SlideShare a Scribd company logo
13 Pesan Dasar Gizi Seimbang
Oleh
PUSKESMAS HANDAPHERANG
Tenaga pengatur Pembangun
 Asi eksklusif 6 bulan
Sarapan pagi sebagai sumber energi untuk bekerja,
sekolah, dll
Kurang minum pemicu depresi
Olah raga minimal 30 menit sehari
sTrESS, … bisa memicu konsumsi minuman alkohol
Makanan jananan yang menggunakan boraks sebagai
pengawet dan pewarna tekstil untuk pewarna makanan
sangat berbahaya bagi kesehatan
Bacalah Label Tanggal Kadaluwarsa/ Expired Date
A. Makanan sebagai zat tenaga/ bahan bakar. Makanan
yang kaya akan karbohidrat sehingga Ikut dalam
sirkulasi darah sebagai glukosa untuk keperluan energi
segera, dan sebagian lainnya diubah menjadi lemak
untuk kemudian disimpan sebagai cadangan energi di
dalam jaringan lemak.
Seseorang yang memakan karbohidrat dalam
jumlah berlebihan akan menjadi gemuk.
B. Makanan sebagai zat pengatur berbagai fungsi-fungsi
tubuh, diperankan vitamin, mineral dan air.
Fungsi Vitamin 
1. Vitalitas tubuh
2. proses penyembuhan penyakit,
3. Memperlambat proses penuaan.
Jika Anda ingin awet muda, maka Anda hendaknya
menjaga asupan vitamin yang cukup dan ditunjang
dengan pola hidup sehat.
1. Kalsium. Untuk membangun dan menjaga
kesehatan tulang dan gigi. 
Conto : susu, keju, brokoli,
kacang polong, sayuran berdaun
hijau.
2. Selenium Fungsinya membantu melindungi sel
mencegah penuaan.
Conto : biji-bijian dan ikan.
3. Kromium Mengontrol gula darah.
Conto : merica hitam, roti
gandum, hati sapi, keju.
4. Magnesium Diperlukan untuk banyak
proses metabolisme,
khususnya penyerapan zat
gizi.
Conto : kacang-kacangan,
udang, kacang kedelai,
gandum, sayuran berdaun
hijau.
5. Besi Diperlukan utnuk membawa
Oksigen dalam darah.
Zat besi adalah komponen vital
bagi banyak sistem enzim tubuh.
Conto : hati, ginjal, kuning telur,
cokelat, kerang, peterseli.
6. Zinc Untuk pertumbuhan, kesuburan
dan sistem kekebalan tubuh.
Conto: jahe, daging merah, hati
sapi, kuning telur, kacang, susu
rendah lemak.
C. Makanan sebagai zat pembangun, Terutama
protein, Berguna sebagai zat
pembangun tubuh. Makanan yang
berprotein Berguna untuk
pertumbuhan, perkembangan, dan
mengganti sel-sel tubuh yang rusak. 
 “Hidup untuk makan atau makan untuk hidup“
10. Lakukan kegiatan fisik dan olahraga secara
teratur
11. Hindari minum minuman beralkohol
12. Makanlah makanan yang aman bagi kesehatan
13. Bacalah label pada makanan yang dikemas
 Zat Gizi &
 Beberapa penyakit akibat defesiensi/
kekurangan zat gizi
 Angular stomatitis
KASUS DITEMUKAN
AWAL BULAN APRIL
2010 KETIKA
BERKUNJUNG
MENJENGUK
TETANGGA SAKIT DI
PUSK. PITURUH.
Nama : Eri Sutami
Lahir : 25 -12 – 1999
( 10 th 4 bln )
 Kasus KEP (Kurang Energi Protein)
 yang pernah terjadi di wil. Kita
 
 Ketika ditemukan Setelah mendapat perawatan
 Kasus KEP Th 2010
 Ketika ditemukan Setelah mendapat
intervensi
 Dikunjungi Tim Konseling ASI
 Pengertian : keadaan dimana kadar Haemoglobin
( Hb ) dalam darah kurang dari normal.
 Batas Normal Kadar Hb :
◦ Anak sekolah : 12 gr %
◦ Wanita dewasa : 12 gr %
◦ Pria dewasa : 12 gr %
◦ Ibu hamil : 11 gr %
 5 L : Lesu, Lemah, Letih, Lelah, Lalai
 Penanggulangan Anemia :
◦ Perbanyak Makan Sumber zat Besi dan Vit C
( sumber protein hewani, kacang – kacangan, sayuran
hijau daun dan buah – buahan kaya vit C misal jambu biji )
◦ Minum suplemen Tablet Tambah Darah
◦ Dosis AnjuranTablet Tambah Darah bagi Remaja Putri
per BULAN ( 10 Tablet ) :
 Tiap hari 1 Tablet selama menstruasi
 Satu minggu sekali 1 Tablet sebelum & sesudah menstruasi
 Dosis anjuran tablet tambah darah ibu
hamil : 1 tablet per hari minimal 90 hari
 PADA IBU HAMIL :
◦ Perdarahan sebelum dan sesudah persalinan
◦ Mengganggu pertumbuhan bayi dalam kandugan shg
beresiko Bayi Berat Lahir Rendah
( < 2500 gram )
 PADA IBU MENYUSUI :
◦ Melemahkan ibu
◦ Mengganggu pertumbuhan bayi yang disusui
13 pesan dasar gizi seimbang 1

More Related Content

What's hot

gizi seimbang pada ibu hamil
gizi seimbang pada ibu hamilgizi seimbang pada ibu hamil
gizi seimbang pada ibu hamil
sri wahyuni
 
1000 hari-pertama-kehidupan-ppt 2
1000 hari-pertama-kehidupan-ppt 21000 hari-pertama-kehidupan-ppt 2
1000 hari-pertama-kehidupan-ppt 2
sitifaizah7
 
Kerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumil
Kerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumilKerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumil
Kerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumil
yusup firmawan
 
V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....
V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....
V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....
MuhammadBambangUswat
 
Penimbangan BB dan Pengukuran TB
Penimbangan BB dan Pengukuran TBPenimbangan BB dan Pengukuran TB
Penimbangan BB dan Pengukuran TBHealth
 
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemiaMakalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemiaOperator Warnet Vast Raha
 
Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
Helliya
 
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Afdan Rojabi
 
Soal posyandu
Soal posyanduSoal posyandu
Soal posyandu
Abi Muhlies
 
Stunting bayi neww
Stunting bayi newwStunting bayi neww
Stunting bayi neww
Danial Rahardja
 
HITUNG UMUR BALITA.ppt
HITUNG UMUR BALITA.pptHITUNG UMUR BALITA.ppt
HITUNG UMUR BALITA.ppt
albreviskristin
 
PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja
PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja
PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja
Shela Rizky Tarinda
 
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptxPPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
Shin Vectra
 
Askeb nifas 6 jam post partum
Askeb nifas 6 jam post partumAskeb nifas 6 jam post partum
Askeb nifas 6 jam post partumcahyatoshi
 
Penyuluhan gizi pd ibu hamil
Penyuluhan gizi pd ibu hamilPenyuluhan gizi pd ibu hamil
Penyuluhan gizi pd ibu hamil
R-ny Simbolon
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduMuh Saleh
 
Leaflet anemia ibu hamil
Leaflet anemia ibu hamilLeaflet anemia ibu hamil
Leaflet anemia ibu hamil
K-dzal Ghazali
 
Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remaja
Fransiska Oktafiani
 
Gizi seimbang untuk balita new
Gizi seimbang untuk balita newGizi seimbang untuk balita new
Gizi seimbang untuk balita new
Triana Septianti
 

What's hot (20)

gizi seimbang pada ibu hamil
gizi seimbang pada ibu hamilgizi seimbang pada ibu hamil
gizi seimbang pada ibu hamil
 
1000 hari-pertama-kehidupan-ppt 2
1000 hari-pertama-kehidupan-ppt 21000 hari-pertama-kehidupan-ppt 2
1000 hari-pertama-kehidupan-ppt 2
 
Kerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumil
Kerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumilKerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumil
Kerangka acuan kegiatan tablet fe pada bumil
 
V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....
V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....
V1 Penguatan intervensi spesifik dan sensitif di bidang kesehatan tahun 2023....
 
Penimbangan BB dan Pengukuran TB
Penimbangan BB dan Pengukuran TBPenimbangan BB dan Pengukuran TB
Penimbangan BB dan Pengukuran TB
 
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemiaMakalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia
Makalah prinsip diet pada ibu hamil dengan anemia
 
Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
Pemberian makan bayi dan anak (PMBA)
 
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
 
Soal posyandu
Soal posyanduSoal posyandu
Soal posyandu
 
Stunting bayi neww
Stunting bayi newwStunting bayi neww
Stunting bayi neww
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
 
HITUNG UMUR BALITA.ppt
HITUNG UMUR BALITA.pptHITUNG UMUR BALITA.ppt
HITUNG UMUR BALITA.ppt
 
PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja
PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja
PPT Promosi Kesehatan Anemia pada Remaja
 
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptxPPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
 
Askeb nifas 6 jam post partum
Askeb nifas 6 jam post partumAskeb nifas 6 jam post partum
Askeb nifas 6 jam post partum
 
Penyuluhan gizi pd ibu hamil
Penyuluhan gizi pd ibu hamilPenyuluhan gizi pd ibu hamil
Penyuluhan gizi pd ibu hamil
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader Posyandu
 
Leaflet anemia ibu hamil
Leaflet anemia ibu hamilLeaflet anemia ibu hamil
Leaflet anemia ibu hamil
 
Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remaja
 
Gizi seimbang untuk balita new
Gizi seimbang untuk balita newGizi seimbang untuk balita new
Gizi seimbang untuk balita new
 

Similar to 13 pesan dasar gizi seimbang 1

GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptxGIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
PramusantiEfi
 
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptxPPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PUSKESMASCAMPALAGIAN
 
Materi gizi.ppt
Materi gizi.pptMateri gizi.ppt
Materi gizi.ppt
SariFitri5
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
LemonGLORYGaming
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Arifspr
 
PENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptxPENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptx
tantihayati1
 
Sosialisasi TTD dan Anemia
Sosialisasi TTD dan AnemiaSosialisasi TTD dan Anemia
Sosialisasi TTD dan Anemia
News
 
Nutraseutical
NutraseuticalNutraseutical
Nutraseutical
anna maria manullang
 
Makanan utk usia atas 40 tahun
Makanan utk usia atas 40 tahunMakanan utk usia atas 40 tahun
Makanan utk usia atas 40 tahunManaf Abdul
 
Profil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptx
Profil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptxProfil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptx
Profil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptx
yuliahusana1
 
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptxTips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx
ElisMarifah
 
Kepentingan makanan berkhasiat
Kepentingan makanan berkhasiatKepentingan makanan berkhasiat
Kepentingan makanan berkhasiat
Ruhaniza Muhamad
 
7. Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx
7.  Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx7.  Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx
7. Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx
VaniatiVaniati
 
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...
Rizal Nurdin
 
Gizi remaja &amp; masalahnya dikes 2018 1
Gizi remaja &amp; masalahnya  dikes 2018 1Gizi remaja &amp; masalahnya  dikes 2018 1
Gizi remaja &amp; masalahnya dikes 2018 1
dwianjani111
 
leaflet gizi lansia
leaflet gizi lansialeaflet gizi lansia
leaflet gizi lansiaMJM Networks
 
Manfaat Buah Pisang
Manfaat Buah PisangManfaat Buah Pisang
Manfaat Buah Pisang
annas ahmad setiawan
 
manfaat buah pisang
manfaat buah pisangmanfaat buah pisang
manfaat buah pisang
muslim ramadhan
 

Similar to 13 pesan dasar gizi seimbang 1 (20)

GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptxGIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
GIZI ANAK USIA SEKOLAH.pptx
 
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptxPPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
 
Materi gizi.ppt
Materi gizi.pptMateri gizi.ppt
Materi gizi.ppt
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-11.ppt
 
PENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptxPENTAS GAMPANG.pptx
PENTAS GAMPANG.pptx
 
Sosialisasi TTD dan Anemia
Sosialisasi TTD dan AnemiaSosialisasi TTD dan Anemia
Sosialisasi TTD dan Anemia
 
Nutraseutical
NutraseuticalNutraseutical
Nutraseutical
 
Makanan utk usia atas 40 tahun
Makanan utk usia atas 40 tahunMakanan utk usia atas 40 tahun
Makanan utk usia atas 40 tahun
 
Profil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptx
Profil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptxProfil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptx
Profil Pelajar Pancasila remaja sehat itu keren PPT.pptx
 
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptxTips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx
 
Kepentingan makanan berkhasiat
Kepentingan makanan berkhasiatKepentingan makanan berkhasiat
Kepentingan makanan berkhasiat
 
7. Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx
7.  Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx7.  Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx
7. Pemenuhan Nutrisi dan Gizi-2 (1).pptx
 
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...
Tips_puasa_penyuluhan_pkm_cimsel.pptx...
 
Leaflet anemia akper muna 2
Leaflet anemia akper muna 2Leaflet anemia akper muna 2
Leaflet anemia akper muna 2
 
Gizi remaja &amp; masalahnya dikes 2018 1
Gizi remaja &amp; masalahnya  dikes 2018 1Gizi remaja &amp; masalahnya  dikes 2018 1
Gizi remaja &amp; masalahnya dikes 2018 1
 
leaflet gizi lansia
leaflet gizi lansialeaflet gizi lansia
leaflet gizi lansia
 
Manfaat Buah Pisang
Manfaat Buah PisangManfaat Buah Pisang
Manfaat Buah Pisang
 
manfaat buah pisang
manfaat buah pisangmanfaat buah pisang
manfaat buah pisang
 
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
133943372 leaflet-gizi-ibu-post-partum-ok
 

Recently uploaded

(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CAREGerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
liamasliha1
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
royalbalidigitalprin
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptxPENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
SRIWIDOWATI5
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 

Recently uploaded (9)

(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CAREGerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptxPENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 

13 pesan dasar gizi seimbang 1

  • 1. 13 Pesan Dasar Gizi Seimbang Oleh PUSKESMAS HANDAPHERANG
  • 3.
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 8. Sarapan pagi sebagai sumber energi untuk bekerja, sekolah, dll
  • 10. Olah raga minimal 30 menit sehari
  • 11. sTrESS, … bisa memicu konsumsi minuman alkohol
  • 12.
  • 13.
  • 14. Makanan jananan yang menggunakan boraks sebagai pengawet dan pewarna tekstil untuk pewarna makanan sangat berbahaya bagi kesehatan
  • 15. Bacalah Label Tanggal Kadaluwarsa/ Expired Date
  • 16. A. Makanan sebagai zat tenaga/ bahan bakar. Makanan yang kaya akan karbohidrat sehingga Ikut dalam sirkulasi darah sebagai glukosa untuk keperluan energi segera, dan sebagian lainnya diubah menjadi lemak untuk kemudian disimpan sebagai cadangan energi di dalam jaringan lemak. Seseorang yang memakan karbohidrat dalam jumlah berlebihan akan menjadi gemuk.
  • 17. B. Makanan sebagai zat pengatur berbagai fungsi-fungsi tubuh, diperankan vitamin, mineral dan air. Fungsi Vitamin  1. Vitalitas tubuh 2. proses penyembuhan penyakit, 3. Memperlambat proses penuaan. Jika Anda ingin awet muda, maka Anda hendaknya menjaga asupan vitamin yang cukup dan ditunjang dengan pola hidup sehat.
  • 18. 1. Kalsium. Untuk membangun dan menjaga kesehatan tulang dan gigi.  Conto : susu, keju, brokoli, kacang polong, sayuran berdaun hijau. 2. Selenium Fungsinya membantu melindungi sel mencegah penuaan. Conto : biji-bijian dan ikan.
  • 19. 3. Kromium Mengontrol gula darah. Conto : merica hitam, roti gandum, hati sapi, keju. 4. Magnesium Diperlukan untuk banyak proses metabolisme, khususnya penyerapan zat gizi. Conto : kacang-kacangan, udang, kacang kedelai, gandum, sayuran berdaun hijau.
  • 20. 5. Besi Diperlukan utnuk membawa Oksigen dalam darah. Zat besi adalah komponen vital bagi banyak sistem enzim tubuh. Conto : hati, ginjal, kuning telur, cokelat, kerang, peterseli. 6. Zinc Untuk pertumbuhan, kesuburan dan sistem kekebalan tubuh. Conto: jahe, daging merah, hati sapi, kuning telur, kacang, susu rendah lemak.
  • 21. C. Makanan sebagai zat pembangun, Terutama protein, Berguna sebagai zat pembangun tubuh. Makanan yang berprotein Berguna untuk pertumbuhan, perkembangan, dan mengganti sel-sel tubuh yang rusak. 
  • 22.
  • 23.
  • 24.  “Hidup untuk makan atau makan untuk hidup“
  • 25. 10. Lakukan kegiatan fisik dan olahraga secara teratur 11. Hindari minum minuman beralkohol 12. Makanlah makanan yang aman bagi kesehatan 13. Bacalah label pada makanan yang dikemas
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.  Zat Gizi &  Beberapa penyakit akibat defesiensi/ kekurangan zat gizi
  • 30.
  • 32.
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.
  • 38.
  • 39. KASUS DITEMUKAN AWAL BULAN APRIL 2010 KETIKA BERKUNJUNG MENJENGUK TETANGGA SAKIT DI PUSK. PITURUH. Nama : Eri Sutami Lahir : 25 -12 – 1999 ( 10 th 4 bln )
  • 40.  Kasus KEP (Kurang Energi Protein)  yang pernah terjadi di wil. Kita    Ketika ditemukan Setelah mendapat perawatan
  • 41.  Kasus KEP Th 2010  Ketika ditemukan Setelah mendapat intervensi  Dikunjungi Tim Konseling ASI
  • 42.  Pengertian : keadaan dimana kadar Haemoglobin ( Hb ) dalam darah kurang dari normal.  Batas Normal Kadar Hb : ◦ Anak sekolah : 12 gr % ◦ Wanita dewasa : 12 gr % ◦ Pria dewasa : 12 gr % ◦ Ibu hamil : 11 gr %
  • 43.  5 L : Lesu, Lemah, Letih, Lelah, Lalai  Penanggulangan Anemia : ◦ Perbanyak Makan Sumber zat Besi dan Vit C ( sumber protein hewani, kacang – kacangan, sayuran hijau daun dan buah – buahan kaya vit C misal jambu biji ) ◦ Minum suplemen Tablet Tambah Darah ◦ Dosis AnjuranTablet Tambah Darah bagi Remaja Putri per BULAN ( 10 Tablet ) :  Tiap hari 1 Tablet selama menstruasi  Satu minggu sekali 1 Tablet sebelum & sesudah menstruasi  Dosis anjuran tablet tambah darah ibu hamil : 1 tablet per hari minimal 90 hari
  • 44.  PADA IBU HAMIL : ◦ Perdarahan sebelum dan sesudah persalinan ◦ Mengganggu pertumbuhan bayi dalam kandugan shg beresiko Bayi Berat Lahir Rendah ( < 2500 gram )  PADA IBU MENYUSUI : ◦ Melemahkan ibu ◦ Mengganggu pertumbuhan bayi yang disusui