SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
DAFTAR PERTANYAAN
SURVEIOR UNTUK BAB I DAN II
BAB I
Perencanaan Puskesmas (1.1)
 Jenis-jenis pelayanan apa saja yang ada di Puskesmas
ini ?
 Apa yang menjadi dasar menentukan/memprioritaskan
jenis-jenis pelayanan yang disediakan ?
Jawaban Yang Diharapkan:
Dasar kami menentukan jenis-jenis pelayanan adalah
analisis kebutuhan masyarakat, dengan
memperhatikan data demografi, data penyakit, data
epidemiologi, dan masukan dari masyarakat yang kami
peroleh melalui survey masyarakat desa, musyawarah
masyarakat desa, musrenbang, dan survey-survei lain
yang kami lakukan, misalnya survey kebutuhan
pelanggan, survey sasaran, focus group discussion
 Bagaiman puskesmas melakukan
sosialisasi/pemberian informasi
kepada masyarakat tentang jenis-
jenis pelayanan yang disediakan
 Apakah sudah dilakukan evaluasi
terhadap penyampaian informasi
kepada masyarakat dan bagaimana
tindak lanjutnya
 Bagaimana proses perencanaan di
Puskesmas ini
Jawaban Yang Diharapkan:
Perencanaan puskesmas terdiri dari
perencanaan lima tahunan, RUK, dan
RPK. Kami membentuk tim PTP untuk
menyusun perencanaan puskesmas.
Perencanaan puskesmas kami susun
berdasar rencana strategis Dinas
Kesehatan Kabupaten/Kota, visi, misi,
tupoksi, dan tata nilai yang kami
 Bagaimana puskesmas melakukan analisis kebutuhan
masyarakat
Jawaban Yang Diharapkan:
Analisisi kebutuhan masyarakat dilakukan oleh tim PTP
pada bulan Januari, dengan memperhatikan data
demografi, data penyakit, data epidemiologi, dan
masukan dari masyarakat yang kami peroleh melalui
survey masyarakat desa, musyawarah masyarakat desa,
musrenbang, dan survey-survei lain yang kami lakukan,
misalnya survey kebutuhan pelanggan, survey sasaran,
focus group discussion bersama dengan tokoh
masyarakat, masukan dari lintas sector, dan survey
kepuasan. Hasil analisis ini kami lokakaryakan pada
bulan awal bulan Februari sebagai dasar bagi setiap
penanggung jawab/coordinator UKM dan penanggung
 Upaya-upaya apa saja yang saudara
lakuan untuk menjalin komunikasi
dengan masyarakat
 Siapa saja yang terlibat dalam proses
penyusunan perencanaan puskesmas
 Bagaimana saudara menyelaraskan
perencanaan yang saudara susun
dengan visi, misi, tupoksi, tata nilai
 Bagaimana saudara menyelaraskan
perencanaan puskesmas dengan
renstra dinas kesehatan
Bagaimana cara-cara monitoring
dalam penyelenggaraan
pelayanan di puskesmas baik
UKM maupun UKP. Indikator-
indikator apa saja yang digunakan
?
Pernahkan dilakukan review dan
revisi terhadap rencana yang
disusun
Akses (1.2)
 Bagaimana koordinasi dan komunikasi dilakukan
di Puskesmas ?
 Bagaimana saudara menyepakati jadual
pelaksanaan kegiatan baik UKM maupun UKP
 Upaya-upaya apa saja yang saudara lakukan
untuk menerima keluhan dan umpan balik dari
masyarakat
 Apakah sudah dilakukan anlisis, dan bagaimana
hasil serta tindak lanjutnya
 Apakah sudah dilakukan evaluasi akses
masyarakat terhadap pelayanan/informasi,
Evaluasi (1.3)
 Bagaimana proses penilaian kinerja dilakukan di
puskesmas ini
Jawaban Yang Diharapkan:
Penilaian kinerja kami lakukan baik tiap bulan,
tribulan, semester, dan tahunan dengan
menggunakan indikator-indikator kinerja yang
meliputi indicator kinerja manajerial, indiaktor
kinejra UKM, dan indicator kinerja UKP
sebagaimana sudah kami tetapkan dalam surat
keputusan tentang indicator kinerja dan profil
indicator masing-masing
 Bagaimana hasilnya, dan bagaimana tindak
lanjutnya
BAB II
Tata Kelola Sarana Puskesmas (2.1)
 Apakah puskesmas mempunyai ijin
operasional
 Bagaimana puskesmas mengupayakan
penataan ruangan agar memenuhi
kebutuhan pelayanan ?
 Bagaimana puskesmas mengakomodasi
pengguna yang memerlukan kebutuhan
khusus, misalnya usia lanjut, anak-anak,
dan orang dengan difable, maupun kendala
bahasa/budaya?
 Bagaimana proses pemeliharaan sarana
dan prasarana puskesmas, adakah
penanggung jawabnya, adakah jadual
pemeliharaannya, bagaimana
pelaksanaan, dan bagaimana monitoring
dan tindak lanjutnya
 Bagaimana puskesmas mengupayakan
ketersediaan peralatan baik medis dan
non medis
 Bagaimana pemeliharaan peralatan
medis maupun non medis dilakukan di
puskesmas
 Bagaimana kalibrasi peralatan di
puskesmas
Jawaban:
Ini daftar peralatan yang perlu
dikalibrasi, ini jadual rencana kalibrasi,
dan ini bukti-buktinya
 Adakah peralatan yang memerlukan
ijin
Jawaban:
Ini daftar peralatan yang memerlukan
Ketenagaan Puskesmas (2.2)
 Apakah kepala puskesmas adalah tenaga
kesehatan, apa persyaratannya, dan
bagaimana pemenuhannya
 Apakah sudah dilakukan analisis kebutuhan
tenaga ? adakah pola ketenagaan, dan
apakah sudah dilakukan analisis dan
pemetaan kompetensi, dan bagaimana
tindak lanjutnya
Jawaban Yang Diharapkan:
Kami sudah melakukan analisis kebutuhan
tenaga, ini hasilnya dalam bentuk pola
Kegiatan Pengelolaan Puskesmas (2.3)
 Adakah struktur organisasi puskesmas
 Apakah pernah dilakukan review, dan bagaimana
tindak lanjutnya
 Bagaimana alur komunikasi dan koordinasi
dilakukan di puskesmas ini
 Adakah uraian tugas ? Bagaimaan saudara
melakukan sosialisasi uraian tugas ? Bagaimana
saudara memonitor dan mengevaluasi
pelaksanaan uraian tugas ?
 Apakah dilakukan orientasi bagi karyawan baru ?
Bagaimana prosesnya ? Adakah kerangka
acuannya dan bagaimana bukti pelaksanaannya
 Upaya apa saja yang dilakukan untuk
meningkatkan kompetensi ? bagaimana
peluang untuk meningkatkan kompetensi di
Puskesmas ini ? Bagaimana karyawan
mendapatkan informasi tentang adanya
kesempatan untuk meningkatkan
kompetensi ?
 Apa visi, misi, tujuan dan tata nilai yang
berlaku di puskesmas ini (kalau sudah
dipaparkan dalam presentasi, tidak perlu
ditanyakan lagi, kecuali untuk cross chek
apakah sosialisasi sudah dilakukan)
 Apakah visi, misi, tujuan dan tata nilai pernah
direview, bagaimana mekanismenya, dan
bagaimana hasilnya ?
 Bagaimana melakukan monitoring kinerja
puskesmas
 Bagaimana melakukan monitoring
akuntabilitas para penanggung jawab dan
pelaksana ?
 Bagaimana para penanggung jawab
memperoleh umpan balik dari pelaksana ?
 Bagaimana koordinasi dan komunikasi lintas
program (komunikasi dan koordinasi internal)
 Apakah peran masing-masing lintas
program dan lintas sector pada kegiatan
puskesmas sudah diidentifikasi.
 Apakah sudah dilakukan evaluasi terhadap
peran mereka masing-masing dan
bagaimana hasil dan tindak lanjutnya
 Apakah sudah dilakukan kajian dampak
pelayanan puskesmas terhadap lingkungan,
apakah register risiko baik risiko yang terkait
dengan kondisi fasilitas, penyelenggaraan
UKM, maupun UKP sudah disusun ?
 Pernahkah terjadi kejadian tidak diharapkan
 Apakah sudah dilakukan identifikasi jaringan dan
jejaring puskesmas ? Bagaimana proses pembinaan
dan bagaimana tindak lanjut dan evaluasinya ?
 Bagaimana keterlibatan para penanggung
jawab/coordinator dalam pengelolaan keuangan
puskesmas ?
 Bagaimana proses pengelolaan keuangan di
puskesmas ini, adakah penanggung jawabnya…..dst
 Apakah dilakukan identifikasi data dan informasi
yang harus disediakan ? Bagaimana proses
pengelolaan data dan informasi di puskesmas ini
(tanyakan mulai dari pengumpulan, penyimpanan,
pencarian kembali, distribusi dan pemanfaatan)
Hak dan kewajiban pengguna
(2.4)
 Apa saja hak dan kewajiban pelanggan
puskesmas? Referensi apa yang
digunakan ? Bagaimana sosialisasinya
?
 Bagaimana upaya untuk memenuhi
hak-hak pelanggan ?
 Adakah peraturan internal, dan
bagaimana proses penyusunannya ?
Kontrak Pihak Ketiga (2.5)
 Adakah kontrak dengan pihak ketiga
? Apakah dalam dokumen kontrak
jelas ukuran kinerja pihak ketiga ?
Bagaimana monitoring dan evaluasi
kinerja pihak ketiga, mana hasilnya,
dan apa tindak lanjutnya.

More Related Content

What's hot

Sistem informasi bencana
Sistem informasi bencanaSistem informasi bencana
Sistem informasi bencanaJoni Iswanto
 
Konsep Dasar Kesehatan Masyarakat
Konsep Dasar Kesehatan MasyarakatKonsep Dasar Kesehatan Masyarakat
Konsep Dasar Kesehatan MasyarakatFransiska Oktafiani
 
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docxTINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docxyulizadewi1
 
Anamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimester
Anamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimesterAnamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimester
Anamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimesterOperator Warnet Vast Raha
 
12. contoh kuesioner smd
12. contoh kuesioner smd12. contoh kuesioner smd
12. contoh kuesioner smdMhd ansyari
 
Standarisasi mutu pelayanan kebidanan
Standarisasi mutu pelayanan kebidananStandarisasi mutu pelayanan kebidanan
Standarisasi mutu pelayanan kebidananBayu Fijrie
 
ATP WTP
ATP WTPATP WTP
ATP WTPHrdnt
 
PETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptx
PETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptxPETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptx
PETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptxMasDianSaputra
 
Konsep kesehatan perkotaan
Konsep kesehatan perkotaanKonsep kesehatan perkotaan
Konsep kesehatan perkotaanJoni Iswanto
 
Metodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.ppt
Metodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.pptMetodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.ppt
Metodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.pptTriEvelina1
 
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxPPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxZiaUlfa
 
Implementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi Barat
Implementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi BaratImplementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi Barat
Implementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi BaratMuh Saleh
 
Format Informed Consent.docx
Format Informed Consent.docxFormat Informed Consent.docx
Format Informed Consent.docxssuserfb79a3
 
Laporan hasil penyuluhan PHBS Sekolah
Laporan hasil penyuluhan PHBS SekolahLaporan hasil penyuluhan PHBS Sekolah
Laporan hasil penyuluhan PHBS SekolahPutri Rimba
 

What's hot (20)

Sistem informasi bencana
Sistem informasi bencanaSistem informasi bencana
Sistem informasi bencana
 
BUKU KIA.pdf
BUKU KIA.pdfBUKU KIA.pdf
BUKU KIA.pdf
 
BAB II UKM.docx
BAB II UKM.docxBAB II UKM.docx
BAB II UKM.docx
 
RTL.pptx
RTL.pptxRTL.pptx
RTL.pptx
 
Soal kasus klb
Soal kasus klbSoal kasus klb
Soal kasus klb
 
Konsep Dasar Kesehatan Masyarakat
Konsep Dasar Kesehatan MasyarakatKonsep Dasar Kesehatan Masyarakat
Konsep Dasar Kesehatan Masyarakat
 
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docxTINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
 
Anamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimester
Anamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimesterAnamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimester
Anamnesa pada kunjungan awal ibu hamil trimester
 
12. contoh kuesioner smd
12. contoh kuesioner smd12. contoh kuesioner smd
12. contoh kuesioner smd
 
Standarisasi mutu pelayanan kebidanan
Standarisasi mutu pelayanan kebidananStandarisasi mutu pelayanan kebidanan
Standarisasi mutu pelayanan kebidanan
 
ATP WTP
ATP WTPATP WTP
ATP WTP
 
PETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptx
PETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptxPETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptx
PETUNJUK-VALIDASI DATA ASPAK_Hendrik.pptx
 
Konsep kesehatan perkotaan
Konsep kesehatan perkotaanKonsep kesehatan perkotaan
Konsep kesehatan perkotaan
 
Metodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.ppt
Metodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.pptMetodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.ppt
Metodologi-Penelitian-Keperawatan-pertemuan-2.ppt
 
(2). konsep keperawatan komunitas
(2). konsep keperawatan komunitas(2). konsep keperawatan komunitas
(2). konsep keperawatan komunitas
 
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxPPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
 
Implementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi Barat
Implementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi BaratImplementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi Barat
Implementasi upaya Penurunan Kasus Kematian ibu dan bayi di Sulawesi Barat
 
Format Informed Consent.docx
Format Informed Consent.docxFormat Informed Consent.docx
Format Informed Consent.docx
 
Laporan hasil penyuluhan PHBS Sekolah
Laporan hasil penyuluhan PHBS SekolahLaporan hasil penyuluhan PHBS Sekolah
Laporan hasil penyuluhan PHBS Sekolah
 
Adaptasi orang tua
Adaptasi orang tuaAdaptasi orang tua
Adaptasi orang tua
 

Similar to SURVEI PUSKESMAS

1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docxherusiswanto25
 
PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)
PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)
PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)IndiSusanti
 
Standar akreditasi bab 1
Standar akreditasi bab 1Standar akreditasi bab 1
Standar akreditasi bab 1TantiOktriani
 
2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi ns2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi nsFaridaAryani9
 
2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi ns2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi nsBidangTFBBPKCiloto
 
Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4  monitoring dan evaluasiModul 3 kb 4  monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasipjj_kemenkes
 
2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen
2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen
2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admenTelly Verawati
 
Bab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktpBab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktpFaridaAryani9
 
STANDAR AKREDITASI FKTP BAB IX
STANDAR AKREDITASI FKTP BAB IXSTANDAR AKREDITASI FKTP BAB IX
STANDAR AKREDITASI FKTP BAB IXFaridaAryani9
 
Bab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktpBab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktpFaridaAryani9
 
BAB IX standar akreditasi FKTP
BAB IX standar akreditasi FKTPBAB IX standar akreditasi FKTP
BAB IX standar akreditasi FKTPFaridaAryani9
 
Modul 3 kb 3 pelaksanaana
Modul 3 kb 3 pelaksanaanaModul 3 kb 3 pelaksanaana
Modul 3 kb 3 pelaksanaanapjj_kemenkes
 
Manajemen-puskesmas-ppt dr. devi.ppt
Manajemen-puskesmas-ppt dr. devi.pptManajemen-puskesmas-ppt dr. devi.ppt
Manajemen-puskesmas-ppt dr. devi.pptDeviNamira
 
Modul 3 kb 1 pendataan
Modul 3 kb 1 pendataanModul 3 kb 1 pendataan
Modul 3 kb 1 pendataanpjj_kemenkes
 
Panduan Instrumen survey KESLING puskesmas
Panduan Instrumen survey KESLING puskesmasPanduan Instrumen survey KESLING puskesmas
Panduan Instrumen survey KESLING puskesmasIkeMerdekawati2
 
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar AkreditasiPerencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasinug nugroho
 
INSTRUMEN AKREDITASI
INSTRUMEN AKREDITASIINSTRUMEN AKREDITASI
INSTRUMEN AKREDITASIIndiSusanti
 
Modul 3 kb 2 perencanaan
Modul 3 kb 2 perencanaanModul 3 kb 2 perencanaan
Modul 3 kb 2 perencanaanpjj_kemenkes
 
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...indra wiryantaka
 
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmasboja01
 

Similar to SURVEI PUSKESMAS (20)

1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
 
PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)
PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)
PPT KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS (KMP)
 
Standar akreditasi bab 1
Standar akreditasi bab 1Standar akreditasi bab 1
Standar akreditasi bab 1
 
2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi ns2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi ns
 
2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi ns2. standar dan instrumen akreditasi ns
2. standar dan instrumen akreditasi ns
 
Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4  monitoring dan evaluasiModul 3 kb 4  monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasi
 
2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen
2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen
2. standar dan instrumen akreditasi ns(1).pptx admen
 
Bab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktpBab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktp
 
STANDAR AKREDITASI FKTP BAB IX
STANDAR AKREDITASI FKTP BAB IXSTANDAR AKREDITASI FKTP BAB IX
STANDAR AKREDITASI FKTP BAB IX
 
Bab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktpBab ix standar akreditasi fktp
Bab ix standar akreditasi fktp
 
BAB IX standar akreditasi FKTP
BAB IX standar akreditasi FKTPBAB IX standar akreditasi FKTP
BAB IX standar akreditasi FKTP
 
Modul 3 kb 3 pelaksanaana
Modul 3 kb 3 pelaksanaanaModul 3 kb 3 pelaksanaana
Modul 3 kb 3 pelaksanaana
 
Manajemen-puskesmas-ppt dr. devi.ppt
Manajemen-puskesmas-ppt dr. devi.pptManajemen-puskesmas-ppt dr. devi.ppt
Manajemen-puskesmas-ppt dr. devi.ppt
 
Modul 3 kb 1 pendataan
Modul 3 kb 1 pendataanModul 3 kb 1 pendataan
Modul 3 kb 1 pendataan
 
Panduan Instrumen survey KESLING puskesmas
Panduan Instrumen survey KESLING puskesmasPanduan Instrumen survey KESLING puskesmas
Panduan Instrumen survey KESLING puskesmas
 
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar AkreditasiPerencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
Perencanaan Puskesmas Dalam Standar Akreditasi
 
INSTRUMEN AKREDITASI
INSTRUMEN AKREDITASIINSTRUMEN AKREDITASI
INSTRUMEN AKREDITASI
 
Modul 3 kb 2 perencanaan
Modul 3 kb 2 perencanaanModul 3 kb 2 perencanaan
Modul 3 kb 2 perencanaan
 
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
 
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
 

Recently uploaded

Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 

Recently uploaded (20)

Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 

SURVEI PUSKESMAS

  • 3. Perencanaan Puskesmas (1.1)  Jenis-jenis pelayanan apa saja yang ada di Puskesmas ini ?  Apa yang menjadi dasar menentukan/memprioritaskan jenis-jenis pelayanan yang disediakan ? Jawaban Yang Diharapkan: Dasar kami menentukan jenis-jenis pelayanan adalah analisis kebutuhan masyarakat, dengan memperhatikan data demografi, data penyakit, data epidemiologi, dan masukan dari masyarakat yang kami peroleh melalui survey masyarakat desa, musyawarah masyarakat desa, musrenbang, dan survey-survei lain yang kami lakukan, misalnya survey kebutuhan pelanggan, survey sasaran, focus group discussion
  • 4.  Bagaiman puskesmas melakukan sosialisasi/pemberian informasi kepada masyarakat tentang jenis- jenis pelayanan yang disediakan  Apakah sudah dilakukan evaluasi terhadap penyampaian informasi kepada masyarakat dan bagaimana tindak lanjutnya
  • 5.  Bagaimana proses perencanaan di Puskesmas ini Jawaban Yang Diharapkan: Perencanaan puskesmas terdiri dari perencanaan lima tahunan, RUK, dan RPK. Kami membentuk tim PTP untuk menyusun perencanaan puskesmas. Perencanaan puskesmas kami susun berdasar rencana strategis Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota, visi, misi, tupoksi, dan tata nilai yang kami
  • 6.  Bagaimana puskesmas melakukan analisis kebutuhan masyarakat Jawaban Yang Diharapkan: Analisisi kebutuhan masyarakat dilakukan oleh tim PTP pada bulan Januari, dengan memperhatikan data demografi, data penyakit, data epidemiologi, dan masukan dari masyarakat yang kami peroleh melalui survey masyarakat desa, musyawarah masyarakat desa, musrenbang, dan survey-survei lain yang kami lakukan, misalnya survey kebutuhan pelanggan, survey sasaran, focus group discussion bersama dengan tokoh masyarakat, masukan dari lintas sector, dan survey kepuasan. Hasil analisis ini kami lokakaryakan pada bulan awal bulan Februari sebagai dasar bagi setiap penanggung jawab/coordinator UKM dan penanggung
  • 7.  Upaya-upaya apa saja yang saudara lakuan untuk menjalin komunikasi dengan masyarakat  Siapa saja yang terlibat dalam proses penyusunan perencanaan puskesmas  Bagaimana saudara menyelaraskan perencanaan yang saudara susun dengan visi, misi, tupoksi, tata nilai  Bagaimana saudara menyelaraskan perencanaan puskesmas dengan renstra dinas kesehatan
  • 8. Bagaimana cara-cara monitoring dalam penyelenggaraan pelayanan di puskesmas baik UKM maupun UKP. Indikator- indikator apa saja yang digunakan ? Pernahkan dilakukan review dan revisi terhadap rencana yang disusun
  • 9. Akses (1.2)  Bagaimana koordinasi dan komunikasi dilakukan di Puskesmas ?  Bagaimana saudara menyepakati jadual pelaksanaan kegiatan baik UKM maupun UKP  Upaya-upaya apa saja yang saudara lakukan untuk menerima keluhan dan umpan balik dari masyarakat  Apakah sudah dilakukan anlisis, dan bagaimana hasil serta tindak lanjutnya  Apakah sudah dilakukan evaluasi akses masyarakat terhadap pelayanan/informasi,
  • 10. Evaluasi (1.3)  Bagaimana proses penilaian kinerja dilakukan di puskesmas ini Jawaban Yang Diharapkan: Penilaian kinerja kami lakukan baik tiap bulan, tribulan, semester, dan tahunan dengan menggunakan indikator-indikator kinerja yang meliputi indicator kinerja manajerial, indiaktor kinejra UKM, dan indicator kinerja UKP sebagaimana sudah kami tetapkan dalam surat keputusan tentang indicator kinerja dan profil indicator masing-masing  Bagaimana hasilnya, dan bagaimana tindak lanjutnya
  • 11. BAB II Tata Kelola Sarana Puskesmas (2.1)  Apakah puskesmas mempunyai ijin operasional  Bagaimana puskesmas mengupayakan penataan ruangan agar memenuhi kebutuhan pelayanan ?  Bagaimana puskesmas mengakomodasi pengguna yang memerlukan kebutuhan khusus, misalnya usia lanjut, anak-anak, dan orang dengan difable, maupun kendala bahasa/budaya?
  • 12.  Bagaimana proses pemeliharaan sarana dan prasarana puskesmas, adakah penanggung jawabnya, adakah jadual pemeliharaannya, bagaimana pelaksanaan, dan bagaimana monitoring dan tindak lanjutnya  Bagaimana puskesmas mengupayakan ketersediaan peralatan baik medis dan non medis  Bagaimana pemeliharaan peralatan medis maupun non medis dilakukan di puskesmas
  • 13.  Bagaimana kalibrasi peralatan di puskesmas Jawaban: Ini daftar peralatan yang perlu dikalibrasi, ini jadual rencana kalibrasi, dan ini bukti-buktinya  Adakah peralatan yang memerlukan ijin Jawaban: Ini daftar peralatan yang memerlukan
  • 14. Ketenagaan Puskesmas (2.2)  Apakah kepala puskesmas adalah tenaga kesehatan, apa persyaratannya, dan bagaimana pemenuhannya  Apakah sudah dilakukan analisis kebutuhan tenaga ? adakah pola ketenagaan, dan apakah sudah dilakukan analisis dan pemetaan kompetensi, dan bagaimana tindak lanjutnya Jawaban Yang Diharapkan: Kami sudah melakukan analisis kebutuhan tenaga, ini hasilnya dalam bentuk pola
  • 15. Kegiatan Pengelolaan Puskesmas (2.3)  Adakah struktur organisasi puskesmas  Apakah pernah dilakukan review, dan bagaimana tindak lanjutnya  Bagaimana alur komunikasi dan koordinasi dilakukan di puskesmas ini  Adakah uraian tugas ? Bagaimaan saudara melakukan sosialisasi uraian tugas ? Bagaimana saudara memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan uraian tugas ?  Apakah dilakukan orientasi bagi karyawan baru ? Bagaimana prosesnya ? Adakah kerangka acuannya dan bagaimana bukti pelaksanaannya
  • 16.  Upaya apa saja yang dilakukan untuk meningkatkan kompetensi ? bagaimana peluang untuk meningkatkan kompetensi di Puskesmas ini ? Bagaimana karyawan mendapatkan informasi tentang adanya kesempatan untuk meningkatkan kompetensi ?  Apa visi, misi, tujuan dan tata nilai yang berlaku di puskesmas ini (kalau sudah dipaparkan dalam presentasi, tidak perlu ditanyakan lagi, kecuali untuk cross chek apakah sosialisasi sudah dilakukan)
  • 17.  Apakah visi, misi, tujuan dan tata nilai pernah direview, bagaimana mekanismenya, dan bagaimana hasilnya ?  Bagaimana melakukan monitoring kinerja puskesmas  Bagaimana melakukan monitoring akuntabilitas para penanggung jawab dan pelaksana ?  Bagaimana para penanggung jawab memperoleh umpan balik dari pelaksana ?  Bagaimana koordinasi dan komunikasi lintas program (komunikasi dan koordinasi internal)
  • 18.  Apakah peran masing-masing lintas program dan lintas sector pada kegiatan puskesmas sudah diidentifikasi.  Apakah sudah dilakukan evaluasi terhadap peran mereka masing-masing dan bagaimana hasil dan tindak lanjutnya  Apakah sudah dilakukan kajian dampak pelayanan puskesmas terhadap lingkungan, apakah register risiko baik risiko yang terkait dengan kondisi fasilitas, penyelenggaraan UKM, maupun UKP sudah disusun ?  Pernahkah terjadi kejadian tidak diharapkan
  • 19.  Apakah sudah dilakukan identifikasi jaringan dan jejaring puskesmas ? Bagaimana proses pembinaan dan bagaimana tindak lanjut dan evaluasinya ?  Bagaimana keterlibatan para penanggung jawab/coordinator dalam pengelolaan keuangan puskesmas ?  Bagaimana proses pengelolaan keuangan di puskesmas ini, adakah penanggung jawabnya…..dst  Apakah dilakukan identifikasi data dan informasi yang harus disediakan ? Bagaimana proses pengelolaan data dan informasi di puskesmas ini (tanyakan mulai dari pengumpulan, penyimpanan, pencarian kembali, distribusi dan pemanfaatan)
  • 20. Hak dan kewajiban pengguna (2.4)  Apa saja hak dan kewajiban pelanggan puskesmas? Referensi apa yang digunakan ? Bagaimana sosialisasinya ?  Bagaimana upaya untuk memenuhi hak-hak pelanggan ?  Adakah peraturan internal, dan bagaimana proses penyusunannya ?
  • 21. Kontrak Pihak Ketiga (2.5)  Adakah kontrak dengan pihak ketiga ? Apakah dalam dokumen kontrak jelas ukuran kinerja pihak ketiga ? Bagaimana monitoring dan evaluasi kinerja pihak ketiga, mana hasilnya, dan apa tindak lanjutnya.