SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Download to read offline
Dinamika
Hukum-hukum Newton
 Penyebab gerak benda?
 Ilmuwan sebelum Newton meyakini bahwa
keadaan asli sebuah benda adalah diam
 Penyelidikan Newton menyimpulkan bahwa
keadaan alami benda adalah kecepatan
tetap
 Diam adalah bagian dari kecepatan tetap
  Percepatan 0
Hukum gerak I
 “Suatu benda akan tetap pada keadaan
awalnya (diam atau kecepatan tetap)
kecuali ada gaya eksternal yang bekerja
padanya”
 Hukum gerak I hanya berlaku
pada kerangka acuan yang
inersia
Hukum gerak I
 Kecenderungan suatu benda untuk tetap
berada dalam keadan aslinya dinamakan
inersia (inert)
 Massa merupakan ukuran ke-inert –an suatu
benda  massa inersia, m
 Massa merupakan sifat (property) suatu
benda, tidak bergantung keadaan dan
pengamatan
 Gaya bukan penyebab gerak melainkan
penyebab terjadinya perubahan gerak
Hukum gerak II
 “Dalam kerangka acuan yang inersia,
percepatan gerak benda sebanding
dengan gaya eksternal total yang bekerja
pada benda”

  mendefinisikan gaya dan pengaruhnya
pada gerak benda
m
∑
=
ext
F
a
Vektor !!
Hukum gerak II
 ma bukan merupakan suatu gaya
 Berkaitan dengan gaya total
Gaya-gaya di alam
 Gaya fundamental:
 Gaya gravitasi  antara dua benda
 Gaya elektromagnet  antara dua muatan
 Gaya nuklir  antara partikel subatom
 Gaya lemah  pada peluruhan radioaktif
Gaya-gaya di alam
 Secara sederhana dikelompokkan
menjadi 2 kategori:
 Gaya kontak: gaya gesek, gaya tegangan
tali, gaya normal, gaya pegas, gaya
hambat oleh udara, dll
 Gaya yang bekerja meskipun tidak ada
kontak langsung antara benda dan sumber
gaya: gaya gravitasi, gaya coulomb
 Konsep medan gaya
Gaya gravitasi
 Adalah gaya akibat interaksi benda dengan bumi
 Pada gerak jatuh bebas, a = g

 Dalam hal ini m disebut juga sebagai massa
gravitasi (gravitational mass)
 Dalam dinamika Newton, massa inersia dan massa
gravitasi mempunyai nilai yang sama
 Berat benda adalah gaya yang diperlukan untuk
mengimbangi gaya gravitasi pada kasus jatuh
bebas
g
F m
=
g
Hukum gerak III
 Gaya-gaya selalu terjadi berpasangan, jika
benda A memberikan gaya pada benda B,
maka benda B akan memberikan gaya yang
besarnya sama tapi arahnya berlawanan pada
benda A
 Pasangan gaya aksi-reaksi
 Gaya aksi-reaksi tidak pernah dapat saling
mengimbangi karena masing-masing
bekerja pada benda yang berbeda
Hukum gerak III
BA
AB F
F −
=

F21
F12
Gaya kontak
 Adalah gaya yang bekerja pada pada
benda akibat kontak dengan benda lain
 Komponen dalam arah tegak lurus
permukaan kontak  gaya normal
 Komponen dalam arah sejajar dengan
permukaan kontak  gaya gesek
Gaya normal
N = Fmonitor oleh meja
Fmeja oleh monitor
Fmonitor oleh bumi
Fbumi oleh monitor
•Gaya normal tidak selalu sama
dengan gaya berat
•Gunakan hukum Newton untuk
mendapatkan hubungan antara
gaya normal N dan gaya berat
mg
N=mg
N = …?
Gaya gesek
 Interaksi benda dengan permukaan tempatnya
bergerak dalam arah sejajar gerak digambarkan
dengan gaya gesek
 Saat benda mempunyai gerak relatif dengan
permukaan  gaya gesek kinetik

 Tidak ada gerak relatif terhadap permukaan 
gaya gesek statik
N
f k
k µ
=
N
f s
s µ
≤
Diagram benda bebas
 Diagram benda bebas (free body diagram)
adalah gambar yang menunjukkan gaya-gaya
yang bekerja pada benda
 Penyelesaian dinamika benda
 Gambar diagram benda bebas
 Pilih sistem koordinat yang sesuai
 Gunakan hukum-hukum gerak Newton
 Selesaikan persamaan-persamaan
Diagram benda bebas
Diagram benda bebas
 Dua benda berjajar di bidang datar
 Diagram benda bebasnya:
Gunakan hukum Newton untuk masing-
masing benda
Diagram benda bebas
 Benda di bidang miring
Free body diagram
Dapat dipilih sumbu x pada
arah sejajar bidang miring
Diagram benda bebas
 Pesawat atwood
Asumsi berkaitan dengan
penyederhanaan:
•Tali tak bermassa  tegangan
tali konstan
•Tali tidak mulur  a1y = -a2y
•Katrol tak bermassa hanya
mengubah orientasi tali  mk
= 0; T1 = T2
Gaya hambat (drag force)
 Adalah gaya yang dialami benda saat
bergerak dalam fluida (cairan, udara)
 Terjadi saat ada kecepatan relatif antara
benda dengan medium tempat benda
bergerak
Arah gaya hambat ini adalah
searah gerak relatif medium
terhadap benda
Gaya hambat (drag force)
 Dalam banyak hal, besar gaya hambat dipengaruhi
oleh kecepatan relatif benda dengan medium

 Saat sebuah benda jatuh bebas di udara, v
bertambah  D bertambah, hingga pada suatu
keadaan D sama dengan gaya gravitasi (gaya berat)
akibatnya benda bergerak dengan kecepatan
konstan  kecepatan terminal
2
2
1
Av
C
D ρ
=
C: konstanta
ρ: rapat massa fluida
A: penampang lintang efektif benda
Kecepatan terminal
ma
F
D g =
−
A
C
mg
v
mg
Av
C
t
t
ρ
ρ
2
0
2
1 2
=
=
−
Kecepatan terminal
Dinamika gerak lingkar
Percepatan yang
dialami oleh benda
yang bergerak
melingkar beraturan:
r
a
a ˆ
2
c ω
r
−
=
≡
Percepatan tersebut yang membuat benda bergerak
melingkar.
Jika tidak ada percepatan tersebut, maka benda
akan bergerak lurus (hukum gerak I)
Percepatan sentripetal
Dinamika gerak lingkar
 Gaya yang dialami oleh benda yang bergerak
melingkar
 Gaya tersebut bukanlah gaya yang
ditambahkan pada diagram benda bebas,
melainkan gaya total pada benda yang bergerak
melingkar
 Gaya sentripetal dapat berupa gaya gesek, gaya
gravitasi, tegangan tali dll.
c
c a
F m
= Gaya sentripetal
Dinamika gerak lingkar
 Benda yang berada di atas
meja yang berputar
 Diagram benda bebas
 Agar benda tetap dapat bergerak melingkar,
diperlukan gaya gesek statik f
 Gaya gesek statik berperan sebagai gaya
yang membuat benda bergerak melingkar
 gaya sentripetal
Dinamika gerak lingkar
 Dengan hukum Newton
 Yang memberikan nilai koefisien gesek
minimum agar benda ikut bergerak
bersama meja
Dinamika gerak lingkar
 Benda dalam silinder yang berputar
Benda dapat tidak jatuh
asalkan gaya geseknya
dapat mengimbangi
gaya berat
Dalam hal ini gaya
normal berperan sebagai
gaya sentripetal yang
membuat benda dapat
ikut bergerak melingkar
Dinamika gerak lingkar
 Hukum Newton untuk benda
 Yang memberikan nilai minimum koefisien
gesek statik
Dinamika gerak lingkar
 Mobil yang menikung
 Hukum Newton
 Yang memberikan
Dinamika gerak lingkar
 Gerak melingkar vertikal

More Related Content

Similar to 3.Dinamika.pdf

Similar to 3.Dinamika.pdf (20)

Fisika hukum newton
Fisika hukum newtonFisika hukum newton
Fisika hukum newton
 
fisika hukum newton
fisika hukum newtonfisika hukum newton
fisika hukum newton
 
PPT HUKUM NEWTON.ppt
PPT HUKUM NEWTON.pptPPT HUKUM NEWTON.ppt
PPT HUKUM NEWTON.ppt
 
HUKUM NEWTON.pptx
HUKUM NEWTON.pptxHUKUM NEWTON.pptx
HUKUM NEWTON.pptx
 
Dinamika partikel
Dinamika partikelDinamika partikel
Dinamika partikel
 
GAYA_DAN_TEKANAN_[Compatibility_Mode].pdf
GAYA_DAN_TEKANAN_[Compatibility_Mode].pdfGAYA_DAN_TEKANAN_[Compatibility_Mode].pdf
GAYA_DAN_TEKANAN_[Compatibility_Mode].pdf
 
3. Dinamika Gerak.pptx
3. Dinamika Gerak.pptx3. Dinamika Gerak.pptx
3. Dinamika Gerak.pptx
 
Teori Dasar Pesawat Atwood
Teori Dasar Pesawat AtwoodTeori Dasar Pesawat Atwood
Teori Dasar Pesawat Atwood
 
Dinamika gerak
Dinamika gerakDinamika gerak
Dinamika gerak
 
hukum newton
hukum newtonhukum newton
hukum newton
 
Hukum newton!!
Hukum newton!! Hukum newton!!
Hukum newton!!
 
Dinamika partikel
Dinamika partikelDinamika partikel
Dinamika partikel
 
Gaya dan Hukum Newton
Gaya dan Hukum NewtonGaya dan Hukum Newton
Gaya dan Hukum Newton
 
Hukum newton
Hukum newtonHukum newton
Hukum newton
 
BAB 4-Gerak dan Gaya.pptx
BAB 4-Gerak dan Gaya.pptxBAB 4-Gerak dan Gaya.pptx
BAB 4-Gerak dan Gaya.pptx
 
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
 
Fafatio
FafatioFafatio
Fafatio
 
Hukum gerak newton (bill)
Hukum gerak newton (bill)Hukum gerak newton (bill)
Hukum gerak newton (bill)
 
F106 hk newton
F106 hk newtonF106 hk newton
F106 hk newton
 
GAYA DAN HUKUM NEWTON
GAYA DAN HUKUM NEWTONGAYA DAN HUKUM NEWTON
GAYA DAN HUKUM NEWTON
 

Recently uploaded

SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYALex PRTOTO
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiSeta Wicaksana
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...FORTRESS
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 

3.Dinamika.pdf

  • 2. Hukum-hukum Newton Penyebab gerak benda? Ilmuwan sebelum Newton meyakini bahwa keadaan asli sebuah benda adalah diam Penyelidikan Newton menyimpulkan bahwa keadaan alami benda adalah kecepatan tetap Diam adalah bagian dari kecepatan tetap Percepatan 0
  • 3. Hukum gerak I “Suatu benda akan tetap pada keadaan awalnya (diam atau kecepatan tetap) kecuali ada gaya eksternal yang bekerja padanya” Hukum gerak I hanya berlaku pada kerangka acuan yang inersia
  • 4. Hukum gerak I Kecenderungan suatu benda untuk tetap berada dalam keadan aslinya dinamakan inersia (inert) Massa merupakan ukuran ke-inert –an suatu benda massa inersia, m Massa merupakan sifat (property) suatu benda, tidak bergantung keadaan dan pengamatan Gaya bukan penyebab gerak melainkan penyebab terjadinya perubahan gerak
  • 5. Hukum gerak II “Dalam kerangka acuan yang inersia, percepatan gerak benda sebanding dengan gaya eksternal total yang bekerja pada benda” mendefinisikan gaya dan pengaruhnya pada gerak benda m ∑ = ext F a Vektor !!
  • 6. Hukum gerak II ma bukan merupakan suatu gaya Berkaitan dengan gaya total
  • 7. Gaya-gaya di alam Gaya fundamental: Gaya gravitasi antara dua benda Gaya elektromagnet antara dua muatan Gaya nuklir antara partikel subatom Gaya lemah pada peluruhan radioaktif
  • 8. Gaya-gaya di alam Secara sederhana dikelompokkan menjadi 2 kategori: Gaya kontak: gaya gesek, gaya tegangan tali, gaya normal, gaya pegas, gaya hambat oleh udara, dll Gaya yang bekerja meskipun tidak ada kontak langsung antara benda dan sumber gaya: gaya gravitasi, gaya coulomb Konsep medan gaya
  • 9. Gaya gravitasi Adalah gaya akibat interaksi benda dengan bumi Pada gerak jatuh bebas, a = g Dalam hal ini m disebut juga sebagai massa gravitasi (gravitational mass) Dalam dinamika Newton, massa inersia dan massa gravitasi mempunyai nilai yang sama Berat benda adalah gaya yang diperlukan untuk mengimbangi gaya gravitasi pada kasus jatuh bebas g F m = g
  • 10. Hukum gerak III Gaya-gaya selalu terjadi berpasangan, jika benda A memberikan gaya pada benda B, maka benda B akan memberikan gaya yang besarnya sama tapi arahnya berlawanan pada benda A Pasangan gaya aksi-reaksi Gaya aksi-reaksi tidak pernah dapat saling mengimbangi karena masing-masing bekerja pada benda yang berbeda
  • 11. Hukum gerak III BA AB F F − = F21 F12
  • 12. Gaya kontak Adalah gaya yang bekerja pada pada benda akibat kontak dengan benda lain Komponen dalam arah tegak lurus permukaan kontak gaya normal Komponen dalam arah sejajar dengan permukaan kontak gaya gesek
  • 13. Gaya normal N = Fmonitor oleh meja Fmeja oleh monitor Fmonitor oleh bumi Fbumi oleh monitor •Gaya normal tidak selalu sama dengan gaya berat •Gunakan hukum Newton untuk mendapatkan hubungan antara gaya normal N dan gaya berat mg N=mg N = …?
  • 14. Gaya gesek Interaksi benda dengan permukaan tempatnya bergerak dalam arah sejajar gerak digambarkan dengan gaya gesek Saat benda mempunyai gerak relatif dengan permukaan gaya gesek kinetik Tidak ada gerak relatif terhadap permukaan gaya gesek statik N f k k µ = N f s s µ ≤
  • 15. Diagram benda bebas Diagram benda bebas (free body diagram) adalah gambar yang menunjukkan gaya-gaya yang bekerja pada benda Penyelesaian dinamika benda Gambar diagram benda bebas Pilih sistem koordinat yang sesuai Gunakan hukum-hukum gerak Newton Selesaikan persamaan-persamaan
  • 17. Diagram benda bebas Dua benda berjajar di bidang datar Diagram benda bebasnya:
  • 18. Gunakan hukum Newton untuk masing- masing benda
  • 19. Diagram benda bebas Benda di bidang miring Free body diagram Dapat dipilih sumbu x pada arah sejajar bidang miring
  • 20. Diagram benda bebas Pesawat atwood Asumsi berkaitan dengan penyederhanaan: •Tali tak bermassa tegangan tali konstan •Tali tidak mulur a1y = -a2y •Katrol tak bermassa hanya mengubah orientasi tali mk = 0; T1 = T2
  • 21. Gaya hambat (drag force) Adalah gaya yang dialami benda saat bergerak dalam fluida (cairan, udara) Terjadi saat ada kecepatan relatif antara benda dengan medium tempat benda bergerak Arah gaya hambat ini adalah searah gerak relatif medium terhadap benda
  • 22. Gaya hambat (drag force) Dalam banyak hal, besar gaya hambat dipengaruhi oleh kecepatan relatif benda dengan medium Saat sebuah benda jatuh bebas di udara, v bertambah D bertambah, hingga pada suatu keadaan D sama dengan gaya gravitasi (gaya berat) akibatnya benda bergerak dengan kecepatan konstan kecepatan terminal 2 2 1 Av C D ρ = C: konstanta ρ: rapat massa fluida A: penampang lintang efektif benda
  • 23. Kecepatan terminal ma F D g = − A C mg v mg Av C t t ρ ρ 2 0 2 1 2 = = − Kecepatan terminal
  • 24. Dinamika gerak lingkar Percepatan yang dialami oleh benda yang bergerak melingkar beraturan: r a a ˆ 2 c ω r − = ≡ Percepatan tersebut yang membuat benda bergerak melingkar. Jika tidak ada percepatan tersebut, maka benda akan bergerak lurus (hukum gerak I) Percepatan sentripetal
  • 25. Dinamika gerak lingkar Gaya yang dialami oleh benda yang bergerak melingkar Gaya tersebut bukanlah gaya yang ditambahkan pada diagram benda bebas, melainkan gaya total pada benda yang bergerak melingkar Gaya sentripetal dapat berupa gaya gesek, gaya gravitasi, tegangan tali dll. c c a F m = Gaya sentripetal
  • 26. Dinamika gerak lingkar Benda yang berada di atas meja yang berputar Diagram benda bebas Agar benda tetap dapat bergerak melingkar, diperlukan gaya gesek statik f Gaya gesek statik berperan sebagai gaya yang membuat benda bergerak melingkar gaya sentripetal
  • 27. Dinamika gerak lingkar Dengan hukum Newton Yang memberikan nilai koefisien gesek minimum agar benda ikut bergerak bersama meja
  • 28. Dinamika gerak lingkar Benda dalam silinder yang berputar Benda dapat tidak jatuh asalkan gaya geseknya dapat mengimbangi gaya berat Dalam hal ini gaya normal berperan sebagai gaya sentripetal yang membuat benda dapat ikut bergerak melingkar
  • 29. Dinamika gerak lingkar Hukum Newton untuk benda Yang memberikan nilai minimum koefisien gesek statik
  • 30. Dinamika gerak lingkar Mobil yang menikung Hukum Newton Yang memberikan
  • 31. Dinamika gerak lingkar Gerak melingkar vertikal