SlideShare a Scribd company logo
ANEMIA
dr. Lisa Ariani
Puskesmas Pelambuan
2015
Apa itu anemia???
Anemia (kurang darah) adalah suatu keadaan dimana kadar
hemoglobin (Hb) dalam darah kurang dari normal, yang berbeda
untuk setiap kelompok umur dan jenis kelamin
Anemia disebabkan oleh jumlah sel darah merah (eritrosit)
yang rendah dibentuk di sum sum tulang bertugas sbg
pembawa oksigen dari paru-paru ke seluruh jaringan tubuh.
Penderita anemia kurang mampu membawa oksigen di dalam
darah mudah lelah, sulit bernapas, kerja denyut jantung→
meningkat, wajah pucat
Kadar Hb Normal
Jenis-jenis anemia
JENIS-JENIS ANEMIA
Anemia Gizi
 Anemia gizi besi (micrositik hypocromic)
 Anemia gizi vit. E
 Anemia gizi asam folat (megaloblastik/makrositik)
 Anemia gizi vit. B12 (pernisiosa)
 Anemia gizi vit. B6 (siderotik)
Anemia Non-Gizi
 Perdarahan (luka, kecelakaan)
 Menstruasi
 Penyakit genetik : thalassemia, hemofilia
 90 % anemia → defisiensi Fe
 Defisiensi Fe juga dapat dikaitkan
dengan defisiensi as. folat (kehamilan)
Defisiensi Fe atau as. folat → ANEMIA GIZI
 Anemia yang timbul akibat berkurangnya
penyediaan besi untuk eritropoesis, karena
cadangan besi kosong (depleted iron store) yang
ada akhirnya mengakibatkan pembentukan
hemoglobi berkurang
 Anemia yang ditandai oleh rendah/tidak adanya
simpanan besi, konsentrasi besi rendah, transferin
meninggi, konsentrasi Hb atau Hematokrit rendah,
hipokromik dan mikrositik
Anemia Defisiensi Besi
 Rendahnya masukan besi.
 Kurangnya bahan makanan yang mengandung
besi.
 Gangguan absorbsi besi.
 Kurangnya asupan daging & vit. C dan kelebihan
serat & phytat.
 Gastrektomi.
 Pendarahan menahun : Metrorhagia, hematuria,
hemoptoe, kanker lambung, kanker kolon,
hemoroid,dll
 kehilangan darah sewaktu menstruasi dan
peningkatan kebutuhan besi selama hamil.
Etiologi
 Gejala Umum Anemia.
 5 L (Lelah, letih,lesu, lemah, lunglai), mata
berkunang-kunang & telinga mendenging, mudah
pusing, konsentrasi menurun, mudah mengantuk
 Gejala Def. Besi.
 Koilonychia (kuku sendok), atrofi papil lidah,
disfagia, bibir pecah-pecah,dll.
 Gejala Penyakit Dasar (Penyebab)
 Cacing tambang : dispepsia, parotitis, tangan
kuning.
 Kanker kolon : perubahan kebiasan
BAB.
Gejala Klinis
Buku Ajar
Kuku
Sendok
Atrofi
Siapa saja yang dapat terkena
anemia??
Khususnya anemia gizi dapat terjadi pada semua kelompok
umur
Hasil Survei Kesehatan Rumah Tangga (SKRT)menunjukkan
bahwa prevalensi anemia pada balita sebesar 50,9%, anak
usia sekolah sebesar 47,3%, ibu hamil sebesar 50,9% dan
pada remaja (10-14 tahun) sebesar 51,5% dimana
prevalensi pada remaja putera 45,8% dan remaja puteri
57,1%
Dari semua kelompok umur tersebut, kejadian anemia pada
masa remaja merupakan kelompok dengan prevalensi
terbesar, karena pada masa ini terjadi peningkatan
kebutuhan zat gizi akibat pertumbuhan dan adanya
menstruasi pada remaja puteri
Anemia Defisiensi Fe
Beberapa faktor penyebabnya :
 Asupan Fe dalam makanan rendah
 % banyaknya Fe yang terabsorbsi
 Adanya inhibitor Fe : fitat, oksalat, tannin
 Adanya parasit dalam tubuh
 Diare
 Kehilangan banyak darah
FAKTOR-FAKTOR MAKANAN
1. Faktor-faktor yang memacu
penyerapan zat besi bukan hem
- Asam Askorbat (vitamin C)
- Daging, unggas, ikan dan makanan laut
yang lain
- pH rendah (misalnya asam laktat)
2. Faktor-faktor yang menghambat
penyerapan zat besi non hem
- Fitat
- Polifenol, termasuk tannin
AKIBAT DEFISIENSI BESI
Bayi dan Anak
 Gangguan perkembangan motorik dan koordinasi
 Gangguan perkembangan bahasa dan kemajuan belajar
 Pengaruh pada psikologis dan kemampuan belajar
 Penurunan aktivitas fisik
Orang Dewasa Pria dan Wanita
 Penurunan kerja fisik dan daya pendapatan
 Penurunan terhadap daya tahan terhadap keletihan
Wanita Hamil
 Peningkatan angka kesakitan dan kematian ibu
 Peningkatan angka kesakitan dan kematian janin
 Peningkatan risiko bayi BLR
Anemia Defisiensi Vitamin
B12(Anemia Pernisiosa)
• Adalah anemia megaloblastik yang disebabkan oleh kekurangan
vitamin B12
• Selain zat besi, sumsum tulang memerlukan vitamin B12 dan
asam folat untuk menghasilkan sel darah merah. Jika kekurangan
salah satu darinya, bisa terjadi anemia megaloblastik
• Paling sering disebabkan oleh kekurangan vitamin B12 dan asam
folat dalam makanan atau ketidakmampuan untuk menyerap
vitamin tersebut.
• Kadang anemia ini disebabkan oleh obat-obat tertentu yang
digunakan untuk mengobati kanker (misalnya metotreksat,
hidroksiurea, fluorourasil dan sitarabin).
Selain mengurangai pembentukan sel darah merah, kekurangan
vitamin B12 juga mempengaruhi sistem saraf dan menyebabkan:
•kesemutan di tangan dan kaki
•hilangnya rasa di tungkai, kaki dan tangan
•pergerakan yang kaku.
Gejala lainnya adalah:
•buta warna tertentu, termasuk warna kuning dan biru
•luka terbuka di lidah atau lidah seperti terbakar
•penurunan berat badan
•warna kulit menjadi lebih gelap
•linglung
•depresi
•penurunan fungsi intelektual.
Gejala
DAMPAK ANEMIA GIZI
Bumil &
bayinya :
•Kekurangan
darah
•Melahirkan BLR
& prematur
•Keguguran
•Risiko
morbiditas&
mortalitas ↑
Balita & AUS :
•Tumbuh kembang anak tganggu
•Lemah, tidak aktif, malas, cepat
lelah & mengantuk, mudah
terkena infeksi
•Sulit berkonsentrasi
•Kemampuan berpikir ↓
•Kecerdasan & daya tangkap ↓
•Prestasi belajar ↓
Dewasa :
•Cepat lelah & lesu
•Kapasitas kerja ↓
•Produktivitas ↓
•Low income
Anemia dalam kehamilan
Anemia dalam
kehamilan adalah
suat u kondisi ibu
hamil dengan
kadar
Hemoglobin <11
g% pada
ETIOLOGIETIOLOGI
Kebanyakan anemia dalam
kehamilan disebabkan oleh
defisiensi zat besi dan
perdarahan akut, juga karena
adanya hemodilusi.
Patofisiologi
Pada kehamilan kebutuhan oksigen lebih tinggi sehingga
memicu peningkatan produksi eritropoetin. Akibatnya,
volume plasma bertambah dan sel darah merah (eritrosit)
meningkat. Namun, peningkatan volume plasma terjadi
dalam proporsi yang lebih besar jika dibandingkan dengan
peningkatan eritrosit sehingga terjadi penurunan
konsentrasi hemoglobin (Hb) akibat hemodilusi
Patofisiologi
Darah bertambah banyak dalam kehamilan yang lazim
disebut hidremia atau hipervolemia, akan tetapi
bertambahnya sel-sel darah kurang dibandingkan dengan
bertambahnya plasma, sehingga pengenceran darah.
Pertambahan tersebut berbanding plasma 30,00%, sel darah
merah 18,00% dan Hemoglobin 19,00%. Tetapi
pembentukan sel darah merah yang terlalu lambat sehingga
menyebabkan kekurangan sel darah merah atau anemia.
Tanda danTanda dan
Gejala AnemiaGejala Anemia
 Pada anemia ringan ser ing t idak member ikan
gej ala. Tapi kemungkinan mengeluh kelelahan
dan dispnea set elah lat ihan j asmani.
 Pada anemia ber at gej alanya ant ara lain
pusing, nyeri kepala, sinkop, gelisah dan sulit
t idur / kosent r asi pada sebagian pasien, j uga
dapat t imbul gej ala saluran cer na seper t i
anoreksia, nausea, konst ipasi / diar e,
st omat it is.
Tanda lainnya adalah t akikar di, diaf oresis
KlasifikasiKlasifikasi anemia
SUMBER ZAT BESI
JENIS FeJENIS Fe SUMBERSUMBER
Dari makanan :Dari makanan :
Fe HemeFe Heme
Fe NonhemeFe Nonheme
Eksogen :Eksogen :
Fe fortifikasiFe fortifikasi
Fe cemaranFe cemaran
Daging, ikan, unggas & hasil olahannya.Daging, ikan, unggas & hasil olahannya.
Sayuran, biji-bijian, umbi-umbian & kacang-Sayuran, biji-bijian, umbi-umbian & kacang-
kacangankacangan
Berbagai campuran Fe yang digunakanBerbagai campuran Fe yang digunakan
bervariasi dalam potensi penyediaannya.bervariasi dalam potensi penyediaannya.
Persediaan dari fraksi yang dapat larut olehPersediaan dari fraksi yang dapat larut oleh
komposisi makanankomposisi makanan
Tanah, debu, air, panci besi, dllTanah, debu, air, panci besi, dll
Yang harus dihindari penderita
anemia
 Hindari konsumsi makanan yang
mengandung gula berlebih
 Hindari makanan dan minuman
yang mengandung kafein
 Hindari juga konsumsi alkohol dan
minuman bersoda atau
berkarbonasi
 Hindari konsumsi mie instan
313325827 penyuluhan-anemia

More Related Content

What's hot

ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptxANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
HarryJulians
 
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Syscha Lumempouw
 
Kolelitiasis,kolestasis,kolesistitis
Kolelitiasis,kolestasis,kolesistitisKolelitiasis,kolestasis,kolesistitis
Kolelitiasis,kolestasis,kolesistitisyudhasetya01
 
Balans cairan & elektrolit
Balans cairan & elektrolitBalans cairan & elektrolit
Balans cairan & elektrolit
Azis Aimaduddin
 
Materi iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi burukMateri iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi burukJoni Iswanto
 
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompoktip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
Yohanes Kristianto
 
Anemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi BesiAnemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi BesiImron Rosyadi
 
Penatalaksanaan Lupus Eritematosus Sistemik
Penatalaksanaan Lupus Eritematosus SistemikPenatalaksanaan Lupus Eritematosus Sistemik
Penatalaksanaan Lupus Eritematosus Sistemik
Rachmat Gunadi Wachjudi
 
Anemia mikrositik hipokrom
Anemia mikrositik hipokromAnemia mikrositik hipokrom
Anemia mikrositik hipokromGabriella Jermia
 
ketoasidosis diabetikum
ketoasidosis diabetikumketoasidosis diabetikum
ketoasidosis diabetikum
Letitia Kale
 
Diare akut
Diare akutDiare akut
Diare akut
fikri asyura
 
Patofisiologi dhf
Patofisiologi dhfPatofisiologi dhf
Patofisiologi dhfDwi Andini
 
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULERMODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
Rindang Abas
 
Demam tifoid anak
Demam tifoid anakDemam tifoid anak
Demam tifoid anak
Fadel Muhammad Garishah
 

What's hot (20)

ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptxANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
 
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
 
Diabetes Melitus Tipe 1
Diabetes Melitus Tipe 1Diabetes Melitus Tipe 1
Diabetes Melitus Tipe 1
 
Rematoid arthritis shb
Rematoid arthritis shbRematoid arthritis shb
Rematoid arthritis shb
 
Kolelitiasis,kolestasis,kolesistitis
Kolelitiasis,kolestasis,kolesistitisKolelitiasis,kolestasis,kolesistitis
Kolelitiasis,kolestasis,kolesistitis
 
Balans cairan & elektrolit
Balans cairan & elektrolitBalans cairan & elektrolit
Balans cairan & elektrolit
 
Materi iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi burukMateri iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi buruk
 
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompoktip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
 
Anemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi BesiAnemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi Besi
 
Penatalaksanaan Lupus Eritematosus Sistemik
Penatalaksanaan Lupus Eritematosus SistemikPenatalaksanaan Lupus Eritematosus Sistemik
Penatalaksanaan Lupus Eritematosus Sistemik
 
Aki
AkiAki
Aki
 
Askep diare
Askep diareAskep diare
Askep diare
 
Sindrom metabolik dr anjang
Sindrom metabolik dr anjangSindrom metabolik dr anjang
Sindrom metabolik dr anjang
 
Makalah ulkus peptikum
Makalah ulkus peptikumMakalah ulkus peptikum
Makalah ulkus peptikum
 
Anemia mikrositik hipokrom
Anemia mikrositik hipokromAnemia mikrositik hipokrom
Anemia mikrositik hipokrom
 
ketoasidosis diabetikum
ketoasidosis diabetikumketoasidosis diabetikum
ketoasidosis diabetikum
 
Diare akut
Diare akutDiare akut
Diare akut
 
Patofisiologi dhf
Patofisiologi dhfPatofisiologi dhf
Patofisiologi dhf
 
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULERMODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
MODUL NYERI DADA BLOK KARDIOVASKULER
 
Demam tifoid anak
Demam tifoid anakDemam tifoid anak
Demam tifoid anak
 

Similar to 313325827 penyuluhan-anemia

Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Operator Warnet Vast Raha
 
Anemia.pptx
Anemia.pptxAnemia.pptx
Anemia.pptx
WindaNurOctasya1
 
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Septian Muna Barakati
 
Askep_Anemia.doc
Askep_Anemia.docAskep_Anemia.doc
Askep_Anemia.doc
heru687292
 
Animea Defesiensi
Animea DefesiensiAnimea Defesiensi
Animea Defesiensi
Nurul Annisa
 
Anemia gizi besi
Anemia gizi besiAnemia gizi besi
Anemia gizi besi
Andi Humaerah
 
Askep anemia 1
Askep anemia 1Askep anemia 1
Askep anemia 1
Arya Ningrat
 
Anemia defesiensi besi
Anemia defesiensi besiAnemia defesiensi besi
Anemia defesiensi besi
Sii AQyuu
 
4. anemia
4. anemia4. anemia
4. anemia
Igit1
 
Anemia dalam kehamilan
Anemia dalam kehamilanAnemia dalam kehamilan
Anemia dalam kehamilanAyie Nafeeza
 
Anemia pada rematri
Anemia pada rematriAnemia pada rematri
Anemia pada rematri
Health
 
Anemia defisiensi besi
Anemia defisiensi besi Anemia defisiensi besi
Anemia defisiensi besi Duik Agustini
 
LAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docx
LAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docxLAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docx
LAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docx
Khairuddinkhairu
 
Leaflet anemia gravidarum 2
Leaflet anemia gravidarum 2Leaflet anemia gravidarum 2
Leaflet anemia gravidarum 2
Warnet Raha
 
patofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdf
patofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdfpatofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdf
patofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdf
AlfredBudionodrApex
 

Similar to 313325827 penyuluhan-anemia (20)

Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
 
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
 
Anemia.pptx
Anemia.pptxAnemia.pptx
Anemia.pptx
 
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia 3
 
Askep_Anemia.doc
Askep_Anemia.docAskep_Anemia.doc
Askep_Anemia.doc
 
Animea Defesiensi
Animea DefesiensiAnimea Defesiensi
Animea Defesiensi
 
Anemia gizi besi
Anemia gizi besiAnemia gizi besi
Anemia gizi besi
 
Askep anemia 1
Askep anemia 1Askep anemia 1
Askep anemia 1
 
Anemia defesiensi besi
Anemia defesiensi besiAnemia defesiensi besi
Anemia defesiensi besi
 
4. anemia
4. anemia4. anemia
4. anemia
 
Anemia
AnemiaAnemia
Anemia
 
Anemia dalam kehamilan
Anemia dalam kehamilanAnemia dalam kehamilan
Anemia dalam kehamilan
 
Askep anemia gravidarum
Askep anemia gravidarumAskep anemia gravidarum
Askep anemia gravidarum
 
Anemia pada rematri
Anemia pada rematriAnemia pada rematri
Anemia pada rematri
 
Pengertian anemia
Pengertian anemiaPengertian anemia
Pengertian anemia
 
Anemia defisiensi besi
Anemia defisiensi besi Anemia defisiensi besi
Anemia defisiensi besi
 
LAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docx
LAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docxLAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docx
LAPORAN_PENDAHULUAN_ANEMIA_RUANG_NAKULA.docx
 
Leaflet anemia gravidarum 2
Leaflet anemia gravidarum 2Leaflet anemia gravidarum 2
Leaflet anemia gravidarum 2
 
Leaflet anemia gravidarum 2
Leaflet anemia gravidarum 2Leaflet anemia gravidarum 2
Leaflet anemia gravidarum 2
 
patofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdf
patofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdfpatofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdf
patofisiologi Mikro Mineral (Anemia).pdf
 

More from Sulai Sulaiman

Lapangan volly
Lapangan vollyLapangan volly
Lapangan volly
Sulai Sulaiman
 
contoh-teks-laporan-percobaan
contoh-teks-laporan-percobaancontoh-teks-laporan-percobaan
contoh-teks-laporan-percobaan
Sulai Sulaiman
 
Askep dermatitis
Askep dermatitisAskep dermatitis
Askep dermatitis
Sulai Sulaiman
 
Askep gastritis
Askep gastritisAskep gastritis
Askep gastritis
Sulai Sulaiman
 
Sistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversi
Sistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversiSistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversi
Sistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversi
Sulai Sulaiman
 
Tips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluarga
Tips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluargaTips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluarga
Tips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluarga
Sulai Sulaiman
 
Otoritas jasa keuangan (ojk)
Otoritas jasa keuangan (ojk)Otoritas jasa keuangan (ojk)
Otoritas jasa keuangan (ojk)
Sulai Sulaiman
 
Kartu parkir
Kartu parkirKartu parkir
Kartu parkir
Sulai Sulaiman
 
Proposal wisuda santri
Proposal wisuda santriProposal wisuda santri
Proposal wisuda santri
Sulai Sulaiman
 

More from Sulai Sulaiman (10)

Lapangan volly
Lapangan vollyLapangan volly
Lapangan volly
 
Greeting
GreetingGreeting
Greeting
 
contoh-teks-laporan-percobaan
contoh-teks-laporan-percobaancontoh-teks-laporan-percobaan
contoh-teks-laporan-percobaan
 
Askep dermatitis
Askep dermatitisAskep dermatitis
Askep dermatitis
 
Askep gastritis
Askep gastritisAskep gastritis
Askep gastritis
 
Sistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversi
Sistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversiSistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversi
Sistem dan dinamika demokrasi pancasila blog dikonversi
 
Tips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluarga
Tips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluargaTips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluarga
Tips untuk memfasilitasi komunikasi dalam keluarga
 
Otoritas jasa keuangan (ojk)
Otoritas jasa keuangan (ojk)Otoritas jasa keuangan (ojk)
Otoritas jasa keuangan (ojk)
 
Kartu parkir
Kartu parkirKartu parkir
Kartu parkir
 
Proposal wisuda santri
Proposal wisuda santriProposal wisuda santri
Proposal wisuda santri
 

Recently uploaded

BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
YantariTiyora2
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
jualobat34
 

Recently uploaded (20)

BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
 

313325827 penyuluhan-anemia

  • 2. Apa itu anemia??? Anemia (kurang darah) adalah suatu keadaan dimana kadar hemoglobin (Hb) dalam darah kurang dari normal, yang berbeda untuk setiap kelompok umur dan jenis kelamin Anemia disebabkan oleh jumlah sel darah merah (eritrosit) yang rendah dibentuk di sum sum tulang bertugas sbg pembawa oksigen dari paru-paru ke seluruh jaringan tubuh. Penderita anemia kurang mampu membawa oksigen di dalam darah mudah lelah, sulit bernapas, kerja denyut jantung→ meningkat, wajah pucat
  • 5. JENIS-JENIS ANEMIA Anemia Gizi  Anemia gizi besi (micrositik hypocromic)  Anemia gizi vit. E  Anemia gizi asam folat (megaloblastik/makrositik)  Anemia gizi vit. B12 (pernisiosa)  Anemia gizi vit. B6 (siderotik) Anemia Non-Gizi  Perdarahan (luka, kecelakaan)  Menstruasi  Penyakit genetik : thalassemia, hemofilia
  • 6.  90 % anemia → defisiensi Fe  Defisiensi Fe juga dapat dikaitkan dengan defisiensi as. folat (kehamilan) Defisiensi Fe atau as. folat → ANEMIA GIZI
  • 7.  Anemia yang timbul akibat berkurangnya penyediaan besi untuk eritropoesis, karena cadangan besi kosong (depleted iron store) yang ada akhirnya mengakibatkan pembentukan hemoglobi berkurang  Anemia yang ditandai oleh rendah/tidak adanya simpanan besi, konsentrasi besi rendah, transferin meninggi, konsentrasi Hb atau Hematokrit rendah, hipokromik dan mikrositik Anemia Defisiensi Besi
  • 8.  Rendahnya masukan besi.  Kurangnya bahan makanan yang mengandung besi.  Gangguan absorbsi besi.  Kurangnya asupan daging & vit. C dan kelebihan serat & phytat.  Gastrektomi.  Pendarahan menahun : Metrorhagia, hematuria, hemoptoe, kanker lambung, kanker kolon, hemoroid,dll  kehilangan darah sewaktu menstruasi dan peningkatan kebutuhan besi selama hamil. Etiologi
  • 9.  Gejala Umum Anemia.  5 L (Lelah, letih,lesu, lemah, lunglai), mata berkunang-kunang & telinga mendenging, mudah pusing, konsentrasi menurun, mudah mengantuk  Gejala Def. Besi.  Koilonychia (kuku sendok), atrofi papil lidah, disfagia, bibir pecah-pecah,dll.  Gejala Penyakit Dasar (Penyebab)  Cacing tambang : dispepsia, parotitis, tangan kuning.  Kanker kolon : perubahan kebiasan BAB. Gejala Klinis Buku Ajar
  • 11. Siapa saja yang dapat terkena anemia?? Khususnya anemia gizi dapat terjadi pada semua kelompok umur Hasil Survei Kesehatan Rumah Tangga (SKRT)menunjukkan bahwa prevalensi anemia pada balita sebesar 50,9%, anak usia sekolah sebesar 47,3%, ibu hamil sebesar 50,9% dan pada remaja (10-14 tahun) sebesar 51,5% dimana prevalensi pada remaja putera 45,8% dan remaja puteri 57,1% Dari semua kelompok umur tersebut, kejadian anemia pada masa remaja merupakan kelompok dengan prevalensi terbesar, karena pada masa ini terjadi peningkatan kebutuhan zat gizi akibat pertumbuhan dan adanya menstruasi pada remaja puteri
  • 12. Anemia Defisiensi Fe Beberapa faktor penyebabnya :  Asupan Fe dalam makanan rendah  % banyaknya Fe yang terabsorbsi  Adanya inhibitor Fe : fitat, oksalat, tannin  Adanya parasit dalam tubuh  Diare  Kehilangan banyak darah
  • 13. FAKTOR-FAKTOR MAKANAN 1. Faktor-faktor yang memacu penyerapan zat besi bukan hem - Asam Askorbat (vitamin C) - Daging, unggas, ikan dan makanan laut yang lain - pH rendah (misalnya asam laktat) 2. Faktor-faktor yang menghambat penyerapan zat besi non hem - Fitat - Polifenol, termasuk tannin
  • 14. AKIBAT DEFISIENSI BESI Bayi dan Anak  Gangguan perkembangan motorik dan koordinasi  Gangguan perkembangan bahasa dan kemajuan belajar  Pengaruh pada psikologis dan kemampuan belajar  Penurunan aktivitas fisik Orang Dewasa Pria dan Wanita  Penurunan kerja fisik dan daya pendapatan  Penurunan terhadap daya tahan terhadap keletihan Wanita Hamil  Peningkatan angka kesakitan dan kematian ibu  Peningkatan angka kesakitan dan kematian janin  Peningkatan risiko bayi BLR
  • 15. Anemia Defisiensi Vitamin B12(Anemia Pernisiosa) • Adalah anemia megaloblastik yang disebabkan oleh kekurangan vitamin B12 • Selain zat besi, sumsum tulang memerlukan vitamin B12 dan asam folat untuk menghasilkan sel darah merah. Jika kekurangan salah satu darinya, bisa terjadi anemia megaloblastik • Paling sering disebabkan oleh kekurangan vitamin B12 dan asam folat dalam makanan atau ketidakmampuan untuk menyerap vitamin tersebut. • Kadang anemia ini disebabkan oleh obat-obat tertentu yang digunakan untuk mengobati kanker (misalnya metotreksat, hidroksiurea, fluorourasil dan sitarabin).
  • 16. Selain mengurangai pembentukan sel darah merah, kekurangan vitamin B12 juga mempengaruhi sistem saraf dan menyebabkan: •kesemutan di tangan dan kaki •hilangnya rasa di tungkai, kaki dan tangan •pergerakan yang kaku. Gejala lainnya adalah: •buta warna tertentu, termasuk warna kuning dan biru •luka terbuka di lidah atau lidah seperti terbakar •penurunan berat badan •warna kulit menjadi lebih gelap •linglung •depresi •penurunan fungsi intelektual. Gejala
  • 17. DAMPAK ANEMIA GIZI Bumil & bayinya : •Kekurangan darah •Melahirkan BLR & prematur •Keguguran •Risiko morbiditas& mortalitas ↑ Balita & AUS : •Tumbuh kembang anak tganggu •Lemah, tidak aktif, malas, cepat lelah & mengantuk, mudah terkena infeksi •Sulit berkonsentrasi •Kemampuan berpikir ↓ •Kecerdasan & daya tangkap ↓ •Prestasi belajar ↓ Dewasa : •Cepat lelah & lesu •Kapasitas kerja ↓ •Produktivitas ↓ •Low income
  • 18. Anemia dalam kehamilan Anemia dalam kehamilan adalah suat u kondisi ibu hamil dengan kadar Hemoglobin <11 g% pada
  • 19. ETIOLOGIETIOLOGI Kebanyakan anemia dalam kehamilan disebabkan oleh defisiensi zat besi dan perdarahan akut, juga karena adanya hemodilusi.
  • 20. Patofisiologi Pada kehamilan kebutuhan oksigen lebih tinggi sehingga memicu peningkatan produksi eritropoetin. Akibatnya, volume plasma bertambah dan sel darah merah (eritrosit) meningkat. Namun, peningkatan volume plasma terjadi dalam proporsi yang lebih besar jika dibandingkan dengan peningkatan eritrosit sehingga terjadi penurunan konsentrasi hemoglobin (Hb) akibat hemodilusi
  • 21. Patofisiologi Darah bertambah banyak dalam kehamilan yang lazim disebut hidremia atau hipervolemia, akan tetapi bertambahnya sel-sel darah kurang dibandingkan dengan bertambahnya plasma, sehingga pengenceran darah. Pertambahan tersebut berbanding plasma 30,00%, sel darah merah 18,00% dan Hemoglobin 19,00%. Tetapi pembentukan sel darah merah yang terlalu lambat sehingga menyebabkan kekurangan sel darah merah atau anemia.
  • 22. Tanda danTanda dan Gejala AnemiaGejala Anemia  Pada anemia ringan ser ing t idak member ikan gej ala. Tapi kemungkinan mengeluh kelelahan dan dispnea set elah lat ihan j asmani.  Pada anemia ber at gej alanya ant ara lain pusing, nyeri kepala, sinkop, gelisah dan sulit t idur / kosent r asi pada sebagian pasien, j uga dapat t imbul gej ala saluran cer na seper t i anoreksia, nausea, konst ipasi / diar e, st omat it is. Tanda lainnya adalah t akikar di, diaf oresis
  • 24.
  • 25. SUMBER ZAT BESI JENIS FeJENIS Fe SUMBERSUMBER Dari makanan :Dari makanan : Fe HemeFe Heme Fe NonhemeFe Nonheme Eksogen :Eksogen : Fe fortifikasiFe fortifikasi Fe cemaranFe cemaran Daging, ikan, unggas & hasil olahannya.Daging, ikan, unggas & hasil olahannya. Sayuran, biji-bijian, umbi-umbian & kacang-Sayuran, biji-bijian, umbi-umbian & kacang- kacangankacangan Berbagai campuran Fe yang digunakanBerbagai campuran Fe yang digunakan bervariasi dalam potensi penyediaannya.bervariasi dalam potensi penyediaannya. Persediaan dari fraksi yang dapat larut olehPersediaan dari fraksi yang dapat larut oleh komposisi makanankomposisi makanan Tanah, debu, air, panci besi, dllTanah, debu, air, panci besi, dll
  • 26. Yang harus dihindari penderita anemia  Hindari konsumsi makanan yang mengandung gula berlebih  Hindari makanan dan minuman yang mengandung kafein  Hindari juga konsumsi alkohol dan minuman bersoda atau berkarbonasi  Hindari konsumsi mie instan