Bab 5 membahas pengumpulan dan analisis data yang diperlukan untuk membangun model simulasi. Terdapat panduan lengkap untuk mengidentifikasi sumber data, mengumpulkan data struktural, operasional dan numerik, membuat asumsi bila diperlukan, serta melakukan analisis statistik untuk memilih distribusi probabilitas yang tepat mewakili data.