SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
v = v 0-g t
7
y =y0+ v 0f - - g f 2
vf2= vq2- 2gy
Jarak s pada persamaan tersebut sama dengan
y karena lintasan gerak vertikal berada pada sumbu
y.Tanda negatif dipakai karena percepatan gravitasi
selalu mengarah ke bawah.
B. DINAMIKA GERAKLURUS
1. Hukumi Newton
Jika resultan gaya yang bekerja pada suatu
benda sama dengan nol atau tidak ada gaya
yang bekerja pada benda, maka benda akan
terus bergerak dengan kelajuan tetap dalam
Rumus
Bahan dengan hak ci
lintasan lurus (bergerak lurus beraturan) atau
diam.
Hukum I Newton disebut juga hukum
kelembaman.
ZFx-0
IF = 0
ZFy= 0
2. Hukum II Newton
Percepatan yang dihasilkan oleh resultan
gaya yang bekerja pada suatu benda sebanding
dengan besarresultan gaya,searah dengan arah
resultan gaya, dan berbanding terbalik dengan
massa benda.
I F - m a
Keterangan:
F = resultan gaya (N)
m = massa benda (kg)
a = percepatan {m/s2)
3. Hukum III Newton
Jika benda pertama mengerjakan gaya pada
benda kedua maka benda kedua juga akan
mengerjakan gaya pada benda pertama yang
sama besar tapi dengan arah yang berlawanan.
■■■■ — ■■ — — ■■■■■■ } ■ ■■ ■— — ■ —
Hukum III Newton juga dapat dinyatakan
berdasarkan konsep aksi dan reaksi, yaitu:
Gaya aksi dan reaksi sama besar tetapi berlawanan
arah dan bekerja pada dua benda yang berbeda.
Contoh:
Sebuah buku diletakkan di atas lantai. Buku
akan mengalami gaya berat yang arahnya ke
bawah dan gaya normal yang arahnya tegak lurus
permukaan lantai (arahnya ke atas).
Gaya berat dan gaya normal tidak dapat disebut
sebagai pasangan gaya aksi-reaksi karena keduanya
bekerja pada benda yang sama, yaitu buku.
Contoh pasangan gaya aksi-reaksi yang
bisa kita ambil dalam kasus ini adalah gaya yang
dilakukan buku terhadap permukaan bidang lantai
yang besarnya sebesar gaya berat, dan gaya normal
yang dilakukan permukaan lantai terhadap buku.
Perhatikan gambar berikut ini.
enda
r
W
r
lantai
W '
4. Gaya berat
Setiap benda yang memiliki massa pasti akan
mendapat gaya berat ketika berada di satu tempat
di permukaan bumi. Arah gaya berat adalah menuju
ke pusat bumi. Gaya berat dilambangkan dengan
w. Besar gaya berat sebanding dengan massa
benda dan merupakan hasil kali massa m dengan
percepatan gravitasi g.
w = mg
Keterangan:
w = gaya berat (Newton)
m = massa (kg)
g = percepatan gravitasi bumi (m/s2)
5. Gaya normal
Jika dua buah benda bersentuhan akan timbul
gaya kontak di antara bidang persentuhan kedua
benda tersebut. Gaya kontak yang arahnya tegak
lurus dengan bidang sentuh disebut gaya normal.
lantai
Arah gaya normal selalu tegak lurus terhadap
bidang sentuh antara dua benda.
6. Gaya gesek
Gaya gesek adalah gaya kontak yang arahnya
searah dengan bidang sentuh.
Contoh:
Ketika bola menggelinding di atas rumput,
lama kelamaan bola akan berhenti. Ini disebabkan
gaya gesek yang terjadi antara bola dan permukaan
rumput. Jika bersifat memperlambat, maka arah
gaya gesek selalu berlawanan dengan arah gerakan
benda.
Ada dua macam gaya gesek.
a. Gaya gesek statik adalah gaya gesek yang
bekerja pada benda yang diam.
b. Gaya gesek kinetik adalah gaya yang bekerja
pada benda yang bergerak.
Besar gaya gesek kinetik selalu lebih kecil
daripada besar gaya gesek statik.
/s i5/Js/V
fk = VkN
Keterangan:
/s = gaya gesek statis (N)
fk = gaya gesek kinetis (N)
Hs = koefisien gesek statis
Pk = koefisien gesek kinetis
N = gaya normal (N)
Besar gaya gesek statik maksimum menyatakan
gaya gesek benda tepat ketika benda akan bergerak
yang dapat dituliskan sebagai berikut.
f sm ^ P s N
Keterangan:
f sm - gaya gesek statis maksimum
7. Gaya tegangan tali
Jika benda digantungkan atau dihubungkan
dengan tali maka terdapat gaya tegangan yang
bekerja pada tali. Gaya tegangan tali digambarkan
dengan arah yang menjauhi benda. Perhatikan
gambar berikut.
8. Diagram bebas benda
Pada benda, dapat bekerja gaya-gaya yang
berbeda secara bersamaan dan menghasilkan
resultan gaya. Resultan gaya inilah yang dimaksud
Hukum II Newton.
langit-langit benda, t , poros katrol
tetap
benda
N Fsina
4
F
W
Maka, diperoleh:
Y
C. GERAKMELINGKAR
Gaya gerak melingkar beraturan adalah gerak
melingkar dengan laju linear (besar kecepatan
linear) tetap.
1. Periode dan frekuensi
Periode : Waktu yang dibutuhkan benda untuk
berputar sebanyak satu putaran.
Frekuensi : Banyaknya putaran yang ditempuh
dalam waktu satu detik.
Hubungan antara periode dan frekuensi
sebagai berikut.

More Related Content

What's hot

1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.umammuhammad27
 
INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12
INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12
INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12Nabila Nursafera
 
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Rezki Amaliah
 
Ppt usaha dan energi sma
Ppt usaha dan energi smaPpt usaha dan energi sma
Ppt usaha dan energi smaririsarum
 
Titik berat benda homogen
Titik berat benda homogenTitik berat benda homogen
Titik berat benda homogenNita Mardiana
 
MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)
MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)
MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)NovaPriyanaLestari
 
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERMLAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERMNesha Mutiara
 
FISIKA - GETARAN PEGAS
FISIKA - GETARAN PEGASFISIKA - GETARAN PEGAS
FISIKA - GETARAN PEGASPRAMITHA GALUH
 
Bab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisika
Bab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisikaBab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisika
Bab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisikaayikputri1
 
Fisika Kelas X: Gaya dan Hukum Newton
Fisika Kelas X: Gaya dan Hukum NewtonFisika Kelas X: Gaya dan Hukum Newton
Fisika Kelas X: Gaya dan Hukum Newton1000 guru
 
Presentasi fisika HUKUM NEWTON III
Presentasi fisika HUKUM NEWTON IIIPresentasi fisika HUKUM NEWTON III
Presentasi fisika HUKUM NEWTON IIIIlham Rais
 
Laporan ayunan sederhana
Laporan ayunan sederhanaLaporan ayunan sederhana
Laporan ayunan sederhanaAdhi Susanto
 
Gelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan LongitudinalGelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan Longitudinalvietry NIC
 
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11Thasya Riesthiara Putri
 
Kelompok 4(medan magnet bumi)
Kelompok 4(medan magnet bumi)Kelompok 4(medan magnet bumi)
Kelompok 4(medan magnet bumi)Nanda Reda
 

What's hot (20)

25 Eksperimen Fisika Sederhana
25 Eksperimen Fisika Sederhana25 Eksperimen Fisika Sederhana
25 Eksperimen Fisika Sederhana
 
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
 
INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12
INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12
INDUKSI ELEKTROMAGNETIK KELAS 12
 
PPT Hukum Newton
PPT Hukum NewtonPPT Hukum Newton
PPT Hukum Newton
 
PPT Materi gerak lurus kelas X
PPT Materi gerak lurus kelas X PPT Materi gerak lurus kelas X
PPT Materi gerak lurus kelas X
 
Fluida Statis (PPT)
Fluida Statis (PPT)Fluida Statis (PPT)
Fluida Statis (PPT)
 
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
 
Ppt usaha dan energi sma
Ppt usaha dan energi smaPpt usaha dan energi sma
Ppt usaha dan energi sma
 
Titik berat benda homogen
Titik berat benda homogenTitik berat benda homogen
Titik berat benda homogen
 
Soal soal usaha dan energi
Soal soal usaha dan energiSoal soal usaha dan energi
Soal soal usaha dan energi
 
MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)
MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)
MATERI FLUIDA STATIS (TEKANAN HIDROSTATIS, HUKUM PASCAL, DAN HUKUM ARCHIMEDES)
 
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERMLAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
 
FISIKA - GETARAN PEGAS
FISIKA - GETARAN PEGASFISIKA - GETARAN PEGAS
FISIKA - GETARAN PEGAS
 
Bab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisika
Bab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisikaBab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisika
Bab 6 momentum sudut dan rotasi benda tegar fisika
 
Fisika Kelas X: Gaya dan Hukum Newton
Fisika Kelas X: Gaya dan Hukum NewtonFisika Kelas X: Gaya dan Hukum Newton
Fisika Kelas X: Gaya dan Hukum Newton
 
Presentasi fisika HUKUM NEWTON III
Presentasi fisika HUKUM NEWTON IIIPresentasi fisika HUKUM NEWTON III
Presentasi fisika HUKUM NEWTON III
 
Laporan ayunan sederhana
Laporan ayunan sederhanaLaporan ayunan sederhana
Laporan ayunan sederhana
 
Gelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan LongitudinalGelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan Longitudinal
 
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
 
Kelompok 4(medan magnet bumi)
Kelompok 4(medan magnet bumi)Kelompok 4(medan magnet bumi)
Kelompok 4(medan magnet bumi)
 

Similar to HUKUM NEWTON

IIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisika
IIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisikaIIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisika
IIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisikabaskimia
 
Hukum newton-dinamika
Hukum newton-dinamikaHukum newton-dinamika
Hukum newton-dinamikaauliarika
 
3. Dinamika Gerak.pptx
3. Dinamika Gerak.pptx3. Dinamika Gerak.pptx
3. Dinamika Gerak.pptxirma2997
 
Bab1 hukum newton
Bab1 hukum newtonBab1 hukum newton
Bab1 hukum newtonZains34
 
3.Dinamika.pdf
3.Dinamika.pdf3.Dinamika.pdf
3.Dinamika.pdfproditi3
 
Fisika bab dinamika i
Fisika bab dinamika iFisika bab dinamika i
Fisika bab dinamika iputrimanggala
 
hukum-newton.pptx
hukum-newton.pptxhukum-newton.pptx
hukum-newton.pptxpriyono99
 
Mekanika rekayasa - Diagram Benda Bebas
Mekanika rekayasa - Diagram Benda BebasMekanika rekayasa - Diagram Benda Bebas
Mekanika rekayasa - Diagram Benda BebasSri Nur Haslinda
 
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)Rezki Amaliah
 

Similar to HUKUM NEWTON (20)

Fisika hukum newton
Fisika hukum newtonFisika hukum newton
Fisika hukum newton
 
fisika hukum newton
fisika hukum newtonfisika hukum newton
fisika hukum newton
 
IIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisika
IIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisikaIIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisika
IIIa. hukum hukum newton tentang gerak (presentasi fisika)_basrib.fisika
 
Hukum Newton- Dinamika
Hukum Newton- DinamikaHukum Newton- Dinamika
Hukum Newton- Dinamika
 
Hukum newton-dinamika
Hukum newton-dinamikaHukum newton-dinamika
Hukum newton-dinamika
 
Hk newton
Hk newtonHk newton
Hk newton
 
Dinamika_Gerak.pptx
Dinamika_Gerak.pptxDinamika_Gerak.pptx
Dinamika_Gerak.pptx
 
HUKUM NEWTON.pptx
HUKUM NEWTON.pptxHUKUM NEWTON.pptx
HUKUM NEWTON.pptx
 
IPA_GAYA.pptx
IPA_GAYA.pptxIPA_GAYA.pptx
IPA_GAYA.pptx
 
3. Dinamika Gerak.pptx
3. Dinamika Gerak.pptx3. Dinamika Gerak.pptx
3. Dinamika Gerak.pptx
 
Hk. Dinamika
Hk. Dinamika Hk. Dinamika
Hk. Dinamika
 
Hukum newton
Hukum newtonHukum newton
Hukum newton
 
Bab1 hukum newton
Bab1 hukum newtonBab1 hukum newton
Bab1 hukum newton
 
GAYA DAN HUKUM NEWTON
GAYA DAN HUKUM NEWTONGAYA DAN HUKUM NEWTON
GAYA DAN HUKUM NEWTON
 
3.Dinamika.pdf
3.Dinamika.pdf3.Dinamika.pdf
3.Dinamika.pdf
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energi
 
Fisika bab dinamika i
Fisika bab dinamika iFisika bab dinamika i
Fisika bab dinamika i
 
hukum-newton.pptx
hukum-newton.pptxhukum-newton.pptx
hukum-newton.pptx
 
Mekanika rekayasa - Diagram Benda Bebas
Mekanika rekayasa - Diagram Benda BebasMekanika rekayasa - Diagram Benda Bebas
Mekanika rekayasa - Diagram Benda Bebas
 
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
 

Recently uploaded

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 

HUKUM NEWTON

  • 1. v = v 0-g t 7 y =y0+ v 0f - - g f 2 vf2= vq2- 2gy Jarak s pada persamaan tersebut sama dengan y karena lintasan gerak vertikal berada pada sumbu y.Tanda negatif dipakai karena percepatan gravitasi selalu mengarah ke bawah. B. DINAMIKA GERAKLURUS 1. Hukumi Newton Jika resultan gaya yang bekerja pada suatu benda sama dengan nol atau tidak ada gaya yang bekerja pada benda, maka benda akan terus bergerak dengan kelajuan tetap dalam Rumus Bahan dengan hak ci
  • 2. lintasan lurus (bergerak lurus beraturan) atau diam. Hukum I Newton disebut juga hukum kelembaman. ZFx-0 IF = 0 ZFy= 0 2. Hukum II Newton Percepatan yang dihasilkan oleh resultan gaya yang bekerja pada suatu benda sebanding dengan besarresultan gaya,searah dengan arah resultan gaya, dan berbanding terbalik dengan massa benda. I F - m a Keterangan: F = resultan gaya (N) m = massa benda (kg) a = percepatan {m/s2) 3. Hukum III Newton Jika benda pertama mengerjakan gaya pada benda kedua maka benda kedua juga akan
  • 3. mengerjakan gaya pada benda pertama yang sama besar tapi dengan arah yang berlawanan. ■■■■ — ■■ — — ■■■■■■ } ■ ■■ ■— — ■ — Hukum III Newton juga dapat dinyatakan berdasarkan konsep aksi dan reaksi, yaitu: Gaya aksi dan reaksi sama besar tetapi berlawanan arah dan bekerja pada dua benda yang berbeda. Contoh: Sebuah buku diletakkan di atas lantai. Buku akan mengalami gaya berat yang arahnya ke bawah dan gaya normal yang arahnya tegak lurus permukaan lantai (arahnya ke atas). Gaya berat dan gaya normal tidak dapat disebut sebagai pasangan gaya aksi-reaksi karena keduanya bekerja pada benda yang sama, yaitu buku. Contoh pasangan gaya aksi-reaksi yang bisa kita ambil dalam kasus ini adalah gaya yang dilakukan buku terhadap permukaan bidang lantai yang besarnya sebesar gaya berat, dan gaya normal yang dilakukan permukaan lantai terhadap buku. Perhatikan gambar berikut ini. enda r W r lantai W ' 4. Gaya berat Setiap benda yang memiliki massa pasti akan mendapat gaya berat ketika berada di satu tempat
  • 4. di permukaan bumi. Arah gaya berat adalah menuju ke pusat bumi. Gaya berat dilambangkan dengan w. Besar gaya berat sebanding dengan massa benda dan merupakan hasil kali massa m dengan percepatan gravitasi g. w = mg Keterangan: w = gaya berat (Newton) m = massa (kg) g = percepatan gravitasi bumi (m/s2) 5. Gaya normal Jika dua buah benda bersentuhan akan timbul gaya kontak di antara bidang persentuhan kedua benda tersebut. Gaya kontak yang arahnya tegak lurus dengan bidang sentuh disebut gaya normal. lantai Arah gaya normal selalu tegak lurus terhadap bidang sentuh antara dua benda. 6. Gaya gesek Gaya gesek adalah gaya kontak yang arahnya searah dengan bidang sentuh.
  • 5. Contoh: Ketika bola menggelinding di atas rumput, lama kelamaan bola akan berhenti. Ini disebabkan gaya gesek yang terjadi antara bola dan permukaan rumput. Jika bersifat memperlambat, maka arah gaya gesek selalu berlawanan dengan arah gerakan benda. Ada dua macam gaya gesek. a. Gaya gesek statik adalah gaya gesek yang bekerja pada benda yang diam. b. Gaya gesek kinetik adalah gaya yang bekerja pada benda yang bergerak. Besar gaya gesek kinetik selalu lebih kecil daripada besar gaya gesek statik. /s i5/Js/V fk = VkN Keterangan: /s = gaya gesek statis (N) fk = gaya gesek kinetis (N) Hs = koefisien gesek statis Pk = koefisien gesek kinetis N = gaya normal (N) Besar gaya gesek statik maksimum menyatakan gaya gesek benda tepat ketika benda akan bergerak yang dapat dituliskan sebagai berikut. f sm ^ P s N
  • 6. Keterangan: f sm - gaya gesek statis maksimum 7. Gaya tegangan tali Jika benda digantungkan atau dihubungkan dengan tali maka terdapat gaya tegangan yang bekerja pada tali. Gaya tegangan tali digambarkan dengan arah yang menjauhi benda. Perhatikan gambar berikut. 8. Diagram bebas benda Pada benda, dapat bekerja gaya-gaya yang berbeda secara bersamaan dan menghasilkan resultan gaya. Resultan gaya inilah yang dimaksud Hukum II Newton. langit-langit benda, t , poros katrol tetap benda N Fsina 4 F W
  • 7. Maka, diperoleh: Y C. GERAKMELINGKAR Gaya gerak melingkar beraturan adalah gerak melingkar dengan laju linear (besar kecepatan linear) tetap. 1. Periode dan frekuensi Periode : Waktu yang dibutuhkan benda untuk berputar sebanyak satu putaran. Frekuensi : Banyaknya putaran yang ditempuh dalam waktu satu detik. Hubungan antara periode dan frekuensi sebagai berikut.