTUHAN
MASYARAKAT
• PENINGKATAN MUTU GURU
• PENINGKATAN KINERJA MANAJEMEN PENDIDIKAN
• PENINGKATAN PENGHAYATAN & PENGAMALAN
NILAI-NILAI ( PANCASILA/AGAMA) SEBAGAI FILTER
SYSTEM TERHADAP PENGARUH LIBERALISASI
(NEGATIFNYA PENGARUH ASING).

Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
PERLU STANDAR MUTU PENDIDIKAN
UNTUK MELAKSANAKAN MUTU
PENDIDIKAN,
DIPERSYARATKAN ADANYA 2 HAL:
1. PENETAPAN STANDAR MUTU
PENDIDIKAN
2. EVALUASI/PENILAIAN/AUDIT
TERHADAP STANDAR MUTU
PENDIDIKAN
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
STRATEGI 1:
MENINGKATKAN STANDAR MUTU DAN DAYA SAING
LEMBAGA PENDIDIKAN YG RELEVAN DGN KEBUTUHAN
STRATEGI 2:
MENINGKATKAN MUTU GURU/USTADZ/ TENAGA PENDIDIK
DAN KINERJA MNJN PENDIDIKAN SERTA MENGUSAHAKAN
PENGAKUAN INTERNASIONAL HASIL PENDIDIKAN
STRATEGI 3:
MENINGKATKAN PENGHAYATAN DAN PENGAMALAN NILAINILAI DASAR (PANCASILA/AGAMA) SBG FILTER SYSTEM
THDP P’RUH LIBERALISASI & BUDAYA ASING

Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
KOMPONEN
STANDAR MUTU PENDIDIKAN NASIONAL
•
•
•
•
•
•
•
•

Standar Isi
Standar Proses
Standar Kompetensi lulusan
Standar Pendidik & Tenaga Kependidikan
Standar Sarana & Prasarana
Standar Pengelolaan
Standar Pembiayaan
Standar Penilaian Pendidikan
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
JAWABAN KEWASPADAAN THDP
LIBERALISASI TEKNOLOGI
INFORMASI&KOMUNIKASI
DALAM PENDIDIKAN
MENJAGA MUTU PENDIDIKAN KITA.

DENGAN SDM MENINGKAT, KITA
TIDAK AKAN TEROMBANG-AMBING
DAN TETAP BISA WASPADA
TERHADAP PENGARUH PENDIDIKAN
ICT (INTERNET)

Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
KOMPETENSI GURU DAN ICT
• MENGUBAH POLA HUBUNGAN GURUMURID, TEKNOLOGI INSTRUKSIONAL DAN
SISTEM PENDIDIKAN SECARA
KESELURUHAN
• DIDUKUNG OLEH KOMPETENSI GURU
YANG STANDAR. SALAH SATU DARI
KOMPETENSI = PEMILIKAN KEMAMPUAN/
PENGUASAAN ICT ( INTERNET ).
Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013

More Related Content

What's hot

Pengertian dan Tujuan Pendidikan Nasional
Pengertian dan Tujuan Pendidikan NasionalPengertian dan Tujuan Pendidikan Nasional
Pengertian dan Tujuan Pendidikan Nasional
Sekar Tani
 
Makalah pengertian pendidikan dan tujuannya
Makalah pengertian pendidikan dan tujuannyaMakalah pengertian pendidikan dan tujuannya
Makalah pengertian pendidikan dan tujuannyaMara Sutan Siregar
 
Dasar dan tujuan pendidikan nasional
Dasar dan tujuan pendidikan nasionalDasar dan tujuan pendidikan nasional
Dasar dan tujuan pendidikan nasional
nur azis hidayatulloh
 
Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...
Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...
Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...
Dadang DjokoKaryanto
 
Makalah ddk tujuan pendidikan
Makalah ddk tujuan pendidikanMakalah ddk tujuan pendidikan
Makalah ddk tujuan pendidikan
Arwinda Febri
 
Makalah pengantar pendidikan
Makalah pengantar pendidikanMakalah pengantar pendidikan
Makalah pengantar pendidikan
muhammad anshori
 
Tugas topik 5
Tugas topik 5Tugas topik 5
Tugas topik 5
Madumithawulan
 
Sebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di Australia
Sebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di AustraliaSebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di Australia
Sebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di Australia
Yogyakarta State University
 
Pengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikanPengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikan
Fauzi Din
 
Makalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.R
Makalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.RMakalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.R
Makalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.RHidayat Amin
 
SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
SISTEM PENDIDIKAN NASIONALSISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
Novi Kristanti
 
Landasan hukum pendidikan
Landasan hukum pendidikanLandasan hukum pendidikan
Landasan hukum pendidikan
Andina Aulia Rachma
 
Curriculum 1
Curriculum 1Curriculum 1
Curriculum 1
Amie Joan Juanis
 
Pengantar pendidikan
Pengantar pendidikanPengantar pendidikan
Pengantar pendidikan
Riezza Farhan
 
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
setyawatiDK
 
Makalah konsep pendidikan secara umum
Makalah   konsep pendidikan secara umumMakalah   konsep pendidikan secara umum
Makalah konsep pendidikan secara umum
AmriDhimasMaulana
 
Tugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempurTugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempur
Armansyah 141611039
 
Sistim pendidikan nasional
Sistim pendidikan nasionalSistim pendidikan nasional
Sistim pendidikan nasional
rinoarpa
 

What's hot (20)

Pengertian dan Tujuan Pendidikan Nasional
Pengertian dan Tujuan Pendidikan NasionalPengertian dan Tujuan Pendidikan Nasional
Pengertian dan Tujuan Pendidikan Nasional
 
Makalah pengertian pendidikan dan tujuannya
Makalah pengertian pendidikan dan tujuannyaMakalah pengertian pendidikan dan tujuannya
Makalah pengertian pendidikan dan tujuannya
 
Dasar dan tujuan pendidikan nasional
Dasar dan tujuan pendidikan nasionalDasar dan tujuan pendidikan nasional
Dasar dan tujuan pendidikan nasional
 
Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...
Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...
Reformasi pendidikan di Indonesia dalam konteks otonomi daerah; DADANG DJOKO ...
 
Makalah ddk tujuan pendidikan
Makalah ddk tujuan pendidikanMakalah ddk tujuan pendidikan
Makalah ddk tujuan pendidikan
 
Makalah pengantar pendidikan
Makalah pengantar pendidikanMakalah pengantar pendidikan
Makalah pengantar pendidikan
 
Tugas topik 5
Tugas topik 5Tugas topik 5
Tugas topik 5
 
Sebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di Australia
Sebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di AustraliaSebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di Australia
Sebuah Kajian Mengenai Pendidikan Kewarganegaraan di Australia
 
Pengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikanPengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikan
 
Makalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakterMakalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakter
 
Makalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.R
Makalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.RMakalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.R
Makalah pengantar ilmu pendidikan a/n MIKY BUSRA dan MUFTI BUNAYYA E.R
 
SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
SISTEM PENDIDIKAN NASIONALSISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
 
Landasan hukum pendidikan
Landasan hukum pendidikanLandasan hukum pendidikan
Landasan hukum pendidikan
 
Curriculum 1
Curriculum 1Curriculum 1
Curriculum 1
 
Pengantar pendidikan
Pengantar pendidikanPengantar pendidikan
Pengantar pendidikan
 
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
 
Makalah pendidikan di indonesia
Makalah pendidikan di  indonesiaMakalah pendidikan di  indonesia
Makalah pendidikan di indonesia
 
Makalah konsep pendidikan secara umum
Makalah   konsep pendidikan secara umumMakalah   konsep pendidikan secara umum
Makalah konsep pendidikan secara umum
 
Tugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempurTugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempur
 
Sistim pendidikan nasional
Sistim pendidikan nasionalSistim pendidikan nasional
Sistim pendidikan nasional
 

Viewers also liked

Kebijakan pendidikan nasional
Kebijakan pendidikan nasionalKebijakan pendidikan nasional
Kebijakan pendidikan nasional
Ahmad Mansur
 
Kebijakan Pendidikan
Kebijakan PendidikanKebijakan Pendidikan
Kebijakan Pendidikan
Abdau Qur'ani
 
Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)
Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)
Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)
sadirun
 
Sistem pendidikan nasional (makalah)
Sistem pendidikan nasional (makalah)Sistem pendidikan nasional (makalah)
Sistem pendidikan nasional (makalah)
Pujiati Puu
 
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusanMakalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusanvitalfrans
 
Pendidikan di finland
Pendidikan di finlandPendidikan di finland
Pendidikan di finland
Rika Afritasari
 
5. pendidikan
5. pendidikan5. pendidikan
5. pendidikan
fauzi piero
 
Buku buku pendidikan gavamedia
Buku buku pendidikan gavamediaBuku buku pendidikan gavamedia
Buku buku pendidikan gavamedia
Wongso Solo
 
Hand out perbandingan pendidikan ok
Hand out perbandingan pendidikan okHand out perbandingan pendidikan ok
Hand out perbandingan pendidikan okSunja Dewi
 
makalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikan
makalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikanmakalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikan
makalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikan
DIANTO IRAWAN
 
02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa
02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa
02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa
Hamida ID
 
138 analisis kebijakanpendidikanislam
138 analisis kebijakanpendidikanislam138 analisis kebijakanpendidikanislam
138 analisis kebijakanpendidikanislam
Prince Sugenk
 
Makalah pendidikan karakter
Makalah pendidikan karakterMakalah pendidikan karakter
Makalah pendidikan karakter
Operator Warnet Vast Raha
 
Desentralisasi Pendidikan Dasar dan Menengah
Desentralisasi Pendidikan Dasar dan MenengahDesentralisasi Pendidikan Dasar dan Menengah
Desentralisasi Pendidikan Dasar dan Menengah
Deddy Supriady Bratakusumah
 
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
Dadang DjokoKaryanto
 
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
risyanti ALENTA
 
Urusan pemerintahan bidang pendidikan
Urusan pemerintahan bidang pendidikanUrusan pemerintahan bidang pendidikan
Urusan pemerintahan bidang pendidikan
Edukasi Kinarya Insan Kreatif Indonesia (EKIKI)
 
Rencana Strategis Pendidikan Nasional
Rencana Strategis Pendidikan NasionalRencana Strategis Pendidikan Nasional
Rencana Strategis Pendidikan NasionalMuhamad Yogi
 
MakalaH Indonesia tanpa adanya pancasila
MakalaH Indonesia tanpa adanya pancasilaMakalaH Indonesia tanpa adanya pancasila
MakalaH Indonesia tanpa adanya pancasila
Aulia Pradina
 

Viewers also liked (20)

Kebijakan pendidikan nasional
Kebijakan pendidikan nasionalKebijakan pendidikan nasional
Kebijakan pendidikan nasional
 
Kebijakan Pendidikan
Kebijakan PendidikanKebijakan Pendidikan
Kebijakan Pendidikan
 
Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)
Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)
Kebijakan penilaian pendidikan di indonesia (edit pebr 2015)
 
Sistem pendidikan nasional (makalah)
Sistem pendidikan nasional (makalah)Sistem pendidikan nasional (makalah)
Sistem pendidikan nasional (makalah)
 
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusanMakalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
 
Pendidikan di finland
Pendidikan di finlandPendidikan di finland
Pendidikan di finland
 
5. pendidikan
5. pendidikan5. pendidikan
5. pendidikan
 
Buku buku pendidikan gavamedia
Buku buku pendidikan gavamediaBuku buku pendidikan gavamedia
Buku buku pendidikan gavamedia
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Hand out perbandingan pendidikan ok
Hand out perbandingan pendidikan okHand out perbandingan pendidikan ok
Hand out perbandingan pendidikan ok
 
makalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikan
makalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikanmakalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikan
makalah mengevaluasi kinerja kebijakan pendidikan
 
02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa
02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa
02_Pengaruh bahasa dalam pendidikan karakter bangsa
 
138 analisis kebijakanpendidikanislam
138 analisis kebijakanpendidikanislam138 analisis kebijakanpendidikanislam
138 analisis kebijakanpendidikanislam
 
Makalah pendidikan karakter
Makalah pendidikan karakterMakalah pendidikan karakter
Makalah pendidikan karakter
 
Desentralisasi Pendidikan Dasar dan Menengah
Desentralisasi Pendidikan Dasar dan MenengahDesentralisasi Pendidikan Dasar dan Menengah
Desentralisasi Pendidikan Dasar dan Menengah
 
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
 
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
 
Urusan pemerintahan bidang pendidikan
Urusan pemerintahan bidang pendidikanUrusan pemerintahan bidang pendidikan
Urusan pemerintahan bidang pendidikan
 
Rencana Strategis Pendidikan Nasional
Rencana Strategis Pendidikan NasionalRencana Strategis Pendidikan Nasional
Rencana Strategis Pendidikan Nasional
 
MakalaH Indonesia tanpa adanya pancasila
MakalaH Indonesia tanpa adanya pancasilaMakalaH Indonesia tanpa adanya pancasila
MakalaH Indonesia tanpa adanya pancasila
 

Similar to Analisis kebijakan pendidikan

ppt politik dan etika.pptx
ppt politik dan etika.pptxppt politik dan etika.pptx
ppt politik dan etika.pptx
ZizahWildan
 
pendidikan-inklusif2.ppt
pendidikan-inklusif2.pptpendidikan-inklusif2.ppt
pendidikan-inklusif2.ppt
rahmad habibullah
 
MERDEKA BELAJAR.pptx
MERDEKA BELAJAR.pptxMERDEKA BELAJAR.pptx
MERDEKA BELAJAR.pptx
endartam4tch
 
1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024 Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf
1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024  Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024  Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf
1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024 Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf
Ardhearixza Laricco
 
konsep pendidikan inklusi bagi anak-anak
konsep pendidikan inklusi bagi anak-anakkonsep pendidikan inklusi bagi anak-anak
konsep pendidikan inklusi bagi anak-anak
w2wchanel
 
Tik tugas 4
Tik tugas 4Tik tugas 4
Tik tugas 4
EmpuNisditya
 
Muqoddimah.pptx
Muqoddimah.pptxMuqoddimah.pptx
Muqoddimah.pptx
fachrisfachris
 
1792 1426574560
1792 14265745601792 1426574560
1792 1426574560
Hendra Cipta
 
DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIAL
DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIALDESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIAL
DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIAL
Vina Serevina
 
KURIKULUM EKSISTENSIAL
KURIKULUM EKSISTENSIALKURIKULUM EKSISTENSIAL
KURIKULUM EKSISTENSIAL
Ana Febrina Purwani
 
Sosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan MadinSosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan Madin
gueste58fab07
 
Sosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan MadinSosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan Madin
gueste58fab07
 
Pendidikan kewarganegaraan kuliah
Pendidikan kewarganegaraan kuliahPendidikan kewarganegaraan kuliah
Pendidikan kewarganegaraan kuliah
arka90
 
Kurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blogKurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blog
qomarudin456
 
Kurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blogKurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blog
qomarudin456
 
Kurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blogKurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blog
qomarudin456
 
Isu globalisasi pendidikan
Isu globalisasi pendidikanIsu globalisasi pendidikan
Isu globalisasi pendidikan
Muhammad Syahir
 
SOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptx
SOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptxSOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptx
SOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptx
ismail792469
 

Similar to Analisis kebijakan pendidikan (20)

ppt politik dan etika.pptx
ppt politik dan etika.pptxppt politik dan etika.pptx
ppt politik dan etika.pptx
 
pendidikan-inklusif2.ppt
pendidikan-inklusif2.pptpendidikan-inklusif2.ppt
pendidikan-inklusif2.ppt
 
MERDEKA BELAJAR.pptx
MERDEKA BELAJAR.pptxMERDEKA BELAJAR.pptx
MERDEKA BELAJAR.pptx
 
Pendidikan akhlak pada anak
Pendidikan akhlak pada anakPendidikan akhlak pada anak
Pendidikan akhlak pada anak
 
1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024 Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf
1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024  Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024  Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf
1 Kirim Dr Cicik 30 Maret 2024 Kepemimpinan MSM INCLUSIF_rev Dr. Cicik.pdf
 
konsep pendidikan inklusi bagi anak-anak
konsep pendidikan inklusi bagi anak-anakkonsep pendidikan inklusi bagi anak-anak
konsep pendidikan inklusi bagi anak-anak
 
Tik tugas 4
Tik tugas 4Tik tugas 4
Tik tugas 4
 
Muqoddimah.pptx
Muqoddimah.pptxMuqoddimah.pptx
Muqoddimah.pptx
 
1792 1426574560
1792 14265745601792 1426574560
1792 1426574560
 
DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIAL
DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIALDESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIAL
DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA: KURIKULUM EKSISTENSIAL
 
KURIKULUM EKSISTENSIAL
KURIKULUM EKSISTENSIALKURIKULUM EKSISTENSIAL
KURIKULUM EKSISTENSIAL
 
Sosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan MadinSosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan Madin
 
Sosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan MadinSosiologi Pendidikan Madin
Sosiologi Pendidikan Madin
 
Pendidikan kewarganegaraan kuliah
Pendidikan kewarganegaraan kuliahPendidikan kewarganegaraan kuliah
Pendidikan kewarganegaraan kuliah
 
Kurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blogKurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blog
 
Kurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blogKurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blog
 
Kurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blogKurikulum 2013 paud ke blog
Kurikulum 2013 paud ke blog
 
Isu globalisasi pendidikan
Isu globalisasi pendidikanIsu globalisasi pendidikan
Isu globalisasi pendidikan
 
Dsar Ilmu Pendidikan
Dsar Ilmu PendidikanDsar Ilmu Pendidikan
Dsar Ilmu Pendidikan
 
SOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptx
SOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptxSOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptx
SOSIALISASI PENDIDIKAN BAGI ANAK.pptx
 

Recently uploaded

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

Analisis kebijakan pendidikan

  • 1. ANALISIS KEBIJAKAN PENDIDIKAN (1) GLOBALISASI DAN LIBERALISASI DALAM PENDIDIKAN AH. MANSUR, SE. M.Pd.I
  • 2. DAYA SAING PENDIDIKAN INDONESIA World Competitiveness Year Book 1997-2007 • Menurut hasil survei dari tahun 1997 sampai tahun 2007 tersebut, daya saing pendidikan Indonesia pada tahun 1997 dari 49 negara yang diteliti Indonesia berada di urutan 39. • Tahun 1999, dari 47 negara yang disurvei Indonesia berada pada urutan 46. • Tahun 2002 dari 49 negara Indonesia berada pada urutan 47 . • Tahun 2007 dari 55 negara yang disurvei, Indonesia menempati urutan ke 53 (dalam http://t4belajar.wordpress.com). Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 3. TIME DIMENSION LEVEL OF SOCIETY MACRO (SOCIETY) Type 3 Type 5 (1) Normative Change (2) Administrative Change (1) Invention Innovation (2) Revolution Type 2 LONG TERM INTERMEDIATE (GROUP) Type 1 SHORT TERM MICRO (INDIVIDU) Type 4 Type 6 Life – Cycle Change Organizational Change Socio Cultural Evolution (1) Attitute Change (2) Behavior Change Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013 (ZALTMAN, 1972)
  • 4. Perubahan2 dalam Masyarakat: 1. Perubahan individu 2. Perubahan klpk 3. Perubahan budaya 4. Perubahan politik 5. Perubahan teknologi 6. Perubahan ekonomi ( Patrick G Boyle, 1981) Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 5. PERUBAHAN DALAM PENDIDIKAN (= PERILAKU) • PERUBAHAN PENDIDIKAN YANG TERJADI PADA UNSUR PERILAKU MANUSIA, BAIK PADA : ASPEK PENGETAHUAN, SIKAP, MAUPUN KETRAMPILAN • PERUBAHAN PERILAKU BERSIFAT MIKRO DAN BERBASIS INDIVIDU • TERJADI PADA TINGKAT INDIVIDU DAN KELOMPOK YANG LEBIH BESAR YANG MELINGKUNGI INDIVIDU TSB.
  • 7. RAMALAN PERUBAHAN • Alvin Toefler (Anshori, 2000): Ia meramalkan bahwa dalam GLOBALISASI akan memunculkan adanya perubahan yang luar biasa akibat gelombang teknologi komunikasi . • Menurut dia, ada ancaman GLOBALISASI yang harus disikapi. Ravik Karsidi> Analisis Kbjkn Pendidikan, 2010
  • 8. PENGARUH GLOBALISASI • GLOBALISASI BISA MELEMAHKAN KEDAULATAN NASIONAL DAN KOMUNITAS NASIONAL • DALAM GLOBALISASI, AKIBAT KURANGNYA DAYA SAING AKAN BISA TERLIBAS OLEH KEKUATAN SUPERPOWER. • GLOBALISASI BISA MENGAKIBATKAN HILANGNYA IDENTITAS KULTUR NASIONAL, SEDANGKAN KEMAMPUAN UNTUK BERTAHAN TERGANTUNG AKSES PADA KEKUATAN SUPERPOWER • BISA AKAN TERJADI.EKSPLOITASI TERHADAP NEGARA KURANG BERKEMBANG • SEBENARNYA, GLOBALISASI JUGA MERUPAKAN PELUANG MAJU BAGI SUATU NEGARA Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 9. DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF? • ERA GLOBALISASI MEMPERKENALKAN BUDAYA GLOBAL (TERMASUK ICT) >> BERDAMPAK POSITIF / NEGATIF • KARENA ITU, PENGARUHNYA BISA MENJADI ANCAMAN dan/atau TANTANGAN BERMASYARAKAT, BERBANGSA, DAN BERNEGARA >> PERLU KEWASPADAAN (NASIONAL) Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 10. DAMPAK GLOBALISASI 1. MASUKNYA IDEOLOGI TRANS-NASIONAL BISA MENGGANGGU /MENGUSIK ‘KETENTRAMAN HIDUP’ MASYARAKAT DI NEGARA-NEGARA BERKEMBANG 2. DEMOKRATISASI, HAM DAN LIBERALISME BISA MENYUBURKAN INDIVIDUALISVE YANG BERTENTANGAN DENGAN PRINSIPPRINSIP KEBERSAMAAN, KEKELUARGAAN DAN KEMAPANAN SOSIAL-BUDAYA LOKAL 3. KETERGANTUNGAN NEGARA-NEGARA BERKEMBANG TERHADAP NEGARA-NEGARA MAJU DALAM TEKNOLOGI, MODAL DAN PASAR EKSPOR SEMAKIN BESAR 4. SERBUAN INFORMASI DAN MULTIMEDIA (TERMASUK INTERNET ) BISA MERUSAK NILAI- NILAI SOSIAL-BUDAYA LOKAL DAN BISA TERJADI WESTERNISASI Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 11. BAGAIMANA MENYIKAPI GLOBALISASI 1. MENCARI PELUANG UNTUK PEMANFATAN GLOBALISASI BAGI PENINGKATAN KEMAJUAN, KEMAKMURAN DAN KESEHJATRAAN BANGSA 2. MENINGKATKAN KUALITAS SDM DAN MEMBANGUN KARAKTER BANGSA UNTUK MENGHADAPI TANTANGAN GLOBALISASI DAN KEMAJUAN DUNIA 3. MENDORONG SEKTOR EKONOMI DAN SOSIAL BUDAYA UNTUK PENINGKATAN DAYA SAING BANGSA 4. MEMBANGUN KEBANGGAAN BERBANGSA ATAS JATI DIRI DAN BUDAYA INDONESIA SEBAGAI KARAKTER BANGSA. Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 12. WTO DAN GATS 1. SEJAK 1995 INDONESIA TELAH MENJADI ANGGOTA WTO, YAITU IKUT MERATIFIKASI SEMUA PERJANJIANPERJANJIAN PERDAGANGAN MULTILATERAL. 2. 2005 NEGARA-NEGARA ANGGOTA WTO MENANDATANGANI GENERAL AGREEMENT ON TRADE IN SERVICES (GATS) YANG MENGATUR LIBERALISASI PERDAGANGAN 12 SEKTOR JASA, ANTARA LAIN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI, PENDIDIKAN TINGGI DAN PENDIDIKAN SELAMA HAYAT, SERTA JASA2 LAINNYA. 3. GLOBALISASI DAN INTERNASIONALISASI SUATU KENISCAYAAN. Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 13. WTO DAN GATS 4. INTERNASIONALISASI TIDAK MUNGKIN DIHINDARI KARENA SEBAGAI BANGSA HARUS IKUT AKTIF ( PEMBUKAAN UUD 1945… “ikut melaksanakan ketertiban dunia yg berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial…” ) 5. GLOBALISASI SEBENARNYA BERMAKSUD MEMBUKA PELUANG BAGI NEGARA BERKEMBANG UNTUK MENINGKATKAN KESEJAHTERAANNYA MELALUI PERDAGANGAN GLOBAL 6. TAPI, ADA DAMPAK/PENGARUH LIBERALISASI DLM PENDIDIKAN  (POSITIF /NEGATIF) Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 14. MENGAPA KITA PEDULI LIBERALISASI PENDIDIKAN? • GLOBALISASI MEMPERKENALKAN BUDAYA ASING ( BUDAYA GLOBAL DAN LIBERALISASI DAGANG ) >> BERDAMPAK BESAR POSITIF/ NEGATIF • TERMASUK DI DALAMNYA> PENGARUH PENDIDIKAN ASING, BISA MENJADI ANCAMAN BAGI PENDIDIKAN NASIONAL >> SHG PERLU PEDULI&WASPADA • DALAM KENYATAANNYA AKIBAT GLOBALISASI TERJADI INTERDEPENDENSI YANG TIDAK SIMETRIS ANTARA NEGARA MAJU & NEGARA BERKEMBANG. Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 15. MANIFESTASI GLOBALISASI PENDIDIKAN • BERKEMBANG PASAR PENDIDIKAN TANPA BATAS ( BORDERLESS EDUCATION MARKET) • SELAIN MOTIF FILANTROPIS JUGA PROFIT • ADA CABANG SUATU LEMBAGA PENDIDIKAN DI LN • TERJADINYA WARALABA PENDIDIKAN • PENDIDIKAN JARAK JAUH, DLL. Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 16. 4 MODEL PENYEDIAAN JASA PENDIDIKAN DALAM WTO 1. CROSS-BORDER SUPPLY > Menawarkan kuliah2 melalui internet/online degree 2. CONSUMPTION ABROAD > Mhs belajar di PT/sekolah luar negeri 3. COMERCIAL PRESENCE > Kerjasama dengan pendidikan LN spt: partnership; subsidiary; twinning; doble dengree, dll. 4. PRESENCE OF NATURAL PERSONS > Pengajar asing mengajar di lembaga pendidikan lokal. ( Sofian Effendi, 2007) Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 17. BEBERAPA PERSOALAN KITA BELUM TERSOSIALISASIKAN BAHWA PENDIDIKAN SBG BIDANG USAHA YANG TERBUKA BAGI PENANAMAN MODAL ASING ( KEPRES NO. 77/ 2001) MINDSET MASYARAKAT TENTANG PENDIDIKAN YANG BERMUTU SEBAGAI PIRANTI FILTER TERHADAP pengaruh BUDAYA ASING BELUM TERBENTUK DENGAN BAIK BELUM SIAPNYA LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PERANGKATNYA (GURU, MANAJEMEN, KRKLM, METODE/ PBM) UNTUK MENYELENGGARAKAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (ASING) Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 18. KONDISI NYATA SAAT INI MINDSET MUTU PENDIDIKAN BELUM MERATA DI KALANGAN PENDUDUK INDONESIA MIND SET TENTANG MUTU PENDIDIKAN INTERNASIONAL BELUM MERATA DI KALANGAN LEMBAGA PENDIDIKAN PELAYANAN PENDIDIKAN MASIH LEBIH MENGUTAMAKAN KETERJANGKAUAN SAJA DRPD MEMENTINGKAN MUTU INVESTOR ASING LEBIH MEMPERHATIKAN PADA KEUNTUNGAN SHG MEMUNGKINKANNYA TERJADI INFILTRASI ASING LEBIH MUDAH Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 19. KEBIJAKAN • PENINGKATAN STANDAR MUTU DAN DAYA SAING PENDIDIKAN YG RELEVAN DGN KEBUTUHAN MASYARAKAT • PENINGKATAN MUTU GURU • PENINGKATAN KINERJA MANAJEMEN PENDIDIKAN • PENINGKATAN PENGHAYATAN & PENGAMALAN NILAI-NILAI ( PANCASILA/AGAMA) SEBAGAI FILTER SYSTEM TERHADAP PENGARUH LIBERALISASI (NEGATIFNYA PENGARUH ASING). Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 20. PERLU STANDAR MUTU PENDIDIKAN UNTUK MELAKSANAKAN MUTU PENDIDIKAN, DIPERSYARATKAN ADANYA 2 HAL: 1. PENETAPAN STANDAR MUTU PENDIDIKAN 2. EVALUASI/PENILAIAN/AUDIT TERHADAP STANDAR MUTU PENDIDIKAN Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 21. STRATEGI 1: MENINGKATKAN STANDAR MUTU DAN DAYA SAING LEMBAGA PENDIDIKAN YG RELEVAN DGN KEBUTUHAN STRATEGI 2: MENINGKATKAN MUTU GURU/USTADZ/ TENAGA PENDIDIK DAN KINERJA MNJN PENDIDIKAN SERTA MENGUSAHAKAN PENGAKUAN INTERNASIONAL HASIL PENDIDIKAN STRATEGI 3: MENINGKATKAN PENGHAYATAN DAN PENGAMALAN NILAINILAI DASAR (PANCASILA/AGAMA) SBG FILTER SYSTEM THDP P’RUH LIBERALISASI & BUDAYA ASING Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 22. KOMPONEN STANDAR MUTU PENDIDIKAN NASIONAL • • • • • • • • Standar Isi Standar Proses Standar Kompetensi lulusan Standar Pendidik & Tenaga Kependidikan Standar Sarana & Prasarana Standar Pengelolaan Standar Pembiayaan Standar Penilaian Pendidikan Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 23. JAWABAN KEWASPADAAN THDP LIBERALISASI TEKNOLOGI INFORMASI&KOMUNIKASI DALAM PENDIDIKAN MENJAGA MUTU PENDIDIKAN KITA. DENGAN SDM MENINGKAT, KITA TIDAK AKAN TEROMBANG-AMBING DAN TETAP BISA WASPADA TERHADAP PENGARUH PENDIDIKAN ICT (INTERNET) Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013
  • 24. KOMPETENSI GURU DAN ICT • MENGUBAH POLA HUBUNGAN GURUMURID, TEKNOLOGI INSTRUKSIONAL DAN SISTEM PENDIDIKAN SECARA KESELURUHAN • DIDUKUNG OLEH KOMPETENSI GURU YANG STANDAR. SALAH SATU DARI KOMPETENSI = PEMILIKAN KEMAMPUAN/ PENGUASAAN ICT ( INTERNET ). Sekolah Tinggi Agama Islam AlAzhaar Lubuklinggau 2013