SlideShare a Scribd company logo
MOHAMMAD FAZABIH
KURNIANSYAH
17060484142
IKOR D
PANCASILA
DAN
GERAKAN
MAHASISWA/
PEMUDA’66
LATAR BELAKANG
Dalam sebuah negara, mahasiswa selalu memiliki peran penting. Dikarenakan
mahasiswa merupakan kaum intelektual muda yang berperan dalam pembangunan,
perkembangan dan kemajuan suatu bangsa dan negara yang selalu berpikir dan bergerak.
Pada angkatan ini pula terjadi sebuah peristiwa “TRITURA (Tri Tuntutan
Rakyat)” (Poesponegoro dan Notosusanto, 2009: 545) yang isinya:
1. Bubarkan PKI.
2. Retool Kabinet Dwikora.
3. Turunkan harga/ perbaikan ekonomi.
Dalam peristiwa ini menyingkap beberapa permasalahan orde lama. Orde
Lama yang dipimpin Soekarno dan dialihkan kepada Soeharto yang nantinya terlahir
kepemimpinan Orde Baru. Selain itu, adanya istilah SUPERSEMAR ( Surat Perintah 11
Maret),
PENGERTIAN PERGERAKAN
MAHASISWA
Pergerakan kemahasiswaan merupakan gerakan yang dilandasi atas belum
adanya titik equilibrium antara harapan rakyat dengan pencapaian pemerintah dengan
maksud untuk mengubah realita sosial yang ada.
Pergerakan kemahasiswaan bisa dianggap sebagai sebuah aktivitas dengan
kesadaran tinggi untuk berkontribusi secara langsung ke masyarakat di luar gerbang
kampus. Sedangkan kegiatan kemahasiswaan seperti belajar, mengikuti UKM, kepanitiaan
bisa dijadikan sebagai fasilitator dalam pengembangan diri baik dalam akademis maupun
non-akademis (soft skill).
AWAL LAHIRNYA PERGERAKAN
PEMUDA DI INDONESIA
Pada masa setelah kemerdekaan, mulai bermunculan secara bersamaan organisasi -
organisasi mahasiswa di berbagai kampus. Berawal dari munculnya organisasi mahasiswa yang dibentuk
oleh beberapa mahasiswa di Sekolah Tinggi Islam (STI) di Yogyakarta, yang dimotori oleh Lafran Pane
dengan mendirikan organisasi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) pada tanggal 5 Februari 1947.
Organisasi ini dibentuk sebagai wadah pergerakan mahasiswa yang dilatarbelakangi oleh 4 faktor utama
yang meliputi Situasi Dunia Internasional, Situasi NKRI, Kondisi Mikrobiologis Ummat Islam di
Indonesia, Kondisi Perguruan Tinggi dan Dunia Kemahasiswaan. Selain itu pada tahun yang sama,
dibentuk pulalah Perserikatan Perhimpunan Mahasiswa Indonesia (PPMI) yang didirikan melalui kongres
mahasiswa di Malang.
Lalu pada waktu yang berikutnya didirikan juga organisasi - organisasi mahasiswa yang lain
seperti Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) yang, Gerakan Mahasiswa Sosialis Indonesia
(GAMSOS) yang lebih cenderung ke ideologi Sosialisme Marxist, dan Concentrasi Gerakan Mahasiswa
Indonesia (CGMI) yang lebih berpandangan komunisme sehingga cenderung lebih dekat dengan PKI
(Partai Komunis Indonesia).
PERANAN MAHASISWA
TERHADAP AKSI TRITURA 66
Aksi Tritura tersebut melahirkan aksi-aksi lainnya yang berkepanjangan. Pada tanggal 24
Februari 1966, pada saat pelantikan Kabinet 100 Menteri, para mahasiswa, pelajar dan pemuda memenuhi
jalan-jalan menuju Istana Merdeka. Terjadi bentrok dengan pasukan Cakrabirawa yang mencoba
menghadang. Demonstrasi semakin memanas hingga menyebabkan gugurnya mahasiswa Universitas
Indonesia bernama Arief Rachman Hakim. Bentrokan terjadi dan mengakibatkan gugurnya Arief Rahman
Hakim yang semakin membuat gerakan mereka solid. kemudian mahasiswa membentuk Laskar Arief
Rahman Hakim yang terdiri dari 42 universitas dan perguruan tinggi di Jakarta.
Menindaklanjuti aksi tersebut, berdasarkan keputusan Panglima Komando Ganyang Malaysia (Kogam)
yaitu Presiden Soekarno sendiri, KAMI dibubarkan. Namun hal tersebut tidak membuat barisan pemuda
Indonesia mundur.
Pemuda masih bersikukuh mengawal gerakan-gerakan mahasiswa untuk melanjutkan Tri
Tuntutan Rakyat (Tritura). Hingga gerakan Tritura mencapai puncak ketika keluarnya
Surat Perintah 11 Maret 1966 (Supersemar). Surat ini menginstruksikan Mayor Jenderal Soeharto, selaku
Panglima Komando Operasi Keamanan dan Ketertiban (Pangkopkamtib) untuk mengambil segala
tindakan yang dianggap perlu untuk mengatasi situasi keamanan yang buruk pada saat itu, salah satu
diantaranya ialah membubarkan Partai Komunis Indonesia dan ormas-ormasnya.
KESIMPULAN
Gerakan mahasiswa adalah suatu gerakan mahasiswa dalam bentuk aksi
gerakan moral yang dilakukan sebagai usaha untuk perubahan tatanan kehidupan sosial-
budaya, ekonomi-politik dan hukum menjadi tatanan yang lebih baik dari sebelumnya.
Pergerakan mahasiswa di Indonesia dimulai pertama kali pada awal abad ke-20. Sebelum
populernya gerakan mahasiswa awalnya dikenal dengan gerakan pemuda Indonesia, karena
sejak itu bangsa Indonesia masih dalam penjajahan. Gerakan mahasiswa dari masa ke masa
pihak yang terlibat diantaranya mahasiswa, pemerintah, dan militer yang menyebabkan
mahasiswa melakukan aksi Tritura dikarenakan oleh faktor ekonomi dan faktor terjadinya
Gerakan 30 September 1965. Mereka menyampaikan aspirasinya dengan mendemontrasi.
Isi Tritura, diantaranya
(1) Bubarkan PKI.
(2) Retool Kabinet Dwikora.
(3) Turunkan harga/ perbaikan ekonomi.
2017 d mohammad fazabih k

More Related Content

What's hot

PPT AIK
PPT AIKPPT AIK
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Ripan Nugraha Harahap
 
makalah sppi 2
makalah sppi 2makalah sppi 2
makalah sppi 2
Rina Mufidah
 
Misi Generasi Milenial
Misi Generasi MilenialMisi Generasi Milenial
Misi Generasi Milenial
Mohamad Khaidir
 
Memahami Generasi Milenial
Memahami Generasi MilenialMemahami Generasi Milenial
Memahami Generasi Milenial
Lestari Moerdijat
 
Gerakan pembaharuan islam di indonesia
Gerakan pembaharuan  islam di indonesiaGerakan pembaharuan  islam di indonesia
Gerakan pembaharuan islam di indonesia
Ig Fandy Jayanto
 
Strategi Dakwah Islam Era Milenial
Strategi Dakwah Islam Era MilenialStrategi Dakwah Islam Era Milenial
Strategi Dakwah Islam Era Milenial
Fahrudin Romadhona
 
1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf
1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf
1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf
KOPIGarut1
 
Islam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari Ini
Islam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari IniIslam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari Ini
Islam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari Ini
Mohamad Khaidir
 
Perkembangan Islam Masa Modern
Perkembangan Islam Masa ModernPerkembangan Islam Masa Modern
Perkembangan Islam Masa Modern
Universitas Muhammadiyah Surakarta
 
Makalah islam masa modern ok.
Makalah islam masa modern ok.Makalah islam masa modern ok.
Makalah islam masa modern ok.
nanang aw aw
 
18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)
18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)
18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)
Fathia Rosatika
 
Kepribadian ipm
Kepribadian ipmKepribadian ipm
Kepribadian ipm
Rausan Satriani
 
Peristiwa 15 Januari 1974
Peristiwa 15 Januari 1974Peristiwa 15 Januari 1974
Peristiwa 15 Januari 1974
aswansetiawan
 
Sejarah undar dan trisula
Sejarah undar dan trisulaSejarah undar dan trisula
Sejarah undar dan trisula
Mohammad Abidin
 
Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...
Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...
Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...musniumar
 
Urgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah KampusUrgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah Kampus
Mohamad Khaidir
 

What's hot (18)

PPT AIK
PPT AIKPPT AIK
PPT AIK
 
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
Perkembangan Islam Di Era Modern (indonesia)
 
makalah sppi 2
makalah sppi 2makalah sppi 2
makalah sppi 2
 
Misi Generasi Milenial
Misi Generasi MilenialMisi Generasi Milenial
Misi Generasi Milenial
 
Memahami Generasi Milenial
Memahami Generasi MilenialMemahami Generasi Milenial
Memahami Generasi Milenial
 
Gerakan pembaharuan islam di indonesia
Gerakan pembaharuan  islam di indonesiaGerakan pembaharuan  islam di indonesia
Gerakan pembaharuan islam di indonesia
 
Strategi Dakwah Islam Era Milenial
Strategi Dakwah Islam Era MilenialStrategi Dakwah Islam Era Milenial
Strategi Dakwah Islam Era Milenial
 
1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf
1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf
1559-Article Text-2725-1-10-20201013 (1).pdf
 
Islam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari Ini
Islam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari IniIslam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari Ini
Islam, Pemuda, & Tanggungjawab Hari Ini
 
Perkembangan Islam Masa Modern
Perkembangan Islam Masa ModernPerkembangan Islam Masa Modern
Perkembangan Islam Masa Modern
 
Makalah islam masa modern ok.
Makalah islam masa modern ok.Makalah islam masa modern ok.
Makalah islam masa modern ok.
 
18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)
18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)
18593 agama (gerakan pembaruan Islam di Indonesia)
 
Sejarah Perjuangan Hmi
Sejarah Perjuangan HmiSejarah Perjuangan Hmi
Sejarah Perjuangan Hmi
 
Kepribadian ipm
Kepribadian ipmKepribadian ipm
Kepribadian ipm
 
Peristiwa 15 Januari 1974
Peristiwa 15 Januari 1974Peristiwa 15 Januari 1974
Peristiwa 15 Januari 1974
 
Sejarah undar dan trisula
Sejarah undar dan trisulaSejarah undar dan trisula
Sejarah undar dan trisula
 
Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...
Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...
Musni Umar: Malari, Demo Anti Modal Asing dan Perlawanan Terhadap Penjajah Ek...
 
Urgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah KampusUrgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah Kampus
 

Similar to 2017 d mohammad fazabih k

Ppt filsafat olahraga setiadi daniel 077_ikorb
Ppt filsafat olahraga setiadi daniel  077_ikorbPpt filsafat olahraga setiadi daniel  077_ikorb
Ppt filsafat olahraga setiadi daniel 077_ikorb
universitas negeri surabaya
 
2017 d mohammad_fazabih_k[2]
2017 d mohammad_fazabih_k[2]2017 d mohammad_fazabih_k[2]
2017 d mohammad_fazabih_k[2]
fazabih kurniansyah
 
Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)
Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)
Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)
komandanlevi
 
Gerakan Mahasiswa
Gerakan MahasiswaGerakan Mahasiswa
Gerakan Mahasiswa
Dhimas kasep
 
Manifesto gerakan mahasiswa
Manifesto gerakan mahasiswaManifesto gerakan mahasiswa
Manifesto gerakan mahasiswaKetut Nita
 
Setiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahraga
Setiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahragaSetiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahraga
Setiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahraga
universitas negeri surabaya
 
pendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdf
pendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdfpendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdf
pendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdf
alvinbitalessy
 
Demonstrasi tritura
Demonstrasi trituraDemonstrasi tritura
Demonstrasi tritura
riduuwanpungki
 
Pancasila dan gerakan mahasiswa '98
Pancasila dan gerakan mahasiswa '98Pancasila dan gerakan mahasiswa '98
Pancasila dan gerakan mahasiswa '98
Putri AP
 
36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...
36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...
36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...musniumar
 
Tugas individu
Tugas individuTugas individu
Tugas individu
Zulfaneri Putra
 
Opini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba Dan
Opini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba DanOpini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba Dan
Opini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba Dan
farobiiiiiiii
 
HUSNI KURNIAWAN.pptx
HUSNI KURNIAWAN.pptxHUSNI KURNIAWAN.pptx
HUSNI KURNIAWAN.pptx
RizqiyaAnugrah
 
Jurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawanJurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawan
Kammi Daerah Serang
 
Jurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawanJurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawan
Kammi Daerah Serang
 
Pergerakan mahasiswa 2018
Pergerakan mahasiswa 2018Pergerakan mahasiswa 2018
Pergerakan mahasiswa 2018
Sumirat Purnama Suntara
 
DINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptx
DINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptxDINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptx
DINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptx
amelprakerin
 
Sejarah Pergerakan Mahasiswa.pptx
Sejarah Pergerakan Mahasiswa.pptxSejarah Pergerakan Mahasiswa.pptx
Sejarah Pergerakan Mahasiswa.pptx
UsmanBinNazarudin
 
Gerakan mahasiswa indonesia 1998
Gerakan mahasiswa indonesia 1998Gerakan mahasiswa indonesia 1998
Gerakan mahasiswa indonesia 1998
samryl123
 
Ppt tugas sejarah sosial Pergerakan Mahasiswa
Ppt tugas sejarah sosial Pergerakan MahasiswaPpt tugas sejarah sosial Pergerakan Mahasiswa
Ppt tugas sejarah sosial Pergerakan Mahasiswa
Dewi_Sejarah
 

Similar to 2017 d mohammad fazabih k (20)

Ppt filsafat olahraga setiadi daniel 077_ikorb
Ppt filsafat olahraga setiadi daniel  077_ikorbPpt filsafat olahraga setiadi daniel  077_ikorb
Ppt filsafat olahraga setiadi daniel 077_ikorb
 
2017 d mohammad_fazabih_k[2]
2017 d mohammad_fazabih_k[2]2017 d mohammad_fazabih_k[2]
2017 d mohammad_fazabih_k[2]
 
Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)
Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)
Sejarah gerakan mahasiswa indonesia (pertemuan i)
 
Gerakan Mahasiswa
Gerakan MahasiswaGerakan Mahasiswa
Gerakan Mahasiswa
 
Manifesto gerakan mahasiswa
Manifesto gerakan mahasiswaManifesto gerakan mahasiswa
Manifesto gerakan mahasiswa
 
Setiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahraga
Setiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahragaSetiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahraga
Setiadi daniel 077 ikorb_filsafat olahraga
 
pendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdf
pendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdfpendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdf
pendidikan kewarganegaraan ranti dan alvin-1-SM.pdf
 
Demonstrasi tritura
Demonstrasi trituraDemonstrasi tritura
Demonstrasi tritura
 
Pancasila dan gerakan mahasiswa '98
Pancasila dan gerakan mahasiswa '98Pancasila dan gerakan mahasiswa '98
Pancasila dan gerakan mahasiswa '98
 
36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...
36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...
36 Tahun Kampus Kuning Pemasungan Demokrasi dan Pengkhianatan Hasil Perjuanga...
 
Tugas individu
Tugas individuTugas individu
Tugas individu
 
Opini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba Dan
Opini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba DanOpini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba Dan
Opini Publik Dan Gerakan Mahasiswa Era Orba Dan
 
HUSNI KURNIAWAN.pptx
HUSNI KURNIAWAN.pptxHUSNI KURNIAWAN.pptx
HUSNI KURNIAWAN.pptx
 
Jurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawanJurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawan
 
Jurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawanJurnal muslim negarawan
Jurnal muslim negarawan
 
Pergerakan mahasiswa 2018
Pergerakan mahasiswa 2018Pergerakan mahasiswa 2018
Pergerakan mahasiswa 2018
 
DINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptx
DINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptxDINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptx
DINAMIKA PERWUJUDAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN.pptx
 
Sejarah Pergerakan Mahasiswa.pptx
Sejarah Pergerakan Mahasiswa.pptxSejarah Pergerakan Mahasiswa.pptx
Sejarah Pergerakan Mahasiswa.pptx
 
Gerakan mahasiswa indonesia 1998
Gerakan mahasiswa indonesia 1998Gerakan mahasiswa indonesia 1998
Gerakan mahasiswa indonesia 1998
 
Ppt tugas sejarah sosial Pergerakan Mahasiswa
Ppt tugas sejarah sosial Pergerakan MahasiswaPpt tugas sejarah sosial Pergerakan Mahasiswa
Ppt tugas sejarah sosial Pergerakan Mahasiswa
 

More from fazabih kurniansyah

Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]
fazabih kurniansyah
 
Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]
fazabih kurniansyah
 
Ppt alfaza 17060484163[1]
Ppt alfaza 17060484163[1]Ppt alfaza 17060484163[1]
Ppt alfaza 17060484163[1]
fazabih kurniansyah
 
Pendidikan pancasila agil
Pendidikan pancasila agilPendidikan pancasila agil
Pendidikan pancasila agil
fazabih kurniansyah
 
Pend pancasila imam
Pend pancasila imamPend pancasila imam
Pend pancasila imam
fazabih kurniansyah
 
2017 d kurnia sandhi dwi p
2017 d kurnia sandhi dwi p2017 d kurnia sandhi dwi p
2017 d kurnia sandhi dwi p
fazabih kurniansyah
 
Pend.pancasila agil
Pend.pancasila agilPend.pancasila agil
Pend.pancasila agil
fazabih kurniansyah
 
Imam ppt
Imam  pptImam  ppt
2017 d m.amirul_baharudi
2017 d m.amirul_baharudi2017 d m.amirul_baharudi
2017 d m.amirul_baharudi
fazabih kurniansyah
 
2017 d muhammad naufal khalissyarif
2017 d muhammad naufal khalissyarif2017 d muhammad naufal khalissyarif
2017 d muhammad naufal khalissyarif
fazabih kurniansyah
 

More from fazabih kurniansyah (10)

Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]
 
Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]Alfaza 17060484163[1]
Alfaza 17060484163[1]
 
Ppt alfaza 17060484163[1]
Ppt alfaza 17060484163[1]Ppt alfaza 17060484163[1]
Ppt alfaza 17060484163[1]
 
Pendidikan pancasila agil
Pendidikan pancasila agilPendidikan pancasila agil
Pendidikan pancasila agil
 
Pend pancasila imam
Pend pancasila imamPend pancasila imam
Pend pancasila imam
 
2017 d kurnia sandhi dwi p
2017 d kurnia sandhi dwi p2017 d kurnia sandhi dwi p
2017 d kurnia sandhi dwi p
 
Pend.pancasila agil
Pend.pancasila agilPend.pancasila agil
Pend.pancasila agil
 
Imam ppt
Imam  pptImam  ppt
Imam ppt
 
2017 d m.amirul_baharudi
2017 d m.amirul_baharudi2017 d m.amirul_baharudi
2017 d m.amirul_baharudi
 
2017 d muhammad naufal khalissyarif
2017 d muhammad naufal khalissyarif2017 d muhammad naufal khalissyarif
2017 d muhammad naufal khalissyarif
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

2017 d mohammad fazabih k

  • 2. LATAR BELAKANG Dalam sebuah negara, mahasiswa selalu memiliki peran penting. Dikarenakan mahasiswa merupakan kaum intelektual muda yang berperan dalam pembangunan, perkembangan dan kemajuan suatu bangsa dan negara yang selalu berpikir dan bergerak. Pada angkatan ini pula terjadi sebuah peristiwa “TRITURA (Tri Tuntutan Rakyat)” (Poesponegoro dan Notosusanto, 2009: 545) yang isinya: 1. Bubarkan PKI. 2. Retool Kabinet Dwikora. 3. Turunkan harga/ perbaikan ekonomi. Dalam peristiwa ini menyingkap beberapa permasalahan orde lama. Orde Lama yang dipimpin Soekarno dan dialihkan kepada Soeharto yang nantinya terlahir kepemimpinan Orde Baru. Selain itu, adanya istilah SUPERSEMAR ( Surat Perintah 11 Maret),
  • 3. PENGERTIAN PERGERAKAN MAHASISWA Pergerakan kemahasiswaan merupakan gerakan yang dilandasi atas belum adanya titik equilibrium antara harapan rakyat dengan pencapaian pemerintah dengan maksud untuk mengubah realita sosial yang ada. Pergerakan kemahasiswaan bisa dianggap sebagai sebuah aktivitas dengan kesadaran tinggi untuk berkontribusi secara langsung ke masyarakat di luar gerbang kampus. Sedangkan kegiatan kemahasiswaan seperti belajar, mengikuti UKM, kepanitiaan bisa dijadikan sebagai fasilitator dalam pengembangan diri baik dalam akademis maupun non-akademis (soft skill).
  • 4. AWAL LAHIRNYA PERGERAKAN PEMUDA DI INDONESIA Pada masa setelah kemerdekaan, mulai bermunculan secara bersamaan organisasi - organisasi mahasiswa di berbagai kampus. Berawal dari munculnya organisasi mahasiswa yang dibentuk oleh beberapa mahasiswa di Sekolah Tinggi Islam (STI) di Yogyakarta, yang dimotori oleh Lafran Pane dengan mendirikan organisasi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) pada tanggal 5 Februari 1947. Organisasi ini dibentuk sebagai wadah pergerakan mahasiswa yang dilatarbelakangi oleh 4 faktor utama yang meliputi Situasi Dunia Internasional, Situasi NKRI, Kondisi Mikrobiologis Ummat Islam di Indonesia, Kondisi Perguruan Tinggi dan Dunia Kemahasiswaan. Selain itu pada tahun yang sama, dibentuk pulalah Perserikatan Perhimpunan Mahasiswa Indonesia (PPMI) yang didirikan melalui kongres mahasiswa di Malang. Lalu pada waktu yang berikutnya didirikan juga organisasi - organisasi mahasiswa yang lain seperti Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) yang, Gerakan Mahasiswa Sosialis Indonesia (GAMSOS) yang lebih cenderung ke ideologi Sosialisme Marxist, dan Concentrasi Gerakan Mahasiswa Indonesia (CGMI) yang lebih berpandangan komunisme sehingga cenderung lebih dekat dengan PKI (Partai Komunis Indonesia).
  • 5. PERANAN MAHASISWA TERHADAP AKSI TRITURA 66 Aksi Tritura tersebut melahirkan aksi-aksi lainnya yang berkepanjangan. Pada tanggal 24 Februari 1966, pada saat pelantikan Kabinet 100 Menteri, para mahasiswa, pelajar dan pemuda memenuhi jalan-jalan menuju Istana Merdeka. Terjadi bentrok dengan pasukan Cakrabirawa yang mencoba menghadang. Demonstrasi semakin memanas hingga menyebabkan gugurnya mahasiswa Universitas Indonesia bernama Arief Rachman Hakim. Bentrokan terjadi dan mengakibatkan gugurnya Arief Rahman Hakim yang semakin membuat gerakan mereka solid. kemudian mahasiswa membentuk Laskar Arief Rahman Hakim yang terdiri dari 42 universitas dan perguruan tinggi di Jakarta. Menindaklanjuti aksi tersebut, berdasarkan keputusan Panglima Komando Ganyang Malaysia (Kogam) yaitu Presiden Soekarno sendiri, KAMI dibubarkan. Namun hal tersebut tidak membuat barisan pemuda Indonesia mundur. Pemuda masih bersikukuh mengawal gerakan-gerakan mahasiswa untuk melanjutkan Tri Tuntutan Rakyat (Tritura). Hingga gerakan Tritura mencapai puncak ketika keluarnya Surat Perintah 11 Maret 1966 (Supersemar). Surat ini menginstruksikan Mayor Jenderal Soeharto, selaku Panglima Komando Operasi Keamanan dan Ketertiban (Pangkopkamtib) untuk mengambil segala tindakan yang dianggap perlu untuk mengatasi situasi keamanan yang buruk pada saat itu, salah satu diantaranya ialah membubarkan Partai Komunis Indonesia dan ormas-ormasnya.
  • 6. KESIMPULAN Gerakan mahasiswa adalah suatu gerakan mahasiswa dalam bentuk aksi gerakan moral yang dilakukan sebagai usaha untuk perubahan tatanan kehidupan sosial- budaya, ekonomi-politik dan hukum menjadi tatanan yang lebih baik dari sebelumnya. Pergerakan mahasiswa di Indonesia dimulai pertama kali pada awal abad ke-20. Sebelum populernya gerakan mahasiswa awalnya dikenal dengan gerakan pemuda Indonesia, karena sejak itu bangsa Indonesia masih dalam penjajahan. Gerakan mahasiswa dari masa ke masa pihak yang terlibat diantaranya mahasiswa, pemerintah, dan militer yang menyebabkan mahasiswa melakukan aksi Tritura dikarenakan oleh faktor ekonomi dan faktor terjadinya Gerakan 30 September 1965. Mereka menyampaikan aspirasinya dengan mendemontrasi. Isi Tritura, diantaranya (1) Bubarkan PKI. (2) Retool Kabinet Dwikora. (3) Turunkan harga/ perbaikan ekonomi.