SlideShare a Scribd company logo
“Pengetahuan ditingkatkan dengan belajar;
kepercayaan dengan perdebatan;
keahlian dengan latihan dan
cinta dengan kasih sayang”.
(Anonimus)
1
PENGANTAR PSIKOLOGI
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM
STAI DENPASAR
KULIAH I & II
1. ORIENTASI PERKULIAHAN
a) Perkenalan
b) Kontrak Belajar
c) Satuan Acara Perkuliahan
2
a). B I O D A T A
Nama : JUMARI
Tempat & Tgl. Lahir : Lamongan, 03-02-1967
Jabatan dan Tugas
Tambahan di Al-Ma’ruf
: Jabatan:
a) Guru Sosiologi MA Al-Ma’ruf (Th. 2006 – 2011)
b) Guru IPS & PKn SMK Bina Madina (Th. 2001 – sekarang)
c) Dosen STAID (Th. 2011 – sekarang)
Tugas Tambahan:
a) Wakil KetuaYayasan/Bid Keu (Th. 2005)
b) Kepala MI Al-Ma’ruf (TP. 2005/2006)
c) Kepala MA Al-Ma’ruf (TP. 2006/2007; 2007/2008; 2008-2009)
d) Kepala SMK Bina Madina (TP. 2009/2010; 2010/2011; 2011/2012)
e) Sekretaris Umum Yayasan (Th. 2012 – sekarang)
Alamat Rumah : Jl. Singasari Utara II / 3 Banjar Tagtag Kaja Peguyangan Denpasar
Nomor Kontak : HP: 085 238 264 570; Flexy: (0361) 796 1112; E-mail: awijumjum@gmail.com
FB: Engkong Jumari Awi
Pendidikan : SD > MIMA Sekaran Lamongan ( 1981)
SLTP > Ponpes Al-Fatah Siman Sekaran Lamongan (1984)
SLTA > SMAN 2 Lamongan Jatim (1987)
S1 > Universitas Udayana Denpasar (1993)
Akta IV > FKIP Dwijendera Denpasar (2009)
S2 > Magister Pendidikan Undiksha Singaraja (2013)
3
b). KONTRAK BELAJAR
EVALUASI :
1. Kehadiran di Klas : 20%
2. Partisipasi/Tugas
(Presentasi/Diskusi) : 20%
3. UTS : 25%
6. UAS : 35%
SKALA PEMBERIAN NILAI AKHIR:
4Jumari ( KI4: 2014 )
Interval Skor Interval Skor Huru Mutu
91 - 100 3.76 - 4.00 A+
86 - 90 3.51 - 3.75 A
81 - 85 3.26 - 3.50 A-
76 - 80 3.01 - 3.25 B+
71 - 75 2.76 - 3.00 B
66 - 70 2.51 - 2.75 B-
61 - 65 2.26 - 2.50 C+
56 - 60 2.01 - 2.25 C
51 - 55 1.76 - 2.00 C-
< 50 < 1.75 D
SA =
(Kehadiranx20)+(Diskusi&Tugasx20)+(UTSx25)+(UASx35)
100
II. KONSEP DASAR PSIKOLOGI
KULIAH III & IV
a) Psikologi sebagai ilmu
b) Pengertian psikologi dan kaitan psikologi
dengan ilmu lainnya yang overlap
c) Sejarah singkat perkembangan psikologi
d) Aliran-aliran dalam psikologi
e) Objek dan klasifikasi psikologi
f) Fungsi dan manfaat mempelajari psikologi
g) Metode penelitian dalam psikologi.
5
 Jiwa tidak dapat dipelajari secara ilmiah.
 Sesuatu dapat dipelajari secara ilmiah jika
keberadaannya dapat diobservasi.
 Yg dipelajari psikologi bukan jiwa manusia secara
langsung, tetapi manifestasi dari keberadaan jiwa
berupa perilaku dan hal-hal lain yang
berhubungan dengan perilaku.
 Istilah psikologi sebagai ilmu jiwa tidak
digunakan lagi. Sejak Th 1878 (dipelopori
J.B.Watson), psikologi dinyatakan sebagai ilmu
yang mempelajari perilaku karena ilmu
pengetahuan menghendaki objek yang dapat
diamati, dicatat, dan diukur. Jiwa dipandang
terlalu abstrak, dan jiwa hanyalah salah satu
aspek kehidupan individu.
Psikologi merupakan ilmu, karena telah memenuhi
syarat sebagai ilmu yaitu:
1) secara sistematis psikologi dipelajari melalui
penelitian-penelitian ilmiah dg menggunakan
prosedur metode ilmiah.
2) memiliki struktur keilmuan yang jelas.
3) memiliki objek material dan formal,
4) menggunakan metode ilmiah spt: eksperimen,
observasi, sejarah kasus (case history),
pengetesan dan pengukuran (testing and
measurement),
5) memiliki terminologi khusus seperti bakat,
motivasi, inteligensi, kepribadian, dan
6) dapat diaplikasikan dlm berbagai adegan kehidupan.
Makna Ontologi, Epistemologi, dan
Aksiologi dalam pemikiran filsafat
keilmuan (Struktur Ilmu)
EpistemologiOntologi Aksiologi
BagaimanaApa (objek ilmu) Mengapa (untuk
apa)
Realitas /
kenyataan yang
ada
Metodologi Tujuan / Nilai
Ilmu merupakan akumulasi pengetahuan yang
disistematisasikan, metodis dan empirik.
pengetahuan
Ciri-ciri Ilmu atau pengetahuan Ilmiah;
berobjek; bersistem; bermetode dan universal
Hasilnya akumulatif
Sifat Ilmu Kebenarannya relatif
Objektif
ilmu
Pengetahuan
Ilmu
9
ILMU
AKTIFITAS
(SEBAGAI PROSES)
PENGETAHUAN
(SEBAGAI PRODUK)
METODE
(SEBAGAI PROSEDUR)
HAKEKAT ILMU Sebagai SISTEM
ILMU Sebagai
SISTEM
PROSEDUR
(metode ilmiah)
PROSES
(aktivitas penelitian)
PRODUK
(pengetahuan sistematis)
11
PROSEDUR
(metode ilmiah)
Teknik - TeknikTata Langkah
Pola Prosedural Alat -alat
Timbangan
meteran
perapian
komputer
Wawancara
Questional
Perhitungan
Pemanasan
Penentuan masalah
Hipotesis
Pengumpulan data
Pengujian hasil
Kesimpulan
Pengamatan
Percobaan
Pengukuran
Survai
Deduksi
Induksi
Analisa
12
PROSES
(Aktivitas Penelitian)
Rasional
Kognitif
Asimilasi
Teologis
Akomodasi
13
ILMU SBG PENGETAHUAN ILMIAH (PRODUK)
Ilmu Sbg
Pengetahuan
Ilmiah
1. Segi Obyek
Pengetahuan
2. Segi Sifat
Pengetahuan
Obyek Material
Obyek Formal
- Empiris
- Sistematis
- Obyektif
- Analitis
- Verifikatif
Psychology is the science of
behavior and mental processes
(Psikologi adalah ilmu tentang
perilaku dan proses mental).
KESIMPULAN PENGERTIAN PSIKOLOGI
Definition :
Influences/
Stimulus
Reactions/
Responses
(Psychological process)
Dari pengertian tersebut, ada 3 hal penting dlm
psikologi, yaitu :
 Science/scientific processes : psikologi
menggunakan metode ilmiah, mencakup observasi
yg sistematis utk memahami behavior dan mental
processes
 Behavior : everything we do that can be directly
observed. Example : ?
 Mental processes : Diukur melalui pengamatan
(observasi) atau pengukuran respons. Example :?
16
17
PSIKOLOGI
MENJADI BAGIAN
FILSAFAT
(sampai dg abad XVIII)
PSIKOLOGI
MENJADI BAGIAN
FISIOLOGI
(ABAD XVIII)
PSIKOLOGI
MENJADI ILMU
YG BERDIRI SENDIRI
(sejak 1879)
MASA YUNANI KUNO
SAMPAI
RENAISANS
PASCA
RENAISANS
AKHIR ABAD IXX
18
YUNANI - KUNO
6SM
MITOS
FILSAFAT
3SM - 6MLOGOS
ABAD TENGAH
14M
THEOLOGI
ANCILLA
THEOLOGIAE
ABAD MODERN
18M 19M
ABAD KONTEMPORER
20M14-15M
RENAISSANCE
AUFKLARUNG
RASIONALISME
EMPIRISME
KRITISISME
IDEALISME
POSITIVISME
FENOMENOLOGI
STRUKTURALISME
NEOPOSITIVISME
FAKTOR HEURISTIKILMU CABANG
AGAMA
FILSAFAT FILSAFAT
BIOLOGI
ASTRONOMI
MATEMATIKA
FISIKA
KIMIA
SOSIOLOGI
PSIKOLOGI
KOMPUTER
PARIWISATA
DLL.
SEJARAH PERKEMBANGAN
PSIKOLOGI
384-322
SM
1595-1690 Abad
ke-17 & 18
1832-1920 1842-1952 1878-1958 1880-1967 1902-1987
1925- 1886-
Kajian
psikologi
bermula
dr. zaman
Greek purba
Aliran
Empirisme
Aliran
Strukturalisme
Aliran
Functionalisme
Aliran
Interaksionisme
Aliran
Behaviorisme
Aliran Psikologi
Gestalt
Aliran
Humanistik
Aliran
Kognitivisme
Aliran
Konstruktivisme
20
 EMPECOCLES (490-430 SM)
 Bahwa ada 4 elemen dasar dalam alam semesta, yaitu: TANAH,
AIR, UDARA, dan API.
 Bahwa tubuh manusia terdiri dari tulang, otot, dan usus, yang
merupakan unsur dari tanah, sedangkan cairan tubuh merupakan
unsur air.
 Fungsi rasio dan mental manusia berasal dari unsur api.
 Unsur udara merupakan pendukung dari elemen-elemen atau
fungsi hidup.
 DEMOCRITUS (460-370)
 Seluruh realitas yang ada di dunia ini terdiri dari partikel-partikel
yang tidak dapat dibagi-bagi lagi.
 Jiwa manusia yang merupakan bagian dari realitas dunia juga terdiri
dari partikel-partikel.
21
 PLATO (427 – 347 SM)
 Psyche atau jiwa manusia terdiri dari : LOGISTICON (pikiran),
berpusat di otak; THUMETICON (kemauan), berpusat di dada; dan
ABDOMEN (nafsu), berpusat di perut.
 Bahwa jiwa manusia telah ada, yaitu di alam ide, sebelum manusia
dilahirkan.
 ARISTOTELES (384 – 322 SM)
 Bahwa sesuatu yang berbentuk kejiwaan (FORM) harus
menempati wujud tertentu (MATTER).
 Wujud merupakan ekspresi dari jiwa
 Taraf hidup terdiri dari tiga tingkatan, yaitu :
 ANIMA VEGETATIVA, taraf hidup yang ada pd. tumbuh-
tumbuhan
 ANIMA SENSITIVA, taraf hidup yang terdapat pada hewan.
 ANIMA INTELEKTIVA, taraf hidup yang terdapat pada manusia.
22
 St. THOMAS AQUINAS (1224 – 1274)
 Jiwa adalah bentuk yang meliputi materi, yaitu badan.
 Jiwa menjalankan aktivitas melebihi raga, yaitu aktivitas
aktivitas rohani, karena jiwa bersifat rohani maka setelah
manusia mati jiwanya tetap hidup.
 JOHN LOCKE (1623 – 1704)
 Pada saat baru dilahirkan, jiwa manusia dalam keadaan
kosong dan pengalamanlah yang akan mengisi kekosongan
tersebut.
 Jiwa manusia dihubungkan dengan dunia luar oleh panca
indera.
 Setiap tingkah laku pada dasarnya merupakan hasil belajar
sehingga dapat diubah melalui pengalaman yang baru.
23
 Sir CHARLES BELL (1774-1842)
 Tahun 1811 dia menemukan bahwa dalam tubuh manusia terdapat 2 macam
saraf : saraf sensoris dan motoris.
 Saraf sensoris berfungsi sbagai pembawa rangsang dari reseptor ke
susunan saraf pusat.
 Saraf motoris berfungsi membawa perintah dari otak ke efektor
 FRANCOIS MAGENDIE (1783 – 1855)
 Tahun 1812 dia juga menemukan dua macam saraf sebagai-mana
ditemukan Bell.
 Ia menemukan saraf majemuk, saraf yang berisi saraf sensoris dan motoris.
 JOHANNES PETER MULLER (1801-1858)
 Dalam penelitiannya, dia menemukan fenomena yang disebut HUKUM
ENERJI SPESIFIK.
 Menurut hukum enerji spesifik pada setiap alat indera hanya terjadi satu
jenis penginderaan dan tidak tergantung dari jenis rangsangnya, apakah
rangsang yang tepat atau tidak tepat.
24
 Pada tahun 1879, WILHELM WUNDT
(filsuf, dokter, sosiolog, dan ahli hukum dari
Jerman), mendirikan laboratorium psikologi di Leipzig,
Jerman. Lab ini merupakan lab psikologi pertama di dunia.
 Wundt menyatakan bahwa objek telaah psikologi bukan lagi
berupa hakikat jiwa, yang tidak bisa diobservasi, tetapi
fenomena-fenomena kejiwaan berupa tingkah laku.
 Wundt juga menyatakan bahwa gejala-gejala jiwa tidak
dapat diterangkan semata-mata berdasarkan proses alam
sebagaimana dijelaskan melalui fisiologi. Fisiologi hanya
berfungsi sebagai ilmu bantu psikologi.
25
 Gejala-gejala jiwa diteliti oleh Wundt di
laborartorium dengan menggunakan metoda
eksperimen.
 Eksperimen dilakukan dengan teknik tertentu
dan faktor subjek tidak dapat diabaikan.
Untuk itu Wundt menggunakan teknik
introspeksi.
 Hasil-hasil penelitian Wundt dipublikasikan
dalam bentuk buku. Dan sejak itu psikologi
diakui sebagai suatu disiplin ilmu dan
kemudian mengalami perkembangan yang
pesat yang ditandai dengan munculnya
berbagai aliran dan cabang psikologi.
26
27
PELOPOR
PSIKOLOGI
STRUKTURALISME
FUNGSIONALISME PSIKOANALISIS
ALIRAN-ALIRAN DALAM ILMU PSIKOLOGI
Terdapat lima aliran di dalam psikologi yaitu:
1) Strukturalisme (structuralism)
2) Fungsionalisme (functionalism)
3) Behaviorisme (behaviorism)
4) Psikologi Gestalt (gestalt psychology)
5) Psikoanalisis (psychoanalysis)
28
1. Strukturalisme (structuralism)
 Tokoh: Wilhelm Wundt (1832 – 1920)
 Pengalaman sadar individu dianalisa utk diketahui
strukturnya
 Menggunakan metode instropeksi untuk
menemukan elemen dasar dari pengalaman sadar
individu  objective sensations dan subjective
feelings.
Contoh: seseorang bisa diminta menguraikan semua
komponen cita rasa yang berbeda-beda ketika menggigit
sebuah jeruk (manis, asam, basah, dan sebagainya).
29
• Fungsi-fungsi psikologis adalah adaptasi terhadap
lingkungan sebagaimana adaptasi biologis Darwin.
Kemampuan individu untuk berubah sesuai tuntutan dalam
hubungannya dengan lingkungan adalah sesuatu yang
terpenting.
2. Fungsionalisme (functionalism)
 Tokoh: William James (1842 -1910).
 mempelajari “fungsi” dari tingkah laku dan proses mental, tidak
hanya mempelajari strukturnya
 Metode yang dipakai adalah metode observasi
 Pengalaman sadar dilihat dalam hubungan dengan fungsinya untuk
hidup dan fungsinya untuk menyesuaikan diri baik secara psikis
maupun secara sosial  pengalaman membantu individu berfungsi
lebih adaptif di lingkungannya.
30
3. Behaviorisme (behaviorism)
 Tokoh: John Broadus Watson (1878-1958) dan B.F Skinner
(1904-1990)
 Memberi penekanan pada tingkah laku yang dipelajari (learned
behavior)
 Berpendapat bahwa organisme belajar untuk bertingkah laku
sedemikian rupa karena diberikan penguat (reinforcement).
4. Psikologi Gestalt (gestalt psychology)
 Tokoh: Max Wertheimer (1880 -1943), Kurt Koffka (1886 -1941), dan
Wolfgang KÖhler (1887 – 1967).
 Bagi aliran Gestalt yang utama bukanlah elemen melainkan
keseluruhan.
 Bahwa pengalaman dan tingkah laku tidak dapat dianalisis kedalam
elemen-elemen  keseluruhan (pengalaman) adalah lebih dari
jumlah bagian-bagian. 31
Contoh:
• Perilaku kelompok menjadi fungsi dari lingkungan, dimana salah satu
faktornya adalah para anggota kelompok dan hubungan interpersonal
mereka. Apabila hubungan ini bervalensi negatif, maka perilaku anggota
akan menjauhinya dan dengan demikian tujuan kelompok semakin tidak
tercapai. Sebaliknya, hubungan yang baik akan membuat anggota saling
mendekati sehingga memungkinkan kerjasama yang lebih baik dalam
mencapai tujuan kelompok.
• Suatu gestalt dapat berupa objek yang berbeda dari jumlah bagian-
bagiannya. Semua penjelasan tentang bagian-bagian objek akan
mengakibatkan hilangnya gestalt itu sendiri. Istilah “Gestalt” mengacu
pada sebuah objek/figur yang utuh dan berbeda dari penjumlahan
bagian-bagiannya.
4. Psikologi Gestalt (gestalt psychology)
Bahwa pengalaman dan tingkah laku tidak dapat dianalisis kedalam
elemen-elemen  keseluruhan (pengalaman) adalah lebih dari
jumlah bagian-bagian.
32
5. Psikoanalisis (psychoanalysis)
 Tokoh: Sigmund Freud (1856 – 1939).
 Psikoanalisis merupakan salah satu teori
kepribadian dan juga merupakan metode
terapi yang dikembangkan oleh Freud.
 Aspek bawah sadar (unconsciousness)
merupakan aspek psikis terpenting 
perilaku dan kepribadian manusia banyak
dipengaruhi oleh unconsciousness.
33
1. Objek material : objek material ilmu adalah
objek yang bersifat umum, dilihat dari
wujudnya. Objek material psikologi adalah
manusia.
2. Objek formal : objek yang bersifat spesifik,
dari segi tertentu objek material dibahas.
Objek formal psikologi adalah perilaku
manusia dan hal-hal yang berkaitan
dengan proses tersebut.
34
PSIKOLOGI
AZAS
PEMBAHASAN
 STRUKTURALISME
 FUNGSIONALISME
 BEHAVIORISME
 PSIKOLOGI DALAM
 PSIKOLOGI HUMANISTIK
 PSIKOLOGI GESTALT
 Dst
BIDANG YANG
DIBAHAS
TUJUAN
PEMBAHASAN
PSIKOLOGI
UMUM
PSIKOLOGI
KHUSUS
(Cabang-
cabang
Psikologi)
 PSI. PERKEMBANGAN
 PSI. PENDIDIKAN
 PSI. KEPRIBADIAN
 PSI. SOSIAL
 PSI. ABNORMAL
 PSI. KESEHATAN
 PSI. AGAMA
 DST
 PSI. TEORITIS
 PSI. TERAPAN
35
1. Fungsi deskriptif : fungsi psikologi dalam
menggambarkan objek formalnya secara
lengkap, benar, dan jelas.
2. Fungsi prediktif : fungsi psikologi dalam
membuat perkiraan yang dapat terjadi di
kemudian hari berkenaan dengan perilaku
manusia.
3. Fungsi pengendalian : psikologi untuk
mengarahkan perilaku-perilaku manusia pada
hal-hal yang diharapkan dan menghindari hal-
hal yang tidak diharapkan.
36
MEMPELAJARI
PSIKOLOGI
BERUSAHA
MEMAHAMI
PERILAKU
MANUSIA
DIRI
SENDIRI
ORANG
LAIN
MEMPERLAKUKAN
MANUSIA
DENGAN
SEBAIK-BAIKNYA
BERHASIL
DALAM
PENYESUAIAN
37
G. METODE-METODE PENELITIAN DALAM
PSIKOLOGI
1. Observasi Ilmiah
2. Metode Eksperimental
3. Sejarah Kehidupan (metode biografi)
4. Wawancara
5. Angket
6. Pemeriksaan Psikologi
7. Metode Analisis Karya
8. Metode Statistik
38
1. Observasi Ilmiah
Terdapat tiga jenis metode observasi ilmiah yang
dapat dilakukan yaitu:
a) case study (studi kasus)
b) survey (survei)
c) naturalistic observations (observasi
naturalistik)
a) Studi kasus
 mengumpulkan seluruh informasi mengenai
permasalahan individu yang dapat diperoleh
dari hasil wawancara, tes psikologi, dsb
untuk dianalisa dan dicarikan solusinya.
39
b) Survei
 Digunakan untuk mengukur berbagai fenomena
yang ada yang tidak mungkin diobservasi
dalam situasi alamiah atau dalam situasi
eksperimental.
 Pengumpulkan data dilakukan dengan
memberikan kuesioner dan juga melakukan
wawancara.
 Keuntungannya adalah analisa data cepat
dengan menggunakan komputer, sampel dapat
diperoleh dalam jumlah besar, dan dapat
dilakukan dalam satu kurun waktu tertentu.
 Kerugiannya adalah terkadang individu tidak
memberikan jawaban yang sesuai dengan kata
hatinya  social desirability.
40
c. Observasi naturalistik
 Merupakan usaha mengamati tingkah laku
indivdu dalam latar alamiah.
2. Metode Eksperimental
 Merupakan metode ilmiah yang berusaha untuk mencari
hubungan sebab-akibat dengan menggunakan variabel
terikat (independent variable) dan mengobservasi
efeknya terhadap variable bebas (dependent variable).
 misalnya menyelidiki pengaruh kondisi tertentu
terhadap tingkah laku individu.
 Independent variable (IV) hal / kondisi yang
dimanipulasi oleh peneliti.
 Dependent variable (DV)  hal / kondisi yang diukur
untuk mengetahui apakah IV efektif / tidak. 41
3. Metode Biografi
 Sejarah kehidupan seseorang dapat merupakan sumber
data yang penting untuk lebih mengetahui “jiwa” orang
yang bersangkutan, misalnya dari cerita ibunya, seorang
anak yang tidak naik kelas mungkin diketahui bahwa dia
bukannya kurang pandai tetapi minatnya sejak kecil
memang dibidang musik sehingga dia tidak cukup serius
untuk mengikuti pendidikan di sekolahnya.
 Dalam metode ini orang menguraikan tentang keadaan,
sikap - sikap ataupun sifat lain mengenai orang yang
bersangkutan.
 Pada metode ini disamping mempunyai keuntungan juga
mempunyai kelemahan, yaitu tidak jarang metode ini
bersifat subjektif.
42
4. Metode Wawancara
 Wawancara merupakan tanya jawab si pemeriksa dan orang
yang diperiksa. Agar orang diperiksa itu dapat menemukan isi
hatinya itu sendiri, pandangan-pandangannya, pendapatnya dan
lain-lain sedemikian rupa sehingga orang yang mewawancarai
dapat menggali semua informasi yang dibutuhkan.
 Baik angket atau interview, keduanya mempunyai persamaan,
tetapi berbeda dalam cara penyajiannya. Keuntungan interview
dibandingkan dengan angket yaitu: Pada interview apabila
terdapat hal yang kurang jelas maka dapat diperjelas.
Interviwer(penanya) dapat menyesuaikan dengan suasana hati
interviwee (responden yang ditanyai).
 Terdapat interaksi langsung berupa face to facesehingga
diharapkan dapat membina hubungan yang baik saat proses
interview dilakukan.
43
4. Metode Angket
 Angket merupakan wawancara dalam bentuk tertulis. Semua pertanyaan telah
di susun secara tertulis pada lembar-lembar pertanyaan itu, dan orang yang
diwawancarai tinggal membaca pertanyaan yang diajukan, lalu menjawabnya
secara tertulis pula.
 Jawaban-jawabannya akan dianalisis untuk mengetahui hal-hal yang diselidiki.
5. Pemeriksaan Psikologi
 Dalam bahasa populernya pemeriksaan psikologi disebut juga dengan psikotes
Metode ini menggunakan alat-alat psikodiagnostik tertentu yang hanya dapat
digunakan oleh para ahli yang benar-benar sudah terlatih. alat-alat itu dapat
dipergunakan unntuk mengukur dan untuk mengetahui taraf kecerdasan
seseorang, arah minat seseorang, sikap seseorang, struktur kepribadian
seeorang, dan lain-lain dari orang yang diperiksa itu.
6. Metode Analisis Karya
 Dilakukan dengan cara menganalisis hasil karya seperti gambar - gambar,
buku harian atau karangan yang telah dibuat. Hal ini karena karya dapat
dianggap sebagai pencetus dari keadaan jiwa seseorang .
44
8. Metode Statistik
Umumnya digunakan dengan cara mengumpulkan data atau materi
dalam penelitian lalu mengadakan penganalisaan terhadap hasil
yang telah didapat.
Correlation (metode korelasi)
 Positive correlation (korelasi positif)  mengindikasikan
sejalan dengan meningkatnya nilai salah satu variabel
demikian juga terjadi peningkatan nilai variabel lainnya.
 Negative correlation (korelasi negatif) 
mengindikasikan sejalan dengan meningkatnya nilai
salah satu variabel maka terjadi penurunan nilai variabel
lainnya.
 Contoh Metode Korelasi: Terdapat korelasi (hubungan)
yang positif antara skor inteligensi dengan hasrat
berprestasi. 45
“BE A CREATIVE PERSON
because
YOUR CREATIONS ARE
WAITED BY MANY PEOPLE”.
46

More Related Content

What's hot

Kumpulan Soal jawab filsafat ilmu
Kumpulan Soal jawab filsafat ilmuKumpulan Soal jawab filsafat ilmu
Kumpulan Soal jawab filsafat ilmu
AbidaAnggun
 
Filsafat Pendidikan Islam Antasari
Filsafat Pendidikan Islam Antasari Filsafat Pendidikan Islam Antasari
Filsafat Pendidikan Islam Antasari
Uswatun Nisa
 
Soal filsafat ilmu 26 02-2021 UAS R . Adhi Indra Kurnia
Soal filsafat ilmu 26 02-2021  UAS R . Adhi Indra KurniaSoal filsafat ilmu 26 02-2021  UAS R . Adhi Indra Kurnia
Soal filsafat ilmu 26 02-2021 UAS R . Adhi Indra Kurnia
R . Adhi Indra Kurnia
 
Metafisika 3.a
Metafisika 3.aMetafisika 3.a
Metafisika 3.a
Syafrizal
 
Resume filsafat ilmu
Resume filsafat ilmuResume filsafat ilmu
Resume filsafat ilmu
UCy Rukmana
 
Fils ilmu kuliah 1
Fils ilmu kuliah 1Fils ilmu kuliah 1
Fils ilmu kuliah 1
dr.yuliarni hasan
 
FILSAFAT YOVIE
FILSAFAT YOVIEFILSAFAT YOVIE
FILSAFAT YOVIE
yoovie
 
Kumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmuKumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmu
PutriAgilya
 
Fpi aliran-aliran filsafat-4192
Fpi  aliran-aliran filsafat-4192Fpi  aliran-aliran filsafat-4192
Fpi aliran-aliran filsafat-4192
Adramina92
 
Contoh soal filsafat ilmu
Contoh soal filsafat ilmuContoh soal filsafat ilmu
Contoh soal filsafat ilmu
purdana wahyu hidayat
 
Makalah aksiologi henry kurniawan
Makalah aksiologi henry kurniawanMakalah aksiologi henry kurniawan
Makalah aksiologi henry kurniawanHenry Kurniawan
 

What's hot (14)

Filsafat ilmu
Filsafat ilmuFilsafat ilmu
Filsafat ilmu
 
Kumpulan Soal jawab filsafat ilmu
Kumpulan Soal jawab filsafat ilmuKumpulan Soal jawab filsafat ilmu
Kumpulan Soal jawab filsafat ilmu
 
Filsafat Pendidikan Islam Antasari
Filsafat Pendidikan Islam Antasari Filsafat Pendidikan Islam Antasari
Filsafat Pendidikan Islam Antasari
 
Soal filsafat ilmu 26 02-2021 UAS R . Adhi Indra Kurnia
Soal filsafat ilmu 26 02-2021  UAS R . Adhi Indra KurniaSoal filsafat ilmu 26 02-2021  UAS R . Adhi Indra Kurnia
Soal filsafat ilmu 26 02-2021 UAS R . Adhi Indra Kurnia
 
Metafisika 3.a
Metafisika 3.aMetafisika 3.a
Metafisika 3.a
 
Resume filsafat ilmu
Resume filsafat ilmuResume filsafat ilmu
Resume filsafat ilmu
 
Fils ilmu kuliah 1
Fils ilmu kuliah 1Fils ilmu kuliah 1
Fils ilmu kuliah 1
 
FILSAFAT YOVIE
FILSAFAT YOVIEFILSAFAT YOVIE
FILSAFAT YOVIE
 
Makalah filsafat 4
Makalah filsafat 4Makalah filsafat 4
Makalah filsafat 4
 
Kumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmuKumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan &amp; jawaban mata kuliah filsafat ilmu
 
Makalah etika
Makalah etikaMakalah etika
Makalah etika
 
Fpi aliran-aliran filsafat-4192
Fpi  aliran-aliran filsafat-4192Fpi  aliran-aliran filsafat-4192
Fpi aliran-aliran filsafat-4192
 
Contoh soal filsafat ilmu
Contoh soal filsafat ilmuContoh soal filsafat ilmu
Contoh soal filsafat ilmu
 
Makalah aksiologi henry kurniawan
Makalah aksiologi henry kurniawanMakalah aksiologi henry kurniawan
Makalah aksiologi henry kurniawan
 

Viewers also liked

PUM1 - 10Kepribadian
PUM1 - 10KepribadianPUM1 - 10Kepribadian
PUM1 - 10Kepribadianmfrids
 
1. pengantar kuliah filsafat psikologi
1.  pengantar kuliah filsafat psikologi1.  pengantar kuliah filsafat psikologi
1. pengantar kuliah filsafat psikologi
Rokhmat Sairah
 
Jm2 ~ contoh presensi pertemuan
Jm2 ~ contoh presensi pertemuanJm2 ~ contoh presensi pertemuan
Jm2 ~ contoh presensi pertemuan
Jumari Awi
 
3. staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)
3.  staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)3.  staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)
3. staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)
Jumari Awi
 
Ksis, psikologi pdf
Ksis, psikologi pdfKsis, psikologi pdf
Ksis, psikologi pdf
d4zzle
 
Materi Psikologi Semester 1 pgsd
Materi Psikologi Semester 1 pgsdMateri Psikologi Semester 1 pgsd
Materi Psikologi Semester 1 pgsdBagasBlogger
 
3. staid ki-iv (konsep dasar perilaku)
3.  staid ki-iv (konsep dasar perilaku)3.  staid ki-iv (konsep dasar perilaku)
3. staid ki-iv (konsep dasar perilaku)
Jumari Awi
 
2. smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...
2.  smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...2.  smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...
2. smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...
Jumari Awi
 
Contoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikan
Contoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikanContoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikan
Contoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikanNEMOKUND
 
PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)
PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)
PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)
Annisa NC
 
Pengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur Muspita
Pengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur MuspitaPengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur Muspita
Pengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur Muspita
Universitas Islam Balitar
 
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajibPpt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
eli priyatna laidan
 
02 Psikologi
02   Psikologi02   Psikologi
02 PsikologiWanBK Leo
 
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUMPENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUMFitriAmaliyah
 
Pp ki iv ~ teori kepribadian edit
Pp ki iv ~ teori kepribadian   editPp ki iv ~ teori kepribadian   edit
Pp ki iv ~ teori kepribadian edit
Jumari Awi
 
Presentasi sejarah kelas X bab 1&2
Presentasi sejarah kelas X bab 1&2Presentasi sejarah kelas X bab 1&2
Presentasi sejarah kelas X bab 1&2
Alenne Thresia
 
Psikologi Umum dan Perkembangan - Pengantar
Psikologi Umum dan Perkembangan - PengantarPsikologi Umum dan Perkembangan - Pengantar
Psikologi Umum dan Perkembangan - Pengantar
Haristian Sahroni Putra
 
MATERI KELAS X SEJARAH INDONESIA
MATERI KELAS X SEJARAH INDONESIAMATERI KELAS X SEJARAH INDONESIA
MATERI KELAS X SEJARAH INDONESIAndriehs
 

Viewers also liked (20)

PUM1 - 10Kepribadian
PUM1 - 10KepribadianPUM1 - 10Kepribadian
PUM1 - 10Kepribadian
 
1. pengantar kuliah filsafat psikologi
1.  pengantar kuliah filsafat psikologi1.  pengantar kuliah filsafat psikologi
1. pengantar kuliah filsafat psikologi
 
Jm2 ~ contoh presensi pertemuan
Jm2 ~ contoh presensi pertemuanJm2 ~ contoh presensi pertemuan
Jm2 ~ contoh presensi pertemuan
 
3. staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)
3.  staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)3.  staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)
3. staid ki-ii (epistemologi ilmu pendidikan islam)
 
Ksis, psikologi pdf
Ksis, psikologi pdfKsis, psikologi pdf
Ksis, psikologi pdf
 
Materi Psikologi Semester 1 pgsd
Materi Psikologi Semester 1 pgsdMateri Psikologi Semester 1 pgsd
Materi Psikologi Semester 1 pgsd
 
3. staid ki-iv (konsep dasar perilaku)
3.  staid ki-iv (konsep dasar perilaku)3.  staid ki-iv (konsep dasar perilaku)
3. staid ki-iv (konsep dasar perilaku)
 
2. smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...
2.  smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...2.  smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...
2. smk klas x smster 2 ~ bab ii (lanjutan) ~ pedagang, penguasa dan pujangga...
 
Contoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikan
Contoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikanContoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikan
Contoh jurnal-psikologi-penyelidikan-pendidikan
 
PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)
PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)
PSIKOLOGI UMUM (berpikir dan intelegensi)
 
Psikologi umum 1
Psikologi umum 1Psikologi umum 1
Psikologi umum 1
 
Pengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur Muspita
Pengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur MuspitaPengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur Muspita
Pengantar Psikologi_ Konsep Dasar Psikologi_meeting 2 Novi Catur Muspita
 
Psikologi Umum
Psikologi UmumPsikologi Umum
Psikologi Umum
 
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajibPpt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
 
02 Psikologi
02   Psikologi02   Psikologi
02 Psikologi
 
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUMPENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
 
Pp ki iv ~ teori kepribadian edit
Pp ki iv ~ teori kepribadian   editPp ki iv ~ teori kepribadian   edit
Pp ki iv ~ teori kepribadian edit
 
Presentasi sejarah kelas X bab 1&2
Presentasi sejarah kelas X bab 1&2Presentasi sejarah kelas X bab 1&2
Presentasi sejarah kelas X bab 1&2
 
Psikologi Umum dan Perkembangan - Pengantar
Psikologi Umum dan Perkembangan - PengantarPsikologi Umum dan Perkembangan - Pengantar
Psikologi Umum dan Perkembangan - Pengantar
 
MATERI KELAS X SEJARAH INDONESIA
MATERI KELAS X SEJARAH INDONESIAMATERI KELAS X SEJARAH INDONESIA
MATERI KELAS X SEJARAH INDONESIA
 

Similar to 2. staid ki-iv (pengantar psikologi)

Modul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantar
Modul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantarModul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantar
Modul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantarsuher lambang
 
konsep-asas-psikologi.ppt
konsep-asas-psikologi.pptkonsep-asas-psikologi.ppt
konsep-asas-psikologi.ppt
PDPPPSV1022Nurkhairu
 
Topik 1 Konsep Asas Psikologi
Topik 1 Konsep Asas PsikologiTopik 1 Konsep Asas Psikologi
Topik 1 Konsep Asas Psikologiguest0321ac
 
TUGAS KELOMPOK 1 (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdf
TUGAS KELOMPOK 1  (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdfTUGAS KELOMPOK 1  (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdf
TUGAS KELOMPOK 1 (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdf
DellaAp1
 
2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx
2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx
2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx
WijiOktanasari
 
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains SosialWanBK Leo
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
IchdaAsy
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
AyuNurCahya
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
MuhammadNadhif17
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
GalihSetyo5
 
APA ITU ILMU
APA ITU ILMUAPA ITU ILMU
APA ITU ILMU
herdisaksul
 
TUGAS FILSAFAT
TUGAS FILSAFATTUGAS FILSAFAT
TUGAS FILSAFAT
yuliati chan
 
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologiSoal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
MelShannon2
 
MAKALAH PSIKOLOGI.docx
MAKALAH PSIKOLOGI.docxMAKALAH PSIKOLOGI.docx
MAKALAH PSIKOLOGI.docx
wardatussaniah2
 
Yusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptx
Yusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptxYusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptx
Yusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptx
yusilatifah1
 
PENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.ppt
PENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.pptPENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.ppt
PENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.ppt
ashrafkhairulAzam
 
Apa itu Ilmu.ppt
Apa itu Ilmu.pptApa itu Ilmu.ppt
Apa itu Ilmu.ppt
Imam Alfiannoor
 

Similar to 2. staid ki-iv (pengantar psikologi) (20)

Modul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantar
Modul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantarModul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantar
Modul pertemuan psy faal pkk ke 1 materi pengantar
 
konsep-asas-psikologi.ppt
konsep-asas-psikologi.pptkonsep-asas-psikologi.ppt
konsep-asas-psikologi.ppt
 
Topik 1 Konsep Asas Psikologi
Topik 1 Konsep Asas PsikologiTopik 1 Konsep Asas Psikologi
Topik 1 Konsep Asas Psikologi
 
TUGAS KELOMPOK 1 (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdf
TUGAS KELOMPOK 1  (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdfTUGAS KELOMPOK 1  (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdf
TUGAS KELOMPOK 1 (RINGKASAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN).pdf
 
2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx
2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx
2. Teori dan Konsep Psikologi.pptx
 
Ikd 1
Ikd 1Ikd 1
Ikd 1
 
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
 
Dasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologiDasar dasar psikologi
Dasar dasar psikologi
 
APA ITU ILMU
APA ITU ILMUAPA ITU ILMU
APA ITU ILMU
 
TUGAS FILSAFAT
TUGAS FILSAFATTUGAS FILSAFAT
TUGAS FILSAFAT
 
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologiSoal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
 
MAKALAH PSIKOLOGI.docx
MAKALAH PSIKOLOGI.docxMAKALAH PSIKOLOGI.docx
MAKALAH PSIKOLOGI.docx
 
Yusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptx
Yusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptxYusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptx
Yusi Siti Latifah _Filsafat Ontologi Matematika.pptx
 
Bermacam psikologi kepribadian
Bermacam psikologi kepribadianBermacam psikologi kepribadian
Bermacam psikologi kepribadian
 
PENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.ppt
PENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.pptPENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.ppt
PENGANTAR PSIKOLOGI KOMUNIKASI.ppt
 
Filsafat ilmu
Filsafat ilmuFilsafat ilmu
Filsafat ilmu
 
Apa itu Ilmu.ppt
Apa itu Ilmu.pptApa itu Ilmu.ppt
Apa itu Ilmu.ppt
 

More from Jumari Awi

Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016
Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016
Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016
Jumari Awi
 
Jm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologi
Jm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologiJm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologi
Jm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologi
Jumari Awi
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
Jumari Awi
 
1. staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)
1.  staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)1.  staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)
1. staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)
Jumari Awi
 
2. staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)
2.  staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)2.  staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)
2. staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)
Jumari Awi
 
1. staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)
1.  staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)1.  staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)
1. staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)
Jumari Awi
 
2. staid pai-vi (seputar profesi guru)
2.  staid pai-vi (seputar profesi guru)2.  staid pai-vi (seputar profesi guru)
2. staid pai-vi (seputar profesi guru)
Jumari Awi
 
1. staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)
1.  staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)1.  staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)
1. staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)
Jumari Awi
 

More from Jumari Awi (8)

Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016
Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016
Pp ki iv ~ kisi kisi pp 2015-2016
 
Jm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologi
Jm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologiJm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologi
Jm1 ~ course outline (sap) pengantar psikologi
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
 
1. staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)
1.  staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)1.  staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)
1. staid ki-iv (course outline/sap pengantar psikologi)
 
2. staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)
2.  staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)2.  staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)
2. staid ki-ii (ilmu pendidikan islam; 1. awali jelajah, kenali istilah)
 
1. staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)
1.  staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)1.  staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)
1. staid ki-ii (course outline/sap ilmu pendidikan islam)
 
2. staid pai-vi (seputar profesi guru)
2.  staid pai-vi (seputar profesi guru)2.  staid pai-vi (seputar profesi guru)
2. staid pai-vi (seputar profesi guru)
 
1. staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)
1.  staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)1.  staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)
1. staid pai-vi (silabus dan sap matkul profesi keguruan)
 

Recently uploaded

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

2. staid ki-iv (pengantar psikologi)

  • 1. “Pengetahuan ditingkatkan dengan belajar; kepercayaan dengan perdebatan; keahlian dengan latihan dan cinta dengan kasih sayang”. (Anonimus) 1
  • 2. PENGANTAR PSIKOLOGI SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM STAI DENPASAR KULIAH I & II 1. ORIENTASI PERKULIAHAN a) Perkenalan b) Kontrak Belajar c) Satuan Acara Perkuliahan 2
  • 3. a). B I O D A T A Nama : JUMARI Tempat & Tgl. Lahir : Lamongan, 03-02-1967 Jabatan dan Tugas Tambahan di Al-Ma’ruf : Jabatan: a) Guru Sosiologi MA Al-Ma’ruf (Th. 2006 – 2011) b) Guru IPS & PKn SMK Bina Madina (Th. 2001 – sekarang) c) Dosen STAID (Th. 2011 – sekarang) Tugas Tambahan: a) Wakil KetuaYayasan/Bid Keu (Th. 2005) b) Kepala MI Al-Ma’ruf (TP. 2005/2006) c) Kepala MA Al-Ma’ruf (TP. 2006/2007; 2007/2008; 2008-2009) d) Kepala SMK Bina Madina (TP. 2009/2010; 2010/2011; 2011/2012) e) Sekretaris Umum Yayasan (Th. 2012 – sekarang) Alamat Rumah : Jl. Singasari Utara II / 3 Banjar Tagtag Kaja Peguyangan Denpasar Nomor Kontak : HP: 085 238 264 570; Flexy: (0361) 796 1112; E-mail: awijumjum@gmail.com FB: Engkong Jumari Awi Pendidikan : SD > MIMA Sekaran Lamongan ( 1981) SLTP > Ponpes Al-Fatah Siman Sekaran Lamongan (1984) SLTA > SMAN 2 Lamongan Jatim (1987) S1 > Universitas Udayana Denpasar (1993) Akta IV > FKIP Dwijendera Denpasar (2009) S2 > Magister Pendidikan Undiksha Singaraja (2013) 3
  • 4. b). KONTRAK BELAJAR EVALUASI : 1. Kehadiran di Klas : 20% 2. Partisipasi/Tugas (Presentasi/Diskusi) : 20% 3. UTS : 25% 6. UAS : 35% SKALA PEMBERIAN NILAI AKHIR: 4Jumari ( KI4: 2014 ) Interval Skor Interval Skor Huru Mutu 91 - 100 3.76 - 4.00 A+ 86 - 90 3.51 - 3.75 A 81 - 85 3.26 - 3.50 A- 76 - 80 3.01 - 3.25 B+ 71 - 75 2.76 - 3.00 B 66 - 70 2.51 - 2.75 B- 61 - 65 2.26 - 2.50 C+ 56 - 60 2.01 - 2.25 C 51 - 55 1.76 - 2.00 C- < 50 < 1.75 D SA = (Kehadiranx20)+(Diskusi&Tugasx20)+(UTSx25)+(UASx35) 100
  • 5. II. KONSEP DASAR PSIKOLOGI KULIAH III & IV a) Psikologi sebagai ilmu b) Pengertian psikologi dan kaitan psikologi dengan ilmu lainnya yang overlap c) Sejarah singkat perkembangan psikologi d) Aliran-aliran dalam psikologi e) Objek dan klasifikasi psikologi f) Fungsi dan manfaat mempelajari psikologi g) Metode penelitian dalam psikologi. 5
  • 6.  Jiwa tidak dapat dipelajari secara ilmiah.  Sesuatu dapat dipelajari secara ilmiah jika keberadaannya dapat diobservasi.  Yg dipelajari psikologi bukan jiwa manusia secara langsung, tetapi manifestasi dari keberadaan jiwa berupa perilaku dan hal-hal lain yang berhubungan dengan perilaku.  Istilah psikologi sebagai ilmu jiwa tidak digunakan lagi. Sejak Th 1878 (dipelopori J.B.Watson), psikologi dinyatakan sebagai ilmu yang mempelajari perilaku karena ilmu pengetahuan menghendaki objek yang dapat diamati, dicatat, dan diukur. Jiwa dipandang terlalu abstrak, dan jiwa hanyalah salah satu aspek kehidupan individu.
  • 7. Psikologi merupakan ilmu, karena telah memenuhi syarat sebagai ilmu yaitu: 1) secara sistematis psikologi dipelajari melalui penelitian-penelitian ilmiah dg menggunakan prosedur metode ilmiah. 2) memiliki struktur keilmuan yang jelas. 3) memiliki objek material dan formal, 4) menggunakan metode ilmiah spt: eksperimen, observasi, sejarah kasus (case history), pengetesan dan pengukuran (testing and measurement), 5) memiliki terminologi khusus seperti bakat, motivasi, inteligensi, kepribadian, dan 6) dapat diaplikasikan dlm berbagai adegan kehidupan.
  • 8. Makna Ontologi, Epistemologi, dan Aksiologi dalam pemikiran filsafat keilmuan (Struktur Ilmu) EpistemologiOntologi Aksiologi BagaimanaApa (objek ilmu) Mengapa (untuk apa) Realitas / kenyataan yang ada Metodologi Tujuan / Nilai
  • 9. Ilmu merupakan akumulasi pengetahuan yang disistematisasikan, metodis dan empirik. pengetahuan Ciri-ciri Ilmu atau pengetahuan Ilmiah; berobjek; bersistem; bermetode dan universal Hasilnya akumulatif Sifat Ilmu Kebenarannya relatif Objektif ilmu Pengetahuan Ilmu 9
  • 11. ILMU Sebagai SISTEM PROSEDUR (metode ilmiah) PROSES (aktivitas penelitian) PRODUK (pengetahuan sistematis) 11
  • 12. PROSEDUR (metode ilmiah) Teknik - TeknikTata Langkah Pola Prosedural Alat -alat Timbangan meteran perapian komputer Wawancara Questional Perhitungan Pemanasan Penentuan masalah Hipotesis Pengumpulan data Pengujian hasil Kesimpulan Pengamatan Percobaan Pengukuran Survai Deduksi Induksi Analisa 12
  • 14. ILMU SBG PENGETAHUAN ILMIAH (PRODUK) Ilmu Sbg Pengetahuan Ilmiah 1. Segi Obyek Pengetahuan 2. Segi Sifat Pengetahuan Obyek Material Obyek Formal - Empiris - Sistematis - Obyektif - Analitis - Verifikatif
  • 15. Psychology is the science of behavior and mental processes (Psikologi adalah ilmu tentang perilaku dan proses mental). KESIMPULAN PENGERTIAN PSIKOLOGI Definition : Influences/ Stimulus Reactions/ Responses (Psychological process)
  • 16. Dari pengertian tersebut, ada 3 hal penting dlm psikologi, yaitu :  Science/scientific processes : psikologi menggunakan metode ilmiah, mencakup observasi yg sistematis utk memahami behavior dan mental processes  Behavior : everything we do that can be directly observed. Example : ?  Mental processes : Diukur melalui pengamatan (observasi) atau pengukuran respons. Example :? 16
  • 17. 17
  • 18. PSIKOLOGI MENJADI BAGIAN FILSAFAT (sampai dg abad XVIII) PSIKOLOGI MENJADI BAGIAN FISIOLOGI (ABAD XVIII) PSIKOLOGI MENJADI ILMU YG BERDIRI SENDIRI (sejak 1879) MASA YUNANI KUNO SAMPAI RENAISANS PASCA RENAISANS AKHIR ABAD IXX 18
  • 19. YUNANI - KUNO 6SM MITOS FILSAFAT 3SM - 6MLOGOS ABAD TENGAH 14M THEOLOGI ANCILLA THEOLOGIAE ABAD MODERN 18M 19M ABAD KONTEMPORER 20M14-15M RENAISSANCE AUFKLARUNG RASIONALISME EMPIRISME KRITISISME IDEALISME POSITIVISME FENOMENOLOGI STRUKTURALISME NEOPOSITIVISME FAKTOR HEURISTIKILMU CABANG AGAMA FILSAFAT FILSAFAT BIOLOGI ASTRONOMI MATEMATIKA FISIKA KIMIA SOSIOLOGI PSIKOLOGI KOMPUTER PARIWISATA DLL.
  • 20. SEJARAH PERKEMBANGAN PSIKOLOGI 384-322 SM 1595-1690 Abad ke-17 & 18 1832-1920 1842-1952 1878-1958 1880-1967 1902-1987 1925- 1886- Kajian psikologi bermula dr. zaman Greek purba Aliran Empirisme Aliran Strukturalisme Aliran Functionalisme Aliran Interaksionisme Aliran Behaviorisme Aliran Psikologi Gestalt Aliran Humanistik Aliran Kognitivisme Aliran Konstruktivisme 20
  • 21.  EMPECOCLES (490-430 SM)  Bahwa ada 4 elemen dasar dalam alam semesta, yaitu: TANAH, AIR, UDARA, dan API.  Bahwa tubuh manusia terdiri dari tulang, otot, dan usus, yang merupakan unsur dari tanah, sedangkan cairan tubuh merupakan unsur air.  Fungsi rasio dan mental manusia berasal dari unsur api.  Unsur udara merupakan pendukung dari elemen-elemen atau fungsi hidup.  DEMOCRITUS (460-370)  Seluruh realitas yang ada di dunia ini terdiri dari partikel-partikel yang tidak dapat dibagi-bagi lagi.  Jiwa manusia yang merupakan bagian dari realitas dunia juga terdiri dari partikel-partikel. 21
  • 22.  PLATO (427 – 347 SM)  Psyche atau jiwa manusia terdiri dari : LOGISTICON (pikiran), berpusat di otak; THUMETICON (kemauan), berpusat di dada; dan ABDOMEN (nafsu), berpusat di perut.  Bahwa jiwa manusia telah ada, yaitu di alam ide, sebelum manusia dilahirkan.  ARISTOTELES (384 – 322 SM)  Bahwa sesuatu yang berbentuk kejiwaan (FORM) harus menempati wujud tertentu (MATTER).  Wujud merupakan ekspresi dari jiwa  Taraf hidup terdiri dari tiga tingkatan, yaitu :  ANIMA VEGETATIVA, taraf hidup yang ada pd. tumbuh- tumbuhan  ANIMA SENSITIVA, taraf hidup yang terdapat pada hewan.  ANIMA INTELEKTIVA, taraf hidup yang terdapat pada manusia. 22
  • 23.  St. THOMAS AQUINAS (1224 – 1274)  Jiwa adalah bentuk yang meliputi materi, yaitu badan.  Jiwa menjalankan aktivitas melebihi raga, yaitu aktivitas aktivitas rohani, karena jiwa bersifat rohani maka setelah manusia mati jiwanya tetap hidup.  JOHN LOCKE (1623 – 1704)  Pada saat baru dilahirkan, jiwa manusia dalam keadaan kosong dan pengalamanlah yang akan mengisi kekosongan tersebut.  Jiwa manusia dihubungkan dengan dunia luar oleh panca indera.  Setiap tingkah laku pada dasarnya merupakan hasil belajar sehingga dapat diubah melalui pengalaman yang baru. 23
  • 24.  Sir CHARLES BELL (1774-1842)  Tahun 1811 dia menemukan bahwa dalam tubuh manusia terdapat 2 macam saraf : saraf sensoris dan motoris.  Saraf sensoris berfungsi sbagai pembawa rangsang dari reseptor ke susunan saraf pusat.  Saraf motoris berfungsi membawa perintah dari otak ke efektor  FRANCOIS MAGENDIE (1783 – 1855)  Tahun 1812 dia juga menemukan dua macam saraf sebagai-mana ditemukan Bell.  Ia menemukan saraf majemuk, saraf yang berisi saraf sensoris dan motoris.  JOHANNES PETER MULLER (1801-1858)  Dalam penelitiannya, dia menemukan fenomena yang disebut HUKUM ENERJI SPESIFIK.  Menurut hukum enerji spesifik pada setiap alat indera hanya terjadi satu jenis penginderaan dan tidak tergantung dari jenis rangsangnya, apakah rangsang yang tepat atau tidak tepat. 24
  • 25.  Pada tahun 1879, WILHELM WUNDT (filsuf, dokter, sosiolog, dan ahli hukum dari Jerman), mendirikan laboratorium psikologi di Leipzig, Jerman. Lab ini merupakan lab psikologi pertama di dunia.  Wundt menyatakan bahwa objek telaah psikologi bukan lagi berupa hakikat jiwa, yang tidak bisa diobservasi, tetapi fenomena-fenomena kejiwaan berupa tingkah laku.  Wundt juga menyatakan bahwa gejala-gejala jiwa tidak dapat diterangkan semata-mata berdasarkan proses alam sebagaimana dijelaskan melalui fisiologi. Fisiologi hanya berfungsi sebagai ilmu bantu psikologi. 25
  • 26.  Gejala-gejala jiwa diteliti oleh Wundt di laborartorium dengan menggunakan metoda eksperimen.  Eksperimen dilakukan dengan teknik tertentu dan faktor subjek tidak dapat diabaikan. Untuk itu Wundt menggunakan teknik introspeksi.  Hasil-hasil penelitian Wundt dipublikasikan dalam bentuk buku. Dan sejak itu psikologi diakui sebagai suatu disiplin ilmu dan kemudian mengalami perkembangan yang pesat yang ditandai dengan munculnya berbagai aliran dan cabang psikologi. 26
  • 28. ALIRAN-ALIRAN DALAM ILMU PSIKOLOGI Terdapat lima aliran di dalam psikologi yaitu: 1) Strukturalisme (structuralism) 2) Fungsionalisme (functionalism) 3) Behaviorisme (behaviorism) 4) Psikologi Gestalt (gestalt psychology) 5) Psikoanalisis (psychoanalysis) 28
  • 29. 1. Strukturalisme (structuralism)  Tokoh: Wilhelm Wundt (1832 – 1920)  Pengalaman sadar individu dianalisa utk diketahui strukturnya  Menggunakan metode instropeksi untuk menemukan elemen dasar dari pengalaman sadar individu  objective sensations dan subjective feelings. Contoh: seseorang bisa diminta menguraikan semua komponen cita rasa yang berbeda-beda ketika menggigit sebuah jeruk (manis, asam, basah, dan sebagainya). 29
  • 30. • Fungsi-fungsi psikologis adalah adaptasi terhadap lingkungan sebagaimana adaptasi biologis Darwin. Kemampuan individu untuk berubah sesuai tuntutan dalam hubungannya dengan lingkungan adalah sesuatu yang terpenting. 2. Fungsionalisme (functionalism)  Tokoh: William James (1842 -1910).  mempelajari “fungsi” dari tingkah laku dan proses mental, tidak hanya mempelajari strukturnya  Metode yang dipakai adalah metode observasi  Pengalaman sadar dilihat dalam hubungan dengan fungsinya untuk hidup dan fungsinya untuk menyesuaikan diri baik secara psikis maupun secara sosial  pengalaman membantu individu berfungsi lebih adaptif di lingkungannya. 30
  • 31. 3. Behaviorisme (behaviorism)  Tokoh: John Broadus Watson (1878-1958) dan B.F Skinner (1904-1990)  Memberi penekanan pada tingkah laku yang dipelajari (learned behavior)  Berpendapat bahwa organisme belajar untuk bertingkah laku sedemikian rupa karena diberikan penguat (reinforcement). 4. Psikologi Gestalt (gestalt psychology)  Tokoh: Max Wertheimer (1880 -1943), Kurt Koffka (1886 -1941), dan Wolfgang KÖhler (1887 – 1967).  Bagi aliran Gestalt yang utama bukanlah elemen melainkan keseluruhan.  Bahwa pengalaman dan tingkah laku tidak dapat dianalisis kedalam elemen-elemen  keseluruhan (pengalaman) adalah lebih dari jumlah bagian-bagian. 31
  • 32. Contoh: • Perilaku kelompok menjadi fungsi dari lingkungan, dimana salah satu faktornya adalah para anggota kelompok dan hubungan interpersonal mereka. Apabila hubungan ini bervalensi negatif, maka perilaku anggota akan menjauhinya dan dengan demikian tujuan kelompok semakin tidak tercapai. Sebaliknya, hubungan yang baik akan membuat anggota saling mendekati sehingga memungkinkan kerjasama yang lebih baik dalam mencapai tujuan kelompok. • Suatu gestalt dapat berupa objek yang berbeda dari jumlah bagian- bagiannya. Semua penjelasan tentang bagian-bagian objek akan mengakibatkan hilangnya gestalt itu sendiri. Istilah “Gestalt” mengacu pada sebuah objek/figur yang utuh dan berbeda dari penjumlahan bagian-bagiannya. 4. Psikologi Gestalt (gestalt psychology) Bahwa pengalaman dan tingkah laku tidak dapat dianalisis kedalam elemen-elemen  keseluruhan (pengalaman) adalah lebih dari jumlah bagian-bagian. 32
  • 33. 5. Psikoanalisis (psychoanalysis)  Tokoh: Sigmund Freud (1856 – 1939).  Psikoanalisis merupakan salah satu teori kepribadian dan juga merupakan metode terapi yang dikembangkan oleh Freud.  Aspek bawah sadar (unconsciousness) merupakan aspek psikis terpenting  perilaku dan kepribadian manusia banyak dipengaruhi oleh unconsciousness. 33
  • 34. 1. Objek material : objek material ilmu adalah objek yang bersifat umum, dilihat dari wujudnya. Objek material psikologi adalah manusia. 2. Objek formal : objek yang bersifat spesifik, dari segi tertentu objek material dibahas. Objek formal psikologi adalah perilaku manusia dan hal-hal yang berkaitan dengan proses tersebut. 34
  • 35. PSIKOLOGI AZAS PEMBAHASAN  STRUKTURALISME  FUNGSIONALISME  BEHAVIORISME  PSIKOLOGI DALAM  PSIKOLOGI HUMANISTIK  PSIKOLOGI GESTALT  Dst BIDANG YANG DIBAHAS TUJUAN PEMBAHASAN PSIKOLOGI UMUM PSIKOLOGI KHUSUS (Cabang- cabang Psikologi)  PSI. PERKEMBANGAN  PSI. PENDIDIKAN  PSI. KEPRIBADIAN  PSI. SOSIAL  PSI. ABNORMAL  PSI. KESEHATAN  PSI. AGAMA  DST  PSI. TEORITIS  PSI. TERAPAN 35
  • 36. 1. Fungsi deskriptif : fungsi psikologi dalam menggambarkan objek formalnya secara lengkap, benar, dan jelas. 2. Fungsi prediktif : fungsi psikologi dalam membuat perkiraan yang dapat terjadi di kemudian hari berkenaan dengan perilaku manusia. 3. Fungsi pengendalian : psikologi untuk mengarahkan perilaku-perilaku manusia pada hal-hal yang diharapkan dan menghindari hal- hal yang tidak diharapkan. 36
  • 38. G. METODE-METODE PENELITIAN DALAM PSIKOLOGI 1. Observasi Ilmiah 2. Metode Eksperimental 3. Sejarah Kehidupan (metode biografi) 4. Wawancara 5. Angket 6. Pemeriksaan Psikologi 7. Metode Analisis Karya 8. Metode Statistik 38
  • 39. 1. Observasi Ilmiah Terdapat tiga jenis metode observasi ilmiah yang dapat dilakukan yaitu: a) case study (studi kasus) b) survey (survei) c) naturalistic observations (observasi naturalistik) a) Studi kasus  mengumpulkan seluruh informasi mengenai permasalahan individu yang dapat diperoleh dari hasil wawancara, tes psikologi, dsb untuk dianalisa dan dicarikan solusinya. 39
  • 40. b) Survei  Digunakan untuk mengukur berbagai fenomena yang ada yang tidak mungkin diobservasi dalam situasi alamiah atau dalam situasi eksperimental.  Pengumpulkan data dilakukan dengan memberikan kuesioner dan juga melakukan wawancara.  Keuntungannya adalah analisa data cepat dengan menggunakan komputer, sampel dapat diperoleh dalam jumlah besar, dan dapat dilakukan dalam satu kurun waktu tertentu.  Kerugiannya adalah terkadang individu tidak memberikan jawaban yang sesuai dengan kata hatinya  social desirability. 40
  • 41. c. Observasi naturalistik  Merupakan usaha mengamati tingkah laku indivdu dalam latar alamiah. 2. Metode Eksperimental  Merupakan metode ilmiah yang berusaha untuk mencari hubungan sebab-akibat dengan menggunakan variabel terikat (independent variable) dan mengobservasi efeknya terhadap variable bebas (dependent variable).  misalnya menyelidiki pengaruh kondisi tertentu terhadap tingkah laku individu.  Independent variable (IV) hal / kondisi yang dimanipulasi oleh peneliti.  Dependent variable (DV)  hal / kondisi yang diukur untuk mengetahui apakah IV efektif / tidak. 41
  • 42. 3. Metode Biografi  Sejarah kehidupan seseorang dapat merupakan sumber data yang penting untuk lebih mengetahui “jiwa” orang yang bersangkutan, misalnya dari cerita ibunya, seorang anak yang tidak naik kelas mungkin diketahui bahwa dia bukannya kurang pandai tetapi minatnya sejak kecil memang dibidang musik sehingga dia tidak cukup serius untuk mengikuti pendidikan di sekolahnya.  Dalam metode ini orang menguraikan tentang keadaan, sikap - sikap ataupun sifat lain mengenai orang yang bersangkutan.  Pada metode ini disamping mempunyai keuntungan juga mempunyai kelemahan, yaitu tidak jarang metode ini bersifat subjektif. 42
  • 43. 4. Metode Wawancara  Wawancara merupakan tanya jawab si pemeriksa dan orang yang diperiksa. Agar orang diperiksa itu dapat menemukan isi hatinya itu sendiri, pandangan-pandangannya, pendapatnya dan lain-lain sedemikian rupa sehingga orang yang mewawancarai dapat menggali semua informasi yang dibutuhkan.  Baik angket atau interview, keduanya mempunyai persamaan, tetapi berbeda dalam cara penyajiannya. Keuntungan interview dibandingkan dengan angket yaitu: Pada interview apabila terdapat hal yang kurang jelas maka dapat diperjelas. Interviwer(penanya) dapat menyesuaikan dengan suasana hati interviwee (responden yang ditanyai).  Terdapat interaksi langsung berupa face to facesehingga diharapkan dapat membina hubungan yang baik saat proses interview dilakukan. 43
  • 44. 4. Metode Angket  Angket merupakan wawancara dalam bentuk tertulis. Semua pertanyaan telah di susun secara tertulis pada lembar-lembar pertanyaan itu, dan orang yang diwawancarai tinggal membaca pertanyaan yang diajukan, lalu menjawabnya secara tertulis pula.  Jawaban-jawabannya akan dianalisis untuk mengetahui hal-hal yang diselidiki. 5. Pemeriksaan Psikologi  Dalam bahasa populernya pemeriksaan psikologi disebut juga dengan psikotes Metode ini menggunakan alat-alat psikodiagnostik tertentu yang hanya dapat digunakan oleh para ahli yang benar-benar sudah terlatih. alat-alat itu dapat dipergunakan unntuk mengukur dan untuk mengetahui taraf kecerdasan seseorang, arah minat seseorang, sikap seseorang, struktur kepribadian seeorang, dan lain-lain dari orang yang diperiksa itu. 6. Metode Analisis Karya  Dilakukan dengan cara menganalisis hasil karya seperti gambar - gambar, buku harian atau karangan yang telah dibuat. Hal ini karena karya dapat dianggap sebagai pencetus dari keadaan jiwa seseorang . 44
  • 45. 8. Metode Statistik Umumnya digunakan dengan cara mengumpulkan data atau materi dalam penelitian lalu mengadakan penganalisaan terhadap hasil yang telah didapat. Correlation (metode korelasi)  Positive correlation (korelasi positif)  mengindikasikan sejalan dengan meningkatnya nilai salah satu variabel demikian juga terjadi peningkatan nilai variabel lainnya.  Negative correlation (korelasi negatif)  mengindikasikan sejalan dengan meningkatnya nilai salah satu variabel maka terjadi penurunan nilai variabel lainnya.  Contoh Metode Korelasi: Terdapat korelasi (hubungan) yang positif antara skor inteligensi dengan hasrat berprestasi. 45
  • 46. “BE A CREATIVE PERSON because YOUR CREATIONS ARE WAITED BY MANY PEOPLE”. 46