SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Asam Amino
Protein
 Molekul yg sangat vital untuk
organisme  terdapat di semua sel
 Merupakan Polimer  disusun oleh
20 macam asam amino standar
 Rantai asam amino dihubungkan dg
ikatan kovalen yg spesifik
 Struktur & fungsinya ditentukan oleh
kombinasi, jumlah dan urutan dari
asam amino
 Sifat fisik dan sifat kimia protein
dipengaruhi oleh asam amino
penyusunnya
Fungsi Protein
 Reaksi kimia  enzymes
 Immune system (Sistim Kekebalan) 
antibodies
 Mechanical structure  tendons
 Generation of force  muscles/otot
 Nerve conduction  ion channels
 Vision/penglihatan  eye lens/lensa mata
 . . . and much more!
Asam Amino
 merupakan unit penyusun
protein
 Struktur:
satu atom C sentral yang
mengikat secara kovalent:
 gugus amino,
 gugus karboksil,
 satu atom H dan
 rantai samping (gugus R)
• Gugus R  rantai samping yang berbeda-beda pada
setiap jenis asam amino
• Gugus R yang berbeda-beda tersebut akan
menentukan:
-. Struktur
-. Ukuran
-. Muatan elektrik
-. Sifat kelarutannya di dalam air
Asam amino standar
 Asam amino yang menyusun
protein organisme, ada 20
macam yang disebut sebagai
asam amino standar
 Diketahui asam amino ke 21
yaitu selenosistein (jarang
ditemukan) Terdapat pada
beberapa enzim seperti
gluthatione peroxidase
 Selenenosistein mempunyai
kode genetik: UGA  biasa utk
stop kodon  tjd pd mRNA dgn
struktur kedua yg banyak.
Asam amino
Klasifikasi Asam amino
 Diklasifikasikan berdasarkan gugus R (rantai samping)
 Biasanya sifat-sifat seperti: hidrofobik/hidrofilik, polar/non
polar, ada/tidaknya gugus yang terionisasi, asam/basa,
aromatik
AROMATIK
POLAR
ACIDIC (-)
BASIC (+)
NON
POLAR
Asam amino non polar/ bermuatan
 Memiliki gugus R alifatik
 Glisin, alanin, valin, leusin, isoleusin dan prolin
 Bersifat hidrofobik/tidak suka air. Semakin hidrofobik
suatu a.a spt Ile (I)  biasa terdapat di bagian
dalam dari protein.
 Prolin berbeda dgn a.a  siklis. Tapi mempunyai
banyak kesamaan sifat dgn kelompok alifatis lain.
 Umumnya terdapat pada protein yang berinteraksi
dengan lipid
Asam amino polar/ tidak bermuatan
 Memiliki gugus R yang tidak bermuatan
 Serin , threonin, sistein, metionin, asparagin, dan
glutamin
 Bersifat hidrofilik  mudah larut dalam air
 Cenderung terdapat di bagian luar protein
 Sistein berbeda dgn yg lain, karena gugus R
terionisasi pada pH tinggi (pH = 8.3), sehingga
dapat mengalami oksidasi dengan Sulfur
membentuk ikatan disulfide (-S-S-)  sistin (tdk
tmsk dlm a.a. standar karena selalu tjd dari 2 buah
molekul sistein dan tidak di code oleh DNA)
Asam amino dengan gugus R aromatik
 Fenilalanin, tirosin dan triptofan
 Bersifat relatif non polar  hidrofobik
 Fenilalanin bersama dgn Valine, Leusine &
Isoleucine  adalah asam amino yang paling
hidrofobik
 Tirosin  gugus hidroksil , triptofan  cincin indol,
sehingga mampu membentuk ikatan hidrogen 
penting untuk menentukan struktur enzim
 Asam amino aromatik mampu menyerap sinar Ultra
violet (UV) λ 280 nm  sering digunakan utk
menentukan kadar protein
Asam amino dengan gugus R bermuatan
positif/basa
 Lisin, arginin, dan histidin
 Mempunyai gugus yg bersifat basa pd rantai
sampingnya (R).
 Bersifat polar  terletak di permukaan protein dan
dapat mengikat air.
 Histidin mempunyai muatan yang mendekati netral
(pd gugus imidazol) dibanding dengan :
 lisin  gugus amino
 arginin  gugus guanidino
 Karena histidin dpt terionisasi pada pH mendekati
pH fisioligis (pH 7)  sering berperan dlm reaksi
enzimatis yg melibatkan pertukaran proton
Asam amino dengan gugus R
bermuatan negatif (asam)
 Aspartat dan glutamat
 Mempunyai gugus karboksil (COO- ) pada rantai
sampingnya (R)  bermuatan (-) / acid pada pH 7.
Asam amino non standar
 Merupakan asam amino
diluar 20 macam asam.
Amino standar
 Terjadi karena modifikasi
yang terjadi setelah suatu
asam amino standar
menjadi protein.
 Kurang lebih terdapat 300
macam asam amino non
standar yang dijumpai
pada sel
Merupakan modifikasi
serin yang mengalami
fosforilasi oleh enzim
protein kinase
•Hydroxy prolin merupakan
modifikasi prolin  dlm proses
modifikasi posttranslasi, oleh
prokolagen prolin hidroksilase.
•Ditemukan pada kolagen untuk
menstabilkan struktur
• Merupakan modifikasi dari
Glutamine oleh vit K.
•  karboksi glutamat yang
mampu mengikat Ca  penting
utk pembekuan darah.
• Ditemukan pd protein protombin
•Modifikasi lisin. Terdapat di kolagen dan miosin (protein
kontraksi pd otot) dan berperan dalam sisi terikatnya
polisakarida
•Citrulline dan Ornithine ditemukan sebagai asam amino
nonstandar yang tidak menyusun protein  merupakan
senyawa antara metabolisme (biosintesis arginin dalam
pembentukan urea)
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to 3. Asam Amino.ppt

Asam amino-dan-peptida
Asam amino-dan-peptidaAsam amino-dan-peptida
Asam amino-dan-peptidaDesra Sari
 
asam amino dan protein enzim
asam amino dan protein enzimasam amino dan protein enzim
asam amino dan protein enzimleeeli
 
PROTEIN ROIKHATUL DAN ZENA
PROTEIN ROIKHATUL DAN ZENAPROTEIN ROIKHATUL DAN ZENA
PROTEIN ROIKHATUL DAN ZENApure chems
 
KIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDAN
KIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDANKIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDAN
KIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDANWulan Marayani
 
VI. Protein & Peptida.ppt
VI. Protein & Peptida.pptVI. Protein & Peptida.ppt
VI. Protein & Peptida.pptWan Na
 
Makalah Biokimia asam amino
Makalah Biokimia asam aminoMakalah Biokimia asam amino
Makalah Biokimia asam aminoRukmana Suharta
 
4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein 4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein Andrew Hutabarat
 
4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan proteinAndrew Hutabarat
 
Protein (kimia hasil pertanian)
Protein (kimia hasil pertanian)Protein (kimia hasil pertanian)
Protein (kimia hasil pertanian)DaveWattimena
 
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptxKIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptxMarniati7
 
laporan uji asam amino
laporan uji asam aminolaporan uji asam amino
laporan uji asam aminoElisa Elisa
 

Similar to 3. Asam Amino.ppt (20)

Asam amino-dan-peptida
Asam amino-dan-peptidaAsam amino-dan-peptida
Asam amino-dan-peptida
 
Aa, peptida, dan protein
Aa, peptida, dan proteinAa, peptida, dan protein
Aa, peptida, dan protein
 
asam amino dan protein enzim
asam amino dan protein enzimasam amino dan protein enzim
asam amino dan protein enzim
 
2.protein
2.protein2.protein
2.protein
 
PROTEIN ROIKHATUL DAN ZENA
PROTEIN ROIKHATUL DAN ZENAPROTEIN ROIKHATUL DAN ZENA
PROTEIN ROIKHATUL DAN ZENA
 
KIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDAN
KIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDANKIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDAN
KIMIA PANGAN - PROTEIN/UNIVERSITAS PASUNDAN
 
VI. Protein & Peptida.ppt
VI. Protein & Peptida.pptVI. Protein & Peptida.ppt
VI. Protein & Peptida.ppt
 
Protein
ProteinProtein
Protein
 
Makalah Biokimia asam amino
Makalah Biokimia asam aminoMakalah Biokimia asam amino
Makalah Biokimia asam amino
 
4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein 4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein
 
Protein
Protein Protein
Protein
 
6. protein
6. protein6. protein
6. protein
 
PROTEIN
PROTEIN PROTEIN
PROTEIN
 
4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein
 
Protein
ProteinProtein
Protein
 
4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein 4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein
 
Protein (kimia hasil pertanian)
Protein (kimia hasil pertanian)Protein (kimia hasil pertanian)
Protein (kimia hasil pertanian)
 
Protein
ProteinProtein
Protein
 
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptxKIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
 
laporan uji asam amino
laporan uji asam aminolaporan uji asam amino
laporan uji asam amino
 

Recently uploaded

Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024SDNTANAHTINGGI09
 
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docxNiWayanEkaLansuna1
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...rofinaputri
 
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptxMateri Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptxRizkya19
 
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non BankRuang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non BankYunitaReykasari
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...TitinSolikhah2
 
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiMemenAzmi1
 
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.pptsulistyaningsih20
 
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT KehutanananPATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananantrialamsyah
 
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021AdeImot
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptAnggitBetaniaNugraha
 
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptxFORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptxantonkustanto
 
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptxPengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptxsd1patukangan
 
Zulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptx
Zulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptxZulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptx
Zulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptxZulfatulAliyah
 
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdfSoal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdfArfan Syam
 

Recently uploaded (15)

Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptxMateri Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
 
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non BankRuang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
 
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
 
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT KehutanananPATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
 
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptxFORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
 
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptxPengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
 
Zulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptx
Zulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptxZulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptx
Zulfatul Aliyah_Sistem Rangka Biologi SMA Kelas XI.pptx
 
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdfSoal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
 

3. Asam Amino.ppt

  • 2. Protein  Molekul yg sangat vital untuk organisme  terdapat di semua sel  Merupakan Polimer  disusun oleh 20 macam asam amino standar  Rantai asam amino dihubungkan dg ikatan kovalen yg spesifik  Struktur & fungsinya ditentukan oleh kombinasi, jumlah dan urutan dari asam amino  Sifat fisik dan sifat kimia protein dipengaruhi oleh asam amino penyusunnya
  • 3. Fungsi Protein  Reaksi kimia  enzymes  Immune system (Sistim Kekebalan)  antibodies  Mechanical structure  tendons  Generation of force  muscles/otot  Nerve conduction  ion channels  Vision/penglihatan  eye lens/lensa mata  . . . and much more!
  • 4. Asam Amino  merupakan unit penyusun protein  Struktur: satu atom C sentral yang mengikat secara kovalent:  gugus amino,  gugus karboksil,  satu atom H dan  rantai samping (gugus R)
  • 5. • Gugus R  rantai samping yang berbeda-beda pada setiap jenis asam amino • Gugus R yang berbeda-beda tersebut akan menentukan: -. Struktur -. Ukuran -. Muatan elektrik -. Sifat kelarutannya di dalam air
  • 6. Asam amino standar  Asam amino yang menyusun protein organisme, ada 20 macam yang disebut sebagai asam amino standar  Diketahui asam amino ke 21 yaitu selenosistein (jarang ditemukan) Terdapat pada beberapa enzim seperti gluthatione peroxidase  Selenenosistein mempunyai kode genetik: UGA  biasa utk stop kodon  tjd pd mRNA dgn struktur kedua yg banyak.
  • 7. Asam amino Klasifikasi Asam amino  Diklasifikasikan berdasarkan gugus R (rantai samping)  Biasanya sifat-sifat seperti: hidrofobik/hidrofilik, polar/non polar, ada/tidaknya gugus yang terionisasi, asam/basa, aromatik AROMATIK POLAR ACIDIC (-) BASIC (+) NON POLAR
  • 8. Asam amino non polar/ bermuatan  Memiliki gugus R alifatik  Glisin, alanin, valin, leusin, isoleusin dan prolin  Bersifat hidrofobik/tidak suka air. Semakin hidrofobik suatu a.a spt Ile (I)  biasa terdapat di bagian dalam dari protein.  Prolin berbeda dgn a.a  siklis. Tapi mempunyai banyak kesamaan sifat dgn kelompok alifatis lain.  Umumnya terdapat pada protein yang berinteraksi dengan lipid
  • 9.
  • 10. Asam amino polar/ tidak bermuatan  Memiliki gugus R yang tidak bermuatan  Serin , threonin, sistein, metionin, asparagin, dan glutamin  Bersifat hidrofilik  mudah larut dalam air  Cenderung terdapat di bagian luar protein  Sistein berbeda dgn yg lain, karena gugus R terionisasi pada pH tinggi (pH = 8.3), sehingga dapat mengalami oksidasi dengan Sulfur membentuk ikatan disulfide (-S-S-)  sistin (tdk tmsk dlm a.a. standar karena selalu tjd dari 2 buah molekul sistein dan tidak di code oleh DNA)
  • 11.
  • 12. Asam amino dengan gugus R aromatik  Fenilalanin, tirosin dan triptofan  Bersifat relatif non polar  hidrofobik  Fenilalanin bersama dgn Valine, Leusine & Isoleucine  adalah asam amino yang paling hidrofobik  Tirosin  gugus hidroksil , triptofan  cincin indol, sehingga mampu membentuk ikatan hidrogen  penting untuk menentukan struktur enzim  Asam amino aromatik mampu menyerap sinar Ultra violet (UV) λ 280 nm  sering digunakan utk menentukan kadar protein
  • 13. Asam amino dengan gugus R bermuatan positif/basa  Lisin, arginin, dan histidin  Mempunyai gugus yg bersifat basa pd rantai sampingnya (R).  Bersifat polar  terletak di permukaan protein dan dapat mengikat air.  Histidin mempunyai muatan yang mendekati netral (pd gugus imidazol) dibanding dengan :  lisin  gugus amino  arginin  gugus guanidino  Karena histidin dpt terionisasi pada pH mendekati pH fisioligis (pH 7)  sering berperan dlm reaksi enzimatis yg melibatkan pertukaran proton
  • 14. Asam amino dengan gugus R bermuatan negatif (asam)  Aspartat dan glutamat  Mempunyai gugus karboksil (COO- ) pada rantai sampingnya (R)  bermuatan (-) / acid pada pH 7.
  • 15.
  • 16. Asam amino non standar  Merupakan asam amino diluar 20 macam asam. Amino standar  Terjadi karena modifikasi yang terjadi setelah suatu asam amino standar menjadi protein.  Kurang lebih terdapat 300 macam asam amino non standar yang dijumpai pada sel Merupakan modifikasi serin yang mengalami fosforilasi oleh enzim protein kinase
  • 17. •Hydroxy prolin merupakan modifikasi prolin  dlm proses modifikasi posttranslasi, oleh prokolagen prolin hidroksilase. •Ditemukan pada kolagen untuk menstabilkan struktur • Merupakan modifikasi dari Glutamine oleh vit K. •  karboksi glutamat yang mampu mengikat Ca  penting utk pembekuan darah. • Ditemukan pd protein protombin
  • 18. •Modifikasi lisin. Terdapat di kolagen dan miosin (protein kontraksi pd otot) dan berperan dalam sisi terikatnya polisakarida •Citrulline dan Ornithine ditemukan sebagai asam amino nonstandar yang tidak menyusun protein  merupakan senyawa antara metabolisme (biosintesis arginin dalam pembentukan urea)